BAB I PENDAHULUAN. dibukukan oleh perusahaan setiap tahunnya (Siahaan 2012).

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

@UKDW BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG. Analisis laporan keuangan berkaitan erat dengan bidang akuntansi. Akuntansi

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan merupakan salah satu instrumen penting dalam

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. kinerja perusahaan dalam suatu periode tertentu. Tujuan dari laporan keuangan

1.1 Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN. Informasi akuntansi yang tercantum dalam laporan keuangan haruslah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Dalam struktur penerimaan negara, penerimaan pajak memiliki peranan

BAB I PENDAHULUAN. keuangan merupakan cara untuk menyampaikan informasi-informasi dan. manajemen perusahaan untuk periode mendatang.

BAB I PENDAHULUAN. menghubungkan pihak-pihak yang berkepentingan di dalam perusahaan. Pihakpihak

BAB I PENDAHULUAN PENDAHULUAN. sehubungan dengan semakin gencarnya publikasi tentang kecurangan (fraud)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KOEFISIEN RESPON LABA

BABI PENDAHULUAN. F okus utama pelaporan keuangan adalah informasi tentang Jaba dan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN. tentang seluruh aktivitas-aktivitas yang dilakukan suatu perusahaan. Laporan

perusahan. Nilai perusahaan terdiri dari dua komponen, yaitu assets in place dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan aktivitas di Bursa Efek Indonesia kini berkembang pesat.

BAB I PENDAHULUAN. Earning Response Coefficient merupakan ukuran atas tingkat abnormal

BAB I PENDAHULUAN I.1 LATAR BELAKANG MASALAH. Perkembangan dunia bisnis di Indonesia beberapa tahun terakhir ini sangatlah

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan berkembangnya zaman, setiap orang memiliki tuntutan hidup yang

BAB I PENDAHULUAN. penting dalam proses pengukuran maupun penilaian kinerja suatu

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan sebuah negara yang memiliki potensi ekonomi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. pemakai lainnya untuk proses pengambilan keputusan. Informasi yang

BAB 1 PENDAHULUAN. ( perusahaan ) sebagai modal. Dalam beberapa tahun belakang ini, pasar modal

BAB 1 PENDAHULUAN. oleh investor sebagai sinyal yang buruk bagi perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. hasil sesuai dengan harapan yaitu mendapatkan laba yang maksimal. Manajemen

BAB I PENDAHULUAN. dalam pelaporan keuangan adalah laporan keuangan itu sendiri. Menurut Belkaui

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. public (Juniati, 2012). Laporan keuangan merupakan informasi yang harus disampaikan oleh

akan datang. Pada umumnya dari seluruh informasi yang disajikan oleh

BAB I PENDAHULUAN. keberlangsungan suatu perusahaan, terutama perusahaan-perusahaan yang sudah

BAB I PENDAHULUAN UKDW. Semakin baik prestasi perusahaan akan meningkatkan harga saham

BAB I PENDAHULUAN. menanamkan modal pada perusahaan tersebut. Untuk memperoleh modal dari

BAB I PENDAHULUAN. Investasi merupakan penempatan sejumlah dana pada saat ini dengan harapan

BAB I PENDAHULUAN. keuangan. Sebagai pemakai dan penyedia laporan keuangan, investor dan

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan Go Public adalah perusahaan terbuka yang melakukan kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. Setiap perusahaan yang go public wajib menerbitkan laporan keuangan.

BAB I PENDAHULUAN. Dari waktu ke waktu perkembangan dunia usaha terus semakin meningkat yang

BAB I PENDAHULUAN. saham, pemerintah, kreditur, dan lain-lain (Rachmawati, 2008) Semakin berkembangnya pasar modal di Indonesia pada saat ini yang

BAB I PENDAHULUAN. laporan perubahan ekuitas dan laporan arus kas. Fokus utama pelaporan keuangan. adalah informasi mengenai laba dan komponennya.

