BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Universitas Indonesia. Alat hot plate stirrer magnetik dibangun menggunakan

dokumen-dokumen yang mirip
Contoh Bentuk LCD (Liquid Cristal Display)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kecepatan pengaduk yang dirancang oleh Muhamad Aulia Rahman dari

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. [10]. Dengan pengujian hanya terbatas pada remaja dan didapatkan hasil rata-rata

Gambar 5.1 Modul LCD M1632. LCD ini memiliki 16 kaki, sebagaimana ditunjukkan dalam Tabel 6.1.

BAB II DASAR TEORI. open-source, diturunkan dari Wiring platform, dirancang untuk. memudahkan penggunaan elektronik dalam berbagai

kali tombol ON ditekan untuk memulai proses menghidupkan alat. Setting

BAB III METODE PENELITIAN. Berikut sistem dari modul Hot Plate Magnetic Stirrer dapat dilihat pada

TAKARIR. Akumulator Register yang digunakan untuk menyimpan semua proses aritmatika

BAB III PERANCANGAN. Pada bab ini akan menjelaskan perancangan alat yang akan penulis buat.

Antarmuka LCD pada DST-AVR

BAB III DESKRIPSI MASALAH

ARDUINO LCD. Bentuk LCD

BAB III PERANCANGAN SISTEM

DAFTAR ISI. ABSTRAKSI...vi. KATA PENGANTAR...vii. DAFTAR ISI... ix. DAFTAR TABEL... xiv. DAFTAR GAMBAR... xv. DAFTAR LAMPIRAN...

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Elektronika, Politeknik Elektronika Negeri Surabaya atas nama Bayu Noorulil dan

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II DASAR TEORI. mikrokontroler yang berbasis chip ATmega328P. Arduino Uno. memiliki 14 digital pin input / output (atau biasa ditulis I/O,

BAB II LANDASAN TEORI. berinteraksi dengan mudah dan interaksi dengan masyarakat umum juga menjadi

M1632 MODULE LCD 16 X 2 BARIS (M1632)

BAB II DASAR TEORI. open-source, diturunkan dari Wiring platform, dirancang untuk. software arduino memiliki bahasa pemrograman C.

BAB IV PEMBAHASAN ALAT

TAKARIR. Akumulator Register yang digunakan untuk menyimpan semua proses aritmatika. Assembler Bahasa pemrograman mikrokontroler MCS-51

BAB III PERENCANAAN PERANGKAT KERAS DAN LUNAK

RANCANG BANGUN MAGNETIC STIRRER BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S52 DENGAN PENGATURAN WAKTU MELALUI KEYPAD

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III PERANCANGAN SISTEM. sebuah alat pemroses data yang sama, ruang kerja yang sama sehingga

RANCANG BANGUN ALAT PENDETEKSI KADAR ALKOHOL PADA MINUMAN BERALKOHOL MENGGUNAKAN SENSOR MQ-3 BERBASIS ATmega328

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

PENGATUR KADAR ALKOHOL DALAM LARUTAN

BAB III METODE PERANCANGAN. tabung V maka penulis membuat diagram dan mekanis system sebagai

BAB II LANDASAN TEORI

BAB IV HASIL PENGUKURAN DAN PENGUJIAN ALAT SISTEM PENGONTROL BEBAN DAYA LISTRIK

BAB I PENDAHULUAN. untuk pembangkitan energi listrik. Upaya-upaya eksplorasi untuk. mengatasi krisis energi listrik yang sedang melanda negara kita.

BAB III PERENCANAAN DAN REALISASI SISTEM

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

DENGAN PENGATURAN SUHU DAN KECEPATAN PENGADUAN

III. METODE PENELITIAN. Penelitian tugas akhir ini dilaksanakan di Laboratorium Elektronika Dasar

BAB IV PERANCANGAN DAN PENGUJIAN ALAT. Perancangan perangkat keras otomasi alat pengering kerupuk berbasis

DAFTAR ISI. HALAMAN PENGESAHAN... i. KATA PENGANTAR... iii. DAFTAR ISI... v. DAFTAR TABEL... x. DAFTAR GAMBAR... xi. DAFTAR LAMPIRAN...

