JIKA TAK MAMPU MENJADI AKAR YANG POHONNYA MENGHASILKAN BANYAK BUAH MAKA JADILAH AKAR YANG MAMPU MENOPANG POHON YANG MEMBERI KETEDUHAN BAGI YANG LELAH.

dokumen-dokumen yang mirip
Motto. -QS. An-nisa : 58-

Pengantar. Bapak yang terhormat, ditengah-tengah kesibukan Bapak, perkenankanlah saya

Bukan masalah siapa yang tercepat dan siapa yang terlambat Tetapi yang terpenting adalah siapa yang berhasil menyelesaikan apa yang dia mulai

Motto. Akan ada waktunya dalam hidup kita dimana hal-hal kecil yang tadinya tidak berarti menjadi begitu mati-matian ingin kita ulang kembali

KATA PENGANTAR. penyusunan skripsi ini. Tidak lupa pula shalawat diiringi salam peneliti sampaikan

MOTTO. Tuhan adalah gembalaku takkan kekurangan aku. sebuah cita-cita akan menjadi kesuksesan, jika kita awali. dengan bekerja untuk mencapainya.

MOTTO. Tuhan tidak akan pernah mengubah nasib seseorang jika dia sendiri tidak berusaha mengubah nasibnya

KATA PENGANTAR. sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul Hubungan antara

KATA PENGANTAR. Psikologi Universitas Medan Area di Medan. Peneliti menyadari bahwa. 1. Yayasan H. Agus Salim Universitas Medan Area

KATAPENGANTAR. melimpahkan rahmat dan hidayah-nya kepada peneliti. menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini disusun guna memenuhi persyaratan untuk

If you never try you ll never know -coldplay. Do good, and good will come to you (Surat Az-Zumar)

KATA PENGANTAR. menyelesaikan penyusunan skripsi ini. Tidak lupa pula shalawat diiringi salam

KATA PENGANTAR. Puji dan syukur saya ucapkan kepada Yesus Kristus yang telah. memberikan berkat dan kasihnya kepada saya, sehingga saya dapat

UCAPAN TERIMA KASIH. Assalamualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh.. tulis yang berjudul Hubungan Antara Self-Efficacy dengan Adversity Quotient Pada

MOTTO. Jangan menyerah dan teruslah mencoba, Tuhan akan melihat usaha dan. kerja kerasmu dan Dia yang akan menyempurnakan hasilnya

KATA PENGANTAR. Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus atas

UCAPAN TERIMAKASIH. izinnya skripsi dengan judul: Studi Identifikasi Faktor-Faktor Yang

KATA PENGANTAR. selama menyelesaikan skripsi ini sampai dengan selesai. 1. Yayasan Haji Agus Salim Universitas Medan Area

yang kotor. (Helen Keller)

UCAPAN TERIMA KASIH. Sarjana Psikologi di Fakultas Psikologi Universitas Medan Area.

Motto. Dan bukan hanya dipikirkan. Bukan hanya menjadi impian. Jika anda jatuh ribuan kali, berdirilah jutaan kali karena Anda tidak

DAFTAR LAMPIRAN UNIVERSITAS MEDAN AREA

Mamaku tercinta Siti Halimah Sinaga S.E

KATA PENGANTAR. setulusnya dengan segala kerendahan hati kepada: lah segala hal yang tidak mungkin menjadi mungkin tercapai.

Motto UNIVERSITAS MEDAN AREA

KATA PENGANTAR. Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yesus Kristus atas rahmat dan

Persembahan. Karya sederhana ini kupersembahkan kepada kedua orangtuaku, ayah dan

MOTTO UNIVERSITAS MEDAN AREA

KATA PENGANTAR. Alhamdulillahirrabil alamin,puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah

MOTTO CAHAYA DIATAS CAHAYA

Sesuatu yang belum dikerjakan, seringkali tampak mustahil; kita baru yakin kalau kita telah berhasil melakukannya dengan baik. (Evelyn Underhill)

UCAPAN TERIMA KASIH. gelar sarjana psikologi di Universitas Medan Area. kesempurnaan, baik dari materi pembahasan maupun tata bahasa nya, karena

UCAPAN TERIMA KASIH. kepada Allah SWT, karena atas ridho-nya peneliti dapat meyelesaikan skripsi ini

MOTTO Berangkat dengan penuh keyakinan. Berjalan dengan penuh keikhlasan. Istiqomah dalam menghadapi cobaan

Motto. Diberkatilah orang yang mengandalkan Tuhan, yang menaruh harapannya pada Tuhan (Yeremia

KATA PENGANTAR. ketekunan dan keyakinan akhirnya Peneliti dapat menyelesaikan dengan baik.

