PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS CEREBRAL PALSY SPASTIK QUADRIPLEGI TIPE EKSTENSI DI YAYASAN SAYAB IBU YOGYAKARTA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS CEREBRAL PALSY SPASTIK QUADRIPLEGI TIPE EKSTENSI DI YAYASAN SAYAB IBU YOGYAKARTA"

Transkripsi

1 PENAALAKSANAAN FISIOERAPI PADA KASUS CEREBRAL PALSY SPASIK QUADRIPLEGI IPE EKSENSI DI YAYASAN SAYAB IBU YOGYAKARA NASKAH PUBLIKASI Diajukan untuk Melengkapi ugas dan Memenuhi Syarat Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi Oleh: Yunita Ayu Purbaningtyas J PROGRAM SUDI DIPLOMA III FISIOERAPI FAKULAS ILMU KESEHAAN UNIVERSIAS MUHAMMADIYAH SURAKARA 2015

2

3

4 PENAALAKSANAAN FISIOERAPI PADA KASUS CEREBRAL PALSY SPASIK QUADRIPLEGI IPE EKSENSI DI YAYASAN SAYAB IBU YOGYAKARA ( Yunita Ayu Purbaningtyas, 2014, hal) ABSRAK Latar Belakang: cerebral palsy spastik quadriplegia adalah gangguan postur badan gangguan gerakan yang bersifat non progresif yang disebabkan oleh karena lesi atau perkembangan abnormal pada otak yang sedang tumbuh atau belum selesai pertumbuhannya yang ditandai dengan peningkatan reflex tendon, hiperkontraktilitas pada keempat ekstremitas dan klonus yang terjadi pada anggota gerak bawah. modalitas yang diberikan pada kondisi ini erapi Latihan passive exercise, latihan berguling, dan Nebulizer. ujuan: Untuk mengetahui manfaat pemberian modalitas terapi latihan dalam mengurangi spastisitas, meningkatkan motorik kasar, serta manfaat nebulizeruntuk mengurangi sputum. Metode: Metode Fisioterapi yang digunakan dalam kasus tersebut yaitu dengan modalitas terapi latihan, serta nebulizer dan evaluasi dengan metode pengukuran spastisitas dengan skala Asworth, motorik kasar (GMFM), dan evaluasi keluarnya sputum. Hasil: Setelah dilakukan 6 kali terapi didapatkan hasil tidak adanya penurunan spastisitas, tidak mengalami peningkatkan kemampuan fungsional, dan keluarnya sputum. Kesimpulan: Pada kasus tersebut modalitas terapi latihan passive exercise dan latihan berguling belum mampu mengurangi spastisitas dan meningkatkan motorik kasar serta meningkatkan kemampuan fungsional. etapi didapatkan hasil berupa keluarnya sputum dengan terapi nebulizer. Kata Kunci: Cerebral Palsy, erapi Latihan, Nebulizer. ix

5 A. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Menurut kamus Kedokteran (Dorlan, 2005) Cerebral palsy adalah setiap kelompok gangguan motorik yang menetap, tidak progresif, yang terjadi pada anak kecil yang disebabkan oleh kerusakan otak akibat trauma lahir atau patologi intra uterine. Gangguan ini ditandai dengan perkembangan motorik yang abnormal atau terlambat, seperti paraplegi spastik, hemiplegia atau tetraplegia, yang sering disertai dengan retardasi mental, kejang atau ataksia. CP dapat menyebabkan gangguan sikap (postur), control gerak, gangguan kekuatan otot yang biasanya disertai gangguan neurologic berupa kelumpuhan, spastic, gangguan basal ganglia, cerebellum, dan kelainan mental (mental retardation). American Academy for Cerebral Palsy mengemukakan klasifikasi gambaran klinis CP sebagai berikut : klasifikasi neuromotorik yaitu, spastic, atetois, rigiditas, ataxia, tremor, dan mixed. Sedangkan berdasarkan bagian tubuh yang terkena CP dibedakan menjadi hemiplegia, diplegi, dan quadriplegia (Miller & Bachrach, 2006). Dan dari hasil permasalahan inilah fisioterapi mengambil peran yang cukup penting pada kasus CP. Yang pertama dilakukan adalah mengatasi masalah adanya penumpukan spuntum dengan menggunakan Nebulizer. Nebulizer merupakan suatu mesin atau alat yang dapat menyemprotkan kabut halus sediaan obat kedalam traktus respiratorius

