FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG PENATALAKSANAAN ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DEKOMPENSASI KORDIS DI RUANG ICVCU RSUD

dokumen-dokumen yang mirip
PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG KOMUNIKASI TERAPEUTIK DENGAN PERILAKU PERAWAT

DAFTAR PUSTAKA. Abdullah, A Definisi dan Jenis Pengetahuan.

Widodo Kementerian Kesehatan Politeknik Kesehatan Surakarta Jurusan Keperawatan

FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA KARAKTERISTIK LANJUT USIA DENGAN PENGETAHUAN TENTANG HIPERTENSI DI KELURAHAN SRIWIDARI WILAYAH KERJA PUSKESMAS CIPELANG KOTA SUKABUMI

Promotif, Vol.4 No.2, April 2015 Hal 86-94

Fitri Arofiati, Erna Rumila, Hubungan antara Peranan Perawat...

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN KEPATUHAN MELAKSANAKAN PENDOKUMENTASIAN ASKEP DI RUANG RAWAT INAP RS JIH YOGYAKARTA ABSTRACT

HUBUNGAN BEBAN KERJA DENGAN KINERJA PERAWAT DI RSUD SARAS HUSADA PURWOREJO

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN MOTIVASI PERAWAT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH ROKAN HULU MELANJUTKAN PENDIDIKAN KE JENJANG SARJANA TAHUN 2014

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN METODE PENUGASAN DALAM MODEL PRAKTEK KEPERAWATAN PROFESIONAL (MPKP) DI RSUD WATES

Jurnal Kesehatan Kartika 7

HUBUNGAN PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG PEMBERIAN LABEL TRIASE DENGAN TINDAKAN PERAWAT BERDASARKAN LABEL TRIASE DI IGD RUMAH SAKIT PETROKIMIA GRESIK

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN PENDAPATAN DENGAN KEPATUHAN DALAM PERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUS DI RSUD dr. R. SOEDJATI PURWODADI

OLEH: Hernani L 1 Gerardina Sri Redjeki 2 Sudibyo Supardi 3 ARTIKEL ILMIAH

Dwi Sulistyowati Kementerian Kesehatan Politeknik Kesehatan Surakarta Jurusan Keperawatan. Keywords: Knowledge, Attitudes, Behaviors, Inos, Nurse.

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG LATIHAN RANGE OF MOTION (ROM) TERHADAP KETERAMPILAN KELUARGA DALAM MELAKUKAN ROM PADA PASIEN STROKE

DAFTAR PUSTAKA. Aditama, T.Y Manajemen Administrasi Rumah Sakit. Jakarta: UI. Ardiningsih, U Peran Orang Tua dan Pendidik dalam

Khodijah, Erna Marni, Hubungan Motivasi Kerja Terhadap Perilaku Caring Perawat di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Jiwa Tampan Provinsi Riau Tahun 2013

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PERSETUJUAN... KATA PENGANTAR... iii. DAFTAR ISI... vi. DAFTAR TABEL... ix. DAFTAR SKEMA... x

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN KETERAMPILAN PERAWAT DALAM MELAKUKAN TINDAKAN BANTUAN HIDUP DASAR (BHD) DI RSUD KABUPATEN KARANGANYAR

HUBUNGAN MUTU PELAYANAN KEPERAWATAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PADA KLIEN STROKE DI RSUD WATES

HUBUNGAN KINERJA PERAWAT DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING NASKAH PUBLIKASI

PENGARUH PELATIHAN PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN (P3K) TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN SISWI KELAS X TENTANG PERTOLOGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN

dalam bekerja, hal ini juga akan PENDAHULUAN Rumah Sakit Umum Pusat Dr. M. menyebabkan ketidakpuasan pasien dan Djamil Padang adalah rumah sakit Kelas

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN SIKAP PERAWAT DALAM PELAKSANAAN RONDE KEPERAWATAN DI RUANG ASTER DAN ICCU RSUD dr.

PERAN KELUARGA DALAM MERAWAT ANGGOTA KELUARGA DENGAN CVA DI RUMAH KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN KARAKTERISTIK PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN PROSEDUR TETAP (PROTAP) PERAWATAN LUKA OPERASI DI BLUD RSU CUT NYAK DHIEN MEULABOH TAHUN 2015

PENCAPAIAN KOMPETENSI TINDAKAN SUCTION DALAM PEMBELAJARAN PRAKTEK KLINIK MELALUI METODA BEDSIDE TEACHING

HUBUNGAN PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG MODEL ASUHAN KEPERAWATAN METODE TIM DENGAN IMPLEMENTASINYA DI RUANG BEDAH FLAMBOYAN RSUD DR SOETOMO SURABAYA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. B yang berkedudukan di jalan Prof. Dr. H. Aloei Saboe Nomor 91 RT 1 RW 4

Kata Kunci: Karakteristik Individu, Ketergantungan Daily Activity, Post Operasi Caesaria

