BAB I PENDAHULUAN. secara efektif melalui video tersebut. Untuk dapat melihat streaming video di

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi di bidang informasi berkembang dengan

Charisma Isnan NIM : L

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. meningkat dengan pesat. Di era globalisasi seperti sekarang ini televisi masih

ANALISIS KUALITAS VIDEO KOMPRESI PADA INTERNET PROTOCOL TELEVISION (IPTV)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ANALISA KINERJA TEKNIK KOMPRESI VIDEO PADA INTERNET PROTOCOL TELEVISI (IPTV)

BAB I PENDAHULUAN. mengerjakan aktivitas sehari-hari. Kemajuan teknologi yang paling menonjol

STUDI KUALITAS VIDEO STREAMING MENGGUNAKAN PERANGKAT NSN FLEXYPACKET RADIO

VIDEO STREAMING. Pengertian video streaming

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.2. Latar Belakang Masalah

RANCANG BANGUN SISTEM PEMBELAJARAN JARAK JAUH (DISTANCE LEARNING) PADA INTERNET PROTOCOL TELEVISI (IPTV)

BAB I PENDAHULUAN. terutama dengan semakin luasnya jangkaun internet hingga ke pelosok-pelosok pedesaan.

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi informasi dalam menjalankan bisnis mereka. Perusahaan sekecil apapun pasti

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan teknologi di bidang telekomunikasi dan broadcasting. Saat ini

BAB I PENDAHULUAN. WLAN termasuk teknologi yang popular untuk menyediakan koneksi data.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Tutorial Video Streaming Server Menggunakan VLC

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Universitas Indonesia

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. gunung berapi, memantau kondisi rumah, dan event penting lainnya (Harmoko,

BAB I PENDAHULUAN. Gambar 1.1 Contoh IPTV

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

RANCANG BANGUN LAYANAN PERSONAL VIDEO RECORDING (PVR) PADA INTERNET PROTOCOL TELEVISION (IPTV)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

RANCANG BANGUN LIVE TV BROADCASTING PADA INTERNET PROTOCOL TELEVISION (IPTV)

BAB I PENDAHULUAN. dapat berkomunikasi dengan orang lain menggunakan fasilitas chatting ini.

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. 1.2 Rumusan Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang dan Permasalahan

BAB 1 PENDAHULUAN. daya, dimana dibutuhkan layanan-layanan dan aturan-aturan (protocols) yang

BAB I. PENDAHULUAN. Teknologi jaringan Wi-Fi (Wireless Fidelity) saat ini memperlihatkan

BAB IV PENGUJIAN SISTEM DAN ANALISA

BAB III. server, merupakan media yang digunakan untuk mendistribusikan live stream

BAB 1 PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan pertumbuhan industri Internet di Indonesia, baik disadari

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ANALISA KINERJA TEKNIK KOMPRESI VIDEO PADA INTERNET PROTOKOL TELEVISION (IPTV)

BAB I PENDAHULUAN 1.2. Latar Belakang Masalah

9/6/2014. Dua komputer atau lebih dapat dikatakan terinterkoneksi apabila komputer-komputer tersebut dapat saling bertukar informasi.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I 1

WEB MANAGEMENT TV STREAMING ONLINE MENGGUNAKAN USB TV TUNNER

Rancang Bangun Layanan Internet Protocol Television

BAB 1 PENDAHULUAN. ruangan kelas dan mencatat apa yang diberikan oleh guru atau dosen untuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III METODE PENELITIAN

VIDEO STREAMING DENGAN VIDEOLAN PROJECT

BAB 1 PENDAHULUAN. dinamakan hotspot. Batas hotspot ditentukan oleh frekuensi, kekuatan pancar

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang I 1

BAB 1 PENDAHULUAN. monitoring sehingga mendukung komunikasi antar alat monitoring seperti pada

TAKARIR. Action Script

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi data. router dengan kabel Unshielded Twisted Pair sebagai (UTP) Topologi jaringan

BAB III ANALISA DAN RANCANGAN PROGRAM

MODUL 9 PENGUKURAN QoS STREAMING SERVER

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi pada dunia telekomunikasi juga semakin pesat, diantaranya adalah video

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Komputer Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2006/2007

Pengembangan Video VoIP Phone Berbasis Web Menggunakan Protokol RTMP

LAYANAN STREAMING TV OVER IP MUTICHANNEL BERBASIS WEB DI JARINGAN INTRANET IT TELKOM

Analisis Kebutuhan Bandwidth Pada Pemanfaatan Web Streaming Justin.tv Sebagai Media E-Learning Dengan

