BAB 1 PENDAHULUAN. sehat, baik secara fisik maupun secara psikis, karena hanya dalam kondisi yang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. atau hipertensi merupakan masalah kesehatan yang serius dan masalah ekonomi

BAB I PENDAHULUAN. terus menerus mengalami peningkatan. Hal ini terlihat dari data WHO

BAB I PENDAHULUAN. penyakit infeksi ke penyakit tidak menular ( PTM ) meliputi penyakit

BAB 1 PENDAHULUAN. waktu lebih dari tiga bulan. Menurut Brunner dan Suddarth, gagal ginjal kronik. sampah nitrogen lain dalam darah) (Muhammad, 2012).

BAB I PENDAHULUAN. penyakit tidak menular dan penyakit kronis. Salah satu penyakit tidak menular

BAB 1 PENDAHULUAN. otak yang terganggu ( World Health Organization, 2005). Penyakit stroke

2014 GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN LANSIA TENTANG HIPERTENSI DI RW 05 DESA DAYEUHKOLOT KABUPATEN BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. kardiovaskular (World Health Organization, 2010). Menurut AHA (American

BAB 1 PENDAHULUAN. perempuan. Artinya bahwa laki-laki mempunyai risiko PJK 2-3x lebih besar

BAB I PENDAHULUAN. Penyakit tekanan darah tinggi menduduki peringkat pertama diikuti oleh

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. mempengaruhi kualitas hidup serta produktivitas seseorang. Penyakit penyakit

BAB 1 PENDAHULUAN. penyakit arteri koroner (CAD = coronary arteridesease) masih merupakan

BAB 1 PENDAHULUAN. disebabkan oleh perilaku yang tidak sehat. Salah satunya adalah penyakit

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan ekonomi yang semakin cepat, kemajuan

BAB 1 PENDAHULUAN. didominasi oleh penyakit infeksi bergeser ke penyakit non-infeksi/penyakit tidak

BAB 1 PENDAHULUAN. tekanan darah diatas normal yang mengakibatkan peningkatan angka morbiditas

BAB I PENDAHULUAN. sedangkan penyakit non infeksi (penyakit tidak menular) justru semakin

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Gagal ginjal kronik (Chronic Kidney Disease) merupakan salah satu penyakit

BAB I PENDAHULUAN. Triple Burden Disease, yaitu suatu keadaan dimana : 2. Peningkatan kasus Penyakit Tidak Menular (PTM), yang merupakan penyakit

I. PENDAHULUAN. WHO (2006) menyatakan terdapat lebih dari 200 juta orang dengan Diabetes

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. situasi lingkungannya, misalnya perubahan pola konsumsi makanan, berkurangnya

BAB I PENDAHULUAN. disikapi dengan baik. Perubahan gaya hidup, terutama di perkotaan telah

pernah didiagnosis menderita PJK (angina pektoris dan/atau infark miokard)

BAB I PENDAHULUAN. pesat. Penyakit degeneratif biasanya disebut dengan penyakit yang

BAB I PENDAHULUAN. pada abad ini. Dijelaskan oleh WHO, di dunia penyakit tidak menular telah

BAB I PENDAHULUAN. Jumlah penderita stroke di Indonesia kini kian meningkat dari tahun ke

BAB 1 PENDAHULUAN. penyakit tidak menular banyak ditemukan pada usia lanjut (Bustan, 1997).

BAB I PENDAHULUAN. Hipertensi adalah tekanan darah tinggi dimana tekanan darah sistolik lebih

BAB 1 PENDAHULUAN. World Health Organization (WHO) memperkirakan jumlah penderita hipertensi akan terus meningkat seiring

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Ada sekitar 1 milyar penduduk di seluruh dunia menderita hipertensi,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Hipertensi atau tekanan darah tinggi merupakan salah satu

BAB I PENDAHULUAN. pengetahuan masyarakat menyebabkan meningkatnya Umur Harapan Hidup

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Penyakit jantung koroner (PJK) atau di kenal dengan Coronary Artery

BAB I PENDAHULUAN. kualitas makanan sehari-hari. Namun, akhir-akhir ini muncul berbagai. garam yang mampu memicu penyakit hipertensi.

