RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN SURAT PERNYATAAN MASIH MENGAJAR DI LEMBAGA PENDIDIKAN MA ARIF GARUT

dokumen-dokumen yang mirip
RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN SURAT IZIN PERCERAIAN BAGI PEGAWAI NEGERI PADA KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DI POLRES GARUT

REKAYASA PERANGKAT LUNAK APLIKASI PEMBAYARAN IURAN SEKOLAH DI SMK PASUNDAN I GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGOLAHAN NILAI SISWA BERBASIS WEB DI SEKOLAH DASAR NEGERI

REKAYASA PERANGKAT LUNAK APLIKASI PENJUALAN OBAT PADA APOTEK MULYA ABADI Cecep Lupi Hepyan 1, Erwin Gunadhi 2, Rina Kurniawati 3

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA DIDIK BARU BERBASIS WEB STUDI KASUS DI SMA NEGERI 14 GARUT

PENGEMBANGAN PAPAN INFORMASI DIGITAL UNTUK MENYIARKAN ULANG INFORMASI YANG DITERBITKAN PADA SITUS WEBSITE

PENGEMBANGAN FITUR PROFIL DAN KOMENTAR UNTUK SISTEM INFORMASI FASILITAS SOSIAL KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK PENGELOLAAN DATA ANGKUTAN UDARA DI BANDARA RADIN INTEN II LAMPUNG

PENGEMBANGAN APLIKASI WEB UNTUK PENGAJUAN CUTI PEGAWAI SECARA ONLINE. Gandana Akhmad Syaripudin 1, Rinda Cahyana 2

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGOLAHAN NILAI SISWA BERBASIS WEB DI SEKOLAH DASAR NEGERI SUKAGALIH V

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BUKU PADA PD. RESTU PERCETAKAN

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU BERBASIS WEB (Studi Kasus Pada SMK Ciledug Al-Musaddadiyah Garut)

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI (DSP) DANA SUMBANGAN PEMBANGUNAN (Studi kasus di SMK Informatika Garut)

PENGEMBANGAN APLIKASI PENJUALAN DAN PEMBELIAN BAHAN BANGUNAN DI TOKO BAGJA JAYA MENGGUNAKAN METODOLOGI WATERFALL

PENGEMBANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI LAPORAN KEUANGAN WALISANTRI DI PONDOK PESANREN AL-HALIM GARUT

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEPENDUDUKAN BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PEREJALAN DINAS (SPPD) DI BALAI PRODUKSI DAN PENGUJIAN ROKET PAMEUNGPEUK MENGGUNAKAN NETBEANS

Rizki Maulana Syaban 1, H. Bunyamin 2

BAB 1 PENDAHULUAN. yang benar-benar mempunyai skill atau kemampuan dalam bidang Teknologi

PERANCANGAN APLIKASI PERANGKAT LUNAK PENGELOLAAN DATA BANK SAMPAH DI PT. INPOWER KARYA MANDIRI GARUT

Iis Oktaviani¹, Asri Mulyani²

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENGEMBANGAN APLIKASI PENCATATAN PERSEDIAAN OBAT MENGGUNAKAN METODOLOGI BERORIENTASI OBJEK DI APOTEK NUR GESIFA

RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM INFORMASI PERSEDIAN BARANG DI TB. INDAH JAYA BERBASIS DESKTOP

BAB III LANDASAN TEORI

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGARSIPAN SURAT DI BAGIAN INFORMATIKA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GARUT UNTUK KEMUDAHAN DALAM PENDISPOSISIAN SURAT

BAB III LANDASAN TEORI. untuk menjelaskan teori-teori yang mendukung penyusunan laporan kerja praktik

PEMODELAN SISTEM INFORMASI PERUSTAKAAN MENGUNAKAN METODE PENGEMBANGAN TRADITIONAL WATERFALL (STUDI KASUS DI SMAN 8 GARUT)

SISTEM INFORMASI PENUNTUTAN PADA BIDANG TINDAK PIDANA UMUM PADA KANTOR KEJAKSAAN TINGGI SUMATERA SELATAN

Perancangan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)

RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN STOK BARANG DI TOKO WIDARI GARUT. Kiki Rizki Maulana 1, Bunyamin 2

PENGEMBANGAN APLIKASI PRESENSI DI PT. INTI BANDUNG BERBASIS DESKTOP APPLICATION

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA SANTRI DI PONDOK PESANTREN ASH-SHOFI BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN DATA DI LINGKUNGAN OBJEK WISATA SITU BAGENDIT

