PENGEMBANGAN POTENSI KAMPUNG KEMLAYAN SEBAGAI DESTINASI WISATA BUDAYA DI SURAKARTA.

dokumen-dokumen yang mirip
PERKEMBANGAN TRADISI UPACARA BERSIH DESA TANJUNG SARI DI DESA DLIMAS KABUPATEN KLATEN TAHUN

POTENSI PASAR TRIWINDU SEBAGAI SENTRA SOUVENIR BARANG ANTIK BAGI WISATAWAN YANG BERKUNJUNG DI KOTA SOLO

PERANAN SISTEM RESERVATION DAN TICKETING DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN DI STASIUN LEMPUYANGAN YOGYAKARTA

SOSIALISASI BUKU PROFIL PARIWISATA TERHADAP MASYARAKAT DAN PENGUSAHA INDUSTRI PARIWISATA UNTUK MENINGKATAN WAWASAN KEPARIWISATAAN DI KABUPATEN

STRATEGI PEMASARAN PAKET WISATA BIRO PERJALANAN REBORN TOUR INDONESIA. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya

ANALISIS POTENSI WISATA HERITAGE DI KECAMATAN BANJARSARI KOTA SURAKARTA

POTENSI DAN PENGEMBANGAN OBYEK WISATA AIR TERJUN PARANG IJO DI KABUPATEN KARANGANYAR

PENGEMBANGAN WISATA RELIGI MASJID-MASJID TUA DI SURAKARTA

BAB III PENGEMBANGAN POTENSI KAMPUNG KEMLAYAN. A. Potensi Kampung Kemlayan

STRATEGI PENGEMBANGAN OBYEK WISATA BATU SERIBU DI KABUPATEN SUKOHARJO

STRATEGI PENGEMBANGAN MUSEUM NASIONAL JAKARTA DALAM UPAYA MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN

POTENSI DAN PENGEMBANGAN AIR TERJUN BANYUNIBO SEBAGAI DAYA TARIK WISATA DI KABUPATEN WONOGIRI

PENGEMBANGAN DESA WISATA SAMIRAN SEBAGAI OBYEK WISATA KABUPATEN BOYOLALI

UPAYA PENGEMBANGAN EKOWISATA TAMAN AIR TLATAR UNTUK MENUNJANG KEPARIWISATAAN DI BOYOLALI

PENINGKATAN KUALITAS PERTUNJUKAN WAYANG ORANG SRIWEDARI TERHADAP UPAYA PELESTARIAN BUDAYA DI KOTA SOLO

UPAYA PENGEMBANGAN TRADISI APEM SEWU SEBAGAI POTENSI WISATA DI KELURAHAN SEWU KOTA SURAKARTA

POTENSI DAN STRATEGI PENGEMBANGAN WISATA TIRTA WADUK BADE

PROFIL WISATAWAN DI MUSEUM MANUSIA PURBA SANGIRAN KABUPATEN SRAGEN TAHUN 2013

POTENSI DAYA TARIK WISATA BLUSUKAN SOLO

PENGELOLAAN CHE-ES RESTO DALAM MENINGKATKAN JUMLAH KUNJUNGAN PELANGGAN DI KOTA SURAKARTA

PERAN BENGAWAN TRAVEL MART (BTM) DALAM PENGEMBANGAN PARIWISATA DI SOLO

PROFIL WISATAWAN DI OBJEK WISATA TAMAN HIBURAN RAKYAT (THR) SRIWEDARI SURAKARTA

PERANAN PELAYANAN TOUR LEADER DI BIRO PERJALANAN WISATA CV. BUMI KENTINGAN TOUR AND TRAVEL SURAKARTA

PENGEMBANGAN WISATA KAMPUNG SAMIN KLOPODUWUR BLORA JAWA TENGAH

PROFIL WISATAWAN AGROWISATA LEMBAH HIJAU MULTIFARM MOJOLABAN SUKOHARJO

POTENSI DAN PENGEMBANGAN AGROWISATA KAMPOENG KOPI BANARAN DI KABUPATEN SEMARANG JAWA TENGAH

STRATEGI PENGEMBANGAN POTENSI WISATA BUDAYA DI PURO MANGKUNEGARAN

STRATEGI PENGEMBANGAN POTENSI SENI PERTUNJUKAN SANGGAR SENI SEKAR JAGAD DUSUN KOTAKAN DESA BAKALAN KECAMATAN POLOKARTO KABUPATEN SUKOHARJO

