HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN ACTIVITY OF DAILY LIVING PADA INDIVIDU PASKA STROKE DI PUSKESMAS GUNDIH SURABAYA SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN ACTIVITY OF DAILY LIVING PADA INDIVIDU PASKA STROKE DI PUSKESMAS GUNDIH SURABAYA SKRIPSI"

Transkripsi

1 HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN ACTIVITY OF DAILY LIVING PADA INDIVIDU PASKA STROKE DI PUSKESMAS GUNDIH SURABAYA SKRIPSI OLEH Nicolaus Rocetio Mahing NRP : FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2017

2 ii

3 iii

4 iv

5 v

6 HALAMAN PERSEMBAHAN Skripsi ini saya persembahkan untuk orang tua, Keluarga, orang terkasih, Teman teman seprofesi, Kampus tercinta Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya Dan Tuhan Yang Maha Esa. vi

7 HALAMAN MOTTO Apabila Anda berbuat kebaikan kepada orang lain, maka Anda telah berbuat baik terhadap diri sendiri. vii

8 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena dengan rahmat dan berkatnya, penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. skripsi dengan judul Hubungan Antara Dukungan Sosial dan Activity of Daily Living Pada Individu Paska Stroke ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Keperawatan di Fakultas Keperawatan Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis tidak lepas dari bantuan berbagai pihak yang telah memberikan bimbingan, pengarahan, dan dukungan yang sangat berguna bagi penulis. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih yang sebanyak-banyaknya kepada: 1. Dr.dr. B. Handoko Daeng, SpKJ (K), selaku Dekan Fakultas Keperawatan Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. 2. Maria Manungkalit, S.Kep.,Ns., M.Kep, selaku pembimbing utama yang telah dengan sabar meluangkan waktu, mendampingi dan mengarahkan penulis dalam penyusunan skripsi ini. 3. Ni Putu Purnama S.Kep.,Ns.,M.Kep, selaku pembimbing pendamping yang tengah memberikan banyak masukkan, memberikan pengarahan serta saran dan meluangkan waktu dalam penyusunan skripsi ini. viii

9 4. Ira Ayu Maryuti,S.Kep.,Ns, selaku pembimbing akademik yang dengan sabar mendampingi, mencurahkan pikiran, meluangkan waktu dan memberikan nasehat serta mengarahkan penulis dalam penyusunan skripsi ini. 5. Kepada dan seluruh staff Puskesmas Gundi Surabaya yang telah membantu penulis dalam pengumpulan data untuk penelitian ini. 6. Semua keluarga dan pasien stroke yang sudah bersedia menjadi responden. 7. Kedua orangtua dan keluarga tercinta yang selalu senantiasa memberikan dukungan doa, nasehat-nasehat, motivasi, biaya, dan semangat dalam menyelesaikan proposal ini dengan baik tanpa kekurangan suatu apapun. 8. Kekasih Anastasia Teda Due yang juga sebagai pemberi dukungan dan semangat serta doa dalam menyelesaikan skripsi ini. 9. Teman-teman Fakultas Keperawatan angkatan 2012 yang juga sebagai pemberi dukungan dan semangat agar bisa menyelesaikan skripsi ini dengan baik khususnya Adelheid Carolina, Julia isabela Dija, Eka Sepriani Sogen dan Yovita M.S Upsan. ix

10 Menyadari bahwa skripsi ini jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, segala kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan untuk penyempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat memberikan sumbangan yang bermanfaat bagi kepentingan mahasiswa Fakultas Keperawatan. Surabaya, 20 Januari 2017 Nicolaus Rocetio Mahing x

11 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI... ii HALAMAN PERSETUJUAN... iii HALAMAN PENGESAHAN... iv SURAT PERNYATAAN... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi HALAMAN MOTTO... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi DAFTAR ISI ARTIKEL ILMIAH HASIL PENELITIAN... xvii ABSTRAK... xviii ABSTRACT... xix BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 4 xi