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGELOLAAN SURAT DI DESA TANJUNG KAMUNING

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi yang semakin maju menjadi pemicu untuk

SISTEM PENYEWAAN TOWER PADA PT. TELKOMSEL

PERANCANGAN APLIKASI LAPORAN PENJUALAN JAM DI CV. DUTA SERVICE JAM BEKASI MENGGUNAKAN METODELOGI UNIFIED APPROACH

BAB 1 PENDAHULUAN. ditentukan dengan nilai angka kredit yang dimiliki oleh seorang peneliti. Angka

PENGEMBANGAN SISTEM ONLINE EVENT DI STMIK-POLITEKNIK PALCOMTECH

PEMBUATAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA PENJUALAN TIKET UNTUK UNIT PELAKSANA TEKNIS DAERAH OBJEKWISATA ALAM DENGAN DAYA TARIK DANAU DI KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKANDI KANTOR KELURAHAN PATARUMAN KABUPATEN GARUT

BAB II LANDASAN TEORI. beberapa ahli, definisi sistem adalah sebagai berikut.

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENGEMBANGAN APLIKASI PENDAFTARAN MUZAKKI DAN MUSTAHIK BERBASIS WEB DI BADAN AMIL ZAKAT DAERAH KABUPATEN GARUT

Rancang Bangun Sistem Informasi Pelelangan Ikan Berbasis Web Pada Tempat Pelelangan Ikan Kabupaten Situbondo Jawa Timur

Perancangan Program Aplikasi Penggajian Petugas Pemutusan Dan Penyambungan Listrik Di PT Abadi 123

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN BARANG UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH DAERAH GARUT

SISTEM INFORMASI PENYEWAAN MOBIL BERBASIS WEB DI JASA KARUNIA TOUR AND TRAVEL

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN DI PESANTREN PERSIS 99 RANCABANGO

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN DATA DI LINGKUNGAN OBJEK WISATA SITU BAGENDIT

PERANCANGAN APLIKASI REKAPITULASI RETRIBUSI PENDAPATA ASLI DAERAH DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI KEPEGAWAIAN KELURAHAN BERBASIS WEB MENGGUNAKAN UNIFIED APPROACH

BAB I PENDAHULUAN. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Bandung adalah salah

BAB I PENDAHULUAN. dari beberapa kelurahan, dan setiap bulannya masing-masing kelurahan wajib

PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang 1 BAB I

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. Landasan teori ini merupakan dasar tentang teori-teori dalam melakukan

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADA PRIVAT AWAL BELAJAR CERDAS MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

PENGEMBANGAN APLIKASI PENCATATAN NIKAH DI KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN CIKAJANG GARUT

SISTEM MONITORING PERALATAN BENGKEL MENGGUNAKAN METODE WATERFALL DENGAN MVC CODEIGNITER. Andriyani Siyoperman Gea ABSTRAK

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN KEUANGAN UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN UNIT SIMPAN PINJAM KOPERASI PEGAWAI DOKTER SLAMET KABUPATEN GARUT

DESAIN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI DAN ADMINISTRASI PADA SMA NEGERI 12 PALEMBANG MENGGUNAKAN WEBSITE DESIGN METHOD (WSDM)

PENGEMBANGAN FITUR PENGOLAAN DATA PIUTANG DAN PEMESANAN BARANG UNTUK APLIKASI PENJUALAN BARANG BERBAHAN KULIT

SISTEM INFORMASI PERHITUNGAN CAPAIAN KINERJA PEGAWAI DI BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN GARUT

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI

PENGEMBANGAN APLIKASI PENJUALAN SPAREPART DI BENGKEL ANUGRAH JAYA MOTOR BERBASIS DESKTOP

BAB III LANDASAN TEORI. Sistem merupakan kumpulan dari sub-sub sistem, elemen-elemen,

PERANCANGAN WEBSITE CHELSEA INDONESIA SUPPORTERS CLUB REGIONAL MEDAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR IMAM ANUGRAH

PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI TABUNGAN SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI CIPANCAR IV DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN METODOLOGI RAPID APPLICATION DEVELOPMENT

PERANCANGAN SISTEM PENGELOLAAN PENANGGULANGAN BENCANA ALAM GARUT BERBASIS SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SISTEM INFORMASI REKAM MEDIS BERBASIS CLIENT-SERVER STUDI KASUS KLINIK CIPANAS

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan teknologi informasi (TI) yang cukup

05 SUNAN KATONG KALIWUNGU BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PELAYANAN UNIT SISTEM INFORMASI SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI GARUT BERBASIS WEB DAN ANDROID

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. ini memiliki pijakan pustaka yang dapat dipertanggungjawabkan.