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

CABLE LAN TESTER DENGAN TAMPILAN LCD TUGAS AKHIR DEMI SYAPUTRI

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT UKUR TEMPERATUR BERBASIS MIKROKONTROLER

METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari 2015 sampai dengan bulan Juli

RANCANG BANGUN ALAT UKUR SUHU DAN KADAR ALKOHOL MENGGUNAKAN SENSOR LM35 DAN SENSOR MQ-3

BAB II Tinjauan Pustaka

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODELOGI PENELITIAN

BAB III PERANCANGAN PERANGKAT KERAS DAN LUNAK. Perangkat keras dari alat ini secara umum terdiri dari rangkaian dibagi

STUDI SISTEM PENGADUK BERBASIS MAGNET DAN PEMANAS FLUIDA DENGAN MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER

BAB V PENGUJIAN DAN ANALISIS. dapat berjalan sesuai perancangan pada bab sebelumnya, selanjutnya akan dilakukan

BAB 3 PERANCANGAN SISTEM. Bab ini akan membahas tentang perancangan sistem yang digunakan dari alat

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III METODA PENELITIAN

BAB III. Perencanaan Alat

MODIFIKASI STERILISATOR BASAH. BERBASIS MIKROKONTROLER AVR ATMega8535

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 2.1PHOTODIODA Dioda foto adalah jenis dioda yang berfungsi mendeteksi cahaya. Berbeda dengan

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA DATA

Character Generator ROM (CGROM) Pin Out LCD M Perintah-Perintah LCD M Perhitungan Rata-Rata...

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PENGERING KAIN OTOMATIS DENGAN MEMANFAATKAN MIKROKONTROLER ATMega8535 dan SENSOR SHT11

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI

II. TINJAUAN PUSTAKA. kondisi cuaca pada suatu daerah. Banyak hal yang sangat bergantung pada kondisi

APLIKASI SENSOR UGN3505 SEBAGAI PENDETEKSI MEDAN MAGNET

Gambar : 1. Rumah Jamur (slave). [7]

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Spesifikasi Alat Berikut adalah gambar Mixer menggunakan tabung V tampak dari

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Adapun blok diagram modul baby incubator ditunjukkan pada Gambar 3.1.

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dan perancangan tugas akhir ini telah dimulai sejak bulan Juli 2009

TUGAS AKHIR EDHRIWANSYAH NST

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN. Untuk mendapatkan tujuan sebuah sistem, dibutuhkan suatu

Display LCD. Menggunakan Arduino Uno MinSys

Rancang Bangun Alat Pengocok Bahan Kimia Otomatis (Automatic Chemical Shaker) Berbasis Mikrokontroler ATMega16

BAB III PERANCANGAN SISTEM

JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI & PENDIDIKAN ISSN : VOL. 8 NO. 1 Maret 2015

RANCANGAN SISTEM PARKIR TERPADU BERBASIS SENSOR INFRA MERAH DAN MIKROKONTROLER ATMega8535

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. a. Nama : Alat pendeteksi Golongan Darah Manusia. c. Display : LCD karakter 16x2.

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 3: PERANCANGAN DAN SISTEM KERJA RANGKAIAN. Bab ini membahas tentang perencanaan dan pembuatan sistem secara

Nama : Zulham.Saptahadi Nim : Kelas : 08 Tk 04

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III PEMBUATAN ALAT Tujuan Pembuatan Tujuan dari pembuatan alat ini yaitu untuk mewujudkan gagasan dan

BAB III TEORI PENUNJANG. Microcontroller adalah sebuah sistem fungsional dalam sebuah chip. Di

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN ALAT

MICROCONTROLER AVR AT MEGA 8535

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB II LANDASAN TEORI. pada itu dapat juga dijadikan sebagai bahan acuan didalam merencanakan suatu system.

BAB III METODE PENELITIAN. suhu dalam ruang pengering nantinya mempengaruhi kelembaban pada gabah.

