ABSTRAK HUBUNGAN PERTAMBAHAN PESAT BERAT BADAN PADA MASA BAYI DAN KELEBIHAN BERAT BADAN PADA MASA KANAK-KANAK

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK PENGARUH DURASI TIDUR TERHADAP RISIKO OBESITAS PADA PRIA DEWASA. Mutiara Hermana, 2009 Pembimbing : Dr. Iwan Budiman, dr, MS, MM, MKes, AIF

ABSTRAK PENGARUH SARAPAN YANG TIDAK TERATUR, FAKTOR GENETIK TERHADAP RISIKO OBESITAS DAN BMI (BODY MASS INDEX) YANG ABNORMAL

ABSTRAK HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) PADA ANAK SD X KOTA BANDUNG TAHUN AJARAN 2014/2015

ABSTRAK PENGARUH KURANG TIDUR TERHADAP PENINGKATAN RISIKO OBESITAS

HUBUNGAN ANTARA USIA AWAL PEMBERIAN MAKANAN PENDAMPING ASI DENGAN KEJADIAN DIARE PADA BAYI 0-12 BULAN SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

Pengaruh Durasi Pemberian ASI dengan Kejadian Obesitas pada Murid PG dan TK A di Yayasan Pendidikan Shafiyyatul Amaliyyah Tahun 2010

ABSTRAK PENGARUH KONSUMSI DHA TERHADAP KECENDERUNGAN GANGGUAN PEMUSATAN PERHATIAN DAN HIPERAKTIVITAS PADA ANAK USIA 3 6 TAHUN

ABSTRAK. Diella Natasha Wijaya, 2016, Pembimbing I: Grace Puspasari,dr.,M.Gizi Pembimbing II: Penny Setyawati M,dr.,SpPK.MKes

ABSTRAK. EFEK JUS BUAH BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP BERAT BADAN MENCIT Swiss Webster JANTAN

ABSTRAK PENGARUH FAKTOR KEBIASAAN PADA SISWA SD TERHADAP PREVALENSI ASCARIASIS DI DESA CANGKUANG WETAN KABUPATEN BANDUNG

Kata kunci: Body Mass Index (BMI), Underweight, Overweight, Obesitas, Indeks DMF-T, Karies.

ABSTRAK KORELASI BERAT BADAN LAHIR DAN USIA MENARCHE

ABSTRAK. Yuliana Elisabeth Eluama, 2015 Pembimbing I : dr. Dani, M.Kes Pembimbing II: dr. Jeanny E. Ladi, M.Kes., PA

ABSTRAK HUBUNGAN USIA DAN JENIS KELAMIN TERHADAP RISIKO JATUH PADA LANSIA

ABSTRAK. Ika Dewi Wiyanti, 2016; Pembimbing I : dr. Dani, M.kes Pembimbing II : dr.frecillia Regina,Sp.A

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KONTRASEPSI PIL DAN KONTRASEPSI SUNTIK DI KELURAHAN X BANDUNG

HUBUNGAN KEJADIAN FLAT FOOT DENGAN OBESITAS PADA ANAK. Oleh: LAVENIA

ABSTRAK PENGARUH INISIASI MENYUSU DINI TERHADAP KEBERHASILAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF

HUBUNGAN PAPARAN ASAP ROKOK ORANG TUA DAN LINGKUNGAN RUMAH TERHADAP KEJADIAN LEUKEMIA PADA ANAK DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN KARYA TULIS ILMIAH.

HEMAKANEN NAIR A/L VASU FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

ABSTRAK PENGARUH POLA ASUH IBU TERHADAP STATUS GIZI ANAK DI SD X KOTA BANDUNG TAHUN AJARAN 2014/2015

ABSTRAK HUBUNGAN RERATA ASUPAN KALSIUM PER HARI DENGAN KADAR KALSIUM DARAH PADA PEREMPUAN DENGAN SINDROMA PREMENSTRUASI

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI

ABSTRAK PENGARUH ASI EKSKLUSIF TERHADAP MORBIDITAS BAYI SAMPAI USIA 6 BULAN

ABSTRAK PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK KLOROFIL TERHADAP PENINGKATAN SATURASI OKSIGEN DAN PENURUNAN FREKUENSI DENYUT JANTUNG PASCA OLAHRAGA