PEMBUATAN DAN PERANCANGAN APLIKASI NILAI MATA PELAJARAN SISWA BERBASIS CLIENT SERVER PADA SMP N 1 SAWIT BOYOLALI

BAB I PENDAHULUAN. saat ini PT. Telkom Indonesia pun mengikuti teknologi saat ini dengan

PERANCANGAN SISTEM PAKAR DIAGNOSIS PENYAKIT SYARAF PADA WAJAH BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK PEMESANAN TIKET TRAVEL BERBASIS WEB DAN MOBILE

6 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. PT PLN (Persero) adalah BUMN yang menangani aspek kelistrikan yang

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x

BAB I Pendahuluan Latar Belakang

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA SANTRI DI PONDOK PESANTREN ASH-SHOFI BERBASIS WEB

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PENJUALAN BARANG DI PERUSAHAAN DAGANG DODOL JUWITA GARUT BERBASIS DEKSTOP

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA RUJUKAN PASIEN UNTUK PUSKESMAS PEMBANGUNAN GARUT

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI KSP DI KPRI MAKMUR SEJAHTERA BERBASIS DESKTOP

DAFTAR ISI... HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING... HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI... SURAT PERNYATAAN KARYA ASLI TUGAS AKHIR..

SISTEM PROGRAM KERJA DAN KINERJA PELAYANAN PADA UPTD DIKPORA KECAMATAN PLAJU MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK MEMUDAHKAN PENCARIAN INFORMASI FASILITAS SOSIAL DAN LOKASINYA

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN IZIN PRAKTEK KERJA LAPANGAN UNTUK SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SECARA ONLINE DI STT GARUT

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. komponen. Berdasarkan pendekatan prosedur, sistem didefinisikan sebagai

Kata Kunci :Sistem Informasi Akademik, SMA, Waterfall, PHP, MySql

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN SURAT PERNYATAAN MASIH MENGAJAR DI LEMBAGA PENDIDIKAN MA ARIF GARUT Nurhayati 1, H.Bunyamin 2 Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut 44151 Indonesia Email : jurnal@sttgarut.ac.id 1 1106081@sttgarut.ac.id 2 sukses651@gmail.com Abstrak Pengelolaan surat pernyataan masih mengajar diperlukan bagi kelangsungan kerja para pegawai yang berada di bawah naungan Lembaga Pendidikan Ma arif Garut. Pengelolaan surat pernyataan masih mengajar ini terdiri dari kegiatan pembuatan, pengarsipan, dan pembuatan laporan mengenai Surat Pernyataan yang dibuat dalam satu tahun ajaran. Sistem pengolahan surat pernyataan masih mengajar yang sedang berjalan kurang efektif dan memakan banyak waktu. Hal ini dikarenakan dari sistem yang selama ini digunakan masih bersifat manual dengan memasukan data satu persatu kedalam blangko surat. Dengan sistem yang manual maka proses untuk memperoleh informasi tidak dapat diperoleh dengan cepat dan tepat waktu. Solusi yang diharapkan mampu mengatasi permasalahan tersebut yaitu dengan menerapkan sebuah aplikasi pengolahan surat pernyataan masih mengajar. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian tugas akhir ini yaitu Traditional System Development Metodology (Waterfall) yang dikemukakan oleh Sandra Donalson Dewitz (1996) dengan dibantu oleh beberapa pemodelan sistem seperti : Block Diagram, Flowmap, DFD, ERD. Aplikasi pengolahan surat pernyataan masih mengajar yang dirancang ini diharapkan dapat meningkatkan pelayanan terhadap tenaga pendidik dan tenaga kependidikan dalam hal pelayanan pembuatan surat pernyataan masih mengajar pengangkatan, dan mempercepat dalam perekapan data. Kata Kunci - Perangkat Lunak, Analisis dan Desain, Traditional System Development Methodology. I. PENDAHULUAN Lembaga Pendidikan Ma arif Cabang Garut merupakan aparat departentasi Nahdlatul Ulama (NU) yang berfungsi sebagai pelaksana kebijakan-kebijakan pendidikan Nahdlatul Ulama yang ada di tingkat pengurus cabang Garut. LP Ma arif NU Garut dalam perjalanannya secara aktif melibatkan diri dalam proses pengembangan pendidikan di kabupaten garut, LP Ma arif NU juga mendirikan satuan-satuan pendidikan mulai dari tingkat dasar, menengah, hingga perguruan tinggi, sekolah yang bernaung di Departemen Nasional RI maupun Depatemen Agama RI. Sekertaris LP Ma arif mempunyai tanggung jawab dalam bidang administrasi dan kesektariatan yang mana salah satunya yaitu pembuatan surat pernyataan. Untuk memudahkan pengelolaan kearsipan maka selain melakukan kegiatan kearsipan secara manual, maka dibutuhkan suatu aplikasi sistem yang dapat menangani penyimpanan arsip yang telah dibuat, dan lain sebagainya yaitu dengan sebuah sistem aplikasi pengolahan Surat Pernyataan masih mengajar. Mengingat pentingnya surat-surat yang diarsipkan tersebut terutama arsip yang terkait dengan Surat pernyataan masih mengajar yang akan dan telah diterbitkan, maka dibutuhkan suatu konsep pengolahan penyimpanan arsip secara digital di lingkungan Lembaga Pendidikan Ma arif Garut agar kelak dapat memudahkan dalam pencarian kembali, dapat diakses oleh pimpinan pada saat