BAB I PENDAHULUAN. berbagai masalah lingkungan yang bersifat alamiah maupun buatan manusia.

BAB I PENDAHULUAN. Prevention (CDC) memperkirakan jumlah penderita hipertensi terus

BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang

PENGARUH TIPE KEPRIBADIAN DENGAN DERAJAT HIPERTENSI PADA PASIEN HIPERTENSI WANITA USIA TAHUN DI PUSKESMAS GILINGAN SURAKARTA SKRIPSI

BAB 1 PENDAHULUAN. proses transportasi bahan-bahan energi tubuh, suplai oksigen dan kebutuhan

BAB 1 PENDAHULUAN. penduduk dunia meninggal akibat diabetes mellitus. Selanjutnya pada tahun 2003

BAB 1 PENDAHULUAN. kematian kerena payah jantung, infark miocardium, stroke, atau gagal. ginjal (Pierece, 2005 dalam Cahyani 2012).

BAB I PENDAHULUAN. menghisap dan menghembuskannya yang menimbulkan asap dan dapat terhisap oleh

FAKTOR-FAKTOR RISIKO HIPERTENSI PADA LAKI-LAKI PENGUNJUNG PUSKESMAS MANAHAN DI KOTA SURAKARTA

BAB 1 PENDAHULUAN. masalah kesehatan untuk sehat bagi penduduk agar dapat mewujudkan derajat

BAB I PENDAHULUAN. tekhnologi dan industri telah banyak membuat perubahan pada perilaku dan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Penyakit tidak menular (PTM) merupakan masalah kesehatan utama di

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. Gagal ginjal kronik merupakan kerusakan ginjal atau penurunan kemampuan

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Permasalahan kesehatan masyarakat di Indonesia mengalami transisi

BAB I PENDAHULUAN. mmhg. Penyakit ini dikategorikan sebagai the silent disease karena penderita. penyebab utama gagal ginjal kronik (Purnomo, 2009).

BAB I PENDAHULUAN. masalah ganda (Double Burden). Disamping masalah penyakit menular dan

PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. fisik (Desmita, 2005) yang didukung dengan aktivitas olahraga dan aktivitas

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. makanan, berkurangnya aktivitas fisik dan meningkatnya pencemaran / polusi

BAB I PENDAHULUAN. pada beban ganda, disatu pihak penyakit menular masih merupakan

BAB 1 PENDAHULUAN. aktivitas fisik dan meningkatnya pencemaran/polusi lingkungan. Perubahan tersebut

WIJI LESTARI J

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. yang paling sering dijumpai pada pasien-pasien rawat jalan, yaitu sebanyak

2 Penyakit asam urat diperkirakan terjadi pada 840 orang dari setiap orang. Prevalensi penyakit asam urat di Indonesia terjadi pada usia di ba

UKDW BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Stroke merupakan salah satu penyakit paling mematikan di dunia.

BAB 1 PENDAHULUAN. paling sering terjadi. Peningkatan penyakit gastritis atau yang secara umum

BAB I PENDAHULUAN. oleh penduduk Indonesia. Penyakit ini muncul tanpa keluhan sehingga. banyak penderita yang tidak mengetahui bahwa dirinya menderita

BAB 1 : PENDAHULUAN. dari 8,4 juta pada tahun 2000 menjadi sekitar 21,3 juta pada tahun Sedangkan

BAB I PENDAHULUAN. Congestive Heart Failure (CHF) atau gagal jantung merupakan salah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang. Diabetes Mellitus (DM) atau kencing manis merupakan salah satu

BAB 1 PENDAHULUAN. oleh mereka yang menderita gagal ginjal (Indraratna, 2012). Terapi diet

BAB I PENDAHULUAN. Hipertensi merupakan kelainan pada sistem kardiovaskular yang masih

BAB 1 PENDAHULUAN. SL, Cotran RS, Kumar V, 2007 dalam Pratiwi, 2012). Infark miokard

BAB I PENDAHULUAN. menular (PTM) yang meliputi penyakit degeneratif dan man made diseases.

