PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN KERJA, DUE PROFESIONAL CARE, AKUNTABILITAS DAN KOMPETENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN KERJA, DUE PROFESIONAL CARE, AKUNTABILITAS DAN KOMPETENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT"

Transkripsi

1 PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN KERJA, DUE PROFESIONAL CARE, AKUNTABILITAS DAN KOMPETENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT Dea Arisanti 1, Dwi Fitri Puspa 1, Herawati 2 1 Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi Universitas Bung Hatta Deaarisanti332@yahoo.com Dwifp2012@yahoo.co.id Hera_devopi@yahoo.com ABSTRACT Audit quality is the ability of an examination (audit report) to provide information and contribute to the management of the examined company financial statements (audit). Qualified audit report is a report that is certainly relevant to the real condition of the company (Arens, 2008). Research on audit quality is quite limited in Indonesia, so that similar research is needed to develop further. This study aims to determine whether there is influence independence, work experience, professional due care, accountability and competence to audit quality. This study has a sample of 55 respondents of which consisted of 36 respondents in Padang KAP and 19 respondents in Pekanbaru. The research was done by using purposive sampling method. Data analysis was performed with multiple linear regression model using SPSS. The test results showed that independence has no effect on audit quality. Work experience had no significant effect on audit quality, while due care professionals have a significant effect on audit quality. Accountability has no effect on audit quality, and competence have a significant effect on audit quality. Keywords: Independensi, Pengalaman Kerja, Due Professional Care, Akuntabilitas dan Kompetensi Pendahuluan Latar Belakang Masalah Profesi akuntan publik merupakan profesi kepercayaan masyarakat. Dari profesi akuntan publik, masyarakat mengharapkan penilaian yang bebas dan tidak memihak terhadap informasi yang disajikan oleh manajemen perusahaan. Dalam laporan keuangan profesi akuntan publik bertanggungjawab untuk menaikkan tingkat keandalan laporan keuangan perusahaan, sehingga masyarakat memperoleh informasi laporan keuangan yang andal sebagai dasar pengambilan keputusan. Menurut Standar Auditing Seksi (SPAP: 2010) independensi bagi seorang akuntan publik Akuntabilitas menunjukkan kemampuan dari seorang auditor dalam menjalankan dan melaksanakan tanggung jawab sebagai seorang auditor, semakin tinggi akuntabilitas yang dimiliki auditor akan 1

2 meningkatkan kualitas audit yang dihasilkan. Kompetensi menunjukkan kredibilitas atau kemampuan yang dimiliki seorang individu untuk melakukan pekerjaan tertentu. Menurut Robins dan Timothy (2008) kompetensi menunjukkan sejauh mana seorang individu untuk menguasai implementasi pekerjaan yang ditugaskan kepadanya. Semakin besar nilai kuantitas dan kualitas nilai kandungan tugas yang dihasilkan seorang individu dalam bekerja menunjukkan individu tersebut memiliki kompetensi yang tinggi dalam bekerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengkombinasikan penelitian yang telah dilakukan oleh Singgih dan Bawono (2010) dan Alim dkk (2007). Penelitian Singgih dan Bawono (2010) menggunakan empat variabel independen yaitu variabel independensi, pengalaman, due profesional care, dan akuntabilitas. Sedangkan peneliti menambahkan satu variabel yaitu, kompetensi dari Alim dkk (2007). Karena kompetensi merupakan tingkat kualitas kerja auditor yang dipengaruhi oleh kemampuan dan kecakapan seorang auditor dalam mengaudit laporan keuangan. Sampel yang diteliti yaitu pada Kantor Akuntan Publik di Padang dan Pekanbaru. Perumusan Masalah Berdasarkan kepada latar belakang masalah, maka dirumuskan beberapa pertanyaan yang akan dibahas dalam penelitian ini yaitu: 1. Apakah independensi berpengaruh terhadap kualitas audit? 2. Apakah pengalaman kerja berpengaruh terhadap kualitas audit? 3. Apakah due profesional care berpengaruh terhadap kualitas audit? 4. Apakah akuntabilitas berpengaruh terhadap kualitas audit? 5. Apakah kompetensi berpengaruh terhadap kualitas audit? Tujuan Penelitian Berdasarkan kepada perumusan masalah secara umum, bertujuan untuk membuktikan secara empiris: 1. Pengaruh independensi terhadap kualitas audit. 2. Pengaruh pengalaman kerja terhadap kualitas audit. 3. Pengaruh due profesional care terhadap kualitas audit. 4. Pengaruh akuntabilitas terhadap kualitas audit. 5. Pengaruh kompetensi terhadap kualitas audit. Manfaat Penelitian Berdasarkan kepada perumusan masalah dan tujuan penelitian, diharapkan hasil yang diperoleh di dalam penelitian ini nantinya dapat memberikan manfaat positif bagi: 2

