CARA MEMBANGUN MERE. Pribadi Anda

dokumen-dokumen yang mirip
PT DUA PUTRA UTAMA MAKMUR

Memulai saluran dengan cepat

Nama Kelompok : Intan Nur Kumalasari Selvia Dewi Novita Jannatul Maghfiroh Laura Evalina Novita Ari Santi Christi Emanuella

BAB 4 KONSEP. 4.1 Landasan Teori Teori Psikologi Anak. Psikologis anak dan orang dewasa tentu berbeda, oleh karena itu

Materi 10 Organizing/Pengorganisasian: Manajemen Team

Bab 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB III METODE PERANCANGAN

BAB 7 PENUTUP. tujuan yang hendak dicapai dari penelitian ini maka dapat diperoleh kesimpulan

BAB II LANDASAN TEORI. Dalam buku Aplikasi Desain Grafis untuk Periklanan (Suyanto, 2004:5-8), tersebut. Ada empat macam tujuan dari iklan, yaitu:

Sikap Mental Wirausaha (Inovatif, Kreatifitas, Motivasi, Efektif dan Efisien) Kuliah 3

KODE ETIK PT DUTA INTIDAYA, TBK.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian. Dari tahun ke tahun penggunaan internet semakin penting dan menjadi

: Campuran merah dan hitam membentuk suasana yang tegas dan. : Memperkuat gaya kontemporer dan oriental.

TANTANGAN BLITZ 6 MINGGU

INSTRUMEN SERTIFIKASI DOSEN

BAB I PENDAHULUAN. manusia sepanjang hidupnya dan dapat terjadi kapan di mana saja, proses

PROGRAM BLITZ 6 MINGGU

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

KEWIRAUSAHAAN, ETIKA. Karakteristik Wirausaha. Dr. Achmad Jamil M.Si. Modul ke: 02Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Program Studi Magister Akuntansi

I. PENDAHULUAN A. Penjelasan Tema / Ide /Judul Perancangan B. Latar Belakang Perancangan

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Masalah

ADENDUM BBM CHANNELS

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Teori Publikasi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

MEDIA PROFIL TABLOID FENG ZHONG

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Pendetakan tradisional

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. mentransfer nilai-nilai moral. Maka dalam pelaksanaannya, ketiga kegiatan tadi

Panduan Praktik Terbaik Google+ Rahasia dan Milik Google

BAB I PENDAHULUAN. pilar yaitu, learning to know, learning to do, learning to be, dan learning to live

1. Tujuan Instruksional Umum (TIU) 2. Tujuan Instruksional Khusus (TIK)

BIJAK MENGGUNAKAN MEDIA SOSIAL & KEWIRAUSAHAAN

Panduan Orientasi. Aktivitas:

BAB IV KONSEP DESAIN

Pedoman Perilaku. Nilai & Standar Kita. Dasar Keberhasilan Kita. Edisi IV

IMPIAN FOTOGRAFER PEMULA

Pertanyaan yang Sering Diajukan Mengenai acara Live Your Passion Rally

PERANCANGAN BIOGRAFI VISUAL RAMINTEN. Anisa Bella

BAB V PEMBAHASAN. Pada bab ini diuraikan tentang: a) pengaruh kreativitas mengajar guru SKI

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha 1

BAB III STRATEGI KOMUNIKASI DAN KONSEP VISUAL

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL. informasi terhadap individu satu dengan lainnya. Penyampaian pesan

BAB 1 PENDAHULUAN. Hari-hari di Rainnesthood..., Adhe Mila Herdiyanti, FIB UI, Universitas Indonesia

BAB IV ANALISIS PERSEPSI MAHASISWA FAKULTAS DAKWAH IAIN WALISONGO SEMARANG TENTANG BLOG SEBAGAI MEDIA DAKWAH

BAB I PENDAHULUAN. penyedia jasa fotografi yang saat ini semakin banyak bermunculan terutama di

JENIS-JENIS KOMPETENSI GURU TK

BAB I PENDAHULUAN. yang secara signifikan berlangsung dengan cepat khususnya teknologi internet.

