Tata Tertib Peserta Didik SMK Taruna Bhakti

dokumen-dokumen yang mirip
PEMERINTAH KOTA BEKASI DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI 1 KOTA BEKASI Jalan KH. Agus Salim No. 181 Telp Fax Bekasi 17112

TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG SEKOLAH UNGGUL Tahun Pelajaran 2017/2018

PERATURAN SISWA. Setiap siswa/ siswi Madrasah Aliyah YATPI wajib mengikuti ketentuanketentuan

TATA TERTIB PESERTA DIDIK SEKOLAH UNGGUL SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG

3. Tata tertib ini wajib ditaati oleh semua siswa selama mereka masih berlajar di SMK. BONAVITA TANGERANG.

Bab I KETENTUAN UMUM. Pasal 1 Kewajiban Siswa

2. Tata tertib ini sifatnya mengikat dan wajib ditaati oleh seluruh siswa

TATA TERTIB PESERTA DIDIK

TATA TERTIB SISWA SMA NEGERI 10 PADANG TP 2007/2008

Mencetak manusia yang unggul dalam intelektual dan keterampilan dalam bidang akuntansi serta terpuji dalam moral

FORMULIR DATA PESERTA DIDIK BARU TAHUN PELAJARAN 2016/2017

TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMA NEGERI 1 LUBUK ALUNG SEKOLAH UNGGUL Tahun Pelajaran 2016/2017

JADWAL KEGIATAN STUDI PENGENALAN DAN SIMULASI AKTIVITAS KAMPUS (SPESIVIK) XI 2016

PERATURAN SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 78 JAKARTA NOMOR 165 TAHUN 2011 TENTANG TATA TERTIB PESERTA DIDIK DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Dalam rangka mencapai tujuan tersebut di atas diperlukan tata tertib siswa yang terdiri dari hak, kewajiban, larangan dan sanksi.

KEWAJIBAN Setiap peserta didik mempunyai kewajiban sebagai berikut : 1. Memahami, menghayati dan mengamalkan Pancasila serta mentaati semua ketentuan

INGAT: DIISI DITANDATANGANI DIKEMBALIKAN KE SEKOLAH

TATA KRAMA DAN TATA TERTIB SISWA SMA NEGERI 1 SIDOARJO

TATA TERTIB STUDI PENGENALAN DAN SIMULASI AKTIVITAS KAMPUS X (SPESIVIK X) A. TATA TERTIB SPESIVIK

SMA NEGERI 23 JAKARTA KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT. KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH SMA NEGERI 23 JAKARTA Nomor : 22 Tahun 2015 TENTANG

TATA TERTIB SISWA SMA NEGERI 59 JAKARTA

TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMA NEGERI 45 JAKARTA

Petunjuk Kerja ini disusun sebagai panduan tata tertib peserta didik dan sanksi pelanggaran di SMPN 1 Mojokerto

Perancangan Teknik Industri 2

Perancangan Teknik Industri 3

KONTRAK FORUM EXPO INTERNAL 2015

TATA TERTIB PESERTA POSTER 2016

PEDOMAN PELAKSANAAN PERATURAN SEKOLAH TENTANG KREDIT POIN PRESTASI PESERTA DIDIK DAN KREDIT POIN PELANGGARAN BESERTA SANKSINYA

SURAT KEPUTUSAN KEPALA SMA MUHAMMADIYAH WONOSARI GUNUNGKIDUL TENTANG TATA TERTIB SEKOLAH

TATA TERTIB DAN TATA KRAMA KEHIDUPAN SOSIAL SISWA SMK MAKMUR 1 CILACAP BAB I KETENTUAN UMUM PASAL 1 WAKTU BELAJAR

TATA TERTIB SISWA SMA NEGERI 10 SAMARINDA

TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMK DHARMA KARYA JAKARTA TAHUN PELAJARAN 2014/2015 BAB I KETENTUAN UMUM

TATA TERTIB PENGHUNI ASRAMA SADEWA SMK PERTANIAN PEMBANGUNAN NEGERI SEMBAWA TAHUN PEMBELAJARAN 2017/2018

Ditulis oleh Administrator Selasa, 21 Desember :32 - Terakhir Diperbaharui Senin, 27 Desember :28

INFORMASI ACARA UPH SURABAYA FESTIVAL 06 TAHUN 2013

BAB I HAK HAK PESERTA DIDIK BAB II KEWAJIBAN PESERTA DIDIK

TATA TERTIB PESERTA PRAKTIKUM PENGENDALIAN DAN PENJAMINAN MUTU

LEMBAR PENGESAHAN PERATURAN TENTANG TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMK NEGERI 2 PENAJAM PASER UTARA

