PENERAPAN UNIVERSAL PRECAUTION SELAMA BELAJAR PRAKTIK KLINIK PADA MAHASISWA TAHAP PENDIDIKAN PROGRAM PROFESI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015 OLEH RAFIKA NUR SIREGAR Universitas Sumatera Utara

Hubungan Efikasi Diri dengan Kesiapan Interprofessional Education (IPE) Mahasiswa Ilmu Keperawatan dan Pendidikan Dokter USU

GAMBARAN PENGGUNAAN BAHAN PADA PERAWATAN LUKA DI RSUD DR. DJASAMEN SARAGIH PEMATANGSIANTAR

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Analisis Persepsi, Motivasi, dan Kesiapan Dosen Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Sumatera Utara pada Interprofessional Education (IPE)

SOFT SKILLS MAHASISWA PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TAHUN 2012

Hubungan Pelaksanaan Problem Based Learning (PBL) dengan Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa S1 Reguler 2014 Fakultas Keperawatan USU

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG STIMULASI PERKEMBANGAN TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK KASAR ANAK USIA 3-5 TAHUN DI KELURAHAN KWALA BEKALA

PELAKSANAAN CUCI TANGAN PERAWAT DI RUANGAN ICU RUMAH SAKIT ST. ELISABETH MEDAN SKRIPSI. Oleh

Pengetahuan dan Sikap Keluarga Tentang Pencegahan Kejadian Jatuh Pada Lansia di Kelurahan Pahlawan Binjai

PERILAKU PERAWATAN KAKI PADA PASIEN DIABETES MELITUS DI POLIKLINIK ENDOKRIN RSUD dr PIRNGADI MEDAN SKRIPSI. Oleh: Susi Roida Simanjuntak

GAMBARAN GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA RUANGAN DAN MANAJEMEN KONFLIK YANG DIPERSEPSIKAN OLEH PERAWAT PELAKSANA DI INSTALASI RINDU A RSUP H

PENGARUH METODE BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA REGULER PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN TAHAP AKADEMIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA SKRIPSI

ALASAN PASIEN MEMILIH TERAPI PIJAT DALAM PERAWATAN STROKE DI KECAMATAN GUNUNGSITOLI

Tingkat Spiritualitas Narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Wanita Tanjung Gusta Medan

PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ASUPAN ZAT GIZI MIKRO SELAMA KEHAMILAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS HELVETIA MEDAN

Pengetahuan Keluarga tentang Skizofrenia di Rumah Sakit Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem Medan

HUBUNGAN PENDIDIKAN SEKS DENGAN AKTIVITAS SEKSUAL PADA REMAJA DI SMA NEGERI 14 MEDAN. Lenci Manurung

PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP LAYANAN KEGIATAN MAHASISWA S1 KEPERAWATAN DI FAKULTAS KEPERAWATAN USU

POLA ASUH KELUARGA YANG MEMILIKI ANAK TUNAGRAHITA DI YAYASAN PEMBINAAN ANAK CACAT(YPAC) MEDAN

INTERAKSI SOSIAL DAN KUALITAS HIDUP LANSIA DI PANTI WERDHA UPT PELAYANAN SOSIAL LANJUT USIA DAN ANAK BALITA BINJAI

Pengaruh Teknik Guided Imagery Pada Pemasangan Infus Terhadap Kecemasan Anak Usia Sekolah Di Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Pirngadi Medan SKRIPSI

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2016

Hubungan Pemberian Informasi dengan Tingkat Kecemasan pada Pasien Preoperasi di RSUD dr. Pirngadi Medan

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN PADA PELAYANAN KEPERAWATAN DI RSUD SIDIKALANG

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA DENGAN FREKUENSI KEKAMBUHAN PASIEN SKIZOFRENIA PARANOID DI POLIKLINIK RS JIWA DAERAH PROPSU MEDAN

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PERAWATAN PAYUDARA DAN MASTITIS PADA MASA NIFAS DI RSUD DR PIRNGADI KOTA MEDAN TAHUN 2013

Hubungan Peran Perawat dengan Kemampuan Bersosialisasi pada Pasien Isolasi Sosial di Rumah Sakit Jiwa Daerah Prov. Sumatera Utara Medan

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

Pengetahuan dan Peran Keluarga dalam Perawatan Luka Kaki Diabetes di Asri Wound Care Centre Medan

PERAN PERAWAT DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERSOSIALISASI PADA PENDERITA SKIZOFRENIA DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI SUMATERA UTARA

