KARBOHIDRAT DALAM BAHAN MAKANAN/ PAKAN

dokumen-dokumen yang mirip
KARBOHIDRAT DALAM BAHAN MAKANAN

KONSEP DASAR ILMU GIZI. Rizqie Auliana, M.Kes

KARBOHIDRAT. Pendahuluan. Pertemuan ke : 3 Mata Kuliah : Kimia Makanan / BG 126

METABOLISME dan KATABOLISME KARBOHIDRAT

KARBOHIDRAT. Karbohidrat berasal dari kata karbon (C) dan hidrat atau air (H 2 O). Rumus umum karborhidrat dikenal : (CH 2 O)n

KARBOHIDRAT. Sulistyani, M.Si

Semua karbohidrat berasal dari tumbuhtumbuhan

KIMIA. Sesi BIOMOLEKUL L KARBOHIDRAT A. PENGGOLONGAN

BIOKIMIA Kuliah 1 KARBOHIDRAT

KARBOHIDRAT. Sumber energi utama bagi manusia dan hewan Semua karbohidrat berasal dari tumbuh-tumbuhan Melalui proses fotosintesis, + 6 H 2 O C 6

Ciri karbohidrat lain :

CARBOHYDRATES STRUCTURE/ struktur karbohidrat

PERAN KARBOHIDRAT DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI

KARBOHIDRAT. Putri Anjarsari, S.Si., M.Pd

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

- KARBOHIDRAT PENTING PADA METABOLISME HARUS DIDAPATI DALAM MAKANAN SEHARI-HARI

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

KARBOHIDRAT. Klasifikasi karbohidrat menurut lokasi gugus karbonil C H C C CH 2 OH H H C C OH OH

KARBOHIDRAT PROTEIN LEMAK KIMIA KESEHATAN KELAS XII SEMESTER 5

Komponen Kimia penyusun Sel (Biologi) Ditulis pada September 27, 2012

KARBOHIDRAT PROTEIN LEMAK

Metabolisme Karbohidrat. Lab Biokimia Fakultas Biologi UGM

KARBOHIDRAT. M. Anwari Irawan. Sports Science Brief

KARBOHIDRAT DALAM PAKAN KUCING

KOMPONEN KIMIA SEL. Delayota Science Club (DSC) Januari 2011

BAB III KOMPOSISI KIMIA DALAM SEL. A. STANDAR KOMPETENSI Mahasiswa diharapkan Mampu Memahami Komposisi Kimia Sel.

KARBOHIDRAT KIMIA DASAR II LABORATORIUM KIMIA ORGANIK DEPARTEMEN KIMIA FST UNAIR

Metabolisme (Katabolisme) Radityo Heru Mahardiko XII IPA 2

AKADEMI KIMIA ANALISIS BOGOR

KARBOHIDRAT A. PENDAHULUAN

KADAR GLUKOSA DAN BIOETANOL PADA FERMENTASI TEPUNG KETELA POHON (Manihot utilissima Pohl) DENGAN DOSIS RAGI DAN WAKTU FERMENTASI YANG BERBEDA

Karbohidrat. Definisi karbohidrat 20/05/2014

BIOLOGI JURNAL ANABOLISME DAN KATABOLISME MEILIA PUSPITA SARI (KIMIA I A)

KIMIA Karbohidrat. Oleh: Ilzamha Hadijah Rusdan, S.TP., M.Sc

DISAKARIDA. - Suatu senyawa yang bila dihirolisa menghasilkan dua monosakarida :

Sejumlah zat gizi wajib dicantumkan dalam Informasi Nilai Gizi berkenaan dengan beberapa kondisi berikut :

Karbohidrat. Metabolisme Karbohidrat. Karbohidrat. Karbohidrat. Karbohidrat & energi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. karena karbohidrat merupakan sumber kalori yang murah. Jumlah kalori yang

KARBOHIDRAT Carbohydrate

A. zat pengoksidasi D. inhibitor B. zat pereduksi E. zat pembius C. katalis POLIMER, KARBOHIDRAT, PROTEIN DAN LEMAK

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. senyawa karbohidrat yang tidak mengandung atom hidrogen dan oksigen dengan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Metabolisme Karbohidrat. Oleh : Muhammad Fakhri, S.Pi, MP, M.Sc Tim Pengajar Biokimia

Pendahuluan Fermentasi telah lama dikenal manusia dan kini beberapa diantaranya berkembang ke arah industri spt roti, minuman beralkohol, yoghurt, kej

KARBOHIDRAT. Nurhamida Sari Siregar *

KARBOHIDRAT. Oleh: Suyatno, Ir. MKes.

