POLA SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU

dokumen-dokumen yang mirip
POLA SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU

INFORMASI SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU (SPMB) TAHUN 2014revisi 5

UNIVERSITAS ISLAM JAKARTA. Buku Panduan Pendaftaran

TATA CARA / INFORMASI PENDAFTARAN MAHASISWA BARU GELOMBANG III UNIVERSITAS HANG TUAH TAHUN AKADEMIK 2015/2016 PROGRAM DIPLOMA DAN SARJANA

KETENTUAN UMUM TATA CARA PEMBAYARAN BIAYA KULIAH

CBT dan PBT. PANDUAN PENDAFTARAN SELEKSI MANDIRI S1 DAN D3 UJIAN TULIS ( Utul) H a l a m a n 2 17

PANDUAN PMB PASCASARJANA ISBI BANDUNG DESKRIPSI DOKUMEN PANDUAN PMB PASCASARJANA ISBI BANDUNG TAHUN 2017

INFORMASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS GALUH T.A. 2014/2015 Jl. R.E. Martadinata No. 150, Ciamis / Tlp

CBT dan PBT. PANDUAN PENDAFTARAN SELEKSI MANDIRI S1 DAN D3 UJIAN TULIS ( Utul) H a l a m a n 2 18

ALUR PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS GALUH JALUR TES TAHUN AKADEMIK

PENGUMUMAN Nomor : 277/Unpas.R1/Q/VI/2015

PENGUMUMAN Nomor : 257/Unpas.R/Q/VI/2016

TATA CARA / INFORMASI PENDAFTARAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS HANG TUAH TAHUN AKADEMIK 2016/2017 PROGRAM DIPLOMA DAN SARJANA

INFORMASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS GALUH T.A. 2013/2014 Jl. R.E. Martadinata No. 150, Ciamis / Tlp

Panduan Pendaftaran. Proses pendaftaran dilakukan secara online di

BUKU PANDUAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU STT-PLN

TATA CARA/ INFORMASI PENDAFTARAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS HANG TUAH TAHUN AKADEMIK 2018/2019 PROGRAM DIPLOMA DAN SARJANA

Buku Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru STT-PLN Tahun Akademik 2017/2018

PANDUAN PMB ISBI BANDUNG DESKRIPSI DOKUMEN PANDUAN PMB ISBI BANDUNG TAHUN Sekretariat Pelaksana Penerimaan Mahasiswa Baru (P3MB) ISBI Bandung

PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA Laman:

Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru web:

PANDUAN PMB ISBI BANDUNG DESKRIPSI DOKUMEN PANDUAN PMB ISBI BANDUNG TAHUN Sekretariat Pelaksana Penerimaan Mahasiswa Baru (P3MB) ISBI Bandung

BUKU PANDUAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU STT-PLN TAHUN AKADEMIK 2015/2016 MENARA PLN JL. LINGKAR LUAR BARAT DURI KOSAMBI CENGKARENG JAKARTA BARAT 11750

Petunjuk PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE

PANDUAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA PROGRAM VOKASI UNIVERSITAS BENGKULU TAHUN 2018

KETERANGAN NILAI RATA-RATA RAPOR DAN PERINGKAT SISWA

PANDUAN PENDAFTARAN ON-LINE PRODI D-III

UNIVERSITAS PANCASILA

PANDUAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA PROGRAM VOKASI UNIVERSITAS BENGKULU TAHUN 2017

PANDUAN PENDAFTARAN SELEKSI MASUK JALUR UJIAN TULIS TAHUN AKADEMIK 2018/2019 POLITEKNIK NEGERI BANDUNG

PANDUAN PENDAFTARAN SM-SBMPTN UNY 2017

CARA PEMBAYARAN KEWAJIBAN KEUANGAN

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIDKAN TINGGI UNIVERSITAS DIPONEGORO PENGUMUMAN

ALUR PENDAFTARAN UJIAN MASUK (UMPN) ON LINE - POLMAN BANDUNG 2017

PANDUAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA UNIVERSITAS BENGKULU (SPMU) PROGRAM S1 REGULER DAN DIPLOMA TAHUN 2016

