Abstrak. Tumbuhan perdu setengah merambat dengan percabangan memanjang. Daun

dokumen-dokumen yang mirip
J. Gaji dan upah Peneliti ,- 4. Pembuatan laporan ,- Jumlah ,-

EKSTRAKSI DAUN GAMBIR MENGGUNAKAN PELARUT ETANOL-AIR Oleh: Komalasari, ST.,MT., Ir.Rozanna Sri Irianty, M.Si, Dr. Ahmad Fadli.

PENGARUH PERBANDINGAN PELARUT ETANOL-AIR TERHADAP KADAR TANIN PADA SOKLETASI DAUN GAMBIR (Uncaria gambir Roxb)

Korosi merupakan efek yang paling merusak pada logam, oleh karena itu untuk melindungi bagian-bagian logam dari korosi dapat digunakan banyak cara,

TANIN. IWAN RISNASARI Shut Fakultas Pertanian Jurusan Ilmu Kehutanan Universitas Sumatera Utara I. PENDAHULUAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Instrumen Jurusan Pendidikan Kimia FPMIPA Universitas Pendidikan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret sampai dengan Juni 2012.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. (Pandanus amaryllifolius Roxb.) 500 gram yang diperoleh dari padukuhan

BAB III METODE PENELITIAN

METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Muhammadiyah Semarang di Jalan Wonodri Sendang Raya 2A Semarang.

EKSTRAKSI SENYAWA BIOAKTIV DARI DAUN MORINGA OLEIFERA

Antioksidan dalam Bakso Rumput Laut Merah Eucheuma cottonii

EKSTRAK DAUN GAMBIR SEBAGAI INHIBITOR KOROSI Oleh: Dr. Ahmad Fadli, Ir.Rozanna Sri Irianty, M.Si, Komalasari, ST., MT. Abstralc

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. FPMIPA Universitas Pendidikan Indonesia dan Laboratorium Kimia Instrumen

39 Universitas Indonesia

BAB III METODE PENELITIAN. di Laboratorium Kimia Riset Makanan dan Laboratorium Kimia Analitik

BAB I PENDAHULUAN. tersebut dapat dihambat (Suhartono, 2002). Berdasarkan sumber. perolehannya ada 2 macam antioksidan, yaitu antioksidan alami dan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Objek atau bahan penelitian ini adalah cincau hijau. Lokasi penelitian

BAB I PENDAHULUAN. dikembangkan, mulai dari teh, kopi, karet, kakao, kelapa, rempah-rempah

4. HASIL DAN PEMBAHASAN

III. METODOLOGI PENELITIAN. Metodologi penelitian meliputi aspek- aspek yang berkaitan dengan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah kentang merah dan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 PEMBAHASAN Hasil Kerja Ekstraksi Jahe

BAB III METODE PENELITIAN. dengan tempat penelitian sebagai berikut :

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penelitian yang dilakukan adalah penelitian eksperimental, karena

BAB III MATERI DAN METODE. Laboratorium Nutrisi dan Pakan Ternak Fakultas Peternakan dan Pertanian,

III. METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAHAN DAN METODE. Bahan dan Alat

BAB III METODE PENELITIAN

HASIL DAN PEMBAHASAN Penetapan Kadar Air Hasil Ekstraksi Daun dan Buah Takokak

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. di Laboratorium Kimia Riset Makanan dan Material Jurusan Pendidikan

BAB III METODE PENELITIAN. Subjek penelitian ini adalah ekstrak etanol daun pandan wangi.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Gambar 14. Hasil Uji Alkaloid dengan Pereaksi Meyer; a) Akar, b) Batang, c) Kulit batang, d) Daun

IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 HASIL PERCOBAAN DAN PEMBAHASAN. Hasil pemeriksaan ciri makroskopik rambut jagung adalah seperti yang terdapat pada Gambar 4.1.

