PERANCANGAN APLIKASI PERANGKAT LUNAK PENGELOLAAN DATA BANK SAMPAH DI PT. INPOWER KARYA MANDIRI GARUT

dokumen-dokumen yang mirip
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PENJUALAN BARANG DI PERUSAHAAN DAGANG DODOL JUWITA GARUT BERBASIS DEKSTOP

PENGEMBANGAN APLIKASI PENJUALAN SPAREPART DI BENGKEL ANUGRAH JAYA MOTOR BERBASIS DESKTOP

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PENJUALAN BARANG DI PERUSAHAAN DAGANG DODOL JUWITA GARUT BERBASIS DEKSTOP

Rizki Maulana Syaban 1, H. Bunyamin 2

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA SANTRI DI PONDOK PESANTREN ASH-SHOFI BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGELOLAAN SURAT DI DESA TANJUNG KAMUNING

PENGEMBANGAN APLIKASI WEB UNTUK PENGAJUAN CUTI PEGAWAI SECARA ONLINE. Gandana Akhmad Syaripudin 1, Rinda Cahyana 2

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA SANTRI DI PONDOK PESANTREN ASH-SHOFI BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM INFORMASI PERSEDIAN BARANG DI TB. INDAH JAYA BERBASIS DESKTOP

PENGEMBANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA RENTAL DVD DI ALPHA DVD RENTAL BUNGBULANG

PENGEMBANGAN FITUR PEMESANAN ONLINE UNTUK APLIKASI PEMINJAMAN BUKU PERPUSTAKAAN

PENGEMBANGAN APLIKASI PENCATATAN PERSEDIAAN OBAT MENGGUNAKAN METODOLOGI BERORIENTASI OBJEK DI APOTEK NUR GESIFA

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA TERNAK DI PERUSAHAAN DAGANG PERUSAHAAN PENGENGEMBANGAN USAHA TERNAK INDONESIA (PD.

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN BARANG UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH DAERAH GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI PENCATATAN NIKAH DI KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN CIKAJANG GARUT

RANCANG BANGUN APLIKASI BANK SOAL PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKANDI KANTOR KELURAHAN PATARUMAN KABUPATEN GARUT

Iis Oktaviani¹, Asri Mulyani²

PERANCANGAN APLIKASI LAPORAN PENJUALAN JAM DI CV. DUTA SERVICE JAM BEKASI MENGGUNAKAN METODELOGI UNIFIED APPROACH

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGOLAHAN NILAI SISWA BERBASIS WEB DI SEKOLAH DASAR NEGERI SUKAGALIH V

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut Indonesia

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 3 TAROGONG KIDUL KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI KEPEGAWAIAN KELURAHAN BERBASIS WEB MENGGUNAKAN UNIFIED APPROACH

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEPENDUDUKAN BERBASIS WEB

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN KEUANGAN UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN UNIT SIMPAN PINJAM KOPERASI PEGAWAI DOKTER SLAMET KABUPATEN GARUT

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PELAYANAN UNIT SISTEM INFORMASI SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI GARUT BERBASIS WEB DAN ANDROID

Pengembangan Aplikasi Pengendalian Skripsi Berbasis Android Untuk Mahasiswa Dan Dosen

PENGEMBANGAN FITUR PENGOLAAN DATA PIUTANG DAN PEMESANAN BARANG UNTUK APLIKASI PENJUALAN BARANG BERBAHAN KULIT

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN DATA DI LINGKUNGAN OBJEK WISATA SITU BAGENDIT

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SISTEM INFORMASI REKAM MEDIS BERBASIS CLIENT-SERVER STUDI KASUS KLINIK CIPANAS

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGARSIPAN SURAT DI BAGIAN INFORMATIKA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GARUT UNTUK KEMUDAHAN DALAM PENDISPOSISIAN SURAT

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGELOLAAN DATA DI LINGKUNGAN OBJEK WISATA SITU BAGENDIT

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN DI PESANTREN PERSIS 99 RANCABANGO

PENGEMBANGAN APLIKASI PENGOLAHAN NILAI SISWA BERBASIS WEB DI SEKOLAH DASAR NEGERI

PENGEMBANGAN APLIKASI BERGERAK UNTUK PENYEDIAAN INFORMASI LOKASI RUMAH SAKIT DI WILAYAH GARUT

IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI KEUANGAN SISWA BERBASIS SMS GATEWAY DI SMK MUHAMMADIYAH 2 KADUNGORA Ahmad Nurul Hak 1, Cepy Slamet 2, Rina Kurniawati 3

PEMBUATAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA PENJUALAN TIKET UNTUK UNIT PELAKSANA TEKNIS DAERAH OBJEKWISATA ALAM DENGAN DAYA TARIK DANAU DI KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI PENCARIAN LOKASI OBJEK WISATA TERDEKAT DI KABUPATEN GARUT BERBASIS ANDROID

PERANCANGAN APLIKASI REKAPITULASI RETRIBUSI PENDAPATA ASLI DAERAH DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI KSP DI KPRI MAKMUR SEJAHTERA BERBASIS DESKTOP

PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK PEMESANAN TIKET TRAVEL BERBASIS WEB DAN MOBILE

RANCANG BANGUN APLIKASI SURAT IZIN PENGUSAHAAN ANGKUTAN DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI BERGERAK UNTUK MEMUDAHKAN MUSLIM MELAKUKAN EVALUASI IBADAH HARIAN

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI NILAI AKADEMIK SISWA BERBASIS WEB DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGRI III GARUT

Perancangan Sistem Informasi Inventori Barang Di Bank Sampah Garut

PENGEMBANGAN APLIKASI CONTROLLING TUGAS AKHIR BERBASIS WEB SISI KOORDINATOR, DAN PEMANGKU KEPUTUSAN

RANCANG BANGUN APLIKASI E-COMMERCE DI OUTLET PERSIB HARDCORE MENGGUNAKAN METODE BERORIENTASI OBJEK

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA RUJUKAN PASIEN UNTUK PUSKESMAS PEMBANGUNAN GARUT

PEMBUATAN APLIKASI PENGOLAHAN DATA PENJUALAN TIKET UNTUK UNIT PELAKSANA TEKNIS DAERAH OBJEKWISATA ALAM DENGAN DAYA TARIK DANAU DI KABUPATEN GARUT

Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1, Garut Indonesia

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK MEMUDAHKAN PENCARIAN INFORMASI FASILITAS SOSIAL DAN LOKASINYA

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA NIKAH CERAI DI KANTOR URUSAN AGAMA KECAMATAN LEUWIGOONG GARUT

PENGEMBANGAN FITUR PROFIL DAN KOMENTAR UNTUK SISTEM INFORMASI FASILITAS SOSIAL KABUPATEN GARUT

Perancangan Sistem Pengolahan Data Presensi Pegawai Memanfaatkan Teknologi Fingerprint Di Sekolah Tinggi Teknologi Garut

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI TABUNGAN BANK SAMPAH GARUT

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI TABUNGAN BANK SAMPAH GARUT

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN SURAT PERNYATAAN MASIH MENGAJAR DI LEMBAGA PENDIDIKAN MA ARIF GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI ZAKAT BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI JASA MENJAHIT BERBASIS WEB PADA GANESHA TAILOR GARUT

Kata Kunci - Pembayaran Dana Insentif Pegawai, Sistem Informasi, UML

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut Indonesia

RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM CERDAS PENILAIAN KEPEMIMPINAN BERDASARKAN TEST PAPI KOSTICK

PENGEMBANGAN APLIKASI DAFTAR KELUHAN PELANGGAN INTERNET DI PT. RAHAJASA MEDIA INTERNET (CABANG GARUT)

PENGEMBANGAN PAPAN INFORMASI DIGITAL UNTUK MENYIARKAN ULANG INFORMASI YANG DITERBITKAN PADA SITUS WEBSITE

PERANCANGAN SISTEM PELAYANAN INFOMASI WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN RUMAH TAHANAN NEGARA GARUT BERBASIS WEB DAN SHORT MESSAGE SERVICE GATEWAY

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI APLIKASI PERSEDIAAN BARANG MASUK DAN BARANG KELUAR DENGAN MENGGUNAKAN PHP FRAME WORK DI NAFISA PRODUCTION

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN IZIN PRAKTEK KERJA LAPANGAN UNTUK SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SECARA ONLINE DI STT GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI CONTROLLING TUGAS AKHIR BERBASIS WEB SISI KOORDINATOR, DAN PEMANGKU KEPUTUSAN

IMPLEMENTASI MODEL-VIEW-CONTROLLER UNTUK PERANCANGAN APLIKASI CHATROOM

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut Indonesia

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN SURAT IZIN PERCERAIAN BAGI PEGAWAI NEGERI PADA KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DI POLRES GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI PENYUSUN JADWAL PELAJARAN SECARA OTOMATIS