BAB I PENDAHULUAN. pihak yang berkepentingan dalam pengambilan keputusan. Salah satu indikator

BAB I Perusahaan yang biasa kita kenal dengan sebutan perusahaan go public, akan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. internal yang mendukung keberlangsungan suatu perusahaan. Setiap perusahaan go

BAB I PENDAHULUAN. salah satu sumber pembiayaan usaha. Pasar modal merupakan sarana untuk

BAB I PENDAHULUAN. masa yang akan datang. Kelangsungan hidup usaha (going concern) dapat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang penelitian. Informasi keuangan yang terdapat dalam laporan keuangan masih

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Laporan keuangan merupakan salah satu sumber informasi penting yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Laporan keuangan adalah suatu laporan formal yang menggambarkan kondisi

BAB I PENDAHULUAN. maupun untuk mengembangkan perusahaan. Sumber dana dapat diperoleh

BAB I PENDAHULUAN. akuntansi dan aktivitas perusahaan yang dilakukan serta kebijakan-kebijakan

BAB I PENDAHULUAN. perubahan ekuitas, laporan arus kas, dan catatan atas laporan keuangan.

BAB I PENDAHULUAN. Akuntansi dapat didefinisikan sebagai sistem informasi yang

BAB I PENDAHULUAN. menuju perdagangan bebas yang semakin memperketat persaingan antar. dengan cara menjual kepemilikan saham perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia keuangan di Indonesia kini berkembang pesat.

BAB I PENDAHULUAN. Laporan arus kas merupakan salah satu laporan dari laporan keuangan

BAB I PENDAHULUAN. informasi yang digunakan oleh beberapa pihak untuk mengambil keputusan,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Audit Laporan Keuangan bertujuan untuk memberikan pendapat mengenai

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan merupakan salah satu sumber utama informasi keuangan UKDW

BAB I PENDAHULUAN. yang berkepentingan (Yendrawati dan Rokhman 2008, dalam Dewi, 2013). laporan dalam membuat keputusan-keputusan pertanggungjawaban

I. PENDAHULUAN. Perkembangan pasar modal saat ini telah meningkat dengan sangat pesat dan

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu isu yang menarik saat ini adalah book tax differences yaitu

BAB I PENDAHULUAN. sektor ekonomi. Perekonomian di Indonesia yang semakin membaik. menyebabkan timbulnya gairah bagi para pengusaha untuk mengelola

BAB I PENDAHULUAN. Penyajian informasi dapat bermanfaat bilamana disajikan secara akurat

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring perkembangan perusahaan-perusahaan yang go publik, maka makin

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan usaha di Indonesia yang semakin ketat saat ini mendorong banyak

BAB I PENDAHULUAN. ketika berinvestasi, para investor akan melihat apakah perusahaan yang akan ia

BAB I PENDAHULUAN. Terdapat tiga tujuan pelaporan keuangan menurut Statement of Financial

BAB I PENDAHULUAN. tinggi permintaan audit terhadap laporan keuangan. Laporan keuangan merupakan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan pasar modal di Indonesia menyebabkan adanya permintaan

BAB I PENDAHULUAN UKDW. walaupun dalam bentuk yang paling sederhana. Seiring dengan. dan mengamankan harta kekayaan suatu perusahaan.

perbincangan yang menarik bagi para akuntan dan analis keuangan. Hal ini

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Hasil kegiatan operasional yang dilakukan oleh perusahaan dapat dilihat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Laporan keuangan merupakan salah satu instrumen penting dalam

BAB I PENDAHULUAN. Akuntansi didefinisikan sebagai seni untuk mengumpulkan, kinerja keuangan suatu entitas. Laporan keuangan perusahaan disusun

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pada perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode

BAB I PENDAHULUAN. Perencanaan yang baik harus bisa dihubungkan dengan kekuatan dan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan yang sebenarnya. Oleh karena itu laporan keuangan menjadi perhatian

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan adalah suatu penyajian terstruktur dari posisi keuangan dan

BAB I PENDAHULUAN. keuntungan sebesar-besarnya. Untuk mencapai tujuan tersebut, salah satu cara

BAB I PENDAHULUAN. oleh manajer untuk menginformasikan prestasi prospek perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. kemakmuran pemilik. Nilai perusahaan yang go public di pasar modal tercermin