TINGKAT KECEMASAN PASIEN PREOPERATIF PADA PEMBEDAHAN SEKSIO SESAREA DI RUANG SRIKANDI RSUD KOTA SEMARANG

HUBUNGAN BEBAN KERJA PERAWAT DENGAN SIKAP PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA NASKAH PUBLIKASI

HUBUNGAN ANTARA FUNGSI PERAWAT SUPERVISOR DENGAN MOTIVASI KERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUANG INSTALASI RAWAT INAP RSUD 45 KUNINGAN TAHUN 2015

BAB 7 KESIMPULAN DAN SARAN

PENATALAKSANAAN TUGAS KELUARGA DALAM PEMENUHAN NUTRISI DENGAN STATUS GIZI PENDERITA TB PARU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GAYAMAN MOJOANYAR MOJOKERTO

HUBUNGAN MOTIVASI KERJA DENGAN KEPUASAN PERAWAT PADA UNIT RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN MAJENE

HUBUNGAN ANTARA BEBAN KERJA PERAWAT DENGAN PENERAPAN KOMPENSASI PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RSUD MUNTILAN NASKAH PUBLIKASI

HUBUNGAN PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN METODE ASUHAN KEPERAWATAN PROFESIONAL(MAKP) DI INSTALASI RAWAT INAP

TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN YANG HOSPITALISASI. Nugrahaeni Firdausi

SAMSUL BAHRI. :Tingkat Pengetahuan, Diabetes Millitus, Kepatuhan Diet rendah glukosa

BAB 7 KESIMPULAN 7.1. Kesimpulan

Jurnal Keperawatan, Volume X, No. 2, Oktober 2014 ISSN

HUBUNGAN MOTIVASI KERJA PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN PERAN PERAWAT SEBAGAI EDUKATOR DI RUANG RAWAT INAP RSUD KAJEN KABUPATEN PEKALONGAN

HUBUNGAN PELAKSANAAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RUANG RAWAT INAP MELATI RSUD SUBANG. Ibrahim N. Bolla, S.Kp.

PERAN PERAWAT DALAM PELAKSANAAN PERSONAL HYGIENE MENURUT PERSEPSI PASIEN IMOBILISASI FISIK

HUBUNGAN ANTARA BEBAN KERJA PERAWAT DENGAN KINERJA PERAWAT DALAM MEMBERIKAN ASUHAN KEPERAWATAN. Yulianto

E-Jurnal Sariputra, Oktober 2016 Vol. 3(3)

ABSTRACT. Ranti Susanti 1), Wahyuningsih Safitri 2), Anissa Cindy Nurul Afni 3) ABSTRAK

HUBUNGAN BEBAN KERJA DENGAN JUMLAH PERAWAT DI PUSKESMAS WAEPANA KECAMATAN SOA KABUPATEN NGADA PROPINSI NTT TAHUN 2013

HUBUNGAN MINAT IBU MENYUSUI DENGAN PERAWATAN PAYUDARA DI RS PKU MUHAMMADIYAH KOTAGEDE

HUBUNGAN STATUS GIZI PRE OPERATIF DENGAN PENYEMBUHAN LUKA OPERASI

Windi Tatinggulu*, Rooije.R.H.Rumende**, Tinneke Tololiu**.

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN MOTIVASI KEMOTERAPI PASIEN KANKER PAYUDARA DI RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN. Manuscript

HUBUNGAN PERAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KESEMBUHAN PADA PENDERITA TB PARU DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU UNIT MINGGIRAN YOGYAKARTA

Oleh : R Noucie Septriliyana dan Wiwi Endah Sari Stikes A. Yani Cimahi

Purwandita Anggarini, Lutfi Nurdian Asnindari STIKES Aisyiyah Yogyakarta

I r d a w a t i * Winarsih Nur Ambarwati **

TINGKAT PENGETAHUAN KELUARGA DAN KESIAPAN KELUARGA DALAM MERAWAT ANGGOTA KELUARGA YANG MENDERITA STROKE DI DESA KEBAKKRAMAT KARANGANYAR

HUBUNGAN GAYA BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR KDPK I PADA MAHASISWA PRODI D-IV BIDAN PENDIDIK REGULER STIKES AISYIYAH YOGYAKARTA TAHUN 2012/2013

Marieta K. S. Bai, SSiT, M.Kes. Abstract

*Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Sam Ratulangi, Manado

Jurnal Keperawatan, Volume XII, No. 2, Oktober 2016 ISSN

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI PERAWAT DENGAN SIKAP PERAWAT DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUAL PASIEN RAWAT INAP DI RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN

Ni Luh Adik Gustini, Santi Damayanti ABSTRACT

BAB I PENDAHULUAN. Keperawatan di Indonesia saat ini masih dalam suatu proses. perawat Indonesia harus mampu memberikan asuhan keperawatan secara

Oleh : Muskhab 2 ABSTRACT

GAMBARAN PELAKSANAAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PADA PASIEN PRE OPERASI DI RUANG DADALI RSUD CIDERES KABUPATEN MAJALENGKA TAHUN Oleh : Arni Wianti

HUBUNGAN RELAKSASI PERNAPASAN DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN PENURUNAN TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN ASMA BRONKHIALE DI RUANG BOUGENVILLE 2 RSUD KUDUS