3 1. Akademisi, penelitian ini dapat bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan terutama yang berhubungan dengan perilaku akuntan dalam melaksanakan tugasnya pada perusahaan klien. 2. Praktisi, hasil yang diperoleh dapat dijadikan sebagai dasar referensi LANDASAN TEORI DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS Kualitas Audit Laporan hasil pemeriksaan yang berkualitas harus memenuhi kriteria validity dan realibility. Kualitas audit merupakan hal penting harus dipertahankan oleh para auditor dalam proses pengauditan. Sinaga (2010) menyatakan bahwa laporan auditor mengandung kepentingan tiga kelompok, yaitu : 1. Manajer perusahaan yang diaudit 2. Pemegang saham perusahaan 3. Pihak ketiga atau pihak luar seperti calon investor, kreditor dan supplier. Penelitian terdahulu dan Pengembangan Hipotesis Pengaruh independensi terhadap kualitas audit Hasil penelitian Sukriah (2009) menemukan bahwa pengalaman auditor berpengaruh positif yang signifikan terhadap kualitas audit. Pengalaman membuat seorang auditor lebih cermat dan bagi pihak-pihak yang terlihat langsung untuk menggunakan jasa auditor, melalui penelitian ini. 3. Riset selanjutnya, hasil yang diperoleh di dalam penelitian ini dapat dijadikan sebagai referensi dan bahan replikasi bagi penelitian dimasa yang akan datang. tepat dalam mengambil sebuah keputusan dan opini yang berhubungan dengan kondisi perusahaan. Oleh sebab itu semakin berpengalaman seorang auditor akan semakin meningkatkan kualitas audit yang dihasilkan. Sedangkan hasil penelitian Singgih dan Bawono (2010) menemukan bahwa pengalaman auditor tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Dari hasil temuan tersebut terlihat bahwa pengalaman audit bukan lah faktor utama yang mendorong peningkatan kualitas audit akan tetapi lebih dipengaruhi oleh variabel lain yang terdiri dari independensi, due profesional care dan akuntabilitas. Berdasarkan uraian ringkas tersebut maka diajukan sebuah hipotesis yang akan dibuktikan di dalam penelitian ini yaitu: H 2: Pengalaman kerja auditor berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Pengaruh Due Profesional Care Terhadap Kualitas Audit Hasil penelitian Rahman (2009) menemukan bahwa profesionalisme audtor 3

4 terlihat dari perilaku moral dalam bekerja, semakin profesional sikap seorang auditor dalam bekerja, memperlihatkan kinerja atau performance audit yang tinggi, sehigga tingkat kesalahan dan ketidak relevansian auditor judgment menjadi minimal sehingga laporan audit yang dipublikasikan dapat bermanfaat bagi perusahaan. masyarakat mempercayai laporan keuangan jika auditor telah menggunakan sikap skeptis profesionalnya (professional skepticism) dalam proses pelaksanaan audit. Auditor harus tetap menjaga sikap skeptis profesionalnya selama proses pemeriksaan, karena ketika auditor sudah tidak mampu lagi mempertahankan sikap skeptis profesionalnya, maka laporan keuangan yang diaudit tidak dapat dipercaya lagi, dan memungkinkan adanya litigasi paska audit. Berdasarkan uraian ringkas tersebut maka diajukan sebuah hipotesis yang akan dibuktikan di dalam penelitian ini yaitu: H 3: Due profesional care berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Pengaruh Akuntabilitas Terhadap Kualitas audit Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi kualitas hasil kerja adalah akuntabilitas. Mardisar dan Sari (2007) mendefinisikan akuntabilitas merupakan bentuk dorongan psikologi yang membuat sesorang berusaha mempertanggung jawabkan semua tindakan dan keputusan yang diambil kepada lingkungannnya. Singgih dan Bawono (2010) mengatakan bahwa akuntan memiliki kewajiban untuk menjaga standar perilaku etis tertinggi mereka kepada organisasi dimana mereka berlindung, profesi mereka, masyarakat dan pribadi mereka sendiri dimana akuntan mempunyai tanggung jawab menjadi kompeten dan berusaha menjaga integritas dan obyektivitas mereka. Berdasarkan uraian ringkas tersebut maka diajukan sebuah hipotesis yang akan dibuktikan di dalam penelitian ini yaitu: H 4: Akuntabilitas berpengaruh signifikan terhadap kualitas hasil kerja auditor. Pengaruh kompetensi terhadap kualitas audit Penelitian yang dilakukan oleh Christiawan (2002) menemukan bahwa semakin tinggi kompetensi auditor akan semakin baik kualitas hasil pemeriksaannya. Ini berarti kompetensi berpengaruh terhadap kualitas hasil audit. Berdasarkan uraian ringkas tersebut maka diajukan sebuah hipotesis yang akan dibuktikan di dalam penelitian ini yaitu: H 5: Kompetensi berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. 4