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI

ABSTRAK PERBANDINGAN GAMBARAN STATUS GIZI ANAK USIA 6-8 TAHUN DI SD X KOTA BANDUNG DENGAN SD Y KOTA JAYAPURA

ABSTRAK GAMBARAN RERATA KADAR TRIGLISERIDA PADA PRIA DEWASA MUDA OBES DAN NON OBES

ABSTRAK. Diah Arumsari Sanrisa Putri, Pembimbing I : Frecillia Regina, dr., Sp.A., IBCLC Pembimbing II : Djaja Rusmana, dr., M.

HUBUNGAN JENIS KELAMIN DENGAN AKTIVITAS FISIK PADA MAHASISWA PENDIDIKAN DOKTER ANGKATAN 2012 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

HUBUNGAN PERSENTASE BODY FAT

ABSTRAK. Kata kunci : Obesitas, Perkembangan Motorik Kasar, Anak. commit to user. vii

METODE DAN POLA WAKTU PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF SEBAGAI FAKTOR RISIKO GROWTH FALTERING PADA BAYI USIA 2-6 BULAN LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

ABSTRAK HUBUNGAN FAKTOR RISIKO IBU DENGAN KEJADIAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH DI RUMAH SAKIT IMMANUEL TAHUN 2011

ABSTRAK HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TERHADAP STATUS IMUNISASI DASAR BALITA DI PUSKESMAS KARANGAMPEL KOTA INDRAMAYU

ABSTRAK GAMBARAN RERATA KADAR KOLESTEROL HDL PADA PRIA DEWASA MUDA OBES DAN NON OBES

HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DAN KEJADIAN INFEKSI SALURAN PERNAPASAN AKUT (ISPA) PADA BAYI DAN ANAK USIA 7 BULAN 5 TAHUN

UNIVERSITAS UDAYANA. Skripsi ini diajukan sebagai Salah satu syarat untuk memperoleh gelar SARJANA KESEHATAN MASYARAKAT

ABSTRAK HUBUNGAN ANTARA INDEKS MASSA TUBUH DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH PUASA DI PUSKESMAS JAGASATRU CIREBON

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU IBU YANG MEMILIKI BAYI USIA 6 BULAN-12 BULAN TERHADAP PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI KELURAHAN SUKAWARNA

ABSTRAK HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN DAN PERILAKU ORANG TUA TERHADAP TINGKAT KEPARAHAN KARIES GIGI PADA ANAK KELAS 1 DI SDN X DAN Y

ABSTRAK GAMBARAN DEMOGRAFI DAN PENGETAHUAN MENGENAI PENYAKIT DIABETES MELITUS PADA TENAGA EDUKATIF TETAP DI UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

HUBUNGAN KEBIASAAN KONSUMSI MAKANAN CEPAT SAJI (FAST FOOD) DENGAN OBESITAS PADA SISWA KELAS V DAN VI SD SHAFIYYATUL AMALIYYAH MEDAN

HUBUNGAN POLA KONSUMSI MAKANAN DENGAN STATUS GIZI SISWA SMA SANTO THOMAS 1 MEDAN. Oleh : SERGIO PRATAMA

ABSTRAK PENGARUH SECTIO CAESAREA TERHADAP KEBERHASILAN ASI EKSKLUSIF

ABSTRAK HUBUNGAN ANTARA KEBIASAAN MEROKOK TERHADAP TERJADINYA DRY MOUTH PADA PEROKOK FILTER DI KELURAHAN SUKAWARNA BANDUNG

PERAN LATIHAN FISIK TERHADAP NAFSU MAKAN PADA INDIVIDU OVERWEIGHT ATAU OBESITAS YANG MENDAPATKAN KONSELING GIZI TENTANG LOW CALORIE DIET

ABSTRAK HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TERHADAP ANEMIA KEHAMILAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DTP CIDAUN CIANJUR TAHUN 2017