Jurnal Keperawatan Muhammadiyah 2 (1) 2017

BAB III METODE PENELITIAN

Alfi Ari Fakhrur Rizal 1 ; Shofa Chasani 2 ; Bambang Edi Warsito 3 ABSTRAK

Umi Sa adah, Asih Setyorini

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. dalam kriteria penelitian atau masuk dalam drop out sehingga tersisa 105

EKA PUTRI CHRYSMADANI NIM: P

ARTIKEL PUBLIKASI ILMIAH

HUBUNGAN SUPERVISI DENGAN PENDOKUMENTASIAN BERBASIS KOMPUTER YANG DIPERSEPSIKAN PERAWAT PELAKSANA DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD BANYUMAS JAWA TENGAH

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGETAHUAN PERAWAT DALAM MENGHADAPI CARDIAC ARREST DI RSUP PROF R. D. KANDOU MANADO

e-journal Keperawatan (e-kp) Volume 5 Nomor 1, Februari 2017

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta. Ali, Zaidin. (2010). Dasar-dasar dokumentasi keperawatan. Jakarta : EGC.

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI MAHASISWA TENTANG MUTU PELAYANAN POLIKLINIK DIAN NUSWANTORO DENGAN KEPUTUSAN PEMANFAATAN ULANG DI UPT POLIKLINIK DIAN

Kata Kunci : Pengetahuan, Pemberian ASI, ASI Eksklusif.

Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan, Volume 10, No. 3, Oktober 2014

PENGETAHUAN PASIEN TENTANG PENYAKIT GASTRITIS DI RSUD GAMBIRAN KOTA KEDIRI

BAB I PENDAHULUAN. pelayanan kesehatan. Penentu citra institusi pelayanan. akan terlihat dari asuhan keperawatan yang telah diberikan kepada klien.

ERY SANDI NIM I

HUBUNGAN PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN KELENGKAPAN DOKUMENTASI ASUHAN KEPERAWATAN DI RSUD dr.soekardjo KOTA TASIKMALAYA

HUBUNGAN PELATIHAN PEMBERIAN MAKANAN PADA BAYI DAN ANAK (PMBA) DENGAN KETERAMPILAN KONSELING PADA BIDAN DI WILAYAH KAWEDANAN PEDAN TAHUN 2014

PENINGKATAN KEMAMPUAN INTERPRETASI ELECTROCARDIOGRAM (ECG) PERAWAT DENGAN PEMBELAJARAN PELATIHAN DAN MULTIMEDIA DI RSUD DR.

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU IBU DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN NUTRISI ANAK BATITA MALNUTRISI DI POSYANDU DESA SEMBUNGAN BOYOLALI

Patria Asda STIKES Wira Husada Yogyakarta ABSTRACT

HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN KEPERAWATAN DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP DI RSU BETHESDA GMIM TOMOHON

BAB I PENDAHULUAN.

Elisa Dosen Prodi Keperawatan Poltekkes Kemenkes Semarang ABSTRAK

Oleh : Aat Agustini ABSTRAK

HUBUNGAN PERSEPSI TENTANG KOMUNIKASI KEPALA BIDANG PELAYANAN KEPERAWATAN DENGAN KINERJA PERAWAT PELAKSANA

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG REKAM MEDIS DENGAN KELENGKAPAN PENGISIAN CATATAN KEPERAWATAN JURNAL PENELITIAN MEDIA MEDIKA MUDA

GAMBARAN SIKAP PERAWAT DALAM KOMUNIKASI TERAPEUTIK PADA ANAK USIA BALITA OVERVIEW ATTITUDE OF NURSES IN COMMUNICATION THERAPEUTIC IN CHILDREN

HUBUNGAN PERILAKU CARING PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI BANGSAL RAWAT INAP WARDAH RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING

Transkripsi:

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG PENATALAKSANAAN ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DEKOMPENSASI KORDIS DI RUANG ICVCU RSUD Dr.MOEWARDI Widodo Politeknik Kesehatan Surakarta Jurusan Keperawatan Abstract : Knowledge, Management, Nursing Care Application Of Cardiac Decompensation. This study is a non-experimental quantitative research using correlation descriptive method. Research subjects are nurses who provide nursing care in patients with cardiac decompensation. There are 22 people as respondents. the form of data collection is using questionnaire. The Data analysis techniques using the Rank Spearman.The results show the value of the bivariate analysis Rank Spearman formula that there is no correlation between nurse s age with the nurse's knowledge about the management of the nursing care of patients with cardiac decompensation, shown as calculated values of r count < r table (0, 082 <.428). there is no correlation between level of a nurse's knowledge education about management of the nursing care of patient with cardiac decompensation shown as calculated values of r count < r table (0.290 < 0.428), there is no correlation between the long time of nurse working with the nurse s knowledge about the management of nursing care of patients with cardiac decompentation, shown as the value of r count < r table (0.245 < 0.428), and there is a correlation between training program with the knowledge of nurse on the management of the of the patients nursing care with cardiac decompensation which is counted r count < r table (0.542> 0.428). There is a correlation between training factor with the nurses knowledge about nursing care management of patients with cardiac decompensation Keywords : Knowledge, Management, Nursing Care Application Of Cardiac Decompensation. Abstak : Pengetahuan, Penatalaksanaan, Asuhan Keperawatan Dekompensasi Kordis. Tujuan penilitian ini adalah Mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan pasien Dekompensasi Kordis di ruang ICVCU RSUD Dr. Moewardi Surakarta. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif non eksperimental menggunakan metode deskriptif koleratif. Subjek penelitian adalah perawat pelaksana yang memberikan asuhan keperawatan pada pasien dekompensasi kordis sebanyak 22 orang Pengumpulan data berupa kuesioner. Teknik analisis data dengan menggunakan Rank Spearman. Hasil penelitian menunjukkan nilai analisis bivariat rumus Rank Spearman bahwa tidak ada hubungan antara umur dengan penatalaksanaan asuhan keperawatan pasien dekompensasi kordis dengan nilai r hitung < r tabel (0, 082 < 0,428), tidak ada hubungan antara tingkat pendidikan dengan pengetahuan perawat tentang pasien dekompensasi kordis dengan nilai r hitung < r tabel (0,290<0,428), tidak ada hubungan antara lama kerja dengan 55

