BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan akan teknologi informasi dan komunikasi semakin diminati oleh

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan akan teknologi informasi dan komunikasi semakin diminati oleh"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Kebutuhan akan teknologi informasi dan komunikasi semakin diminati oleh instansi ataupun perusahaan disegala bidang, baik swasta maupun dinas-dinas pemerintah. Teknologi ini telah digunakan dalam proses bisnis hingga kegiatan sosial keagamaan, diantaranya adalah zakat. Zakat menurut bahasa, kata zakat berarti tumbuh, berkembang, subur atau bertambah. Dalam Al-Quran dan hadist disebutkan, Allah memusnahkan riba dan menyuburkan sedekah (QS. Al-Baqarah [2]: 276); Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan menyucikan mereka (QS. At-Taubah [9]: 103); Sedekah tidak akan mengurangi harta (HR. Tirmizi). Menurut istilah, dalam kitab al-hawi, al-mawardi mendefinisikan zakat dengan nama pengambilan tertentu dari harta yang tertentu, menurut sifat-sifat tertentu, dan untuk diberikan kepada golongan tertentu. Ada beberapa macam yang terkait dengan zakat yaitu zakat harta, zakat profesi, zakat fitrah, zakat emas dan perak, zakat pendapatan, zakat saham, zakat mal dan zakat binatang ternak. Dari beberapa macam zakat, penulis hanya berfokus pada zakat mal dan zakat fitrah. Menurut Herdiyansyah dkk (2013:2) melakukan penelitian tentang : Pengambilan dan pengumpulan zakat masih bersifat kolektif saja di sebagian lembaga dan instansi tertentu sedangkan pengambilan zakat pada individu atau pribadi belum banyak tersentuh, dengan demikian dibutuhkan sistem pendaftaran online muzakki dan mustahik yang membantu pendataan para wajib zakat dan mustahik. Tujuan penelitian ini membangun pengembangan aplikasi pendaftaran muzakki dan mustahik berbasis web di badan amil zakat daerah Garut yang diharapkan mampu mengefisiensikan pekerjaan dalam 1

2 2 pemasukan data pendaftar, kegiatan pendaftaran, yang tidak terlibat tempat dan waktu. Masjid Jami Al Falah adalah masjid yang berada di Menteng Atas Jakarta Selatan yang sudah lama berdiri di kota Jakarta dan saat ini berkeinginan untuk pengelolaan zakat yang berbasiskan teknologi informasi. Pembayaran dan penyaluran zakat di Masjid Jami Al Falah masih belum berjalan lancar, penyaluran zakat di daerah Masjid Jami Al Falah masih belum rata, para muzzaki masih harus datang ke masjid untuk membayar zakat, pendataannya masih menggunakan kertas dan laporan pembukuan masih tidak tertata rapi sehingga menghambat amil zakat dalam pengolahan zakat. Dengan demikian dibutuhkan sistem pendaftaran online muzakki, pembayaran online muzakki dan pendataan mustahik agar zakat dapat terlaksana dengan baik. Dari permasalahan di atas maka penulis mengambil judul Skripsi yaitu, SISTEM INFORMASI ZAKAT BERBASIS WEB PADA MASJID JAMI AL FALAH JAKARTA Identifikasi Permasalahan Dalam melakukan proses pembayaran dan penyaluran zakat, Masjid Jami Al Falah memiliki permasalahan sebagai berikut : 1. Sistem pembukuan keuangan di Masjid Jami Al Falah masih dilakukan secara manual dan data yang tidak tersusun rapi sehingga sulit ketika dicari kembali. 2. Kesulitan para muzzaki menyalurkan zakat melalui sistem manual.