TATA CARA PEMBAYARAN SELEKSI MAHASISWA MANDIRI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TAHUN 2017

U N I V E R S I T A S R I A U

P E N G U M U M A N Nomor : 376/Peng/UN7/2011 TENTANG

DAPATKAN CASHBACK HINGGA 20% SETIAP HARI


TATA CARA PENDAFTARAN ONLINE VERSI NARASI (Tata Cara Pendaftaran UM PNJ sama dengan cara di UMPN )

CARA PEMBAYARAN KEWAJIBAN KEUANGAN

PANDUAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU JALUR UJIAN MASUK UNIVERSITAS JEMBER (UM-UNEJ) TAHUN AKADEMIK 2013/2014

SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU AKADEMI KEBIDANAN TUTI RAHAYU TAHUN AKADEMIK 2016/2017

INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA DIDIK BARU SMAMDA SIDOARJO TAHUN AJARAN 2017/2018

PANDUAN PESERTA JMU 2011

PANDUAN PESERTA JMU 2010

PEDOMAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU JALUR REGULER PMDP (PENELUSURAN MINAT DAN PRESTASI) POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA TAHUN AKADEMIK 2017/2018

UJIAN MASUK UNIVERSITAS JEMBER (UM-UNEJ)

PEDOMAN & KARTU PEMBAYARAN BIAYA PENDIDIKAN MAHASISWA TA 2016/2017

PANDUAN PENDAFTARAN ONLINE PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS DWIJENDRA

Petunjuk Pendaftaran Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Prof Dr Moestopo (Beragama) 10/30/15 Tutorial

PENGUMUMAN. Nomor : 36/ UN7.P1/ PENG/ 2016 TENTANG

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI. Panduan Pembayaran dengan Menggunakan Layanan Host to Host (H2H) Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

PETUNJUK PENDAFTARAN PESERTA DIDIK BARU Tahun Pelajaran 2017/2018 SMA KATOLIK SANG TIMUR Terakreditasi A

SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU JALUR UJI TULIS GELOMBANG II POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SURABAYA TAHUN 2017/2018

a. Menggunakan Kartu ATM Bank Nagari (Nasabah Bank Nagari) 2). Pilih Bahasa yang akan digunakan. 3). Isi PIN ATM

Panduan Peserta Seleksi Penerimaan Mahasiswa Universitas Bengkulu (SPMU) 2013 Program Sarjana Reguler

PROSEDUR KONFIRMASI MAHASISWA BARU TAHUN AKADEMIK 2017/2018 JALUR BEBAS TES UJIAN NASIONAL 2017 UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA

PROSEDUR KONFIRMASI MAHASISWA BARUTAHUN AKADEMIK 2018/2019 JALUR PRESTASI NON AKADEMIK UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA

Daftar Ulang Online. Daftar Ulang Mahasiswa PENS secara ONLINE dilakukan dengan 2 Langkah yaitu:

POLA SELEKSI UII. Membayar Biaya Pendaftaran ke Bank atau kepada petugas di lokasi penyelenggaraan CBT.

PANDUAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU (PMB) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOREJO TAHUN AKADEMIK 2014/2015

PENERIMAAN MAHASISWA BARU TA. 2017/2018

PANDUAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU

PROSEDUR PEMBAYARAN MELALUI BANK BCA BCA. CONTOH. BAYAR MELALUI ATM BCA. 20 UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA. BAGIAN VII

Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru web:

ALUR PENDAFTARAN ONLINE SIPENMARU JALUR UJI TULIS TA.2018/2019

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

TATACARA APLIKASI BEASISWA TANOTO FOUNDATION 2015/2016

PENGUMUMAN Nomor : / Peng / 2013

JALUR SELEKSI PENDAFTARAN

Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru web:

Contoh bukti Pembayaran yang di terima:

SELEKSI MASUK JALUR UJIAN MASUK POLITEKNIK NEGERI (UMPN) ONLINE

PANDUAN PEMBAYARAN VIRTUAL ACCOUNT

UNIVERSITAS AIRLANGGA

PANDUAN KEGIATAN ADMISI MAGISTER TEKNIK SISTEM (MTS) PROGRAM PASCA SARJANA, FAKULTAS TEKNIK, UGM Acuan: um.ugm.ac.id (update: November 2015)

Panduan Umum Jalur Ujian Tertulis/Ketrampilan SNMPTN 2011

Panduan Pendaftaran dan Pengisian Formulir Jalur PMDP

PANDUAN SISTEM PENDAFTARAN PMB POLTEK KEDIRI 2017/2018 TUTORIAL PENDAFTARAN ONLINE MAHASISWA BARU POLITEKNIK KEDIRI TAHUN AKADEMIK 2017/2018

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI. Panduan Pembayaran dengan Menggunakan Layanan Host to Host (H2H) Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta

MANUAL PROSEDUR REGISTRASI MAHASISWA PROGRAM STUDI S2 MATEMATIKA FAKULTAS MIPA

User Guide (Pendaftar) Sistem Pendaftaran Online PMB. Universitas Prisma Manado BUKU PETUNJUK SISTEM PENDAFTARAN ONLINE UNIVERSITAS PRISMA MANADO

TATA CARA PENDAFTARA DAN PENGISIAN FORMULIR ONLINE PENDAFTARAN MAHASISWA BARU UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

PANDUAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU SELEKSI BERSAMA MASUK PERGURUAN TINGGI SE-BESUKI RAYA (SBMPTBR) TAHUN AKADEMIK 2017/2018 GELOMBANG II

PETUNJUK PENDAFTARAN SPMB ONLINE UNSOED

LAMPIRAN II KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS ANDALAS

A. Langkah langkah Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru Program Studi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya

ALUR DAFTAR ULANG MAHASISWA BARU UNIVERSITAS NU SURABAYA TAHUN AKADEMIK

PANDUAN PENDAFTARAN 2016/2017 UJIAN SARINGAN MASUK UNIVERSITAS KATOLIK PARAHYANGAN BANDUNG

PANDUAN PENDAFTARAN SELEKSI MASUK JALUR UJIAN TULIS TAHUN AKADEMIK 2016/2017 POLITEKNIK NEGERI BANDUNG

Pembayaran Tagihan melalui Virtual Account Muamalat

Prosedur Pembayaran Melalui Bank BCA BCA. Contoh. Bayar Melalui ATM BCA. 20 Universitas Kristen Maranatha. Bagian VII

User Guide. Modul PMB (ONLINE) Sistem Informasi Manajemen Akademik Politeknik Kesehatan Denpasar

Sosialisasi Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN 2011)

TERSEDIA dari TOTAL BEASISWA BIDIKMISI S1/D3. Seleksi Penerimaan Mahasiswa Unnes

PANDUAN PENDAFTARAN SELEKSI MASUK JALUR UJIAN TULIS TAHUN AKADEMIK 2017/2018 POLITEKNIK NEGERI BANDUNG

KINI SELURUH TRANSAKSI DI TOKOPEDIA DAPAT MELALUI DANAMON VIRTUAL ACCOUNT

TATA CARA PEMBAYARAN SELEKSI PROGRAM PPDS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TAHUN 2017

Transkripsi:

POLA SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU

POLA SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Islam Riau diselenggarakan melalui 3 (tiga) jalur yaitu: 1. Program Bibit Unggul Daerah (PBUD) PBUD adalah pola seleksi yang dilakukan untuk memberi kesempatan bagi calon mahasiswa baru yang memiliki prestasi dibidang akademik, minat, dan bakat. 2. Computer Based Test (CBT) CBT adalah pola seleksi bagi calon mahasiswa baru melalui ujian kompetensi yang diselenggarakan dengan menggunakan komputer yang dilaksanakan di Kampus UIR. 3. Paper Based Test (PBT) PBT adalah pola seleksi melalui ujian kompetensi yang diselenggarakan secara tertulis dan dilaksanakan di Kampus UIR. PROGRAM BIBIT UNGGUL DAERAH Keterangan PBUD: 1. Calon Mahasiswa adalah siswa SMA/SMK/MA/MAK yang termasuk dalam kategori 10 (sepuluh) besar rangking kelas dan memperoleh surat rekomendasi dari Kepala Sekolahbahwa siswa yang mendaftar PBUD merupakan kategori 10 (sepuluh) besar rangking kelas. 2. Biro Kemahasiswaan akan melakukan seleksi administratif (pemeriksaan berkas permohonan berdasarkan keputusan pimpinan UIR). 3. Calon Mahasiswa melakukan pendaftaran online SPMB dengan mengisi data pada website http://spmb.uir.ac.id dan mempersiapkan foto digital terbaru untuk di upload. Hasil tes melalui jalur PBUD dapat dilihat melalui media: a. Surat Kabar b. Website UIR c. email (jika ada) d. Pengumuman di Mading UIR 4. Calon Mahasiswa yang dinyatakan lulus membayar kewajiban (SPP Dasar, SKS, dan Sumbangan Wajib Chatur Dharma) sesuai dengan nominal yang ada pada Bukti Lulus. 5. Calon Mahasiswa yang telah membayar kewajiban akan mengikuti Tes Urine, Pengambilan Foto untuk KTM dan Jaket Almamater di tempat yang telah ditentukan. 6. Calon Mahasiswa mengikuti kegiatan Pengenalan Mahasiswa Baru (PMB). 7. Mahasiswa sudah mengikuti perkuliahan pada masing-masing program studi. Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 1 COMPUTER BASED TEST 1 Calon Mahasiswa Membeli PIN SPMB 2 Test Urine, Pengambilan Foto KTM dan Jaket Almamater Membayar Kewajiban Mahasiswa Baru Mendaftaran Online 3 Pelaksanaan CBT 4 5 Menyerahkan Dokumen 4 6 Mahasiswa Mengikuti Perkuliahan 7

8 Pengenalan Mahasiswa Baru (PMB) Keterangan CBT: 1. Calon Mahasiswa membeli PIN SPMB yang hanya dapat dilakukan secara online melalui website http://spmb.uir.ac.id 2. Calon Mahasiswa melakukan pendaftaran online SPMB dengan mengisi data pada website http://spmb.uir.ac.id dan mempersiapkan foto digital terbaru untuk di upload. 3. Calon Mahasiswa mengikuti tes melalui jalur CBT di tempat yang sudah disediakan oleh UIR. Hasil tes/ujian dapat langsung diketahui setelah Calon Mahasiswa selesai mengikuti proses seleksi melalui CBT. Jika Calon Mahasiswa dinyatakan tidak lulus ujian, maka Calon Mahasiswa bisa mendaftar kembali dengan cara membeli PIN SPMB seperti langkah pertama. 4. Jika Calon Mahasiswa dinyatakan lulus, maka Calon Mahasiswa mengambil Bukti Lulus kepada Panitia Ujian dan dapat membayarkan kewajiban (SPP Dasar, SKS dan Sumbangan Wajib Chatur Dharma) sesuai dengan nominal yang ada pada Bukti Lulus. 5. Calon Mahasiswa menyerahkan dokumen/verifikasi Dokumen sebagai berikut: a. Bukti Lulus b. Foto Copy STTB SMA sederajat / Surat Keterangan Lulus (SKL) legalisir 3 lembar c. Foto Copy Surat Keterangan Hasil Ujian (SKHU) legalisir 3 lembar d. Pas Foto warna ukuran 3x4 = 4 lembar e. Surat Keterangan Berkelakuan Baik dari sekolah atau SKCK dari kepolisian untuk lulusan tahun 2013 dan tahun sebelumnya. Dokumen diserahkan kepadabiro Kemahasiswaan (Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan) untuk di verifikasi. 6. Calon Mahasiswa yang telah membayar kewajiban akan mengikuti Tes Urine, Pengambilan Foto untuk KTM dan Jaket Almamater di tempat yang telah ditentukan. 7. Calon Mahasiswa mengikuti kegiatan Pengenalan Mahasiswa Baru (PMB). 8. Mahasiswa sudah mengikuti perkuliahan pada masing-masing program studi. Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 2 PAPER BASED TEST 1 Calon Mahasiswa Membeli PIN SPMB 2 Test Urine, Pengambilan Foto KTM dan Jaket Almamater Membayar Kewajiban Mahasiswa Baru Mendaftaran Online 3 Pelaksanaan PBT 4 5 Menyerahkan Dokumen 4 6 Mahasiswa Mengikuti Perkuliahan 7 8

