BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. tersebut memungkinkan setiap orang mudah melakukan kegiatan jual-beli melalui

BAB 1 PENDAHULUAN. praktis, itulah yang diinginkan oleh orang-orang saat ini. Penggunaan telepon

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

4.2.1 Tampilan Menu Android Gambar 4.1 Rancangan Layar Tampilan Menu Android 62

BAB 1 PENDAHULUAN. pesat yang diindikasikan perkembangan teknologi telekomunikasi dan komputer.

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiring dengan perkembangan teknologi, manusia menginginkan segala

BAB 1 PENDAHULUAN. manusia mengalami evolusi. Berbagai aktivitas mengalami perubahan dari cara

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

Gambar 1.1 Pengguna Internet di Dunia Sumber: Internet World Stats, 2012

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

2 aplikasinya yaitu Find My Iphone. Aplikasi Find My Iphone ini memliki fitur seperti melihat lokasi keberadaan dari smartphone pemilik maupun sesama

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. proses utama yang dilakukan oleh perusahaan pada proses bisnisnya. Namun

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN. memiliki alur kerja saat pembeli sparepart yaitu dari pelanggan datang yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. dapat digunakan seperti SMS (Short Message Service), MMS. (Multimedia Messaging Service), WAP (Wireless Application Protocol),

BAB 1 PENDAHULUAN. mengabadikan moment-moment yang ada disekitarnya. Penggunaan kamera

BAB 1 PENDAHULUAN. Dengan perkembangan zaman telekomunikasi yang begitu. pesat ini, banyak mobile phone yang berjenis smart phone atau

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. tersebut. Pemasaran ini pun disebut dengan pemasaran online shop.

BAB I PENDAHULUAN. masukan (input) dari kegiatan produksi, perdagangan, pertanian, dan

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi yang paling banyak digunakan. Sangat mudah bagi para user

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. bahkan luar negeri. Hal ini dikarenakan produk souvenir merupakan produk

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan teknologi yang semakin pesat dan canggih telah membawa

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

@UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. sering disebut dengan e-commerce (Electronic Commerce). E-Commerce

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. satu transportasi darat berkelas yang banyak digunakan adalah mobil. Tetapi tidak

BAB I PENDAHULUAN. Semakin berkembang cepatnya kemajuan IPTEK di era globalisasi seperti

BAB I PENDAHULUAN. Perusahan bengkel otomotif terdapat beberapa proses transaksi yang sering

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. sampai baju dewasa. Tak hanya baju saja toko Arjuna Galery Reog

BAB 1 PENDAHULUAN 1. 1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING...

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. jaringan internet melalui teknologi wireless. menciptakan aplikasi/perangkat lunak mereka sendiri.

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Teknologi informasi semakin berkembang di berbagai bidang. Semua

BAB I PENDAHULUAN. PT. PANDU SIWI SENTOSA Bandung merupakan perusahaan yang

BAB I PENDAHULUAN. Android merupakan sebuah sistem operasi yang sedang. populer, pada tanggal 3 September 2013 telah mencapai 1 miliar

BAB I PENDAHULUAN. Teknologi perangkat mobile smartphone saat ini cukup pesat

BAB 1 PENDAHULUAN. lebih cepat dan murah tentunya menuntut para pemberi informasi untuk memiliki

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. Toko Asysa merupakan sebuah toko yang bergerak di bidang penjualan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. telepon dan pelanggan yang datang langsung ke alamat CV. GI. Selama ini CV. GI memasarkan produknya secara semi online dan

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PRODUK KOPI PADA UD. TIARA GLOBAL COFFEE BERBASIS WEB

BAB 1 PENDAHULUAN. Bekasi merupakan badan usaha yang bergerak dalam bidang penjualan bed cover, sprei bantal, sprei guling dan sprei untuk kasur.

BAB I PENDAHULUAN. Adapun rumusan masalah dari kasus ini, yaitu:

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. ditentukan dengan nilai angka kredit yang dimiliki oleh seorang peneliti. Angka

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI E-RESEARCH STIKOM BALI MULTI PLATFORM SMARTPHONE BERBASIS PHONEGAP

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan monitoring. Dalam melakukan monitoring atau pengawasan sebuah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang Perkembangan teknologi informasi yang berkembang sangat pesat, saat ini

KATA PENGANTAR. bermanfaat bagi penulis sejak awal hingga terselesainya laporan ini.

BAB 1 PENDAHULUAN. GPS (Global Positioning System) merupakan sistem satelit navigasi dan penentuan posisi.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. untuk memenuhi kebutuhan transportasi mereka sehari-hari. Terutama pada kota Jakarta,

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. dan alat kecantikan merk Wardah. Berbagai produk kosmetik dan alat kecantikan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. kantor, calon pembeli dapat melihat produk-produk pada layar komputer,

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN.


BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Pertumbuhan ekonomi masyarakat yang meningkat terutama di daerah perkotaan membuat daya beli mereka meningkat pula, sehingga membuat kebutuhan kendaraan yang sebelumnya merupakan kebutuhan tersier (tambahan) menjadi kebutuhan pokok. Hampir setiap orang seperti memiliki keingingan untuk mempunyai kendaraan pribadi untuk memenuhi kebutuhannya untuk berpindah daru satu tempat ke tempat lain. Selain itu, ada juga faktor sosial yang menganggap bahwa seseorang yang memiliki kendaraan pribadi memiliki kesejahteraan hidup yang lebih baik. Peningkatan jumlah kendaraan pribadi membuat semakin padatnya volume kendaraan di jalan, ditambah pula dengan penambahan jumlah jalan yang tidak sejalan dengan pertambahan kendaraan. Hal ini akan membuat kemacetan di jalan akan meningkat, bahkan di kota Jakarta misalnya akan diprediksi pada tahun 2014 akan terjadi macet total (Soebijoto, 2011). Persoalan di atas menimbulkan keengganan orang untuk pergi keluar karena kemacetan di jalan raya. Sekarang, orang-orang lebih memilih pemesanan dengan menggunakan internet (online) atau pelayanan delivery service untuk memenuhi berbagai kebutuhannya. Pesatnya perkembangan teknologi informasi terutama perangkat mobile di Indonesia terus bertambah. Pada tahun 2014 tecatat bahwa Indonesia termasuk 5 besar pengguna smartphone di dunia (Heriyanto, 2014). Kebutuhan akan perangkat mobile menjadi hal yang utama. Perangkat mobile menyediakan hardware onboard seperti fitur GPS, kamera, video serta menyediakan layanan seperti email, kalender, kontak, memo dan lain-lain sehingga memiliki banyak manfaat bagi pengguna. Berkembangnya penggunaan perangkat mobile berimbas pada peningkatan penggunaan internet. Bagi pengguna perangkat mobile, akan lebih mudah untuk mengakses internet dengan perangkat mobile dibandingkan dengan menggunakan PC atau laptop karena ukurannya yang kecil dan mudah dibawa kemana-mana dan dapat mengakses internet dimana saja. Berhubungan 1

2 dengan kemacetan yang ada di jalan raya, serta berkembangnya penggunaan perangkat mobile membuat orang cenderung memilih untuk melakukan transaksi online dalam memenuhi kebutuhannya dengan menggunakan perangkat mobile. Transaksi online memiliki banyak kelebihan yang menguntungkan baik bagi pembeli ataupun bagi penjual. Keuntungan bagi pembeli, antara lain tidak perlu keluar rumah untuk membeli kebutuhan, barang yang dibeli diantar ke rumah dan tidak merepotkan pembeli serta hemat waktu. Sedangkan keuntungan penjual yaitu tidak memerlukan modal yang besar untuk tempat usahanya dan memulai usahanya. Kegiatan transaksi offline yang ada di lingkungan masyarakat seperti pada contoh kegiatan jual-beli sayuran yang terjadi di pasar tradisional atau pasar modern. Proses jual beli tersebut dilakukan langsung antara pembeli dan penjual, dimana pembeli datang ke pasar untuk membeli sayuran yang diinginkan sehingga dapat menyita waktu untuk melakukan proses jual-beli secara langsung. Pada umunya, penjualan sayuran di pasar tradisional terjadi paga pagi hari antara pukul 04.00 pagi hingga 08.00 pagi, sehinga pagi pembeli yang tidak memiliki waktu luang pada waktu itu tidak dapat melalukan pembelian sayuran. Hal ini dikarenakan para penjual sayuran di pasar tradisional tidak menggunakan pendingin sehingga sayuran mudah layu. Oleh karena itu, penggunaan transaksi online dapat dirasakan bagi oleh pengguna yang memiliki jadwal harian yang padat. Dengan kepadatan jadwal yang dimiliki pengguna, kegiatan berbelanja rutin secara langsung akan sulit dilakukan Sehubungan dengan uraian di atas, maka penelitian ini tugas akhir ini mengambil judul Aplikasi mobile pesan antar sayuran berbasis android. 1.2. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan di atas, permasalahan yang akan dibahas adalah bagaimana membangun sebuah aplikasi untuk layanan penjualan sayuran online yang berbasiskan android sebagai platform untuk pemesanan bagi pembeli dan web sebagai platform untuk mengolah pemesanan sayuran online bagi administrator.

