PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN PKn DENGAN PENDEKATAN QUANTUM TEACHING DI SDN 02 V KOTO KAMPUNG DALAM PADANG PARIAMAN

dokumen-dokumen yang mirip
PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN SISWA KELAS IV MELALUI PENDEKATAN QUANTUM TEACHING SDN 15 V KOTO KAMPUNG DALAM

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV DALAM PEMBELAJARAN

MENINGKATKAN PARTISIPASI DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V DALAM PEMBELAJARAN PKn DENGAN MODEL GROUP INVESTIGATION DI SDN 05 PADANG PASIR KOTA PADANG

PENGGUNAAN PENDEKATAN DISCOVERY UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS III PADA PEMBELAJARAN IPA DI SDN 26 LUBUK ALUNG

HALAMAN PERSETUJUAN ARTIKEL PENELITIAN

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN IPS MELALUI STRATEGI QUANTUM TEACHING DI SDSN 06 KAMPUNG LAPAI PADANG

ARTIKEL PENELITIAN PENERAPAN PENDEKATAN KONSTUKTIVISME PADA PEMBELAJARAN

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V.E DENGAN MENGGUNAKAN MODEL WORD SQUARE DI SD KARTIKA I-10 PADANG

INCREASED INTEREST IN STUDYING GRADE IIIA IN LEARNING SOCIAL STUDIES THROUGH THE TECHNIQUES OF ICE BREAKER IN SD KARTIKA 1-10 PADANG

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE JIGSAW DALAM PEMBELAJARAN IPA DI SDN 09 SUNGAI GERINGGING

PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL WORD SQUARE DI SDN 26 PELANGAI KECIL KABUPATEN PESISIR SELATAN

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN KEMAMPUAN MENALAR DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V MELALUI MODEL PICTURE AND PICTURE

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS V-A PADA PEMBELAJARAN PKn DENGAN MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIVE SCRIPT DI SDN 01 KOTO BALINGKA

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V DENGAN MODEL GUIDED TEACHING DI SD NEGERI 23 TAMPUNIK PESISIR SELATAN

Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN

MENINGKATKAN PARTISIPASI BELAJAR SISWA KELAS IV DALAM PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL COOPERATIVE SCRIPT DI SDN 18 BUNGO PASANG PADANG

MENINGKATKAN PARTISIPASI DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HOREY PADA SISWA KELAS IV DI SDN 17 SUNGAI GERINGGING PARIAMAN

PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN IPS DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DI SDN 20 PASAMAN

PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS IV DENGAN MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIVE SCRIPT

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN IPS DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DI SD NEGERI 03 SUAYAN TINGGI

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN IPS MELALUI STRATEGI GUIDED TEACHING DI SDN 09 AIR PACAH PADANG

Peningkatan Motivasi Belajar IPA Siswa Melalui Model Pembelajaran Index Card Match Kelas VI Di SDN 35 Padang Sarai Kecamatan Koto Tangah

ARTIKEL PENELITIAN. Oleh RANTI EFRIZAL NPM

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta Abstract

PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS V DALAM PEMBELAJARAN IPS DENGAN STRATEGI THE LEARNING CELL DI SDN 12 MONGAN POULA SIBERUT UTARA

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V-A DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DI SD NEGERI 09 KAYU ARO KOTA PADANG

ARTIKEL PENELITIAN. PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PEMBELAJARAN PKn DENGAN STRATEGI INDEX CARD MATCH DI SDN 06 KECAMATAN IV JURAI

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR SISWA KELAS IV DENGAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PORTOFOLIO PADA PEMBELAJARAN PKn DI SD NEGERI 22 LUBUK MINTURUN

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN IPS DENGAN PENDEKATAN PETA KONSEP DI SDN 07 GURUN LAWEH NANGGALO PADANG

PENINGKATAN PARTISIPASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SDN 15 LUBUK ALUNG MELALUI PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME)

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V MELALUI MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PORTOFOLIO PADA PEMBELAJARAN PKn DI SD NEGERI 22 LUBUK MINTURUN

ARTIKEL PENELITIAN OLEH: RAHAYU OCTAVIA NPM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV A PADA PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL SCRAMBLE DI SDN 03 KOTO PULAI PESISIR SELATAN.

