BAB I PENDAHULUAN. bersih, tidak mudah lecet/iritasi, terhindar dari ejakulasi dini) (Harsono, et al.,

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. dikerjakan di seluruh dunia, baik dikerjakan oleh dokter, paramedis, ataupun

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian ini adalah penelitian quasi eksperimental untuk

BAB I PENDAHULUAN. 2012). Menurut American Medical Association tahun 1999, orang tua di AS

BAB I PENDAHULUAN. saraf pusat tanpa menghilangkan kesadaran. 2,3 Parasetamol umumnya digunakan

anak didapatkan persebaran data hasil penelitian sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN. beberapa dekade terakhir ini, namun demikian perkembangan pada

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. sekarang para ahli tidak henti-hentinya meneliti mekanisme kerja dari obat

NONSTEROIDAL ANTI-INFLAMMATORY DRUGS (NSAID S)

BAB I PENDAHULUAN. kita dan lain pihak merupakan suatu siksaan. Definisi menurut The International

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN. Pada kasus-kasus pembedahan seperti tindakan operasi segera atau elektif

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. disertai oleh kerusakan jaringan secara potensial dan aktual. Nyeri sering dilukiskan

BAB I PENDAHULUAN. sebelum pindah ke ruang perawatan atau langsung dirawat di ruang intensif. Fase

BAB I PENDAHULUAN. obat ini dijual bebas di apotik maupun di kios-kios obat dengan berbagai merek

BAB I PENDAHULUAN. Obat analgesik adalah obat yang dapat mengurangi nyeri tanpa menyebabkan. mengurangi efek samping penggunaan obat.

BAB I PENDAHULUAN. nyeri. Nyeri menjadi penyebab angka kesakitan yang tinggi di seluruh dunia.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I 1PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. Natrium diklofenak merupakan obat golongan antiinflamasi nonsteroid

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang. kecenderungan konsumsi (pola penggunaan) obat, sebagai ukuran untuk

BAB I PENDAHULUAN. Natrium diklofenak merupakan obat golongan anti-inflamasi nonsteroid

BAB I PENDAHULUAN. Penyakit tidak menular merupakan penyebab morbiditas dan mortalitas dinegara yang

BAB I PENDAHULUAN. yang sangat bervariasi dan begitu populer di kalangan masyarakat. Kafein

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. manajemen neoplasma primer dan metastasis neoplasma pada otak. 1 Tindakan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. digambarkan dalam bentuk kerusakan tersebut. Berdasarkan intensitasnya, nyeri

BAB I PENDAHULUAN 1. 1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 1mm/KgBB + tramadol. Dalam hal ini, masing-masing data akan

BAB I PENDAHULUAN. manusia. Masa ini merupakan masa peralihan manusia dari anak-anak menuju

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. modalitas sensorik tetapi adalah suatu pengalaman 1. The

[FARMAKOLOGI] February 21, Obat Anti Inflamasi Non Steroid ( OAINS ) Pada th/ sistomatis, tidak u/ th/ kausal. Ibuprofen, asam mefenamat,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALGETIKA. Non-Steroidal Antiinflamatory Drugs (OAINS/Obat Antiinflamasi Non-Steroid) Analgetika opioid. Analgetika opioid

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

ANALGETIKA. dr. Agung Biworo, M.Kes

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LatarBelakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

menghilangkan kesadaran. Berdasarkan kerja farmakologinya, analgesik dibagi dalam dua kelompok besar yaitu analgesik narkotik dan analgesik non

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. penyebab kematian nomor 7 (5,7%). Menurut statistik rumah sakit dalam Sistem

BAB I PENDAHULUAN. depan atau preputium penis dengan menyisakan mukosa (lapisan dalam kulit) dari

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang masalah. masyarakat mencari upaya untuk menghilangkannya.

BAB I PENDAHULUAN 1. 1 Latar Belakang Masalah

BAB V HASIL PENELITIAN. Sampel yaitu 30 responden yang terdiri dari masing-masing 15 responden yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Menurut International Association for Study of Pain (IASP) dalam Potter & Perry

Para-aminofenol Asetanilida Parasetamol Gambar 1.1 Para-aminofenol, Asetanilida dan Parasetamol (ChemDraw Ultra, 2006).