STRATEGI PEMASARAN OBYEK WISATA KOLAM RENANG & WATERBOOM DOENG CUO SEBAGAI DAYA TARIK WISATA TIRTA DI KOTA SRAGEN

STRATEGI PENGEMBANGAN DAN PEMASARAN AGROWISATA LEMBAH HIJAU MULTIFARM II DI KABUPATEN SUKOHARJO

PERANAN RESEPSIONIS DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN PRIMA UNTUK MENINGKATKAN KEPUASAN TAMU DI BAGIAN FRONT OFFICE THE AMRANI SYARIAH HOTEL SURAKARTA

STRATEGI PEMASARAN DI HOTEL PRAMESTHI SOLO DALAM MENINGKATKAN JUMLAH TAMU

PROFIL WISATAWAN MUSEUM MONUMEN PERS NASIONAL SURAKARTA

OPTIMALISASI PERTUNJUKAN SENDRATARI RAMAYANA SEBAGAI DAYA TARIK WISATA TAMAN BALEKAMBANG SURAKARTA

ANALISIS POTENSI OBYEK WISATA GUNUNG ANDONG SEBAGAI ECOTOURISM DI KABUPATEN MAGELANG

POTENSI DAN PENGELOLAAN MAKAM K.H SAMANHUDI SEBAGAI WISATA RELIGI DI KOTA SOLO

PROFIL WISATAWAN MANCANEGARA DI CANDI PRAMBANAN

ANALISIS PELAKSANAAN STANDAR OPERATING PROSEDURE (SOP) BELLBOY PADA FRONT OFFICE DEPARTMENT DI THE SUNAN HOTEL SOLO

PROFIL WISATAWAN TAMAN WISATA SENDANG ASRI WADUK GAJAH MUNGKUR WONOGIRI

STRATEGI PEMASARAN PAKET WISATA DI BIRO PERJALANAN ELECTRA WISATA SURAKARTA

UPAYA PENINGKATAN PELAYANAN PRAMUWISATA DI PURO MANGKUNEGARAN SURAKARTA

Java Expo Dalam Kepariwisataan Kota Surakarta

PENGELOLAAN DAN PENGEMBANGAN WISATA ALAM TELAGA CLAKET DAN AGROWISATA DI DESA SENDANG IJO, KECAMATAN SELOGIRI, KABUPATEN WONOGIRI

PENGEMBANGAN POTENSI OBJEK & DAYA TARIK WISATA KERATON YOGYAKARTA HADININGRAT

PERANAN FRONT OFFICE DEPARTMENT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KEPADA TAMU DI HOTEL PRAMESTHI SOLO

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PETUGAS RECEPTION TERHADAP KEPUASAN TAMU DI HOTEL LOR IN SOLO

DIPLOMA III USAHA PERJALANAN WISATA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

KARAKTERISTIK WISATAWAN, PRODUK WISATA DAN KEPUASAN WISATAWAN MENGUNJUNGI OBYEK WISATA BATU SERIBU KABUPATEN SUKOHARJO

PEKAN BATIK INTERNASIONAL DAN PENGEMBANGAN PARIWISATA DI PEKALONGAN

PEKAN BATIK INTERNASIONAL DAN PENGEMBANGAN PARIWISATA DI PEKALONGAN

PENGGUNAAN APLIKASI CITY GUIDE SEBAGAI MEDIA ALTERNATIF PEMASARAN PARIWISATA KOTA SURAKARTA

PERAN DAN TANGGUNG JAWAB FRONT OFFICE DALAM MENINGKATKAN KENYAMANAN DAN KEPUASAAN TAMU DI RUMAH TURI ECO BOUTIQUE HOTEL SOLO

PERAN SOSIAL MEDIA TWITTER SEBAGAI MEDIA PROMOSI PARIWISATA DI KOTA SURAKARTA

UPAYA PERUM DAMRI DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN TRANSPORTASI ANGKUTAN UMUM PERINTIS DI KABUPATEN PONOROGO