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN IPA DENGAN MODEL INKUIRI DI SDN 04 KAMPUNG OLO PADANG

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V.B PADA TEMA ORGAN TUBUH MANUSIA DAN HEWAN MELALUI METODE DISCOVERY LEARNING

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL PLANTED QUESTIONS DI SDN 01 KAMPUNG OLO NANGGALO PADANG

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR IPA MELALUI MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER PADA SISWA KELAS V SDN 26 PASAMAN

PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PICTURE AND PICTURE DI KELAS V SDN 27 KOTO BARU KABUPATEN PESISIR SELATAN

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MEMBACA SISWA KELAS IV MELALUI MODEL COMPLETE SENTENCE DI SDN 46 KOTO PANJANG PADANG

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS VII.3 PADA PEMBELAJARAN PKn MELALUI METODE PROBLEM SOLVING DI SMP NEGERI 29 PADANG ARTIKEL PENELITIAN

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA SISWA KELAS V DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN GUIDED TEACHING

Key Words: interest, participation, learning outcomes, articulation, Learning IPA

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWAKELAS V DALAM PEMBELAJARAN IPA DENGAN METODE EKSPERIMEN DI SD NEGERI 27 SUNGAI LIMAU

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV MELALUI STRATEGI INFORMATION SEARCH DI SDN 04 KAMPUNG OLO NANGGALO PADANG

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS V.A PADA PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS

OLEH: JULWITA ANDANI PUTRI NPM.

ARTIKEL PENELITIAN OLEH: REPSA YUNITA NPM

PENERAPAN MODEL ACTIVE LEARNING PERMAINAN CARD SORT UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SDN 05 METRO SELATAN

MENGGUNAKAN PENDEKATAN GROUP INVESTIGATION DI KELAS V SDN 18 TIMBULUN PESISIR SELATAN ARTIKEL PENELITIAN

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 2

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN IPS MELALUI METODE THE LEARNING CELL DI SDN 50 PULAI KABUPATEN PESISIR SELATAN

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VB MELALUI PENDEKATAN PAILKEM DI SDN 29 GANTING UTARA KOTA PADANG

PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V.A SD KARTIKA 1-10 PADANG DALAM PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL DELIKAN (DENGAR-LIHAT-KERJAKAN)

PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV DENGAN METODE GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER DI SDN 43 SIGUNTUR MUDA PESISIR SELATAN

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta Abstract

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI METODE PQ4R

Abstrak. questions is 77.5 %, the percentage of the average response to the question was

PENGGUNAAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPS SISWA KELAS V SDN 13 PASAMAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS IV MELALUI MODEL THINK PAIR AND SHARE

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MELALUI METODE QUESTIONS STUDENT HAVE DI KELAS V SDN 04 LEMBAH MELINTANG PASAMAN BARAT

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR SISWA KELAS IV DALAM PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN EVERYONE IS TEACHER HERE DI SD NEGERI 01 SICINCIN

ARTIKEL PENELITIAN. Oleh ADE ISLAMIATI NPM:

DI SD NEGERI 07 LUBUK ALUNG KABUPATEN PADANG PARIAMAN

ARTIKEL PENELITIAN. Oleh: MURTI NPM

ARTIKEL PENELITIAN. Oleh: ADE AYUSYA NPM

PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV DALAM PEMBELAJARAN PKN DENGAN STRATEGI TRUE OR FALSE DI SD NEGERI 13 SURAU GADANG PADANG

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta Abstract

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MENGGUNAKAN METODE INKUIRI DI KELAS VI SD NEGERI 30 SUNGAI NANAM KABUPATEN SOLOK

PENGGUNAAN PENDEKATAN KONSTRUKTIVISTIK UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI SISWA KELAS IV DALAM PEMBELAJARAN PKn DI SDN 10 BEROK NIPAH KOTA PADANG

ARTIKEL PENELITIAN PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta ABSTRACT

ARTIKEL. PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS IV PADA PEMBELAJARAN PKn MELALUI METODE LEARNING STARTS WITH A QUESTION DISDN 10 SANGKIR AGAM OLEH:

PENINGKATAN PARTISIPASI DAN HASIL BELAJAR SISWAMELALUI METODE BERMAIN JAWABAN DALAM PEMBELAJARAN IPA KELAS IV SDN 10 KOTO JUA KECAMATAN BAYANG

ARTIKEL PENELITIAN. oleh. RiaParamita NPM

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN PENDEKATAN BRAIN BASED LEARNING DI SDN 20 KURAO PAGANG

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN IPS MELALUI STRATEGI INFORMATION SEARCH

INCREASING INTEREST CLASS V STUDENT LEARNING THROUGH LEARNING TECHNIQUES TOURNAMENT IN LEARNING IPS DEPTHS CROCODILE IN THE CITY SDN 38 PADANG