6 (Morris,2011). Masalah berikutnya yang sangat penting dan perlu adanya penanganan kusus adalan spastisitas, adapun beberapa pendekatan yang dapat dilakukan fisioterapi pada kasus CP spastic Quadriplegi adalah dengan menggunakan passive exercise sehingga diharapkan dapat menurunkan dan mengontrol tingkat spastisitas pada anak yang mengalami CP. 2. ujuan Penulisan Dari rumusan masalah yang dikemukakan dari penulis ini adalah sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui apakah terapi latihan perupa passive exercise mampu mengontrol dan mengurangi tingkat spastisitas pada penderita CP spastik Quadryplegi. 2. Untuk mengetahui apakah terapi dengan nebulizer dan terapi latihan berupa cupping, tappotement dan vibrasi mampu mengurangi sputum yang mengganggu pernafasan penderita CP spastik Quadryplegi. B. DESKRIPSI KASUS 1. Definisi Menurut kamus Kedokteran (Dorlan, 2005) Cerebral palsy adalah setiap kelompok gangguan motorik yang menetap, tidak progresif, yang terjadi pada anak kecil yang disebabkan oleh kerusakan otak akibat trauma lahir atau patologi intra uterine. Gangguan ini ditandai dengan perkembangan motorik yang abnormal atau terlambat, seperti

7 paraplegi spastik, hemiplegia atau tetraplegia, yang sering disertai dengan retardasi mental, kejang atau ataksia. Definisi spastik menurut kamus kedokteran (Dorlan, 2005) adalah bersifat dan ditandai dengan spasme. Hipertonik, dengan demikian otot-otot dan gerakan kaku. Quadriplegia adalah kelemahan pada keempat ekstremitas. 2. Anatomi Fisiologi Otak merupakan bagian terdepan dari sistem saraf pusat yang mengalami perubahan dan pembesaran. Bagian ini dilindungi oleh tiga selaput pelindung (meningen) dan berada di dalam rongga tulang tengkorak. Otak juga merupakan alatuntuk memproses data tentang lingkungan internal dan eksternal tubuh yang diterima reseptor pada alat indera (seperti mata, telinga, kulit, dan lain-lain). Datatersebut dikirimkan oleh urat saraf yang dikenal dengan sistem saraf keseluruhan. Sistem sarafini memungkinkan seluruh urat saraf mengubah rangsangan dalam bentuk impuls listrik. Kemudian impuls listrik dikirim ke pusat sistem saraf yang berada diotak dan urat saraf tulang belakang. Disinilah data diproses dan direspon dengan rangsangan yang cocok. Biasanya dalan tahap ini timbul saraf efektor yang berfungsi untuk mengirim impuls saraf ke otot sehingga otot berkontraksi atau rileks. Di dalam jaringan sarafpusat terdapat hirarki control. Banyak rangsangan sederhana berhubungan dengan tindakan refleksatau aksi spontan