BAB I PENDAHULUAN. (return) baik berupa pendapatan dividen (dividend yield) maupun pendapatan dari

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang

REAKSI PASAR TERHADAP PENGUMUMAN STOCK SPLIT (Studi Kasus Perusahaan go public yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun )

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Kantor akuntan publik merupakan kantor tempat akuntan menjalankan

BAB V PENUTUP. Hasil pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi berganda untuk tujuan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. dari waktu- kewaktu supaya diketahui kemajuan atau kemundurannya serta perlu

BAB I PENDAHULUAN. kewajaran dan kesesuaian laporan keuangan dengan prinsip-prinsip yang

BAB I PENDAHULUAN. informasi yang diterbitkan oleh perusahaan yang go public. Dalam melakukan

BAB I PENDAHULUAN. Informasi keuangan yang terdapat dalam laporan keuangan masih diyakini sebagai alat yang

BAB I PENDAHULUAN. Sebelum pemodal melakukan transaksi di pasar modal, baik pasar perdana

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Penelitian tentang Pengaruh Investment Opportunity Set, Komisaris

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai kepentingan atas informasi tersebut (Belkaui dalam Wicaksono,

BAB I PENDAHULUAN. (Ikatan Akuntan Indonesia, 2009:1). Tujuan laporan keuangan menurut Ikatan

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia sebagai perusahaan go public. Sehingga perkembangan perusahaan go

BAB I PENDAHULUAN. Setiap investor pasti menginginkan investasi yang memberikan return yang

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Setiap perusahaan yang telah go public wajib mempublikasikan laporan keuangannya sebagai informasi untuk membantu investor dalam membuat keputusan investasi dana bagi perusahaan sendiri penerbitan laporan keuangan secara terbuka dapat dijadikan sebagai mekanisme untuk memperoleh tambahan modal dengan cara menerbitkan saham kepada publik. Salah satu komponen laporan keuangan yang menarik bagi investor adalah informasi laba yang berhasil dibukukan oleh perusahaan setiap tahunnya (Siahaan 2012). Informasi laba dapat dijadikan sebagai penentu utama dalam perubahan harga saham perusahaan, karena pendapatan dan hasil operasional yang berkaitan dengan laba dapat menunjukkan apakah bisnis akan menguntungkan dan memiliki prospek usaha yang menjanjikan dalam jangka panjang. Selain itu, informasi laba juga dapat dijadikan sebagai informasi utama untuk meramalkan laba masa depan perusahaan. Pihak eksternal seperti kreditor ataupun investor membutuhkan informasi laba perusahaan sebagai indikator pengukuran prestasi dan kinerja manajemen (Hutapea 2009). Pencapaian laba saat ini sehingga dapat bertahan di masa depan adalah tergantung dari dua komponen penyusun laba yaitu proporsi antara arus kas dan akrual dari laba tersebut. Namun penelitian-penelitian yang mengambil topik mengenai komponen laba seringkali menyimpulkan bahwa investor melakukan kesalahan dalam menilai informasi komponen laba tersebut (Chambers and Payne

2 2008), (Pasaribu 2009), (Boubakri 2012). Ketidaktepatan penilaian atau mispricing ini terjadi ketika investor tidak dapat membedakan persistensi antara dua komponen laba tersebut (Siahaan 2012). Pemikiran yang mendasari pentingnya memisahkan komponen pembentuk laba berawal dari analisis kandungan informasi yang menunjukkan komponen akrual dan komponen kas membawa implikasi yang berbeda dalam menilai laba pada masa depan. Laba perusahaan yang mengandung komponen akrual yang tinggi akan sulit bertahan pada masa depan karena komponen-komponen akrual bersifat transitori. Sebaliknya, laba perusahaan yang sebagian besar komponennya berasal dari komponen-komponen arus kas memiliki peluang besar untuk tetap bertahan pada level yang ada pada periode mendatang (Butar-Butar 2012). Di Indonesia, penelitian yang mengambil topik mengenai komponen laba ini masih terbilang cukup langka khususnya studi akrual dalam komponen laba, lain halnya di Amerika, studi akrual telah menjadi area riset yang subur bagi periset berbasis pasar modal Amerika. Awalnya perhatian para peneliti terfokus pada manfaat informasi akrual. Studi kandungan informasi akrual menunjukkan hasil yang konsisten bahwa akrual memiliki kandungan informasi tambahan di samping arus kas (Butar-Butar 2012). Untuk menilai informasi yang terkandung dalam komponen laba tersebut, pada kenyataannya pasar seringkali gagal mengidentifikasi perbedaan persistensi antara akrual dan arus kasnya. Hal ini merupakan indikasi bahwa pasar ternyata tidak berjalan efisien dan karenanya investor gagal untuk membedakan daya prediksi komponen akrual dan arus kas terhadap pendapatan perusahaan di masa