BAB IV ANALISIS RANGKAIAN ELEKTRONIK

II. TINJAUAN PUSTAKA. Mikrokontroler ATmega8535 merupakan salah satu jenis mikrokontroler keluarga AVR

Transkripsi:

4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Penelitian Terdahulu Rancang bangun hot plate stirrer magnetik terkendali temperatur dan kecepatan pengaduk yang dirancang oleh Muhamad Aulia Rahman dari Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam, Program Studi Fisika Ekstensi, Universitas Indonesia. Alat hot plate stirrer magnetik dibangun menggunakan mikrokontroler ATMega16 dan dirancang dengan input menggunakan keypad. Akan tetapi alat tersebut masih tergolong belum safety, karena belum dilengkapi menggunakan safety plate [1]. Perancangan alat magnetic stirrer dengan menggunakan mikrokontroler AT89S52 oleh Hariza Faisal, Wildian, Meqorry Yusfi dari Jurusan Fisika FMIPA Universitas Andalas dibangun menggunakan perangkat keras (hardware) dan perancangan perangkat lunak (software). Perancangan perangkat keras terdiri dari rangkaian minimum mikrokontroler, rangkaian minimum LCD, rangkaian keypad dan juga rangkaian catu daya. Sementara perancangan perangkat lunak (software) menggunakan bahasa C [2]. Perancangan alat Hot Plate Magnetic Stirrer berbasis mikrokontroler AT89S51 oleh Arvia Lushiani dari Program Studi Teknik Elektromedik Politeknik Kesehaatan Surabaya. Alat hot plate magnetic stirrer dibangun menggunakan mikrokontroler AT89S51 dan dirancang dengan tampilan 7- segmen. Akan tetapi alat tersebut masih terdapat kelemahan, yaitu penempatan 4

5 sensor suhu terletak pada plate nya, sehingga suhu pada larutan belum tentu sama dengan suhu yang ditampilkan oleh display. 2.2 Landasan Teori 2.2.1 Hot Plate Magnetic Stirrer Hot plate magnetic stirrer adalah peralatan laboratorium yang digunakan untuk mengaduk dan memanaskan larutan satu dengan larutan lain yang bertujuan untuk membuat suatu larutan homogen dengan bantuan pengaduk batang magnet (stir bar). Plate yang terdapat dalam peralatan dapat dipanaskan sehingga mampu mempercepat proses homogenisasi. Gelas ukur yang berisi larutan yang akan diaduk dan berisi stir bar diletakkan diatas plate. Stir bar atau magnet pengaduk yang dimasukkan dalam wadah gelas ukur yang berisi larutan kimia tidak akan bereaksi dengan larutan apapun pada saat proses pencampuran berjalan, karena stir bar atau magnet pengaduk dibungkus dengan materi khusus seperti teflon. Prinsip kerja hot plate magnetic stirrer adalah berupa plate yang dapat dipanaskan dan hubungan antara dua magnet yaitu, magnet yang dihubungkan pada motor dan magnet (stir bar) yang dimasukkan dalam wadah gelas yang berisi larutan kimia yang ditempatkan pada plate pemanas (lempengan pemanas) untuk memanaskan larutan agar suhunya tetap terjaga serta untuk mempercepat proses penghomogenan larutan dengan pemilihan suhu yang telah ditentukan. Dengan menggunakan hot plate magnetic stirrer, pencampuran larutan kimia dapat dilakukan dengan cepat, sehingga dapat menghemat waktu, tenaga dan dihasilkan larutan yang lebih homogen. Gambar alat hot plate magnetic stirrer dapat dilihat pada Gambar 2.1.

6 Gambar 2.1 Hot Plate Magnetic Stirrer 2.2.2 Magnet Bar atau Stir Bar Stir bar atau batang pengaduk digunakan untuk mengaduk campuran larutan. Pergerakan dari batang pengaduk ini sendiri digerakan oleh magnet berputar atau gabungan elektromagnet yang terletak dibawah bejana berisi cairan. Karena kaca tidak memberikan efek apapun terhadap medan magnet, maka batang pengaduk magnetik dapat bekerja dengan baik pada bejana kaca (misalnya beaker glass). Batang pengaduk biasanya dilapisi oleh teflon, atau sedikit mengandung bahan kaca. Stir bar dapat dilihat pada Gambar 2.2. Gambar 2.2 Stir Bar