TUGAS AKHIR. ANALISA QUALITY OF SERVICE (QoS) PADA JARINGAN IPTV DENGAN ROUTING BERBASIS LINK-STATE

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi yang terus meningkat bukan lagi dalam

Endi Dwi Kristianto

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. yang cukup besar untuk kemajuan dunia telekomunikasi. Di dalam dunia

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan lainnya seperti Video Streaming, VoIP (Voice over Internet Protocol),

Bab 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. sehari-hari seiring dengan perkembangan teknologi aksesnya pada perangkat

RANCANG BANGUN SISTEM KEAMANAN KONTEN VIDEO ON DEMAND (VOD) PADA INTERNET PROTOCOL TELEVISION (IPTV) MENGGUNAKAN VIDEO ENCRYPTION ALGORITHM (VEA)

BAB I PENDAHULUAN. harinya menggunakan media komputer. Sehingga banyak data yang disebar

BAB III METODELOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

7.1 Karakterisasi Trafik IP

7.4. SISTEM WIDE AREA NETWORKS

OPTIMALISASI CLUSTER SERVER LMS DAN IPTV DENGAN VARIASI ALGORITMA PENJADWALAN

1. Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

RANCANG BANGUN DAN ANALISIS UNJUK KERJA TVLAN DENGAN JARINGAN LAN DAN WLAN

JARINGAN MULTIMEDIA. Muhammad Riza Hilmi, ST.

ANALISA PERFORMANSI LIVE STREAMING DENGAN MENGGUNAKAN JARINGAN HSDPA. Oleh : NRP

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. teknologi internet, user komputer mulai menggunakan surat elektronik atau

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1. 1 Latar Belakang Masalah

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. Content Delivery Network adalah sebuah sistem yang berfungsi sebagai

BAB I PENDAHULUAN. dibungkus dalam satu paket perangkat lunak. Perangkat lunak tersebut

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAKSI...i. KATA PENGANTAR...ii. DAFTAR ISI...iv. DAFTAR GAMBAR...vi. DAFTAR TABEL...xii. DAFTAR LAMPIRAN...

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dunia, melalui telepon, satelit dan sistem-sistem komunikasi yang lain. Internet

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi yang bersifat convergence dengan teknologi komunikasi lainnya. Salah

TUGAS AKHIR PENGENDALIAN ROBOT MOBILE BERBASIS IP (Internet Protocol) MELALUI JARINGAN WIFI. Oleh: Gama Wardhana ( )

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perkembangan teknologi di bidang informasi berkembang dengan begitu cepat dan pesat. Berbagai macam informasi dapat diakses melalui berbagai macam media. Kemajuan teknologi mendorong berbagai pihak untuk dapat menemukan berbagai cara atau metode agar dapat mengikuti laju perkembangan informasi secara cepat dan efisien. Informasi tersebut dapat berupa data, gambar maupun suara. Video merupakan salah satu contohnya, melalui video seseorang dapat memperoleh informasi secara lengkap dan menyeluruh karena maksud dan tujuan yang diinginkan dapat tersampaikan secara efektif melalui video tersebut. Untuk dapat melihat streaming video di komputer yang terhubung dalam suatu jaringan lokal atau pun internet maka muncul teknologi Internet Protocol Television (IPTV). IPTV merupakan suatu perkembangan baru dalam media komunikasi client-server yang membroadcast video dengan kualitas tinggi ke user window melalui jaringan data yang ada. IPTV dapat melakukan broadcasting pada jaringan lokal dengan perantara kabel Unshielded Twisted Pair (UTP) dan juga pada teknologi Wireless Fidelity (Wi-Fi). Pengiriman sinyal video tersebut dapat diselenggarakan dengan menggunakan internet protocol (IP) melewati sebuah koneksi broadband yang biasanya digunakan dalam sebuah 1