Jurnal Informatika Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut Indonesia

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRANSAKSI PENJUALAN RUMAH

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTORI SUKUCADANG PADA PERSEROAN TERBATAS PRIMAJASA PERDANA RAYA UTAMA DENGAN METODE BERORIENTASI OBJEK

PENGEMBANGAN APLIKASI UNTUK PENYEDIAAN INFORMASI PERUMAHAN SECARA ONLINE

RANCANG BANGUN APLIKASI VALIDASI IJIN TRAYEK ANGKUTAN DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN GARUT

PENGEMBANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI REGISTER KEPENDUDUKAN PADA BAGIAN PINDAH DATANG PENDUDUK DI KELURAHAN LEBAKJAYA

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENYEWAAN LAPANG DI SUDIRMAN FUTSAL

PENGEMBANGAN FITUR PERHITUNGAN LABA RUGI DARI SISTEM INFORMASI PENJUALAN PAKAIAN BERBASIS WEB

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK PENDISTRIBUSIAN LIQUIFIED PETROLEUM GAS (LPG) DI PT. DENAS SHANTIKA PERKASA

APLIKASI SISTEM INVENTARIS LABORATORIUM KOMPUTER FTIK UNIVERSITAS SEMARANG

PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI TABUNGAN SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI CIPANCAR IV DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN METODOLOGI RAPID APPLICATION DEVELOPMENT

SNIPTEK 2014 ISBN: SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN SPP BULANAN BERBASIS WEB PADA SMK FADILAH TANGERANG SELATAN

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI (DSP) DANA SUMBANGAN PEMBANGUNAN (Studi kasus di SMK Informatika Garut)

PENGELOLAAN KEAMANAN DATABASE PADA DATA KEPEGAWAIAN ( Studi Kasus di PDAM Tirta Intan Kabupaten Garut )

Rancang Bangun Sistem Informasi Ekstrakurikuler di Madrasah Aliyah Negeri 1 Garut Berbasis Web

Rancang Bangun Sistem Informasi Administrasi Akta Jual Beli Berbasis Web (Studi Kasus Di Notaris dan PPAT Andriyani Mirawati, SH. M.Kn.

BAB II LANDASAN TEORI

PENGEMBANGAN APLIKASI PENJUALAN DAN PEMBELIAN BAHAN BANGUNAN DI TOKO BAGJA JAYA MENGGUNAKAN METODOLOGI WATERFALL

PERANCANGAN SISTEM PENGELOLAAN PENANGGULANGAN BENCANA ALAM GARUT BERBASIS SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

PERANCANGAN ARSITEKTUR PERANGKAT LUNAK DENGAN METODE UML PADA DISAIN PENAMPANG RANGKA BATANG BAJA. Kamaludin 1

Aplikasi Sistem Pengolahan Data Kas Kecil Pada PT. Jumbo Power International

SISTEM INFORMASI PENYEWAAN MOBIL BERBASIS WEB DI JASA KARUNIA TOUR AND TRAVEL

APLIKASI PENGELOLAAN DATA PENDUDUK DI KANTOR KELURAHAN MARGAWATI

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PEREJALAN DINAS (SPPD) DI BALAI PRODUKSI DAN PENGUJIAN ROKET PAMEUNGPEUK MENGGUNAKAN NETBEANS

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

PERANGKAT LUNAK PENJUALAN BERBASIS WEB DI PUSAT KUD JAWA BARAT

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Jurnal Ilmu Administrasi, Volume V, Nomor 3, Asropi (2008:252)

Transkripsi:

PERANCANGAN APLIKASI PERANGKAT LUNAK PENGELOLAAN DATA BANK SAMPAH DI PT. INPOWER KARYA MANDIRI GARUT Isan Priana ¹, Leni Fitriani² Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut Jl. Mayor Syamsu No. 1 Jayaraga Garut 44151 Indonesia Email : jurnal@sttgarut.ac.id ¹ 1206063@sttgarut.ac.id ² leni.fitriani@sttgarut.ac.id Abstrak Pada dasarnya pengelolaan data sangatlah penting seperti halnya di Bank Sampah PT. Inpower Karya Mandiri Garut, Bank Sampah PT. Inpower Karya Mandiri Garut setiap harinya mengelola data sampah dan pengelolaannyapun masih menggunakan cara manual, dimana ditulis dibuku besar atau buku agenda jadi resiko kehilangan data besar, selain itu petugas juga kesulitan dalam mengelola data transaksi tabungan maupun inventory barang. Metodologi yang gunakan dalam perancangan sistem/aplikasi ini yaitu metode USDP dari Nugroho (2010). Notasi pemodelan menggunakan UML (Unified Modeling Language), sedangkan bahasa pemrograman yang digunakan mengunakan bahasa pemrograman PHP. Pencapaian hasil aplikasi pengelolaan data bank sampah ini dapat mempercepat dan mempermudah pekerjaan Petugas dalam mengakomodasi pengelolaan data Bank Sampah di PT. Inpower Karya Mandiri Garut secara efektip dan efesien. Kata Kunci : Aplikasi Pengelolaan Bank Sampah, USDP (Unified Software Development Process), UML (Unified Modeling Language). I. PENDAHULUAN Bank Sampah PT. Inpower Karya Mandiri Garut merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang pemanfaatan pengelolaan sampah yang berasal dari limbah rumah tangga, kantor, dan lembaga pendidikan (sekolah). adapun sampah yang diolah adalah berupa sampah anorganik seperti, sampah plastik, kertas, logam, dll. Sampah-sampah dapat diolah menjadi aneka kerajinan, ataupun di jual kepihak lain untuk kemudian dijadikan bahan baku untuk di daur ulang menjadi barang pakai kembali. Bank Sampah PT. Inpower Karya Mandiri Garut setiap harinya mengelola data sampah dan pengelolaannyapun masih menggunakan cara manual, dimana ditulis dibuku besar atau buku agenda jadi resiko kehilangan data besar. Petugas harus mencatat setiap kali terjadi transaksi, yaitu barang yang masuk, pencatatan rincian tabungan setiap transaksi dilakukan. Selain itu petugas juga kesulitan dalam mengecek data-data yang ada digudang, penyimpanan yang tidak kondusif berpotensi membuat barang yang disimpan melebihi dari daya tampung gudang. Dengan adanya masalah-masalah tersebut maka diperlukannya suatu sistem terkomputerisasi berupa sebuah aplikasi yang dapat membantu dan mempermudah pekerjaan Petugas dalam mengakomodasi pengelolaan data Bank Sampah PT. Inpower Karya Mandiri Garut. Sebelumnya sudah ada penelitian [11], dengan judul Perancangan Sistem Informasi Transaksi Tabungan Bank Sampah Garut, dimana dalam penelitiannya tidak ada pengolahan data inventory bank sampah. Kemudian ada juga penelitian dari [8], dengan judul Perancangan Sistem Informasi Inventori Barang Di Bank Sampah Garut, dimana dalam penelitiannya tidak ada pengolahan data transaksi tabungan bank sampah. Oleh karena itu, peneliti menggabungkan dari kedua judul penelitian tersebut dan mengangkat judul PERANCANGAN APLIKASI PERANGKAT LUNAK PENGELOLAAN DATA BANK SAMPAH DI PT. INPOWER 407