PEMERINTAH KABUPATEN SERANG DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI 1 KRAMATWATU

Perancangan Teknik Industri 3

KEPUTUSAN KEPALA SMA NEGERI 1 JOGONALAN NOMOR : 420 / 2918/13 TENTANG TATA TERTIB PESERTA DIDIK

SMA NEGERI 10 SAMARINDA

SMA NEGERI 10 SAMARINDA

INFORMASI ACARA UPH SURABAYA FESTIVAL 08 TAHUN 2015

PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 57 TAHUN 2011 TENTANG PEDOMAN PENYUSUNAN TATA TERTIB SEKOLAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

TATA TERTIB SEKOLAH SD NEGERI 01 DUKUH

TATA TERTIB PESERTA DIDIK SMP N. 11 SEMARANG

1. Peraturan Tata Tertib Kehidupan Kampus Dalam rangka menjaga ketertiban kampus, ada beberapa hal yang tidak boleh dilakukan mahasiswa di lingkungan

PANDUAN PROGRAM ORIENTASI STUDI DAN PENGENALAN KAMPUS HARMONI 2016 STIE PERBANAS SURABAYA TAHUN AKADEMIK 2016/2017

MENDIDIK (Educating), MENGINSPIRASI (Inspiring) dan MEMBENTUK (Transforming) Siswa untuk menjadi yang terbaik dalam dunia media

TATA TERTIB PENGENALAN BUDAYA AKADEMIK DAN KEMAHASISWAAN (PBAK) UIN MATARAM

TATA KRAMA DAN TATA TERTIB ATAU PERATURAN SEKOLAH SMA NEGERI 3 SINGKAWANG TAHUN 2016

PEDOMAN SISWA & SISWI PESANTREN MINHAJ SHAHABAH BOGOR

OKK TAHUN 2010 UNDIKSHA PANITIA PELAKSANA 0KK TAHUN 2010 BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA TERSEDIA:

PERATURAN PESERTA OSMARU COR 2015

SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP) SINGKAWANG

PERATURAN KEPALA BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR NOMOR 6 TAHUN 2007 TENTANG PAKAIAN KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR

BAB VI PERATURAN AKADEMIK FAKULTAS

Puji Syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan taufik- Nya, serta shalawat dan salam keharibaan Nabi Muhammad SAW.

KEPUTUSAN KEPALA SMA NEGERI 1 PURI KABUPATEN MOJOKERTO NOMOR: / 660 / / 2017 TENTANG

1V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. A. Sejarah Berdirinya Yayasan Pendidikan Gajah Mada. tanggung jawab kemasyarakat dan kebangsaan.

PERATURAN PKKMB FIK UNESA 2017 TATA TERTIB PKKMB

TATA TERTIB PESERTA DIDIK MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 KOTA BANDUNG

b. Bertingkah laku yang baik kepada siapapun berlandaskan UUD 1945 dan falsafah Pancasila.

WALIKOTA YOGYAKARTA PEDOMAN PENYUSUNAN TATA TERTIB SEKOLAH

P E N G U M U M A N Nomor : 800/ 3200 /II.09/2014

SMA NEGERI 10 SAMARINDA

TATA TERTIB PESERTA RATAM JURUSAN PGSD TAHUN 2013

PROGRAM PENDIDIKAN DAN PELATIHAN (DIKLAT) AUDITOR AHLI ANGKATAN XXIII DI YOGYAKARTA TAHUN 2007

TATA TERTIB PENGENALAN PROGRAM STUDI (PPS) STIKES JENDERAL A. YANI CIMAHI TAHUN 2017/2018

BAB IV USAHA GURU DALAM MENCEGAH KENAKALAN SISWA DI SDN 02 KALIJOYO KECAMATAN KAJEN KABUPATEN PEKALONGAN

TATAKRAMA DAN TATA TERTIB KEHIDUPAN SOSIAL SEKOLAH BAGI SISWA SMP NEGERI 3 BARADATU

REDLANDS HIGH SCHOOL PENGUMUMAN UNTUK ANAK SENIOR 22- MEI- 2006

2016, No Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 11 Tahun 2011

TATA TERTIB SMP ISLAM AL AZHAR 6 JAKAPERMAI TAHUN PELAJARAN 2016/2017

PERATURAN KEPALA BADAN NARKOTIKA NASIONAL NOMOR 18 TAHUN 2012 TENTANG TATA TERTIB KERJA PEGAWAI BADAN NARKOTIKA NASIONAL

DAFTAR TERJEMAH. No Hal BAB Terjemahan

WALIKOTA TEBING TINGGI JALAN DR. SUTOMO NO. 14 TELP TEBING TINGGI

2017, No Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentang Displin Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor

WALIKOTA BENGKULU PROVINSI BENGKULU PERATURAN WALIKOTA BENGKULU NOMOR 27 TAHUN 2015 TENTANG SERAGAM SEKOLAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (PLS) SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TUBAN TAHUN PELAJARAN 2016/2017

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

TATA TERTIB SISWA DAN SANGSI PELANGGARAN SMK SMAK PADANG

Panduan Silaturahmi Mahasiswa Keguruan (SIMAK) Tahun 2016 STKIP PGRI Sumatera Barat =====================================================

- 2 - Geofisika Nomor 17 Tahun 2014 tentang Organisasi dan

BERITA DAERAH KOTA DEPOK NOMOR 8 TAHUN 2016 WALIKOTA DEPOK. PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN WALIKOTA DEPOK NOMOR 8 TAHUN 2016

STATUS AKREDITASI : A. Bentuk Pelanggaran / Penyimpangan. Jumlah Peraturan Dan Tata Tertib Sekolah. No.

KETENTUAN PAKAIAN SERAGAM UNTUK SISWA SMK NEGERI 1 TANAH GROGOT TAHUN PELAJARAN 2016/2017

No. telepon sekolah

TATA KRAMA DAN TATA TERTIB KEHIDUPAN SOSIAL SEKOLAH BAGI SISWA SMA PLUS NEGERI 17 PALEMBANG

FORMULIR PENDAFTARAN

POKOK POKOK PELAKSANAAN KEGIATAN OSPEK DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS KUNINGAN

PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 45 TAHUN 2014 TENTANG

KODE ETIK DOSEN DAN MAHASISWA. Kode etik Dosen Universitas Swadaya Gunung Jati meliputi 3 hal.

TATA TERTIB SISWA SMA NEGERI 28 JAKARTA Tahun Pelajaran 2015/ 2016

BERITA DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL ( Berita Resmi Pemerintah Kabupaten Gunungkidul ) Nomor : 45 Tahun : 2016

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA BNPPTKI. Pakaian Dinas. PNS. Pencabutan.

2016, No (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 169, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3890); 2. Undang-Und

PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU (PKKMB) PROGRAM SARJANA DAN DIPLOMA UNIVERSITAS NEGERI PADANG TAHUN AKADEMIK 2013/2014

PERATURAN PSYCHE 2017

Transkripsi:

Tata Tertib Peserta Didik SMK Taruna Bhakti A. B. Kehadiran 1. Siswa wajib hadir sebelum KBM dimulai. 2. Jika siswa berhalangan hadir, harus memberitahukan kepada sekolah melalui surat yang disertai foto kopi KTP orang tua/wali dan ditujukan kepada sekolah cq wali kelas atau guru piket. 3. Jika siswa berhalangan hadir selama 3 hari berturut-turut karena sakit, harus membawa surat keterangan dokter. Waktu Belajar 1. Istirahat : Pagi : 09.00 09.30 WIB, Sore : 15.00 15.30 WIB 2. Siswa tidak diperbolehkan meninggalkan kelas pada saat belajar kecuali seizin dari Guru yang mengajar pada waktu itu atau Guru Piket atau Wakil Kepala Sekolah atau Kepala Sekolah. 3. Apabila karena sesuatu hal Guru tidak hadir atau terlambat, pengurus kelas harus melaporkan kepada Guru Piket yang bertugas pada hari itu. 4. Seluruh Siswa diharuskan mengikuti semua pelajaran, kecuali sesuatu yang telah ditentukan khusus. 5. Siswa wajib mengikuti seluruh rangkaian kegiatan yang telah diprogramkan sekolah 6. Siswa wajib mengikuti magang di dunia usaha/ dunia industri di dalam maupun di luar negeri. 7. Siswa ikut serta membantu Guru/Sekolah untuk

