SKRIPSI PENELITIAN DISKRIPTIF

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI PENELITIAN DISKRIPTIF"

Transkripsi

1 SKRIPSI HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN DIABETES MELLITUS DENGAN PERAWATAN KESEHATAN KAKI DI RUANG DCP RUMAH SAKIT PETROKIMIA GRESIK PENELITIAN DISKRIPTIF Oleh: NINO ADIANTO PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2015

2 SKRIPSI HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN DIABETES MELLITUS DENGAN PERAWATAN KESEHATAN KAKI DI RUANG DCP RUMAH SAKIT PETROKIMIA GRESIK PENELITIAN DISKRIPTIF Disusun Sebagai Salah Satu Persyaratan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan (S.Kep) Pada Program Studi Pendidikan Ners Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga Surabaya Oleh: NINO ADIANTO PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2015

3

4

5

6 MOTTO Waktu terus berjalan, belajarlah dari masa lalu bersiaplah untuk masa depan, dan berikan yang terbaik untuk hari ini Untuk kedua orang tuaku Ibu dan Bapak yang telah membesarkanku dengan ketulusan cinta, semangat dan kerja keras. Semoga Allah SWT membalas dengan yang lebih baik lebih mulia dari kebaikan di dunia dan seisinya. iv

7 UCAPAN TERIMA KASIH Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, berkat rahmat dan hidayahnya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Hubungan tingkat pengetahuan pasien Diabetes Mellitus dengan perawatan kesehatan kaki di ruang DCP Rumah Sakit Petrokimia Gresik. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Keperawatan (S.Kep) pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga. Ucapan terima kasih penulis ucapkan sebesar-besarnya kepada Ibu Harmayetty, S.Kep.M.Kes selaku pembimbing I dan Ibu Erna Dwi Wahyuni, S.Kep.,Ns., M.Kep selaku pembimbing II yang telah dengan penuh perhatian dan kesabaran telah memberikan arahan dan bimbingan sehingga penulisan skripsi ini dapat selesai dengan tepat waktu. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa bantuan dari semua pihak yang terkait dalam penyusunan skripsi ini sangatlah besar sehingga penyusunan skripsi dapat terwujud, untuk itu perkenankanlah penulis menyampaikan rasa hormat dan terima kasih yang sebesar-besarnya dengan hati yang tulus kepada : 1. Istriku beserta anakku tercinta Zulfa safaatunnihsah, Madina Syahra Anindita yang telah memberikan doa dan dukungan baik secara moril yang tak terhingga sehingga menjadi penyemangat dalam menyelesaikan skripsi ini. 2. Ibu Purwaningsih, S.Kp., M.Kes selaku Dekan Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga Surabaya yang telah memberikan kesempatan dan fasilitas kepada kami untuk menyelesaikan skripsi ini. v

8 3. Ibu Mira Triharini, S.Kp., M.Kep selaku Wakil Dekan I Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga Surabaya yang telah memberikan kesempatan dan fasilitas kepada kami untuk menyelesaikan skripsi ini. 4. Ibu Harmayetty, S.Kep., M.Kes. terima kasih atas bimbingan, kritik dan saran, informasi, serta waktu yang telah diluangkan demi kemajuan penyelesaian skripsi saya. 5. Ibu Erna Dwi W, S.Kep.,Ns., M.Kep. terima kasih atas bimbingan, kritik dan saran, informasi, serta waktu yang telah diluangkan demi kemajuan penyelesaian skripsi saya. 6. Seluruh Dosen serta staf pendidikan, perpustakaan dan tata usaha, civitas akademik Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga. Terima Kasih atas segala bantuan yang diberikan dari awal pembuatan skripsi ini. 7. Teman-teman Keluarga Besar Angkatan 2014 Program Studi Pendidikan Ners Ilmu Keperawatan yang telah memberikan bantuan baik secara langsung maupun tidak langsung demi terselesaikannya skripsi ini. 8. Saudara-saudara seperjuangan Deni, kanzul, Rosa, Arie, Vivi, Rudi, Santos yang selalu kompak, semangat dan berjuang bersama dalam menyelesaikan skripsi ini. 9. Kedua orang tua tercinta dan segenap keluarga. Terima kasih atas semua cinta, doa, dukungan baik secara moril maupun materi yang tak terhingga sehingga menjadi penyemangat dalam menyelesaikan skripsi ini. vi