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. mempunyai kemampuan melakukan tugas fisiologis maupun psikologis

BAB I PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang. Ginjal merupakan salah satu organ penting dalam tubuh, dapat

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK RIMPANG JAHE (Zingiberis rhizoma) SEBAGAI ANALGETIK PADA MENCIT BETINA GALUR SWISS-WEBSTER

OBAT ANALGETIK, ANTIPIRETIK dan ANTIINFLAMASI

Kata Kunci: Tingkat Pengetahuan, Asam Mefenamat, Pasien Poli Gigi

BAB I PENDAHULUAN. Menstruasi atau haid atau datang bulan adalah perubahan fisiologis

banyak digunakan tanpa resep dokter. Obat obat ini merupakan suatu kelompok obat yang heterogen secara kimiawi. Walaupun demikian obatobat ini

AKTIVITAS ANALGETIKA INFUSA DAUN ALPUKAT (Persea americana) PADA MENCIT. TITA NOFIANTI Program Studi S1 Farmasi STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya

Gambar 1.1. Struktur molekul asam salisilat dan turunannya (Gringauz, 1997 ). O C OH CH 3

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara. 1,2. Nyeri apabila tidak diatasi akan berdampak

BAB IV METODE PENELITIAN

Gambar 1.1. Struktur asam asetilsalisilat (Departemen Kesehatan RI, 1995).

PERBANDINGAN PENGARUH PEMBERIAN ANALGETIK COX-2 DENGAN ASAM MEFENAMAT TERHADAP RASA NYERI PASCA ODONTEKTOMI (IMPAKSI KELAS 1, MOLAR 3 RAHANG BAWAH)

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Semua pasien yang dirawat di rumah rakit setiap tahun 50%

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. cenderung meningkatkan risiko terjadinya penyakit vaskular seperti stroke

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. diakhiri dengan penutupan dan penjahitan luka (Sjamsuhidajat dan Jong, 2005).

BAB I PENDAHULUAN. derivat asam propionat yang mempunyai aktivitas analgetik. Mekanisme. ibuprofen adalah menghambat isoenzim siklooksigenase-1 dan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III METODE PENELITIAN

EFEKTIVITAS ANALGETIK PREEMTIF TERHADAP KEDALAMAN ANESTESI PADA ODONTEKTOMI LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

5/7/2012. HM Bakhriansyah, MD., M.Sc., M.Med.Ed Bagian Farmakologi PSPD FK UNLAM

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. diabetes, penyakit lupus, atau mengalami infeksi. Prematuritas dan berat lahir

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 1 1. PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Obat analgesik antipiretik serta obat anti inflamasi nonsteroid (AINS)

BAB 1 PENDAHULUAN (Sari, 2007). Parasetamol digunakan secara luas di berbagai negara termasuk

BAB I PENDAHULUAN. Tindakan operasi seksio sesaria menurut Sarwono (2008) dalam buku Ilmu

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. bayi yang dilakukan dengan cara insisi pada dinding abdomen ibu (WHO,

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. sampai evaluasi selanjutnya (Uliyah & Hidayat, 2008). Keluhan yang

SANMOL 1. Paracetamol. Tablet Effervescent. Tiap tablet effervescent mengandung: Parasetamol 1000 mg

Journal Reading ULFA ELSANATA ( )

BAB I PENDAHULUAN. berkisar antara 36-37ºC. Jadi seseorang yang mengalami demam, suhu

anti-inflamasi non steroidal (AINS). Contoh obat golongan AINS adalah ibuprofen, piroksikam, dan natrium diklofenak. Obat golongan ini mempunyai efek

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. emosional atau mengalami cemas akan mengalami rasa nyeri yang hebat setelah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Stroke merupakan masalah bagi negara-negara berkembang.di dunia

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Sirkumsisi atau yang dikenal pula dengan khitan sering dilakukan oleh masyarakat bukan hanya alasan agama, tetapi pula alasan kesehatan. Secara medispun dikatakan bahwa sunat sangat menguntungkan bagi kesehatan. Banyak penyakit yang dapat dihindarkan dengan sirkumsisi, misalnya phimosis, paraphimosis, candidiasis, tumor ganas dan praganas pada daerah kelamin pria. Pria yang disunat lebih higienis, pada masa tua lebih mudah merawat bagian tersebut dan secara seksualitas lebih menguntungkan (lebih bersih, tidak mudah lecet/iritasi, terhindar dari ejakulasi dini) (Harsono, et al., 2011). Secara medis, tidak ada batasan usia berapa harus berkhitan. Beberapa dokter yang lain berpendapat khitan sebaiknya dilakukan saat anak berusia 1-12 tahun sebab pada usia tersebut anak umumnya belum ereksi sehingga risiko perdarahannya juga minimal (Seno, 2009). Ditinjau dari segi agama, mayoritas ulama Muslim berpendapat bahwa hukum sirkumsisi bagi laki-laki adalah wajib dan merupakan syariat agama Islam (Ridho, 2010). Sebagaimana dalam Al Quran surat An Nahl 123 : 1