BAB III LANDASAN TEORI. gambar untuk menyampaikan informasi atau pesan seefektif mungkin. Dalam

1.1 Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN

W, 2015 #INSTAMOMENT KARYA CIPTA FOTOGRAFI MENGGUNAKAN MEDIA SMARTPHONE ANDROID DENGAN APLIKASI INSTAGRAM

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi. Website sangat membantu pekerjaan Public Relations menjadi lebih

BAB I PENDAHULUAN. menghasilkan insan yang produksi, kreatif, inovatif, dan berkarakter.

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. merupakan amanah Muktamar Muhammadiyah ke-43 di Banda Aceh

BAB I PENDAHULUAN. mengalami perkembangan sangat pesat. Dalam industri ini masing-masing

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha 1

Faktor-Faktor dalam. Perancangan Desain

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Sehebat apapun teknologi, tanpa adanya suatu kreativitas, ibarat sayur

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

PERSONAL BRANDING MELALUI MEDIA SOSIAL

BAB I PENDAHULUAN. mengidentifikasi, mengembangkan, membawa visi kedalam kehidupan. Visi ini

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Salah satu sumber daya penentu keberhasilan pendidikan di sekolah adalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL KAMPANYE MENINGKATKAN AWARENESS WEBSITE IBU DAN MAMA

SAMBUTAN TERTULIS MENTERI NEGARA PEMUDA DAN OLAHRAGA Pada Upacara PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA KE -85 TAHUN 2013

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu persoalan pendidikan yang sedang dihadapi bangsa

KOMPETENSI PENDIDIK (GURU PAUD, GURU PENDAMPING, GURU PENDAMPING MUDA) 1 KOMPETENSI GURU PAUD

APAKAH PEMASARAN MEDIA SOSIAL ITU?

MENTERI NEGARA PEMUDA DAN OLAHRAGA REPUBLIK INDONESIA

A. KUALIFIKASI PEMBIMBING

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Anda dapat mengirimkan video.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang masalah

Ini Trik Cepat Agar Kamu Bisa Cepat kaya Dari Toko Online

BAB I PENDAHULUAN. Amerika Serikat yaitu 206 juta jiwa merupakan kekayaan hidup yang. eksistensinya berpeluang untuk memimpin dunia.

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Branding

BAB I PENDAHULUAN. Pada era globalisasi saat ini, bisnis bukanlah sesuatu hal yang mudah untuk

BAB I PENDAHULUAN. Undang-Undang Sisdiknas tahun 2003 pasal I mengamanahkan bahwa tujuan

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan adalah wahana untuk mengembangkan dan melestarikan. dan moral yang berakar pada budaya bangsa Indonesia yang

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan agama adalah pendidikan yang memberikan pengetahuan dan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Sastra bersumber dari kenyataan yang berupa fakta sosial bagi masyarakat sekaligus sebagai pembaca dapat

BERMAIN SEBAGAI SARANA PENGEMBANGAN KREATIVITAS ANAK USIA DINI

BAB I PENDAHULUAN. pengetahuan yang diberikan kepadanya. Menurut Peraturan Pemerintah Republik

PAKET PROMOSI SERTIFIKAT KEUNGGULAN JUNI 2017

MEDIA PEMBELAJARAN HURUF AKSARA JAWA UNTUK SISWA KELAS III VI SEKOLAH DASAR BERBASIS GAME EDUKASI

BAB IV STRATEGI KREATIF

CONTOH RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) TEMATIK KELAS 1 SD

KEWIRAUSAHAAN. Ahsin Zaedi, S.Kom Direktur GMP Nusantara Berkarya Owner Griya Sehat Sejahtera Owner Sekolah Panahan

PANDUAN KELAS INSPIRASI. Cerita tentang bagaimana cara membuat Kelas Inspirasi di daerah kamu

SAMBUTAN MENTERI NEGARA PEMUDA DAN OLAHRAGA RI PADA ACARA PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA KE-83 TAHUN 2011

Kewirausahaan (1) Erizal, S.Si,M.Kom PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS SAINS & TEKNOLOGI UNIVERSITAS RESPATI YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. Meningkatkan Brand Awareness. Penelitian yang berhubungan dengan objek