Persembahan. Akhirnya, satu kata ini yang membuatku akan mengawali satu babak baru. Akhirnya, aku menyelesaikannya, menyelesaikannya.

Motto. (Aldux Huxley) (penulis)

dan karunia-nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan lancar.

Cobalah untuk tidak menjadi seseorang yang SUKSES tapi jadilah seseorang. yang BERNILAI. (Albert Einstein)

dan karunia yang telah dilimpahkan Nya, sehingga peneliti dapat menyelesaikan

UCAPAN TERIMAKASIH. Terimakasih yang tidak terhingga juga peneliti ucapkan kepada Ayahanda

KATA PENGANTAR. dan kemampuan. Terima kasih Tuhan saya buat kasih setia dan kasih sayangmu

UCAPAN TERIMA KASIH. Alhamdulillah wasyukurillah, segala puji dan syukur penulis panjatkan

KATA PENGANTAR. dan karunia yang telah dilimpahkan Nya, sehingga peneliti dapat menyelesaikan

jadikanlah berbuat baik seperti perlombaan untuk mendapatkan semangat..sabri..

Motto. Jika semua pekerjaan dilakukan dengan niat tulus dan tekun, maka hasil yang diperoleh akan lebih baik UNIVERSITAS MEDAN AREA

UCAPAN TERIMA KASIH. orang-orang yang membantu disetiap perjuangan. Adapun maksud dari penulisan skripsi ini adalah untuk memenuhi

UCAPAN TERIMA KASIH. penuh dengan ilmu pengetahuan seperti yang kita rasakan saat ini. Selanjutnya

Dan seandainya semua pohon yang ada di. bumi dijadikan pena, dan lautan dijadikan. tinta, ditambah lagi tujuh lautan sesudah itu,

KATA PENGANTAR. nikmat dan karunia Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Hubungan

MOTTO. Tidak ada masalah yang tidak bisa diselesaikan selama ada. komitmen bersama untuk menyelesaikannya. Berangkat

KATA PENGANTAR. Dengan memanjatkan puji syukur atas ke hadirat Allah SWT atas segala

KATA PENGANTAR. Alhamdulillahirabbil alamin, segala puji hanya kepada Allah SWT Dzat

UNIVERSITAS MEDAN AREA

DAFTAR ISI. HALAMAN PERSETUJUAN... i. HALAMAN PENGESAHAN... ii. PERSEMBAHAN... iii. MOTTO... iv. KATA PENGANTAR... v. ABSTRAK... ix. DAFTAR ISI...

MOTTO. Yakin, Ikhlas dan Istiqomah. # Berangkat dengan penuh keyanikan. # Berjalan dengan penuh keiklasan. Bersabar, Berusaha, dan Bersyukur

Persembahan. Sembah sujud serta puji dan syukurku pada-mu Allah SWT.Tuhan semesta alam yang

MOTTO JANGAN MENYERAH ATAS IMPIANMU. IMPIAN MEMBERIMU TUJUAN HIDUP. SUKSES BUKAN KUNCI KEBAHAGIAAN FIGHTING POVERTY THROUGH EDUCATION

KATA PENGANTAR. Puji dan syukur kita panjatkan kehadiran Tuhan Yang Maha Esa, atas segala

KATA PENGANTAR. Teriring syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT atas nikmat iman,

KATA PENGANTAR. yang berjudul Hubungan konsep diri dan komunikasi interpersonal antara dosen

KATA PENGANTAR. Alhamdulillahirabbil alamin, segala puji hanya kepada Allah SWT Dzat

KATA PENGANTAR. Puji dan syukur kita panjatkan atas kehadirat Allah S.W.T karena dengan

KATA PENGANTAR. Program Pascasarjana Universitas Medan Area. 2. Prof. Dr. Ir. Hj. Retna Astuti Kuswardani, MA selaku Direktur Pascasarjana

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN STRESS KERJA PADA TENAGA KESEHATAN NON KEPERAWATAN DI RS. ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTAA

HUBUNGAN ANTARA KONTROL DIRI DENGAN PERILAKU KECANDUAN MENGGUNAKAN SITUS JEJARING SOSIAL PADA MAHASISWA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA SELF-EFFICACY DENGAN KECEMASAN MENGHADAPI UJIAN SKRIPSI PADA MAHASISWA PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SKRIPSI

KECEMASAN MENGHADAPI DUNIA KERJA DITINJAU DARI HARDINESS SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KEPUASAN KERJA DENGAN LOYALITAS KARYAWAN PADA CV. ASATEX SURAKARTA

Success needs a process n to get a success, your courage must be greater than your fear.