5 Gambar 2.1 Independensi (X1) Pengalaman Kerja (X2) Due Profesional Care (X3) Akuntabilitas (X4) Kompetensi (X5) METODOLOGI PENELITIAN Populasi dan Sampel Di dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah auditor yang beraktivitas pada KAP di wilayah kota Padang dan Pekanbaru. Menurut Sekaran (2007) sampel merupakan bagian dari populasi yang dianggap mewakili. Pengambilan sampel ini dilakukan dengan metode non probability berdasarkan kriteria (purposive sampling), kriteria yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Akuntan publik yang bekerja atau beraktifitas pada KAP Kualitas Audit (Y) (Y) diwilayah Padang dan Pekanbaru. 2. Akuntan publik yang memiliki posisi sebagai auditor junior (1-3 tahun), senior atau manager (3-10 tahun). Metode Pengumpulan Data Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Menurut Jogiyanto (2005) data primer adalah data yang dicari secara individu oleh peneliti melalui proses observasi dan diolah serta belum dipublikasikan secara individu oleh orang lain, kelompok atau perusahaan tertentu kepada pihak-pihak tertentu. Data yang digunakan berupa kuesioner penelitian. 5

6 Data dikumpulkan dengan metode survei menggunakan kuesioner tertutup, mengantarkan kuesioner secara langsung ke KAP yang berada di wilayah Padang dan Pekanbaru. Kuesioner tersebut berisikan pertanyaan yang berkaitan dengan independensi, pengalaman kerja, due profesional care, akuntabilitas, kompetensi terhadap kualitas audit. Analisa dan Pembahasan Deskriptif Umum Responden Data diperoleh dengan menggunakan kuesioner yang dibagikan secara langsung kepada responden, untuk kota Padang kuesioner diberikan secara langsung kepada responden pada setiap KAP, sedangkan untuk KAP Pekanbaru kuesioner di antar menggunakan jasa pos. Kuesioner yang diberikan kepada responden disertai surat permohonan untuk menjadi responden dan penjelasan mengenai tujuan penelitian. KAP yang menjadi obyek penelitian ini, disajikan dalam tabel 4.1 sebagai berikut: No Nama KAP Tabel 4.1 Hasil Data yang Diperoleh Kuesioner yang disebar Kuesioner yang kembali Kuesioner yang dapat diolah KAP Padang 1 KAP Armanda & Enita KAP Drs. Rinaldi Munaf KAP Ekamasni, Bustaman & Rekan 4 KAP Drs. Gafar Salim & Rekan 5 KAP Riza Adi Syahril & Rekan 6 KAP Sayuti Gazali KAP Drs. Kartoyo & Rekan KAP Pekanbaru 1 KAP Basyiruddin & Wildan KAP Drs. Hardi & Rekan KAP Drs. Selamat Sinuraya & Rekan 4 KAP Martha NG, Ak KAP Hadibroto & Rekan KAP Drs. Katio & Rekan