BAB II KAJIAN PUSTAKA

How to Create Excellent Presentation? Stella Averil, S.Psi

MANAJEMEN SDM KEPEMIMPINAN DAN HPTs

BAB I PENDAHULUAN. Dalam sistem pendidikan nasional sering dijumpai istilah pendidikan, pengajaran

PERANCANGAN DESAIN BLOG PROMOSI DENGAN MEMPERTIMBANGKAN ASPEK DISPLAY ERGONOMI

Pengertian Prakarya dan Kewirausahaan. 1. Prakarya

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi semakin maju dan

KETRAMPILAN BERPIKIR KREATIF MATEMATIS DALAM PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PBM) PADA SISWA SMP

Transkripsi:

CARA MEMBANGUN MERE K Pribadi Anda

ANDALAH MEREK Anda Sendiri Dengan pertumbuhan platform media sosial, pembentukan merek pribadi saat ini adalah salah satu cara terpenting untuk terhubung dengan audiens modern terutama saat Anda membangun bisnis USANA Anda. APAKAH MEREK PRIBADI ITU? Pemberian merek pribadi adalah pembentukan dan promosi Anda dan minat Anda. Merek pribadi Anda adalah hal yang membuat Anda unik dan berbeda dengan orang lain. Membangun merek pribadi Anda membantu Anda untuk lebih dikenal. Merek pribadi menggarisbawahi misi Anda dan menunjukkan hal yang Anda berikan kepada audiens Anda. Merek pribadi adalah hubungan yang dirasakan orang lain dengan memiliki hubungan pribadi atau profesional dengan Anda.

PERUSAHAAN NUTRISI SEL BERI MEREK UNTUK DIRI ANDA Saat Anda mulai memikirkan diri sendiri sebagai merek, penting untuk memahami siapa Anda dan nilai yang Anda junjung, cara merancang pesan pribadi Anda, dan cara menampilkan diri di media sosial. Panduan ini akan menuntun Anda untuk mengetahui tujuh langkah terpenting dalam membangun merek pribadi.

- 4-1DEFINISIKAN IDENTITAS Pribadi Anda Mendefinisikan identitas pribadi Anda adalah langkah pertama dalam membangun merek Anda, dan merupakan langkah terpenting. Langkah ini mencakup identifikasi nilai-nilai pribadi Anda. Nilai-nilai pribadi membantu Anda mengetahui alasan mengapa di balik hal yang Anda lakukan setiap hari. Nilai-nilai ini memandu perilaku, proses berpikir, serta tindakan Anda, dan menunjukkan kepada orang lain tentang hal yang terpenting bagi Anda. Tanpa mendefinisikan nilai-nilai Anda, tidak akan mungkin mendefinisikan merek pribadi Anda karena nilai-nilai Anda akan menggerakkan merek Anda. Di akhir panduan ini, Anda akan menemukan daftar nilai-nilai. Pilih tiga nilai teratas yang paling bergaung dalam diri Anda dan yang Anda inginkan sebagai merek pribadi Anda.

PERUSAHAAN NUTRISI SEL - 5 -

- 6-2DEFINISIKAN IDENTITAS Merek Anda Sama halnya untuk merek apa pun, penting untuk memiliki pangsa atau fokus yang membuat Anda dapat menunjukkan tujuan dan misi Anda dengan jelas. Pilar merek Anda menunjukkan kepada audiens Anda bahwa Anda memiliki tujuan yang jelas dan hal yang membuat Anda berbeda dan unik. Dan ketika audiens sejalan dengan tujuan Anda, mereka akan mencari Anda sebagai sumber informasi dan kepakaran dalam hal tersebut. Pikirkan beberapa merek favorit Anda. Apa saja beberapa pilar yang membentuk merek-merek tersebut? Kemungkinan besar, fokus mereka jelas. Pilar-pilar ini adalah hal yang Anda ingin orang lain tahu. Apakah Anda berfokus pada kesehatan? Atau apakah misi Anda adalah membagikan makanan dan resep sehat? Buat ini jelas bagi audiens Anda. Jika Anda membutuhkan beberapa ide, pilih tiga atau empat pilar yang paling menggaungkan merek Anda pada halaman akhir panduan ini.