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta yenisusanti Abstract

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MEMBACA SISWA KELAS II MELALUI MODEL TALKING STICK DI SD NEGERI 3 KECAMATAN KAMANG BARU KABUPATEN SIJUNJUNG

PENERAPAN METODE FUN LEARNING PADA PEMBELAJARAN PKn UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VI SDN 20 KUMANIS KABUPATEN SIJUNJUNG

PENINGKATAN PROSES DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA MELALUI STRATEGI QUESTION STUDENTS HAVE DI KELAS IV SDN 03 DURIAN TINGGI KABUPATEN 50 KOTA

Peningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas V Melalui Strategi Card Sort Pada Pembelajaran IPA Di SDN 24 Batang Anai

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta Abstract

Yuanis et al., Penerapan Model Quantum Learning...

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PEMAHAMAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL SCRAMBLE PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 04 KAMPUNG OLO PADANG

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN IPA DENGAN STRATEGI INFORMATION SEARCH

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA DI KELAS IV SD N 16 PADANG BESI DENGAN MENGGUNAKAN METODE EKSPERIMEN

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V-B PADA TEMA EKOSISTEM MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING DI SDN 19 KAMPUNG BARU KOTA PARIAMAN

PENINGKATAN PARTISIPASI BERBICARA SISWA KELAS V MELALUI METODE DISKUSI KELOMPOK SDN 10 SINTOGA KABUPATEN PADANG PARIAMAN

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKn SISWA KELAS V DENGAN MODEL EXAMPLES NON EXAMPLES DI SDN 02 TARUNG TARUNG KABUPATEN SOLOK

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE THE LEARNING CELL DI KELAS IV SDN 32 KOTO SALIDO PAINAN

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR SISWA KELAS V-A PADA PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL COOPERATIVE SCRIPT DI SDN 01 SUNGAI BEREMAS PASAMAN BARAT

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) DI KELAS V SDN II BATANG ANAI PADANG PARIAMAN

ARTIKEL PENELITIAN PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PAKEM PADA PEMBELAJARAN

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA DENGAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSESDI KELAS IV SD NEGERI 22 SALIMPATKABUPATEN SOLOK

Transkripsi:

PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN PKn DENGAN PENDEKATAN QUANTUM TEACHING DI SDN 02 V KOTO KAMPUNG DALAM PADANG PARIAMAN Elfina 1, Pebriyenni 2, Hendrizal 1 1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 2 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta E-mail : elfina1970@yahoo.co.id Abstract This research is motivated by the lack of interest in learning civics students in class V in asking questions, answering questions, express opinions and make assignments. This study aimed to describe the increase in student interest in learning Quantum Teaching Civics with the approach in SDN 02 V Koto Kampung Dalam. TOD study was composed of two cycles of SDN 02 V Koto Kampung Dalam. Subject penilitian is a class V the number of students 17. The research instrument used is the observation sheet student interest, teacher activity observation, field notes, documentation and testing of student learning outcomes in the form of the final test cycle. The results obtained, an increase in the average percentage of students' interest in asking questions, from 21.41 % in the first cycle increased to 47.06 % in the second cycle, the average percentage of student interest in answering the question that is of 47.06 % in the first cycle increased be 64.71 %, the second cycle of the mean percentage of student interest in an opinion that is of 29.41 %, in the first cycle increased to 52.94 %. In the second cycle, the average percentage of students 'interest in creating a task that is from 52.94 % in the first cycle increased to 70.59 % in the second cycle by increasing students interest in learning civics affect the result of the final exam cycle. Students with an average of 76.5 % in the first cycle increased to 78.2 %, in the second cycle based on this research can be submitted via Quantum Teaching approach. In civics lesson in SDN 02 V Koto Kampung Dalam. Keywords : Interests, Civics, Quantum Teaching. I. PENDAHULUAN Pendidikan memegang peranan yang pendidik menuju perkembangan pendidikan sangat penting bagi perubahan kehidupan yang signifikan. Namun, pencapaian yang masa depan bangsa. Suatu perubahan dalam baik harus didukung dengan proses dunia pendidikan, termasuk di dalamnya pembelajaran yang baik pula. kurikulum, metode dan strategi mengajar, Pendekatan belajar seharusnya tidak sumber belajar, media pengajaran, proses, hanya mendukung materi yang sedang dan evaluasi pembelajaran. Sistem diajarkan, tetapi juga harus mendukung dan pembelajaran yang baik akan mengantarkan mengembangkan kemampuan siswa. Ada 1

