BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pesat. Kemajuan dan perkembangan dunia ini terjadi di berbagai bidang, baik di

Politeknik Negeri Sriwijaya

BAB III METODE PENELITIAN. secara otomatis dengan menggunakan sensor PIR dan sensor LDR serta membuat

I - 1 BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pada era modernisasi saat ini peralatan dirancang sedemikian rupa agar

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

3 BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang


BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. diseluruh aspek kehidupan. Seiring kemajuan zaman, penggunaan energi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) dewasa ini sangat

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM PENGENDALI LAMPU JARAK JAUH BERBASIS ARDUINO DAN INFRA MERAH LAPORAN TUGAS AKHIR. oleh NURHASANAH NIM:

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring kemajuan teknologi yang pesat pada saat ini dan dibarengi dengan

BAB III METODE PENELITIAN. Diagram blok alur penelitian dapat dilihat pada gambar 3.1.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. membawa banyak kunci ketika akan berpergian dari rumah dan seringkali pemilik

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

LEMBAR PENGESAHAN SURAT PERNYATAAN

EFISIENSI BEBAN SMART HOME (RUMAH PINTAR) BERBASIS ARDUINO UNO

DESAIN MODEL SMARTHOME SYSTEM BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA8535

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Lampu Emergency Otomatis Dengan Pengaturan Tingkat Intensitas Cahaya Menggunakan Smartphone Android

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Cahaya merupakan elemen yang penting bagi makhluk hidup di muka bumi. Tanpa

BAB 1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang

PENERANGAN JALAN UMUM MENGGUNAKAN PHOTOVOLTAIC ( PV)

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. praktisi untuk selalu melakukan pemikiran-pemikiran baru yang berguna bagi

SMART LIGHTING LED. SUTONO Program Studi Sistem Komputer, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. Pada hakekatnya persaingan yang terjadi antar greenhouse bukan hanya

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

RANCANG BANGUN MINIATUR SISTEM KENDALI MOTOR PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA HYBRID BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 16

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

1 BAB I PENDAHULUAN. Dalam bahasa yang paling sederhana, home automation atau otomatisasi

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini teknologi sudah sangat berkembang secara pesat. Salah satu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. semakin canggih. Dalam setiap peralatan elektronika pastinya terdapat Printed

BAB I PENDAHULUAN. kondisi iklim yang merugikan bagi pertumbuhan tanaman. Greenhouse atau yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

BAB I PENDAHULUAN. memiliki intensitas matahari yang tinggi pertahunnya. Potensi tersebut

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Pemecahan masalah

BAB I PENDAHULUAN. Pada awal abad 21, banyak negara yang sudah menyadari pentingnya

SISTEM OTOMATISASI PENGENDALI LAMPU BERBASIS MIKROKONTROLER

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

RANCANG BANGUN SISTEM PENGENDALI MOTOR DC PENGGERAK SOLAR CELL MENGIKUTI ARAH CAHAYA MATAHARI BERBASIS MIKROKONTROLER

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. memiliki waktu untuk memperhatikan dan menangani masalah dalam lingkungan

AMIK MDP. Program Studi Teknik Komputer Tugas Akhir Ahli Madya Komputer Semester Ganjil Tahun 2009/2010

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Wida Lidiawati, 2014

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Dalam bidang industri penggunaan mesin otomatis dan pemprosesan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Perancangan Controlling and Monitoring Penerangan Jalan Umum (PJU) Energi Panel Surya Berbasis Fuzzy Logic Dan Jaringan Internet

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM OTOMATISASI PERANGKAT ELEKTRONIKA RUMAH BERBASIS ARDUINO

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan teknologi menuntut suatu alat atau barang menjadi lebih

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi saat ini sangat pesat dan menghadirkan berbagai

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISA DATA

BAB 1 PENDAHULUAN. penting pada kemajuan teknologi dalam berbagai bidang. Teknologi instrumentasi

Media Informatika Vol. 15 No. 2 (2016) SIMULASI ROBOT LINE FOLLOWER DENGAN PROTEUS. Sudimanto

RANCANG BANGUN ALAT DETEKSI TURUN HUJAN DENGAN PEMBERITAHUAN MELALUI SMS BERBASIS ARDUINO UNO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. minyak bumi memaksa manusia untuk mencari sumber-sumber energi alternatif.

SISTEM PEMBERIAN PUPUK TANAMAN SECARA OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER TUGAS AKHIR. Oleh : BASUKO HERMAWANTYO

BAB 1 PENDAHULUAN. daripada meringankan kerja manusia. Nilai lebih itu antara lain adalah kemampuan

BAB I PENDAHULUAN. aspek kehidupan manusia. Hal ini dapat dilihat dari pembuatan robot-robot cerdas dan otomatis

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

PROTOTYPE SISTEM KONTROL PINTU GARASI MENGGUNAKAN SMS

Input ADC Output ADC IN

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Sistem Otomasi Atap Bangunan Pada Gudang Pengeringan Jagung Berbasis Arduino Uno

1. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG Saat ini perkembangan teknologi berkembang dengan sangat cepat dan pesat. Salah satu contohnya adalah otomatisasi sistem disegala bidang. Sistem otomatisasi awalnya hanya berkembang di dunia industri namun saat ini segala macam sistem dapat di otomatisasi bukan hanya lagi di dunia industri. Salah satu yang saat ini sedang berkembang adalah proses otomatisasi di dalam rumah. Sistem tersebut sering kita dengar dengan sebutan sistem smart home. Definisi smart home berbeda-beda, tergantung sudut pandang masingmasing. Menurut Nicola King, mendefinisikan smart home sebagai sebuah hunian yang dilengkapi dengan jaringan komunikasi yang menghubungkan berbagai layanan dan peralatan elektronik, dan memungkinkan untuk dipantau, diakses dan dikendalikan dari jarak jauh. Smart home menurut Subari adalah sebuah sistem berbantuan computer yang akan memberikan segala kenyamanan, keselamatan, keamanan, dan penghematan energi yang berlangsung secara otomatis dan terprogram melalui komputer. Sistem smart home yang akan dirancang pada tugas akhir ini salah satunya dapat berfungsi meningkatkan kualitas kesehatan di dalam rumah. Sering kali penghuni rumah lupa untuk membuka tirai dan jendela. Hal ini akan menghalangi masuknya sinar matahari kedalam rumah yang dapat mengakibatkan rumah menjadi lembab yang menjadi penyebab mudahnya bakteri dan bibit penyakit berkembang biak. Untuk mengatasi hal itu maka dalam sistem smart home dimasukkan pula suatu sistem pengatur agar tirai dan jendela bisa membuka dan menutup secara otomatis. Fungsi dirancangnya sistem smart home ini selain untuk meningkatkan kualitas kesehatan di dalam rumah juga membantu sang pemiik rumah 1

2 mengefisiensi biaya pemakaian listrik. Karena di kota-kota besar dengan segala kesibukan sang pemilik rumah, sebelum dia berangkat kerja lupa untuk mematikan seluruh lampu yang ada di dalam rumah. Dengan dibuatnya sistem ini semoga dapat membantu pemilik rumah melakukan penghematan energi. Dalam tugas akhir ini sistem smart home yang akan dirancang menggunakan board Arduino Uno sebagai pengontrol dan pengumpul data. 1.2. RUMUSAN MASALAH Berdasarkan latar belakang permasalahan di atas maka masalah yang akan dikaji pada tugas akhir ini adalah : 1. Bagaimana membuat smart home yang memiliki kemampuan untuk mengatur lampu dan kontrol buka tutup tirai serta jendela otomatis menggunakan board Arduino Uno? 1.3. TUJUAN PENELITIAN Adapun tujuan dibuat alat ini adalah membuat rancang bangun purwarupa sistem smart home yang berfungsi untuk mengatur lampu dan kontrol buka tutup tirai serta jendela otomatis dengan mengoptimalkan board Arduino sebagai pengontrol dan pengumpul data. 1.4. MANFAAT PENELITIAN 1. Menciptakan sebuah system smart home dengan kemampuan untuk mengatur lampu dan kontrol buka tutup jendela serta tirai otomatis. 2. Mengoptimalkan arduino pada sistem smart home sebagai pengontrol dan pengumpul data. 3. Mengembangkan ilmu pengetahuan di bidang kontrol otomatis dan pengetahuan tentang penerapannya dalam kehidupan nyata.

3 1.5. BATASAN MASALAH 1. Sistem dibuat dalam bentuk prototype dan disimulasikan pada maket rumah. 2. Lampu yang digunakan berupa lampu bohlam 5 Watt/220 Volt. 3. Sensor cahaya yang digunakan adalah sensor LDR 5 mm. 4. Sistem ini menggunakan dua sensor photodioda sebagai batas kedua ujung rel tirai. 5. Pengaturan sistem berdasarkan intensitas cahaya di sekeliling rumah, Kondisi yang akan diujikan adalah saat siang hari (cerah), siang hari namun mendung dan malam hari. 1.6. METODE PENELITIAN Metodologi penelitian yang dilakukan dalam penelitian dan penulisan tugas akhir ini adalah sebagai berikut: 1. Studi literatur Mempelajari tentang Arduino, motor DC, driver motor DC, relay, motor servo, sensor LDR dan photodioda yang mana didapatkan dari buku, artikel, dan internet untuk dianalisis dan dijadikan bahan penelitian. 2. Konsultasi dan Diskusi Melakukan konsultasi dengan dosen pembimbing serta berdiskusi dengan orang yang mengerti bidang elektronika dan pemrograman untuk mendapatkan saran serta masukan yang bermanfaat dalam tugas akhir ini. 3. Pengumpulan bahan Bahan yang dibutuhkan dalam pembuatan tugas akhir ini diantaranya adalah sensor LDR, motor DC, photodioda, motor servo, dan board Arduino UNO. 4. Perancangan Alat

4 - Menyiapkan arduino IDE sebagai pengolah data yang ditanam pada hardware arduino. - Membuat bangun rangka rumah sebagai tempat sistem bekerja. - Membuat perangkat elektronis beserta sensor yang digunakan lalu menempatkannya dengan rapi agar semua sistem dapat bekerja dengan lancar. - Menempatkan sensor cahaya LDR di tempat yang mudah terkena cahaya sebagai pendeteksi apakah kondisi di sekitar rumah sedang gelap atau terang. - Membuat dan memasang motor DC serta photodioda agar dapat bekerja dengan baik. Fungsi dari motor DC ini adalah untuk membuka dan menutup tirai secara otomatis. Photodioda digunakan sebagai batas tirai saat membuka dan menutup. - Memasang motor servo sebagai alat untuk membuka jendela secara otomatis. 5. Implementasi dan Pengujian - Menguji ketahanan dan desain prototype rumah, apakah bangun rancang rumah sudah cukup kuat dan desainnya dapat menjalankan sistem dengan baik. - Menguji program pada Arduino dalam menggerakan motor DC maupun motor servo. - Menguji alat meliputi pengecekan rangkaian mekanik dan elektronik yang akan menjalankan sebuah sistem smart home. 6. Menganalisis data hasil pengujian alat Data didapat dari hasil pengujian alat dengan mengambil data sesuai data sesungguhnya sehingga data dapat dianalisis dengan benar. 7. Pembahasan Pembahasan dilakukan dengan membahas hasil penelitian yang didapat dari pengujian yang telah dilakukan sebelumnya.

5 1.7. SISTEMATIKA PENULISAN Laporan penelitian tugas akhir ini disusun dengan sistematika sebagai berikut : - BAB I PENDAHULUAN Meliputi latar belakang dan permasalahan, rumusan masalah, tujuan penelitian, batasan masalah, metodologi penelitian dan sistematika penelitian. - BAB II LANDASAN TEORI Meliputi tentang informasi-informasi tentang hasil penelitian yang telah dilakukan sebelumnya dan teori-teori yang telah ditemukan untuk menjadikan acuan dan dasar penelitian ini. - BAB III METODOLOGI PENELITIAN Memuat tentang analisis metode bahan dan alat yang digunakan dalam pembuatan tugas akhir serta perakitan alat. - BAB IV ANALISA DAN HASIL Memuat analisis dan hasil pengujian serta penelitian sistem yang dilakukan meliputi cara kerja sistem secara keseluruhan dan menganalisis hasil yang didapat dari hasil uji coba sistem. - BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Berisi kesimpulan yang memuat uraian singkat tentang hasil penelitian yang diperoleh sesuai dengan tujuan penelitian, serta saran untuk penelitian yang lebih.