PERTEMUAN KE - 5 TOPOLOGI STAR MENGGUNAKAN HUB

dokumen-dokumen yang mirip
Modul Cisco Packet Tracer

RIP dan Static Routing

BAB IV CISCO PACKET TRACER

TUTORIAL CISCO PACKET TRACER 5

Tutorial Cisco Packet Tracer: Konfigurasi VLAN Pada Switch

Gambar 18. Koneksi Peer to Peer. Switch. Komputer B. Gambar 19. Topologi Star menggunakan 3 PC

Membuat simulasi Jaringan Router Serial dengan Packet Tracer

BAB IV PELAKSANAAN PEMASANGAN DATA INTERNET

Modul 1. Topologi Jaringan

BAB IV PEMBAHASAN Teknik Pengkabelan Twisted Pair

A. TUJUAN PRAKTIKUM 1. Siswa dapat menggunakan Paket Tracer. 2. Siswa dapat merancang jaringan Wireless LAN

Materi bab II TIK Kelas XI SMA Negeri 1 Salatiga

KONFIGURASI CISCO ROUTER

LABORATORIUM LANJUT SISTEM KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS GUNADARMA

Peralatan yang terhubung ke segmen jaringan terdefinisi sebagai networking devices

Pengembangan Jaringan Internet Dan Intranet. Workshop Pengembangan Jaringan Internet Kementrian Agama Wilayah Riau Pekanbaru, 31 Mei 2012

MODUL 3 JARINGAN DAN APLIKASI

APLIKASI JARINGAN KOMPUTER SKALA SEDANG PADA KANTOR PUSAT DAN KANTOR CABANG

MODUL III Membuat Server HTTP Pada Jaringan

fm_iqbal

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dapat mengimplementasikan rancangan ini secara langsung, maka digunakan simulator

TUTORIAL SOFTWARE SIMULASI JARINGAN KOMPUTER PACKET TRACER 5.0 (DILENGKAPI DENGAN CD PROGRAM DAN VIDEO TUTORIAL)

Percobaan 4 Jaringan Hybrid: Kabel dan Nirkabel

BAB IV URAIAN PENGERJAAN. Waktu dan lama Praktek Kerja Lapangan (PKL) di PT. PLN (Persero) Unit

9/6/2014. Topologi Jaringan. Sesi 2. Mahasiswa mengenal tipe-tipe topologi jaringan komputer secara umum

Packet Tracer. Cara menjalankan Packet Tracer : 1. Install Source Program 2. Klik Menu Packet Tracer. Packet. Simulasi

Jawaban Ulangan Harian XI TKJ Media, Macam, Topologi Jaringan

Cisco Packet Tracer 5.3.2

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

SIMULASI MEMBANGUN JARINGAN KOMPUTER DENGAN CISCO PACKET TRACER TUGAS AKHIR ELDIPA FAJAR BARUS

MENGENAL LAN (LOCAL AREA NETWORK)

MENGENAL HARDWARE JARINGAN KOMPUTER - KABEL

BAB IV PEMBAHASAN Sistem Jaringan LAN di Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa

Network Technologies & Devices

SETTING JARINGAN KOMPUTER

PETUNJUK PELAKSANAAN PRAKTIKUM ET3100 PRAKTIKUM TEKNIK TELEKOMUNIKASI 3: JARINGAN KOMPUTER

PERCOBAAN PERAKITAN KABEL NULL MODEM DB9, DB25, RJ45

CIRI JARINGAN CIRI JARINGAN ELEMEN LAN ELEMEN LAN ETHERNET ETHERNET PENGKABELAN PENGKABELAN TOPOLOGI TOPOLOGI KONFIGURASI KONFIGURASI TRANSFER DATA

JARINGAN LAN. Jenis koneksi komputer yang secara umum di dukung oleh System-system Operasi versi terakhir saat ini ada 3 jenis yaitu:

SISTEM KONEKSI JARINGAN KOMPUTER. Oleh : Dahlan Abdullah

Simulasi Membuat Topology Star Dengan Cisco Packet Tracer

TASK 4 Jaringan Komputer

CISCO PACKET TRACER & SIMULASINYA

Berikanlah Subnet Mask pada masing masing segment, dan gunakan IP Address Private, baik untuk switch maupun router

PENGENALAN CISCO PACKET TRACER

Modul 5 Cisco Router

MODUL SISTEM JARINGAN KOMPUTER MODUL 4 JARINGAN HYBRID

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

JARINGAN KOMPUTER. Zaid Romegar Mair, S.T., M.Cs

LEMBAR TUGAS MAHASISWA ( LTM )