PERUSAHAAN NUTRISI SEL - 7 -

- 8-3RANCANG PERNYATAAN Merek Anda Anda mungkin sudah mendengar tentang slogan penjualan dan tahu bahwa hal itu terdengar intimidatif tidak hanya harus membuat satu slogan, tapi harus mengingatnya juga. Pernyataan merek Anda adalah slogan penjualan Anda. Inilah yang memberi tahu orang lain dalam satu atau dua kalimat tentang hal yang Anda tawarkan. PERNYATAAN MEREK PRIBADI ANDA HARUS MENJAWAB TIGA PERTANYAAN: 1 2 3 Siapa audiens target Anda? Ini adalah pasar dan/atau orang-orang yang Anda layani. Nilai apa yang Anda tawarkan? Ini menggambarkan cara Anda melayani atau membantu pasar target Anda. Apa yang membuat Anda unik? Ini adalah alasan mengapa seseorang akan memilih Anda daripada pesaing lain.

- 9-4 Pribadi Anda Setelah memperoleh perhatian audiens dengan pernyataan merek Anda, Anda dapat membagikan kisah Anda alasan Anda. Orang-orang saling terhubung melalui kisah, dan saat Anda membagikan kisah autentik Anda, hal tersebut menciptakan peluang agar orang lain membangun hubungan yang lebih dalam dengan Anda. Merek pribadi Anda harus menggambarkan kisah Anda melalui nilai-nilai dan minat Anda. Kisah-kisah bermakna tidak memiliki batasan untuk dibagikan Anda akan sering mendengar kisah singkat dan terkadang kisah yang lebih panjang. Berbagi kisah Anda memungkinkan audiens untuk merasa mengenal Anda. Hal ini akan membangun hubungan yang kuat dengan orang-orang yang sama dengan Anda, orang-orang yang memiliki pengalaman yang sama. PERUSAHAAN NUTRISI SEL C E R I TA K A N K I S A H

- 10-5PILIH Palet Warna Untuk membuat merek yang kohesif, kuncinya adalah memiliki eksistensi visual yang kuat. Membangun palet warna akan membantu Anda membentuk eksistensi merek yang kohesif dan memiliki identitas yang dapat dikenal dengan cepat. Pada dasarnya, palet warna adalah tempat hidupnya eksistensi visual merek Anda. Palet warna harus mencakup empat sampai lima warna yang mendefinisikan merek Anda. Saat memilih warna, pikirkan tentang warna dan gaya yang dipahami audiens target Anda. Selain itu, Anda juga dapat membuat papan suasana hati untuk lebih membangun tampilan merek Anda. Dengan menggunakan gambar yang menginspirasi Anda, buat papan suasana hati dengan lima sampai tujuh gambar visual yang mencerminkan audiens target Anda. Tidak ada benar atau salah, jadi bermainlah dengan gambar-gambar. Papan suasana hati Anda harus membuat Anda senang dan menginspirasi Anda.

- 11 - NEUTRAL COMPLEMENTARY PERUSAHAAN NUTRISI SEL ANALOGOUS PASTEL VIBRANT

- 12-6PILIH Gaya Fotografi Pada langkah terakhir di atas, Anda menyatukan gambargambar yang membuat Anda merasa terinspirasi dan senang dengan merek Anda. Langkah berikutnya adalah membuat gambar-gambar ini menjadi hidup dan memasukkan kepribadian Anda ke dalam prosesnya. Media sosial adalah visual, dan merek yang kuat memiliki identitas visual yang jelas foto yang dapat berdiri sendiri dan mewakili merek tanpa teks apa pun. Fotografi adalah investasi dalam bisnis dan media sosial Anda, dan dapat membawa bisnis Anda ke level berikutnya. Pikirkan tentang beberapa informasi favorit yang masuk ke media sosial Anda. Apa hal yang membuat Anda menyukainya? Anda mungkin tertarik pada eksistensi visualnya yang kuat. Banyak fotografer berfokus untuk membantu orang lain membuat konten media sosial. Lakukan riset tentang fotografer di daerah Anda, dan cari satu fotografer dengan estetika yang akan menarik audiens target Anda. Apakah gaya foto mereka mirip dengan tampilan yang ingin Anda capai? Cari seseorang yang dapat bekerja dengan Anda secara kontinu agar Anda dapat mencapai konsistensi merek dalam jangka panjang dengan foto-foto Anda.