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Lokasi Pengambilan Sampel, Waktu dan Tempat Penelitian. Lokasi pengambilan sampel bertempat di sepanjang jalan Lembang-

BAB III METODE PENELITIAN

ISOLASI KATEKIN DAUN GAMBIR (Uncaria gambir Roxb.) SEBAGAI FUNCTIONAL FOOD PADA MIE

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. menjadi 4 jenis yaitu nikel titanium, kobalt-kromiun-nikel, stainless steel dan

BAB III METODE PENELITIAN. Neraca analitik, tabung maserasi, rotary evaporator, water bath,

HASIL DAN PEMBAHASAN Persiapan dan Ekstraksi Sampel Uji Aktivitas dan Pemilihan Ekstrak Terbaik Buah Andaliman

I. ISOLASI EUGENOL DARI BUNGA CENGKEH

BAB III. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Riset, Jurusan Pendidikan Kimia,

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Lokasi pengambilan sampel bertempat di daerah Cihideung Lembang Kab

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

III BAHAN DAN METODE PENELITIAN. tambahan. Bahan utama berupa daging sapi bagian sampil (chuck) dari sapi

PENYEHATAN MAKANAN MINUMAN A

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Kesehatan merupakan hal terpenting dalam kehidupan manusia, karena

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

A. Judul B. Tujuan C. Dasar Teori

METODE Waktu dan Tempat Bahan dan Alat Tahapan

ADLN Perpustakaan Universitas Airlangga BAB III METODE PENELITIAN. penelitian Departemen Kimia Fakultas Sains dan Teknologi Universitas

METODOLOGI PENELITIAN

I. PENDAHULUAN. Pembangunan pada bidang industri di Indonesia saat ini mengalami kemajuan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Riset, Jurusan Pendidikan Kimia,

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April 2012 sampai Januari 2013 di

3 Metodologi Penelitian

Lampiran 1. Prosedur Analisis Pati Sagu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Sampel atau bahan penelitian ini adalah daun M. australis (hasil

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Secara umum, penelitian yang dilakukan adalah pengujian laju korosi dari

3 Metodologi Penelitian

Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan

SAT. Ekstraksi Daun Gambir Menggunakan Pelarut Metanol-Air Sebagai Inhibitor Korosi. Rozanna Sri Irianty dan Komalasari. 1.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. BB buah takokak

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. glukosa darah mencit yang diinduksi aloksan dengan metode uji toleransi glukosa.

BAB III METODE PENELITIAN. Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Udayana. Untuk sampel

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Sampel dari penelitian ini adalah daun murbei (Morus australis Poir) yang

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA PEMISAHAN PERCOBAAN 1 EKSTRAKSI PELARUT

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB III METODELOGI PENELITIAN. Dalam kegiatan penelitian ini yang diperlukan adalah peralatan laboratorium,

PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

EKSTRAKSI Ekstraksi padat-cair Ekstraksi cair-cair Ekstraksi yang berkesinambungan Ekstraksi bertahap Maserasi metode ekstraksi padat-cair bertahap

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Lampiran. Lampiran I. Rancangan Percobaan. Laaitan standar formaldehid. Sampel 2 macam. Persiapan sampel dengan. Penentuan Panjang gelombang optimum

III METODE PENELITIAN. akuades, reagen Folin Ciocalteu, larutan Na 2 CO 3 jenuh, akuades, dan etanol.

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Pengolahan Hasil Pertanian dan

Ekstraksi dan Pengujian Aktivitas Enzim Amilase (Hidrolisis Pati secara Enzimatis)

BAB III MATERI DAN METODE. Kimia dan Gizi Pangan, Departemen Pertanian, Fakultas Peternakan dan

Lampiran A : Komposisi Media MS

Uji Kualitatif Karbohidrat dan Hidrolisis Pati Non Enzimatis

PENENTUAN KADAR BESI DALAM SAMPEL AIR SUMUR SECARA SPEKTROFOTOMETRI

UNIVERSITAS SETIA BUDI FAKULTAS FARMASI Program Studi S1 Farmasi Jl. Letjen. Sutoyo. Telp (0271) Surakarta 57127

Transkripsi:

EKSTRAKSI DAUN GAMBIR MENGGUNAKAN PELARUT METANOL-AIR Olah: Ir.Rozanna Sri Irianty, M.Si, Komalasari, ST., MT, Dr.Ahmad Fadli Abstrak Gambir merupakan sari getah yang diekstraksi dari daun dan ranting tanaman gambir (Uncaria gambir Roxb).Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui rendemen ekstrak (%) gambir dan kadar tanin yang diperoleh dari ekstraksi sokletasi daun gambir menggunakan variasi komposisi pelarut methanol-air. Daun gambir sebelum diekstraksi diperhalus ukurannya (40 mesh). Hasil ekstrak dilakukan pengujian kualitatif dan kuantitatif. Hasil rendemen terbesar diperoleh pada komposisi pelarut methanol-air 1 : 2, sebesar 56 %, dan kadar tannin terbesar diperoleh pada komposisi pelarut methanol-air 1 : 4, sebesar 86,95 ppm Kata kunci: ekstraksi, gambir, methanol-air, tannin Pendahuluan Gambir adalah sejenis getah yang dikeringkan yang berasal dari ekstrak remasan daun dan ranting tumbuhan bernama sama {Uncaria gambir Roxb.). Di Indonesia gambir pada umumnya digunakan pada menyirih. Kegunaan yang lebih penting adalah sebagai bahan penyamak kulit dan pewarna. Gambir juga mengandung katekin {catechin), suatu bahan alami yang bersifat antioksidan. India mengimpor 68% gambir dari Indonesia, dan menggunakannya sebagai bahan campuran menyirih. Tumbuhan perdu setengah merambat dengan percabangan memanjang. Daun oval, memanjang, ujung meruncing, permukaan tidak berbulu (licin), dengan tangkai daun pendek. Bunganya tersusun majemuk dengan mahkota berwarna merah muda atau hijau; kelopak bunga pendek, mahkota bunga berbentuk corong (seperti bunga kopi), benang sari lima, dan buah berupa kapsula dengan dua ruang. Tanin adalah senyawa organik yang terdiri dari campuran senyawaan polifenol kompleks, dibangun dari elemen C, H dan O serta sering membentuk molekul besar dengan berat molekul lebih besar dari 2000. Menurut Sjostrom (1981) tanin adalah suatu senyawa polifenol dan dari struktur kimianya dapat digolongkan menjadi dua macam, yaitu tanin terhidrolisis (hidrolizable tannin) dan tanin terkondensasi (condensed tannin). Ekstrak dari tanin tidak dapat murni 100%. karena 9

selain terdiri dari tanin ada juga zat non tanin seperti glukosa dan hidrokoloid yang memiliki berat molekul tinggi (Pizzi, 1983). Sumber Tanin Tanin dapat dijumpai pada hampir semua jenis tumbuhan hijau di seluruh dunia baik tumbuhan tingkat tinggi maupun tingkat rendah dengan kadar dan kualitas yang berbeda-beda. Menurut Markham (1988), sebagian besar flavonoid yang berasal dari hasil biosintesa (kira-kira 2% dari seluruh karbon yang difotosintesis oleh tumbuhan) diubah menjadi tanin, sehingga flavonoid tersebut merupakan salah satu fenol alam yang terbesar. Di Indonesia sumber tanin yang paling banyak adalah bakau-bakauan yang tumbuh di hutan mangrove, yang tersebar luas dari Aceh sampai Irian Jaya. Selain jenis bakau, tanin dapat juga ditemukan pada jenis-jenis dari hutan tanaman industri seperti akasia, pinus, ekaliptus dan sebagainya. Sifat-sifat Tanin Tumbuh-tumbuhan Menurut Browning (1966) sifat utama tanin tumbuh-tumbuhan tergantung pada gugusan phenolik-oh yang terkandung dalam tanin, dan sifat tersebut secara garis besar dapat diuraikan sebagai berikut: a. Sifat kimia tanin Tanin memiliki sifat umum, yaitu memiliki gugus phenol dan bersifat koloid. Karena itu di dalam air bersifat koloid dan asam lemah Semua jenis tanin dapat larut dalam air. Kelarutannya besar, dan akan bertambah besar apabila dilarutkan dalam air panas. Begitu juga tanin akan larut dalam pelarut organik seperti metanol, etanol, aseton dan pelarut organik lainnya. Dengan garam besi memberikan reaksi warna. Reaksi ini digunakan untuk menguji klasifikasi tanin, karena tanin dengan garam besi memberikan warna hijau dan biru kehitaman. Tetapi uji ini kurang baik, karena selain tanin yang dapat memberikan reaksi warna, zat-zat lain juga dapat memberikan warna yang sama. Tanin akan terurai menjadi pyrogallol, pyrocatechol dan phloroglucinol bila dipanaskan sampai suhu 21OOF-2150F (98,890C-101,670C) Tanin dapat dihidrolisa oleh asam, basa dan enzim Ikatan kimia yang terjadi antara tanin-protein atau polimer-polimer lainnya terdiri dari ikatan hidrogen, ikatan ionik dan ikatan kovalen 10