Metabolisme karbohidrat

PERCOBAAN 1 KARBOHIDRAT : SARAH MELATI D : K TANGGAL PERCOBAAN : 02 APRIL 2011

ANALISA KUALITATIF KARBOHIDRAT

PENCERNAAN MAKANAN. Sistem Pencernaan Mamalia :

PERTEMUAN 2 PERCOBAAN KARBOHIDRAT TUGAS PRAKTIKUM : MENGIDENTIKASI LARUTAN SAMPEL, APAKAH TERMASUK MONO, DI ATAU POLISAKARIDA DAN APA JENISNYA.

PENGOLAHAN MAKANAN OLEH TUBUH. Dyah Umiyarni Purnamasari,SKM,MSi Jurusan KESMAS FKIK Unsoed

FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN

LAPORAN PRAKTIKUM BIOKIMIA HIDROLISIS AMILUM (PATI)

IV HASIL DAN PEMBAHASAN. pengkukusan kacang hijau dalam pembuatan noga kacang hijau.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SISTEM PENCERNAAN PADA MANUSIA. Drs. Refli., MSc

GIZI. Pentingnya makanan bagi kesehatan Makanan bergizi Syarat dan Nilai makanan sehat Zat makanan yang mengganggu kesehatan

Nama-nama dan jenis-jenis Enzim dalam Sistem Pencernaan

Penggolongan Karbohidrat

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan salah satu negara penghasil umbi-umbian, antara lain

Oleh: Rina Hasniyati, SKM, M.Kes KH,P,L 1

: Mengidentifikasi bahan makanan yang mengandung karbohidrat (amilum dan gula ), protein, lemak dan vitamin C secara kuantitatif.

Analisa Karbohidrat. Oleh: Ilzamha Hadijah Rusdan, S.TP., M.Sc

BAB II KETERAMPILAN PSIKOMOTOR KELOMPOK SISWA SMA KELAS XI MELALUI METODE PRAKTIKUM PADA PEMBELAJARAN SISTEM PENCERNAAN MAKANAN

Kehidupan. Senyawa kimia dalam jasad hidup Sintesis dan degradasi. 7 karakteristik kehidupan. Aspek kimia dalam tubuh - 2

Hidrolisis Pati Enzimatis. Abstrak

KARBOHIDRAT I Uji Molisch, Benedict, Barfoed, dan Fermentasi

BIOKIMIA NUTRISI. : PENDAHULUAN (Haryati)

02/12/2010. Presented by: Muhammad Cahyadi, S.Pt., M.Biotech. 30/11/2010 mcahyadi.staff.uns.ac.id. Kemanisan

BIOKIMIA Kuliah 2 KARBOHIDRAT

BAB I PENDAHULUAN. tangga, industri, pertambangan dan lain-lain. Limbah berdasarkan sifatnya

Pencernaan dan Penyerapan Makanan

A. Senyawa organik sintesis

Mendesain Pangan untuk Atlit Berdasarkan Indek Glikemik. Oleh : Arif Hartoyo HP :

POWER POINT ILMU GIZI OLAHRAGA

PROSES PEMANFAATAN PAKAN PADA TUBUH IKAN

SIFAT DAN REAKSI MONOSAKARIDA DAN DISAKARIDA

DIKTAT PEMBELAJARAN BIOLOGI KELAS XII IPA 2009/2010

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 11. Organisasi KehidupanLatihan Soal 11.4

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

MAKROMOLEKUL (Karbohidrat dan Protein)

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

PERPINDAHAN MASSA KARBOHIDRAT MENJADI GLUKOSA DARI BUAH KERSEN DENGAN PROSES HIDROLISIS. Luluk Edahwati Teknik Kimia FTI-UPNV Jawa Timur ABSTRAK

III. HASIL DAN PEMBAHASAN

KIMIA. Sesi. Review IV A. KARBOHIDRAT

- Sebelumnya: C x (H 2 O) y

Pengertian, Macam-Macam Enzim dan Fungsinya

Proses Pembuatan Madu

METABOLISME KARBOHIDRAT

MAKALAH KIMIA BAHAN PANGAN KARBOHIDRAT. Dosen Pengampu : Khamidinal, M.Si

Kelas-kelas Pemakanan. 1. Makanan boleh dibahagikan kepada tujuh kelas: a) Karbohidrat. e) Mineral b) Protein