beberapa metode yang digunakan dalam pelaksanaan pembelajaran seperti metode terlihat dari 17 orang siswa hanya 4 orang yang bertanya, 5 orang yang mau menjawab ceramah, tanya jawab, diskusi, dan pertanyaan, 5 orang siswa yang mau sebagainya. Tujuan KTSP menurut Musclich menanggapi jawaban teman dan guru serta (2009:29), adalah meletakkan dasar hanya 7 orang yang membuat tugas. Minat kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, merupakan suatu sifat yang relatif menetap akhlak mulia, serta keterampilan untuk hidup mandiri. pada diri seseorang. Minat ini besar sekali pengaruhnya terhadap belajar sebab dengan Selain pendidikan lanjut tersebut minat seseorang akan melakukan sesuatu ditemukan dalam pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKn). Minat berperan besar dalam mengarahkan dan membimbing tingkah laku dalam masa kanak-kanak untuk menghadapi sejumlah tugas dari pada masa yang diminatinya. Sebaliknya, tanpa minat seseorang tidak mungkin melakukan sesuatu. Menurut Hamalik (2001:33), minat timbul apabila murid tertarik akan sesuatu karena sesuai dengan kebutuhannya atau kanak-kanak akhir dan dewasa dalam merasa bahwa sesuatu yang akan dipelajari (Mikarsa, dkk., 2009:3.8). Minat adalah kunci dalam pengajaran. Bila siswa telah berminat terhadap kegiatan belajar mengajar, maka hampir dapat dipastikan proses belajar mengajar akan terlaksana dengan baik. Dengan demikian, maka tahap-tahap awal suatu proses belajar mengajar hendaknya dirasakan bermakna bagi dirinya. Namun demikian, minat tanpa adanya usaha yang baik maka belajar juga sulit untuk berhasil. Agar hasil belajar siswa meningkat, maka perlu dilakukan peningkatan minat siswa dalam belajar melalui penerapan pendekatan Quantum Teaching. Pendekatan dimulai dengan usaha membangkitkan minat Quantum Teaching dapat menciptakan bertanya siswa. Minat harus senantiasa dijaga selama proses belajar mengajar berlangsung. Karena minat itu mudah sekali berkurang atau hilang selama proses belajar mengajar. Kondisi belajar mengajar yang efektif adalah adanya minat dan perhatian siswa dalam belajar. Rendahnya minat belajar siswa dalam mengajukan pertanyaan, lingkungan belajar yang efektif, dengan cara menggunakan unsur yang ada pada siswa dan lingkungan belajarnya melalui interaksi yang terjadi di dalam kelas. Dalam Quantum Teaching terdapat istilah Bawalah dunia mereka ke dunia kita, dan antarkan dunia kita ke dunia mereka (DePorter, 2010:36). Hal ini menunjukkan, menjawab pertanyaan, mengemukakan pengajaran dengan Quantum Teaching tidak pendapat, serta membuat tugas. Hal ini hanya menawarkan materi yang harus 2

dipelajari siswa. Tetapi jauh dari itu, siswa terjadinya suatu proses yang sifatnya masih juga diajarkan bagaimana menciptakan sangat umum. hubungan emosional yang baik dalam belajar. Ini berkaitan dengan peningkatan Aqip (2010:89) menyatakan asasasas pendekatan yaitu: minat siswa dalam pembelajaran. 1) Pendekatan lingkungan, 2) Tujuan Penelitian Tujuan Khusus Penelitian ini adalah: pendekatan penemuan, 3) pendekatan konsep, 4) pendekatan keterampilan 1. Mendeskripsikan peningkatan minat proses, 5) pendekatan pemecahan belajar siswa kelas V dalam mengajukan masalah, 6) pendekatan induktifdeduktif, pertanyaan guru dan teman pada 7) pendekatan sejarah, 8) pembelajaran PKn dengan pendekatan pendekatan nilai, 9) pendekatan Quantum Teaching. komukatif, 10) pendekatan tematik. 2. Mendeskripsikan peningkatan minat belajar siswa kelas V dalam menjawab Menurut DePorter (2010:32), pertanyaan teman dan guru pada Quantum Teaching adalah badan ilmu pembelajaran PKn dengan pendekatan pengetahuan dan metodologi yang Quantum Theaching. digunakan dalam rancangan penyajian dan 3. Mendeskripsikan peningkatan minat fasilitasi Super Camp. Quantum Teaching belajar siswa kelas V dalam merangkaikan yang paling baik dari yang mengemukakan pendapat baik kepada teman dan guru pada pembelajaran PKn dengan pendekatan Quantum Teaching. terbaik menjadi sebuah paket multi sensori, multi kecerdasan, dan kompatibel dengan otak yang pada akhirnya akan melejitkan 4. Mendeskripsikan peningkatan minat kemampuan guru untuk mengalami dan belajar siswa kelas V untuk membuat kemampuan murid untuk berprestasi. tugas PKn dengan pendekatan Quantum Pembelajaran Quantum Teaching Teaching. langkah pertama dapat dimulai dengan Pengertian Pendekatan Quantum Tumbuhkan. Menurut DePorter, dkk. Teaching Menurut Rusman (2010:132), (2005:10), Sebelum belajar tumbuhkan minat peserta didik dengan memuaskan Pendekatan dapat diartikan sebagai titik tolak atau sudut pandang kita terhadap proses pembelajaran. Istilah pendekatan peserta didik apakah manfaatnya bagiku. Jelas bahwa sebelum pembelajaran dimulai guru harus bisa menumbuhkan minat pada merujuk kepada pandangan tentang peserta didik. Dengan adanya minat tersebut, 3