7 Total Sumber: Data Primer yang Diolah, 2013 Dari tabel 4.1 dapat dilihat responden dalam penelitian terdiri dari 13 KAP yang mana 7 KAP di kota Padang, 6 KAP di kota Pekanbaru. Kuesioner yang telah diisi oleh responden, selanjutnya diteliti kelengkapannya dan data yang tidak lengkap disisihkan. Dari responden tersebut, kuesioner yang disebar adalah 88 kuesioner. Kuesioner yang kembali sebanyak 55 kuesioner, 35 diantaranya tidak kembali. Tabel 4.2 berikut merupakan ringkasan penyebaran dan pengembalian kuesioner ditunjukkan pada tabel berikut: Tabel 4.2 Rincian Penyebaran dan Pengembalian Kuesioner Kuesioner Jumlah Persentase (%) Kuesioner yang disebar Kuesioner yang kembali 55 62,5 Kuesioner yang tidak kembali 35 39,77 Kuesioner yang digunakan 55 62,5 Hasil Pengujian Hipotesis Uji t (t-test) Menurut Ghozali (2011), uji t (ttest) menunjukkan seberapa jauh pengaruh keputusan untuk pengujian individual ini adalah dengan membandingkan nilai signifikan t hitung dengan α sebesar 0,05. Hasil uji hipotesis dapat dilihat pada tabel 4.12 sebagai berikut: variabel independen secara individual dalam menerangkan variasi masingmasing variabel. Dasar pengambilan Tabel 4.12 Hasil Pengujian Hipotesis Variabel Koefisien Regresi Alpha Sig Keterangan Konstanta 15,118 0,016 Independensi 0,073 0,05 0,585 H 1 Ditolak Pengalaman Kerja 0,073 0,05 0,605 H 2 Ditolak Due Profesional Care 0,235 0,05 0,026 H 3 Diterima 7

8 Akuntabilitas 0,093 0,05 0,544 H 4 Ditolak Kompetensi 0,283 0,05 0,003 H 5 Diterima a. Dependent variabel : y Sumber : Data Primer yang Diolah, 2013 Dari tabel 4.12 terlihat bahwa setiap variabel penelitian yang digunakan memiliki koefisien regresi yang dapat dibuat kedalam persamaan regresi linear berganda seperti terlihat dibawah ini: Y = 15, ,073 X 1 + 0,073 X 2 + 0,235 X 3 + 0,093 X 4 + 0,283X 5 Pengaruh independensi terhadap kualitas audit Berdasarkan hasil pengujian hipotesis pertama untuk menguji pengaruh independensi terhadap kualitas audit, dari proses pengujian diperoleh koefisien regresi sebesar 0,073 dengan nilai signifikan sebesar 0,585. Didalam tahap pengolahan data digunakan tingkat kesalahan atau alpha sebesar 0.05, hasil yang diperoleh 0,585 >alpha Keputusannya adalah Ho diterima dan Ha ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa independensi yang dimiliki auditor dalam bekerja tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Pengaruh Pengalaman Kerja terhadap Kualitas Audit Berdasarkan hasil pengujian hipotesis kedua dengan tujuan membuktikan pengaruh pengalaman kerja terhadap kualitas audit, dari proses pengujian yang telah dilakukan diperoleh koefisien sebesar 0,073 didalam proses pengujian diperoleh nilai signifikan sebesar 0,605. Didalam tahapan pengolahan data digunakan tingkat kesalahan atau alpha sebesar 0,05. Temuan hasil pengujian memperlihatkan bahwa nilai signifikan sebesar 0,605 > alpha 0,05 sehingga keputusannya adalah Ho diterima Ha ditolak, maka dapat disimpulkan bahwa pengalaman kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Pengaruh Due Profesional Care Terhadap Kualitas Audit Berdasarkan hasil pengujian hipotesis ketiga dengan tujuan membuktikan pengaruh due profesional care terhadap kualitas audit, dari proses pengujian yang telah dilakukan diperoleh koefisien sebesar 0,235 didalam proses pengujian diperoleh nilai signifikan sebesar 0,026. Didalam tahapan pengolahan data digunakan tingkat kesalahan atau alpha sebesar 0,05. Temuan hasil pengujian memperlihatkan bahwa nilai signifikan sebesar 0,026 < alpha 0,05 8