BAB I PENDAHULUAN. (glukosa) dalam darahnya. Yang dicirikan dengan hiperglikemia, yang disertai. berbagai komplikasi kronik (Harmanto Ning, 2005:16).

BAB I PENDAHULUAN. di hampir semua negara tak terkecuali Indonesia. Penyakit ini ditandai oleh

BAB 1 : PENDAHULUAN. utama masalah kesehatan bagi umat manusia dewasa ini. Data Organisasi Kesehatan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. abnormal tekanan darah dalam pembuluh darah arteri secara terus menerus

I. PENDAHULUAN. akan mencapai lebih dari 1,5 milyar orang (Ariani,2013). Hipertensi telah

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Kardiovaskuler (PKV) (Kemenkes RI, 2012). World Health Organization. yang berpenghasilan menengah ke bawah (WHO, 2003).

BAB I PENDAHULUAN. dan pola konsumsi makanan, sehingga banyak timbul masalah kesehatan, salah

BAB I PENDAHULUAN. sistolic dan diastolic dengan konsisten di atas 140/90 mmhg (Baradero, Dayrit &

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan dasar Disamping itu, pengontrolan hipertensi belum adekuat

BAB I PENDAHULUAN. Hipertensi dapat didefinisikan sebagai tekanan darah persisten dimana

BAB 1 : PENDAHULUAN. perubahan. Masalah kesehatan utama masyarakat telah bergeser dari penyakit infeksi ke

BAB 1 PENDAHULUAN. merupakan 63% penyebab kematian di seluruh dunia dengan membunuh 36 juta jiwa

BAB I PENDAHULUAN. demografi, epidemologi dan meningkatnya penyakit degeneratif serta penyakitpenyakit

BAB I PENDAHULUAN. batas-batas tekanan darah normal yaitu 120/80 mmhg. Penyebab hipertensi

HUBUNGAN ANTARA STATUS GIZI DAN PENDAPATAN DENGAN TINGKAT KEKAMBUHAN HIPERTENSI DI WILAYAH PUSKESMAS GILINGAN SURAKARTA. Skripsi

BAB 1 PENDAHULUAN. penduduk. Menurut Kemenkes RI (2012), pada tahun 2008 di Indonesia terdapat

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I Pendahuluan A. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Salah satu penyakit tidak menular (PTM) yang meresahkan adalah penyakit

BAB I PENDAHULUAN. pada jutaan orang di dunia (American Diabetes Association/ADA, 2004).

BAB I PENDAHULUAN. secara Nation Wide mengingat prevalensinya cukup tinggi umumnya sebagian

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Manusia pada dasarnya menginginkan dirinya selalu dalam kondisi yang sehat, baik secara fisik maupun secara psikis, karena hanya dalam kondisi yang sehatlah manusia akan dapat melakukan segala sesuatu secara optimal. Tetapi pada kenyataannya selama rentang kehidupannya, manusia selalu dihadapkan pada permasalahan kesehatan dan salah satunya berupa penyakit yang diderita (Patricia, 2005). Upaya manusia untuk tetap sehat, manusia minum jamu. Jamu dikenal sudah beraba-abad di Indonesia yang pertama kali muncul dalam lingkungan Istana Keraton, namun seiring berkembangnya jaman, mereka mulai mengajarkan meracik jamu kepada masyarakat diluar keraton sehingga jamu berkembang di masyarakat sampai saat ini tidak saja hanya di Indonesia tetapi juga samapai keluar Negeri (Lewi, 2008). Sebagaian besar masyarakat berpendapat bahwa jamu lebih aman dan lebih kecil sekali efek sampingnya karena sifat herbal yang kontruksif terhadap tubuh, namun harus tetap dipahami bahwa jamu bisa saja tidak aman bagi tubuh. Kurangnya pengetahuan masyarakatat tentang kandungan jamu yang tanpatanpa diketahi kandungannya. Masyarakat selama ini tidak tahu bahwa ada beberapa jamu yang dicampur dengan bahan kimia yang sangat berbahaya. Ada beberapa bahan alami yang menyebabkan efek negatif nagi tubuh. Seperti Aristolochia Sp. yang menyebabkan gagal ginjal kronik (Hermanto, 2007). Organisasi kesehatan dunia (WHO) memperkirakan, bahwa 155 juta penduduk dunia tahun 2002 mengidap gagal ginjal kronik. Jumlah ini terus 1