b. Sifat fisik tanin Umumnya tanin mempunyai berat molel<ui tinggi dan cenderung mudah dioi<sidasi menjadi suatu polimer, sebagian besar tanin bentulcnya amorf dan tidak mempunyai titik leleh Tanin berwarna putih kekuning-kuningan sampai coklat terang, tergantung dari sumber tanin tersebut Tanin berbentuk serbuk atau berlapis-lapis seperti kulit kerang, berbau khas dan mempunyai rasa sepat (astrigent) Warna tanin akan menjadi gelap apabila terkena cahaya langsung atau dibiarkan di udara terbuka Tanin mempunyai sifat atau daya bakterostatik, fungistatik dan merupakan racun Proses Pemisahan Tanin Tanin dapat diekstrak dengan menggunakan campuran pelarut campuran (bertingkat) atau pelarut tunggal. Browning (1966) menjelaskan bahwa untuk memperoleh ekstrak dengan kualitas dan kuantitas yang tinggi, maka umumnya digunakan etanol atau methanol dengan perbandingan volume air yang sebanding. Adapun tahapan persiapan dan ekstraksi yang perlu dilakukan adalah sebagai berikut: Tahap persiapan bahan dan pelarut Tahap pembuatan serbuk bahan dengan ukuran yang tepat sesuai keperluan ekstraksi Tahap ekstraksi Tahap pemekatan larutan ekstrak Proses ekstraksi dapat dilakukan secara tunggal atau bertahap sesuai kepentingan dan tujuan ekstraksi yang ingin dicapai. Salah satu proses ekstraksi yang biasa dilakukan adalah dengan menggunakan beberapa unit otoklaf yang terbuat dari stainless stell atau tembaga (karena tanin dapat men gkompleks ion logam berat/ion Fe3+), dimana masing-masing otoklaf secara berkelompok dengan menggunakan aliran counter current. Masalahnya adalah bagaimana metoda yang digunakan untuk mengisolasi bahan antioksidan yang terdapat dalam bahan alam tersebut. Penelitian ini akan 11

mencoba mengisolasi bahan antioksidan tsb (12annin) dengan cara ekstraksi menggunakan pelarut methanol-air. Metodologi Bahan: daun gambir, methanol teknis, aquades Alat : satu set alat ekstraksi soxhlet, satu set alat evaporator, dan alat-alat gelas. Cara Penelitian: Pengambilan ekstrak daun gambir sebagai inhibitor dengan cara ekstraksi memakai alat ektraksi soxhlet dilanjutkan dengan distilasi. Sejumlah daun gambir yang sudah dihaluskan dibungkus dengan kertas saring dan dimasukkan kedalam soxhlet. Proses ekstraksi dilakukan dengan pelarut methanol-air, perbandingan jumlah methanol dan air adalah sebanding, dan suhu 80 C. Dengan memvariasikan waktu ektraksi maka setiap ekstrak yang dihasilkan dilanjutkan dengan proses distilasi untuk mengurangi jumlah pelarut. Selanjutnya ekstrak yang dihasilkan ini dianalisa kandungan 12annin (total polifenol) dengan cara volumetric (metode stara Asam Tannat, SAT) atau dengan spektrofotometer (metode kolorimeter, pembentukan warna biru oleh reduksi asam phosphotungtatmolybdic) Hasil dan Pembahasan Variasi komposisi pelarut metanol-air (v/v) memberikan rendemen ekstrak yang berbeda dari setiap variasi pelarut. Pemilihan variasi komposisi pelarut dilakukan untuk memperoleh ekstrak gambir lebih banyak.dengan volume total pelarut 200 Ml, bahan bubuk gambir 10 gram. Bahan terekstrak terbesar pada perbandingan pelarut 1:2 yaitu sebesar 56 %. Hal ini dapat dilihat pada Gambar 4.1 di bawah ini. 12