56 Jurnal Keperawatan Global, Volume 1, No2, Desember 2016 hlm 55-103 pasien dekompensasi kordis dengan r hitung < r tabel (0,254 < 0,428), dan ada hubungan antara pelatihan dengan penatalaksanaan asuhan keperawatan pasien dekompensasi kordis dengan r hitung > r table (0,542 > 0,428). Ada hubungan antara faktor pelatihan dengan penatalaksanaan asuhan keperawatan pasien dekompensasi kordis Kata Kunci : Pengetahuan, Penatalaksanaan, Asuhan Keperawatan Dekompensasi Kordis, PENDAHULUAN Prevalensi penyakit jantung di Indonesia dari tahun ke tahun terus meningkat berdasarkan data RS Jantung Harapan Kita, peningkatan kasus dimulai pada tahun 1997 dengan 248 kasus, kemudian melaju dengan pesat hingga mencapai puncak tahun 2000 dengan 532 kasus. Kematian akibat penyakit jantung tahun 2000 hanya 4,3% jumlah yang lebih kecil dibandingkan dengan insiden pada tahun 1999 sejumlah 12,2% (Hidayati, 2001). Tahun 2006 kasus gagal jantung di rawat inap dan rawat jalan Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo Jakarta terdapat 3,32% dari total 11.711 pasien (Rahmawati, 2007). Sedangkan berdasarkan survey yang dilakukan penulis di Ruang ICCU RSUD Dr. Moewardi Surakarta, jumlah penderita dekompensasi kordis tahun 2008 ada 50 orang. Pengetahuan yang tinggi akan menimbulkan seseorang lebih mampu dan bersedia menerima tanggung jawab (Gibson dkk, 1996), dengan pengetahuan yang tinggi penatalaksanaan pada pasien dekompensasi kordis akan dilakukan dengan benar sesuai prosedur yang telah di tetapkan dan penuh tanggung jawab sehingga mengurangi angka kematian pasien dekompensasi kordis yang setiap tahunnya meningkat. Penatalaksanaan untuk mengurangi angka kematian karena penyakit gagal jantung kongestif adalah menurunkan kerja jantung, untuk meningkatkan curah jantung dan kontraktilitas miokard dan untuk menurunkan retensi garam dan air (Hudak dan Gallo, 1997). Tirah baring merupakan salah satu cara untuk menurunkan aktifitas seluruh kebutuhan kerja jantung, volume intravaskuler melalui induksi deuresis berbaring (Hudak & Gallo, 2002). Tujuan dari penelitian ini adalah Mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan pasien Dekompensasi Kordis di ruang ICVCU RSUD Dr. Moewardi Surakarta METODE PENELITIAN Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif, non eksperimental metode yang digunakan adalah deskriptif korelational dengan pendekatan Crossectional. Rancangan penelitian ini adalah deskriptif korelasi yaitu rancangan penelitian dengan maksud untuk menggambarkan hubungan pengetahuan, umur, pendidikan, pelatihan dan lama kerja dengan penatalaksanaan pasien Dekompensasi Kordis. HASIL PENELITIAN A. Analisa Univariat Karakteristik responden dengan berdasarkan umur, pendidikan, lama kerja,

