AKTIVITAS KOMUNIKASI PEMASARAN PARIWISATA NGARGOYOSO

dokumen-dokumen yang mirip
SINERGITAS STAKEHOLDER DALAM PEMASARAN PARIWISATA DI KABUPATEN BANTUL

PERAN GRAPHIC DESIGNER DAN COPYWRITER DALAM MERANCANG DAN MENGIMPLEMENTASIKAN KONSEP KREATIF DI SKAWAN CREATIVE AGENCY

SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN (SIAK) DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN KARANGANYAR

POLA KOMUNIKASI ORGANISASI PADA FANS CLUB MANCHESTER UNITED (UNITED INDONESIA) CHAPTER SOLO

Oleh. Novi Asri Maharani D SKRIPSI

PENGELOLAAN KOMUNIKASI ORGANISASI DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN KARANGANYAR DALAM MENGEMBANGKAN OBJEK WISATA SAPTA TIRTA PABLENGAN SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Dan Memenuhi Syarat Guna Mencapai Gelar Sarjana Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Jurusan Ilmu Komunikasi

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Dan Memenuhi Syarat Guna Mencapai Gelar Sarjana Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Jurusan Ilmu Komunikasi

PERAN DESAINER GRAFIS DI PT. GALANGPRESS MEDIA UTAMA

PENGARUSUTAMAAN GENDER DALAM BIDANG PENDIDIKAN DI KOTA SURAKARTA. (Studi tentang Sensitivitas Gender Tenaga Pendidik di SMP Negeri 1.

Disusun Oleh: ANIK ANDINI D

MEKANISME KERJA DIVISI KREATIF DESAIN DI CV. DERAS CIPTA MEDIA ADVERTISING

ANALISIS KUALITATIF HUBUNGAN ANTARA EFEKTIVITAS KOMUNIKASI ORGANISASI DENGAN KINERJA KARYAWAN DINAS UPT PELAYANAN SOSIAL LANJUT USIA KABUPATEN MAGETAN

LAPORAN KKM / TUGAS AKHIR PERAN MARKETING PUBLIC RELATIONS DALAM KEGIATAN MARKETING COMMUNICATIONS DI HARIAN KOMPAS JAWA TIMUR

Oleh : Danny Adam Kurniawan D SKRIPSI

ISI DAN MINAT FOLLOWERS UNTUK MENDENGARKAN SOLO RADIO

PROSEDUR PENGAJUAN ANGGARAN PUBLIC SERVICE OBLIGATION (PSO) DI PERUSAHAAN UMUM LEMBAGA KANTOR BERITA NASIONAL ANTARA TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR. Oleh : Nova Aditya Pratama F PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN PEMASARAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA KOTA MEDAN DALAM MEMASARKAN KOTA MEDAN SEBAGAI KOTA WISATA TESIS.

PERAWATAN DAN PELESTARIAN BAHAN PUSTAKA DI PERPUSTAKAAN FAKULTAS SASTRA DAN BUDAYA UNIVERSITAS UDAYANA

PERANAN DESAINER GRAFIS DALAM KERJA TIM DI DIVISI KREATIF PT. SIMPUL REKACITRA YOGYAKARTA

SKRIPSI. Disusun Oleh : Alboin Leonard PS D

LAPORAN TUGAS AKHIR PERAN PROGRAM DIRECTOR (PD) DALAM PROGRAM DOKTER MENYAPA DI ADITV

TUGAS AKHIR LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA

SKRIPSI PERSONAL SELLING ACCOUNT EXECUTIVE DALAM MENARIK CALON PENGIKLAN DI RADIO PRAMBORS 95,8 FM YOGYAKARTA

ANALISIS PERAN SOSIAL MEDIA UNTUK MEMPERKENALKAN DESTINASI PARIWISATA KABUPATEN KARANGANYAR

Skripsi Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Gelar Sarjana Strata I (S-1) Program Studi Komunikasi dan Informatika

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA TUGAS CAMERA PERSON PADA SEBUAH PRODUKSI PROGRAM ACARA CERITA SAFIRA DI SURABAYA TV

ADMINISTRASI PENGADAAN BARANG BERGERAK BERUPA KOMPUTER DI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN SRAGEN TUGAS AKHIR

ANTESEDEN KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Pelanggan KaliMilk di Surakarta)

PROSEDUR KENAIKAN PANGKAT / GOLONGAN PEGAWAI NEGERI SIPIL DI SEKRETARIAT DAERAH KOTA SURAKARTA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

EFEKTIFITAS PELAKSANAAN PROGRAM PELAYANAN OBSTETRI NEONATAL EMERGENSI KOMPREHENSIF (PONEK) di RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