III. KOMUNIKASI DATA PADA JARINGAN KOMPUTER

PENGENALAN JARINGAN KOMPUTER

BAB II LANDASAN TEORI. Widerhold (2002 : 12) Jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer,

(Gambar 17E) Gambar 17. Peralatan untuk merakit kabel LAN; (A)Cable Stripper (B) Crimping Tool, (C) Kabel UTP, (D)Konektor RJ45, (E) UTP Tester 1

KONSEP DASAR JARINGAN KOMPUTER

Praktikum Jaringan Komputer, lumayan nyambung lah, plus, kuliah S1 banyak teorinya, pas nemu mata kuliah praktek, seger banget rasanya.

IP Subnetting dan Routing (1)

Minggu 2 Physical Layer

Konfigurasi VLAN Menggunakan 1 Router dan 2 Switch pada Cisco Packet Tracer

Modul 1: Topology Orientation and Building a Small Network

TUGAS TASK 4 JARINGAN KOMPUTER

BAB II LANDASAN TEORI. dan perangkat jaringan lainnya yang bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Nama Penulis

Gambar.3.2. Desain Topologi PLC Satu Terminal

MODUL PRAKTIKUM TEKNIK KOMPUTER JARINGAN (TKJ) (NETWORKING WITH CISCO PACKET TRACER) Disusun Oleh : Alex C. Andaria, ST

3. Salah satu tipe jaringan komputer yang umum dijumpai adalah... A. Star B. Bus C. WAN D. Wireless E. Client-server

SIMULASI JARINGAN MENGGUNAKAN HUB

Tugas Utama Router Koneksi dari sebuah Router pada WAN. Tugas Utama Router Fungsi sebuah Router. Interface Mengkonfigurasi interface dari Ethernet

computer modem konektor rj45

BAB III PEDOMAN PEDOMAN

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS PAMULANG

Olivia Kembuan, S.Kom, M.Eng UNIMA PART 4 : KOMPONEN-KOMPONEN JARINGAN

Studi Kasus Subnetting dan Routing Static

Melakukan Perbaikan Dan Atau Setting Ulang Koneksi Jaringan

LAPORAN RESMI Jaringan Komputer MODUL 1 Topology Orientation and Building a Small Network

INSTALASI LAN JARINGAN KOMPUTER BANDUNG, 2013

MODUL PRAKTIKUM. (Mengkonfigurasi Router dengan Metode Static Routing) Disusun Oleh : Yudi Firman Santosa, ST. Static Routing

BAB III METODE PENELITIAN. Metodologi penelitian yang digunakana dalam penulisan skripsi ini adalah

PACKET TRACER 5.33 A. PROSES INSTALASI PACKET TRACER 5.33

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB VI PENGENALAN JARINGAN KOMPUTER

KONFIGURASI JARINGAN KOMPUTER dan Pengenalan Packet Tracer

TUTORIAL PEMBUATAN KABEL JARINGAN TIPE CROSS DAN STRAIGHT

Cara Sharing Internet Menggunakan Wajanbolik

Topologi Jaringan Komputer

Introduction Information Technology: NETWORKING

Setting ulang dan perbaikan Jaringan. Nama:prasetyo norhadi Kelas xi tkj 2

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Gambar : Topologi Bus Seluruh komputer berkomunikasi melalui satu jalur yang sama, yang dipergunakan bergantian.

TUJUAN PEMBELAJARAN: PERALATAN YANG DIBUTUHKAN DASAR TEORI

Jaringan LAN padawarnet MAGNET. Npm : Jurusan : Manajemen Informatika

Modul 5 Cisco Router

LAPORAN KERJA PRAKTIK

Tutorial Konfigurasi Kabel Jaringan Ethernet

BAB IV PEMBAHASAN. TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol) termasuk dalam deretan

PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER STUDI KASUS LABORATORIUM KOMPUTER SMP MUTIARA INSANI FANYA VELINDA

LAPORAN PRAKTIKUM KONSEP DASAR JARINGAN

Gambar di atas merupakan connector RJ45 Male(laki) dilihat dari berbagai sisi. Dan gambar berikut merupakan pasangan nya yaitu RJ45

Transkripsi:

PERTEMUAN KE - 5 TOPOLOGI STAR MENGGUNAKAN HUB 9 1. Tujuan Membuat jaringan lokal sederhana dengan menggunakan HUB, dan sejumlah komputer PC 2. Teori Singkat Hub adalah unsur paling penting dalam LAN. Hub merupakan pusat koneksi semua node pada jaringan. Semua peralatan jaringan dihubungkan satu dengan yang lain melalui Hub. Hub bertindak sebagai titik pengendali untuk aktivitas sistem, pengelolaan serta pengembangan jaringan. Hub adalah alat yang menyediakan titik pusat hubungan untuk kabel dari workstation, server dan peralatan jaringan lain. Dalam topologi star, kabel UTP (unshielded twistedpair) dihubungkan dari masing-masing workstation menuju pada suatu Hub. Hub Simulator Jaringan Packet Tracer 5.0 Packet Tracer 5.0 menyediakan sejumlah koneksi jaringan. Berikut ini adalah tabel tipe kabel dan penggunaannya. Tipe Cable Console Copper Straight-through Keterangan Untuk koneksi Console router dan PC, Switch dan PC. Kabel standar koneksi media transmisi Ethernet, (hub ke router, switch ke PC, router ke hub), tipe port nya: 10 Mbps Ethernet, 100 Mbps, Fast Ethernet dan 1000 Mbps Gigabit Ethernet DTE Copper Cross-over Fiber Phone Coaxial Serial DCE dan Kabel standar koneksi media transmisi untuk menghubungkan hub ke hub, PC ke PC, PC ke printer. tipe port nya: 10 Mbps Ethernet, 100 Mbps, Fast Ethernet dan1000 Mbps Gigabit Ethernet Media Fiber Optic untuk mengubungkan media FO (100 Mbps atau 1000 Mbps). Hanya koneksi Line Telpone, antara telpon dan modem, biasanya dagunakan untuk koneksi dial. Kabel Coaxial media koneksi ke modem yang menggunakan kabel Coaxial Koneksi Serial, untuk koneksi jaringan WAN, koneksi antara serial port. Untuk DCE menggunakan clock rate. Untuk DTE sifatnya opsional.

Membuat jaringan sederhana, akan meghubungkan, 2 PC atau lebih dengan peralatan HUB, kabel UTP, RJ45 Connector. Tentukan isikan alamat IP masing-masin PC atau o workstations Topologi fisik menggunakan topologi Star, dan topologi logikanya menggunakan Bus. 10 3. Praktik Jalankan paket Tracer, pilih HUB, gambar. pilih HUB letakkan pada bagian Berikutnya : Pilih End device atau klik ikon, Lalu pilih PC-PT atau ikon letakan pada halaman desain Menguhubungkan dengan media kabel Klik pada Connection atau mengklik ikon, selanjunya pilih Copper Straight-Through atau menggklik ikon Hubunkan PC0 lewat FastEthernet ke Hub0, dengan FastEthernet Port 1, Lihat gambar langkah berikutnya.

11 Lanjutkan dengan cara yang sama, untuk PC1 ke Hub0 pada FastEthernet port 2, sehingga membentuk gambar berikut : Memberi nama PC-PT PC0 menjadi Server, PC-PT PC0 menjadi Server Berikan alamat IP Komputer Server 192.168.1.1/24 dan Komputer Client 192.168.1.2/24. Server Client IP address: 192.168.1.1 IP address: 192.168.1.2 Subnet Mask: 255.255.255.0 Subnet Mask: 255.255.255.0 Tekan Klik pada pada gambar berikut :, pilih tab Config, Isikan Display Name : Server, seperti terlihat Memasukkan Alamat IP pada Komputer Server Klik tombol FastEthernet, pada IP Configuration, pilih Static isikan IP Address : 192.168.1.1 Subnet Mask : 255.255.255.0 Sehingga seperti gambar berikut :

12 Lakukan cara yang sama untuk komputer Client Menguji koneksi Untuk menguji koneksi perintah yang digunakan adalah PING, caranya PING <Ip address/nama host> Klik komputer Client, pilih tab Desktop, Klik pada Command Prompt, seperti gambar berkut : Ping 192.168.1.1 Amati hasilnya. 4. Latihan latihan 1 Buatlah jaringan dan berikan masing-masing alamat IP seperti pada gambar berikut,

Berikan IP pada PC4 dan PC5, kemudian lakukan pengujian koneksi pada dari PC4 dan PC5 ke Server. Amati hasilnya. Ada berapa IP address yang bisa digunakan pada jaringan ini?. Latihan 2 Atur sendiri alamat IPnya 13 Latihan 3 Buat dan bentuk diagram berikutnya 5. Tugas Buatlah jaringan bertopologi star untuk menghubungkan tiga ruang menggunakan hub, masing-masing ruang terdiri dari lima komputer.