2 meningkat hingga melebihi 200 juta pada tahun 2005.Gagal ginjal bisa menyerang semua golongan umur pria dan wanita yang mayoritas berusia 20-40 tahun, tidak memandang tingkatan ekonomi. Pada tahun 2013 angka prevalensi pasien gagal ginjal kronik di Amerika Serikat sebesar 1.924 per 1 juta penduduk, di Jepang sebesar 2.309 per 1juta penduduk. Hingga dilaporkan pada tahun 2015 diperkirakan sebanyak 36 juta orang warga meninggal akibat gagal ginjal, penyakit ginjal kronik merupakan penyakit yang diderita oleh satu dari sepuluh orang dewasa. Prevalensi gagal ginjal kronik telah mengalami peningkatan pada awal tahun 1990-an dan hanya menyerang lansia di Asia. Prevalensi gagal ginjal kronik berkembang secara merata. Gagal ginjal kronik tidak pandang bulu menyerang golongan muda, yaitu pada usia 15 tahun. (Febrian, 2009). Di Indonesia seperti di Surabaya jumlah penderita gagal ginjal mengalami peningkatan. Data Dinas Kesehatan Surabaya menunjukkan jumlah kunjungan pasien gagal ginjal secara umum di Rumah Sakit dan Puskesmas terus meningkat sejak tahun 2011. Pada tahun 2011, sebanyak 477 kunjungan, pada tahun 2012 sebanyak 550 kunjungan, pada tahun 2013 sebanyak 689 kunjungan. Dari data yang saya ambil dari RSUD dr.sayidiman Magetan menunjukkan bahwa sejak 01 Juni 2015 sampai 31 Oktober 2016 sebanyak 184 kunjungan. Peneliti telah melakukan studi pendahuluan di dua Kecamatan yaitu Kec.Plaosan dan Kec.Panekan. dimana peneliti mengambil 2 kecamatan tersebut dengan alasan di dua Kecamatan tersebut memiliki jumlah penduduk terbanyak di Kabupaten Magetan. Setelah melakukan studi pendahuluan

3 peneliti mengambil di Kec.Panekan karena di daerah tersebut ada depot jamu yang tidak menutup kemungkinan bahwa masyarakat sekitar juga mengkonsumsi jamu. Hasil penelitian yang dilakukan di RS PKU Muhammadiyah Gombong, tercatat jumlah pasien yang melakukan hemodialisa sebanyak 74 orang terdiri dari 66 pasien JKM (48 pasien laki-laki dan 18 pasien perempuan) 8 Askes PNS (2 pasien perempuan dan 6 pasien laki-laki). Dari hasil wawancara pada 7 pasien yang menjalani terapi hemodialisa di RS PKU Muh Gombong, 1 Pasien PNS, 2 pasien tukang kayu, 2 pasien swasta dan 2 pasien petani. 5 pasien mengatakan bahwa mereka menjalani terapi hemodialisa karena kebiasaan dahulu yang kurang baik, kebiasaan makan yang tidak terkontrol, minumminuman suplemen, beralkohol, sering minum kopi dan sering merokok. Sedangkan 25 pasien mengatakan dulu sering mengkonsumsi ikan asin, jeroan, jengkol dan minum jamu dari warung. Obat pereda nyeri yang mengandung ibuprefon yang menyebabkan peradangan pada ginjal. Jamu tanpa-tanpa diketahui komposisinya secara pasti sangat beresiko tinggi bagi tubuh, karena material yang terkandung di dalamnya sangat pekat yang bias memperberat kerja ginjal dan bias menyebabkan gagal ginjal (Admin,2011). Terkait dengan jamu tradisional yang ternyata mengandung bahan kimia obat,pakar farmasi Nurul Mutma inah mencontohkan jamu tradisional penambah stamina pria. Ternyata di dalamnya ditambahkan bahan kimia obat, seperti sildinafil dan padalifil. bahan kimia tersebut dalam tersebut dalam pengobatan modern sebenarnya untuk mengatasi disfungsi ereksi. Kemudian jika seseorang akan memakainya, seharusnya dipastikan dulu, apakah punya