I. TINJAUAN PUSTAKA. A. Limbah Nanas. Masyarakat Indonesia menkonsumsi nanas hanya 53%, dan sisanya masih

NARASI KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT PENYULUHAN PENENTUAN STATUS GIZI DAN PERENCANAAN DIET. Oleh : dr. Novita Intan Arovah, MPH

PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2017/2018

Uji Makanan dengan Lugol, Benedict, Biuret, Kertas Minyak

PENDAHULUAN. Masalah pangan: ketersediaan pangan; kerawanan konsumsi pangan oleh pengaruh kemiskinan, pendidikan rendah & pantangan terhadap makanan

REAKSI KIMIA DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. yang terdapat dalam tumbuhan dan daging hewan. Selain itu, karbohidrat

Transkripsi:

KARBOHIDRAT DALAM BAHAN MAKANAN/ PAKAN Produk Ternak Di dalam air susu terdapat laktosa Pada dagingterdapat glikogen yang disimpan dalam jaringan otot dan dalam hati. Pada Tumhuhan (proses fotosintesis), mengubah karbon dioksida menjadi karbohidrat.. KH awalnya digunakan pada golongan senyawa yang memiliki rumus (CH2O)n. Sumber energi utama tubuh. merupakan zat gizi yang terdapat dalam makanan yang tersusun dari unsur Carbon (C), Hidrogen(H), dan oksigen (O). Sumber-sumber Karbohidrat sangat banyak seperti beras, jagung, gandum Dll

What are Carbohydrates? More than 60% of our foods are carbohydrates

SUMBER KH: banyak terdapat dalam bahan nabati. Gula sederhana, heksosa, pentosa, KH dengan berat molekul tinggi : pati, pektin, selulosa, dan lignin. Selulosa berperan sebagai penyusun dinding sel tanaman (apa akibatnya mamalia (manusia) tidak mempunyai enzim selulase??). Struktural KH utama pd tumbuhan berkayu dan berserat Buah-buahan mengandung monosakarida seperti glukosa dan fruktosa. Selama proses pematangan, kandungan pati dalam buah-buahan berubah menjadi gula-gula pereduksi yang akan menimbulkan rasa manis. Sumber karbohidrat utama bagi kita adalah serealia dan umbiumbian. Disakarida seperti gula tebu (sukrosa atau sakarosa) Oligosakarida terdapat dalam sirup pati, roti dan bir. Polisakarida spt pati banyak terdapat umbi-umbian dan serealia

Fungsi Umum KH bagi tubuh (Manusia/Ternak) 1. Sebagai sumber Energi utama tubuh setiap gram Karbohidrat mengandung 4 kalori. 2. Cadangan Energi dalam otot dan hati sebagian terdapat dalam darah sebagai glukosa untuk energi tubuh, sebagian terdapat pada Hati/jaringan otot yang diubah menjadi Glikogen, dan sebagiannya menjadi lemak dan disimpan didalam jaringan otot yang berfungsi sebagai cadangan energi tubuh. 3. Untuk memperlancar pencernaan untuk memperlancar peristaltik usus dan memudahkan pembuangan feses, selain itu karbohidrat yang tidak dapat dicerna seperti serat bisa memberikan rasa kenyang.(diet) 4. Sebagai pemanis alami berfungsi sebagai pemberi rasa manis alami pada makanan khususnya Disakarida dan jenis karbohidrat Monosakarida

Fungsi Karbohidrat 1. Sebagai sumber energi utama. Sumber energi yang diperlukan adalah glukosa serta tidak dapat digantikan oleh sumber energi yang lainnya. 2. Berperan dalam proses metabolisme, menjaga keseimbangan antara asam dan basa yang terdapat dalam tubuh, serta sebagai pembentuk struktur sel, jaringan, dan organ tubuh. 3. Karbohidrat memiliki peran penting dalam membantu proses pencernaan makanan. 4. Fungsi karbohidrat dapat membantu dalam penyerapan kalsium. 6. Sebagai komponen penyusun gen yang terdapat dalam inti sel yang sangat penting dalam pewarisan sifat. 7. Merupakan senyawa yang dapat membantu dalam berlangsungnya proses buang air besar. Selulosa merupakan salah satu polisakarida yang sulit untuk dicerna, tetapi keberadaannya yang terdapat dalam sisa pencernaan dapat bermanfaat untuk mencegah konstipasi atau sembelit