2 Kemudian Kami wahyukan kepadamu (Muhammad), Ikutilah agama (termasuk khitan di dalamnya) Ibrahim seorang yang hanif" dan bukanlah dia termasuk orang-orang yang mempersekutukan Tuhan. (QS: An-Nahl Ayat: 123) Terdapat juga hadits tentang sirkumsisi yang disebutkan di bawah ini: Buanglah darimu rambut kekufuran dan berkhitanlah. (H.R Abu Dawud 356, dihasankan oleh Syaikh Al Albani dalam Al Irwa 79) Seluruh tenaga kesehatan di Amerika harus menyediakan penanganan nyeri yang optimal pada seluruh sirkumsisi pada pria. Orang tua harus dipersiapkan untuk edukasi tentang prosedur nyeri pada anaknya. Mereka juga harus diinformasikan tentang farmakologis dan terapi nyeri yang terintegrasi (O'Conner, 2011). Nyeri merupakan kondisi berupa perasaan tidak menyenangkan bersifat sangat subjektif karena perasaan nyeri pada setiap orang dalam hal skala atau tingkatannya dan hanya orang tersebutlah yang dapat menjelaskan atau mengevaluasi rasa nyeri yang dialaminya (Hidayat, 2006). Istilah anesthesia yang artinya hilangnya sensasi nyeri (rasa sakit) yang disertai maupun yang tidak disertai hilangnya kesadaran, diperkenalkan oleh Oliver W. Holmes pada tahun 1846. Obat yang digunakan dalam menimbulkan anesthesia disebut sebagai anestetik dan kelompok obat ini dibedakan dalam anestetik umum dan anestetik lokal. Bergantung pada didalamnya pembiusan, anestetik umum dapat memberikan efek analgesia yaitu hilangnya sensasi nyeri, atau efek anesthesia yaitu analgesia yang

3 disertai hilangnya kesadaran, sedangkan anestetik lokal hanya dapat menimbulkan efek analgesia. Anestetik umum bekerja di susunan saraf pusat sedangkan anestetik lokal bekerja langsung pada serabut saraf di perifer (Farmakologi UI, 2013). Asetaminofen (parasetamol) merupakan metabolit fenasetin dengan efek antipiretik yang sama dan telah digunakan sejak tahun 1893. Efek analgesik parasetamol serupa dengan salisilat yaitu menghilangkan atau mengurangi nyeri ringan sampai sedang. Keduanya menurunkan suhu tubuh dengan mekanisme yang diduga juga berdasarkan efek sentral seperti salisilat. Efek anti-inflamasinya sangat lemah oleh karena itu parasetamol tidak digunakan sebagai antireumatik. Parasetamol merupakan penghambat biosintesis PG yang lemah. Efek iritasi, erosi dan pendarahan lambung tidak terlihat pada kedua obat ini, demikian juga gangguan pernapasan dan keseimbangan asam basa (Katzung, 1997). Ibuprofen merupakan turunan sederhana asam fenilpropionat. Pada dosis sekitar 2400 mg per hari, efek anti-inflamasi ibuprofen setara dengan 4g aspirin. Obat ini sering diresepkan dalam dosis rendah, yang bersifat analgesik tetapi mempunyai efek anti-inflamasi rendah. Ibuprofen tersedia sebagai obat bebas dalam dosis rendah dengan berbagai nama dagang. Ibuprofen dimetabolisme secara luas di hati, sedikit dieksresikan dalam bentuk tidak berubah. Iritasi saluran cerna dan pendarahan dapat terjadi, walaupun kurang sering dibandingkan aspirin. Penggunaan ibuprofen bersamaan dengan aspirin dapat menurunkan efek total anti-inflamasi. Efek hematologic yang berat