Disusun Oleh: YOSSY WIDYASTO NIM. D SKRIPSI

Disusun Oleh: ARINDA ANGGIT PAWESTRI D

PERENCANAAN STRATEGIS DINAS PARIWISATA KEBUDAYAAN PEMUDA DAN OLAH RAGA DALAM PENINGKATAN WISATAWAN DI KABUPATEN NGAWI

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA PERAN COPYWRITER DALAM MEMBUAT IKLAN DI PT. ADRIWARA KRIDA JAKARTA. Disusun oleh: DELILA D TUGAS AKHIR

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI

PENGEMBANGAN PARIWISATA KABUPATEN SRAGEN OLEH DINAS PARIWISATA, KEBUDAYAAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA (DISPARBUDPOR)

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN BERBASIS AKRUAL (Studi Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Boyolali)

MANAJEMEN PELAKSANAAN PROGRAM PUSAT INFORMASI KONSELING KESEHATAN REPRODUKSI. REMAJA (PIK KRR ) di UPT BAPERMAS PP, PA dan KB,

LANGKAH-LANGKAH MENETAPKAN POSITIONING PT. TELKOM FLEXI YOGYAKARTA PASCA PERUBAHAN LOGO SKRIPSI

ANALISIS EFEKTIFITAS PENERIMAAN PAJAK RESTORAN DI KABUPATEN KARANGANYAR

Disusun Oleh: ARINDA ANGGIT PAWESTRI D

PENERAPAN BAURAN PROMOSI PADA WAYANG ORANG SRIWEDARI SURAKARTA TUGAS AKHIR. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan

JURUSAN SOSIOLOGI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

ANALISIS KONTRIBUSI PAJAK PARKIR TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KOTA SURAKARTA (TAHUN )

ANALISIS PENGARUH PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT PADA DIMENSI LEARNING ORGANIZATION (Studi pada Karyawan PT. AIR MANCUR, KARANGANYAR)

INOVASI PENYELENGGARAAN PELAYANAN PERIZINAN DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU (DPMPTSP) KABUPATEN BOYOLALI

LAPORAN TUGAS AKHIR TUGAS MEDIA PLANNER DAN BUYER DIGITAL ADVERTISING DI RED COMMUNICATION JAKARTA

AKTIVITAS PUBLIC RELATIONS THE SUNAN HOTEL SOLO DALAM PEMANFAATAN JARINGAN ONLINE SEBAGAI MEDIA INFORMASI TAHUN 2014

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA KEGIATAN CUSTOMER SERVICE DALAM MENCIPTAKAN IMAGE BRANDING PT. NASMOCO BENGAWAN MOTOR SOLO BARU.

Laporan Kuliah Kerja Media PROSES PRODUKSI PROGRAM KUIS CERDAS DI TVRI STASIUN D.I.YOGYAKARTA

LAPORAN TUGAS AKHIR PROSEDUR PENGAJUAN PENSIUN PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS) RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

IMPLEMENTASI AKAD MURABAHAH

UPAYA PANTI SOSIAL BINA DAKSA (PSBD) BAHAGIA SUMATERA UTARA DALAM PENINGKATAN FUNGSI SOSIAL ORANG DENGAN KECACATAN (ODK) SKRIPSI

PERSETUJUAN. Skripsi dengan judul : PERSEPSI IKLAN POLITIK TELEVISI PARTAI PERINDO

JURUSAN ILMU ADMINISTRASI NEGARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET

IKLIM KOMUNIKASI, MOTIVASI DAN SEMANGAT KERJA

STRATEGI PEMASARAN PARIWISATA DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA KOTA SURAKARTA

POLA KOMUNIKASI PEKERJA SOSIAL PADA EKS WANITA TUNA SUSILA (WTS) DI BALAI REHABILITASI SOSIAL WANITA UTAMA SURAKARTA

AKTIVITAS DESAINER GRAFIS DALAM MENDESAIN

LAPORAN TUGAS AKHIR PERAN HUMAS DALAM MENDOKUMENTASIKAN KEGIATAN DAN MENYEBARKAN INFORMASI MELALUI PRESS RELEASE

PROSES PRODUKSI PROGRAM ACARA MAGAZINE BOLA DALAM BERITA DI STASIUN GLOBAL TV

AKTIVITAS KOMUNIKASI PEMASARAN PARIWISATA NGARGOYOSO

PROFIL METAKOGNITIF SISWA DALAM PEMECAHAN MASALAH PRISMA DAN LIMAS

PROSEDUR KENAIKAN PANGKAT JABATAN GOLONGAN FUNGSIONAL DI BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN SRAGEN

PERSETUJUAN. Disusun Oleh: AGATONIKA RISTIYONO D Disetujui Untuk Dipertahankan di hadapan Tim Penguji