4 riwayat hipertensi atau memakai obat lain ataukah tidak. Selain jamu tradisional penambah stamina pria, yang perlu diwaspadai adalah jamu seperti pegal linu dan jamu keju kemeng. Biasanya jamu seperti pegal linu tersebut sering ditambahkan analgesik atau penghilang rasa sakit. Efek samping dari minum jamu tradisional yang dicampur bahan kimia obat, bisa berakibat jangka pendek biasanya muncul keluhan iritasi pada lambung(perih) dan tidak terlalu berbahaya bagi tubuh, sedangkan efek jangka panjang bisa menimbulkan gangguan ginjal, gejala stroke dan sebagainya. Efek jangka panjang mengkonsumsi jamu juga lebih berbahaya dan mematikan. Penyakit ginjal tergolong kronis tidak menular,tapi merupakan pencetus berbagai macam penyakit berbahaya. Misalnya jantung, stroke, hipertensi. Penyakit-penyakit tersebut sekarang sangat menjadi amcaman utama di dunia (www.suaramedia.com, 2014). Penyakit gagal ginjal kronik di dasari oleh banyak faktor salah satunya adalah gaya hidup (lifestyle) yang merupakan faktor pendukung yang memicu peningkatan resiko seseorang menderita gagal ginjal kronik (Syamsir & Hadibroto, 2008). Kebiasaan merokok,alkoholisme, diet tinggi lemak dan kurang sehat, obesitas, stress, narkoba,mengkonsumsi bahan-bahan pengawet (kimiawi), mengkonsumsi suplemen, jamu instan, dan kehidupan seks bebas merupakan faktor terjadinya penyakit kronik modern. Mengubah gaya hidup atau kebiasaan seseorang berarti harus mengubah cara pandang seseorang, mengubah paradigma seseorang (Suhardjo, 2008). Pada saat ini yang harus dilakukan oleh setiap orang adalah program pencegahan. Kita sebagai konsumen harus pintar memilih jamu instan mana

5 yang baik di konsumsi. Baca etiket dahulu sebelum minum dan mengkonsumsi jamu instan. Adakah indikasi bagi tubuh setelah mengkonsumsi jamu tersebut. Bila mengkonsumsi jamu imbangi dengan minum air putih yang banyak. Lebih baik menghindari gaya hidup yang instan dan bergaya lah hidup yang sehat. Seiring dengan peningkatan masyarakat dalam mengkonsumsi minuman tersebut yang dapat meningkatkan gagal ginjal kronik. Oleh sebab itu peneliti tertarik untuk meneliti Pengetahuan Masyarakat Tentang Efek Jangka Panjang Penggunaan Jamu Pada Resiko Gagal Ginjal Kronik. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang di atas maka dapat disusun rumusan permasalahan sebagai berikut : Pengetahuan Masyarakat Tentang Efek Jangka Panjang Penggunaan Jamu Pada Penyakit Gagal Ginjal Kronik. 1.3 Tujuan Penelitian 1.3.1 Tujuan Umum Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Pengetahuan Masyarakat Tentang Efek Jangka Panjang Penggunaan Jamu Pada Resiko Gagal Ginjal Kronik (GGK). 1.3.2 Tujuan Khusus Untuk mengetahui pengetahuan masyarakat tentang efek jangka panjang dari penggunaan jamu pada resiko gagal ginjal kronik (GGK).