ISSN : 2302-7339 Vol. 12 No. 1 2015 dibutuhkan secara real time serta mengurangi resiko terjadinya kehilangan data yang telah dibuat. Sebelumnya pernah ada penelitian Tugas Akhir dengan tema yang sama mengenai pengolahan surat yaitu dengan judul Pengembangan Sistem Informasi Administrasi Surat Dinas Kantor BAPPEDA Kabupaten Garut (Budi : 2010) dengan metode penelitian SDLC. Berdasarkan uraian diatas, maka dalam Proposal Tugas Akhir ini penulis akan melanjutkan penelitian dengan mengambil judul: RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN SURAT PERNYATAAN MASIH MENGAJAR PADA LEMBAGA PENDIDIKAN MA ARIF GARUT. II. LANDASAN TEORI 2.1 Perangkat Lunak Adapun beberapa definisi dari perangkat lunak, yaitu sebagai berikut (Pressman, 2002: 10): 1. Perintah (program komputer) yang bila dieksekusi memberikan fungsi dan unjuk kerja seperti yang diinginkan. 2. Struktur data yang memungkinkan program memanipulasi informasi secara proporsional, dan 3. Dokumen yang menggambarkan operasi dan kegunaan program. 2.2 Metodelogi Pengembangan Perangkat Lunak Metode pengembangan perangkat lunak yang digunakan yaitu Traditional (waterfall) System Development Methodology. Adapun tahapan-tahapan yang dilakukan yaitu sebagai berikut (Sandra, 1996 : 95 ): 1. Preliminary Investigation, yaitu mempunyai tujuan untuk mengidentifikasikan hal-hal yang berkaitan dengan sistem yang akan dirancang atau dikembangkan. 2. System Analysis, yaitu tahap setelah survei, maka digabungkan atau diklasifikasikan data hasil survei dan dianalisis menggunakan beberapa pemodelan dan pemrosesan yang akan dirancang untuk sistem baru. 3. System Design, yaitu tahap merancang sistem, dimana dilakukan dengan pemilihan data atau peralatan perangkat lunak dan perangkat keras. 4. System Implementation, yaitu tahap setelah merancang dilanjutkan dengan membuat program dengan mengimplementasikannya menggunakan pemrograman yang telah ditentukan. 2.3 XAMPP XAMPP adalah software web server apache yang di dalamnya tertanam server MySQL yang didukung dengan bahasa pemrograman PHP untuk membuat website yang dinamis. ( http://www.pusatdesainweb.com/2014/06/29/pengertian-dan-kegunaan-xampp/ ). Didalam XAMPP terdapat tiga komponen utama yaitu web server Apache, PHP, dan MySQL: 1. Apache Apache merupakan web server yang digunakan untuk menampilkan website di internet seperti menggunakan Mozilla fire fox, Google Crome, IE, Safari, dll berdasarkan kode-kode yang di tulis di dalam website tersebut baik menggunakan bahasa pemrograman HTML maupun PHP yang mengambil suatu database yang dibangun di MySQL ( http://www.pusatdesainweb.com/2014/06/29/pengertian-dan-kegunaan-xampp/ ). 2. MySQL MYSQL adalah sebuah program database server yang mampu menerima dan mengirimkan datanya dengan cepat, multi user serta menggunakan perintah standar SQL (Structured Query Language) (Bunafit, 2005: 1). 3. PHP (Hypertext Preprocessor) PHP merupakan script untuk pemrograman script web server-side, script yang membuat dokumen HTML secara on the fly, dokumen HTML yang dihasilkan dari suatu aplikasi bukan dokumen HTML yang dibuat dengan menggunakan editor teks atau editor HTML (Betha, 2004: 3). http://jurnal.sttgarut.ac.id 2