3 1.3. Batasan Masalah Adapun batasan masalah untuk penelitian ini meliputi hal hal adalah sebagai berikut : 1. Aplikasi digunakan minimal dengan menggunakan smartphone mobile device berbasis android dengan versi minimal 2.3 (Gingerbread). 2. Sistem pembayaran dapat dilakukan dengan cash on delivery atau deposit. 3. Layanan pesan antar hanya melayani pemesanan di kawasan Yogyakarta. 4. Dalam penelitian tugas akhir ini tidak membahas tentang keamanan system. 5. Aplikasi ini tidak mencakup tentang proses pengiriman dan pembagian hasil dengan penjual. 1.4. Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah membangun suatu aplikasi pemesanan sayuran yang memudahkan proses pembelian sayuran secara online, dimana seorang pembeli tidak harus mendatangi tempat penjualan sayur secara langsung. Pembeli hanya perlu membeli secara online dengan pemesanan melalui perangkat mobile berbasis android dan barang akan diantarkan ke tempat pembeli oleh penjual. Pembayaran dengan cara cash on delivery atau deposit. 1.5. Manfaat Penelitian Manfaat yang didapat dari penelitian ini adalah : 1. Pengguna dapat berbelanja sayuran secara online dengan menggunakan perangkat mobile berbasis android. 2. Aplikasi dapat memberikan informasi terkait barang-barang yang dijual. 3. Pengguna dapat melakukan pembayaran dengan metode cash on delivery atau dengan metode deposit. 4. Dapat mengetahui pendapat pengguna terkait aplikasi dan kondisi barang jualan.

4 5. Sisi server dapat mengetahui lokasi penjual dengan menggunakan Google Maps dan kemudian dapat menentukan penjual yang akan bertugas dan mengolah data pesanan yang masuk, data pelanggan, data penjual, data barang serta saran yang masuk terkait dengan aplikasi. 1.6. Metode Penelitian Metode penelitian yang akan dilakukan untuk menyelesaikan tugas akhir ini adalah : 1. Pengumpulan Data a. Observasi Observasi dilakukan dengan mengumpulkan data dan informasi yang berkaitan dengan aplikasi pemesanan mobile dan web, pengamatan langsung kegiatan jual beli sayuran oleh suatu toko dan kegiatan proses delivery service pada suatau toko online. Serta data-data barang yang akan digunakan dalam penelitian ini merupakan data fiktif. b. Studi Literatur Studi literatur mengenai aplikasi belanja online pada mobile dan belanja online pada web. Referensi yang digunakan meliputi buku, laporan tugas akhir, jurnal serta artikel-artikel yang tersedia di internet yang ada kaitannya dengan judul penelitian. 2. Pengembangan sistem a. Analisis Sistem Pada tahap ini melakukan analisis pembuatan aplikasi mobile pesan antar sayuran berbasis android yang dapat melakukan pemesanan sayuran oleh client kepada penjual, dan pengolahan pemesanan sayuran dilakukan oleh admin sebagai server yang berbasiskan web. b. Perancangan sistem Perancangan sistem dilakukan dengan menerjemahkan kebutuhankebutuhan dari hasil analisis kebutuhan ke dalam sistem yang akan dibuat

5 dengan menggunakan Entity Relationship Diagram (ERD) dan DFD (Data Flow Diagram). a. Desain Tahap penerjemahan dari data yang dianalisis ke dalam bentuk yang mudah dimengerti oleh pengguna berupa perancangan antarmuka (user interface) pada apikasi berbasis android untuk client dan pada web untuk server. d. Implementasi Sistem Implementasi dilakukan setelah proses perancangan sistem telah berhasil dilakukan. Hasil perancangan sistem diimplementasikan melalui kode program. e. Pengujian dan pembahasan Merupakan tahap pengujian terhadap aplikasi penjualan sayuran yang sudah dibuat. Hasil pengujian dapar digunakan untuk menganalisa kekurangan dari aplikasi yang telah dibuat. 1.7. Sistematika Penulisan Penulisan Tugas Akhir ini terdiri dari tujuh bab yaitu sebagai berikut : BAB I : PENDAHULUAN Bab ini menjelaskan tentang latar belakang masalah, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metode penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II : TINJAUAN PUSTAKA Bab ini berisi pembahasan mengenai penelitian sebelumnya dan menghubungkannya dengan penelitian Aplikasi mobile pesan antar sayuran berbasis android. BAB III : LANDASAN TEORI Bab ini menjelaskan tentang dasar teori yang digunakan dalam penelitian guna mendukung analisis dan rancangan aplikasi yang akan dibuat. Dasar teori yang digunakan diantaranya mengenai android, JSON dan Jquery mobile. BAB IV : ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

6 BAB V BAB VI BAB VI Bab ini menjelaskan analisis dan perancangan sisten yang digunakan untuk mengimplementasikan aplikasi penjualan sayuran berbasis android untuk sisi client (pembeli) dan berbasis web untuk sisi server (administrator). : IMPLEMENTASI SISTEM Bab ini berisi tentang proses implementasi sistem dari hasil analisis dan perancangan sistem. Serta menjelaskan ujicoba sistem dari Aplikasi mobile pesan antar sayuran berbasis android. : HASIL PENGUJIAN DAN PEMBAHASAN Bab ini berisi uji coba dan pembahasan dari setiap proses yang terdapat pada aplikasi yang telah dibuat, baik untuk sisi client (pembeli) yang berbasis android dan juga bagi sisi sever (administrator) yang berbasis web. : PENUTUP Bab ini berisi kesimpulan yang mengupas sejauh mana sistem ini dibuat serta saran yang tentang penulisan Tugas Akhir.