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Ahli Madya Pada Program D-III Usaha Perjalanan Wisata TUGAS AKHIR. Wulan Yuniarti C

TARI SERAMPANG DUA BELAS WARISAN ASLI BUDAYA MELAYU SEBAGAI SALAH SATU ATRAKSI WISATA DI SUMATERA UTARA

PROFIL WISATAWAN OBYEK WISATA UMBUL PONGGOK KLATEN JAWA TENGAH

PENGEMBANGAN DESA WISATA KEMUNING LOR MENJADI DESTINASI UNGGULAN DI KABUPATEN JEMBER

Disusun oleh : Indri Novitasari

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA PERAN KAMERAMEN. DALAM PROGRAM DIALOG KHUSUS DI ADi TV

PERAN PAMERAN PRODUK UNGGULAN DAERAH SEBAGAI UPAYA PENGEMBANGAN POTENSI DAERAH MELALUI PAMERAN DI KABUPATEN WONOGIRI

TINGKAT KEPUASAN PELANGGAN PADA NEW DINASTY TOUR AND TRAVEL DALAM PENJUALAN TIKET PESAWAT DOMESTIK

PERAN CV. SINERGI MEDIA WISATA DALAM PENGEMBANGAN KEPARIWISATAAN SOLORAYA

STRATEGI PENYUSUNAN DAN PEMASARAN PAKET WISATA BALI UNTUK PELAJAR OLEH CV. PUTRA BAYU TOUR

PERENCANAAN OBJEK DAN DAYA TARIK WISATA DALAM MENINGKATKAN POTENSI PARIWISATA PADA TAMAN BOTANI SUKORAMBI JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

STRATEGI KOMUNIKASI PEMERINTAH KOTA SURAKARTA DALAM SOSIALISASI E-RETRIBUSI

STRATEGI PROMOSI PUSAT PEMBELANJAAN BETENG TRADE CENTER (BTC) SEBAGAI OBYEK WISATA BELANJA DI KOTA SURAKARTA

PERTUNJUKAN SENI BUDAYA TRADISIONAL SUKU USING DI DESA WISATA KEMIREN BANYUWANGI

PROSEDUR PEMBUATAN DOKUMEN SURAT PERJALANAN REPUBLIK INDONESIA (SPRI) PADA KANTOR IMIGRASI KELAS I YOGYAKARTA

TOUR LEADER PERJALANAN STUDY TOUR FKIP SEJARAH KE MOJOKERTO MALANG DI CV. LUNA TOUR AND ORGANIZER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

JURUSAN KRIYA SENI/TEKSTIL FAKULTAS SASTRA DAN SENI RUPA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013 commit to user

ANALISIS SWOT UNTUK MENENTUKAN STRATEGI PEMASARAN YANG TEPAT PADA OBJEK WISATA CANDI SUKUH KABUPATEN KARANGANYAR

PROSEDUR PERUBAHAN HAK ATAS TANAH NEGARA DI BADAN PERTANAHAN NASIONAL KABUPATEN SUKOHARJO

STRATEGI PENGEMBANGAN DAYA TARIK WISATA DALAM MEMBANGUN LOYALITAS PENGUNJUNG DI TAMAN BOTANI SUKORAMBI JEMBER

MEKANISME KERJA DIVISI KREATIF DESAIN DI CV. DERAS CIPTA MEDIA ADVERTISING

PEMASARAN MELALUI MEDIA SOSIAL DI OBJEK WISATA BENTENG PENDEM VAN DEN BOSCH KABUPATEN NGAWI

STRATEGI PEMASARAN WISATA LAKULAMPAH DI SURAKARTA

STRATEGI PEMASARAN SENDRATARI RAMAYANA DI TAMAN WISATA CANDI PRAMBANAN

DAMPAK SOSIO KULTURAL MASYARAKAT DUSUN KREBET SEBAGAI SALAH SATU DESTINASI WISATA PERDESAAN

OPTIMALISASI STRATEGI PROMOSI DINAS PENGELOLAAN PASAR KOTA SURAKARTA DALAM MEMPUBLIKASIKAN PASAR KLEWER

PERPUSTAKAAN REKSO PUSTOKO MANGKUNEGARAN SEBAGAI DAYA TARIK WISATA EDUKASI DI SURAKARTA

POTENSI REDBATIK SOLO DALAM MENGANGKAT BUDAYA KOTA SOLO

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan. Guna Mencapai Drajat. Sarjana S-I. Diajukan Oleh SUPRIHATI NIM A54E111056