HUBUNGAN KECERDASAN EMOSI DENGAN PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH PADA REMAJA YANG BERPACARAN

HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN KERJA DENGAN KUALITAS PELAYANAN PADA KARYAWAN BAGIAN TATA USAHA DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

KATA PENGANTAR. Puji dan syukur Alhamdulillah penulis panjatkan atas kehadirat Allah. SWT atas segala rahmat dan karunia-nya, kesabaran, kemudahan dan

PERILAKU PENGGUNAAN JEJARING SOSIAL FACEBOOK PADA MAHASISWA DITINJAU DARI KEBUTUHAN AFILIASI SKRIPSI ELVANIA DESTIANINGRUM

HALAMAN PERNYATAAN. Dengan ini Saya menyatakan bahwa skripsi ini benar-benar karya Saya

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASIONAL DENGAN KINERJA KARYAWAN SKRIPSI. Oleh : Yenny Setiani Dewi

KATA PENGANTAR. karya tulis yang berjudul Hubungan self efficacy dengan kecemasan dalam

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DAN GAYA KEPEMIMPINAN OTORITER DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI HOTEL SEGORO SKRIPSI

UCAPAN TERIMA KASIH. diselesaikan. Tidak lupa sholawat dan salam kepada Nabi Muhammad SAW yang

HUBUNGAN ANTARA PROMOSI PENJUALAN DENGAN PERILAKU KONSUMTIF PADA IBU RUMAH TANGGA. Skripsi

KATA PENGANTAR. .. Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas segala

KATA PENGANTAR. yang sederhana ini dengan judul HUBUNGAN IKLIM SEKOLAH DAN KEMATANGAN EMOSIONAL DENGAN SELF REGULATED LEARNING

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP LINGKUNGAN KERJA PSIKOLOGIS DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN CV. BERKAH DALEM SKRIPSI FEBRIAN AYU MUSTIKA

PERSEMBAHAN. berikan kepadaku. pipimu karenaku

SKRIPSI. Oleh Gulinda Binasih NIM

SKRIPSI. Diajukan Kepada Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

KINERJA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI DI TINJAU DARI MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN PT. SOMIN SURAKARTA TAHUN 2015

HALAMAN PERSEMBAHAN. Skripsi ini kupersembahkan untuk kedua orangtuaku dan Alm. Eyang Soecipto

PERBEDAAN KECERDASAN EMOSI REMAJA YANG MENYUKAI MUSIK ROK DENGAN REMAJA YANG MENYUKAI MUSIK JAZ

HUBUNGAN ANTARA ATRIBUSI DENGAN PERILAKU ASERTIF PADA REMAJA PANTI ASUHAN

STRES AKADEMIK DITINJAU DARI KONSEP DIRI PADA ANAK CERDAS ISTIMEWA DI KELAS AKSELERASI

HUBUNGAN ANTARA EMPATI DENGAN PERILAKU PROSOSIAL PADA KARANG TARUNA DI DESA JETIS, KECAMATAN BAKI, KABUPATEN SUKOHARJO SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KECENDERUNGAN MENCARI SENSASI DAN KONFORMITAS DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA PUTRI

MOTTO BENTUK KEMALASAN YANG LEBIH PARAH

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP KEPEMIMPINAN OTORITER DENGAN INTENSI TURNOVER KARYAWAN S K R I P S I. Disusun Oleh: EVID MAFTUKHAH F

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL PEER GROUP DAN KONTROL DIRI DENGAN KEPATUHAN TERHADAP NORMA SOSIAL SKRIPSI OLEH: SRI PUJI ASTUTI

HUBUNGAN ANTARA MANAJEMEN DIRI DENGAN PRESTASI KERJA KARYAWAN SKRIPSI

HUBUNGAN KECERDASAN EMOSI DAN KEPERCAYAANTERHADAP PASANGAN PADA INDIVIDU DEWASA YANG MENJALANI COMMUTER MARRIAGE SKRIPSI

MOTTO. Al-qur an adalah sumber ilmu pengetahuan. Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman diantara kamu dan orangorang

Transkripsi:

MOTTO JIKA TAK MAMPU MENJADI AKAR YANG POHONNYA MENGHASILKAN BANYAK BUAH MAKA JADILAH AKAR YANG MAMPU MENOPANG POHON YANG MEMBERI KETEDUHAN BAGI YANG LELAH. Zarina Alfandari PEUGAH LAGE BUT, PUBUT LAGE NAA YANG NAA BEK TA PEU TAN, YANG TAN BEK TA PEU NAA. Rafli Kande iv