9 sehingga keputusannya adalah Ho ditolak Ha diterima, maka dapat disimpulkan bahwa due profesional care berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Pengaruh Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit Berdasarkan hasil pengujian hipotesis keempat dengan tujuan membuktikan pengaruh akuntabilitas terhadap kualitas audit, dari proses pengujian yang telah dilakukan diperoleh koefisien sebesar 0,093 didalam proses pengujian diperoleh nilai signifikan sebesar 0,544. Didalam tahapan pengolahan data digunakan tingkat kesalahan atau alpha sebesar 0,05. Temuan hasil pengujian memperlihatkan bahwa nilai signifikan sebesar 0,544 > alpha 0,05 sehingga keputusannya adalah Ho diterima Ha ditolak, maka dapat disimpulkan bahwa Kesimpulan Penelitian ini dilakukan untuk menguji secara empiris faktor-faktor yang mempengaruhi penghentian prematur atas prosedur audit pada Kantor Akuntan Publik (KAP) di kota Padang dan Pekanbaru. Berdasarkan pengujian hipotesis dapat disimpulkan bahwa : 1. Pengujian hipotesis pertama independensi tidak berpengaruh terhadap kualitas audit. Hasil pengujian menunjukkan bahwa akuntabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Pengaruh kompetensi Terhadap Kualitas Audit Berdasarkan hasil pengujian hipotesis ketiga dengan tujuan membuktikan pengaruh due profesional care terhadap kualitas audit, dari proses pengujian yang telah dilakukan diperoleh koefisien sebesar 0,283 didalam proses pengujian diperoleh nilai signifikan sebesar 0,003. Didalam tahapan pengolahan data digunakan tingkat kesalahan atau alpha sebesar 0,05. Temuan hasil pengujian memperlihatkan bahwa nilai signifikan sebesar 0,003 < alpha 0,05 sehingga keputusannya adalah Ho ditolak Ha diterima, maka dapat disimpulkan bahwa kompetensi berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. tidak terdapat pengaruh terhadap kualitas audit (H 1 ditolak). temuan ini terjadi karena auditor yang dijadikan responden mengungkapkan bahwa kualitas audit lebih dipengaruhi oleh kerja sama team, dan motivasi yang mereka miliki dalam bekerja. 2. Hipotesis kedua pengalaman kerja tidak berpengaruh terhadap kualitas audit. Hasil pengujian menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh terhadap 9

10 kualitas audit (H 2 ditolak). Penyebabnya adalah pengalaman yang dimiliki oleh auditor secara teori tidak lah cukup sebagai jaminan di dalam menghasilkan laporan audit yang berkualitas tinggi. 3. Hipotesis ketiga due profesional care berpengaruh terhadap kualitas audit. Hasil pengujian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh terhadap kualitas audit (H 3 diterima). Kondisi ini terjadi karena auditor mampu membuat team kerja yang solid dan memiliki mobilitas tinggi, sehingga kegiatan audit dapat dilakukan dengan lancar dan kecil kemungkinan untuk terjadinya kesalahan fatal yang disebabkan ketidakhati-hatian dalam mengaudit. 4. Pengujian hipotesis keempat akuntabilitas tidak berpengaruh terhadap kualitas audit. Hasil DAFTAR PUSTAKA Agoes, soekirno Auditing jilid I. Salemba empat: Jakarta. Alim, M. Nizarul, Trisni Hapsari, Lilik Purwanti Pengaruh Kompetensi dan Independensi terhadap Kualitas Audit dengan Etika Auditor sebagai Variabel pengujian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh terhadap kualitas audit (H 4 ditolak). Kondisi ini juga dapat terjadi apabila auditor tidak memberikan pelayanan kepada pengguna jasanya dengan cara meningkatkan sumber daya secara efektif dan efisien. 5. Pengujian hipotesis kelima kompetensi berpengaruh secara signifikan terhadap kualitas audit. Hasil pengujian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh terhadap kualitas audit (H 5 diterima). Hal ini disebabkan bahwa semakin tinggi kompetensi seseorang dapat meningkatkan kualitas audit. Kompetensi menunjukkan terdapatnya pencapaian dan pemeliharaan suatu tingkatan pemahaman dan pengetahuan yang memungkinkan seorang anggota untuk memberikan jasa dengan kemudahan dan kecerdikan. Moderasi. SNA X Makassar. AUEP-08. Arens, Alvin A & James K. Loebecke Auditing an Integrated Approach. Prenticehall: New Jersey. Christiawan,Yulius Jogi Kompetensi dan Independensi Akuntan Publik : Refleksi Hasil 10