HUBUNGAN RIWAYAT ATOPIK ORANG TUA DAN KEJADIAN ASMA PADA ANAK USIA TAHUN DI SEMARANG LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

ANALISIS JALUR FAKTOR PENENTU PERKEMBANGAN ANAK USIA 1-3 TAHUN DI KOTA SALATIGA TESIS

SKRIPSI HUBUNGAN ASUPAN NUTRISI TERHADAP KEJADIAN OBESITAS DAN NON- OBESITAS PADA MAHASISWA FK USU TAHUN Oleh: ZUHDINA KAMALIAH

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

HUBUNGAN TINGKAT AKTIVITAS FISIK DENGAN STATUS GIZI PADA ANAK USIA PRASEKOLAH LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

ABSTRAK. EFEK JUS GEL LIDAH BUAYA (Aloe vera L.) TERHADAP PENURUNAN BMI (BODY MASS INDEX) DAN OBESITAS SENTRAL PADA DEWASA MUDA

PENGARUH KURANG TIDUR TERHADAP PENINGKATAN RISIKO OBESITAS

HUBUNGAN KEIKUTSERTAAN ORGANISASI DENGAN REGULASI DIRI PADA REMAJA : STUDI KASUS DI SMA N 2 NGAWI

GAMBARAN PENGETAHUAN PASIEN DIABETES MELITUS TENTANG PENANGANANNYA DI RUMAH SAKIT PAHLAWAN MEDICAL CENTER KANDANGAN, KAB

ABSTRAK PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN JATI BELANDA (Guazuma ulmifolia LAMK.) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA PENDERITA OBESITAS

ABSTRAK PERBEDAAN PENGETAHUAN, SIKAP, PERILAKU SISWA-SISWI SMA NEGERI X DENGAN SMA SWASTA X KOTA BANDUNG TERHADAP INFFEKSI MENULAR SEKSUAL

ABSTRAK GAMBARAN KADAR GLUKOSA DARAH DAN FAKTOR RISIKO DIABETES MELITUS TIPE 2 PADA WANITA MENOPAUSE

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU TERHADAP ASI EKSKLUSIF DI RSKIA X KOTA BANDUNG

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

ABSTRAK HUBUNGAN DAN UJI VALIDITAS PENILAIAN STATUS GIZI METODE BMI (BODY MASS INDEX) DENGAN BROCA

HUBUNGAN PERSENTASE BODY FAT

ABSTRAK GAMBARAN KEKEBALAN STRES PADA PEROKOK AKTIF DI KALANGAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

BAB 3 METODE PENELITIAN

ABSTRAK HUBUNGAN TOTAL LAMA KERJA DENGAN STATUS PENDENGARAN PADA PENERBANG TNI AU

ABSTRAK PERBANDINGAN PERTUMBUHAN BAYI YANG DIBERI ASI DENGAN NON ASI DI POSYANDU KELURAHAN SUKAWARNA KECAMATAN SUKAJADI KOTA BANDUNG

ABSTRAK PENGARUH DAN HUBUNGAN ANTARA BMI (BODY MASS INDEX) DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH PUASA DAN KADAR GLUKOSA DARAH 2 JAM POST PRANDIAL

HUBUNGAN RIWAYAT BERAT BADAN LAHIR (BBL) DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK USIA 2-5 TAHUN DI POSYANDU GONILAN KARTASURA SKRIPSI

HUBUNGAN FREKUENSI MAKAN DI LUAR RUMAH DAN JUMLAH UANG JAJAN DENGAN KEJADIAN GIZI LEBIH PADA MAHASISWI DI SURAKARTA TESIS

ABSTRAK HUBUNGAN ANTARA PENYELENGGARAAN MAKANAN DAN STATUS GIZI PADA ANAK ASUH DI PANTI ASUHAN X KABUPATEN LEMBATA

ABSTRAK. EFEKTIVITAS EKSTRAK KULIT BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN TIKUS WISTAR JANTAN

ABSTRAK FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KEJADIAN BAYI BERAT BADAN LAHIR RENDAH DI RUMAH SAKIT IMMANUEL BANDUNG TAHUN 2016

