FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

dokumen-dokumen yang mirip
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET RANGKAIAN LISTRIK. Pengukuran Daya 3 Fasa Beban Semester I

A. Kompetensi Menggunakan rangkaian seri-parallel resistor pada sumber daya tegangan searah.

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET RANGKAIAN LISTRIK. Sambungan Bintang Segitiga dan Semester I

A. Kompetensi Mengukur beban R, L, C pada sumber tegangan DC dan AC

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET RANGKAIAN LISTRIK. Pengisian dan Pengosongan Kapasitor dan Induktor

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET RANGKAIAN LISTRIK. Pengaruh Frekuensi Terhadap Beban Semester I

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

UNIT I MOTOR ARUS SEARAH MEDAN TERPISAH. I-1. JUDUL PERCOBAAN : Pengujian Berbeban Motor Searah Medan Terpisah a. N = N (Ia) Pada U = k If = k

LABSHEET PRAKTIK MESIN LISTRIK MESIN ARUS BOLAK-BALIK (MESIN SEREMPAK)

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET RANGKAIAN LISTRIK. Pengaruh Frekuensi Terhadap Beban Semester I

JOB SHEET 6 LISTRIK DAN ELEKTRONIKA DASAR KONDENSATOR. OLEH: MOCH. SOLIKIN, M.Kes IBNU SISWANTO, M.Pd.

RANGKAIAN PARAREL DAN KOMBINASI

LABSHEET PRAKTIK MESIN LISTRIK MESIN ARUS BOLAK-BALIK

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

LABSHEET PRAKTIK MESIN LISTRIK MESIN ARUS SEARAH GENERATOR DAN MOTOR

TRAINER FEEDBACK THYRISTOR AND MOTOR CONTROL

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET RANGKAIAN LISTRIK

ANALISIS PERBANDINGAN REGULASI TEGANGAN GENERATOR INDUKSI PENGUATAN SENDIRI TANPA MENGGUNAKAN KAPASITOR KOMPENSASI DAN DENGAN MENGGUNAKAN KAPASITOR

Hubungan Antara Tegangan dan RPM Pada Motor Listrik

APLIKASI ELEKTROMAGNET

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

A. Kompetensi Mengenal peralatan-peralatan dan alat-alat ukur di laboratorium dasar listrik.

KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA

SOAL SOAL SEMESTER GASAL KELAS X TITIL MATA DIKLAT : MENGGUNAKAN HASIL PENGUKURAN (011/DK/02) JUMLAH SOAL : 25 SOAL PILIHAN GANDA

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

PERCOBAAN I PENGAMATAN GENERATOR

PENGUJIAN PERFORMANCE MOTOR LISTRIK AC 3 FASA DENGAN DAYA 3 HP MENGGUNAKAN PEMBEBANAN GENERATOR LISTRIK

Mekatronika Modul 7 Aktuator

MENGOPERASIKAN WATT METER

A. Kompetensi Menggambarkan grafik impedansi, arus dan menghitung besaran-besaran saat terjadi resonansi parallel.

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SISTEM. Bab ini menjelaskan tentang pengujian program yang telah direalisasi.

BAB III PERANCANGAN SISTEM

1. Kompetensi : Menjelaskan karakteristik converter tegangan ke arus

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

Gambar 3.1 Kostruksi dasar meter listrik

BAB IV PENGUJIAN ALAT

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

Penyusun: Isdawimah,ST.,MT dan Ismujianto,ST.,MT Prodi D-IV Teknik Otomasi Listrik Industri

AMPERE DAN VOLT METER

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

BAB III METODE PENELITIAN

ABSTRAK. Kata Kunci: generator dc, arus medan dan tegangan terminal. 1. Pendahuluan

Modul Laboratorium Sistem Kendali. Penyusun: Isdawimah,ST.,MT dan Ismujianto,ST.,MT

TRANSFORMATOR DAN PENYEARAHAN GELOMBANG LISTRIK

BAB II TRANSFORMATOR DAYA DAN PENGUBAH SADAPAN BERBEBAN. Tenaga listrik dibangkitkan dipusat pusat listrik (power station) seperti

UNIT IV MENJALANKAN DAN MEMBALIK PUTARAN MOTOR INDUKSI TIGA FASE DENGAN MAGNETIC CONTACTOR DALAM HUBUNGAN-BINTANG

BAB I PENDAHULUAN. Motor listrik dewasa ini telah memiliki peranan penting dalam bidang industri.