11 Penelitian Empiris. Jurnal Akuntansi dan Keuangan. Vol. 4. No. 2. pp Ghozali, Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.. Ikatan Akuntan Indonesia-Kompartemen Akuntan Publik (IAI-KAP) Standar Profesional Akuntan Publik. Salemba Empat. Jakarta. Ilmiyati dan Suhardjo Pengaruh Akuntabilitas dan Kompetensi Terhadap Kualitas Audit. Jurnal Vol. 1 No 1. Pp Mansur, Tubagus Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Audit Ditinjau dari Persepsi Auditor atas Pelatihan dan Keahlian, Independensi dan Penggunaan Kemahiran Profesional. Tesis Program Studi Magister Sains Akuntansi Universitas Gadjah Mada (Tidak Dipublikasikan). Mardisar, Diani & Sari, Ria Nelly Pengaruh kuntabilitas dan pengetahuan terhadap kualitas hasil kerja auditor: Simposiun Nasional Akuntansi X. Mayangsari Analisis Pengaruh Independensi, Kualitas Audit, Serta Mekanisme Corparate Governance Integritas Laporan Keuangan, Simposium Nasional Akuntansi VI, IAI, Surabaya. Mulyadi Auditing. Salemba Empat: Jakarta. Rahman, Ahmad Taufik Persepsi Auditor Mengenai Pengaruh Kompetensi, Independensi, dan Due Professional Care terhadap Kualitas Audit. Skripsi. Fakultas Ekonomi Universitas Jenderal Soedirman. Purwokerto. (Tidak dipublikasikan). Rayesta, Susanti Pengaruh Independensi, Pengetahuan Terhadap Kualitas Audit. Skripsi Jurusan Akuntansi Universitas Bung Hatta, Padang. Rizal Skripsi. Analisis Pengaruh Latar Belakang Pendidikan, Kecakapan Profesional, Pendidikan Berkelanjutan, Independensi, Pemeriksa Terhadap Kualitas Hasil Pemeriksaan. Universitas Sumatera Utara.. Sekaran, Uma Metode Penelitian Untuk Bisnis 1. Salemba Empat: Jakarta. Sinaga, yeniyta yudistira Pengaruh Kompetensi dan Independensi Terhadap Kualitas Audit Singgih, Elisha Muliani dan Icuk Rangga Bawono Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due 11

12 Profesional Care dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi pada Auditor di KAP Big Four di Indonesia). Jurnal Universitas Jendral Soedirman, Purwokerto Sukriah, Ika, Akram, dan Biana Ada Inapty Pengaruh Pengalaman Kerja, Independensi, Obyektifitas, Integritas, dan Kompetensi Terhadap Kualitas Audit. Denpasar. Sulastri, Maya Pengaruh Profesional Auditor dan Etika Profesi Terhadap Kualitas Audit pada KAP di Sumatra Barat dan Riau. Skripsi Jurusan Akuntansi (Tidak Publikasi). Universitas Bung Hatta, Padang Suraida, Ida Pengaruh etika, Kompetensi, Pengalaman Audit, Dan Risiko Audit Terhadap Skeptisisme Profesional Auditor dan Ketepatan Penerbitan Opini Akuntan Publik, Vol 7, No 3, November, Supardi & Zainal Pengaruh Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit Pada Akuntan Publik. Universitas Komputer Indonesia,Bandung. Sutedja Dasar dasar Audit. Andhi: Surabaya. Soemarso Dasar- Dasar Akuntansi 1 dan 2. BPFE: Yogyakarta SPAP Animous, Jakarta Tesa, Partrisia Pengaruh Profesional Auditor dan Etika Profesi Terhadap Kualitas Audit Pada Kantor Akuntan Publik di Sumatera Barat dan Riau. Skripsi Jurusan Akuntansi ( Tidak Publikasi) Universitas Andalas, Padang. Wibowo Perilaku Organisasi. Salemba Empat: Jakarta 12

BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN 5.1 Simpulan Berdasarkan pada hasil penelitian, maka kesimpulan yang dapat dibuat adalah sebagai berikut: 1.

BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN 5.1 Simpulan Berdasarkan pada hasil penelitian, maka kesimpulan yang dapat dibuat adalah sebagai berikut: 1. 57 BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN 5.1 Simpulan Berdasarkan pada hasil penelitian, maka kesimpulan yang dapat dibuat adalah sebagai berikut: 1. Tidak ada pengaruh antara akuntabilitas (motivasi)