PERSEMBAHAN Dengan mengucap Alhamdulillah Kupersembahkan skripsi ini untuk papa dan mama tercinta Yang memberikan seluruh waktu dan cintanya kepadaku. Untuk adik-adikku tersayang Untuk keluarga besar Syamsuddin Reubi dan Tarfi Yusuf Yang telah mendukung baik segi motivasi dan materil Dan seluruh keluarga besarku terimakasih telah mendukungku Serta untuk sahabat-sahabatku yang selalu mendukung dan menyemangatiku. v

KATA PENGANTAR Puji dan syukur Alhamdulillah penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT, atas segala rahmat dan karunia-nya, kesabaran, kemudahan dan kelancaran bagi penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini sampai selesai. Peneliti menyadari bahwa keberhasilan dalam menyelesaikan skripsi ini tidak terlepas dari bimbingan, bantuan serta kerja sama yang baik dari berbagai pihak, oleh karena itu sudah sepantasnya dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Yayasan H. Agus Salim Universitas Medan Area 2. Bapak Prof. Dr. H. Ali Yakub Matondang M.A selaku Rektor Universitas Medan Area. 3. Kepada bapak Prof. Dr. H. Abdul Munir M.Pd, selaku dekan Fakultas Psikologi Universitas Medan Area. 4. Kepada Ibu DR. Nefi Darmayanti, M.Si selaku pembimbing I yang telah menyediakan waktu untuk bimbingan ditengah rutinitas beliau yang sangat padat dan banyak memberikan arahan dan saran yang sangat bermanfaat kepada penulis guna penyempurnaan skripsi ini. 5. Kepada ibu Farida Hanum Siregar S.Psi, M.Psi selaku pembimbing II yang telah banyak membantu, memberikan bimbingan, dan banyak memberi pelajaran berharga dalam hidup saya serta saran dan arahan guna penyelesaian skripsi ini. vi

6. Kepada (ibu Salamiah Sari Dewi, S.Psi, M.Psi) selaku ketua sidang meja hijau. Terima kasih atas kesediaan waktu dan saran-saran yang telah ibu berikan kepada penulis. 7. Kepada (ibu Nini Sri Wahyuni, S.Psi, M.Pd) selaku sekretaris sidang meja hijau. Terimakasih atas kesediaan waktunya. 8. Kepada Bapak Syafrizaldi S.Psi, M.Psi selaku kepala jurusan psikologi industri dan organisasi yang banyak membantu dan memberikan masukan yang bermanfaat. 9. Kepada Ibu Salamiah Sari Dewi, M.Psi selaku dosen pembimbing akademik yang banyak memberikan masukan yang bermanfaat. 10. Kepada seluruh dosen Fakultas Psikologi Universitas Medan Area yang telah memberikan ilmu dan mengajarkan penulis banyak hal mengenai psikologi selama penulis mengikuti perkuliahan. 11. Kepada seluruh staff Tata Usaha Fakultas Psikologi Universitas Medan Area: Bang Mimi, Bang Janer, Bang Agus, Bang Putra, Kak Lili, Kak Fida, Bang Wandi, Kak Yanti dan Kak Tatik yang telah banyak membantu penulis dalam urusan administrasi. 12. Kepada Bapak beserta staff yang telah mengizinkan penulis meneliti di Kantor PT. Perkebunan Nusantara III (Persero). 13. Kepada Bapak selaku bagian dari kepegawaian Kantor PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk melakukan penelitian sehingga skripsi ini dapat selesai. 14. Buat karyawan Kantor PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) yang telah meluangkan waktunya dalam mengisi alat ukur penulis, sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini. 15. Yang teristimewa dan yang tercinta kepada kedua orang tuaku, mamaku Fauziah dan papaku Zakiun Nirza yang tiada hentinya memberikan doa dan kasih sayangnya serta semangat dan selalu menjadi inspirasi penulis untuk menjadi kebanggaan keluarga. vii