PENGGUNAAN MOTOR INDUKSI SEBAGAI GENERATOR ARUS BOLAK BALIK. Ferdinand Sekeroney * ABSTRAK

BAB II LANDASAN TEORI ANALISA HUBUNG SINGKAT DAN MOTOR STARTING

BAB III PERANCANGAN SISTEM

1. Kompetensi : Menjelaskan karakteristik dan aplikasi penguat instrumentasi

Bahan Kuliah Mesin-mesin Listrik II

RANGKAIAN KONVERTER ZERO & Semester 3

Yanti Kumala Dewi, Rancang Bangun Kumparan Stator Motor Induksi 1 Fasa 4 Kutub dengan Metode Kumparan Jerat

Rangkaian Listrik. Modul Praktikum. A. AVO Meter

I. Maksud dan tujuan praktikum pengereman motor induksi

LAPORAN PRAKTIKUM DASAR-DASAR KELISTRIKAN INSTALASI SAKLAR TPDT(Three Pole Double Throw Switch) UNTUK MOTOR KAPASITOR 1 FASA

b. Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab akibat

TOPIK 7 RANGKAIAN AC. Perbedaan Arus AC and DC

BAB II MESIN INDUKSI TIGA FASA. 2. Generator Induksi 3 fasa, yang pada umumnya disebut alternator.

JOB SHEET 8 LISTRIK DAN ELEKTRONIKA DASAR DIODE ZENER. OLEH: MOCH. SOLIKIN, M.Kes IBNU SISWANTO, M.Pd.

LABSHEET PRAKTIK MESIN LISTRIK TRANSFORMATOR

A. Kompetensi Mengenal bahan-bahan praktek di laboratorium dasar Listrik.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

BAB I PENDAHULUAN. Pada suatu kondisi tertentu motor harus dapat dihentikan segera. Beberapa

RANGKAIAN ARUS BOLAK-BALIK.

Penyusun: Tim Laboratorium Energi

Breadboard Breadboard digunakan untuk membuat dan menguji rangkaian-rangkaian elektronik secara cepat, sebelum finalisasi desain rangkaian dilakukan.

1. Kompetensi : Menjelaskan karakteristik sensor level cairan dan aplikasinya.

KELOMPOK 4 JEMBATAN DC

LISTRIK GENERATOR AC GENERATOR DAN MOTOR

Penggunaan & Pengaturan Motor Listrik PENGEREMAN MOTOR LISTRIK

LAPORAN PRAKTIKUM TEKNIK TENAGA LISTRIK NO LOAD AND LOAD TEST GENERATOR SINKRON EXPERIMENT N.2 & N.4

Kegiatan 2 : STARTING MOTOR ARUS SEARAH DENGAN MENGGUNAKAN TAHANAN

BAB IV HASIL DAN ANALISIS Perancangan Sistem Pembangkit Listrik Sepeda Hybrid Berbasis Tenaga Pedal dan Tenaga Surya

LAPORAN PRAKTIKUM SALURAN TRANSMISI RF PERCOBAAN 1

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... 1 PENDAHULUAN... 3 PEDOMAN UMUM... 3 PERCOBAAN Teori Dasar Prosedur Percobaan Ringkasan...