12 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA Konsep Stroke Pengertian Stroke Etiologi Stroke Patofisologi Stroke Faktor Resiko Stroke Manifestasi Klinis Gejala Stroke Penatalaksanaan Stroke Konsep Dukungan Sosial Definisi Dukungan Sosial Klasifikasi Dukungan Sosial Sumber- Sumber Dukungan sosial Komponen- Komponen Dalam Dukungan Sosial Bentuk- Bentuk Dukungan Sosial Dimensi Dukungan Sosial Faktor faktor yang mempengaruhi Dukungan Sosial Dampak Dukungan Sosial Konsep Activity of Daily Living (ADL) Macam-macam ADL Faktor-faktor yang mempengaruhi ADL Hubungan Antara Dukungan Sosial dan ADL Pada individu paska stroke Dasar teori BAB 3 KERANGKA KONSEPTUAL dan HIPOTESIS Kerangka Konseptual Hipotesis BAB 4 METODE PENELITIAN Desain Penelitian Identifikasi Variabel Penelitian Definisi Operasional Variabel Penelitian Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel Kerangka Kerja Penelitian Metode Pengumpulan Data xii

13 4.7. Validitas dan Relibilitas Alat Ukur Teknik Analisa Data Etika Penelitian BAB 5 HASIL PENELITIAN Karakteristik Lokasi penelitian Hasil Penelitian Data Umum Data Khusus BAB 6 PEMBAHASAN Dukungan Sosial Pasien Paska Stroke di Puskesmas Gundih Surabaya Activity Of Daily Individu Pasca Stroke di Puskesmas Gundih Hubungan Antara Dukungan Sosial dan Activity Of Daily Individu Paska Stroke di Puskesmas Gundih Surabaya BAB 7 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ARTIKEL ILMIAH HASIL PENELITIAN xiii

14 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 4.1 Definisi Operasional Penelitian Hubungan Dukungan Sosial dan ADL dengan kualitas hidup pada individu paska stroke Tabel 4.2 Kisi-kisi Kuisioner Dukungan Sosial Tabel 4.3 Kisi-kisi Kuisioner ADL Tabel 4.4 Kisi-Kisi Validitas Kuisioner ADL Tabel 4.5 Kisi-Kisi Validitas Kuisioner Dukungan Sosial Tabel 5.1 Karateristik Responden Berdasarkan Dukungan Sosial Pada Pasien Stroke Di Puskesmas Gundi Surabaya tahun Tabel 5.2 Karateristik Responden Berdasarkan Kebutuhan ADL Pada Pasien Stroke Di Puskesmas Gundi Surabaya tahun Tabel 5.3 Tabulasi silang antara Dukungan Sosial dan ADL pada Individu Paska stroke di Puskesmas Gundi Surabaya xiv

15 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Precede proceed Model (Green & Kreuter, 1991) Gambar 3.1 Kerangka Konseptual Hubungan Dukungan Sosial dengan ADL Pada Individu Paska Stroke Gambar 4.1 Kerangka Kerja Penelitian Hubungan Dukungan Sosial dengan ADL pada Individu Paska Stroke Gambar 5.1 Karateristik Responden Berdasarkan usia Pasien Stroke di Puskesmas Gundi Surabaya tahun Gambar 5.2 Karateristik Responden Berdasarkan Tinggal Bersama Keluarga Pasien Stroke di Puskesmas Gundi Surabaya tahun Gambar 5.3 Karateristik Responden Berdasarkan Status Pendidikan Pasien Stroke di Puskesmas Gundi Surabaya tahun Gambar 5.4 Karateristik Responden Berdasarkan Pekerjaan Pasien Stroke di Puskesmas Gundi Surabaya tahun Gambar 5.5 Karateristik Responden Berdasarkan Status Pernikahan Pasien Stroke di Puskesmas Gundi Surabaya tahun Gambar 5.6 Karateristik Responden Berdasarkan Lama Menderita Stroke di Puskesmas Gundi Surabaya tahun Gambar 5.7 Karateristik Responden Berdasarkan Penghasilan Pasien Stroke di Puskesmas Gundi Surabaya tahun Gambar 5.8 Karateristik Responden Berdasarkan Hubungan Dengan Orang Lain Pada Pasien Stroke di Puskesmas Gundi Surabaya tahun xv