OUTDOOR VINTAGE THE CELLULAR NUTRITION COMPANY URBAN COLOR MINIMAL

- 14-7PILIH Platform yang Tepat Anda banyak platform media sosial yang dapat dipilih, termasuk Facebook, Instagram, Pinterest, Twitter, dan banyak lagi. Mungkin akan melelahkan jika Anda mencoba meraih eksistensi di banyak platform. Dalam Panduan Fondasi Media Sosial, kami, kami menginformasikan perbedaan antara berbagai platform. Jika Anda ingin berhasil membangun merek, cara paling efektif adalah dengan memilih satu atau dua platform untuk digunakan. Pembuatan konten membutuhkan waktu, dan konsistensi adalah kunci di media sosial. Dengan berfokus pada satu atau dua platform, Anda menetapkan diri untuk PERATURAN KONTEN Ingat, dengan pembaruan kebijakan media sosial USANA yang terbaru, sekarang Anda dapat memasukkan panggilan untuk bertindak dan tautan ke situs web pribadi Anda. Anda juga dapat mempromosikan pertemuan dan acara Anda (individu atau korporat), produk, dan bisnis. Lihat kebijakan media sosial distributor USANA untuk informasi lebih lanjut.

- 15 -

- 16 - GABUNGKAN Semua Gunakan kiat-kiat tersebut untuk membangun merek Anda dengan cara yang tepat bagi Anda. Membangun merek pribadi sepribadi itu. Tetapi, setelah Anda menemukan cara Anda, kuasai itu. Persis seperti daftar penjualan berkualitas atau tim yang efektif, membangun merek pribadi Anda bukanlah hal yang dapat Anda selesaikan dalam semalam. Ini adalah investasi dalam diri Anda.

- 17-1 Definisikan Identitas Pribadi Anda 2 Definisikan Identitas Merek Anda 3 Rancang Pernyataan Merek Anda 4 Ceritakan Kisah Pribadi Anda 5 Pilih Palet Warna 6 Pilih Gaya Fotografi 7 Pilih Platform yang Tepat PERUSAHAAN NUTRISI SEL 7 LANGKAH MEMBANGUN MEREK P R I B A D I A N DA DA L A M S E K I L A S

- 18 - MEMBERI MEREK PADA Nilai-Nilai Inti Pilih tiga nilai yang Anda junjung yang mendefinisikan merek pribadi yang Anda inginkan. Tekad Keluarga Orisinalitas Dukungan Ketergantungan Makna Imajinasi Kehormatan Energi Minat Kasih Sensitivitas Kerendahan Hati Bersyukur Komunikasi Ketegaran Pengetahuan Keberanian Fokus Kesuksesan Ketenangan Kegembiraan Kepercayaan Keefektifan Eksplorasi Dedikasi Keterusterangan Ketegasan Transparansi Belajar Keagungan Kesadaran Ketegasan Ketangguhan Keceriaan Keseimbangan Vitalitas Keterampilan Bakat Keuletan Tradisi Kekuatan Kontribusi Optimisme Pemahaman Kebahagiaan Struktur Kebaikan Kesantunan Kesenangan Rasa Terima Kasih Keteguhan Kemampuan Kreativitas Harmoni Kasih Sayang Pengalaman Kesetaraan Motivasi Ketabahan Konsistensi Kecerdasan

MEMBERI MEREK PADA Pilar Pilih tiga atau empat pilar yang paling menggaungkan merek Anda. Hal ini akan menunjukkan tujuan dan misi merek Anda. Kesehatan Kesejahteraan Keluarga Kebebasan Waktu luang Semangat wirausaha Komunitas Suplemen berkualitas tinggi Produk berbasis sains Atlet elite Kepercayaan Pemberdayaan diri Minat Peluang unik Inspiratif Berorientasi pada hasil Kemandirian Akuntabilitas Kinerja Kerja tim Kepemimpinan Independensi Produktivitas Kemakmuran Pelayanan Capaian Pemberdayaan Prestasi Membangun dari bawah ke atas

USANA.com IKUTI KAMI /USANAHealthSciences @USANAinc @USANAinc /USANA whatsupusana.com 1337 ID 06/18