3 mendatang. Sehingga dapat dikatakan bahwa investor tertalu optimis pada perusahaan dengan tingkat akrual tinggi dan terlalu pesimis terhadap perusahaan dengan tingkat akrual rendah. Kondisi ini disebut juga sebagai anomali akrual (Pasaribu 2009). Penelitian mengenai keandalan akrual yang dilakukan oleh Boubakri (2012) menemukan bahwa akrual yang keandalannya rendah akan memberikan persistensi laba yang rendah. Sehingga semakin rendahnya keandalan akrual akan memberikan ketidaktepatan penilaian yang semakin besar pula atas komponen laba tersebut, karena akrual dengan keandalan rendah lebih direspon secara berlebihan oleh investor dibanding akrual dengan keandalan tinggi. Salah satu akibat dari mispricing ini adalah seringkali komponen akrual dari laba menghasilkan abnormal returns yang tidak seharusnya di masa depan. Jika investor tidak dapat membedakan persistensi arus kas dan akrual, saham dengan komponen akrual tinggi (rendah) akan cenderung dihargai terlalu tinggi (rendah). Mispricing ini akan dikoreksi ketika laba mendatang terealisasi, yaitu laba akan lebih rendah (tinggi) dari yang diekspektasikan (Siahaan 2012). Oleh sebab itu, perusahaan dengan akrual yang tinggi akan menghasilkan abnormal returns yang negatif, sebaliknya perusahaan dengan akrual rendah menghasilkan abnormal returns yang positif dimasa mendatang (Hirshleifer, Hou et al. 2007), (Mahmood and Ali 2011) (Butar-Butar 2012). Penjelasan alternatif untuk anomali akrual adalah asumsi bahwa pasar saham tidak efisien dan karenanya investor yang naif gagal untuk membedakan antara daya prediksi yang berbeda pada komponen akrual dan arus kas earning

4 pendapatan perusahaan mendatang. Konsekuensinya, para investor terlalu optimis pada perusahaan dengan tingkat akrual yang tinggi dan terlalu pesimis terhadap perusahaan dengan tingkat akrual yang rendah yang berimplikasi pada meningkatnya harga secara irasional pada saham perusahaan dengan akrual tinggi dan sebaliknya penurunan harga saham yang juga irasional untuk saham perusahaan dengan akrual rendah. Karenanya, perusahaan dengan akrual yang tinggi menghasilkan abnormal return yang rendah, sebaliknya perusahaan dengan akrual rendah menghasilkan abnormal return yang tinggi (Hirshleifer, Hou et al. 2007). Isu ini menjadi lebih menarik sebab ternyata tidak di semua negara fenomena anomali akrual ini terjadi serupa dengan anomali akrual seperti yang telah dijelaskan oleh Hirshleifer, Hou et al. (2007) tersebut. Penelitian LaFond (2005) membuktikan bahwa dari 17 negara yang diteliti terkait dengan anomali akrual hanya 15 negara yang memiliki pengaruh signifikan dan menyimpulkan bahwa anomali akrual tidak terjadi pada negara yang tidak termasuk dalam pasar modal non Amerika. Di Indonesia fenomena akrual ini memang berbeda dengan fenomena yang telah dijelaskan sebelumnya dimana pasar cenderung optimis terhadap tingkat akrual rendah dan terlalu pesimis terhadap tingkat akrual yang tinggi, atau dengan kata lain pasar cenderung underweight terhadap akrual dan overweight terhadap arus kas (Pincus, Rajgopal et al. 2007), (Pasaribu 2009), (Siahaan 2012). Kualitas audit dapat dijadikan suatu acuan untuk mengukur keterandalan informasi akrual dalam komponen laba. Perusahaan diwajibkan mempersiapkan