GAMBARAN PRAKTIK KOLABORATIF ANTARA PERAWAT DAN DOKTER DI RUANG RAWAT INAP RSUD SIDIKALANG

HUBUNGAN KECERDASAN EMOSIONAL PERAWAT DENGAN PERILAKU CARING PERAWAT DI RSU KABANJAHE

GAMBARAN PENGETAHUAN PETANI JERUK TENTANG KERACUNAN AKIBAT PENGGUNAAN PESTISIDA DI KECAMATAN TIGAPANAH KABUPATEN KARO

PERILAKU KENAKALAN REMAJA DI SMA PANCA BUDI MEDAN

Peran Perawat dalam Pengendalian Infeksi Nosokomial di Rumah Sakit Umum Daerah Dr. T. Mansyur Tanjungbalai

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2011

PERAN PETUGAS KESEHATAN DAN PENGAWAS MENELAN OBAT (PMO) DALAM PENGOBATAN TB PARU DENGAN STRATEGI DOTS PADA PUSKESMAS DI KOTA LANGSA

GAMBARAN PERAN PERAWAT DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN DASAR PASIEN GANGGUAN JIWA DENGAN DEFISIT PERAWATAN DIRI DI RUMAH SAKIT JIWA PEMPROVSU MEDAN

KEPUASAN PASIEN DENGAN TEKNIK PERAWATAN LUKA MODERN DI ASRI WOUND CARE CENTRE MEDAN TAHUN 2013

PENGETAHUAN DAN SIKAP PASIEN TB PARU TENTANG PENCEGAHAN TB DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS LANGSA LAMA

PERBEDAAN SELF-ESTEEM PROSES PENUAAN PADA LANSIA PRIA DAN WANITA TERHADAP CITRA TUBUH DI UPT PELAYANAN SOSIAL LANJUT USIA DAN ANAK BALITA BINJAI

GAMBARAN STRES KELUARGA DENGAN ANGGOTA KELUARGA YANG MENGALAMI GANGGUAN JIWA DI POLI JIWA RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVSU MEDAN

Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Perkembangan Sosialisasi Remaja di SMA Negeri 15 Medan

HUBUNGAN PERILAKU IBU DALAM PENGGUNAAN KARTU MENUJU SEHAT (KMS) DENGAN STATUS GIZI BALITA DI POSYANDU KELURAHAN PETISAH HULU KECAMATAN MEDAN BARU

PERAN PERAWAT DALAM PERENCANAAN PEMULANGAN PASIEN SKIZOFRENIA DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVSU MEDAN

PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG NYERI DAN MANAJEMEN NYERI PERSALINAN DI KLINIK BERSALIN HJ. MARIANI MEDAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SISWA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM UKS DI SDN 03 TALANG MANDI KECAMATAN MANDAU KABUPATEN BENGKALIS

Karakteristik Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas pada Pasien yang Dirawat di Ruang ICU Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan

Kontrol diri (self-control) dan perilaku nyeri pada pasien dengan nyeri kronis di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan

Hubungan Keyakinan Diri (Self Efficacy) dengan Perilaku Nyeri pada Pasien dengan Nyeri Kronis di RSUP Haji Adam Malik Medan SKRIPSI

Universitas Sumatera Utara

KUALITAS TIDUR PERAWAT KETIKA TIDAK BERTUGAS MALAM DAN SETELAH BERTUGAS MALAM DI RSUD SIDIKALANG

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN RESPON CEMAS ANAK USIA SEKOLAH YANG AKAN MENJALANI PEMBEDAHAN DI RUANG IX RSUD dr. PIRNGADI MEDAN TAHUN 2013

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN PERILAKU PENCEGAHAN GASTRITIS PADA MAHASISWA S1 FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

KEPUASAN PENDERITA TB PARU TENTANG PELAKSANAAN STRATEGI DOTS DALAM PENANGGULANGAN TB PARU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MEDAN JOHOR

Perilaku Caring Perawat dalam Memberikan Asuhan Keperawatan pada Pasien Gangguan Jiwa di Rumah Sakit Jiwa Daerah Provsu Medan.