POTENSI PASAR TRIWINDU SEBAGAI SENTRA SOUVENIR BARANG ANTIK BAGI WISATAWAN YANG BERKUNJUNG DI KOTA SOLO

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN TERPADU COFFEE TOFFEE SURABAYA DALAM UPAYA MENARIK MINAT KONSUMEN

Oleh : TRI PAMUNGKAS YOGATAMA NIM. F PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPAJAKAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

Implementasi Progam Pengembangan Usaha Agribisnis Pedesaan (PUAP) Tahun 2012 di Kabupaten Boyolali

STUDI DESKRIPTIF KUALITATIF MENGENAI MODEL KOMUNIKASI PEMBELAJARAN PADA HOMESCHOOLING KOMUNITAS KAK SETO WILAYAH KOTA MEDAN TESIS.

POLA PENGASUHAN ANAK DI PANTI ASUHAN. (Studi Etnometodologi di Panti Asuhan Anak Seribu Pulau Wisma Agape Kabupaten Karanganyar)

PERTUMBUHAN NILAI INVESTASI, UNIT USAHA DAN PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DI KOTA SURAKARTA (TAHUN )

AKTIVITAS KEPEMIMPINAN STRATEGIS DI PERUSAHAAN KARYA REJEKI MOTOR SEMARANG (MENURUT KONSEP HITT, IRELAND, DAN HOSKISSON) TESIS

PERAN LEMBAGA SOSIAL PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN ANAK PINGGIRAN SEROJA DALAM MENANGANI ANAK RAWAN DI KOTA SOLO

PENERAPAN METODE PEMECAHAN MASALAH DENGAN PENDEKATAN RECIPROCAL TEACHING

PROFIL WISATAWAN DI OBJEK WISATA TAMAN HIBURAN RAKYAT (THR) SRIWEDARI SURAKARTA

PROSEDUR PELAKSANAAN CUTI PEGAWAI DI PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK CABANG SLAMET RIYADI SURAKARTA

SKRIPSI. Oleh: SRI LESTARI K

STRATEGI DINAS PENGELOLAAN PASAR DALAM PENGELOLAAN PASAR PUCANGSAWIT KOTA SURAKARTA

KEGIATAN KOMUNIKASI PEMASARAN ROWN DIVISION MELALUI MEDIA SOSIAL

EVALUASI PENERIMAAN RETRIBUSI BUS TINGKAT WISATA WERKUDARA TAHUN

ABSTRACT. Keywords: Advertising Promotion Costs, Sales.

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KOGNITIF SISWA KELAS X SMAN 1 NGEMPLAK DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

STRATEGI KOMUNIKASI SERVICE EXCELLENT KOPERASI UNIT DESA (KUD) MAKMUR DALAM MENINGKATKAN JUMLAH NASABAH KECAMATAN LEMBEYAN KABUPATEN MAGETAN SKRIPSI

TUGAS PRODUCTION ASSISTANT DALAM PRODUKSI ACARA 100% AMPUH DAN SERASI GLOBAL TV

EVALUASI PROGRAM PENINGKATAN KESELAMATAN IBU MELAHIRKAN DI KOTA SURAKARTA. (Studi kasus di Puskesmas Gajahan)

Avininda Astrieannafi D

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA PERANAN DESAIN GRAFIS DALAM EVENT MARA FUN FUTSAL DI PT. MARA ADVERTISING YOGYAKARTA

SKRIPSI STUDI TENTANG AKTIFITAS KOMUNIKASI PEMASARAN RED KARAOKE BOYOLALI

SOSIALISASI BUKU PROFIL PARIWISATA TERHADAP MASYARAKAT DAN PENGUSAHA INDUSTRI PARIWISATA UNTUK MENINGKATAN WAWASAN KEPARIWISATAAN DI KABUPATEN

KONTRIBUSI KECERDASAN EMOSIONAL DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF FISIKA SISWA KELAS X SMA

ADMINISTRASI PENGADAAN ALAT-ALAT KESEHATAN RSUD KABUPATEN KARANGANYAR

ANALISIS PENGARUH EVALUASI MEREK, KEPUASAN PELANGGAN DAN KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS MEREK YANG DIMEDIASI HUBUNGAN MEREK