4 meliputi agranulositosis dan anemia aplastik; efek terhadap ginjal (sama dengan semua obat AINS) meliputi gagal ginjal akut, nefritis interstisialis, dan sindrom nefrotik (Katzung, 1997). Berkaitan dengan uraian di atas, mendorong peneliti untuk mengetahui apakah terdapat perbandingan efektifitas pemberian parasetamol pre sirkumsisi dengan pemberian ibuprofen post sirkumsisi terhadap rasa nyeri setelah sirkumsisi. B. Rumusan Masalah Berdasarkan ulasan pada latar belakang, maka dapat dibuat rumusan masalah apakah terdapat perbandingan efektivitas pemberian parasetamol pre sirkumsisi dengan pemberian ibuprofen post sirkumsisi terhadap rasa nyeri setelah sirkumsisi?. C. Tujuan Penelitian Tujuan umum penelitian adalah untuk menjelaskan perbandingan efektifitas pemberian parasetamol pre sirkumsisi dengan pemberian ibuprofen post sirkumsisi terhadap rasa nyeri setelah sirkumsisi. Tujuan khusus penelitian yaitu : 1. Mengetahui pengaruh pemberian parasetamol pre sirkumsisi pada responden terhadap rasa nyeri setelah sirkumsisi 2. Mengetahui pengaruh pemberian ibuprofen post sirkumsisi pada responden terhadap rasa nyeri setelah sirkumsisi

5 D. Manfaat penelitian Penelitian ini diharapkan bermanfaat bagi : 1. Subjek penelitian dan masyarakat 2. Hasil penelitian ini dapat memberikan pengetahuan tentang perbandingan efektivitas pemberian parasetamol pre sirkumsisi dengan pemberian ibuprofen post sirkumsisi terhadap rasa nyeri setelah sirkumsisi 3. Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Ilmu Kodekteran E. Keaslian Penelitian Hingga saat ini, belum ada penelitian yang membahas dan meneliti perbandingan efektivitas pemberian parasetamol pre sirkumsisi dengan pemberian ibuprofen post sirkumsisi terhadap rasa nyeri setelah sirkumsisi, namun ada beberapa penelitian yang serupa diantaranya sebagai berikut : 1. Penelitian yang dilakukan oleh Mahgoobifard, et al. di Zahedan Khatam Hospital pada tahun 2011 tentang The Analgesic Efficacy of Preoperative Oral Ibuprofen and Acetaminophen in Children Undergoing Adenotonsillectomy : A Randomized Clinical Trial. Penelitian ini dilakukan dengan studi randomized clinical trial. Sebuah percobaan double-blinded dengan menggunakan placebo acak terkontrol sebanyak 60 responden berusia 4-12 tahun dikelompokkan menjadi anak ASA I atau ASA II yang dijadwalkan untuk operasi adenotonsillectomy yang akan diberikan acetaminophen 15 mg/kgbb, ibuprofen 10mg/kgBB atau placebo 30 menit sebelum operasi. Nyeri pasca operasi dinilai menggunakan Children s Hospital of Eastern Ontario Pain Scale

6 (CHEOPS) ketika tiba di unit perawatan pasca operasi. Temuan dianalisis dengan SPSS versi 17 dengan menggunakan analisis varians dan uji Tukey. Studi ini menunjukkan bahwa pemberian acetaminophen oral 30 menit sebelum operasi, mengakibatkan intensitas nyeri secara signifikan lebih rendah pada anak-anak yang menjalani adenotonsilektomi di unit perawatan pasca operasi dan lingkungan, dibandingkan dengan ibuprofen dan placebo. Perbedaan penelitian kali ini adalah perlakuan terhadap responden yang akan melakukan adenotonsillectomy dengan menggunakan metode double-blinded Randomized Clinical Trial. 2. Penelitian yang dilakukan oleh Dang, et al. di First Hospital of Jilin University pada tahun 2013 tentang Comparison of Oral Paracetamol versus Ibuprofen in Premature Infants wint Patent Ductus Arteriosus: A Randomized Controlled Trial. Penelitian ini dilakukan dengan studi randomized clinical trial. 160 bayi dengan usia kehamilan 34 minggu dengan Patent Ductus Arteriosus yang dikonfirmasi dengan echocardiography diberikan secara acak paracetamol oral atau ibuprofen. Setelah pengobatan awal pada kedua kelompok kebutuhan untuk melakukan pemeriksaan kedua diputuskan dari hasil evaluasi echocardiography. Perbedaan penelitian ini adalah penelitian ini menggunakan metode double-blinded Randomized Clinical Trial dan hasil yang diinginkan adalah penutupan dari Patent Ductus Arteriosus oleh paracetamol dan ibuprofen.