STANDAR PELAKSANAAN SALES CALL DALAM PEMASARAN PRODUK DI HOTEL AZIZA SYARIAH SOLO

Denpasar,28 Juli Gusti Made Sugiwinata

PERANAN KANTOR PARIWISATA KABUPATEN JEMBER DALAM MENSUKSESKAN ACARA PERMAINAN TRADISIONAL ANAK NUSANTARA LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA.

POTENSI OBJEK WISATA PENANGKARAN TAMAN BUAYA ASAM KUMBANG SEBAGAI SALAH SATU UPAYA PENGEMBANGAN PARIWISATA DI KOTA MEDAN KERTAS KARYA OLEH :

PROGRAM DINAS DINAS PERINDUSTRIAN, PERDAGANGAN DAN PARIWISATA DALAM MENGEMAS WISATA UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH WISATAWAN DI KABUPATEN SITUBONDO

PROGRAM PAKET WISATA ALTERNATIF OUTBOUNDDI LANGIT BIRU INDONESIA

ANALISIS PELAKSANAAN PELAYANAN PUBLIK DI KECAMATAN PULUNG KABUPATEN PONOROGO (PELAYANAN AKTA KELAHIRAN, KTP DAN KK)

ANALISIS POTENSI PENGEMBANGAN OBYEK WISATA PANTAI DI KECAMATAN SINGKAWANG SELATAN KOTA SINGKAWANG PROVINSI KALIMANTAN BARAT

MONTHLY REPORT DEPARTEMEN ENGINEERING DI SYARIAH HOTEL SOLO

PELAKSANAAN ADMINISTRASI PENDAPATAN PAJAK REKLAME PADA DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

MINUMAN LONG ISLAND ICE BLUE SEBAGAI MINUMAN UNGGULAN BAGI TAMU YANG DATANG DI MUSIC ROOM (MUSRO) THE SUNAN HOTEL SOLO

STRATEGI PELAYANAN RESERVASI TIKET AIRLINE DI CV. VISTA GAMA TOUR AND TRAVEL SURAKARTA LAPORAN TUGAS AKHIR

PERAN HIMPUNAN PRAMUWISATA INDONESIA (HPI) CANDI PRAMBANAN DALAM PENINGKATAN PELAYANAN WISATAWAN DAN KESEJAHTERAAN ANGGOTA

OPTIMALISASI PEMANFAATAN POTENSI ALAM SEBAGAI STRATEGI PENGEMBANGAN OBJEK WISATA TAMAN BOTANI SUKORAMBI JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

STRATEGI PROMOSI DAN KERJASAMA DINAS PARIWISATA KEBUDAYAAN PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN SRAGEN DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD)

PERANAN ROOM ATTENDANT DI HOUSEKEEPING DEPARTMENT DALAM UPAYA MENINGKATKAN PELAYANAN KEPADA TAMU DI SALA VIEW HOTEL DI SOLO

TUGAS PRODUCTION ASSISTANT DALAM PRODUKSI ACARA 100% AMPUH DAN SERASI GLOBAL TV

Transkripsi:

PENGEMBANGAN POTENSI KAMPUNG KEMLAYAN SEBAGAI DESTINASI WISATA BUDAYA DI SURAKARTA. LAPORAN TUGAS AKHIR Diajukan Untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya Pada Program Studi Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Oleh : Diana Puspa Dewi C9412014 PROGRAM STUDI USAHA PERJALANAN WISATA FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015 i

ii

iii

iv

MOTTO Jangan pernah melarikan diri, jangan pernah letih, dan jangan pernah putus asa (Wiston Churchill). v

HALAMAN PERSEMBAHAN Penulisan Laporan Tugas Akhir ini saya persembahkan kepada : 1. Bapak dan Ibu ku tercinta. 2. Saudara ku Septianing, Jujun, Iwan vi

KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas segala karunianya yang telah dilimpahkan kepada penulis, sehingga dapat menyelesaikan Tugas Akhir. Laporan Tugas Akhir ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk menyelesaikan studi bagi mahasiswa Program Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis tidak lupa mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini, baik secara moril maupun materiil sehingga dapat terselesaikan penulisan ini dengan baik, terlebih lagi kepada yang terhormat : 1. Prof. Drs. Riyadi Santoso, M. Ed. Ph. D. selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah mengijinkan dan mengesahkan Tugas Akhir ini. 2. Umi Yuliati S.S.,M.Hum. selaku Kepala Program Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Usaha Perjalanan Wisata Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberi saran dan petunjuk serta pengarahan yang sangat berharga sehingga dapat terselesaikan Tugas Akhir ini. 3. Tiwuk Kusuma Hastuti, S.S.,M.Hum. sebagai Dosen pembimbing utama yang dengan sabar dan tegas memberi petunjuk dan saran-saran serta pengarahan yang sangat berharga sehingga Tugas Akhir ini dapat terselesaikan. 4. Drs. Sri Agus, M.Pd. sebagai dosen pembimbing pembantu yang telah memberikan bimbingan selama ini. 5. Segenap Dosen pengajar Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret yang telah memberikan ilmunya serta wawasan yang cukup berarti. 6. Bapak Ibu tercinta yang selalu memberi dukungan dan doa agar Tugas Akhir ini selesai. vii

7. Sahabat sahabatku Nadia, Pradita, Ratih, Radia, Vicka, Andi, Dian Dwi, Dian Kresnawati, Lina, Nissa yang selalu mendukung dan memberi semangat. 8. Semua Pihak yang tidak dapat penulis sebutkan yang telah membantu serta memberikan saran-saran yang cukup berguna sehingga Tugas Ahkir ini dapat terselesaikan. Penulis menyadari, Tugas Akhir ini masih banyak kekurangannya. Oleh karena itu semua kekurangan, kritik dan saran dari pembaca akan diterima dengan senang hati. Semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi pembaca maupun penulis sendiri. Surakarta, 28 Juli 2015 Penulis viii