KARAKTERISTIK WISATAWAN, PRODUK WISATA DAN KEPUASAN WISATAWAN MENGUNJUNGI OBYEK WISATA BATU SERIBU KABUPATEN SUKOHARJO

PROSEDUR PENGHAPUSAN BARANG DENGAN DIJUAL SECARA LELANG DI KANTOR PERWAKILAN BANK INDONESIA SOLO

SKRIPSI KOMUNIKASI DAN KEHAMILAN DILUAR NIKAH. (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Komunikasi Interpersonal Antara Anak

KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA DALAM PENYUSUNAN PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN RESPONSIF GENDER DI KABUPATEN PURWOREJO

Transkripsi:

AKTIVITAS KOMUNIKASI PEMASARAN PARIWISATA NGARGOYOSO (Studi Deskriptif Kualitatif tentang Aktivitas Komunikasi Pemasaran Pariwisata Kec. Ngargoyoso, Kab. Karanganyar yang dilakukan Oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kab. Karanganyar Tahun 2016) Disusun Oleh : Bima Gurusma A.P D1214017 Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ilmu Sosial Dan Politik Program Studi Ilmu Komunikasi PROGRAM STUDI S1 KOMUNIKASI NON REGULER FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 i

ii

iii

iv

MOTTO Dream More, Do More v

PERSEMBAHAN Untuk Dosa yang kubuat dan Doa yang kupanjat, terimakasih telah meniti sampai titik ini Untuk Bapak dan Ibu, Terimakasih yang tak terhingga. vi

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat dan rahmat- Nya yang diberikan kepada peneliti sehingga dapat menyelesaikan penelitian dengan judul Aktivitas Komunikasi Pemasaran Pariwisata Ngargoyoso (Studi Deskriptif Kualitatif tentang Aktivitas Komunikasi Pemasaran Pariwisata Kec. Ngargoyoso, Kab. Karanganyar yang Dilakukan Oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kab. Karanganyar Tahun 2016) ini dengan baik. Penelitian ini merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Studi Komunikasi di Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Sebelas Maret Surakata. Tentu saja dalam menyelesaikannya, peneliti telah mendapatkan banyak bantuan dan bimbingan dari banyak pihak. Oleh karena itu, perkenankanlah peneliti untuk mengucapkan terimakasih kepada: 1. Prof. Dr. Ismi Dwi Astuti Nurhaeni M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Sri Harstjarjo, S.Sos., Ph.D selaku Kepala Program Studi Komunikasi Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Drs. Aryanto Budhy Sulihyantoro, M.Si selaku Dosen pembimbing, yang selalu bersedia memberikan pencerahan dan pengarahan selama penyusunan skripsi ini. 4. Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Karanganyar yang telah memberikan ijin penelitian. vii

5. Bapak Bambang, Ibu Rudra, Bagian Pemasaran dan Promosi Wisata yang selalu bersedia saya repotkan untuk wawancara, terimakasih ilmuilmunya. 6. Kedua Orang Tua yang selalu memberikan doa dan dukungan kepada saya. Terimakasih atas kepercayaan sepenuhnya, selalu mendukung apapun yang terbaik untuk saya. 7. Adik-adikku Fiska, Zahwa, dan tentunya Adnan Gembul yang selalu memberi semangat, dan hiburan lucu nan menggemaskan. 8. Culinary Family (CF) yang benar-benar memberi support lebih untuk saya, terimakasih oyak-oyakannya, terimakasih waktunya, terimakasih ceria dan sedihnya. Faisal, Bli, Iyong, Dini, Marta, Mayang, Friska, Kisma, Tari, kalian Terbaik! 9. Aditya Eko, yang selalu memberi wejangan, masukan, yang selalu tak sambati, terimakasih telah menjadi partner yang baik. Seto, Mursito, semangat untuk Skripsinya. Dan tak lupa BNGH & Crew, terimakasih doa-doanya. 10. Kertas dan Pensil Warna, karena lebih indah berpindah-pindah kertas lalu menggoreskan warna daripada berpindah-pindah hati lalu menggores luka. 11. De e yang sempat memberi semangat, serta barisan para mantan dan semua yang pergi tanpa sempat aku miliki, terimakasih. 12. Semua pihak yang telah membantu dalam pelaksanaan dan pengerjaan Skirpsi ini. viii

Peneliti menyadari adanya keterbatasan di dalam penyusunan skripsi ini. Besar harapan peneliti akan saran dan kritik yang bersifat membangun. Peneliti berharap agar skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang memerlukan. Bima Gurusma AP ix