HUBUNGAN KEPATUHAN DIET DENGAN KUALITAS HIDUP PADA PENDERITA DIABETES MELITUS DI RSUD Dr. PIRNGADI MEDAN

TINDAKAN PERAWATAN DEKUBITUS OLEH PERAWAT DI RSUD dr. PIRNGADI MEDAN

PERAN DAN FUNGSI PERAWAT DI PUSKESMAS SUKARAMAI SIBANDE DAN TINADA KABUPATEN PAKPAK BHARAT

GAMBARAN MINAT DAN MOTIVASI REMAJA DALAM MELANJUTKAN PENDIDIKAN DI BIDANG KESEHATAN DI SMA NEGERI KOTA TEBING TINGGI

PERBEDAAN TINGKAT KEKEBALAN STRES MAHASISWA REGULER DAN EKSTENSI FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG NARKOBA DI SMP PERSATUAN AMAL BAKTI (PAB) 4 PAGAR MERBAU TAHUN 2015

GAMBARAN KADAR Hb SELAMA KEHAMILAN DAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ANEMIA DI DESA DOLOK MARAJA KOTA PEMATANGSIANTAR TAHUN 2013

Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Perawat Tentang Pengurangan Bahaya Fisiologis Imobilisasi Pada Pasien Stroke di Ruang RA4 RSUP H.

HUBUNGAN PELAKSANAAN INTERVENSI KEPERAWATAN DENGAN PENGENDALIAN DIRI KLIEN HALUSINASI DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2012

Gambaran Stressor dan Koping Mahasiswa Pembelajaran Kurikulum Berbasis Kompetensi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

KEPUASAN MAHASISWA TENTANG KINERJA DOSENDALAMPEMBELAJARAN PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN DI FAKULTAS KEPERAWATAN USU

SKRIPSI Oleh Maya Indriyani Batu Bara

Pengaruh Sosial Budaya Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Gizi. Ibu Menyusui Di Desa Gunung Tinggi Kecamatan Pancur Batu

TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA DALAM PENYELESAIAN SKRIPSI DI FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PERAWATAN KLIEN HALUSINASI DI POLIKLINIK RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2013

SKRIPSI OLEH : MEDAN. Universitas Sumatera Utara

Hubungan Motivasi Kerja dengan Kinerja Perawat Dalam Memberikan Asuhan Keperawatan

GAMBARAN SPIRITUAL LANSIA YANG MENDERITA PENYAKIT KRONIS DI UPT PELAYANAN SOSIAL LANSIA DAN ANAK BALITA WILAYAH BINJAI DAN MEDAN

Efektifitas Pendidikan Kesehatan Menggunakan Media Visual dan Audiovisual dalammengubah PerilakuPerawatanPerineumIbu Nifas

PERAN PERAWAT DALAM UPAYA PENINGKATAN KESEHATAN IBU DAN ANAK DI PUSKESMAS SIGALINGGING, SITINJO, DAN SUMBUL KABUPATEN DAIRI

KEPATUHAN CUCI TANGAN PETUGAS KESEHATANDI RUANG RAWAT INAP RSUP HAJI ADAM MALIKMEDAN

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENGETAHUAN DAN SIKAP LANSIA TENTANG PEMANFAATAN PELAYANAN POSYANDU LANSIA DI KELURAHAN PASAR TELUK DALAM KABUPATEN NIAS SELATAN

Gambaran Pengetahuan Ibu Primigravida Tentang Adaptasi Fisiologis Selama Kehamilan di Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Djasamen Saragih Pematang Siantar

Hubungan Kualitas Kehidupan Kerja dengan Komitmen Afektif Perawat di RSUD Dr. Pirngadi Medan

Kualitas Hidup Lansia di Graha Residen Senior Karya Kasih Medan, Sumatera Utara Ismu Raudhah

Skripsi. Fakultas Keperawatan. Universitas Sumatera Utara. Oleh. C a s t r o. Universitas Sumatera Utara

KUALITAS HIDUP WANITA USIA PRODUKTIF DI DESA SIHONONGAN KEC. PARANGINAN KAB. HUMBANGHASUNDUTAN

PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG BAHAYA ROKOK TERHADAP KEHAMILAN DAN JANIN DI DESA SIUMBUT BARU KECAMATAN KOTA KISARAN TIMUR KABUPATEN ASAHAN

SKRIPSI. Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara Medan, Jessi Ayumi Universitas Sumatera Utara

Hubungan Budaya Organisasi dengan Kepuasan Kerja Perawat Pelaksana di Rumah Sakit Bhayangkara Medan

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2013

GAMBARAN LAMA HARI RAWAT DALAM TERJADINYA LUKA DEKUBITUS PADA PASIEN IMMOBILISASI DI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN

PERSEPSI MAHASISWA TENTANG EFEKTIFITAS METODE PEMBELAJARAN DI AKADEMI KEPERAWATAN PEMERINTAH KABUPATEN ACEH SELATAN

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TAHUN 2014

DUKUNGAN PETUGAS KESEHATAN DALAM PELAKSANAAN PROGRAM UKS PADA SD NEGERI DI KECAMATAN KARANG BARU KABUPATEN ACEH TAMIANG PROVINSI ACEH

GAMBARAN KEBUTUHAN KELUARGA PASIEN YANG MENUNGGU KELUARGANYA DI RUANG RAWAT ICU RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN

HUBUNGAN SPA BAYI DENGAN KUALITAS TIDUR BAYI DI LOLYPOP KIDS AND BABY SPA MEDAN

EFEKTIVITAS TERAPI MUSIK BAGI SISWA SD TERHADAP KECEMASAN BELAJAR MATEMATIKA KELAS V SD NEGERI NO DAN MEDAN

Efektifitas Kompres Dingin Terhadap Penurunan Intensitas Nyeri Pasien Fraktur di Rindu B RSUP H. Adam Malik Medan

Perbedaan Taksiran Berat Janin Dari Ibu Anemia Dengan Ibu Tidak Anemia Berdasarkan Rumus Niswander Di Puskesmas Kentara Kab.Dairi

Transkripsi:

PENERAPAN UNIVERSAL PRECAUTION SELAMA BELAJAR PRAKTIK KLINIK PADA MAHASISWA TAHAP PENDIDIKAN PROGRAM PROFESI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA SKRIPSI OLEH : VENBORA PURBA 091101071 FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

Judul : Penerapan Universal Precaution Selama Belajar Praktik Klinik pada Mahasiswa Tahap Pendidikan Profesi Ners Fakultas Keperawatan Nama : Venbora Purba NIM : 091101071 Fakultas : Keperawatan Tahun Akademik : 2012-2013 ABSTRAK Pencegahan infeksi merupakan salah satu upaya pengendalian infeksi di rumah sakit yang menjadi tanggung jawab semua pihak termasuk mahasiswa keperawatan sebagai tenaga kesehatan. Pada dasarnya upaya pengendalian yang dilakukan, dilihat dari praktik sehari-hari. Dimana sebagai mahasiswa keperawatan harus melaksanakan dengan baik mengingat telah dibekali ilmu dan pengetahuan dibangku perkuliahan. Oleh sebab itu, peneliti ingin menggali lebih lanjut mengenai bagaimana penerapan universal precaution mahasiswa keperawatan dalam praktik klinik. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan metode total sampling. Penelitian dilakukan pada bulan Juni 2013. Sampel penelitian sebanyak 164 mahasiswa fakultas keperawatan Universitas Sumatera Utara yang sedang menjalani praktik klinik. Pengumpulan data dilakukan dengan pengisian kuesioner. Data dideskripsikan dalam bentuk distribusi frekuensi. Hasil dari analisis yang didapat adalah 99,4% mahasiswa keperawatan telah menerapkan universal precaution secara baik. Saran kepada mahasiswa agar lebih meningkatkan kewaspadaan diri terhadap infeksi yang terjadi serta pihak rumah sakit juga dapat memfasilitasi sarana yang memadai. Kata kunci : penerapan universal precaution, mahasiswa keperawatan

Title : The Application of Universal Precaution during Learning Clinical Practice in Students of Nurse Professional Education at the Faculty of Nursing, University of Sumatera Utara Name : Venbora Purba Std. ID Number : 0911010971 Faculty : Nursing Academic Year : 2013 Abstract The prevention of infection is one of the attempts to handle infection in a hospital which becomes the responsibility of all stakeholders, including nursing students as health workers. Basically, the handling of infection can be seen from daily activities in which nursing students should work seriously since they have been provided by science and knowledge during their study. Therefore, the writer wanted to know more about the application of universal precaution of nursing students in clinical practice.the study was a descriptive study with total sampling method. The study was conducted in June, 2013. The samples were 164 students of the Faculty of Nursing, University of Sumatera Utara, who were conducting clinical practice. The data were gathered by distributing questionnaires and described in the form of frequency distribution. The result of the analysis showed that 99.4% of nursing students had applied universal precaution properly. It is recommended that students increase their self-awareness in infection which occurs, and the management of the hospital facilitates proper equipment. Keywords: Implementation of Universal Precaution, Nursing Students

