Rancang Bangun Sistem Pemberi Pakan Ayam Serta Monitoring Suhu dan Kelembaban Kandang Berbasis Atmega328

dokumen-dokumen yang mirip
A.Muhammad Syafar Dosen Jurusan Teknik Informatika Fakultas Sains & Teknologi UIN Alauddin Makassar

SISTEM KONTROL SUHU RUANGAN PADA INKUBATOR ANAK AYAM MENGGUNAKAN ESP WEMOS DI BERBASIS IOT (STUDI KASUS PETERNAKAN AYAM Bpk..

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Terpadu Teknik Elektro Universitas

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB III PEMBUATAN SOFTWARE

BAB I PENDAHULUAN. dalam beberapa kasus hingga mengalami kebangkrutan. termometer. Dalam proses tersebut, seringkali operator melakukan kesalahan

BAB III PEMBUATAN ALAT Tujuan Pembuatan Tujuan dari pembuatan alat ini yaitu untuk mewujudkan gagasan dan

BAB I PENDAHULUAN. unggas untuk mewujudkan beternak itik secara praktis. Dahulu saat teknologi

BAB III METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN. Pelaksanaan tugas akhir ini dilakukan di Laboratorium Terpadu Jurusan Teknik Elektro

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. diulang-ulang dengan delay 100 ms. kemudian keluaran tegangan dari Pin.4 akan

BAB I PENDAHULUAN. efektif karena satu induk ayam kampung hanya mampu mengerami maksimal

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

RANCANG BANGUN PENDINGIN PERANGKAT TELEKOMUNIKASI OTOMATIS BERBASIS ARDUINO UNO

Jurnal Coding Sistem Komputer Untan Volume 05, No. 2 (2017), hal ISSN : X

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB III PERENCANAAN DAN REALISASI SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB III METODE PENELITIAN DAN PERANCANGAN SISTEM. kelembaban di dalam rumah kaca (greenhouse), dengan memonitor perubahan suhu

BAB III METODE PENELITIAN. suhu dalam ruang pengering nantinya mempengaruhi kelembaban pada gabah.

Rancang Bangun Sistem Pengontrol Intensitas Cahaya pada Ruang Baca Berbasis Mikrokontroler ATMEGA16 Maulidan Kelana 1), Abdul Muid* 1), Nurhasanah 1)

I. PENDAHULUAN. dalam kehidupan sehari-hari. Saat ini kemajuan teknologi di dunia elektronika dan

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN

COOLING PAD OTOMATIS BERBASIS ATMEGA328

RANCANG BANGUN PENGONTROL SUHU DAN KELEMBABAN UDARA PADA PENETAS TELUR AYAM BERBASIS ARDUINO MEGA 2560 DILENGKAPI UPS

Oleh : Pembimbing : Rachmad Setiawan, ST.,MT. NIP

BAB I PENDAHULUAN. khususnya akan kebutuhan daging unggas maupun telur yang kaya akan sumber

III. METODELOGI PENELITIAN. Tempat dan waktu penelitian yang telah dilakukan pada penelitian ini adalah

BAB III PERANCANGAN SISTEM

III. METODE PENELITIAN. Penelitian, perancangan, dan pembuatan tugas akhir ini dilakukan di Laboratorium

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SISTEM

RANCANG BANGUN ALAT PENGATUR SUHU DAN KELEMBABAN PADA GREENHOUSE UNTUK TANAMAN STROBERI BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA 8535 LAPORAN TUGAS AKHIR

Sistem Otomatisasi dan Monitoring Miniatur Greenhouse Berbasis Web Server dan Notifikasi SMS dengan Arduino ABSTRAK

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB III PERANCANGAN ALAT

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN RUMAH PINTAR BERBASIS ARDUINO

BAB III PERANCANGAN ALAT

PROTOTIPE SISTEM KENDALI PENGGUNAAN PERALATAN LISTRIK BERBASIS SUARA

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan zaman membuat masyarakat semakin sadar akan pentingnya gizi

MOUSETRAP BERBASIS ARDUINO UNO DENGAN SENSOR PIR

III. METODE PENELITIAN. Teknik Elektro Universitas Lampung dilaksanakan mulai bulan Desember 2011

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

INKUBATOR PENETAS TELUR OTOMATIS MEMAKAI LM35 BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 8535 SECARA HARDWARE TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN. berdampak pada tingkat konsumsi masyarakat yang meningkat, pada khususnya akan kebutuhan

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA ALAT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV PENGUJIAN. Gambar 4.1 Rangkaian Pengujian Arduino Uno.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara agraris yang sangat subur. Mayoritas penduduknya