8 3. Etiologi Periode terjadinya kerusakan otak dikelompokan dalam 3 katergori yaitu: Prenatal Perinatal Post natal 4. Patologi Penyebab cerebral palsy spastik quadriplegia yaitu pada waktu kehamilan antara minggu ke 26 sampai dengan minggu ke 34 masa kehamilan, area periventricular white matter yang mendekati dengan lateral ventricles sangat rentan terhadap cidera. Apabila area ini membawa fiber yang bertanggung jawab terhadap control motorik dan tonus otot pada kaki, cedera dapat menyebabkan spastic diplegi. Saat lesi yang lebih besar menyebar sebelum area fiber berkurang dari korteks motorik, hal ini dapat melibatkan centrum semiovale dan corona radiate, yang dapat menyebabkan spastic quadriplegia. 5. eknologi Intervensi Fisioterapi 1. erapi Latihan erapi latihan adalah suatucara mempercepat penyembuhan dari suatu injury/penyakit tertentu yang pernah mengubah cara hidupnya yang normal. erapi latihan adalah suatu usaha pengobatan dalam fisioterapi yang dalam pelaksanaannya menggunakan latihan-latihan gerakan tubuh baik secara aktif maupun pasif (Wisnhu, 2010). a. Passive exercise

9 Efek dan kegunaan Relaxed Passive Movement yaitu (1) mencegah proses perlengketan jaringan untuk memelihara kebebasan gerak sendi. (2) mendidik kembali pola gerakan dengan stimulasi pada propioceptor. (3) mencegah pemendekan otot. (4) memperlancar sirkulasi darah/limfe. (5) untuk relaksasi (Wisnhu, 2010). b. Latihan Berguling Adapun latihan yang diberikan adalah dengan memposisikan bayi pada posisi telentangdan dipegangi kaki kanan dan kirinya. Selanjutnya gerakkan salah satu kaki yang lain sehingga bayi tengkurap. Latihan dilakukan 2-3 menit dan untuk hasil yang maksimal lakukan latihan rutin 2 kali sehari. 2. Nebulizer Nebulizer merupakan suatu mesin atau alat yang dapat menyemprotkan kabut halus sediaan obat kedalam traktus respiratorius (Morris,2011). Keuntungan nebulizer adalah : (1) medikasi dapat diberikan langsung pada tempat/sasaran aksinya (seperti paru) oleh karena itu dosis yang diberikan rendah. (2) dosis yang rendah dapat menurunkan absorbsi sistemik dan efek samping sistemik. (3) pengiriman obat melalui nebulizer ke paru sangat cepat, sehingga aksinya lebih cepat daripadarute lainnya seperti subkutan atau oral. (4)

10 udara yang dihirup melalui nebulizer telah lembab, yang dapat membantu mengeluarkan sekresi bronchus (Morris,2011). C. PROSES FISIOERAPI Nama pasien adalah An.MFF, berusia 4 tahun, jenis kelamin lakilaki, agama islam, beralamat di Panti II Yayasan Sayap Ibu Kadirojo, Purwomartini, Kalasan. Diagnosa Medis : CP Spastic Quadriplegy. Dari pemeriksaan yang sudah dilakukan terdapat dari pemeriksaan yang sudah dilakukan terdapat Pasien belum mampu berguling, kaku pada keempat anggota gerak, pasien mengalami sesak nafas karena adanya penumpukan spuntum. Untuk mengurangi problematika yang ada maka penulis memilih modalitas Fisioterapi berupa erapi Latihan dan Nebulizer. Pelaksanaan erapi: (1) ERAPI I anggal 02 juli 2014 (2) ERAPI II anggal 03 juli 2014 (3) ERAPI III anggal 4 juli 2014 (4) ERAPI IV anggal 7 juli 2014 (5) ERAPI V anggal 10 juli 2014 (6) ERAPI VI anggal 11 juli 2014 Evaluasi pada kasus CP Spastic Quadriplegi dilakukan dengan pemeriksaan spastisitas dengan menggunakan Skala Asworth dan pemeriksaaan motorik kasar dengan menggunakan GMFM.