UNIVERSITAS UDAYANA PENGARUH PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF TERHADAP KEJADIAN DIARE PADA BAYI USIA 6 12 BULAN DI PUSKESMAS KUTA SELATAN TAHUN 2012

HUBUNGAN ASUPAN SUGAR-SWEETENED BEVERAGES DENGAN STATUS GIZI PADA ANAK USIA PRASEKOLAH

HUBUNGAN ANTARA STATUS GIZI IBU HAMIL DAN BBLR DI RSUD SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

ABSTRAK. EFEK PISANG RAJA (Musa paradisiaca L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. Nabila Mazaya Putri, 2017 : Rimonta F. Gunanegara, dr., SpOG., M.Pd.Ked.

ABSTRAK PENGARUH PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU PASCA MELAHIRKAN TERHADAP PELAKSANAAN INISIASI MENYUSU DINI DI RSUD UJUNGBERUNG BANDUNG

PERBEDAAN PREVALENSI OBESITAS ANTARA ETNIS JAWA, ETNIS TIONGHOA, DAN ETNIS ARAB PADA ANAK SEKOLAH MENENGAH PERTAMA DI SURAKARTA SKRIPSI

ABSTRAK GAMBARAN BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INSIDENSI DIARE PADA BALITA DI RSU SARASWATI CIKAMPEK PERIODE BULAN JULI 2008

KOSALA JIK. Vol. 1 No. 2 September 2013 HUBUNGAN KELEBIHAN BERAT BADAN DENGAN PERUBAHAN KONSEP DIRI PADA MAHASISWA AKPER PANTI KOSALA SURAKARTA

PENGARUH GAME ONLINE TERHADAP PRESTASI AKADEMIK PADA SISWA SMA DI KOTA MEDAN. Oleh : GOPINATH NAIKEN SUVERANIAM

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN DAN PERILAKU KARYAWAN LAPANGAN PERUSAHAAN LISTRIK NEGARA (PLN) BANDUNG TERHADAP KESELAMATAN DAN KECELAKAAN KERJA 2010

HUBUNGAN OLAHRAGA DAN AKTIVITAS HARIAN DENGAN INDEKS MASSA TUBUH PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN 2011, 2012 DAN

HUBUNGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN STATUS GIZI PADA BAYI USIA 4-6 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS NGORESAN KARYA TULIS ILMIAH

Relation between Indoor Air Pollution with Acute Respiratory Infections in Children Aged Under 5 in Puskesmas Wirobrajan

ABSTRAK PENGARUH KONSUMSI PUTIH TELUR, IKAN NILA, DAN PROTEIN KEDELAI OLAHAN TERHADAP KADAR ASAM URAT DALAM DARAH

HUBUNGAN ANTARA POLA KONSUMSI MAKANAN CEPAT SAJI DENGAN RESIKO OBESITAS PADA SISWA KELAS X DAN XI DI SMA KRISTEN KALAM KUDUS SUKOHARJO

ABSTRAK PERBANDINGAN PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU MEROKOK PADA SISWA SMA SWASTA DAN SMA NEGERI DI PONTIANAK TAHUN 2014

SKRIPSI. FAKTOR RISIKO YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH (Studi Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Kendangsari Surabaya)

ABSTRAK EFEK EKSTRAK ETANOL KULIT MANGGIS

HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN USIA MENARCHE PADA SISWI SMP NEGERI 1 SURAKARTA SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

Kata kunci: Berjalan santai selama 30 menit, kewaspadaan, laki-laki dewasa muda

UNIVERSITAS UDAYANA HUBUNGAN STATUS ANEMIA DAN INDEKS MASSA TUBUH MENURUT UMUR (IMT/U) DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWI SMK KESEHATAN GANA HUSADA

KARYA TULIS ILMIAH. Hubungan Status Gizi dan Aktivitas Fisik dengan Dismenore Primer pada Siswi SMA Negeri 1 Pahae Julu Tahun 2015.