maka peserta didik akan terpacu untuk Pemberian penghormatan dapat berupa mengikuti pembelajaran. pujian, pemberian hadiah atau bentuk Langkah kedua Alami yang lainnya. mengandung makna bahwa proses Secara khusus tindakan penelitian ini pembelajaran akan lebih bermakna jika peserta didik mengalami secara langsung adalah: 1. Minat siswa yang tampak dalam atau nyata materi yang diajarkan. Langkah ketiga Namai, menurut mengajukan pertanyaan, terhadap bahan pelajaran, cenderung dapat ditingkatkan Wena (2010:166), namai bermakna dengan pendekatan Quantum Teaching penamaan saat mengajarkan konsep, pada pembelajaran PKn Kelas V SDN 02 keterampilan berpikir dan strategi belajar. V Koto Kampung Dalam Padang Setelah peserta didik melalui pengalaman Pariaman. belajar pada topik tertentu, ajar mereka 2. Minat siswa yang tampak dalam menulis dikertas, menamai apa yang mereka menjawab pertanyaan, terhadap bahan peroleh, apakah itu informasi, rumus, pelajaran, cenderung dapat ditingkatkan pemikiran, tempat dan sebagainya. dengan pendekatan Quantum Teaching Langkah keempat Demonstrasi pada pembelajaran PKn Kelas V SDN 02 berarti memberi peluang bagi peserta didik V Koto Kampung Dalam Padang untuk menterjemahkan apa yang diperoleh. Pariaman. Melalui pengalama belajar peserta didik 3. Minat siswa yang tampak dalam mengerti dan mengetahui bahwa dia mengemukakan pendapat, terhadap memiliki kemampuan (kompetensi) dan bahan pelajaran, cenderung dapat informasi yang cukup, sudah saatnya dia ditingkatkan dengan pendekatan mendemonstrasikan dihadapan guru, teman, maupun saudara-saudaranya. Langkah kelima Ulangi proses Quantum Teaching pada pembelajaran PKn Kelas V SDN 02 V Koto Kampung Dalam Padang Pariaman. pengulangan dalam kegiatan pembelajaran 4. Minat siswa yang tampak dalam dan menumbuhkan keyakinan kemampuan membuat tugas, cenderung dapat peserta didik. ditingkatkan dengan pendekatan langkah yang keenam adalah Quantum Teaching pada pembelajaran Rayakan mengandung makna pemberian penghormatan kepada peserta didik atas PKn Kelas V SDN 02 V Koto Kampung Dalam Padang Pariaman. usaha ketekunan dan kesuksesannya. 4

dalam kategori baik dan sangat baik (>70%) II. METODOLOGI PENELITIAN untuk indikator positif dan kategori kurang Jenis penelitian yang digunakan dan sangat kurang ( 30%) untuk indikator dalam penelitian ini adalah penelitian negatif. Siswa dikatakan tuntas belajar tindakan kelas (classroom action research). apabila telah mencapai acuan standar Subjek penelitian pada penelitian ini adalah siswa kelas V SDN 02 V Koto Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang ditetapkan oleh sekolah tempat penelitian Kampung Dalam Kabupaten Padang yaitu 70. Ketuntasan belajar secara klasikal Pariaman, dengan jumlah siswa 17 orang, terdiri dari 9 orang laki-laki dan 8 orang apabila sudah mencapai 70% dan indikator pada minat belajar siswa adalah: perempuan. Adapun yang melakukan Kriteria ketuntasan minimal (KKM) tindakan dalam penelitian ini adalah peneliti sebagai guru dan pengamat sebanyak 2 (dua) pada mata pelajaran PKn adalah 70, dan indikator pada minat siswa adalah: orang yang terdiri dari guru kelas I Ibu Hesti 1. Minat siswa dalam mengajukan Febriani dan guru kelas IV Ibu Roza Naulia Rosdianti. Kegiatan pengamatan dilaksanakan bersamaan dengan pelaksanaan tindakan. pertanyaan terhadap bahan pelajaran dapat meningkat dari 29,4% menjadi 75%. 2. Minat siswa dalam menjawab pertanyaan Data yang dikumpulkan pada tahap ini berisi terhadap materi pelajaran dapat tentang pelaksanaan tindakan dari rencana meningkat dari 23,52% menjadi 75%. yang telah dibuat serta dampaknya terhadap 3. Minat siswa dalam mengemukakan proses dan hasil intruksional yang pendapat dengan bahan pelajaran dapat dikumpulkan melalui instrumen yang telah dibuat oleh peneliti. Dalam melakukan pengamatan dan evaluasi, peneliti dibantu oleh dua orang observer, kehadiran orang lain sebagai observer, penelitian tindakan kelas ini bersifat objektif. Namun observer meningkat dari 29,4% menjadi 75%. 4. Minat siswa dalam membuat tugas dapat meningkat dari 41,1% menjadi 75%. Jenis data dalam penelitian ini berupa data kualitatif diperoleh dari minat siswa dalam mengajukan pertanyaan, menjawab tidak terlibat terlalu jauh dalam mengambil pertanyaan dan menanggapi pertanyaan keputusan yang dilakukan oleh peneliti. Indikator keberhasilan peningkatan ini adalah apabila persentase minat belajar dengan menggunakan pendekatan Quantum Teaching. Dalam proses pembelajaran dan data kuantitatif diperoleh dari peningkatan siswa dalam pembelajaran sudah masuk 5

minat belajar siswa kelas V SDN 02 V Koto Kampung Dalam. Data yang berkaitan dengan peningkatan minat belajar siswa bersumber dari pelaksanaan proses pembelajaran PKn didukung oleh perencanaan pembelajaran (RPP), materi pembelajaran, dan media pembelajaran. Data yang berkaitan dengan peningkatan minat belajar siswa bersumber dari hasil akhir siklus siswa. Data diperoleh dari: a. Siswa kelas V SDN 02 V Koto Kampung Dalam untuk mendapatkan data tentang peningkatan minat siswa dalam pembelajaran PKn. b. Peneliti melihat keberhasilan pembelajaran PKn. c. Dua orang observer mengamati pelaksaan PTK secara menyeluruh baik dari sisi siswa maupun guru praktisi. Berdasarkan sumber data di atas maka teknik dan alat pengumpul data adalah: a. Data peningkatan minat siswa dalam mengajukan pertanyaan, menjawab pertanyaan, mengemukakan pendapat, dan membuat tugas didapat dari kegiatan anak yang diamati selama proses pembelajaran berlangsung dilakukan melalui observasi. b. Data dilihat dari catatan langsung di lapangan. 6 c. Data tentang motivasi guru diperoleh pada saat proses belajar mengajar berlangsung melalui observasi. Data penelitian ini berupa data kualitatif yaitu data yang berkaitan dengan aspek kualitas, nilai atau makna yang diungkapkan melalui bahasa atau kata-kata. Data kualitatif ini diperoleh dari proses pembelajaran.sumber data adalah siswa kelas V yang menjadi responden penelitian. Data tersebut tentang hal-hal yang berkaitan dengan perencanaan, pelaksanaan, dan hasil pembelajaran yang berupa informasi. Sedangkan model analisis data kuantitatif terhadap peningkatan minat belajar siswa dengan menggunakan persentase yang didapat melalui lembar observasi aktivitas siswa, untuk melihat proses dan perkembangan minat yang terjadi selama pembelajaran berlangsung. P% = 100% Keterangan: P% = persentase siswa yang aktif dalam indikator tabel berikut: Kategori minat dapat dilihat pada Skor Kriteria Minat 20 35 Tidak berminat 36 50 Kurang berminat 51 65 Berminat 66 80 Sangat berminat Analisis data pengelolaan pembelajaran oleh peneliti adalah data hasil aktivitas peneliti yang digunakan untuk