11 Edukasi pengasuh di panti untuk sering menggerakkan aggota gerak pasien secara pasif dengan tujuan untuk mengurangi spastisitas atau minimal memelihara agar tidak terjadi peningkatan spastisitas. D. HASIL Setelah mendapatkan penanganan fisioterapi sebanyak 6 kali didapatkan hasil sebagai berikut: abel 4.1 Hasil Evaluasi Spastisitas dengan Skala Asworth pada pasien Cerebral Palsy spastic Quadriplegi ipe Ekstensi Kan an Region 1 Kiri Neck Shoulder Elbow Wrist Hip Knee Ankle Dari hasil evaluasi GMFM pasien dengan nama An. M yang mendapatkan terapi latihan passive exercise yaitu dengan 6x frekuensi latihan dengan durasi 45 menit dalam waktu 1 bulan didapatkan hasil yaitu tidak adanya peningkatan kemampuan fungsional yang ditunjukkan dengan peningkatan score GMFM dari 1 = 0,392% menjadi 6 = 0,392%.

12 abel 4.4 Hasil erapi Nebulizer Pada Pasien Cerebral Palsy Spastik Quadriplegy ipe Ekstensi Keterangan: + jika sputum keluar setelah dilakukan dterapi - Jika sputum tidak keluar setelah dilakukan terapi E. KESIMPULAN erapi latihan dilakukan dengan menggunakan passive exercise dan nebulizer untuk problem penumpukan sputum. Setelah dilakukan penanganan fisioterapi pada pasien dengan umur 4 tahun selama satu bulan dengan diagnosa CP spastik quadriplegia dengan menggunakan terapi latihan passive exercise didapatkan hasil yaitu (1) pemeriksaan spastisitas dengan skala ukur Asworth, pada keempat ekstremitas dinilai dari pemeriksaan awal (1) sampai dengan terapi akhir (6) diperoleh hasil nilai tetap atau tidak megalami penurunan dan peningkatan, (2) pemeriksaan kemampuan fungsional motorik kasar dengan GMFM dinilai dari pemeriksaan awal (1) sampai dengan pemeriksaan akhir (6) tidak mengalami peningkatan dan tidak mengalami penurunan yaitu pada total score 0,392%.

13 Hasil penanganan yang belum terdapat perubahan ini antara lain disebabkan karena (1) waktu penanganan, yang mana hanya dilakukan 6x frekuensi latihan dalam waktu 1 bulan dimana penanaman pengalaman motoris dan sensoris dari gerakan-gerakan dasar fungsional atau gerakan sikap normal, serta penanaman kemampuan fungsional membutuhkan waktu yang lama, dan bisa sampai bertahun-tahun. Selain terapi latihan yang dilakukan untuk mengurangi spastisitas terdapat masalah lain yaitu penumpukan sputum maka digunakanlah terapi nebulizer dan diperoleh hasil yaitu keluarnya sputum yang menumpuk dan berkurangnya tingkat sesak nafas pada pasien. Hal lain yang perlu diperhatikan adalah respon orang-orang sekitar terhadap situasi pasien, karena pasien merupapan anak terlantar yang tinggal di Yayasan Sayap Ibu Yogyakarta maka perhatian yang didapatkan tentu saja akan sedikit berbea dengan anak yang memiliki orang tua dengan perhatian kusus. Hal ini penting karena mengingat fisioterapi tidak dapat memantau secara langsung kegiatan sehari-hari pasien. Oleh karena itu melibatkan orangorang sekitar yang sering berinteraksi dengan pasien atau minimal yang memberikan pengawasan terhadap pasien dalam tiap sesi latihan serta evaluasi kondisi pasien dan memberikan edukasi tentang berbagai hal mengenai kondisi pasien sendiri. SARAN Pada bagian akhir karya tulis ilmiah ini penulis ingin mengembangkan saran-saran yang berkaitan dengan kondisi CP spastik quadriplegi, agar

14 keberhasilan dalam penanganan dapat tercapai.untuk mendapat hasil yang optimal dalam penanganan CP spastik quadriplegi disarankan (1) sebaiknya latihan dilakukan sesering mungkin baik dalam hal intensitas maupun frekuensi latihan, (2) disarankan fisioterapi bisa memberi latihan dengan kreatif dan variatif agar anak tidak bosan saat latihan, (3) fisioterapi harus mempunyai pengetahuan luas tentang ilmu tumbuh kembang anak normal dan berbagai ilmu mengenai fisioterapi dalam pediatri saat ini.