ABSTRAK HUBUNGAN OBESITAS YANG DINILAI BERDASARKAN BMI DAN WHR DENGAN KADAR KOLESTEROL TOTAL PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. Fenny Mariady, Pembimbing I : dr. Christine Sugiarto, SpPK Pembimbing II : dr. Lisawati Sadeli, M.Kes

FAKTOR RISIKO GIZI LEBIH PADA ANAK UMUR 9-11 TAHUN DI SEKOLAH DASAR MARSUDIRINI SEMARANG TAHUN 2016

Transkripsi:

ABSTRAK HUBUNGAN PERTAMBAHAN PESAT BERAT BADAN PADA MASA BAYI DAN KELEBIHAN BERAT BADAN PADA MASA KANAK-KANAK Elizabeth Setiyanto Wijaya, 2016. Pembimbing I: Frecillia Regina, dr., Sp.A., IBCLC Pembimbing II: Stella Tinia H., dr., M.Kes., IBCLC Latar Belakang: Berat badan berlebih dan obesitas pada anak-anak terus meningkat bahkan menjadi dua kali lipat dalam 30 tahun terakhir. Pertambahan pesat berat badan masa bayi diyakini meningkatkan risiko kelebihan berat badan dan obesitas pada anak. Tujuan Penelitian: Mengetahui hubungan antara pertambahan pesat berat badan masa bayi dan kelebihan berat badan pada masa kanak-kanak. Metode Penelitian: Metode penelitian menggunakan survei analitis dengan desain casecontrol study. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa-siswi di beberapa TK swasta di Bandung sebanyak 329 anak. Sampel yang memenuhi kriteria sebanyak 79 anak. Data diperoleh dengan wawancara menggunakan kuesioner yang diisi oleh orang tua, dan dianalisis dengan chi-square pada α=0,05. Hasil: Pada 31 anak dengan berat badan berlebih (Z-scores >+2SD) ditemukan sebanyak 24 anak mengalami pertambahan berat badan yang pesat masa bayi (meningkat 1SD antara usia 0 4 bulan). Sedangkan dari 48 anak dengan berat badan normal (Z-scores +2SD hingga -2SD) hanya 13 diantaranya mengalami pertambahan pesat berat badan masa bayi. Dari hasil uji statistik chi-square menunjukan adanya hubungan yang sangat bermakna (p=0,000<0,001). Simpulan: Menunjukan bahwa pertambahan berat badan yang pesat pada masa bayi berhubungan dengan kelebihan berat badan pada masa kanak-kanak. Kata kunci: obesitas anak, kelebihan berat badan anak, pertambahan pesat berat badan masa bayi iv

ABSTRACT ASSOCIATION BETWEEN RAPID INFANCY WEIGHT GAIN AND CHILDHOOD OVERWEIGHT Elizabeth Setiyanto Wijaya, 2016. Tutor I: Frecillia Regina, dr., Sp.A., IBCLC Tutor II: Stella Tinia H., dr., M.Kes., IBCLC Background : Childhood overweight and obesity has increased and doubled in the past 30 years. Rapid infancy weight gain has been implicated as risk factor for chilhood overweight and obesity. Aim: To determine the association between rapid infancy weight gain and childhood overweight. Methods: Case-control study of 329 students from several private kindergartens in Bandung. The samples who met the criteria were 79 of these students. The data was collected via questionnaire filled by their parents, and analyzed with chi-square with α=0,05. Results: The result showed 24 of 31 overweight children (Z-scores >+2 SD or >P85) gained more than 1 SD between birth and 4 months, indicating rapid weight gain. While, only 13 of 48 children in healthy weight range (Z-scores +2SD to -2 SD or P5 P85) underwent rapid weight gain in infancy. Rapid infancy weight gain was highly significant associated with childhood overweight (p=0,000<0,001). Conclusion: Our findings suggested that rapid infancy weight gain was positively associated with childhood overweight. Keywords: childhood overweight, childhood obesity, rapid infancy weight gain v