Widodo, Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan 57 pelatihan, dan pengetahuan perawat tentang penatalaksanaan asuhan keperawatan pada pasien Dekompensasi Kordis sebagai berikut: 1. Karakteristik responden berdasarkan umur Tabel 1 Distribusi Frekuensi Umur Responden No. Umur Jumlah Persentase 1. 21 35 tahun 2. 36 45 tahun 13 59,1 7 31,8 3. > 46 tahun 2 9,1 responden yang diteliti terdapat 13 responden (59,1%) yang berumur 21-35 tahun, 7 responden (31,8%) yang berumur 36-45 tahun dan 2 responden (9,1%) yang berumur > 46 tahun. 2. Karakteristik responden berdasarkan tingkat pendidikan No. Tabel 2 Distribusi Frekuensi Tingkat Pendidikan Responden Tingkat Pendidikan Jumlah Persentase 1. SPK 2 9,1 2. D3 Keperawatan 15 68,2 3. S1 Keperawatan 5 22,7 responden yang diteliti terdapat 2 responden (9,1%) berpendidikan SPK, 15 responden (68,2%) yang berpendidikan D3 Keperawatan dan 5 responden (22,7%) yang 5 di bawah ini: 3. Karakteristik responden berdasarkan lama kerja Tabel 3 Distribusi Frekuensi Lama Kerja Responden No. Lama Kerja Jumlah Persentase 1. < 5 tahun 9 40,9 2. 5 10 tahun 5 22,7 3. > 10 tahun 8 36,4 responden yang diteliti terdapat 9 responden (40,9%) dengan lama kerja < 5 tahun, 5 responden (22,7%) dengan lama kerja 5 10 tahun, dan 8 responden (36,4%) dengan lama kerja > 10 tahun. 4. Karakteristik responden berdasarkan Pelatihan Tabel 4 Distribusi Frekuensi Pelatihan Responden No. Pelatihan Jumlah Persentase 1. 0 kali 5 22,7 2. 1 2 kali 12 54,5 3. 3 4 kali 5 22,7 responden yang diteliti terdapat 5 responden (22,7%) dengan pelatihan 0 kali, 12 responden (54,5%) dengan pelatihan 1-2 kali, dan 5 responden (22,7%) dengan pelatihan 3-4 kali. 5. Karakteristik responden berdasarkan Pengetahuan Tabel 5 Distribusi Frekuensi Pengetahuan Responden No. Pengetahuan Jumlah Persentase 10 45,5 1. Baik (75% - 100%) 2. Cukup (50% - 12 54,5 75%) 3. Kurang (< 50%) 0 0

58 Jurnal Keperawatan Global, Volume 1, No2, Desember 2016 hlm 55-103 responden yang diteliti terdapat 12 responden (54,5%) memiliki pengetahuan cukup, 10 responden (45,5%) dengan pengetahuan baik dan tidak ada responden yang memiliki pengetahuan kurang. Hubungan antara umur dengan pasien Dekompensasi Kordis. Hasil analisis hubungan antara umur dengan pengetahuan perawat tentang penatalaksanaan asuhan menggunakan uji non parametrik Rank Spearmant dengan bantuan SPSS for windows versi 15.0 diperoleh hasil sebagai berikut: Tabel 6 Hasil Uji Korelasi Umur dengan Pengetahuan Variabel r hitung r table Umur * 0,082 0,428 Pengetahuan Berdasarkan tabel di atas, diperoleh perbandingan nilai r hitung Rank Spearman sebesar 0,082, nilai r tabel sebesar 0,428. Karena r hitung < r tabel (0,082 < 0,428) maka hipotesis Ho diterima dan Ha ditolak. Hal ini menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara umur dengan pengetahuan perawat tentang penatalaksanaan asuhan di ruang ICVCU RSUD Dr. Moewardi Surakarta Tahun 2011. Hasil analisis hubungan antara tingkat pendidikan dengan pengetahuan perawat tentang penatalaksanaan asuhan di ruang ICVCU RSUD Dr. Moewardi Surakarta Tahun 2011 adalah sangat rendah menggunakan uji non parametrik Rank Spearmant diperoleh hasil sebagai berikut: PEMBAHASAN 1. Karakteristik responden Karakteristik umur responden, dari 22 responden yang diteliti terdapat 13 responden (59,1%) yang berumur 21-35 tahun, 7 responden (31,8%) yang berumur 36-45 tahun dan 2 responden (9,1%) yang berumur > 46 tahun. Umur antara 21-35 tahun merupakan usia yang produktif, maka distribusi tenaga perawat di ruang ICVCU merupakan usia yang produktif. Menurut Purwanto (2005) bahwa saat yang paling produktif dalam masa hidup seseorang untuk mencapai puncak karirnya berbeda beda tergantung jenis pekerjaan dan individu yang bersangkutan. Pekerjaan pekerjaan yang membutuhkan kekuatan, kecepatan dan kecermatan gerak usia yang paling efektif adalah sekitar 25 29 tahun. Karakteristik tingkat pendidikan responden, dari 22 responden yang diteliti terdapat 2 responden (9,1%) berpendidikan SPK, 15 responden (68,2%) yang berpendidikan D3 Keperawatan dan 5 responden (22,7%) yang berpendidikan S1 Keperawatan. Dilihat dari latar belakang pendidikan, responden mempunyai tingkat pendidikan yang cukup tinggi, di mana responden berpendidikan SPK, D3 dan S1 Keperawatan. Berdasarkan tabel 8 di atas, dapat diketahui bahwa mayoritas responden memiliki tingkat pendidikan Diploma 3 Keperawatan (68,2%). Menurut Nurachmah (2000) bahwa untuk menjadi perawat professional pemula adalah lulusan Diploma 3 Keperawatan, sedangkan perawat professional harus Sarjana (Ners) mereka yang lulusan