9 10. Teman teman Poli Rumah Sakit Petrokimia Gresik, terimakasih atas setiap bantuan, dukungan dan do a yang ikut menyertai dalam penyusunan skripsi ini. 11.Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu, terimakasih atas setiap bantuan, dukungan dan do a yang ikut menyertai dalam penyusunan skripsi ini. Semoga Allah SWT membalas budi baik semua pihak yang telah memberikan kesempatan, dukungan dan bantuan dalam menyelesaikan skripsi ini. Amin. Penulis sadari bahwa skripsi ini jauh dari sempurna, namun harapan penulis adalah semoga skripsi ini dapat membawa manfaat bagi pembaca maupun bagi profesi keperawatan nantinya. Surabaya, 12 Februari 2015 Penulis vii

10 ABSTRAK HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN DIABETES MELLITUS DENGAN PERAWATAN KESEHATAN KAKI DI RUANG DCP RUMAH SAKIT PETROKIMIA GRESIK Penelitian Diskriptif Oleh Nino Adianto Perawatan kesehatan kaki diabetik yang kurang dapat menyebabkan terjadinya ulkus yang mengarah kepada terjadinya ganggren diabetik. Perawatan kaki pasien diabetes mellitus terdiri dari deteksi kelainan kaki, latihan kaki dan praktik perawatan kaki.tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan pasien diabetes mellitus dengan perawatan kesehatan kaki dalam mengurangi komplikasi kaki diabetik di ruang DCP rumah sakit petrokimia gresik. Metode penelitian ini menggunakan desain diskriptif analitik dengan melalui pendekatan cross sectional. Jumlah sampel sebanyak 55 responden yang sesuai kriteria inklusi dan eksklusi dengan variabel independen yaitu pengetahuan sedangkan variabel dependen yaitu perawatan kesehatan kaki Instrument penelitian yaitu Nottingham Assesment of Functional Foot Care dan Diabetic Foot Care Behaviour melalui pemberian kuesioner dan lembar observasi. Hasil penelitian dengan uji Rank Spearman rho didapatkan nilai p= 0,029 (p < 0,05), terdapat hubungan antara pengetahuan dengan perawatan kesehatan kaki.pengetahuan dapat meningkatkan perawatan kesehatan kaki pasien Diabetes Mellitus di ruang DCP Rumah Sakit Petrokimia Gresik. Sebaiknya, dilakukan penelitian lanjutan tentang pengaruh yang mempengaruhi perawatan kesehatan kaki dan dilakukan observasi harian tentang pelaksanaan perawatan kaki. Kata kunci : Pengetahuan, Perawatan kesehatan Kaki viii

11 ABSTRACT CORRELATION BETWEN KNOWLEDGE PASIEN DIABETES MELLITUS WITH FOOT HEALTH CARE IN A HOSPITAL ROM PETROKIMIA DCP GRESIK Descriptive analytic study By Nino Adianto Ranks of Essential Hypertension cases in the district of East Kotawaringin reached 2nd highest of all outpatient visits at Puskesmas in Puskesmas has made efforts to address hypertension by providing conventional treatment, but from interviews gathered only about 5% of patients who controls regularly and prefer to use medication natural ingredients, one of which roasted garlic. The aimed of this study was to analyze the effect of roasted garlic with filtered garlic as a comparison to changes in blood pressure in patients with Essential Hypertension and the influence of the difference between both of them. This study used Quasy experiments design and samples were taken from patients who have recorded as population of Essensial Hypertension in Puskesmas Baamang 2. Independent variable was roasted garlic and filtered garlic, dependent variable was change of blood pressure. Purposive sampling used as sampling technique of this study and patients who are join the study of 16 respondents which divided into 8 respondents in treatment groups (roasted garlic) and 8 respondents in comparison groups (filtered garlic). The results T-paired showed a significant effect of roasted garlic and filtered garlic to changes in systolic and diastolic (roasted garlic p=0.002 systolic, p=0.003 diastolic, filtered garlic systolic p=0.001, p=0.003 diastole). The mean of lowering BP in roasted garlic group more is than the filtered garlic group (roasted garlic, systolic=11.25 mmhg, diastolic mmhg=11,875; filtered garlic, systolic=10 mmhg, diastolic=7.5 mmhg). Test differences using the Independent Sample Test between treatment group and comparison group showed that no significant differences (end systolic, p=0.202, end diastolic, p= 0.812) There was no significant difference between the roasted garlic with filtered garlic to changes in blood pressure in patients with Essential Hypertension, the nurse can recommend both of these garlic preparations as a complementary therapy in the treatment of hypertension. It is further study will be able to control the behavior and lifestyles of respondents. Keywords: Roasted Garlic, Filtered Garlic, Blood Pressure, Essential Hypertension ix