BAB II MOTOR SINKRON. 2.1 Prinsip Kerja Motor Sinkron

MOTOR LISTRIK 1 & 3 FASA

BAB II MOTOR KAPASITOR START DAN MOTOR KAPASITOR RUN. Motor induksi adalah motor listrik arus bolak-balik (ac) yang putaran rotornya

PERTEMUAN 12 ALAT UKUR MULTIMETER

BAB III 3 METODE PENELITIAN. Peralatan yang digunakan selama penelitian sebagai berikut : 1. Generator Sinkron tiga fasa Tipe 72SA

MODUL PRAKTIKUM PENGUKURAN BESARAN LISTRIK

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT Flow Chart Perancangan dan Pembuatan Alat. Mulai. Tinjauan pustaka

MODUL 10 DASAR KONVERSI ENERGI LISTRIK. Motor induksi

BAB III TINJAUAN PUSTAKA

MODUL KULIAH ELEKTRONIKA DAYA PENGANTAR ELEKTRONIKA DAYA

BAB I PENDAHULUAN. Pemakaian tenaga listrik saat ini telah menjadi kebutuhan yang sangat penting

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET INSTRUMENTASI

MODUL PRAKTIKUM PENGUKURAN BESARAN LISTRIK

Transkripsi:

No. LST/EKO/EKO221/11 Revisi : 01 31 Oktober 2011 Hal 1 dari 8 A. Kompetensi Setelah melakukan praktik, mahasiswa memiliki kompetensi mampu memahami karakteristik motor-motor listrik 1 phasa. B. Sub Kompetensi Setelah melakukan praktik, mahasiswa memiliki kompetensi mampu memahami karakteristik motor-motor listrik 1 phasa. C. Dasar Teori Pelajari Modul Mesin Listrik D. Alat Dan Bahan 1. Unit Power Suplay TF 123 : 1 unit 2. Elektric torque meter MV 100 : 1 buah 3. Motor motor 1 phasa : 5 buah a. Motor Kapasitor Start MV 185 b. Motor phasa belah MV 183 c. Motor Universal MV 182 4. Trafo arus 50 / 5 A : 1 buah 5. Tachometer generator MV 153 : 1 buah 6. Load resistor TB 40 : 1 buah 7. Ampere meter 0 1,2 A 6 A : 1 buah 8. Watt meter 1 A 240 volt : 1 buah 9. Volt meter 300 V : 1 buah 10. Switch TO : 1 buah E. Keselamatan Kerja 1. Ikuti langkah-langkah yang ada pada lab sheet ini 2. Gunakan batas ukur masing-masing alat ukur sesuai dengan petunjuk dan ambilah data percobaan. 3. Mintalah petunjuk pada instruktur jika ada hal yang meragukan. 4. Rangkaian jangan dikubungkan dengan sumber sebelum diijinkan instruktur.

No. LST/EKO/EKO221/11 Revisi : 01 31 Oktober 2011 Hal 2 dari 8 F. Langkah Kerja PERCOBAAN I : MENGAMATI MOTOR PHASA BELAH 1. Untuk melakukan percobaan ini, rangkailah seperti gambar 1, dengan catatan unit beban resistor digunakan 3 R seri. 2. Setelah disetujui instruktur, tutup tegangan variabel 3 phasa dan atur hingga 220 volt phasa phasa. Selama percobaan berlangsung, usahakan tegangan sumber selalu tetap (dalam hal ini motor berputar pada kecepatan maksimum). 3. Tutup saklar tegangan DC 220 volt dan atur arus penguat pada unit torsi meter hingga kurang lebih 0,5 A. Setelah itu tutup saklar S dan atur tahanan beban RB hingga diperoleh torsi meter mulai dari 1 Nm sampai 3 Nm dengan interval seperti tabel 1. setiap perubahan beban, catat harga harga Arus I, putaran n dan daya P. Masukkan data tersebut kedalam tabel 20. 4. Setelah selesai, atur tahanan beban Rbke posisi semula. Buka saklar S, turunkan kembali saklar tegangan hingga nol, turunkan arus penguat magnet pada unit torsi meter hingga nol dan buka saklar tegangan dan lanjutkan percobaan berikutnya. PERCOBAAN II : MENGAMATI MOTOR KAPASITOR START 1. Rangkailah percobaan sesuai gambar 2, dengan catatan unit resistor digunakan 3 R seri. 2. Setelah disetujui instruktur, tutup tegangan variabel 3 phasa dan atur hinga 220 volt phasa phasa. Selama percobaan berlangsung, usahakan tegangan sumber selalu tetap 3. Tutup saklar tegangan DC 220 volt dan atur arus penguat pada unit torsi meter hingga kurang lebih 0,5 A. Setelah itu tutup saklar S dan atur tahanan beban RB hingga diperoleh torsi meter mulai dari 1 Nm sampai 3 Nm dengan interval seperti tabel 2. setiap perubahan beban, catat harga harga Arus, putaran dan daya.masukkan data ke tabel 2. 4. Setelah selesai, atur tahanan beban RB ke posisi semula. Buka saklar S, turunkan kembali saklar tegangan hingga nol, turunkan arus penguat magnet pada unit torsi meter hingga nol dan buka saklar tegangan dan lanjutkan percobaan berikutnya.