komposisi pelarut metanol-air Gambar 4. Komposisi pelarut metanol-air dengan perbandingan berbeda, A (metanol-air = 1:1), B (metanol-air = 1:2), C (metanol-air = 1:4) terhadap rendemen ekstrak gambir Pengujian Kuantitatif Tanin Pembuatan Kurva Standar Kurva standar dibuat untuk menentukan persamaan regresi yang akan digunakan untuk menghitung kadar fenol yang terdapat dalam ekstrak gambir. Pembuatan kurva dimulai dengan membuat larutan standart asam tanat dengan konsentrasi 0 mg/l sampai 100 mg/l dari larutan induk 100 mg/l. Penggunaan asam tanat sebgai larutan standar adalah karena asam tanat (tanic acid) merupakan salah satu senyawa polifenol alami yang mengandung gugus hidroksi fenolik dan gugus karboksil serta asam tanat banyak ditemukan pada tanaman (Mangunwardoyo et al.,2008). Asam tanat dengan berbagai konsentrasi dianalisis menggunakan reagen Folin- Ciocalteu, dimana 0,5 ml larutan asam tanat ditambahkan akuades sampai volume 8 ml, kemudian ditambahkan reagen Folin sebanyak 0,5 ml, dibiarkan selama ± 5 menit kemudian ditambahkan Natrium Carbonat (NaaCOs) sebanyak 1,5 mi dan didiamkan selama ± 40 menit. Larutan yang diperoleh akan berubah warna biru yang dilanjutkan dengan pembacaan menggunakan spektrofotometer UV-Visible dengan panjang gelombang 755nm. Hasil pembacaan absorbansi digunakan unntuk memperoleh kurva kalibrasi dan persamaan regresi yang digunakan untuk mengetahui kadar fenol (mg/l) dari gambir. 13

0 20 40 60 80 100 120 konsentrasi larutan (mg/l) Gambar 5. Kurva kalibrasi larutan standar asam tanat Gambar 5. Menunjukkan kurva kalibrasi standar asam tanat, dari gambar tersebut diperoleh persamaan y = 0,004x - 0,006 dengan koefisien determinasi (R^) = 0,996. Perhitungan kadar fenol gambir Pengujian kuantitatif tanin salah satunya dapat dilakukan dengan metode analisis umum fenolik (metode Folin) karena tanin merupakan salah satu senyawa fenolik yang terdapat pada tumbuh-tumbuhan. Dari persamaan yang diperoleh dari kurva kalibrasi asam tanat dapat diketahui kadar fenol ekstrak gambir, dimana y sebgai nilai absorbansi, x sebagai kadar fenol total residu gambir ekivalen dengan asam tanat (mg/l). Y = absorbansi (A) X = kadar fenol (mg/l) Y= 0,004x - 0,006 Pada perbandingan metanol air= 1 :1 diperoleh absorbansinya 0,180, maka kadar fenolnya Y= 0,004x - 0,006 0,180 = 0,004x-0,006 0,186 = 0,004x X =46,5 mg/l 14

Hasil analisis kadar fenol dari variasi komposisi pelarut metanol-air dapat dilihat pada tabel 5 di bawah ini. Tabel 5. Kadar fenol pada ekstrak gambir dengan cara sokletasi Absorbansi (A) Kadar fenol (mg/l) Kadar fenol Metanol-air 1 11 1 11 rata-rata 1:1 0,180 0,193 46,5 49,75 48,125 1:2 0,218 0,226 56 58 57 1:4 0,344 0,339 87,65 86,25 86,95 Untuk melihat perbandingan kadar fenol yang diperoleh dengan ekstraksi sokletasi terhadap kadar fenol yang terdapat dipasaran, maka dilakukan pengujian kadar fenol terhadap gambir di pasaran dengan perlakuan yang sama dengan sampel ekstrak gambir (hasil penelitian). Dari hasil analisis maka diperoleh kadar fenol pada gambir yang diperoleh dari pasaran pada tabel 6. Di bawah ini. Tabel 6. Kadar fenol pada ekstrak gambir yang di pasaran Absorbansi Kadar fenol (mg/l) Rata-rata kadar I II 1 II fenol (mg/l) 0,142 0,148 37 37,5 37,25 Kesimpulan 1. Ekstrak gambir dengan kadar paling besar dengan perbandingan pelarut metanol-air terdapat pada perbandingan pelairut metanol-air 1:2, sebesar 56 % 2. Kadar senyawa tanin paling besar adalah 86,95 ppm yaitu pada perbandingan pelarut metanol-air 1:4 15