METODE PENELITIAN. Penelitian dan perancangan tugas akhir ini dimulai sejak bulan November 2012

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

APLIKASI BLUETOOTH SEBAGAI INTERFACING KENDALI MULTI- OUTPUT PADA SMART HOME

TUGAS AKHIR ALAT PENGUKUR TINGGI BADAN PORTABLE BERBASIS ARDUINO. Disusun Oleh : : SOUMAN SANI :

BAB IV PENGUJIAN DAN EVALUASI SISTEM

BAB III PERANCANGAN DAN REALISASI SISTEM

III. METODOLOGI PENELITIAN. : Laboratorium Teknik Kendali Teknik Elektro Jurusan. Teknik Elektro Universitas Lampung

BAB III PERANCANGAN ALAT. Pada bagian ini akan dijelaskan mengenai bagaimana alat dapat

Prototipe Alat Pengontrol Lampu Rumah Berbasis Android Dan Arduino UNO

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III PERENCANAAN. 3.1 Perencanaan Secara Blok Diagram

Jurnal Coding Sistem Komputer Untan Volume 05, No.2 (2017), hal ISSN : X

BAB III. Perencanaan Alat

BAB III PERANCANGAN. Pada bab ini akan menjelaskan perancangan alat yang akan penulis buat.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

MONITORING SUHU DAN KELEMBABAN MENGGUNAKAN SMS GATEWAY PADA PROSES FERMENTASI TEMPE SECARA OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER

BAB III PERANCANGAN DAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

SEBAGAI SENSOR CAHAYA DAN SENSOR SUHU PADA MODEL SISTEM PENGERING OTOMATIS PRODUK PERTANIAN BERBASIS ATMEGA8535

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. yang memiliki tegangan listrik AC 220 Volt. Saklar ON/OFF merupakan sebuah

BAB IV PENGUJIAN & ANALISA

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SISTEM

BAB III PERANCANGAN SISTEM

RANGKAIAN OTOMATISASI RUANGAN BERBASISKAN MIKROKONTROLER ATMEGA8535

SISTEM OTOMATISASI PENGENDALI LAMPU BERBASIS MIKROKONTROLER

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SISTEM

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA DATA. sistem. Oleh karena itu, diperlukan pengujian komponen-komponen utama seperti

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISA SISTEM

Rancang Bangun Alat Penetas Telur Ayam Otomatis Dengan Metode PID (Proportional Integral Derivative) Berbasis Energy Hybrid

KIPAS ANGIN OTOMATIS DENGAN SENSOR SUHU BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 8535

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

Perancangan Sistem Pengaturan Suhu Kandang Ayam Berbasis Mikrokontroler

BAB I PENDAHULUAN. menjadi patokan adalah berat bayi saat lahir yang hanya berkisar gram (

SISTEM KONTROL RUANG OTOMATIS SEBAGAI PENGHEMAT ENERGI LISTRIK BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO MEGA 2560

BAB III PERANCANGAN ALAT DAN PEMBUATAN SISTEM. kadar karbon monoksida yang di deteksi oleh sensor MQ-7 kemudian arduino

BAB IV HASIL DAN ANALISA

Transkripsi:

Rancang Bangun Sistem Pemberi Pakan Ayam Serta Monitoring Suhu dan Kelembaban Kandang Berbasis Atmega328 Arief Budi Laksono *) *) Program Studi Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Islan Lamongan 1 E-mail : ariefbudila@gmail.com Abstrak Pada umumnya para peternak ayam masih menggunakan sistim konvensional untuk member makan ayam - ayam yang dipelihara. Mereka menggunakan tangan untuk menaburkan pakan pada wadah pakan dan berjalan sepanjang kandang yang mana kandang ayam yang di ternakan sangatlah luas. Kegiatan seperti itu bagi peternak ayam akan menyita waktu dan tenaga. Dari permasalahan di atas, muncul suatu pemikiran untuk membuat sebuah alat khusus untuk kandang ayam yang dapat mengendalikan suhu, kelembaban dan pakan secara otomatis berbasis ATMega328. Alat ini menggunakan sensor DHT11 yang berfungsi sebagai pendeteksi suhu dan kelembaban yang ada di dalam kandang ayam. Lampu untuk penerangan dan meningkatkan suhu dalam ruang kandang. Jika suhu melebihi 30 o C, maka blower aktif untuk mengeluarkan suhu dalam kandang yang berlebihan. Sedangkan untuk meningkatkan kelembaban menggunakan mist maker yang mengeluarkan uap air dan mist maker akan off jika kelembaban di atas 65%. Pemberian pakan ayam dapat di permudah menggunakan motor servo sebagai pintu pemberi pakan ayam yang bekerja di atur oleh sensor photo dioda yang terkoneksi dengan cahaya infra merah. Kata kunci : ATMega328, DHT11, photodioda, servo, mist maker. I. PENDAHULUAN Perkembangan teknologi yang semakin maju ini, membuat masyarakat mengharapkan adanya kemudahan dalam berbagai aspek kehidupan. Salah satunya mendukung kegiatan berwirausaha, sehingga usaha dapat dijalankan menjadi efisien, praktis, dan efektif. Salah satu berwirausaha yaitu di bidang peternakan ayam, pada umumnya peternak masih menggunakan sistem konvensional untuk memberi makan ayam - ayam yang dipelihara. Mereka menggunakan tangan untuk menaburkan pakan pada wadah pakan dan berjalan sepanjang kandang. Dengan kandang seluas itu tentunya tidak mudah untuk melakukan pengawasan berkala secara cepat terhadap kondisi kandang. padahal suhu dan kelembaban pada kandang juga memerlukan pengawasan secara cepat dikarenakan dua parameter ini mudah sekali mengalami perubahan. Dari permasalahan di atas, muncul suatu pemikiran untuk membuat sebuah kandang khusus untuk ayam yang dapat mengendalikan suhu, kelembaban dan pakan secara otomatis. Alat ini menggunakan sensor DHT11 yang berfungsi sebagai pendeteksi suhu dan kelembaban yang ada di dalam kandang ayam tersebut. Sedangkan untuk pemberian pakan ayam dapat di permudah menggunakan motor servo yang bekerja di atur oleh sensor poto dioda yang terkoneksi dengan cahaya infra merah. II.METODOLOGI Pada bab tiga ini akan membahas mengenai tahap penelitian, perancangan perangkat keras, perancangan perangkat lunak, metode pengujian rangkaian, teknik analisa, dan jadwal kegiatan. Flow chart sistem kerja alat Gambar 1 flow chart kerja alat Dalam prinsip sistem kerja alat ini di mulai dari yang pertama: Awal Start kemudian inisialisasi pin ATMega328 selanjutnya sensor DHT11 membaca suhu dan kelembaban yang di tampilkan di LCD, Serta membaca sensor photo dioda yang terkoneksi dengan cahaya LED infra merah untuk mengatur waktu saat servo mulai bekerja, sebagai pintu pakan ayam. Sedangkan suhu dan kelembabannya menggunakan sensor DHT11 jika suhu dibawah 30 o C blower off, dan jika diatas 30 o C blower on. Kelembabannya jika di

bawah 65% mist maker on, dan jika diatas 65% mist maker off. Flow Chart Rancangan Perangkat Lunak Software rangkaian pemberi pakan serta pengatur suhu dan kelembaban terdiri dari beberapa program yaitu program penerima motor servo, program DHT11 dan program LCD 16x2, dalam pemograman rangkaian suhu dan kelembaban menggunakan Library Liquid Crystal untuk pemograman LCD. komponen yang digunakan untuk mengatur kondisi kumbung yaitu lampu, mist maker, serta dua buah kipas saat ada perintah dari mikrokontroler. Pengujian rangkaian keseluruhan Pengujian alat pemberi pakan ayam serta monitoring suhu dan kelembaban kandang ini di lakukan bertujuan untuk mengetahui apakah alat bekerja dengan baik atau tidak. Pada pembuatan rangkaian alat ini dengan menggabungkan berbagai rangkaian di atas yaitu rangkaian sensor DHT11, rangkaian LCD, rangkaian poto dioda, rangkaian motor servo dan rangkaian relay. Teknik Analisa Data analisa yang dilakukan adalah dengan mengimplementasikan alat pemberi pakan ayam tenak, pengatur suhu dan kelembaban ruang kandang ayam secara otomatis. III. HASIL DAN PEMBAHASAN Gambar 2 Flow Chart Program Metode Pengujian alat Untuk mengetahui masing - masing rangkaian dapat bekerja dengan baik maka dilakukan pengujian rangkaian, yang meliputi sebagai berikut: Pengujian sensor DHT11 Pengujian Sensor DHT11 ini digunakan untuk mendapatkan parameter suhu dan kelembaban pada ruang kandang sehingga dapat mengetahui berapa suhu dan kelembaban pada ruang kandang. Pengujian LCD 16 x 2 Pengujian LCD ini untuk menampilkan nama dan NIM penulis, serta menampilkan hasil data dari pembacaan sensor DHT11. Pengujian sensor photo dioda Pengujian sensor photo dioda ini digunakan untuk mengetahui terkoneksi atau tidaknya sensor photo dioda dengan cahaya LED infra merah. Pengujian motor servo Pengujian motor servo ini di lakukan untuk mengetahui apakah rangkaian motor servo dapat bekerja dengan baik atau tidak. Yang berfungsi sebagai pintu pemberi pakan ayam. Pengujian Perancangan Relay Pengujian Relay ini di lakukan mengetahui apakah ragkaian berfungsi dengan baik atau tidak yaitu untuk memutus sambungkan antar Pada bab empat ini akan membahas mengenai hasil dari rangkaian sensor DHT11, LCD 16 x 2, sensor photo dioda, motor servo, hasil rangkaian keseluruhan, dan pembahasan. Hasil Pengujian Sensor DHT11 Untuk mengetahui hasil pengujian dengan mengupload listing program seperti pada program di atas, maka sensor DHT11 dapat mendeteksi suhu dan kelembaban pada ruang kandang. Yang di peroleh hasil seperti terlihat pada gambar berikut : Gambar 13 hasil rangkaian sensor DHT11 Hasil Pengujian Rangkaian LCD 16x2 Hasil pengujian LCD ini dengan mengupload listing program, maka LCD 16x2 akan meyala yang menampilkan baris bagian atas nama/nim dan bagian bawah menampilkan fakultas teknik elektro. Maka rangkaian board arduino mampu bekerja dengan baik. Gambar 3 Hasil rangkaian LCD 16 x 2 Hasil Rangkaian Sensor Photo Dioda