No. LST/EKO/EKO221/11 Revisi : 01 31 Oktober 2011 Hal 3 dari 8 PERCOBAAN III : MENGAMATI MOTOR UNIVERSAL ( Sumber AC ) 1. Rangkailah percobaan sesuai gambar 3, dengan catatan unit resistor digunakan RB = 2 R seri yang tersambung langsung dengan unit torsi meter. 2. Setelah disetujui instruktur, tutup saklar tegangan DC 220 volt dan atur arus penguat magnet pada unit torsi meter hingga maksimum. 3. Atur tahanan beban RB hingga arus menunjuk harga mulai 6, 25 A sampai 8,25 A dengan interval 0,25 A. Setiap perubahan arus motor, catat arus, daya, dan torsi dan masukkan ke tabel pengamatan 3. 4. Setelah selesai, atur tahanan beban Rb ke posisi semula. Buka saklar S, turunkan kembali saklar tegangan hingga nol, turunkan arus penguat magnet pada unit torsi meter hingga nol dan buka saklar tegangan variabel DC dan tegangan tetap 220 volt DC serta lepas semua rangkaian.

No. LST/EKO/EKO221/11 Revisi : 01 31 Oktober 2011 Hal 4 dari 8 Gambar 1. Percobaan motor phasa belah

No. LST/EKO/EKO221/11 Revisi : 01 31 Oktober 2011 Hal 5 dari 8 Gambar 2. Percobaan motor kapasitor start

No. LST/EKO/EKO221/11 Revisi : 01 31 Oktober 2011 Hal 6 dari 8 Gambar 3. Percobaan motor universal dengan sumber AC

No. LST/EKO/DEL229/11 Revisi : 00 Tgl : 1 Maret 2008 Hal 7 dari 8 TABEL DATA PERCOBAAN Tabel 1. Harga arus I, daya P, putaran n motor phasa belah pada tegangan 220 Volt phasa-phasa Pengukuran Perhitungan T I P n Pout Eff. 1,00 1,25 1,50 1,75 2,00 2,25 2,50 2,75 3,00 Tabel 2. Harga arus I, daya P, putaran n motor kapasitor start pada tegangan 220 Volt phasaphasa Pengukuran Perhitungan T I P n Pout Eff. 1,0 1,5 1,50 2,0 2,5 3,0 3,5 4,0 4,5 tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

No. LST/EKO/DEL229/11 Revisi : 00 Tgl : 1 Maret 2008 Hal 8 dari 8 5,0 5,5 6,0 Tabel 3. Harga arus I, daya P, putaran n motor universal pada tegangan 220 Volt phasa-phasa Pengukuran Perhitungan T I P n Pout Eff. 6,25 6,50 6,75 7,00 7,25 7,50 7,75 8,00 8,25 tanpa ijin tertulis dari Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta