UNGGULAN UTAMA RW SIAGA KESEHATAN

dokumen-dokumen yang mirip
RENCANA STRATEGIS CARA MENCAPAI TUJUAN/SASARAN URAIAN INDIKATOR KEBIJAKAN PROGRAM KETERANGAN. 1 Pelayanan Kesehatan 1.

CATATAN KELUARGA CATATAN KELUARGA DARI : KRITERIA RUMAH : ANGGOTA KELOMPOK DASA WISMA : JAMBAN KELUARGA : TAHUN : SUMBER AIR :

FORMULIR RENCANA KINERJA TAHUNAN TINGKAT UNIT OEGANISASI ESELON I KL DAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAAH (SKPD)

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

PEMERINTAH KOTA TEGAL DINAS KESEHATAN UPTD PUSKESMAS TEGAL TIMUR Jln. Flores No. 35 Telp. : ( 0283 ) Tegal

PERJANJIAN KINERJA TINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH INDIKATOR KINERJA UTAMA TARGET Cakupan Kunjungan Ibu Hamil K4

RPJMD Kab. Temanggung Tahun I X 47

TUGAS POKOK : Melaksanakan urusan pemerintahan daerah di bidang kesehatan berdasarkan asas otonomi dan tugas

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, atas ijin dan. kehendak-nya sehingga Laporan Tahunan dan Profil Kesehatan Puskesmas

BAB I PENDAHULUAN. untuk menjangkau pelayanan kesehatan yang bermutu secara adil dan merata,

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

SISTEM INFORMASI PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN PANGANDARAN

BAB VIII KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. kesejahteraan yang harus diwujudkan sesuai dengan cita-cita bangsa Indonesia,

PLENO EVALUASI PROGRAM PUSKESMAS KELOMPOK 1. Pleno evapro Modul IKK

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2016 SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH DINAS KESEHATAN KABUPATEN KEDIRI TARGET

KATA SAMBUTAN DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN BAB I PENDAHULUAN 1 BAB II GAMBARAN UMUM 3

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

Anak balitanya telah mendapatkan imunisasi BCG, DPT I dan Polio di Posyandu. Ibu ani adalah peserta asuransi kesehatan.

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

RESUME HASIL DESK PROFIL KESEHATAN 2013

BAB 6 : KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Komponen input pelaksanaan pelayanan promotif dan preventif dalam era JKN

INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) TAHUN 2015

Tabel 4.1 INDIKATOR KINERJA UTAMA DINAS KESEHATAN KABUPATEN KERINCI TAHUN Formulasi Penghitungan Sumber Data

GRAFIK CAKUPAN TEMPAT BEROBAT BILA ANGGOTA KELUARGA SAKIT

JUMLAH KELAHIRAN MENURUT JENIS KELAMIN DAN KABUPATEN/KOTA SE PROVINSI LAMPUNG TAHUN 2015 JUMLAH KELAHIRAN

INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU) TAHUN 2016

BUPATI SERANG PERATURAN BUPATI SERANG NOMOR 5 TAHUN 2011

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR GRAFIK...

RENCANA KERJA (POA) ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS

REVIEW INDIKATOR RENSTRA DINAS KESEHATAN KOTA BOGOR

BAB II DESKRIPSI DINAS KESEHATAN KABUPATEN BANTUL. 1. Sejarah Perkembangan Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. mempengaruhi kesehatan individu, kelompok, atau masyarakat (Notoatmodjo, 2003).

MATA KULIAH. Asuhan Kebidanan Komunitas WAKTU DOSEN. Pengembangan Wahana/Forum PSM, Berperan Dalam Kegiatan TOPIK

MATERI 6 PENCATATAN KEGIATAN POSYANDU

Tabel 1. Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Dinas Kesehatan dan Pencapaian Renstra Dinas Kesehatan s/d tahun Realisa si (s/d 2012)

BAB. III AKUNTABILITAS KINERJA

CATATAN HASIL KEGIATAN KESATUAN GERAK PKK-KKB-KESEHATAN

PERJANJIAN KINERJA DINAS KESEHATAN TAHUN 2016

FORMAT PENGKAJIAN DAERAH BINAAN

FORMULIR RENCANA KINERJA TAHUNAN TINGKAT UNIT OEGANISASI ESELON I KL DAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAAH (SKPD)

MISI 5 Mewujudkan Peningkatan Budaya Sehat dan Aksesibilitas Kesehatan Masyarakat SATU AN

BUPATI SEMARANG PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI SEMARANG NOMOR 26 TAHUN 2016 TENTANG

BERITA DAERAH KOTA BEKASI

FORMULIR RENCANA KINERJA TAHUNAN TINGKAT UNIT OEGANISASI ESELON I KL DAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAAH (SKPD)

RENCANA AKSI KINERJA DAERAH (RAD) DINAS KESEHATAN KABUPATEN KERINCI TAHUN Target ,10 per 1000 KH

VISI Menjadikan Bogor Sebagai Kota yang Nyaman, Beriman dan Transparan

Nizwardi Azkha, SKM,MPPM,MPd,MSi

INDIKATOR PEMBERDAYAAN DAN KESEJAHTERAAN KELUARGA ( PKK )

BAB 1 : PENDAHULUAN. sendiri. Karena masalah perubahan perilaku sangat terkait dengan promosi

BAB IV HASIL PENELITIAN. 01 kelurahan Bulu Lor Kecamatan Semarag Utara Kota Semarang. Puskesmas memiliki luas tanah 567 dan luas bangunan 346

DATA KELUARGA DAN ANGGOTA KELUARGA

PEMERINTAH KOTA BANJARMASIN DINAS KESEHATAN KOTA PUSKESMAS PEKAUMAN Jl. KS. Tubun No. 1 Banjarmasin Telp (0511)

DATA KELUARGA DAN ANGGOTA KELUARGA

PEMERINTAH KOTA PRABUMULIH DINAS KESEHATAN

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SERANG

INDIKATOR KINERJA UTAMA DINAS KESEHATAN KABUPATEN BOYOLALI TAHUN

BERITA DAERAH KABUPATEN KULON PROGO

PEMERINTAH KABUPATEN SINJAI DINAS KESEHATAN PUSKESMAS BULUPODDO. Alamat : JL. Bulu Rappa No.1 Desa L.Riattang Kec. Bulupoddo PENANGGUNG JAWAB UKM

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

Vol. 12 Nomor 1 Januari 2017 Jurnal Medika Respati ISSN :

BAB V SITUASI SUMBER DAYA KESEHATAN. tahun. Berikut data ketenagaan pegawai di Puskesmas Banguntapan III per 31

KEPUTUSAN KEPALA DINAS KESEHATAN KABUPATEN PELALAWAN NOMOR :440/SEKT-PROG/DINKES/2016/ TENTANG

BAB I PENDAHULUAN. prioritas (Nawa Cita) dimana agenda ke-5 (lima) yaitu meningkatkan kualitas

INDIKATOR KINERJA UTAMA (IKU)

Tabel 15. Penyusunan Plan of Action (POA) Kegiatan bidan desa melakukan kunjungan ke rumah-rumah untuk mendata bayi yang belum atau sudah diimunisasi.

FORMULIR PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS STIKES HANG TUAH SURABAYA

Banyaknya masalah yang ditemukan dalam program Puskesmas Pauh. dilakukan penentuan prioritas masalah yang merupakan masalah terbesar.

Seluruh isi dalam buku ini dapat dikutip tanpa izin, dengan menyebut sumber.

DAFTAR ISI JATIM DALAM ANGKA TERKINI TAHUN TRIWULAN I

Target Tahun. Kondisi Awal Kondisi Awal. 0,12 0,12 0,12 0,12 0,12 0,12 Program pengadaan, peningkatan dan penduduk (tiap 1000 penduduk

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT/ SASARAN PROGRAM No.

Juknis Operasional SPM

PERATURAN WALIKOTA TASIKMALAYA

KEPUTUSAN KEPALA DINAS KESEHATAN KABUPATEN MUSI RAWAS NOMOR : 440 / 104 / KPTS / KES / 2015 TENTANG

RPJMD Kab. Temanggung Tahun I X 56

d. Mendistribusikan kartu panggilan/undangan penimbangan melalui pengurus kelompok PKK RT 2. Hari Pelaksanaan Penimbangan (H) Pada hari buka Posyandu

BAB I PENDAHULUAN. penduduknya yang tinggi. Bahkan Indonesia menduduki peringkat ke-empat

INDIKATOR PENILAIAN PERLOMBAAN KELURAHAN TAHUN 2015

REVISI CAPAIAN INDIKATOR KINERJA RPJMD REALISASI TAHUN 2013, 2014 dan 2015 SKPD : DINAS KESEHATAN

Kata Sambutan KEPALA DINAS KESEHATAN PROVINSI SULAWESI SELATAN

Tabel Target dan Capaian Kinerja Urusan Kesehatan Tahun No Indikator Target 2015

INDIKATOR KINERJA UTAMA

Tabel 2.1 Pencapaian Kinerja Pelayanan SKPD Dinas Kesehatan Kabupaten Gianyar Kabupaten Gianyar

HASIL KEGIATAN PUSKESMAS BALARAJA

INDIKATOR DAN TARGET SPM. 1. Indikator dan Target Pelayanan Upaya Kesehatan Masyarakat Esensial dan Keperawatan Kesehatan Masyarakat

LEMBARAN DAERAH KOTA CIMAHI NOMOR : 99 TAHUN : 2009 SERI : D PERATURAN DAERAH KOTA CIMAHI NOMOR 4 TAHUN 2009

BAB I PENDAHULUAN. berhasil dalam meningkatkan derajat kesehatan masyara kat yang setinggitingginya.

INDIKATOR RENCANA STRATEGIK TAHUN CARA MENCAPAI TUJUAN DAN SASARAN TARGET. 14 Angka kematian ibu

Transkripsi:

UNGGULAN UTAMA RW SIAGA KESEHATAN Untuk meningkatkan derajat masyarakat, Pemerintah Kelurahan Kedungmundu bersama lembaga masyarakat telah mengupayakan kegiatan/gerakan menuju masyarakat sehat yang diikuti oleh berbagai lapisan masyarakat bekerja sama dengan Tim Penggerak PKK, Puskesmas, Kader Posyandu, Kader jumantik, PLKB Kecamatan, para ketua RT dan RW serta para tokoh masyarakat yang berprofesi di bidang kesehatan antara lain melalui kegiatan : - Kerja bakti massal tiap minggu pertama setiap bulan di RW masing-masing - Sosialisasi gerakan Pokjanal DBD - Setiap individu sadar sebagai petugas jumantik (juru pemantau jentik ) di rumah dan lingkungannya sendiri. - Posyandu untuk mengetahui perkembangan kesehatan ( Posyandu Balita, Posyandu Lansia ) - Gerakan menanam dengan TOGA. - Menggalakkan dan mensosialiosasikan pemberian ASI ekslusif kepada para ibu yang baru melahirkan sampai anak usia 2 tahun. - Pembentukan RW Siaga. Dari kegiatan kegiatan tersebut di atas dapat digambarkan sebagai berikut : 1. Angka penderita penyakit Deman Berdarah di Kelurahan Kedungmundu adalah sebagai berikut : Tahun 2011 berjumlah : 11 penderita Tahun 2012 berjumlah : 0 penderita Anaalisis Keterangan : Berdasarkan data tersebut bahwa jumlah penderita Demam Berdarah mengalami penurunan, hal ini dipengaruhi beberapa faktor seperti peningkatan kesadaran warga tentang PHBS Perilaku Hidup Bersih dan Sehat, kemudian juga kegiatan PSN digalakan pada tingkatan RT dan RW.

2. Kematian Bayi Angka Kematian bayi yang tercatat di Kelurahan Kedungmundu pada tahun 2011 maupun tahun 2012 tidak terjadi kematian bayi. Tidak adanya bayi yang meninggal menunjukkan kesehatan ibu selama hamil terjaga demikian pula pada saat persalinan baik ibu maupun balitanya dalam keadaan selamat dan sehat 3. Gizi Balita Di Kelurahan Kedungmundu jumlah Balita yang meninggal karena bergizi kurang dalam tahun 2011 maupun 2012 tidak ada atau nihil : Dengan adanya pengetahuan ibu dalam merawat balita cukup tinggi khususnya dalam pemberian makanan kepada balita. Terpenuhinya gizi yang sangat baik oleh karena adanya informasi yang baik pada saat ibu mengikuti kegiatan posyandu. 4. Cakupan Imunisasi Kegiatan imunisasi balita yang dilaksanakan di setiap Posyandu dan tempattempat pelayanan medis telah mencakup semua balita yang ada. DATA IMUNISASI BALITA TAHUN NO MACAM IMUNISASI 2011 2012 1. Polio III 91 91 2. DPT II 60 101 3. BCG 79 120 : Semua balita dilakukan imunisasi dan data tersebut menunjukkan peningkatan cakupan imunisasi. Hal ini menunjukkan bahwa kesadaran ibu dalam menjaga kesehatan putra putrinya sangat tinggi.

5. Angka Harapan Hidup Angka harapan hidup warga Kelurahan Kedungmundu dari tahun ke tahun mengalami peningkatan sebagai berikut : - Tahun 2011 yang meninggal dunia dibawah usia 70 tahun sejumlah 29 orang dan diatas 70 tahun sebesar 15 orang - Tahun 2012 yang meinggal dunia di bawah usia 70 tahun sejumlah 29 orang dan diatas 70 tahun sebesar 15 orang. : Berdasarkan data tersebut dapat diketahui adanya kenaikan angka harapan hidup pada usia sebelum 70 tahun, sementara itu setelah usia 70 tahun angka tersebut cenderung tetap. Keadaan ini menunjukkan adanya peningkatan kesehatan di antara warga. Hal ini didukung adanya posyandu lansia dan senam lansia. 6. Pemenuhan Air Bersih Di Wilayah Kelurahan Kedungmundu telah terpenuhi kebutuhan air bersih sesuai dengan jumlah rumah tangga dan KK yang ada. Tahun 2011 rumah tangga yang terpenuhi air bersih dari sumber Air sumur sebanyak 510 RT dan sumber air PDAM sebanyak 2024 RT. Tahun 2012 rumah tangga yang terpenuhi air bersih dari sumber air sumur sebanyak 510 RT dan sumber air PDAM 2603 RT Semua Rumah tangga yang ada di kelurahan Kedungmundu terlayani air bersih. Berdasarkan data tersebut ada peningkatan penggunaan sumber air bersih penggunaan PDAM demikian juga penggunaan Air sumur. 7. Pemilikan jamban Masyarakat di Kelurahan Kedungmundu memiliki jamban/wc yang memadai atau jamban sehat. Sehingga dapat menjadi indikator bahwa masyarakat Kelurahan Kedungmundu telah berperilaku hidup bersih dan sehat.

Pada tahun 2012 didata semua sudah memiliki jamban sehat. 8. Jumlah Tenaga dan Prasarana Kesehatan Tenaga dan prasarana kesehatan yang ada di Kelurahan Kedungmundu antara lain : - Dokter praktek - Bidan praktek - Perawat - Tenaga Promosi Kesehatan - Pengobatan tradisional - Pijat Syaraf - Apotik dan toko obat - RW Siaga untuk mengembangkan Kelurahan Siaga - Ambulan siaga Dalam upaya menjaga kesehatan dan kebugaran maka warga memiliki kelompok kelompok kesehatan seperti Kelompok Jantung Sehat, Kelompok Senam Lansia, Kelompok Senam tingkat RT. Posyandu anak berada di semua RW sedangkan Posyandu lansia berada di RW I, IV, VI, VII dan VIII. Beragamnya tenaga kesehatan di wilayah Kedungmundu mendukung untuk terpenuhinya pencegahan penyakit atau bila ada warga yang sakit setidak - tidaknya cepat mendapat pertolongan.

NO INDIKATOR SUB INDIKATOR JUMLAH TAHUN 2011 TAHUN 2012 PERUBAHAN DARI TAHUN 2011 KE 2012 KETERANGAN 1. Kematian Bayi Jumlah Bayi 1. Lahir 142 Org 181 Org 39 Org 27 % 2. Mati 0 Org 0 Org 0 Org 0 % 2. Gizi dan Kematian Bayi Jumlah Balita 0 Org 0 Org 0 Org 0 % 1. Bergizi Buruk 0 Org 0 Org 0 Org 0 % 2. Bergizi Baik 0 Org 0 Org 0 Org 0 % 3. Mati 0 Org 0 Org 0 Org 0 % 3. Cakupan Imunisasi 1. Polio 3 91 Org 91 Org 0 Org 0 % 2. DPT - 1 60 Org 101 Org 41 Org 68 % 3. BCG 79 Org 120 Org 41 Org 52 % 4. Angka Harapan Hidup Umur Meninggal 0-5 Tahun 4 Org 4 Org 0 Org 0 % 5-10 Tahun 2 Org 0 Org -2 Org -100 % 10-15 Tahun 0 Org 0 Org 0 Org 0 % 15-20 Tahun 1 Org 1 Org 0 Org 0 %

20-25 Tahun 1 Org 0 Org -1 Org -100 % 25-30 Tahun 0 Org 1 Org 1 Org 100 % 30-35 Tahun 0 Org 0 Org 0 Org 0 % 35-40 Tahun 0 Org 0 Org 0 Org 0 % 40-45 Tahun 1 Org 0 Org -1 Org -100 % 45-50 Tahun 2 Org 4 Org 2 Org 100 % 50-55 Tahun 7 Org 4 Org -3 Org -43 % 55-60 Tahun 9 Org 5 Org -4 Org -44 % 60-65 Tahun 2 Org 4 Org 2 Org 100 % 65-70 Tahun 4 Org 6 Org 2 Org 50 % 70 Tahun ke atas 15 Org 15 Org 0 Org 0 % 5. Cakupan Pemenuhan Kebutuhan Air Bersih 1. Total Rumah Tangga dapat akses Air Bersih a. Pengguna Air Sumur 510 RT 510 RT 0 RT 0 % b. Pengguna Air Sumur Gali 0 RT 0 RT 0 RT 0 % c. Pengguna Mata Air 0 RT 0 RT 0 RT 0 % d. Pengguna Hidran Umum 0 RT 0 RT 0 RT 0 % e. Penampungan Air Hujan 0 RT 0 RT 0 RT 0 % f. Pengguna Embung 0 RT 0 RT 0 RT 0 % g. Pengguna Perpipaan 2024 RT 2603 RT 579 RT 29 %

h. Lainnya 0 RT 0 RT 0 RT 0 % 2 Total Rumah Tangga tdk dapat Akses Air Bersih 0 RT 0 RT 0 RT 0 %