Pengenalan Mahasiswa Baru (PMB) Keterangan CBT: 1. Calon Mahasiswa membeli PIN SPMB yang hanya dapat dilakukan secara online melalui website http://spmb.uir.ac.id 2. Calon Mahasiswa melakukan pendaftaran online SPMB dengan mengisi data pada website http://spmb.uir.ac.id dan mempersiapkan foto digital terbaru untuk di upload. 3. Calon Mahasiswa mengikuti tes melalui jalur PBT sesuai jadwal yang telah ditentukan. Jika Calon Mahasiswa dinyatakan tidak lulus ujian, maka Calon Mahasiswa bisa mendaftar kembali dengan cara membeli PIN SPMB seperti langkah pertama. 4. Jika Calon Mahasiswa dinyatakan lulus, maka Calon Mahasiswa mencetak/mendownload Bukti Lulus di website http://spmb.uir.ac.id dan dapat membayarkan kewajiban (SPP Dasar, SKS dan Sumbangan Wajib Chatur Dharma) sesuai dengan nominal yang ada pada Bukti Lulus. 5. Calon Mahasiswa menyerahkan dokumen/verifikasi Dokumen sebagai berikut: a. Bukti Lulus b. Foto Copy STTB SMA sederajat / Surat Keterangan Lulus (SKL) legalisir 3 lembar c. Foto Copy Surat Keterangan Hasil Ujian (SKHU) legalisir 3 lembar d. Pas Foto warna ukuran 3x4 = 4 lembar e. Surat Keterangan Berkelakuan Baik dari sekolah atau SKCK dari kepolisian untuk lulusan tahun 2013 dan tahun sebelumnya. Dokumen diserahkan kepadabiro Kemahasiswaan (Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan) untuk di verifikasi. 6. Calon Mahasiswa yang telah membayar kewajiban akan mengikuti Tes Urine, Pengambilan Foto untuk KTM dan Jaket Almamater di tempat yang telah ditentukan. 7. Calon Mahasiswa mengikuti kegiatan Pengenalan Mahasiswa Baru (PMB). 8. Mahasiswa sudah mengikuti perkuliahan pada masing-masing program studi. Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 3 TATA CARA PEMBELIAN PIN SPMB 1. Kunjungi website resmi pembelian PIN SPMB di http://spmb.uir.ac.id pada menu Pembelian PIN, harap baca terlebih dahulu tata cara pembelian PIN SPMB. Klik tombol Lanjut untuk tahap selanjutnya. 2. Halaman informasi mahasiswa pindahan berisi keterangan sebagai berikut: a. Mahasiswa pindahan dari luar adalah calon mahasiswa yang mendaftar sebagai mahasiswa Universitas Islam Riau dengan status pindah dari Universitas lain dan memiliki Konversi Nilai. b. Mahasiswa pindahan dari dalam adalah mahasiswa Universitas Islam Riau yang pindah Program Studi ke Program Studi lain di Universitas Islam Riau. c. Mahasiswa Ganti Stanbuk adalah mahasiswa Universitas Islam Riau yang melewati masa studi dan diharuskan registrasi ulang. Jika merupakan mahasiswa pindahan silahkan klik tombol Ya dan melapor ke Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan (Biro Kemahasiswaan). Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 4 3. PENTING! Sebelum melakukan pembelian PIN pastikan jurusan yang akan dipilih. Pilihan Kelompok (IPA/IPS) dan Pilihan Jurusan 1 atau Pilihan Jurusan 2 TIDAK BISA DIUBAH lagi jika sudah membayar PIN pendaftaran. 4. Isikan 5 (lima) digit Kode Verifikasi yang dikirimkan melalui SMS ke nomor handphone dan pilih