Fungsi KH Didalam organisme memiliki berbagai peranan: Simpanan energi, bahan bakar dan senyawa antara metabolisme Pati, glikogen dgn cepat dpt diubah mjd glukosa Bagian dr kerangka struktural pembentuk RNA dan DNA gula ribosa dan deoksiribosa Elemen struktural pd dinding sel tanaman, bakteri Identitas sel berikatan dgn protein atau lipid dan berfungsi dlm proses pengenalan antar sel (cell-cell recognition) oligosakarida Struktur karbohidrat bervariasi pada permukaan sel penting Berperan sebagai sisi untuk interaksi antar sel dan dengan lingkungannya Lektin protein mengikat spesifik karbohidrat, banyak terdapat di hewan, tumbuhan, dan mikroorganisme

Digestion & Absorption: Enzim? 1. Mouth chewing salivary amylase 2. Stomach fibers remain in the stomach longer, delays gastric emptying Small Intestine pancreas secretes enzyme pancreatic amylase enzymes located on the cell membranes of the intestinal epithelial cells complete digestion maltose sucrose lactose glucose + glucose glucose + fructose glucose + galactose

Karbohidrat (KH) Biomolekul paling banyak ditemukan di alam Molekul yang terdiri dari carbon (C) dan hydrate (air H 2 O) Rumus molekul (CH 2 O)n untuk monosakarida Disintesis dari CO 2 dan H 2 O dlm proses fotosintesis Dikenal juga sebagai sakarida KLASIFIKASI Berdasar kompleksitasnya, dibagi 3 golongan Monosakarida KH tunggal Oligosakarida KH tersusun dr bbrp monosakarida Polisakarida KH yang tersusun dr lebih dari 10 monosakarida

Carbohydrates (glycans) have the following basic composition: (CH 2 O) n or I H - C - OH I Monosaccharides - simple sugars with multiple OH groups. Based on number of carbons (3, 4, 5, 6), a monosaccharide is a triose, tetrose, pentose or hexose. Disaccharides - 2 monosaccharides covalently linked. Oligosaccharides - a few monosaccharides covalently linked. Polysaccharides - polymers consisting of chains of monosaccharide or disaccharide units.

KARBOHIDRAT DIBAGI 3 GOLONGAN : 1. Monosakarida * karbohidrat paling sederhana * tidak dapat diuraikan dgn cara hidrolisis * contoh : aldosa ketosa Atom C3 (triosa) gliserosa dihidroksiaseton C4(tetrosa) eritrosa eritrulosa C5 (pentosa) ribosa ribulosa C6 (heksosa) glukosa fruktosa Simple Carbohydrates monosaccharides disaccharides Complex Carbohydrates oligosaccharides polysaccharides glycogen starches fibers

Most common monosacharides Glukosa: Terdapat di dlm darah, sumber ATP dlm respirasi seluler Tersimpan dlm btk polimer: pati dan glikogen Struktural : selulosa Galaktosa: Dikenal sebagai gula dalam susu dan yoghurt sebagai bagian dr laktosa Terdapat dlm polimer sbg agar Fruktosa : Gula dalam madu dan buah-buahan Juga berasal dari hasil hidrolisis sukrosa

2. Disakarida : terdiri dari 2 monosakarida * Sukrosa : glukosa + fruktosa * Laktosa : galaktosa + glukosa * Maltosa : glukosa + glukosa 3. Oligosakarida : terdiri dari 3 6 monosakarida 4. Polisakarida : > 6 monosakarida * Amilum ( tepung ) * Glikogen polimer glukosa * Dekstrin * Selulosa

Maltosa : Most common disacharides hasil hidrolisis pati t.d 2 glukosa yg terikat dgn ikatan α 1-4 Hidrolisis maltase Sukrosa : Dikenal sebagai gula meja diperoleh dr tebu dan beet t.d. glukosa dan fruktosa yang terikat dgn cara C1α glu - C2 β fru Hidrolisis sukrase / invertase Laktosa : Dikenal sebagai gula susu t.d galaktosa dan glukosa yg terikat dgn cara C1 β gal C4 glu Hidrolisis laktase / β galaktosidase