melihat proses dan perkembangan peneliti dalam mengelola pembelajaran yang terjadi selama pembelajaran berlangsung. Kemudian data tersebut dianalisis dengan teknik persentase. Untuk mendapatkan persentase aktivitas guru dalam mengelola pembelajaran, skor dari semua aspek dalam proses pembelajaran dihitung dengan rumus: Penentuan skor : Kriteria keberhasilan 80% - 100% = Sangat baik 70% - 79% = Baik 60% - 69% = Cukup < 59% = Kurang III. HASIL PENELITIAN DAN Siklus I PEMBAHASAN 100% Hasil analisis minat belajar siswa dapat dilihat pada lampiran. Persentase hasil analisis minat belajar siswa dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 2: Persentase Hasil Observasi Minat Siswa pada Siklus I Pertemuan Indikator 1 2 Juml % Juml % ah ah A 5 29,4 8 47,0 1% 6% B 8 47,0 11 64,7 6% 1% C 5 29,4 9 52,9 1% 4% D 9 52,9 12 70,5 4% 9% Jumlah siswa 17 17 Keterangan: Rata-rata Persentas e 38,24% 55,86% 41,16% 61,77% 50,25% A. Kemauan siswa mengajukan pertanyaan. B. Kemauan siswa menjawab pertanyaan. C. Kemauan siswa mengemukakan pendapat. D. Kemauan siswa untuk membuat tugas. Hasil observasi aktivitas guru pada siklus I dapat dilihat lampiran III. Berdasarkan lembar observasi aktivitas guru dalam pembelajaran pada siklus I dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 3: Persentase Hasil Observasi aktivitas guru pada Siklus I Pertemuan Jumlah Skor Persentase Keterangan 1 10 66,66% Cukup Baik 2 11 73,33% Baik Rata-rata 10,5 69,99% Cukup Baik Target 70% Berdasarkan hasil tes pada siklus I yang terkait dengan hasil belajar siswa, persentase siswa yang tuntas belajar dan rata-rata hasil belajar dapat dilihat pada Tabel 4. Tabel 4: Ketuntasan dan Nilai Rata-rata Hasil Belajar Siswa pada Siklus I Uraian Nilai Jumlah siswa yang mengikuti tes 17 Jumlah siswa yang tuntas belajar 13 Jumlah siswa yang tidak tuntas belajar 4 Persentase ketuntasan belajar siswa 76,47% Nilai rata-rata hasil belajar siswa 76,5 Siklus II Hasil analisis minat belajar siswa dapat dilihat pada lampiran. Persentase hasil 7

analisis minat belajar siswa dapat dilihat pada Tabel berikut ini: Tabel 5: Persentase Hasil Observasi Minat Siswa pada Siklus II Pertemuan Indikator 1 2 Jumlah % Jumlah % A 11 64,7 11 64,7 1% 1% B 12 70,5 14 82,3 9% 5% C 9 52,9 9 52,9 4% 4% D 14 82,3 15 88,2 5% 4% Jumlah siswa 17 17 Keterangan: Rata-rata Persentase 64,71% 76,59% 52,94% 85,29% 70% A. Kemauan siswa mengajukan pertanyaan. B. Kemauan siswa menjawab pertanyaan. C. Kemauan siswa mengemukakan pendapat. D. Kemauan siswa untuk membuat tugas. Berdasarkan lembar observasi aktivitas guru dalam pembelajaran pada siklus II, maka jumlah skor dan persentase aktivitas guru dalam mengelola pembelajaran pada siklus II dapat dilihat pada Tabel 6: Tabel 6 : Persentase Observasi Guru dalam Pembelajaran PKn dengan Pendekatan Quantum Teaching pada Siklus II. Pertemuan Jumlah Persentase Keterangan Skor 1 13 86,66% Sangat Baik 2 13 86,66% Sangat Baik Rata-rata 13 86,66% Sangat Baik Target 70% Berdasarkan hasil tes siklus II terkait dengan hasil belajar siswa, persentase siswa yang tuntas belajar dan rata-rata hasil belajar dapat dilihat pada Tabel 7. Tabel 7: Ketuntasan dan Rata-rata Hasil Belajar Siswa pada Siklus II. Uraian Nilai Jumlah siswa yang mengikuti tes 17 Jumlah siswa yang tuntas belajar 15 Jumlah siswa yang tidak tuntas belajar 2 Persentase ketuntasan belajar siswa 88,24% Rata-rata hasil belajar siswa 78,2 Persentase rata-rata minat siswa pada umumnya mengalami peningkatan pada setiap indikator dan perolehan datanya dapat dilihat pada Tabel 8: Persentase Minat Belajar Siswa pada Siklus I dan Siklus II Rata-rata Siklus I (%) Siklus II (%) 38,24% 64,71% 55,86% 73,53% 41,16% 52,94% 61,77% 85,29% Keterangan Mengalami kenaikan (26,47%) Mengalami kenaikan (17,68%) Mengalami kenaikan (11,78%) Mengalami kenaikan (23,52%) Keberhasilan siswa dalam pembelajaran pada umumnya dilihat juga dari pengelolaan pelaksanaan pembelajaran pada persentase aktivitas guru. Dalam hal ini terlihat peningkatan pengelolaan pelaksanaan pembelajaran melalui pendekatan Quantum Teaching pada Tabel 9: Tabel 9: Persentase Observasi Guru pada Siklus I dan Siklus II 8