DAFTAR ISI JUDUL... i LEMBAR PERSETUJUAN... ii SURAT PERNYATAAN... iii ABSTRAK... iv ABSTRACT... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Identifikasi Masalah... 2 1.3 Maksud dan Tujuan... 2 1.4 Manfaat Karya Tulis Ilmiah... 2 1.4.1 Manfaat Akademis... 2 1.4.2 Manfaat Praktis... 3 1.5 Kerangka Pemikiran dan Hipotesis... 3 1.5.1 Kerangka Pemikiran... 3 1.5.2 Hipotesis Penelitian... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 5 2.1 Pertambahan Pesat Berat Badan... 5 2.1.1 Pertambahan Pesat Berat Badan Dan Growth Chart... 5 2.1.2 Faktor Risiko Penyebab Pertambahan Pesat Berat Badan... 7 2.2 Status Gizi Lebih... 8 2.2.1 Penenetuan Status Gizi... 8 2.2.2 Definisi Overweight dan Obesitas... 9 viii

2.2.3 Epidemiologi... 10 2.2.4 Komplikasi... 11 2.3 Metabolisme Lemak... 13 2.4 Pertambahan Pesat Berat Badan dengan Kelebihan Berat Badan... 13 BAB III BAHAN DAN METODE PENELITIAN... 15 3.1 Alat dan Bahan... 15 3.1.1 Alat... 15 3.1.2 Bahan... 15 3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian... 15 3.2.1 Lokasi... 15 3.2.2 Waktu Penelitian... 15 3.3 Rancangan Penelitian... 16 3.4 Variabel Penelitian... 16 3.4.1 Variabel Independen... 16 3.4.2 Variabel Dependen... 16 3.4.3 Definisi Operasional Variabel... 16 3.5 Subyek Penelitian... 17 3.5.1 Populasi... 17 3.5.2 Sampel... 17 3.5.3 Teknik Pemilihan Sampel... 18 3.5.4 Kriteria Pemilihan Sampel... 18 3.5.4.1 Kriteria Inklusi... 18 3.5.4.1.1 Kontrol Positif... 18 3.5.4.1.1 Kontrol Negatif... 18 3.5.4.2 Kriteria Eksklusi... 19 3.6 Prosedur Penelitian... 19 3.7 Analisis Data... 19 3.7.1 Hipotesis Penelitian... 20 3.7.2 Kriteria Uji... 20 3.8 Aspek Etik... 20 ix

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 21 4.1 Gambaran Umum Sampel Penelitian... 21 4.2 Analisis Data... 24 4.3 Pembahasan... 25 4.4 Uji Hipotesis... 28 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 29 5.1 Simpulan... 29 5.2 Saran... 29 DAFTAR PUSTAKA... 30 RIWAYAT HIDUP PENULIS... 50 x

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Penentuan Status Gizi Menurut Kriteria Waterlow, WHO 2006, dan CDC 2000 (IDAI, 2011)... 9 Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Sampel berdasarkan Usia... 21 Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Sampel berdasarkan Jenis Kelamin... 22 Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi Sampel berdasarkan Urutan Kelahiran... 22 Tabel 4.4 Distribusi Frekuensi Sampel berdasarkan Konsumsi Rokok Ibu selama Kehamilan... 22 Tabel 4.5 Distribusi Frekuensi Sampel berdasarkan Lama Pemberian ASI... 23 Tabel 4.6 Distribusi Frekuensi Sampel berdasarkan Riwayat Obesitas Keluarga 23 Tabel 4.7 Distribusi Frekuensi Sampel berdasarkan Konsumsi Fast Food... 23 Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi Sampel berdasarkan Konsumsi Soft Drink... 24 Tabel 4.9 Distribusi Frekuensi Sampel berdasarkan Keaktifan Fisik... 24 Tabel 4.10 Hubungan Pertambahan Pesat Berat Badan pada Masa Bayi dan Kelebihan Berat Badan pada Masa Kanak-Kanak... 25 xi

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Contoh Garis Pertumbuhan pada KMS... 6 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Data Sampel... 35 Lampiran 2 Hasil Uji Chi-Square... 38 Lampiran 3 Kuesioner... 39 Lampiran 4 KMS... 42 Lampiran 5 Kurva Penentuan Status Gizi... 44 Lampiran 6 Foto Penelitian... 47 Lampiran 7 Etik... 48 Lampiran 8 Informed Consent... 49 xiii