7 2.2.3 Pengaruh Suhu Terhadap Kelarutan Kelarutan didefinisikan sebagai jumlah maksimum zat terlarut yang akan melarut dalam sejumlah pelarut pada suhu tertentu. Kelarutan suatu zat dipengaruhi oleh suhu, umumnya kenaikan suhu menyebabkan bertambahnya kelarutan suatu zat. Pengaruh kenaikan suhu pada kelarutan zat berbeda-beda antara yang satu dengan yang lain. Dalam farmakope Indonesia disebutkan mengenai suhu dari air hangat 30ᴼC sampai 40ᴼC dan air panas mempunyai suhu di atas 40ᴼC. Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kelarutan suatu zat adalah: 1. Ph 2. Temperatur 3. Jenis pelarut 4. Bentuk dan ukuran partikel 5. Kecepatan dan waktu (Farmakope Indonesia, 1995). 2.2.4 Gelas Piala/Gelas Beker (Beaker Glass) Gelas Piala (beaker glass) berupa gelas tinggi, berdiameter besar dengan skala sepanjang dindingnya. Terbuat dari kaca borosilikat yang tahan terhadap panas hingga suhu 200 ºC atau terbuat dari plastik. Gelas kimia yang digunakan untuk bahan kimia yang bersifat korosif terbuat dari PTPE dan memiliki beberapa ukuran sesuai kebutuhan. Beaker glass dapat dilihat pada Gambar 2.3. Gambar 2.3 Beaker glass

8 2.2.5 Mikrokrokontroler ATMega8 AVR merupakan salah satu jenis mikrokontroler yang di dalamnya terdapat berbagai macam fungsi. Perbedaannya pada mikro yang pada umumnya digunakan seperti MCS51 adalah pada AVR tidak perlu menggunakan osilator eksternal karena di dalamnya sudah terdapat internalosilator. Selain itu kelebihan dari AVR adalah memiliki power-on reset, yaitu tidak perlu ada tombol reset dari luar karena cukup hanya dengan mematikan supply, maka secara otomatis AVR akan melakukan reset. Untuk beberapa jenis AVR terdapat beberapa fungsi khusus seperti ADC, EEPROM sekitar 128 byte sampai dengan 512 byte. AVR ATMega8 adalah mikrokontroler CMOS 8-bit berarsitektur AVR RISC yang memiliki 8K byte in-system programmable flash. mikrokontroler dengan konsumsi daya rendah ini mampu mengeksekusi instruksi dengan kecepatan maksimum 16MIPS pada frekuensi 16MHz. Jika dibandingkan dengan ATMega8 perbedaannya hanya terletak pada besarnya tegangan yang diperlukan untuk bekerja. Untuk ATMega8 tipe L, mikrokontroler ini dapat bekerja dengan tegangan antara 2,7-5,5 V sedangkan untuk ATMega8 hanya dapat bekerja pada tegangan antara 4,5 5,5 V. Konfigurasi pin ATMega8 dapat dilihat pada Gambar 2.4. Gambar 2.4 Konfigurasi pin ATMega8

9 2.2.6 Heater Heater adalah sebuah elemen pemanas mengubah listrik menjadi panas melalui proses pemanasan. Arus listrik melalui elemen pertemuan perlawanan, mengakibatkan pemansan elemen. Sebagian besar elemen pemanas menggunakan nichrome 80/20 (80% nikel, 20% kromium) kawat, pita, atau strip. 80/20 nichrome merupakan bahan yang ideal, karena memiliki ketahanan yang relatif tinggi dan membentuk lapisan penganut kromium oksida ketika dipanaskan untuk pertama kalinya. Bahan di bawah kawat tidak akan mengoksidasi, mencegah kawat dari melanggar atau pembakaran keluar. Jenis heater ada 2 macam yaitu : Heater basah Heater kering Heater adalah peralatan yang berguna untuk menaikan temperature suatu material. Energi panas yang dipakai berasal dari hasil pembakaran sehingga disebut juga dengan fire heater. Secara garis besar, peralatan ini terbuat dari metal (metal housing) yang dilapisi refractory pada bagian dalamnya sebagai isolasi panas sehingga panas tidak terbuang keluar. Material yang dipanaskan bisa berbentuk padat, cair atau gas. 2.2.7 Liquid Crystal Display (LCD) Display elektronik adalah salah satu komponen elektronika yang berfungsi sebagai tampilan suatu data, baik karakter, huruf ataupun grafik. LCD adalah salah satu jenis display elektronik yang dibuat dengan teknologi CMOSlogic yang bekerja dengan tidak menghasilkan cahaya tetapi memantulkan

