OPERASIONAL KOMPUTER

dokumen-dokumen yang mirip
MENGOPERASIKAN SISTEM OPERASI

PENGENALAN WINDOWS. Copyright Asep Herman Suyanto

Hak Cipta Pada

Mengoperasikan Sistem Operasi Microsoft Windows

PC STAND ALONE. Alat yang menyediakan dan mengalirkan listrik secara kontinu dan tidak terputus kepada komputer adalah :

MODUL PEMBELAJARAN APLIKASI KOMPUTER BERBASIS MICROSOFT POWERPOINT DAN INTERNET

MODUL 2 KEGIATAN PEMELAJARAN 3

1.1 Memulai PowerPoint 2007

SISTEM OPERASI WINDOWS

Kata Pengantar. Bandung, September 2006 M. Agus J. Alam

Menginstalasi Windows 8 dengan Cara Membuat Salinan Baru

8/29/2012. Mengoperasikan Sistem Operasi Berbasis GUI. Sistem Operasi Windows dan Perintah pada menu. Ikon ikon pada desktop windows.

PENGENALAN WINDOWS VISTA

DESKTOP ICON DAN KOSTUMISASI

12. Indikator seperti lampu dan atau suara akan tampak/ terdengar secara benar sesuai dengan user manual

Belajar Komputer dari Nol

MEMULAI DAN MEMATIKAN INTERNET

MODUL 1 INSTALASI DAN PENGENALAN OS. MCROSOFT WINDOWS

Pengenalan PowerPoint

Pengamanan Control Panel: Add and Remove Programs

1.1 Memulai Access 2007

APLIKASI KOMPUTER. Pokok Bahasan : Pengenalan Komputer. Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer

MELAKUKAN INSTALASI UNTUK KONEKSI INTERNET

Praktek 1.1. bahwa seluruh rangkaian kabel terpasang dengan benar. berikut :

1. Tempat untuk menyimpan file yang ada di hardisk disebut : 2. (Benar atau Salah ). Folder bisa dipindah ke folder yang lain.

Memulai Access 2007 dan Membuat Database 1.1 Memulai Microsoft Office Access 2007

Aplikasi Komputer (APLIKOM) Sistem Operasi (Windows7)

1. Desktop Microsoft Windows

Panduan Lengkap Menggunakan Windows 8

Kustomisasi Desktop dan Taskbar

Bab. Peng. engolah Angka. Lunak Peng. onsep. Title Bar Save As Workbook Menu Bar Save In Sel Standar Bar Shut down Range

MICROSOFT WINDOWS 1.1. Pengenalan Windows 1.2. Memulai Windows Xp Profesional

BAGIAN I PENDAHULUAN BAGIAN I PENDAHULUAN

Aplikasi Kompoter. Sejarah dan Pengoperasian MS Windows 7. Giri Purnama, S.Pd, M.Kom. Modul ke: Fakultas FTPD

A. HARDWARE & FUNGSINYA. Hardware adalah semua peralatan fisik dari sistem komputer.

Bab II. Operasi Dasar Peralatan Komputer

APLIKASI KOMPUTER. Windows 7. Dr. Suharno Pawirosumarto, S.Kom, MM

SCWBS PC Client. Installation Guide dan Cara Penggunaan

SHARING DATA, PRINTER, DAN INTERNET PADA WINDOWS 7 (SEVEN)

SOAL UTS TIK KELAS VII

PENGENALAN KOMPUTER. 12 JP (540 menit) MODUL. Pengantar. Kompetensi Dasar

APLIKASI KOMPUTER OLEH : Ramayanti, S.Kom, MT. Modul ke: Fakultas FASILKOM. Program Studi Teknik Informatika

MODUL PERKULIAHAN APLIKASI KOMPUTER SISTEM OPERASI. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

Membuat File Server Sederhana Dengan Turnkey File Server

MODUL WINDOWS XP. Minggu I

APLIKASI KOMPUTER. Windows 7. Yusuf Elmande., S.Si., M.Kom. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Program Studi Akuntansi

Paket Aplikasi : Microsoft Office Power Point

MICROSOFT ACCESS. Tombol Office/menu Tittle bar Close.