Widodo, Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan 59 Diploma 3 secara keilmuan sudah mendapatkan cukup bekal untuk memberikan Asuhan Keperawatan pada pasien. Disamping pendidikan formal yang dimiliki setiap perawat juga mendapatkan pelatihan guna meningkatkan keterampilan perawat. Sedangkan menurut Grossman (1999), pendidikan merupakan salah satu KDM yang diperlukan untuk pengembangan diri. Semakin tinggi tingkat pendidikan, semakin mudah mereka menerima serta pengembangkan pengetahuan dan teknologi, sehingga akan meningkatkan produktifitas yang pada akhirnya akan meningkatkan kesejahteraan keluarga. Karakteristik lama kerja responden, dari 22 responden yang diteliti terdapat 9 responden (40,9%) dengan lama kerja < 5 tahun, 5 responden (22,7%) dengan lama kerja 5 10 tahun, dan 8 responden (36,4%) dengan lama kerja > 10 tahun. sebagian besar (40,9%) responden memilki lama kerja < 5 tahun. Menurut Gibson, dkk (1997), masa kerja seseorang akan menentukan prestasi individu yang merupakan dasar prestasi dan kinerja organisasi. Semakin lama seseorang bekerja di suatu organisasi, maka tingkat prestasi individu akan semakin meningkat yang dibuktikan dengan tingginya tingkat penjualan dan akan berdampak kepada kinerja dan keuntungan organisasi yang menjadi lebih baik, sehingga memungkinkan untuk mendapatkan promosi atau kenaikan jabatan. Karakteristik pelatihan responden, dari 22 responden yang diteliti terdapat 5 responden (22,7%) dengan pelatihan 0 kali, 12 responden (54,5%) dengan pelatihan 1-2 kali, dan 5 responden (22,7%) dengan pelatihan 3-4 kali. Pelatihan adalah suatu bentuk infestasi jangka panjang dimaksudkan untuk membantu meningkatkan kemampuan para pegawai dalam melaksanakan tugas (Siagian, 1996). Karakteristik pengetahuan responden, dari 22 responden yang diteliti terdapat 12 responden (54,5%) memiliki pengetahuan cukup, 10 responden (45,5%) dengan pengetahuan baik dan tidak ada responden yang memiliki pengetahuan kurang. Sebagian besar (54,5%) perawat memiliki pengetahuan cukup. Pengetahuan responden tentang penatalaksanaan pasien Dekompensasi Kordis juga ditemukan kategori cukup, hal ini disebabkan perawat yang bekerja di ruang ICVCU RSUD Dr. Moewardi Surakarta mempunyai latar belakang pendidikan, dan lama bekerja yang berbeda-beda serta minimnya pengalaman. Pengetahuan adalah hasil penginderaan manusia, atau hasil tahu seseorang terhadap objek melalui indera yang dimilikinya. Pengetahuan merupakan domain yang sangat penting untuk terbentuknya tindakan seseorang. Dari pengalaman dan penelitian, ternyata perilaku yang didasari pengetahuan akan lebih langgeng dari pada perilaku yang tidak didasari pengetahuan (Notoatmodjo, 2005). 2. Hubungan antara umur dengan pasien Dekompensasi Kordis. Berdasarkan hasil perhitungan uji statistik menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara umur dengan pasien Dekompensasi Kordis. Hal ini dibuktikan dari uji statistik yang diperoleh perbandingan nilai r hitung Rank Spearmant sebesar 0,082, nilai r tabel