Hasil pengujian sensor photo dioda dengan mengupload listing program seperti pada gambar dibawah, maka sensor poto dioda dapat membaca ketika tidak mendapat halangan bernilai 992 dan jika mendapat halangan bernilai 1023. menghasilkan kabut air yang sangat halus. Yaitu kelembaban ruang kandang antara 60 70 %.. Jika kelembaban di bawah 65 % maka blower off dan jika suhu di atas 65 % maka blower on dan mengeluarka kabut air yang sangat halus yang ada di dalam ruang kandang. Berikut tabel suhu ruang kandang DOC. Gambar 4 Hasil pengujian servo pada serial monitor Gambar 5 Rangkaian keseluruhan Pengujian Sistem Keseluruan Hasil pengujian sistem pemberi pakan ternak otomatis serta monitoring suhu dan kelembaban pada ruang kandang ayam. Ketika power supplay di beri tegangan AC 220 volt maka alat tersebut akan bekerja. Alat ini terdiri dari dua fungsi kerja, yaitu pemberi pakan otomatis berupa motor servo dan pengatur suhu dan kelembabab otomatis berupa lampu sebagai pemanas dan blower yang mengurangi suhu panas pada ruang kandang serta kelembaban menggunakan mist maker sebagai pemberi kelembaban. Pada pemberi pakan ternak otomatis menggunakan servo yang bekerja saat menerima perintah dari sensor poto dioda. Ketika wadah penuh dengan pakan ayam maka sensor poto dioda pada wadah pakan akan tertutup. Maka servo akan menutup pintu pakan ternak ayam. Dan ketika wadah pakan kosong maka sensor poto dioda akan mendeteksi cahaya dari infra merah. Maka servo akan membuka pintu pakan dan mengisi wadah pakan ayam sampai penuh hingga sensor poto dioda akan tertutup oleh pakan dan pintu pemberi pakan akan tertutup kembali. Pada pengatur suhu dan kelembaban ruang kandang otomatis menggunakan sensor DHT11. Suhu ruang kandang terdapat dari lampu pijar dengan daya 40 Watt sebagai pemanas. Agar ruang kandang tetap selalu stabil, yaitu suhu antara 27 30 o C maka perlu adanya blower untuk mengurangi suhu yang terdapat pada ruang kandang. Jika suhu di bawah 30 o C maka blower off dan jika suhu di atas 30 o C maka blower on dan mengeluarka suhu yang ada di dalam ruang kandang. Sedangkan untuk menyetabilkan kelembaban ruang kandang perlu adanya masukan kelembabab dari mist maker yang Gambar 6. Hasil rangkaian keseluruhan Tabel 1 hasil suhu dan kelembaban pada ruang kandang Ayam Pedaging Umur Suhu KET Kelembaban (%) (hari) ( o C) 1-2 26 64 Normal 3-5 27 65 Normal 6-8 28 66 Normal 9-11 39 65 Normal 12-14 30 66 Normal