16. Yang tersayang adik-adik saya Zulfikar Jauhari, Zulhazmi Maulana dan Zahra Amalia yang selalu memberikan doa, motivasi, semangat dan dukungan. 17. Buat sahabat-sahabat terbaikku yang wisudanya ketinggalan Ayla, Atiqah, Lala, Azmi, Reza, Erida, Nurul, Shita, Putri, Rara, Yurike,Fahri, Fitri, Mutya, Shelly, Zahira, Adha, Tegar, Sawal, Vincent dan teman-teman seperjuangan stambuk 2011 terutama kelas A walaupun kami wisudanya berbeda tetapi tetap satu jua, terimakasih juga kepada Sahabat serta saudaraku P&G (Ayla, Gina, Tata, Fany, Tiqa, Lala, Anggy) terimakasih telah menemaniku selama dimasa perkuliahan dan diluar jam kuliah, obrolan, sukacita, canda tawa dan kebersamaan kita selama ini dan telah memberikan semangat dan dukungan. Peneliti menyadari bahwa skripsi ini terdapat banyak kekurangan dan kesalahan baik dalam kata, isi maupun tata tulisannya. Untuk itu peneliti mengharapkan saran dan sumbangan pikiran untuk kelengkapan karya tulis selanjutnya. Akhir kata semoga Allah SWT selalu melimpahkan berkah dan hidayah-nya serta membalas segala amal baik semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini. Dan semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan menambah wawasan dan pengetahuan kita semua khususnya bagi peneliti pribadi. Medan, Januari 2016 Peneliti Zarina Alfandari viii

DAFTAR ISI JUDUL SKRIPSI... i LEMBARAN PENGESAHAN... ii SURAT PERNYATAAN... iii MOTTO... iv PERSEMBAHAN... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii ABSTRAK... xiv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 6 C. Batasan Masalah... 6 D. Rumusan Masalah... 6 E. Tujuan Penelitian... 7 F. Manfaat Penelitian... 7 BAB II LANDASAN TEORI A. karyawan 1. Pengertian Karyawan... 8 2. Jenis-jenis Karyawan di Perusahaan... 9 B. Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)... 10 1. Pengertian PHK... 10 ix

2. Faktor Penyebab Terjadinya PHK... 13 3. Jenis PHK... 14 4. Dampak-dampak dari PHK... 14 C. Post Power Syndrome... 15 1. Pengertian Post Power Syndrome... 15 2. Faktor-faktor Post Power Syndrome... 16 3. Aspek-aspek Post Power Syndrome... 20 4. Ciri-ciri Post Power Syndrome... 21 D. Kecerdasan Emosi... 23 1. Pengertian kecerdasan emosi... 23 2. Faktor-faktor kecerdasan emosi... 26 3. Aspek-aspek kecerdasan emosi... 28 4. Ciri-ciri kecerdasan emosi... 31 E. Hubungan antara kecerdasan emosi dengan Post Power Syndrome menghadapi PHK... 34 F. Hipotesis... 36 G. Kerangka Konseptual... 36 BAB III METODE PENELITIAN A. Tipe Penelitian... 37 B. Identifikasi Variabel Penelitian... 37 C. Defenisi Operasional Variabel Penelitian... 38 D.Populasi dan Sampel... 38 1. Populasi... 38 2. Sampel... 39 E. Metode Pengumpulan Data... 39 F. Validitas Dan Reliabilitas Alat Ukur... 40 1. Validitas Alat Ukur... 40 2. Reliabilitas Alat Ukur... 41 G. Analisis Data... 42 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Subjek Penelitian... 44 x

B. Orientasi Kancah dan Persiapan Penelitian... 44 C. Pelaksanaan Penelitian... 52 D. Analisis Data dan Hasil Penelitian... 52 E. Pembahasan... 58 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan... 62 B. Saran... 63 DAFTAR PUSTAKA... 64 xi

DAFTAR TABEL 1. Distribusi Butir Skala kecerdasan emosi Sebelum Uji Coba... 47 2. Distribusi Butir Skala post power syndrome Sebelum Uji Coba... 48 3. Distribusi Butir-Butir Skala kecerdasan emosi setelah Uji Coba... 50 4. Distribusi Butir-Butir Skala post power syndrome Setelah Uji Coba... 51 5. Rangkuman Hasil Perhitungan Uji Normalitas Sebaran... 53 6. Rangkuman Hasil Perhitungan Uji Linearitas Hubungan... 55 7. Rangkuman Analisa Korelasi r Product Moment... 56 8. Hasil Perhitungan Nilai Rata-Rata Hipottetik Dan Nilai Rata-Rata Empirik 58 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran A1. Data Penelitian Angket Kecerdasan Emosi... 67 Lampiran A2. Data Penelitian Angket Post Power Syndrome... 72 Lampiran B. Data Penelitian... 75 Lampiran C. Validitas dan Reabilitas... 84 Lampiran D. Uji Asumsi Normalitas dan Linearitas... 91 Lampiran E. Analisis Korelasi Product Moment... 104 LampiranF. Surat Keterangan... 105 xiii