Bank Tujuan Pembayaran. Kode Verifikasi Anda: 738FJ Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 5 5. Informasi pembayaran pembelian PIN SPMB dan nominal biaya akan muncul di website dan akan dikirim ke nomor handphone. Silahkan melakukan pembayaran sesuai petunjuk. Setelah melakukan pembayaran, PIN SPMB akan dikirimkan melalui SMS ke nomor handphone. PIN SPMB terdiri dari 7 (tujuh) digit huruf dan angka. Silahkan Transfer pembelian PIN SPMB ke BANK SYARIAH MANDIRI (Kode Bank: 451) Nomor Rekening: 900 9027 19212, dengan No. Ref: 19212, Total Rp.250.000 Yth, Terima kasih telah melakukan pembayaran. PIN Anda: ABC4567 lakukan pendaftaran SPMB di website http://spmb.uir.ac.id Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 6 TATA CARA PEMBAYARAN PIN SPMB Pembayaran PIN SPMB dapat dibayarkan ke bank yang telah melakukan kerja sama dengan Universitas Islam Riau sebagai berikut: 1. Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Unisritama Pembayaran ke (BPR) Unisritama hanya dapat dilakukan dengan cara membayar langsung secara tunai melalui Teller. BPR Unisritama terletak di lingkungan Universitas Islam Riau, disamping gedung Rektorat atau di jalan Soekarno Hatta No. 03 Kubang Pekanbaru. 2. Bank Mega Syariah Pembayaran ke Bank Mega Syariah hanya dapat dilakukan dengan cara berikut: 1) Pembayaran langsung hanya di Teller Bank Mega Syariah di Kampus UIR atau seluruh Indonesia. 2) Transfer ke Bank Mega Syariah menggunakan kartu ATM yang didukung oleh jaringan ATM BERSAMA atau ATM PRIMA. 3) Pembayaran atau Transfer ke Bank Mega Syariah menggunakan Internet Banking. 3. Bank Syariah Mandiri Pembayaran ke Bank Syariah Mandiri hanya dapat dilakukan dengan cara berikut: 1) Pembayaran langsung hanya di Teller Bank Syariah Mandiri di Kampus UIR atau seluruh Indonesia. 2) Transfer ke Bank Syariah Mandiri menggunakan kartu ATM yang didukung oleh jaringan ATM BERSAMA atau ATM PRIMA. 3) Pembayaran atau Transfer ke Bank Syariah Mandiri menggunakan Internet Banking. Berikut ini tatacara pembayaran dan fasilitas pembayaran Host to Host melalui ketiga Bank diatas: Fasilitas Teller ATM Internet Banking Mobile Banking BPR Unisritama - Bank Syariah Mandiri Bank Mega Syariah - Bank Nasional (kecuali BNI dan BTN) (kecuali BNI dan BTN) (kecuali BNI dan BTN) : pembayaran bisa dilakukan - : pembayaran tidak bisa dilakukan Pembayaran di Teller/Internet Banking BSM & BMS gunakan Nomor Pokok Mahasiswa (NPM) Pembayaran di ATM/Internet Banking Bank Nasional/Mobile Banking gunakan cara transfer ke Nomor Rekening Virtual mahasiswa berikut: Bank Syariah Mandiri : 451-900-9027-XXXXX 451(Kode Bank) 900-9027(Kode