Pembahasan Dari pengujian yang telah dilakukan dari pengujian servo sampai pengujian suhu dan kelembababn dapat bekerja dengan baik. Serta sensor poto dioda dapat membaca wadah pakan ayam saat terisi penuh dan kosong. Pada rangkaian suhu dan kelembaban sensor DHT11 dapat membaca keadaan suhu dan kelembaban pada ruang kandang serta dapat memerintah relay untuk menyalakan blower dan mist maker bekerja dengan baik. Dan LCD 16 x 2 dapat menampilkan suhu dan kelembaban yang terbaca oleh sensor DHT11 dengan baik. Dari hasil pengujian alat pemberi pakan ternak otomatis serta monitoring suhu dan yang telah ditentukan dengan menggunakan sensor poto dioda yang memeritah servo dan sensor DHT11 untuk membaca keadaan suhu dan kelembaban ruang kandang yang memerintah blower dan mist maker tidak banyak terjadi gangguan. Sedikit gangguan yaitu kelembaban yang lambat masuk ke dalam ruang kandang. V. PENUTUP Kesimpulan Telah terealisasi rancang bangun model sistem pemberi pakan ayam otomatis serta monitoring suhu dan kelembaban ruang kandang ayam berbasis ATMega328. Perakitan perangkat keras prototype alat ini terdiri dari motor servo sebagai pintu, sistem kerjanya di atur oleh sensor poto dioda dan LED infra merah. Sensor suhu dan kelembaban menggunakan sensor DHT11 yang mendeteksi suhu dan kelembaban dan mengatur kerjanya blower dan mist maker. Cara kerjanya jika wadah pakan kosong sensor poto dioda akang memerintah relay untuk menggerakkan servo (buka pintu pakan) dan jika penuh servo akan menutup kembali pintu pakan ayam. Sedangkan suhu dan kelembabannya menggunakan sensor DHT11 jika suhu dibawah 30 o C blower off, dan jika diatas 30 o C blower on. Kelembabannya jika di bawah 65% mist maker on, dan jika diatas 65% mist maker off. Logic Controller Pada Kandang Tertutup. Jurnal. Teknik Elektro. Universitas Lampung. Lampung. Komala Sari, Nur. 2011. Rancang Bangun Pemberi Pakan Ayam Otomatis Pada Peternakan Ayam Berbasis Mikrokontroller. Tugas Akhir. Teknik Telekomunikasi. Universitas Telkom. Bandung. Komang Ardana, Ida Bagus. 2009. Ternak Broiler. Denpasar: Penerbit Gava Swasta.Nulus. Mitra peternakan. 2015. http://mitrapeternakan.com/pentingnya-kontrol-suhudan-kelembaban-pada-pemeliharaan-ayam-broiler/ Prihandanu, Raditiya. 2015. Model Sistem Kandang Ayam Closed House Otomatis Menggunakan Omron Sysmac CPM1A 20-CDR-A-V1. Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Lampung, Bandar Lampung. Raditya Imam Pambudi. 2012. Manajemen Penetasan Ayam Boiler Di Pt. Super Unggas Jaya, Pasuruan.Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Rasyaf, M. 2005. Beternak Ayam Petelur. Cetakan ke XX. Penebar Swadaya. Jakarta. Ridhamuttaqin, Aji. 2013. Rancang Bangun Model Sistem Pemberi Pakan Ayam Otomatis Berbasis Fuzzy Logic Control. Fakultas Teknik Elektro, Universitas Lampung Syafitri, Nia. 2013.Rancang Bangun Pengontrol Suhu Otomatis Pada Sistem Pemanas Day Old Chicken (Doc)Berbasis Mikrokontroler Atmega8. Universitas Tanjungpura, Pontianak. Tim Karya Tani Mandiri. 2009. Pedoman Budidaya Beternak Ayam Broiler. Bandung. Nuansa Aulia. Ferry. Tamalluddin. 2011. Panduan Lengkap Ayam Broiler. Bogor: Penebar Swadaya DAFTAR PUSTAKA Cahyono, B. 2004. Cara meningkatkan budidaya ayam ras, cetakan ke-1. Yayasan Pustaka Nusantara. Yogyakarta Hazami, Syafi i. 2016. Model Pengatur Suhu dan Kelembaban Kandang Ayam Broiler Menggunakan Mikrokontroller ATMega328 dan Sensor DHT11. Tugas Akhir. Prodi Ilmu Komputer. FMIPA. Universitas Pakuan. Bogor. Kholidi N, Anwar. 2015. Rancang Bangun Alat Pemberi Pakan Dan Pengatur Suhu Otomatis Untuk Ayam Pedaging Berbasis Programmable