15 DAFAR PUSAKA Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 1999; Indonesia Sehat 2010, Visi Baru, Misi Kebijaksanaan dan Strategi Pembangunan Kesehatan, Jakarta Dorland, W.A Newman Kamus Kedokteran Dorland; Edisi 28. Jakarta: Buku Kedokteran EGC. Elita Mardiani. esis Faktor Faktor Risiko Prenatal Dan Perinatal Kejadian Cerebral Palsy. Semarang: Universitas Diponegoro; Freeman Miller, M.D. & Steven. Bachrach, M.D.; et al. Cerebral Palsy: A Complete Guide for Ceregiving. 2 nd ed Indrastuti, L. 2004; Rehabilitasi Medik pada Crebral Palsy, diambil dari Kumpulan Makalah Seminar Cerebral Palsy Gangguan Gerak dan Mental, YPAC Semarang dan UNDIP, Semarang Jan S.. Pediatric Physical herapy. 4 th Walkins; edition. Philadelphia: Lippincott Williams & Keith, M.P., 2002; Gross Motor Function Measure Score Sheet (GMFM) (GMFM-88 and GMFM-66 scoring), Version 1.0. Lane R. Psychosom Med. Philadelphia: Lippincott Williams & Walkins; Lumbantobing Stroke Bencana Peredaran Darah di Otak. Jakarta: Balai Penerbit FKUI Lunar. Jadwal Imunisasi IDAI dan Dep. Kesehatan RI. Post on 1 Mei Available in: Malene Wesselhoff. he Modified Ashworth Scale. Post on Juni Available in:

16 Martin, J. H. 2003; Neuroanatomy ext and Atlas; Edisi ke-3, he Mac Graw Hill Company, New York Molnar, C.R Anatomi Susunan Syaraf Manusia, Prinsip-prinsip Dasar Neurobiologi, Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC Morris K Using A Nebulizer to reat Aspiration Pneumonia. Redford; Morris Hospital for Veterinary Service. Peraturan Menteri Kesehatan Indonesia No. 80 tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Pekerjaan dan Praktik Fisioterapis. Berita Negara Republik Indonesia ahun 2013 Nomer Peter L. Rosenbaum, Walter SD, et al. Prognosis for gross motor function in cerebral palsy: creation of motor developmental curve. JAMA Putz, Pabst Atlas Anatomi Manusia, Sobotta; jilid 1 edisi ke 21, Penerbit Buku Kedokteran, EGC. Russel, D. 2002; CanChild Centre for Childhood Disability Research; Institute for Applied Health Sciences of McMaster University Sheperd, B. R.1995; Phisioterapy for Pediatric; hird Edition, Facult of Health Science he University of Sidney, Australia S.Snell, Richard. 2002; Anatomi Klinik. EGC.Jakarta. Soetjiningsih umbuh Kembang Anak. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC. Wishnu erapi Latihan. Diakses : 22 Oktober

17

BAB I PENDAHULUAN. maupun pada anak dengan hambatan tumbuh kembang. Pembangunan. tercapainya kesadaran, kemauan, dan kemampuan untuk hidup sehat bagi

BAB I PENDAHULUAN. maupun pada anak dengan hambatan tumbuh kembang. Pembangunan. tercapainya kesadaran, kemauan, dan kemampuan untuk hidup sehat bagi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Fisioterapi adalah bentuk pelayanan kesehatan yang ditujukan kepada individu dan/atau kelompok untuk mengembangkan, memelihara dan memulihkan gerak dan fungsi