ISSN : 2302-7339 Vol. 14 No. 1 2016 KARYA MANDIRI GARUT. II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Aplikasi Aplikasi berasal dari kata application yaitu bentuk benda dari kata kerja to apply yang dalam Bahasa Indonesia berarti pengolah. Secara istilah, aplikasi komputer adalah suatu subkelas perangkat lunak komputer menggunakan kemampuan komputer langsung untuk melakukan perintah yang dilakukan pengguna. Pengertian lain dari aplikasi adalah suatu program siap pakai yang dapat digunakan untuk menjalankan perintah dari pengguna aplikasi dengan tujuan mendapatkan hasil yang lebih akurat sesuai dengan tujuan pembuatan aplikasi tersebut. Aplikasi adalah penggunaan dalam suatu komputer, instruksi (instructiom ) atau pernyataan (statement) yang disusun sedemikian rupa sehingga komputer dapat memproses input menjadi output [6]. 2.2 Pengertian Bank Sampah Bank Sampah adalah bank tempat menabung dalam bentuk sampah yang telah dikelompokan sesuai jenisnya. Mereka juga mendapat buku tabungan yang didalam nya tertera nilai rupiah dari sampah yang sudah mereka tabung dan dapat dilakukan penarikan dalam bentuk uang bukan sampah. Sampah yang ditabung, ditimbang dan dihargai dengan nantinya akan dijual ke di pabrik yang sudah bekerja sama [4]. 2.3 Metodologi Metodologi dalam perancangan sistem terdiri dari sederetan kegiatan yang dapat dikelompokan menjadi beberapa tahapan. Metodologi perancangan Aplikasi Perangkat Lunak Pengelolaan Data Bank Sampah PT. Inpower Karya Mandiri Garut yang akan digunakan adalah metode USDP dari Nugroho (2010). Gambar 1. Model USDP (Nugroho, 2010). Berikut tahapan-tahapan pada metode USDP [9]. 1. Model Analisis. Model analisis memiliki 2 kegunaan, yaitu memperhalus dan merinci definisidefinisi masing-masing usecase. Usecase teknik untuk merekam persyaratan fungsional sebuah sistem. 2. Model Perancangan. Model perancangan mendefinisikan struktur statis sistem seperti subsistem, kelas-kelas, dan antarmuka-antarmuka dan hubungannya masing-masing dalam kerangka sistem pada perangkat lunak yang sedang dikembangkan. 3. Model Implementasi. Model implementasi memuat komponen-komponen yang di representasikan kode-kode dalam bahasa pemrograman tertentu dan melakukan pemetaan kelaskelas ke komponen-komponen. 4. Model Deployment. Model deployment mendefinisikan simpul-simpul komentar secara fisik dan melakukan pemetaan masing-masing komponen ke setiap simpul komputer yang ada. http://jurnal.sttgarut.ac.id 408

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut 5. Model Pengujian. Model pengujian mendeskripsikan kasus-kasus dan prosedur-prosedur pengujian yang tujuannya adalah melakukan verifikasi terhadap perangkat lunak yang dihasilkan dengan cara melihat dan memastikan dari masing-masing Usecase telah diimplementasikan dengan cara yang sesuai dengan fungsionalitas utama yang tercakup di dalamnya. 2.4 UML (Unified Modeling Language) UML (unified modeling language) adalah Bahasa pemodelan untuk sistem atau perangkat lunak yang berparadigma berorientasi objek III. KERANGKA KERJA KONSEPTUAL 3.1 Skema Kerja Penelitian Tahapan aktifitas penelitian ini dijelaskan oleh kerangka kerja penelitian dan berikut penjelasnya: Gambar 2. Kerangka Kerja Penelitian Tabel 1. Kerangka Kerja Penelitian Input Proses Output Observasi dan wawancara secara langsung dengan informan Bank Sampah. Model Analisis Actor - actor yang terlibat dan didapatkan usecase diagram. UML (Unified Modelling Language) Model Perancangan activity diagram, sequence diagram dan class diagram. Pembuatan Prototype aplikasi. Model Implementasi Antarmuka sistem. Pembuatan arsitektur perangkat Sistem diakses secara langsung oleh Model Deployment lunak. pengguna Black box testing. Model Pengujian Penilaian pengguna dari sistem yang dibuat. 409 2016 Jurnal STT-Garut All Right Reserved

ISSN : 2302-7339 Vol. 14 No. 1 2016 IV. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Model Analisis Tahap model analisis menghasilkan Specification Requirement System (SRS) dan usecase diagram pada sistem yang akan di bangun. SRS dihasilkan dari wawancara dengan informan Bank Sampah PT. Inpower Karya Mandiri Garut. Berikut hasil dari model analisis: Tabel 2. Identifikasi Aktor No. Aktor Tipe Aktor Aktivitas Aktor 1. Nasabah Primary Business Actor (Pelaku Bisnis Utama) 2. Petugas Bagian Pencatatan Primary System Actor PSA (Pelaku Sistem Utama) 3. Ketua Pengelola Bank Sampah External Recaiving Actor ERA (Pelaku Penerima Eksternal) 1. Datar Tabungan 2. Menabung sampah 3. Mengambil uang 1. Mengelola data-data dari mulai nasabah, sampah, transaksi tabungan dan data inventory 2. Membuat data-data laporan Menerima data-data laporan Gambar 3. Usecase diagram Aplikasi Pengelolaan Data Bank Sampah http://jurnal.sttgarut.ac.id 410