5 laporan keuangan yang harus mendapatkan pemeriksaan secara objektif oleh auditor sebelum diterbitkan. Peran auditor adalah untuk memberikan keyakinan dan memastikan keandalan dari laporan keuangan tersebut sehingga laporan keuangan yang mendapatkan pemeriksaan oleh auditor yang berkualitas akan menghasilkan keandalan informasi laba yang berkualitas pula. Kualitas audit seringkali diproksikan melalui ukuran kantor akuntan publik, hal ini sesuai dengan penelitian Tennander and Olsson (2010) yang membuktikan bahwa klien yang diaudit oleh KAP Big - 4 memiliki persistensi akrual yang lebih tinggi dibandingkan dengan klien yang tidak diaudit oleh KAP Big - 4. Menurut Butar-Butar (2012) akrual yang berkualitas menjadi jaminan bagi investor bahwa laba yang dilaporkan perusahaan juga berkualitas. Keandalan akrual ini seringkali dihubungkan dengan kualitas audit yang diterima oleh perusahaan yang bersangkutan. Sebab pihak yang paling terkait dengan keandalan akrual adalah auditor. Auditor berperan dalam memberi keyakinan atas pelaporan keuangan sehingga kualitas audit yang semakin tinggi akan menyebabkan informasi akuntansi yang lebih andal, dan pada akhirnya akan mempengaruhi anomali akrual yang terjadi (Siahaan 2012). Berdasarkan latar belakang dari penjelasan diatas, maka penelitian ini akan menganalisis pengaruh kualitas audit yang menggunakan proksi ukuran kantor akuntan publik dan audit fees terhadap anomali akrual pada perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012.

6 B. Rumusan Masalah 1. Apakah kualitas audit yang diproksi melalui ukuran kantor akuntan publik berpengaruh terhadap anomali akrual? 2. Apakah kualitas audit yang diproksi melalui audit fees berpengaruh terhadap anomali akrual? 3. Apakah komponen akrual, komponen kas dan book to market ratio sebagai variabel kontrol berpengaruh terhadap anomali akrual? C. Tujuan Penelitian 1. Untuk membuktikan bahwa kualitas audit yang diproksi melalui ukuran kantor akuntan publik mempengaruhi anomali akrual yang terjadi. 2. Untuk membuktikan bahwa kualitas audit yang diproksi melalui audit fees mempengaruhi anomali akrual yang terjadi 3. Untuk membuktikan bahwa komponen akrual, komponen kas dan book to market ratio sebagai variabel kontrol berpengaruh terhadap anomali akrual D. Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat memberi manfaat-manfaat bagi pihakpihak terkait yaitu : 1. Bagi investor, diharapkan penelitian ini dapat menjadi bahan pertimbangan dalam mengambil keputusan investasi pasar modal yang lebih baik, khususnya dalam melakukan analisis atas informasi komponen laba dalam laporan keuangan untuk dapat memprediksi keuntungan di masa depan dengan lebih akurat.

7 2. Bagi para analisis keuangan, penelitian ini diharapkan dapat membantu untuk menganalisis laporan keuangan khususnya bagaimana komponen-komponen laba dapat menentukan return saham di masa depan. 3. Bagi emiten, diharapkan penelitian ini dapat menjadi bahan pertimbangan dalam mengevaluasi pelaporan komponen akrual pada laba. Perusahaan dapat semakin mengerti pentingnya menyajikan laporan keuangan yang andal dan pentingnya audit yang berkualitas dalam pelaporan keuangan. 4. Bagi akademisi dan peneliti, diharapkan penelitian ini dapat memberikan informasi yang berguna untuk penelitian lebih lanjut khususnya mengenai bagaimana reaksi pasar yang dicerminkan oleh return saham terhadap kualitas informasi keuangan.