6 1.4 Manfaat Penelitian 1.4.1 Manfaat Teoritis 1 Bagi Iptek Penelitian ini dapat dijadikan sebagai data dasar dalam pengembangan penelitian selanjutnya tentang identifikasi faktor penyebab gagal ginjal kronik. 2. Bagi Peneliti Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efek Penggunaan Jamu. 3. Bagi Tempat Penelitian Penelitian ini dapat dijadikan bahan masukan untuk meningkatkan mutu pelayanan terhadap pasien Gagal Ginjal Kronik. 4. Institusi Pendidikan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Ponorogo Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat untuk Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Ponorogo sebagai hasil pelaksanaan riset keperawatan. 1.4.2 Manfaat praktis 1. Bagi Responden Penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan responden tentang Efek Jangka Panjang Penggunaan Jamu Pada Resiko Gagal Ginjal Kronik. 2. Bagi peneliti Selanjutnya Penelitian ini dapat dijadikan bahan sumber data yang melakukan penelitian selanjutnya, berkaitan dengan profesi keperawatan dan berkepentingan melakukan penelitian lebih lanjut.

7 1.5 Keaslian Penelitian 1. Rendi Febriyanto (2014) : Identifikasi Faktor Dominan Penyebab Gagal Ginjal Kronik Di Ruang Hemodialisa RSUD Hardjono Ponorogo. Dari hasil penelitian menggunakan jenis penelitian deskriptif. Dengan sampel 112 orang yang diambil secara purposive sampling. Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa faktor dominan gagal ginjal kronik dapat disebabkan oleh diabetes mellitus, hipertensi, danm infeksi. Persamaan dari penelitian ini adalah meneliti factor resiko gagal ginjal kronik. Perbedaan pada penelitian ini peneliti meneliti tentang Pengetahuan Masyarakat Tentang Efek Jangka Panjang Penggunaan Jamu Pada Resiko Gagal Ginjal Kronik, sedangkan penelitian diatas meneliti Identifikasi Faktor Dominan Penyebab Gagal Ginjal Kronik. 2. Noviek Restianika (2014) : Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Gagal Ginjal Kronik pada pasien rawat inap di ruang penyakit dalam di RSUD dr.soeroto Kabupaten Ngawi. Dari penelitian ini data yang diperoleh dari rekam medis RSUD dr.soeroto Kabupaten Ngawi diketahui bahwa penderita penyakit gagal ginjal kronik sebanyak 262 orang. Kejadian gagal ginjal kronik banyak dipengaruhi oleh banyak faktor. Faktor yang dapat mempengaruhi gagal ginjal kronik antara lain jenis kelamin, umur, pekerjaan, riwayat penyakit hipertensi, riwayat diabetes milletus, merokok, konsumsi suplemen,jamu instan dan konsumsi kopi. Persamaan dari penelitian ini adalah meneliti faktor resiko yang mempengaruhi gagal ginjal kronik. Perbedaan pada penelitian ini peneliti meneliti tentang Pengetahuan Masyarakat Tentang Efek Jangka Panjang Penggunaan Jamu Pada Resiko

8 Gagal Ginjal Kronik, Sedangkan peneliti diatas meneliti Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Gagal Ginjal Kronik. 3. Yeni Fitriana (2014) : Perilaku Masyarakat Dalam Mencegah Gagal Ginjal Kronik Dengan hasil penelitian jenis deskriptif. Teknik pengambilan data menggunakan purposive sampling. Besar sampel sejumlah 44 responden. Dalam upaya berperilaku mencegah gagal ginjal kronik, pencegahan yang perlu dilakukan masyarakat yaitu mengkonsumsi air putih yang cukup, menghindari jamu dalam jangka panjang, menghindari obat sembarangan, merokok, serta menghindari konsumsi minuman yang bersuplemen. Persamaan dari penelitian ini adalah bagaimana mencegah faktor resiko gagal ginjal kronik. Perbedaan pada penelitian ini peneliti meneliti tentang Pengetahuan Masyarakat Tentang Efek Jangka Panjang Penggunaan Jamu Pada Resiko Gagal Ginjal Kronik, Sedangkan penelitian diatas meneliti Perilaku Masyarakat Dalam Mencegah Gagal Ginjal Kronik.