2 jaringan yang terorganisasi sendiri (semisal LAN) yang lebih baik daripada internet publik dengan tujuan agar kualitas pelayanannya terjamin. IPTV memiliki layanan yang dapat memberikan content-content audio visual yang interaktif dengan berbasis IP. Salah satunya adalah video on demand (VOD) yang merupakan sistem video interaktif dimana pengguna dapat memilih sendiri video dan klip yang telah tersimpan di server sesuai kebutuhan dan waktu yang diinginkan. Agar seorang pengguna dapat melihat streaming video pada IPTV dengan baik dan lancar maka kualitas video yang dikirimkan perlu diperhatikan agar dapat menunjang kelancaran video yang dilihat oleh pengguna. Hal ini berbeda dengan metode video streaming biasa. Pada metode video streaming biasa, pengguna hanya dapat mengakses satu video yang sama dan diputar oleh server dalam satu waktu. Dalam faktor kenyamanan pengguna juga tidak begitu diperhatikan karena inti dari metode ini hanya memutar video untuk pengguna yang melakukan permintaan ke server. Ukuran file video yang besar dapat menimbulkan penyendatan pada transfer video melalui IPTV, sehingga akan mengganggu dan mengurangi kenyamanan pengguna. Oleh karena itu salah satu solusi yang dapat diambil untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan metode kompresi video. Di dalam metode kompresi video terdapat beberapa codec yang akan menentukan kualitas video yang dihasilkan. Codec (Compressor- Decompressor) merupakan sebuah perangkat berisikan algoritma-algoritma yang mampu melakukan encoding dan decoding sebuah sinyal digital.

3 Dengan demikian akan dilakukan analisis tentang kinerja teknik kompresi video agar dapat diketahui keunggulan dan kelemahan masing-masing metode kompresi video yang digunakan untuk IPTV. 1.2. Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan diatas, maka rumusan masalah yang akan dikaji adalah : 1. Bagaimana merancang suatu sistem IPTV sederhana untuk membroadcast video dari server ke client menggunakan aplikasi VideoLAN Client (VLC) dan melalui web. 2. Bagaimana melakukan analisis perbandingan terhadap metode MPEG-2, MPEG-4 dan DivX yang telah dipilih berdasarkan pertimbangan kemampuan perangkat keras komputer yang akan digunakan untuk kompresi dan streaming video. 1.3. Batasan Masalah Beberapa batasan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Hanya membahas unjuk kerja video yang telah tersimpan di server (VOD) dan tidak membahas Live TV Broadcasting. 2. Kompresi yang digunakan pada IPTV adalah kompresi yang ada pada aplikasi VLC. 3. Aplikasi VLC digunakan untuk membroadcast video, sedangkan AppServ sebagai web server yang akan digunakan untuk keperluan streaming video melalui web.

4 4. Codec yang digunakan dalam analisis adalah MPEG-2, MPEG-4 dan DivX. 5. Menggunakan 2 buah laptop yang digunakan sebagai server dan 15 buah personal computer sebagai client, selanjutnya dilakukan analisis pada kondisi lalu lintas jaringan normal dengan membandingkan delay dan troughput untuk parameter QoS. 1.4. Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Untuk merancang dan mengaplikasikan sistem IPTV sederhana pada jaringan komputer lokal yang telah ada untuk keperluan broadcasting video. 2. Untuk memahami konsep dasar kompresi video untuk mendukung kelancaran broadcasting video pada IPTVsederhana. 3. Untuk menganalisis dan membandingkan unjuk kerja broadcast video dengan metode MPEG-2, MPEG-4 dan DivX. 1.5. Manfaat Penelitian Dari pelaksanaan penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat antara lain sebagai berikut : 1. Mengenalkan sistem IPTV kepada tenaga pendidik untuk membantu dalam proses belajar mengajar (E-learning).

5 2. Memberikan solusi atau metode yang efektif, menarik dan efisien kepada masyarakat umum dengan melakukan optimalisasi video dan mengintegrasikannya ke dalam jaringan komputer sebagai sarana untuk mendapatkan informasi. 3. Mengetahui dan menganalisis kelemahan serta keunggulan dari metode kompresi MPEG-2, MPEG-4 dan DivX. 1.6. Sistematika Penulisan Sistematika penulisan laporan adalah sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Bab pendahuluan mendeskripsikan mengenai latar belakang masalah, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan, manfaat dan sistematika penulisan. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Berisi tentang teori-teori yang digunakan dalam penelitian, perancangan dan pembuatan sistem. BAB III METODE PENELITIAN Menguraikan gambaran obyek penelitian, analisis semua permasalahan, perancangan sistem baik secara umum maupun spesifik. BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Memaparkan dari hasil-hasil tahapan penelitian, mulai dari analisis, desain, hasil testing dan implementasinya. BAB V PENUTUP Menguraikan kesimpulan dari penelitian dan saran-saran sebagai bahan pertimbangan untuk penelitian selanjutnya.