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang senantiasa melimpahkan berkat rahmad-nya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penyusunan proposal ini, yang mana merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Keperawatan. Dalam penyusunan proposal ini dengan judul Penerapan Universal Precaution Selama Belajar Praktik Klinik pada Mahasiswa Tahap Pendidikan Program Profesi Ners Fakultas Keperawatan, penulis banyak mendapat bantuan moril maupun materil dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini saya berterima kasih kepada : 1. dr. Dedi Ardinata, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Keperawatan 2. Ibu Erniyati, S.Kep, MNS, selaku Pembantu Dekan 1 Fakultas Keperawatan 3. Bapak Mula Tarigan S.Kp, M.Kes., selaku Pembimbing Skripsi yang telah menyediakan waktu dan memberi masukan serta nasehat pada penyusunan Skripsi. 4. Ibu Rika Endah Nurhidayah S.Kp, M.Pd selaku Penguji I Skripsi di Fakultas Keperawatan. 5. Bapak Achmad Fathi S.Kp. MNS selaku Penguji II Skripsi di Fakultas Keperawatan.

6. Seluruh staf dan dosen program regular Fakultas Keperawatan yang secara langsung banyak memberikan ilmu kepada penulis selama menjalani pendidikan. 7. Kepada orang tua tercinta Bernat Purba dan Hotmaria Sitorus atas segala doa dan dukungannya dalam memberi materi, semangat, dan perhatiannya kepada penulis dalam penyusunan skripsi ini. 8. Rekan-rekan Mahasiswa mahasiswa S1 Stambuk 2009 Fakultas Keperawatan yang telah memberikan semangat dan masukan dalam peyusunan skripsi ini. 9. Seluruh responden yang telah memberikan waktunya untuk mengisi kuesioner penelitian saya sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan baik dari segi isi maupun penulisan. Oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan masukan yang sifatnya membangun sari pembaca demi kesempurnaan dan pengembangan penulisan ini dimasa yang akan datang. Medan, Juli 2013 Penulis, Venbora Purba NIM. 091101071

DAFTAR ISI Abstrak...i Kata Pengantar... iii Daftar Isi... iv Daftar Tabel... vi Daftar Skema... vii BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Tujuan Penelitian... 4 1.3 Pertanyaan Peneltian... 4 1.4 Manfaat Penelitian... 4 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kewaspadaan umum/ Universal Precaution... 6 2.1.1 Pengertian Universal Precaution... 6 2.1.2 Tujuan Kewaspadaan Umum... 7 2.1.3 Pelaksanaan Kewaspadaan Umum... 7 2.1.4 Komponen Utama Kewaspadaan Umum... 8 2.1.5 Kewaspadaan Terhadap Penularan... 14 BAB 3. KERANGKA PENELITIAN 3.1 Kerangka Konseptual... 16 3.2 Defenisi Operasional... 17 BAB 4. METODOLOGI PENELITIAN 4.1 Desain Penelitian... 19 4.2 Populasi, Sampel... 19 4.2.1. Populasi... 19 4.2.2. Sampel... 19 4.3 Lokasi dan Waktu Penelitian... 20 4.4 Pertimbangan Etik... 20 4.5 Instrumen Penelitian... 21 4.6 Uji Validitas dan Reliabilitas... 22 4.7 Metode Pengumpulan Data... 22 4.8 Analisa Data... 23 BAB V. Hasil dan Pembahasan 5.1 Hasil Penelitian... 25 5.1.1 Karakteristik Demografi Responden... 25 5.2.1 Penerapan Universal Precaution pada Mahasiswa... 26 5.2 Pembahasan... 32

BAB VI. Kesimpulan dan Saran 6.1 Kesimpulan... 37 6.2 Saran... 38 DAFTAR PUSTAKA... 40 LAMPIRAN 1. Lembar Persetujuaan Menjadi Responden 2. Kuesioner Penelitian 3. Surat Izin Reliabilitas dari Fakultas Keperawatan USU 4. Surat Izin Reliabilitas dari STIKES Haji Medan 5. Hasil Validasi dan Reliabilitas Kuesioner Penelitian 6. Data SPSS 7. Taksasi Dana 8. Jadwal Penelitian CURRICULUM VITAE

DAFTAR TABEL Tabel 1. Tabel Defenisi Operasional. 17 Tabel 2. Distribusi frekuensi dan persentase karakteristik responden 26 Tabel 3. Distribusi frekuensi dan persentase kategori penerapan universal precaution. 27

DAFTAR SKEMA Skema 1. Skema Kerangka Konsep 16