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut III. KERANGKA KERJA KONSEPTUAL 3.1 Metode Pengumpulan Data Untuk menunjang dalam melakukan penelitian, maka dilakukan beberapa teknik pengumpulan data, yaitu sebagai berikut: 1. Teknik Wawancara 2. Studi Dokumentasi 3. Observasi 4. Studi Kepustakaan 3.2 Metode Pengembangan Sistem Metodologi pengembangan yang digunakan yaitu Traditional (waterfall) System Development Methodology. Adapun tahapan-tahapan yang dilakukan yaitu sebagai berikut (Sandra, 1996 : 95 ): Gambar 3.1 Traditional (waterfall) System Development Methodology ( Sandra Donalson Dewitz, 1996 : 95 ) IV. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Preliminary Investigation 4.1.1 Mengidentifikasi Sasaran, Batasan dan Ruang Lingkup 1. Identifikasi Sasaran Adapun sasaran yang dibutuhkan adalah sebagai berikut: 1. Dapat memberikan pelayanan yang baik kepada satuan pendidikan yang berada di bawah naungan LP Ma arif Cabang Garut 2. Dapat memberikan kemudahan kepada Sekretaris dalam pembuatan serta pengolahan surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut. 3. Dapat menyediakan laporan-laporan yang berkaitan dengan pengolahan data mengenai surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut. 4. Dapat mengontrol informasi data anggota yang mengajukan permohonan Surat pernyataan masih mengajar. 2. Identifikasi Batasan Adapun batasan permasalahannya sebagai berikut: 1. Proses pembuatan dan pengelolaan surat oleh Sekretaris sudah menggunakan perangkat komputer, tetapi pengolahan surat tersebut masih belum dilakukan dengan cepat. 2. Proses pembuatan surat dan perekapan laporan register pembuatan surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut masih belum dilakukan dengan cepat, dikarenakan belum paham dengan penggunaan software aplikasi pendukung. 3 2015 Jurnal STT-Garut All Right Reserved

ISSN : 2302-7339 Vol. 12 No. 1 2015 3. Identifikasi Ruang Lingkup Adapun ruang lingkup dari sistem pengolahan surat pernyataan masih mengajar pada Lembaga Pendidikan Ma arif Garut ini meliputi: 1. Ketua 2. Sekertaris 3. Pemohon 4.1.2 Dokumen Sasaran, Batasan dan Ruang Lingkup 1. Dokumen Sasaran Yang Berhubungan Dengan Sistem Dokumen yang menjadi sasaran dalam aplikasi pengolahan surat pernyataan masih mengajar yaitu: a. Data Surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut yaitu data mengenai pembuatan Surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut. b. Rekapitulasi data pembuatan surat pernyataan masih mengajar pertahun. 2. Dokumen Batasan Yang Berhubungan Dengan Sistem Dokumen yang menjadi batasan untuk diolah dalam Surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut adalah: 1. Surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut. 2. Daftar pembuatan Surat pernyataan masih mengajar. 3. Dokumen Ruang Lingkup Yang Berhubungan Dengan Sistem Ruang lingkup dokumen yang berhubungan dengan sistem pengolahan surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut meliputi: a. Data input mencakup data surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut. b. Data Output mencakup surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut, daftar pembuatan surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut. 4.2 System Analysis (Analisis Sistem) Visi Misi LP Ma arif Garut Dengan mengembangkan sistem pendidikan dan terus berupaya mewujudkan pendidikan yang mandiri dan membudayakan (civilitize), LP Ma arif NU akan menjadi pusat pengembangan pendidikan bagi masyarakat, baik melalui sekolah, madrasah, perguruan tinggi, maupun pendidikan masyarakat. Mempresentasikan perjuangan pendidikan NU yang meliputi seluruh aspeknya, kognitif, afektif, maupun psikomotorik. Menciptakan komunitas intutisional yang mampu menjadi agent of educational reformation dalam upaya mencerdaspan kehidupan bangsa dan pembangunan masyarakat beradab. 4.3 Analysis Existing System 4.3.1 Physical Analysis (PPDSH) Tabel 4.1. Analisis Fisik (PPDSH) People Procedure Data S/W H/W Sekretaris Membuat, mengelola, merekap surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut dan mencatat pembuatan surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut. Data pemohon Ms. Office - Buku Agenda pembuatan surat. People Procedure Data S/W H/W http://jurnal.sttgarut.ac.id 4