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut 4.2 Model Perancangan Model perancangan adalah tahap perancangan pemodelan dengan menggunakan (Unified Modelling Language) UML yang terdiri dari Activity diagram, sequence diagram dan class diagram serta perancangan antarmuka aplikasi tersebut disesuaikan dengan kebutuhan yang telah teridentifikasi pada usecase diagram. a. Activity Diagram b. Sequence Diagram Gambar 4. Activity Diagram Proses Login Gambar 5. Sequence Diagram Pengolahan Menu Nasabah 411 2016 Jurnal STT-Garut All Right Reserved

ISSN : 2302-7339 Vol. 14 No. 1 2016 c. Class Diagram 4.3 Model Implementasi Gambar 6. Class Diagram Aplikasi Pengelolaan Data Bank Sampah Gambar 7. Implementasi Menu Utama Aplikasi Pengelolaan Data Bank Sampah http://jurnal.sttgarut.ac.id 412

Jurnal Algoritma Sekolah Tinggi Teknologi Garut V. KESIMPULAN Berdasarkan hasil dari kajian dan tinjauan teori yang ada, maka dapat disimpulkan dari hasil analisis, perancangan dan pengujian system aplikasi pengelolaan data Bank Sampah PT. Inpower Karya Mandiri Garut adalah sebagai berikut: 1. Aplikasi Pengelolaan Data Bank Sampah ini dapat mepercepat dan mempermudah pekerjaan petugas dalam mengakomodasi data-data dari mulai nasabah, sampah, transaksi tabungan serta inventory. 2. Sistem dapat menyediakan informasi sesuai yang dibutuhkan bank sampah maupun yang dibutuhkan oleh nasabah, diantaranya adalah rekapitulasi saldo tabungan nasabah, laporan transaksi tabungan serta laporan inventory. Dengan adanya fasilitas tersebut maka petugas Bank Sampah PT. Inpower Karya Mandiri Garut akan lebih mudah, cepat dan akurat karena pengolahan datanya dilakukan oleh system. UCAPAN TERIMA KASIH Penulis ISAN PRIANA mengucapkan banyak terima kasih kepada kedua orang tua yang telah membantu secara moril maupun materil yang sudah tidak terhitung lagi. Penulis juga perkenankan untuk menyampaikan ucapan terima kasih kepada Ibu Leni Fitriani, M.kom selaku pembimbing yang telah memberikan arahan serta bimbingan selama penyelesaian laporan penelitian ini. DAFTAR PUSTAKA [1] Amsyah, Zulkifli (1977). Manajemen Sistem Informasi, Gramedia Pustaka Utama : Jakarta. [2] Betha, Iskandar & pohan (2001). Pemrograman Web dengan HTML,Bandung. [3] Eka, A (2016). Sublime Text 3 https://www.bagas31.com/2016/04/sublime-text-3-fullversion.html. [4] Itfan, M (2012). Apa itu bank sampah? Dan apa manfaatnya? http://itfanweb.blogspot.com/2012/04/apa-itu-bank-sampah-dan-apamanfaatnya.html. [5] Kadir, Abdul (2013). Buku Pintar Programmer Pemula PHP,Mediakom :Yogyakarta. [6] Mustakini, H (1999). Pengenalan Komputer, Andi Offset : Yogyakarta. [7] Nasution, Ahmad (2003). Pengendalian dan Perencanaan Produksi,Graha Ilmu :Yogyakarta. [8] Noviandi, Budi Mochamad (2012) Perancangan Sistem Informasi Inventori Barang Di Bank Sampah Garut, Perpustakaan Sekolah Tinggi Teknologi Garut. [9] Nugroho, Adi (2010). Rekayasa Perangkat Lunak Berbasis Objek dengan Metode USDP,Andi offset : Yogyakarta. [10] Pressman, Roger S (2012). Rekayasa Perangkat Lunak,Andi offset : Yogyakarta [11] Purwanto, Irwan (2012). Perancangan Sistem Informasi Transaksi Tabungan Bank Sampah Garut, Perpustakaan Sekolah Tinggi Teknologi Garut. [12] Rosa, AS dan Shalahudin M (2014). Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Berorientasi Objek, Informatika : Bandung. [13] Shalahudin, M (2013). Rekayasa Perangkat Lunak, Informatika : Bandung. [14] Utdirartatmo, Firrar (2007). Trik mendayagunakan visio,graha Ilmu:Yogyakarta [15] Wahyu, H (2010). Panduan Lengkap Menguasai Pemrograman CSS,Lokomedia : Yogyakarta. [16] Widodo, Prabowo (2011). Menggunakan UML,Informatika : Bandung. 413 2016 Jurnal STT-Garut All Right Reserved