DAFTAR ISI JUDUL... i PERSETUJUAN... ii PENGESAHAN...... iii PERNYATAAN... iv MOTTO... v KATA PENGANTAR... vi KATA PERSEMBAHAN... vii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xii ABSTRAK... xiii ABSTRACT... xiv BAB I PENDAHULUAN.. 1 A. LATAR BELAKANG... 1 B. RUMUSAN MASALAH... 8 C. TUJUAN PENELITIAN... 8 D. MANFAAT PENELITIAN... 8 E. LANDASAN TEORI... 9 F. DEFINISI KONSEP... 32 G. METODE PENELITIAN... 33 H. KERANGKA PEMIKIRAN... 39 x

BAB II DESKRIPSI OBJEK PENELITIAN... 40 A. SEJARAH... 41 B. VISI MISI... 42 C. TUGAS POKOK... 43 D. SUSUNAN ORGANISASI... 43 E. TUGAS DAN FUNGSI JABATAN... 44 F. OBYEK WISATA... 49 G. PROFIL KEC. NGARGOYOSO... 50 BAB III PENYAJIAN DATA... 65 A. AKTIVITAS DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN... 67 BAB IV ANALISIS DATA... 88 A. PERIKLANAN... 88 B. PUBLIC RELATIONS... 93 C. PROMOSI PENJUALAN... 95 D. MEDIA SOSIAL... 96 BAB V KESIMPULAN... 97 A. KESIMPULAN... 98 B. SARAN... 99 DAFTAR PUSTAKA... 101 LAMPIRAN xi

DAFTAR TABEL Data Pendapatan Asli Daerah (PAD) Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Karanganyar.... 4 Data Peta Kec. Ngargoyoso... 51 Data Jumlah Pengunjung Pariwisata Ngargoyoso... 70 xii

ABSTRAK Bima Gurusma AP D1214017. Aktivitas Komunikasi Pemasaran Pariwisata Ngargoyoso (Studi Deskriptif Kualitatif tentang Aktivitas Komunikasi Pemasaran Pariwisata Kec. Ngargoyoso, Kab. Karanganyar yang dilakukan Oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kab. Karanganyar Tahun 2016) Komunikasi pemasaran pariwisata merupakan kegiatan yang maksudnya untuk mempengaruhi, mengimbau dan merayu wisatawan potensial sebagai konsumen agar mengambil keputusan untuk mengadakan perjalanan wisata. Komunikasi pemasaran pariwisata yang ingin penulis teliti adalah mengenai Aktivitas komunikasi pemasaran pariwisata Ngargoyoso yang dilakukan oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Karanganyar. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan metodologi penelitian deskriptif kualitatif guna mengetahui Aktivitas komunikasi pemasaran pariwisata Ngargoyoso yang dilakukan oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Karanganyar. Dengan menggunakan teknik purpossive sampling atau teknik pengambilan sampel dengan memilih informan atau responden yang bisa dipercaya untuk menjadi sumber informasi. Teknik pengumpulan data adalah observasi, wawancara, dan melakukan dokumentasi yang kemudian di validasi datanya menggunakan triangulasi data. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh kesimpulan bahwa AktiVitas Komunikasi Pemasaran Pariwisata Ngargoyoso yang dilakukan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Karanganyar menggunakan periklanan, public relations, serta media sosial. Artinya, ketiga AktiVitas tersebut merupakan AktiVitas paling efektif untuk pariwisata Ngargoyoso. Kata kunci : komunikasi pemasaran, pariwisata xiii

ABSTRACT Bima Gurusma AP D1214017. Tourism Marketing Communications Activity Ngargoyoso (Qualitative Descriptive Study on Tourism Marketing Communication Activity Ngargoyoso, District. Karanganyar Conducted by the Department of Tourism and Culture District. Karanganyar 2016) Tourism marketing communication is an activity meant to influence, encourage and seduce potential tourists as consumers in order to take a decision to hold a sightseeing trip. Tourism marketing communication who wish I researched was the Ngargoyoso tourism marketing communication activities conducted by the Department of Tourism and Culture Karanganyar. In this study, the author uses descriptive qualitative research methodologies to determine Ngargoyoso tourism marketing communication activities conducted by the Department of Tourism and Culture Karanganyar. By using purposive technique sampling or a sampling technique to select informants or respondents who could be trusted to be a source of information. Data collection techniques are observation, interviews, and doing the documentation which is then validated data using triangulation data. Based on the research results, we concluded that Ngargoyoso Tourism Marketing Communications activities undertaken Department of Tourism and Culture Karanganyar use advertising, public relations, and social media. That is, all three of these activities is the most effective activity for tourism Ngargoyoso. Keyword : Marketing Communication, Tourism xiv