Membuat komputer bersuara Menampilkan sistem operasi dan proses yang sedang berlangsung Alat untuk mengetik dan menuliskan perintah ke

Table of Contents. Bab I Introduction. Bab II Instalasi dan Remove Aplikasi espt PPh Tahunan Badan Rupiah. Index

Dynamic Signage Simple Operational Manual

BAB 4 MENGGUNAKAN OPERATING SYSTEM (OS) 4.1. Melakukan operasi dasar pada operating system (OS) komputer

Membuat Buku Kerja dengan Microsoft Excel

PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI BASIC HELP DESK

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. aplikasi sistem informasi geografis ini adalah : a. Spesifikasi perangkat keras minimum : memori 64 MB.

Biznet GIO Cloud Membangun VPN Client to Site

1. MENEMUKAN FILE SECARA CEPAT

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTIK. 4.1 Pembuatan Server Menggunakan Mercury Pada XAMPP

d. Pilih partisi atau hard disk untuk menginstall windows Xp. setelah itu tekan enter untuk melanjutkan, tekan tombol C untuk membuat partisi baru

KURSUS ONLINE BIZIT STUDIO IT LEARNING & WORKSHOP KURSUS ONLINE 002. Penulis Gute. Mahendra

1. Mengaktifkan fungsi Record - Klik kanan pada layar,monitor akan menampilkan Taskbar (Lihat gambar 1) Gambar 1

Frequently Asked Question

PETUNJUK INSTALASI DATABASE, XAMPP (Web Server) dan APLIKASI EDUCATION MANAGEMENT INFORMATION SISTEM E M I S

Proses Urutan Installasi SQL SERVER. Setelah Setup.exe, di klik, maka akan muncul gambar di bawah ini :

9) File-file yang ada di CD ROM akan diload ke dalam memori selama proses instalasi ini. Selanjutnya layar Welcome To Set Up Windows akan tampil.

Mengenal Ms.Excel 2010

Panduan ini menjelaskan tentang fitur-fitur yang umumnya terdapat hampir di semua model. Beberapa fitur mungkin tidak tersedia di komputer Anda.

PENGENALAN KOMPUTER DAN WINDOWS

MODUL PRAKTIKUM ADMINISTRASI DASAR WINDOWS

PANDUAN PRAKTIS MICROSOFT WORD 2007

FILE TRANSFER PROTOCOL (FTP) SERVER

Diktat: Windows 8.1 Essential ver.1.0 Universitas Pamulang, 2014 Windows 8.1 Essential

MENGATUR KOLEKSI FOTO

Melakukan Operasi Dasar Komputer

Kata Pengantar. Setelah mempelajari buku Student Guide Series Microsoft Office Word 2007 ini, diharapkan pembaca dapat:

BAB 4 IMPLEMENTASI. Untuk menjalankan program ini, diperlukan perangkat keras dan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Prosedur Penggunaan. Aplikasi Impressive terbagi menjadi aplikasi server dan client. Berikut merupakan

Control Panel merupakan suatu bagian dari Microsoft Windows antarmuka pengguna grafis yang memungkinkan pengguna untuk dapat melihat dan memanipulasi

PENGOPERASIAN SISTEM OPERASI

E. Menggunakan KEYBOARD

MEMBUAT DESAIN DAN LAY OUT PRESENTASI DENGAN MICROSOFT POWERPOINT

LEMBAR SOAL MATA PELAJARAN KKPI (Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi)

APLIKASI KOMPUTER Modul ke:

1.1 Mengenal dan Memulai Excel 2007

Lampiran D Rancang Bangun Microsoft Windows Server 2003 Enterprise Edition

KATA PENGANTAR. Ikatlah ilmu dengan menuliskannya.

merge to new document

Latihan 1: Menyiapkan dan Membuat Presentasi Sederhana

MANAJEMEN FILE DAN RESOURCES SHARING

MODUL INSTALasi WINDOWS XP

1 Marks: --/1. Question2 Marks: --/1. Question3 Marks: --/1. Perangkat keras komputer sering disebut dengan istilah? Choose one answer. a.

Peng n a g n a t n a t r a K o K mput o er mput dan Int In e t rnet Bohal Krisnanda

Written by mangthjik riche Wednesday, 05 August :01 - Last Updated Monday, 31 August :17

Install Italc Di Windows XP

97. CEK KONEKSI NETWORK

PELATIHAN DOSEN DAN KARYAWAN MICROSOFT WINDOWS XP

BAB I Menggunakan menu ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pengolah angka

BROWSING DAN DOWNLOAD

7/16/ Perangkat Keras (Hardware)

Transkripsi:

OPERASIONAL KOMPUTER A. Menghidupkan Komputer Langkah-langkah menghidupkan komputer (diasumsikan bahwa komputer sudah dirakit/built up dan terdapat software OS dan lain-lain di dalamnya) adalah: 1. Tancapkan jek stavolt/ups ke stop kontak listrik dengan benar. 2. Tekanlah tombol on stavolt/ups. 3. Tekanlah tombol on komputer pada casing. 4. Tekanlah tombol on power monitor. 5. Tunggulah hingga komputer muncul layar login berikut: 6. Kliklah salah satu user name dan ketikkan password yang sesuai. 7. Lalu tekan tombol Enter pada kibor. 8. Tunggulah sampai layar utama (desktop) Microsoft Windows muncul seperti berikut: 9. Setelah beberapa saat sampai lampu indikator harddisk (berwarna merah pada casing) tidak menyala, komputer telah sudah siap digunakan.

B. Layar Desktop Ikon-ikon Background wallpaper desktop Program yang dijalankan SystemTray Tombol Start Quick Launch Task Bar C. Penggunaan Mouse Tunjuk (point) : memindahkan atau mengarahkan penunjuk mouse (pointer) pada posisi tertentu yang diinginkan. Klik (click) : menekan tombol kiri mouse sebanyak satu kali kemudian lepaskan. Dobel klik (doble click) : menekan tombol kiri mouse sebanyak dua kali secara berurutan dan cepat kemudian lepaskan. Klik kanan (right click) : menekan tombol kanan mouse sebanyak satu kali kemudian lepaskan. Geser (drag and drop) : menekan tombol kiri mouse sebanyak satu kali (jangan dilepaskan) kemudian geserlah mouse tersebut sampai pointer menunjukkan posisi yang Anda inginkan lalu lepaskan.

D. Menggunakan Tombol Start Klik start pada taskbar, lalu klik program yang ingin Anda gunakan. Keterangan: All Programs : berisi software-software yang siap dijalankan My Documents : berisi dokumen-dokumen yang pernah Anda buat dan simpan di folder My Documents pada drive C My Recent Documents : berisi file-file yang pernah Anda buka sebelumnya My Pictures : berisi gambar yang pernah Anda simpan di folder My Pictures pada drive C My Music : berisi lagu-lagu yang pernah Anda simpan di folder My Music pada drive C My Computer : berisi semua file yang telah ada pada saat instalasi maupun pernah Anda buat dan simpan di folder My Computer Control Panel : program pengaturan komputer Anda Set Program Access and Defaults : program installasi dan unstallasi software Connect to : program jaringan ISP untuk internet Printer and Faxes : berisi jenis printer maupun fax Anda Help and Support : berisi kumpulan tutorial belajar Microsoft Windows Search : program untuk mencari file yang pernah Anda simpan di harddisk komputer Run : program untuk menjalankan suatu software secara langsung tanpa klik start menu dan memilihnya, namun dengan mengetik kata sandi software tersebut Log Off : program untuk berpindah user name Turn Off Computer : program untuk mematikan komputer

E. Menjalankan Program Klik start klik All Programs klik program yang Anda ingin buka Kemudian tunggulah beberapa saat, sampai layar program yang Anda pilih terbuka secara penuh dan siap digunakan. F. Menutup Program Misalkan: Anda telah membuka program On-Screen Keyboard seperti gambar di bawah ini: Keterangan: maximize Minimize Close Minimize : untuk menampilkan layar program yang telah dibuka dengan ukuran kecil Maximize : untuk menampilkan layar program yang telah dibuka dengan ukuran besar Close : untuk menutup program yang telah dibuka

G. Mematikan Komputer Langkah-langkah mematikan komputer adalah: a. Klik tombol Start, klik Turn Off Computer. b. Setelah layar Turn off computer muncul, klik Turn Off Stand by : untuk mengkondisikan komputer dalam keadaan stand by Turn Off : untuk mematikan komputer secara penuh Restart : untuk mematikan komputer sementara, kemudian langsung hidup dengan sendirinya (biasanya setelah menginstall hardware/software tertentu agar hardware/software tersebut dapat berjalan dengan baik) Hibernate : untuk mematikan komputer secara penuh, namun tidak menyimpan perubahan setting yang pernah dilakukan sebelumnya. Tombol ini muncul setelah Anda menekan tombol Shift. c. Tunggulah hingga layar monitor berwarna hitam. d. Tekanlah tombol off monitor. e. Tekan tombol off stavolt/ups. f. Tariklah jek stavolt/ups dari stop kontak listrik.