60 Jurnal Keperawatan Global, Volume 1, No2, Desember 2016 hlm 55-103 sebesar 0,428. Karena r hitung < r tabel (0,082 < 0,428) maka hipotesis Ho diterima dan Ha ditolak. Hasil di atas tidak sejalan dengan teori yang dikemukakan oleh Suliha (2002) bahwa umur mempengaruhi terhadap daya tangkap dan pola pikir seseorang. Semakin bertambah umur akan semakin berkembang pula daya tangkap, pola pikir, kemampuan intelektual, motorik, pemecahan masalah dan kemampuan verbalnya. Sebaliknya menjelang usia lanjut atau pada umur tertentu kemampuan penerimaan atau mengingat suatu pengetahuan dan perkembangan mental tidak secepat ketika berumur belasan tahun (Suliha, 2002). Penelitian ini juga tidak sesuai dengan pendapat Gibson, dkk, (1997) yang menyatakan bahwa pada umur 40 54 tahun merupakan tahap perawatan, yang ditandai dengan usaha untuk stabilisasi dari hasil usaha masa lampau. Pada tahap ini seseorang akan memerlukan penghargaan, tetapi banyak juga yang mempunyai pengalaman kritis dimana kesehatan mulai memburuk dan rasa khawatir yang tinggi dan tidak membutuhkan lagi peningkatan karir dan akibatnya prestasi kerja menurun. Hal ini menjelaskan bahwa tindakan dan pengetahuan perawat tidak tergantung pada kekuatan fisik dan kesehatan seseorang yang dipengaruhi umurnya. Pengetahuan perawat dalam pasien Dekompensasi Kordis merupakan kewajiban yang dilaksanakan berdasarkan standar prosedur yang telah ditetapkan. 3. Hubungan antara tingkat pendidikan dengan pasien Dekompensasi Kordis Berdasarkan hasil perhitungan uji statistik menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara tingkat pendidikan dengan pasien Dekompensasi Kordis. Hal ini dibuktikan dari uji statistik yang diperoleh perbandingan nilai r hitung Rank Spearmant sebesar 0,290, nilai r tabel sebesar 0,428. Karena r hitung < r tabel (0,290 < 0,428) maka hipotesis Ho diterima dan Ha ditolak. Dilihat dari latar belakang pendidikan, responden yang berpendidikan SPK masih ada yaitu sebanyak 2 responden, namun saat ini pendidikan SPK sudah tidak ada lagi di Indonesia dan digantikan dengan jenjang pendidikan diploma tiga sehingga dua responden tersebut sekarang dalam proses pendidikan S1. Berdasarkan wawancara yang dilakukan oleh peneliti terhadap kepala ruang, meskipun tingkat pendidikan perawat hanya SPK namun pengetahuannya tidak kalah dengan yang tingkat pendidikannya S1 Keperawatan karena perawat tersebut sedang menjalani pendidikan S1dan juga pernah mengikuti pelatihan. Pengetahuan responden juga sebagian besar tergolong cukup. Akan tetapi peningkatan pengetahuan ini tidak mutlak disebabkan karena pendidikan formal saja, tetapi bisa disebabkan karena faktor-faktor lain yang berhubungan dengan pengetahuan. Sebagaimana disampaikan oleh Notoatmodjo (2007) yang menjelaskan bahwa pengetahuan berhubungan dengan banyak faktor, meliputi faktor internal, seperti kesehatan, intelegensi, perhatian, minat dan faktor eksternal seperti keluarga, metode pembelajaran, masyarakat. Selain itu pengetahuan ini juga bisa berhubungan

Widodo, Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan 61 dengan tingkat pendidikan, informasi, budaya, pengalaman, dan sosial ekonomi (Suliha, 2002). Umur dan pekerjaan juga bisa berhubungan dengan pengetahuan, sebagaimana disampaikan oleh Asrofudin (2010). Sehingga belum berarti seseorang yang berpengetahuan tinggi mutlak berpendidikan tinggi pula, karena banyak faktor yang berhubungan dengan pengetahuan seseorang tersebut. 4. Hubungan antara lama kerja dengan pasien Dekompensasi Kordis. Berdasarkan hasil perhitungan uji statistik menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara lama kerja dengan pasien Dekompensasi Kordis. Hal ini dibuktikan dari uji statistik yang diperoleh perbandingan nilai r hitung Rank Spearmant sebesar 0,254, nilai r tabel sebesar 0,428. Karena r hitung <r tabel (0,254 < 0,428) maka hipotesis Ho diterima dan Ha ditolak. Untuk menunjukkan kuat rendahnya hubungan antara lama kerja dengan pengetahuan perawat tentang penatalaksanaan asuhan di ruang ICVCU Surakarta Tahun 2011 dapat dilihat dalam interpretasi koefisien korelasi menurut Sugiyono (2007) dengan r hitung sebesar 0,254 maka menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara lama kerja dengan pasien Dekompensasi Kordis di ruang ICVCU Surakarta Tahun 2011 termasuk kategori rendah. Menurut Gibson, dkk (1997), masa kerja seseorang akan menentukan prestasi individu yang merupakan dasar prestasi dan kinerja organisasi. Semakin lama seseorang bekerja di suatu organisasi, maka tingkat prestasi individu akan semakin meningkat yang dibuktikan dengan tingginya tingkat penjualan dan akan berdampak kepada kinerja dan keuntungan organisasi yang menjadi lebih baik, sehingga memungkinkan untuk mendapatkan promosi atau kenaikan jabatan. Dilihat dari lama kerja, sebagian besar responden mempunyai lama kerja <5 tahun dan sebagian responden lama kerjanya > 10 tahun. Sedangkan untuk pengetahuan responden hasilnya tidak begitu jauh, responden dengan pengetahuan cukup sebanyak 12 responden dan responden yang pengetahuannya baik 10 responden. Akan tetapi peningkatan pengetahuan ini tidak mutlak disebabkan karena lama kerja saja, tetapi bisa disebabkan karena faktor-faktor lain yang berhubungan dengan pengetahuan. Sebagaimana disampaikan oleh Notoatmodjo (2007) yang menjelaskan bahwa pengetahuan berhubungan dengan banyak faktor, meliputi faktor internal, seperti kesehatan, intelegensi, perhatian, minat dan faktor eksternal seperti keluarga, metode pembelajaran, masyarakat. Sehingga belum berarti seseorang yang berpengetahuan tinggi mutlak mempunyai masa kerja yang lama, karena banyak faktor yang berhubungan dengan pengetahuan seseorang tersebut, tidak hanya masa kerja. 5. Hubungan antara pelatihan perawat dengan pasien Dekompensasi Kordis. Berdasarkan hasil perhitungan uji statistik menunjukkan bahwa ada hubungan antara pelatihan dengan