16 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1 Lembar Penjelasan Penelitian Lampiran 2 Lembar Persetujuan Menjadi Responden Lampiran 3 Kuisioner Data Demograf Lampiran 4 Kuisoner Dukungan Sosial Lampiran 5 Kuisoner ADL Lampiran 6 Validitas dan Reabilitas Dukungan Sosial Lampiran 7 Ijin Penelitian Badan Kesatuan Bangsa Lampiran 8 Ijin Penelitian Dinas Kesehatan Lampiran 9 Hasil Uji Satistik Korelasi Speramen Rank xvi

17 DAFTAR ISI ARTIKEL Halaman HALAMAN JUDUL HALAMAN PERSETUJUAN ABSTRAK ABSTRACT PENDAHULUAN METODE PENELITIAN HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN KESIMPULAN DAN SARAN KEPUSTAKAAN BIODATA PENULIS xvii

18 ABSTRAK HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN ACTIVITY OF DAILY LIVING PADA INDIVIDU PASKA STROKE DI PUSKESMAS GUNDIH SURABAYA OLEH: Nicolaus Rocetio Mahing Stroke adalah gangguan didalam otak yang ditandai dengan hilangnya fungsi dari bagian tubuh (kelumpuhan), Individu akan kehilangan kemampuan geraknya secara total yang akan berpengaruh pada ADL oleh karena itu dukungan sosial sangat di butuhkan agar individu mampu melakukan aktivitas secara mandiri. Tujuan penelitian ini menjelaskan hubungan Dukungan Sosial dengan ADL pada individu paska stroke dengan menggunakan desain penelitian kolerasional dengan pendekatan cross sectional. Sampel sebanyak 25 orang yang berjenis kelamin laki-laki berumur tahun, CVA tanpa komplikasi serangan pertama dengan hemiparesis. Teknik pengambilan sampel adalah Purposive Sampling. Variabel Independen adalah Dukungan Sosial dan variabel dependen adalah ADL. Alat ukur yang digunakan adalah kuisoner berskala likert. Hasil penelitian adalah sebagian besar responden mendapatkan dukungan sosial cukup, sebagian besar responden melakukan ADL cukup, ada hubungan yang signifikan antara dukungan sosial dan Activity Of Daily living pada individu paska Stroke di Puskesmas Gundih Surabaya. Kesimpulanya ada hubungan yang bermakna antara dukungan sosial dan ADL individu paska Stroke di Puskesmas Gundih Surabaya dengan arah korelasi positif yaitu semakin tinggi dukungan sosial, semakin tinggi tingkat kemampuan ADL. Serta menunjukan kearah korelasi sedang. Kata kunci : Stroke, Dukungan Sosial, ADL xviii

19 ABSTRACT RELATIONSHIP BETWEEN SOCIAL SUPPORT AND ACTIVITY OF DAILY LIVING IN INDIVIDUAL HEALTH AFTER STROKE IN GUNDIH SURABAYA By: Nicolaus Rocetio Mahing Stroke is a disorder in the brain that is characterized by loss of function of a part of the body (paralysis), Individuals will lose the capability of motion in total which will affect the ADL therefore social support is needed so that the individual is able to perform activities independently. The purpose of this study explains the relationship of social support to the ADL in individuals after stroke using Kolerasional research design with cross sectional approach. a sample of 25 people who sex men aged years, CVA uncomplicated first attack with hemiparesis. The sampling technique is purposive sampling. Independent variable is the social support and the dependent variable is the ADL. Measuring instrument used is a Likert scale questionnaire. The results showed that most respondents get enough social support, most respondents do ADL enough, there was a significant relationship between social support and Activity Of Daily living in poststroke individuals in Puskesmas Gundih Surabaya. Conclusions there is a significant relationship between social support and individual ADL in poststroke Gundih PHC Surabaya with the direction of the positive correlation that the higher the social support, the higher the level of ADL ability. And show the direction of the correlation being. Keywords: Stroke, Social Support, ADL xix

SKRIPSI. OLEH : Elisabeth Buku Kumanireng NRP :

SKRIPSI. OLEH : Elisabeth Buku Kumanireng NRP : HUBUNGAN PEMBERIAN ASI DAN MAKANAN PENDAMPING ASI DENGAN STATUS GIZI ANAK 6-23 BULAN DI POSYANDU RW III KELURAHAN KEPUTRAN KECAMATAN TEGALSARI SURABAYA SKRIPSI OLEH : Elisabeth Buku Kumanireng NRP : 9103011008