ABSTRAK Diana Puspa Dewi. C9412014. 2015. Pengembangan Potensi Kampung Kemlayan Sebagai Destinasi Wisata Budaya di Surakarta. Program Diploma III Usaha Perjalanan Wisata Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta. Kampung Kemlayan merupakan salah satu perkampungan kuno yang di kota Surakarta yang berpotensi dan layak untuk dikembangkan. Kota Surakarta merupakan Daerah tujuan wisata (DTW) yang menjadi salah satu sektor pariwisata dan menjadi sumber pendapatan yang sangat penting sehingga perlu diupayakan pengembangan Daerah Tujuan Wisata. Kota Surakarta sarat akan nuansa tradisional maka Surakarta identik dengan wisata budayanya. Penulisan laporan ini mempunyai beberapa perumusan masalah diantaranya, potensi apa yang terdapat di Kampung Kemlayan, bagaimana upaya pengembangan potensi Kampung Kemlayan di Surakarta sehingga menjadi obyek wisata yang menarik untuk dikunjungi wisatawan, kendala-kendala yang dihadapi dalam mengembangkan potensi Kampung Kemlayan dan bagaimana menghadapi kendala-kendala tersebut. Metode yang digunakan dalam penulisan Tugas Akhir ini adalah metode Deskriptif yaitu menggambarkan obyek yang diamati secara jelas dan terperinci. Sedangkan teknik yang digunakan dalam pengumpulan data yaitu dengan cara, Observasi ke Kampung Kemlayan, wawancara dan studi kapustakaan. Adapun manfaat praktis dari penulisan laporan ini yaitu memberikan gambaran pada penulis dan pembaca mengenai Kampung Kemlayan. Sedangkan manfaat teoritis yaitu mengaplikasikan analisis potensi dan pengembangan. Adapun teknik penulisan laporan ini menggunakan metode disriptif kualitatif. Hasil penelitian ini bahwa Kampung Kemlayan merupakan Kampung Kuno yang menyimpan sejarah budaya yang masih ada sampai sekarang yaitu berupa bangunan kuno, wisata edukasi tentang sejarah perkembangan seni karawitan dan seni tari, wisata kuliner yang dapat dijadikan aset wisata di kota Surakarta. Maka dapat ditarik kesimpulan bahwa Kemlayan mempunyai sejarah yang panjang mengenai seni karawitan dan seni tari. Di Kampung Kemlayan terdapat maestro seni seperti Gesang, S.Ngaliman, Parsono serta merupakan kampung kuno yang memiliki peninggalan berupa arsitektur bangunan masa lampau yang menjadi cagar budaya. Kendala kendala yang dihadapi dalam mengembangkan potensi Kampung Kemlayan berupa sumber pendanaan dan sumber daya manusia dan upaya untuk mengatasi kendala tersebut dari segi pendanaan yaitu dengan cara memberikan sarana dan prasarana yang memadai dan dari segi sumber daya manusia yaitu dengan cara memberikan penyuluhan kepada masyarakat setempat. Kata kunci : Pengembangan, Potensi, Wisata Budaya. ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...i HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING...ii HALAMAN PENGESAHAN UJIAN...iii LEMBAR PERNYATAAN...iv MOTTO...v HALAMAN PERSEMBAHAN...vi KATA PENGANTAR...vii ABSTRAK...ix DAFTAR ISI...x DAFTAR TABEL...xii DAFTAR GAMBAR...xiii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah...1 B. Rumusan Masalah...4 C. Tujuan Penelitian...4 D. Manfaat Penelitian...5 E. Kajian Pustaka...5 F. Metode Penelitian...12 1. Lokasi Penelitian...12 2. Teknik Pengumpulan Data...12 3.Teknik analisis data...13 G. Sistematika Penulisan Laporan...14 BAB II GAMBARAN UMUM DAN ANALISIS SWOT KAMPUNG KEMLAYAN A.Sejarah Kampung Kemlayan...15 B.Sejarah Seni Karawitan Kampung Kemlayan...21 C.Letak Geografis Kampung Kemlayan... 25 D.Kondisi Kehidupan Sosial Masyarakat Kampung Kemlayan... 26 E.Analisis SWOT...27 BAB III PENGEMBANGAN POTENSI KAMPUNG KEMLAYAN A.Potensi Kampung Kemlayan...30 1. Pasar Singosaren...30 2. Ndalem R.M.T.H Haroeng Binang...31 3. Sumur Bandung, Sumur Ngampok dan Sumur Kamulyan...32 4. Rumah Alm. S. Ngaliman...32 5. Bekas Ndalem selir dari Mangkunegara ke-7...33 6. Bekas Rumah Mebel Ha Yin...34 7. Rumah Keluarga Abdul Fattah...35 8. Ndalem Roesradi Widjojosawarno...36 9. Ndalem Prodjoloekitan...37 x

10. Lodoh Inggris...38 B.Potensi Obyek & Daya Tarik Wisata dilihat dari Pendekatan 4A... 38 1. Atraksi Wisata...39 2. Aksesibilitas...39 3. Amenitas...40 4. Aktifitas...41 C.Pengembangan Kampung Kemlayan...41 D.Hambatan dalam Pengembangan Kampung Kemlayan & Upaya Mengatasi Hambatan...42 BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan...44 B. Saran...45 DAFTAR PUSTAKA... 44 DAFTAR INFORMAN...45 DAFTAR ISTILAH...46 xi

DAFTAR TABEL Tabel 1. Daftar Penari Gambyong...20 Tabel 2. Daftar Penari Srimpi...21 Tabel 3. Daftar Pengrawit Sanggar Karawitan MAREM...24 Tabel 4. Daftar kependudukan Kampung Kemlayan Tahun 2010...26 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Kelompok Tari S.Ngaliman...48 Gambar 2. Lantai Rumah Abdul Fattah...49 Gambar 3. Ndalem Roesradi Widjojosawarno...50 Gambar 4: Pendopo Ndalem Roesradi Widjojosawarno...51 Gambar 5. Jalan di Kampung Kemlayan...52 Gambar 6. Sisa Peninggalan Mangkunegaran...53 Gambar 7. Ukiran lambang Mangkunegaran...54 Gambar 8. Alat musik kuno...55 Gambar 9. Peta Kampung Kemlayan...56 xiii