62 Jurnal Keperawatan Global, Volume 1, No2, Desember 2016 hlm 55-103 pasien Dekompensasi Kordis. Hal ini dibuktikan dari uji statistik yang diperoleh perbandingan nilai r hitung Rank Spearmant sebesar 0,542, nilai r tabel sebesar 0,428. Karena r hitung > r tabel (0,542 >0,428) maka hipotesis Ho ditolak dan Ha diterima. Untuk menunjukkan kuat rendahnya hubungan antara pelatihan dengan pasien Dekompensasi Kordis di ruang ICVCU Surakarta Tahun 2011 dapat dilihat dalam interpretasi koefisien korelasi menurut Sugiyono (2007) pada tabel 9, dengan r hitung sebesar 0,542 maka menunjukkan bahwa ada hubungan antara pelatihan dengan pengetahuan perawat tentang penatalaksanaan asuhan di ruang ICVCU Surakarta Tahun 2011 termasuk kategori sedang. KESIMPULAN DAN SARAN 1. Tidak ada hubungan antara umur dengan pasien Dekompensasi Kordis RSUD Dr. Moewardi 2. Tidak ada hubungan antara tingkat pendidikan dengan pengetahuan perawat tentang penatalaksanaan asuhan keperawatan pasien Dekompensasi Kordis RSUD Dr. Moewardi 3. Tidak ada hubungan antara lama kerja dengan pasien Dekompensasi Kordis RSUD Dr. Moewardi 4. Ada hubungan antara pelatihan dengan pasien Dekompensasi Kordis RSUD Dr. Moewardi DAFTAR RUJUKAN Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek Cetakan Ketigabelas.Jakarta:Rineka Cipta Asrofudin. (2010). Faktot-Faktor yang Mempengaruhi Pengetahuan. Oktober 29, 2010. http://www.canboyz.co.cc Black. J. M. & Jacob E. M. (1993). Lucman and Surensen, Medical Surgical Nursing: a Psycophisologi Approach 4th ed. W. B. Saunders, Philadelphia Brunner & Suddarth. (2001). Buku Ajar Keperawatan Medikal-Bedah Edisi 8. Jakarta: EGC Depkes RI. (1998). Standart Tenaga Keperawatan Di Rumah Sakit (Cetakan Pertama). Jakarta: Depkes Doenges M.E, Moorhouse, M.F. & Geissler, A.C. (1999). Rencana Asuhan Keperawatan, Pedoman untuk Perencanaan dan Pendokumentasian Perawatan Pasien, Edisi 3. Jakarta : EGC Gibson, JK.et al. (1997). Perilaku Struktur Proses Jilid 1Edisi ke-8. Jakarta: Bina Aksara Rupa Hastono, S.P. (2007). Analisa Data Kesehatan. Jakarta:Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia Hudak, C.M & Gallo, B.M. (1997). Keperawatan Kritis:Pendekatan Holistik, Edisi 6, Vol.1. Jakarta:EGC Mandey,FC. (2004). Pengetahuan.http:www.hayati.leb. com, rudy et/manday, htm, Alk.Akses tanggal 11 Mei 2009

Widodo, Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan 63 Mansjoer, A. (2001). Kapita Selekta Kedokteran Edisi Ketiga. Jakarta : Media Aescapileus Maryoto, J. (2009). Dekompensatio Cordis. http://idmgarut.wordprees.com/wp -comments-post.php, di peroleh tanggal 4 Maret 2010 Nurachmah, E. (2000). Legislasi Keperawatan. Makalah Seminar Sehari PSIK UGM Yogyakarta Nursalam. (2008). Konsep & Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan Edisi 2. Jakarta : Salemba Medika Price S.A & Wilson, L.M. (1994). Patofisiologi, Konsep Klinis Proses-Proses Penyakit, Edisi 4, Buku 1. Jakarta : EGC Purwanto, H. 2005. Pengantar Perilaku Manusia. Jakarta: EGC Purwanto, Ngalim. (2000).Psikologi Pendidikan.Bandung: PT Remaja Rosda karya Robbin, S. (2001). Perilaku Organisasi. Jakarta. PT INDEKS Kelompok GRAMEDIA Siagian, Sondong P. (1996). Management Sumber Daya Manusia. Jakarta : Bumi Aksara Sugeng, J. I & Sitompul Barito. (2004). Buku ajar kardiologi, edisi kelima. FKUI : Jakarta Sugiyono. (2007). Statistik untuk Penelitian. Bandung. Alfabeta Suliha, U. (2002). Pendidikan Kesehatan Dalam Keperawatan.Jakarta:EGC Sunaryo. (2004). Psikologi Untuk Keperawatan. Jakarta:EGC Tabrani. (1998). Agenda Gawat Darurat Jilid 2. Bandung : Alumni Bandung Tucker, S.M. (1998). Standar Perawatan Pasien. Jakarta : EGC Wasis. (2008). Pedoman Riset Praktis Untuk Profesi Perawat. Jakarta: EGC