3 Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan diatas maka dapat dirumuskan masalah sebagai berikut : 1. Bagaimana agar data muzzaki dan mustahik dapat tersusun rapi dan tersimpan pada media penyimpanan komputer atau hardisk. 2. Bagaimana membuat aplikasi zakat online untuk para muzzaki agar lebih mudah dalam menyalurkan zakat Maksud dan Tujuan Maksud dari penulisan skripsi ini adalah : 1. Merancang sebuah sistem informasi pembayaran dan perhitungan zakat yang dapat memberikan informasi kepada muzakki. 2. Memudahkan muzakki dalam menghitung zakat yang akan di bayar. 3. Mengetahui dan mempelajari sistem aplikasi zakat berbasis web serta permasalahan yang terjadi pada sistem tersebut. Sedangkan tujuan dari penulisan ini adalah sebagai salah satu syarat kelulusan program Strata Satu (S1) untuk program studi Sistem Informasi pada STMIK Nusa Mandiri Metode Penelitian Dalam penulisan ini, penulis menggunakan beberapa metode penelitian sebagai berikut :

4 Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data yang digunakan oleh penulis dalam melakukan pengumpulan data untuk pembuatan Skripsi adalah : A. Observasi Metode ini dilakukan untuk mengetahui masalah dan menentukan kebijakan untuk menangani masalah yang sedang terjadi melalui penelitian. B. Wawancara Metode ini dilakukan dengan melakukan tanya jawab kepada ketua Masjid Jami Al Falah tentang prosedur pembayaran dan penyaluran zakat yang ada pada Masjid Jami Al Falah beserta kendala yang dihadapi dalam proses pembayaran dan penyaluran zakat tersebut, sehingga memberikan penulis gambaran tentang solusi yang akan dibuat nanti. C. Studi Pustaka Dengan metode pustaka ini penulis mendapatkan beberapa sumber dari beberapa buku, referensi yang berkaitan dengan analisa dan perancangan sistem informasi, perancangan web dan pengolahan data dengan database MySQL Model Pengembangan Sistem Metode yang akan digunakan dalam pengembangan sistem untuk perancangan ini menggunakan model waterfall.

5 5 A. Analisa Kebutuhan Sistem Penulis menganalisa kebutuhan website dalam membantu proses pencatatan data muzakki, data mustahik, penyaluran dan pencetakan data laporan pembayaran serta penyaluran zakat. B. Desain Tahapan dimana di lakukan penuangan pikiran dan perencanaan sistem terhadap solusi dari permasalahan yang ada dengan menggunakan perangkat permodelan sistem seperti UML (Unifled Modeling Language), diagram hubungan entitas ERD (Entity Relationship Diagram) serta struktur dan bahasa data. C. Code Generation Pada tahapan ini penulis akan menampilkan hasil listing program PHP yang merupakan salah satu program berbasis Terstruktur atau Prosedural. D. Testing Penulis mendeskripsikan pengujian yang dilakukan dengan menggunakan black box testing pada tahap akhir. E. Support Support dalam pembuatan website ini adalah Adobe Dreamweaver CS3, dan XAMPP dengan MySQL. Alat pendukung lainnya yang digunakan adalah Windows 8 dengan RAM 2Gb dan untuk menjalankan program ini diperlukan web browser dan Google Chrome, Mozilla Firefox.

6 Ruang Lingkup Pada penulisan tugas skripsi, penulis memberi batasan-batasan pada perancangan ini, mulai dari halaman admin yaitu input data mustahik, input data muzzaki, update data mustahik, mencetak laporan muzzaki dan mencetak laporan keuangan. Sedangkan untuk batasan user atau muzakki yaitu melihat data muzakki, melihat informasi zakat, menghitung berapa zakat yang harus di bayar, registrasi muzzaki dan membayar zakat. Aplikasi yang digunakan adalah Adobe Dreamweaver CS3, XAMPP dan database yang digunakan adalah MySQL.

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini tata kelola pemerintahan dalam melakukan pekerjaan

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini tata kelola pemerintahan dalam melakukan pekerjaan BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pada saat ini tata kelola pemerintahan dalam melakukan pekerjaan yang bersifat administratif pengolahan dan keakuratan data sangat diperlukan. Sekarang ini pengelolaan