Siklus Rata-rata per Siklus I 69,99% II 86,66% Rata-rata persentase 78,32% Target 70% Data mengenai hasil belajar siswa diperoleh melalui tes hasil belajar di akhir siklus. Dalam hal ini terlihat perbedaan peningkatan ketuntasan hasil belajar pada siklus I dan siklus II pada Tabel 10. Tabel 10: Rekapitulasi Persentasi Ketuntasan dan Hasil Belajar Siklus I dan II Siklus I Siklus II Target Peningkatan/ Penurunan 76,47% 88,24% 70% Meningkat 11,77% 23,53% 11,76% Tidak ditargetkan Penurunan 11,77% 76,5 78,2 Tidak ditargetkan IV. KESIMPULAN Meningkat 1,7% Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa dengan pendekatan Quantum Teaching dapat meningkatkan minat belajar siswa kelas V dalam pembelajaran PKn di SDN 02 V Koto Kampung Dalam. Hal ini dapat dilihat dari minat belajar siswa meningkat untuk kedua siklus. Pada siklus I terdapat peningkatan minat belajar siswa secara klasikal sebesar 50,25% dan pada siklus II terdapat peningkatan sebesar 70%. Pada aktivitas guru antara siklus I dan siklus II terdapat peningkatan, dimana pada siklus I persentase aktivitas guru sebesar 69,99% dan pada siklus II aktivitas guru meningkat sebesar 86,66% jadi antara kedua siklus diperoleh rata-rata aktivitas guru sebesar 78,32%. Pencapaian persentase ketuntasan hasil belajar PKn dengan menggunakan pendekatan Quantum Teaching di kelas V SDN 02 V Koto Kampung Dalam Padang Pariaman meningkat yaitu sebesar 76,47% pada siklus I dan 88,24% pada siklus II. Hasil belajar PKn di kelas V SDN 02 V Koto Kampung Dalam Padang Pariaman dengan menggunakan pendekatan Quantum Teaching juga menunjukkan peningkatan hal ini dapat dilihat dari hasil belajar siklus II lebih tinggi dari pada siklus I dengan ratarata 76,5 meningkat sebesar 78,2. yang memiliki nilai di atas atau sama dengan KKM. Hal ini berarti pelaksanaan pembelajaran PKn dengan pendekatan Quantum Teaching pada kelas V di SDN 02 V Koto Kampung Dalam berlangsung dengan baik. Saran Sehubungan dengan hasil penelitian yang diperoleh, maka peneliti memberikan saran dalam pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan pendekatan Quantum Teaching sebagai berikut: 1. Bagi peneliti, untuk peneliti selaku mahasiswa, untuk dapat menambah pengetahuan yang nantinya bermanfaat setelah peneliti turun ke lapangan. 9

2. Bagi siswa, diharapkan dapat meningkatkan minat bejalar siswa dalam pembelajaran PKn dengan pendekatan Quantum Teaching. 3. Bagi sekolah, dapat berupaya untuk meningkatkan sarana dan prasarana yang menunjang keberhasilan guru dalam meningkatkan minat belajar siswa. Wena, Made. 2010. Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer. Jakarta: Bumi Aksara. V. DAFTAR PUSTAKA Aqib, Zainal. 2010. Profesional Guru dalam Pembelajaran. Bandung: Insan Cendikia. Arikunto, Suharsimi, dkk. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara. DePorter, Bobbi. 2010. Quantum Teaching. Bandung: Mizan Pustaka. Hamalik, Oemar. 2001. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara Mikarsa, Hera Lestari. 2009. Pendidikan Anak di SD. Jakarta. Universitas Terbuka. Muslich, Masnur. 2009. KTSP Pembelajaran Berbasis Kompetensi dan Kontekstual. Jakarta: Bumi Aksara. Rusman. 2010. Model-model Pembelajaran Mengembangkan Profesional Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada. 10