10 cahaya yang ada di sekelilingnya terhadap front-lit atau mentransmisikan cahaya dari back-lit. Liquid crystal display dapat dilihat pada Gambar 2.5. Gambar 2.5 Liquid Crystal Display. Dalam modul LCD terdapat microcontroller yang berfungsi sebagai pengendali tampilan karakter LCD. Microntroller pada suatu LCD dilengkapi dengan memori dan register. Memori yang digunakan microcontroler internal LCD adalah: 1. Display data random access memory (DDRAM) merupakan memori tempat karakter yang akan ditampilkan berada. 2. Character generator random access memory (CGRAM) merupakan memori untuk menggambarkan pola sebuah karakterdimana bentuk dari karakter dapat diubah-ubah sesuai dengan keinginan. 3. Character generator read only memory (CGROM) merupakan memori untuk menggambarkan pola sebuah karakter dimana pola tersebut merupakan karakter dasar yang sudah ditentukan secara permanen oleh pabrikan pembuat LCD tersebut sehingga pengguna tinggal mangambilnya sesuai alamat memorinya dan tidak dapat merubah karakter dasar yang ada dalam CGROM. Register control yang terdapat dalam suatu LCD diantaranya adalah :

11 a. Register perintah yaitu register yang berisi perintah-perintah dari microcontroller ke panel LCD pada saat proses penulisan data atau tempat status dari panel LCD dapat dibaca pada saat pembacaan data. b. Register data yaitu register untuk menuliskan atau membaca data dari atau ke DDRAM. Penulisan data pada register akan menempatkan data tersebut ke DDRAM sesuai dengan alamat yang telah diatur sebelumnya. c. Pin data adalah jalur untuk memberikan data karakter yang ingin ditampilkan menggunakan LCD dapat dihubungkan dengan bus data dari rangkaian lain seperti microcontroller dengan lebar data 8 bit. d. Pin read write (R/W) berfungsi sebagai instruksi pada modul jika low tulis data, sedangkan high baca data. Pin E (enable) digunakan untuk memegang data baik masuk atau keluar. e. Pin VLCD berfungsi mengatur kecerahan tampilan (kontras). f. Pin register select (RS) berfungsi sebagai indikator atau yang menentukan jenis data yang masuk, apakah data atau perintah tersebut menunjukan logika low, atau menunjukan logika high. 2.2.8 Rumus Statistik a. Rata rata Rata rata adalah nilai atau hasil pembagian dari jumlah data yang diambil atau diukur dengan banyaknya pengambilan data atau banyaknya pengukuran.

12 Rata Rata ( X ) = Xi n (2-1) dengan, X = Rata-rata Xi = Jumlah nilai data n = Banyak data (12,3,...,n) b. Simpangan Simpangan adalah selisih dari rata rata nilai harga yang dikehendaki dengan nilai yang diukur. Berikut rumus dari simpangan : Simpangan = Y X (2-2) dengan, Y = Suhu setting X = Rata-rata c. Error (%) Error (kesalahan) adalah selisih antara mean terhadap masing-masing data. Rumus error adalah: Error % = Rerata pembanding Modul Rerata pembanding x 100% (2-3) d. Standar Deviasi Standar deviasi adalah suatu nilai yang menunujukan tingkat (derajat) variasi kelompok data atau ukuran standar penyimpangan dari meannya. Rumus standar deviasi (SD) adalah:

13 SD n i 1 X i X n 1 2 (2-4) dengan, SD = Standar deviasi X = Nilai yang dikehendaki n = Banyak data e. Ketidakpastian (UA) Ketidakpastian adalah kesangsian yang muncul pada tiap hasil. Atau pengukuran biasa disebut sebagai kepresisian data satu dengan data yang lain. Rumus dari ketidakpastian adalah sebagai berikut: Ketidakpastian= Stdv n (2-5) dengan, Stdv = Standar deviasi n = Banyak data