12 DAFTAR ISI Halaman Judul... Surat Pernyataan... Lembar Persetujuan... Lembar Pengesahan... Motto... Ucapan Terima Kasih... Abstract... Daftar Isi... Daftar Tabel... Daftar Gambar... Daftar Lampiran... Daftar Singkatan... i ii iii iv v viii x xii xiii xiv xv BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Identifikasi Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan umum Tujuan khusus Manfaat Penelitian Manfaat teoritis Manfaat praktis... 8 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA Konsep Pengetahuan Pengertian Tingkat Pengetahuan Fakto-faktor Yang Mempengaruhi Pengetahuan Cara Memperoleh Pengetahuan Kriteria Tingkat Pengetahuan Faktor-faktor yang Mempengaruhi perilaku Konsep Diabetes Mellitus Pengertian Klasifikasi dan Ciri-ciri Diabetes Mellitus Epidemiologi Diabetes Mellitus Etiologi Diabetes Mellitus Patofisiologi Diabetes Mellitus Faktor Resiko Diabetes Mellitus Komplikasi Kronik Diabetes Mellitus Penatalaksanaan Diabetes mellitus Konsep Ulkus Pengertian Faktor-faktor Ulkus Diabetik Penilaian, Klasifikasi, dan Derajat Ulkus Kaki Diabetik x

13 2.4 Konsep Perawatan Kaki Pengertian Penatalaksanaan Perawatan Kaki Pedoman Perawatan Kaki Keaslian Penelitian BAB 3 KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS Kerangka Konseptual Hipotesis BAB 4 METODE PENELITIAN Desain Penelitian Populasi, Besar Sampel, dan Teknik Sampling Populasi Besar sampel Teknik sampling Identifikasi Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Variabel independen Variabel dependen Definisi operasional Alat dan Bahan Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Prosedur Pengambilan Data Analisa Data Kerangka Operasional Etika Penelitian Keterbatasan Penelitian BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Hasil Penelitian Gambaran umum lokasi penelitian Karakteristik responden Pembahasan BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA xi

14 DAFTAR TABEL Tabel 2.2 Klasifikasi Penderita Diabetes Mellitus Tabel 2.5 Keaslian Penelitian Tabel 4.1 Definisi Operasional Tabel 5.1 Karakteristik Responden Tabel 5.2 Pengetahuan Pasien Diabetes Mellitus Tabel 5.3 Karakteristik Lama Menderita DM dengan Pengetahuan Tabel 5.4 Perawatan Kesehatan Kaki pasien Diabetes Mellitus Tabel 5.5 Karakteristik Lama Menderita DM dengan Perawatan Tabel 5.6 Tabulasi Silang Pengetahuan Perawatan Kesehatan Kaki xii

15 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Identifikasi Masalah Penelitian... 6 Gambar 2.1 Perawatan Kuku Gambar 2.2 Senam Kaki di kursi Gambar 2.3 Senam Kaki tumit ke atas Gambar 2.4 Senam Kaki telapak kaki diangkat Gambar 2.5 Senam Kaki ujung kaki diangkat Gambar 2.6 Senam Kaki jari-jari dilantai Gambar 2.7 Senam Kaki kaki diangkat dan diluruskan Gambar 2.8 Senam Kaki membentuk bola Gambar 3.1 Kerangka Konseptual Penelitian Gambar 4.1 Kerangka Operasional Penelitian xiii

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Surat Permintaan Data Penelitian Lampiran 2 Surat Ijin Penelitian Lampiran 3 Surat Ijin Penelitian Lampiran 4 Surat Ijin Penelitian Lampiran 5 Surat Keterangan Telah Melaksanakan Penelitian Lampiran 6 Surat Permohonan Menjadi Responden Lampiran 7 Surat Pernyataan Bersedia Menjadi Responden Lampiran 8 Format Pengumpulan Data Lampiran 9 Hasil Observasi Responden Lampiran 10 Dokumentasi Penelitian xiv

17 DAFTAR SINGKATAN WHO : World Health Organization DCP : Diabetic Center point DM : Diabetes Mellitus IDDM : Insulin Dependent Diabetes Mellitus NIDDM : Non insulin dependent diabetes mellitus DEPKES : Departemen Kesehatan RSPG : Rumah Sakit Petrokimia Gresik xv

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI PENGARUH PENYAJIAN DIET DALAM BENTUK KARAKTER BENTO TERHADAP TINGKAT KONSUMSI PADA ANAK USIA 3-5 TH DIRUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT PETROKIMIA GRESIK PENELITIAN QUASY EXPERIMENT Oleh: Nama : RUDIANTO