meningkatkan unit produksi sekolah, koperasi sekolah dan lain-lain. 8. Berpakaian Seragam atau Berpenampilan Waktu Belajar 1. 2. 3. 4. Senin : berpakaian putih putih ( berkantong dua ) + dasi abu-abu lengkap dengan evolet,badge OSIS dan tanda lokasi. Selasa : berpakaian batik bawahan putih dengan baju dimasukkan Rabu dan Kamis : berpakaian abu-abu Taruna Bhakti + dasi warna hitam lengkap dengan evolet, badge OSIS dan tanda lokasi Jumat Muslim : Laki-laki : baju koko berwarna putih + celana hitam Wanita : baju putih panjang + bawahan hitam + jilbab warna hitam Non muslim : atasan putih bawahan hitam 1. Sabtu : berpakaian batik dan bawahan hitam 1. Baju seragam wajib dimasukkan dalam celana panjang/rok kecuali baju koko 2. Khusus siswa perempuan, ketentuan berseragam ( model pakaian ) ditentukan khusus 3. Pada waktu pelajaran olahraga dan SKJ diwajibkan memakai pakaian olahraga yang telah 4. ditentukan oleh pihak sekolah 5. Pada waktu upacara bendera, memakai topi sekolah yang telah ditentukan oleh sekolah 6. Jika siswa datang ke sekolah di luar jam pelajaran, harus mengenakan pakaian yang sopan 7. Rambut siswa laki-laki 1 cm, rambut perempuan di ikat rapih dan sopan.

2. Lain lain Peserta Didik : 1. Dilarang membawa senjata tajam, senjata api, rokok, minuman keras, narkotika dan obat obatan telarang ( narkoba ) 2. Tidak diperkenankan mengajak orang lain kesekolah ( menerima tamu ) kecuali mendapat ijin dari guru piket atau kepala sekolah 3. Menghormati guru guru, karyawan, tamu tamu yang ada di SMK Taruna Bhakti baik di 4. dalam maupun diluar sekolah. 5. Wajib menjaga nama baik diri, guru, keluarga dan sekolah. 6. Melunasi iuran SPP paling lambat tanggal 10 setiap bulannya dan apabila tanggal 10 jatuh 7. pada hari libur maka waktunya dimajukan 1 hari 8. Wajib mengikuti upacara bendera setiap hari Senin untuk yang masuk pagi dan Sabtu sore 9. untuk yang masuk siang serta upacara pada hari besar nasional lainnya 10. Wajib mengikuti kegiatan ekstrakurikuler. 11. Tidak diperkenankan melakukan kegiatan diluar jam sekolah tanpa sepengetahuan guru, 12. Pembina Siswa atau Kepala Sekolah Tidak diperkenankan membuat nama sekolah dengan julukan yang tidak sesuai dengan ketentuan sekolah.

13. Tidak diperkenankan membuat/mencetak pakaian (kaos), topi, stiker, jaket, dan atribut lainnya tanpa seijin pihak sekolah 14. Tidak diperkenankan mencorat-coret kursi, meja, dinding kelas maupun dinding kamar kecil di lingkungan sekolah. 15. Sekolah tidak bertanggung jawab atas kehilangan yang sifatnya pribadi seperti : sepeda motor,perhiasan, uang dan lain-lain. 16. Tidak diperkenankan membawa/ mengenakan topi selain topi sekolah 17. Tidak diperkenankan mencoret-coret tembok milik orang lain diluar sekolah maupun didalam sekolah. 18. Hal-hal yang belum diatur dan belum tercantum dalam tata tertib ini akan diatur kemudian. Sanksi dan Hukuman 1. Setiap jenis pelanggaran langsung mendapat point dengan peringatan lisan terlebih dahulu 2. Menuliskan setiap pelanggaran yang dilakukan kedalam Buku Komunikasi Siswa 3. Pembinaan oleh Wali Kelas apabila point telah mencapai 25 point atau setelah mendapat panggilan ke-1 terhadap orang tua/wali siswa. 4. Pembinaan oleh Wali Kelas, Pembina Siswa, Konselor apabila point telah mencapai 50 point atau setelah mendapat panggilan ke 2 terhadap orang tua/wali siswa dan diberikan Surat

Peringatan 1. 5. Pembinaan oleh Wali Kelas, Pembina Siswa, Konselor, Kaprog dan Kesiswaan apabila point telah mencapai 75 point atau setelah mendapat panggilan ke 3 terhadap orang tua/wali siswa dan diberikan Surat Peringatan 2. 6. Panggilan ke-4 terhadap orang tua /wali siswa apabila kredit point telah mencapai 100 point dan sekaligus penyerahan peserta didik kepada orang tua/wali ( dikeluarkan ) 7. Peserta didik yang datang terlambat masuk kelas wajib melapor kepada guru piket dan tidak diperkenankan masuk kelas sebelum mendapat ijin dari guru piket pada hari itu