UIR) XXXXX(5 digit nomor referensi) Bank Mega Syariah : 506-9005-XXXXX 506(Kode Bank) 9005(Kode UIR) XXXXX(5 digit nomor referensi) Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 7 Pembayaran PIN Melalui Teller 1. Calon mahasiswa harus memiliki nomor referensi yang terdiri dari 5 (lima) digit angka yang didapatkan setelah mendaftar pembelian PIN di website. 2. Beritahukan nomor referensi kepada Teller. Teller akan memberitahukan total tagihan pembayaran. Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 8 Pembayaran PIN Melalui ATM 1 Masukkan PIN ATM lalu tekan tombol Enter 2 Pilih menu TRANSAKSI LAINNYA 3 Pilih menu TRANSFER 4 Isikan Kode Bank dan Nomor Rekening tujuan lalu tekan tombol BENAR Transfer ke Bank Mega Syariah dengan nomor rekening sebagai berikut: 506 9005 NO.REFERENSI (isikan 5 digit NO.REFERENSI) Kode Bank Mega Syariah : 506 Nomor Rekening : 9005 NO.REFERENSI Transfer ke Bank Syariah Mandiri dengan nomor rekening sebagai berikut: 451 9009027 NO.REFERENSI (isikan 5 digit NO.REFERENSI) Kode Bank Mega Syariah : 506 Nomor Rekening : 9009027 NO.REFERENSI Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 9 Pembayaran PIN Melalui Internet Banking Contoh transfer melalui fasilitas internet banking salah satu Bank nasional. 1. Login ke alamat website: http://klikbca.com 2. Setelah login pilih menu Transfer ke Bank Lain Pada menu Transfer ke Bank Lain pilihlah: a. Bank Tujuan : Bank Mega Syariah b. Nomor Rekening Tujuan : 9005 NO. REFERENSI (isikan 5 digit nomor referensi) c. Jumlah : sesuai total tagihan d. No. Referensi Nasabah : isikan saja sesuai nomor referensi Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 10 1. Login ke alamat website: https://bsmnet.syariahmandiri.co.id 2. Setelah login pilih menu Pembayaran di bagian Payment Pada menu Pembayaran pilihlah: a. Jenis Pembayaran : Universitas Islam Riau b. Nomor Pembayaran : isi dengan NO. REFERENSI (isikan 5 digit nomor referensi) Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 11 TATA CARA PENDAFTARAN ONLINE 1.

Kunjungi website resmi pendaftaran online mahasiswa baru Universitas Islam Riau di http://spmb.uir.ac.id 2. Isikan data personal dengan benar (Nama Lengkap, E-mail, No. HP, dan No PIN pendaftaran). Untuk keterangan pengisian data pada setiap kotak isian arahkan mouse pada tanda tanya (?) yang terdapat pada sisi kanan kotak isian. 3. Baca keterangan yang terdapat pada halaman upload foto. Perhatikan format dan ukuran foto yang akan di upload. Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 12 4. Isikan data yang terdiri dari: (Data Calon Mahasiswa, Data Sekolah Asal, Data Mahasiswa Pindah (jika pindahan), Data orang Tua/Wali dan Informasi dengan benar dan bertanggung jawab. Silahkan klik pada baris data untuk beralih ke isian data berikutnya. Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 13 5. Setelah selesai mengisi semua data pendaftaran, data-data pendaftaran akan ditampilkan secara singkat. 6. Silahkan Download Kartu Ujian/Kartu Tanda Peserta SPMB setelah selesai melakukan proses pendaftaran. Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 14 Contoh Kartu Ujian: PENTING!!! Nama Lengkap, Kelompok (IPA/IPS), Tipe Ujian (PBT/CBT) tidak dapat Anda ubah setelah Anda klik Download Kartu Ujian/Kartu Tanda Peserta SPMB. Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 15 TATA CARA UJIAN CBT CBT (Computer Based Test) adalah pola seleksi melalui ujian kompetensi yang diselenggarakan dengan menggunakan komputer. Calon mahasiswa dapat memilih maksimal dua pilihan program studi. Tes dilaksanakan di dalam Kampus Universitas Islam Riau untuk semua program studi. Hasil CBT dapat diperoleh segera setelah tes dilakukan. Berikut ini cara ujian dengan CBT. 1. Silahkan login dengan memasukkan nomor tes dan tanggal lahir 2. Data peserta ujian akan ditampilkan dilayar, klik tombol benar untuk lanjut 3. Sebelum mulai ujian, baca terlebih dahulu peraturan untuk mengikuti ujian CBT. Ceklis pada pernyataan Saya mengerti dan siap untuk mengikuti UJIAN dan klik tombol Mulai Ujian.

Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 16 4. Soal akan ditampilkan dilayar, untuk menjawab klik pilihan a, b, c, d,atau e. Tombol Selanjutnya dan Sebelumnya untuk pindah soal. 5. Jika sudah selesai klik tombol Selesai Ujian Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 17 6. Hasil tes akan langsung ditampilkan pada layar setelah selesai ujian TATA CARA UJIAN PBT PBT (Paper Based Test) adalah pola seleksi melalui ujian kompetensi yang diselenggarakan secara tertulis. Semua program studi melakukan pola seleksi calon mahasiswa menggunakan pola seleksi PBT. Ujian jalur PBT menggunakan Lembar Jawaban Komputer (LJK) dengan cara melingkari salah satu pilihan jawaban dengan pensil. Pemeriksaan hasil tes melalui jalur PBT menggunakan Scanner Lembar Jawaban Komputer. Berikut ini contoh kertas ujian PBT. Contoh LJK kelompok IPS Contoh LJK kelompok IPA Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 18 FAKULTAS DAN PROGRAM STUDI No 1 2 Fakultas HUKUM AGAMA ISLAM 3 TEKNIK 4 PERTANIAN 5 EKONOMI 6 FKIP 7 FISIPOL 8 9 PSIKOLOGI KOMUNIKASI Prodi Ilmu Hukum Ekonomi Islam / Syariah Pendidikan Agama Islam / Tarbiyah Teknik Sipil Teknik

Perminyakan Teknik Mesin Planologi / Teknik Perenc. Wilayah dan Kota Teknik Informatika Teknik Geologi Agroteknologi Agribisnis Budidaya Perairan Ekonomi Pembangunan Akuntansi Akuntansi Manajemen Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Matematika Pendidikan Biologi Pendidikan Olahraga / Penjaskesrek Pendidikan Kesenian / Sendratasik Pendidikan Ekonomi Akuntansi Administrasi Negara Administrasi Niaga Ilmu Pemerintahan Kriminologi Sekretaris Psikologi Ilmu Komunikasi JP)* S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 D3 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 S1 D3 S1 S1 Status A B B B B B B C C B A B B B B B B B B B B B B B B B B C B C JP)* Jenjang pendidikan Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 19 JADWAL SPMB No Jadwal Uraian Kegiatan 1 1 April s/d 30 April 2016 Penerimaan mahasiswa jalur PBUD 2 1 April s/d 11 Juni 2016 Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru (PCMB) gelombang I 3 13-14 Juni 2016 4 13 Juni 2016 Testing kelompok IPS 5 14 Juni 2016 Testing kelompok IPA 6

17 Juni 2016 Pengumuman gelombang I jalur PBT 7 17-25 Juni 2016 8 17 Juni s/d 16 Juli 2016 9 20 Juni s/d 30 Juli 2016 10 1 & 2 Agustus 2016 Testing gelombang II 11 1 Agustus 2016 Testing kelompok IPS 12 2 Agustus 2016 Testing kelompok IPA 13 5 Agustus 2016 Pengumuman gelombang II jalur PBT 14 5 s/d 13 Agustus 2016 15 5 s/d 13 Agustus 2016 16 15-17 Agustus 2016

17 18 Agustus 2016 Pelaksanaan tes SPMB jalur PBT gelombang I Print/Cetak Bukti Lulus bagi peserta yang dinyatakan lulus gelombang I Daftar ulang sekaligus membayar uang pangkal dan kewajiban keuangan lainnnya bagi yang dinyatakan lulus gelombang I Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru (PCMB) gelombang II Print/Cetak Bukti Lulus bagi peserta yang dinyatakan lulus gelombang II Verifikasi syarat pendaftaran mahasiswa baru gelombang I dan gelombang II, tes urine, pengambilan foto untuk KTM dan jaket almamater di kampus Universitas Islam Riau Pembinaan mahasiswa baru gelombang I & II Perkuliahan semeter ganjil mahasiswa baru Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 20 KEWAJIBAN MAHASISWA BARU Panduan Penerimaan Mahasiswa Baru - Universitas Islam Riau 21