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Ketua Menerima, memeriksa dan menandatangani surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut. Data pemohon - Alat tulis Pemohon Menyerahkan persyaratan Data pemohon - - Alat tulis 4.3.2 Logical Analysis (IPOSC) Adapun proses pengolahan surat pernyataan masih mengajar seperti yang digambarkan dibawah ini: 1. Mencatat Data Permohonan Pernyataan masih mengajar Sekertaris Data pemohon Memasukan data kedalam blangko surat pernyataan masih mengajar Surat pernyataan Gambar 4.2 Block Diagram Proses pembuatan surat pernyataan masih mengajar 4.4 Desain Secara Umum 4.4.1 Spesifik Secara Logis (IPOSC) Spesifik secara logis (IPOSC) berikut digambarkan berupa flowmap pengolahan surat pernyataan masih mengajar pada Lembaga Pendidikan Ma arif Garut: Gambar 4.3 Flowmap Sistem Baru Pengolahan Surat Pernyataan masih mengajar 4.5 Tahap Perancangan 4.5.1 Perancangan Aplikasi Pengolahan Surat Pernyataan masih mengajar pada Lembaga Pendidikan Ma arif Garut 4.5.2 Perancangan Entity Relationship Diagram (ERD) Pemohon : Merupakan guru/tenaga kependidikan maupun pihak yang mengajukan permohonan Surat pernyataan masih mengajar. Sp (Surat pernyataan masih mengajar) : Merupakan surat yang berisikan data pemohon yang mengajukan permohonan Surat pernyataan masih mengajar. Jabatan : Merupakan keterangan untuk menentukan blangko surat yang akan digunakan. Sekolah : Merupakan tempat dimana pemohon mengajukan pembuatan sp. 4.5.3 Perancangan Struktur Menu Gambar 4.6 Struktur Menu 5 2015 Jurnal STT-Garut All Right Reserved

ISSN : 2302-7339 Vol. 12 No. 1 2015 4.6 Tampilan Menu Utama Gambar 4.7 Tampilan Menu Utama V. KESIMPULAN Dari hasil pembahasan terhadap perancangan aplikasi pengolahan surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut, serta berdasarkan teori yang ada maka dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Perubahan sistem pengolahan surat manual menjadi suatu sistem yang terkomputerisasi dilakukan agar dapat menunjang dalam keefektipan waktu dalam pembuatan serta perekapan data. 2. Dalam proses yang sedang berjalan, pengolahan surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut menggunakan Ms. Word. 3. Aplikasi pengolahan surat pernyataan masih mengajar di LP Ma arif Cabang Garut dirancang untuk mengatasi kelemahan dan kekurangan serta mempermudah dalam pembuatan serta perekapan data Surat pernyataan masih mengajar. 4. Perangkat lunak (Software) pendukung yang digunakan yaitu XAMPP dan Edraw-Max. DAFTAR PUSTAKA [1] Dewitz, Sandra, System Analysis and Design and The Transition to Object, McGraw- Hill, Singapore, 1996. [2] Nugroho, Bunafit, Database Relasional Dengan MySQL, Andi Offset : Yogyakarta, 2005. [3] Pressman, Roger S. Ph.D. Rekayasa Perangkat Lunak: Pendekatan Praktisi (Buku Satu). Andi, Yogyakarta, 2002. [4] Sidik, Betha, Pemrograman Web Dengan PHP, Informatika Bandung, Bandung, 2004. [5] Surat, http://soeratku.blogspot.com/2013/11/pengertian-surat.html, diakses pada tanggal 15 Maret 2015. [6] XAMPP,http://www.pusatdesainweb.com/2014/06/29/pengertian-dan-kegunaan-xampp/, diakses pada tanggal 15 Maret 2015. http://jurnal.sttgarut.ac.id 6