Analisa Pengaruh Variasi Perbandingan Roda Gigi Transmisi Untuk Memaksimalkan Daya Listrik Pada Turbin Angin Savonius Bertingkat

dokumen-dokumen yang mirip
OPTIMASI DAYA TURBIN ANGIN SAVONIUS DENGAN VARIASI CELAH DAN PERUBAHAN JUMLAH SUDU

PENERBITAN ARTIKEL ILMIAH MAHASISWA Universitas Muhammadiyah Ponorogo

BAB II LANDASAN TEORI

PENGARUH LEBAR BLADE TERHADAP KINERJA TURBIN ANGIN SUMBU HORIZONTAL

Turbin angin poros vertikal tipe Savonius bertingkat dengan variasi posisi sudut

ANALISA PEMANFAATAN POTENSI ANGIN PESISIR SEBAGAI PEMBANGKIT LISTRIK

PENGARUH SUDUT PUNTIR SUDU PADA SAVONIUS HORIZONTAL AXIS WATER TURBINE SEMICIRCULAR BLADE APLIKASI ALIRAN DALAM PIPA

Publikasi Online Mahsiswa Teknik Mesin

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN

STUDI EKSPERIMENTAL EFEK JUMLAH SUDU PADA TURBIN AIR BERSUMBU HORISONTAL TIPE DRAG TERHADAP PEMBANGKITAN TENAGA PADA ALIRAN AIR DALAM PIPA

ANALISIS KINERJA KINCIR ANGIN SEDERHANA DENGAN DUA SUDU POROS HORIZONTAL

SISTEM PERENCANAAN DAN PERANCANGAN TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL SAVONIUS DENGAN BLADE TIPE L

RANCANG BANGUN KINCIR ANGIN PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK SUMBU VERTIKAL SAVONIUS PORTABEL MENGGUNAKAN GENERATOR MAGNET PERMANEN ABSTRAK

PRINSIP KERJA TENAGA ANGIN TURBIN SAVOUNIUS DI DEKAT PANTAI KOTA TEGAL

PENGARUH SUDUT BLADE TERHADAP KINERJA TURBIN ANGIN SUMBU HORIZONTAL SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna

ANALISIS TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL DENGAN 4, 6 DAN 8 SUDU. Muhammad Suprapto

Studi Eksperimental tentang Karakteristik Turbin Angin Sumbu Vertikal Jenis Darrieus-Savonius

UJI EKSPERIMENTAL PENGARUH SUDU PENGARAH ALIRAN (GUIDE VANE) TERHADAP DAYA PADA TURBIN SAVONIUS SKRIPSI

Pengaruh Variasi Pembebanan Pada Poros Utama Turbin Angin Terhadap Putaran, Daya Listrik, dan Kinerja Turbin Angin Golden Blade

ANALISIS EKSPERIMENTAL PENGARUH RASIO OVERLAP SUDU TERHADAP UNJUK KERJA SAVONIUS HORIZONTAL AXIS WATER TURBINE SKRIPSI

BAB II LANDASAN TEORI

PENGARUH SUDUT KELENGKUNGAN SUDU SAVONIUS PADA HORIZONTAL AXIS WATER TURBINE TERHADAP POWER GENERATION

Prestasi Kincir Angin Savonius dengan Penambahan Buffle

EDISI 8 NO 1 AGUSTUS 2016 ITEKS ISSN Intuisi Teknologi Dan Seni

RANCANG BANGUN PEMBANGKIT LISTRIK SKALA KECIL MENGGUNAKAN KINCIR ANGIN SUMBU VERTIKAL LENZ2 PORTABEL

Jalan Ahmad Yani No. 200 Pabelan Kartasura Sukoharjo

ANALISA PERUBAHAN SUDU TERHADAP DAYA TURBIN ANGIN TIPE HORIZONTAL DI LABORATORIUM TEKNIK LISTRIK POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

KONVERSI ENERGI ANGIN MENJADI ENERGI LISTRIK DALAM SKALA LABORATORIUM

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

RANCANG BANGUN ALAT PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN SUMBU VERTIKAL DI DESA KLIRONG KLATEN Oleh Bayu Amudra NIM:

PEMBUATAN PROGRAM PERANCANGAN TURBIN SAVONIUS TIPE-U UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN

KARAKTERISTIK MODEL TURBIN ANGIN UNTWISTED BLADE DENGAN MENGGUNAKAN TIPE AIRFOIL NREL S833 PADA KECEPATAN ANGIN RENDAH

Gambar 2.1. Grafik hubungan TSR (α) terhadap efisiensi turbin (%) konvensional

KAJI EKSPERIMENTAL TURBIN ANGIN PEMBANGKIT LISTRIK TIPE SAVONIUS JENIS SPLIT S DENGAN SISTEM MAGNETIC LEVITATION SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF

PERANCANGAN TURBIN STRAIGHT BLADE DARRIEUS DENGAN TIGA SUDU

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN KINCIR ANGIN TIPE HORIZONTAL AXIS WIND TURBINE (HAWT) UNTUK DAERAH PANTAI SELATAN JAWA

ANALISIS EFISIENSI JUMLAH BLADE PADA PROTOTYPE TURBIN ANGIN VENTURI

BAB II LANDASAN TEORI

KAJIAN EKSPERIMENTAL PENGARUH JUMLAH SUDU TERHADAP TORSI DAN PUTARAN TURBIN SAVONIUS TYPE U

RANCANG BANGUN TURBIN ANGIN SAVONIUS 200 WATT

TURBIN ANGIN POROS VERTIKAL UNTUK PENGGERAK POMPA AIR

ANALISIS PENGARUH RASIO OVERLAP SUDU TERHAD AP UNJUK KERJA SAVONIUS HORIZONTAL AXIS WATER TURBINE

Pengaruh Pemasangan Sudu Pengarah dan Variasi Jumlah Sudu Rotor terhadap Performance Turbin Angin Savonius

PERANCANGAN TURBIN ANGIN TIPE SAVONIUS L SUMBU VERTIKAL. Hendra Darmawan Penulis, Program Studi Teknik Elektro, FT UMRAH,

BAB I PENDAHULUAN. Bab I Pendahuluan

PEMBANGKIT LISRIK TENAGA ANGIN. Nama : M. Beny Djaufani ( ) Ardhians A. W. ( Benny Kurnia ( Iqbally M.

PENGARUH JUMLAH SUDU TERHADAP UNJUK KERJA SAVONIUS WATER TURBINE PADA ALIRAN AIR DALAM PIPA

PENGARUH JUMLAH BLADE TERHADAP KINERJA TURBIN ANGIN SUMBU HORIZONTAL

Analisa Peletakan Multi Horisontal Turbin Secara Bertingkat

ANALISIS KINERJA RODA AIR ALIRAN BAWAH SUDU LENGKUNG 180 o UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang

STUDI EKSPERIMENTAL TURBIN ANGIN SAVONIUS SUDU U DENGAN PENAMBAHAN SUDU NACA 0012

SKRIPSI EFEK PEMUNTIRAN SUDU TERHADAP PERFORMANSI TURBIN ANGIN TIPE SUDU ORI

SKRIPSI Skripsi Yang Diajukan Untuk Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik EKAWIRA K NAPITUPULU NIM

SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik. Oleh : GALIH PERMANA NIM. I

Pemanfaatan Turbin Ventilator yang Terpasang Pada Atap Rumah Sebagai Pembangkit Listrik

PENGARUH JUMLAH BLADE DAN VARIASI PANJANG CHORD TERHADAP PERFORMANSI TURBIN ANGIN SUMBU HORIZONTAL (TASH)

DEPARTEMEN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PEMBUATAN DAN PENGUJIAN KINCIR ANGIN SAVONIUS TIPE L SEBAGAI SUMBER ENERGI TERBARUKAN

BAB II TEORI DASAR. sering disebut sebagai Sistem Konversi Energi Angin (SKEA).

PENGARUH VARIASI SUDUT BLADE AIRFOIL CLARK-Y FLAT BOTTOM PADA UNJUK KERJA KINCIR ANGIN Horizontal Axis Wind Turbine (HAWT) DENGAN KAPASITAS 500 WATT

MODUL 3 TEKNIK TENAGA LISTRIK PRODUKSI ENERGI LISTRIK (1)

ANALISIS UNJUK KERJA TURBIN AIR KAPASITAS 81,1 MW UNIT 1 PADA BEBAN NORMAL DAN BEBAN PUNCAK DI PT INDONESIA ASAHAN ALUMINIUM POWER PLANT

ANALISIS POTENSI KINCIR ANGIN SAVONIUS SEBAGAI PENGGERAK POMPA SUBMERSIBLE

STUDI PENGARUH JUMLAH SUDU TERHADAP UNJUK KERJA SAVONIUS WATER TURBINE PADA ALIRAN AIR DALAM PIPA ABSTRACT

Rancang Bangun Generator Magnet Permanen Untuk Pembangkit Tenaga Listrik Skala Kecil Menggunakan Kincir Angin Savonius Portabel

Studi Simulasi dan Eksperimental Pengaruh Pemasangan Plat Bersudut Pada Punggung Sudu Terhadap Unjuk Kerja Kincir Angin Savonius

PERANCANGAN TURBIN ANGIN TIPE SAVONIUS DUA TINGKAT DENGAN KAPASITAS 100 WATT UNTUK GEDUNG SYARIAH HOTEL SOLO SKRIPSI

BAB III PERANCANGAN SISTEM

DESAIN MODEL TURBIN ANGIN EMPAT SUDU BERBASIS SILINDER SEBAGAI PENGGERAK POMPA AIR

Desain Turbin Angin Sumbu Horizontal

DEPARTEMEN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

Penelitian Numerik Turbin Angin Darrieus dengan Variasi Jumlah Sudu dan Kecepatan Angin

RANCANG BANGUN TURBIN ANGIN VERTIKAL JENIS SAVONIUS DENGAN VARIASI PROFIL KURVA BLADE UNTUK MEMPEROLEH DAYA MAKSIMUM

Pengaruh Variasi Ketinggian Aliran Sungai Terhadap Kinerja Turbin Kinetik Bersudu Mangkok Dengan Sudut Input 10 o

E =Fu... (1) F = ρav(v-u) BAB II TEORI DASAR. 2.1 Energi Angin. Menurut Kadir (1987) bahwa sebagaimana telah banyak diketahui, angin

Studi Eksperimental Vertical Axis Wind Turbine Tipe Savonius dengan Variasi Jumlah Fin pada Sudu

SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik. Oleh : DANANG KURNIAWAN NIM. I

PENGUJIAN SISTEM PENERANGAN JALAN UMUM DENGAN MENGGUNAKAN SUMBER DAYA LISTRIK KOMBINASI DARI SOLAR PANEL DAN TURBIN SAVONIUS

PENGGUNAAN BENTUK SUDU SETENGAH SILINDER ELLIPTIK UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI TURBIN SAVONIUS

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PERUBAHAN KECEPATAN ANGIN TERHADAP EFISIENSI DAYA & PUTARAN KRITIS PADA MINI WIND CATCHER

Pengaruh Variasi Tebal Sudu Terhadap Kinerja Kincir Air Tipe Sudu Datar

Studi Numerik 2D dan Uji Eksperimen tentang Karakteristik Aliran dan Unjuk Kerja Helical Savonius Blade dengan Variasi Overlap Ratio 0,1 ; 0,3 dan 0,5

OPTIMASI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ARUS LAUT MENGGUNAKAN SISTEM TURBIN SAVONIUS TERMODIFIKASI

Jurnal Rekayasa Mesin Vol.4, No.3 Tahun 2013: ISSN X. Pengaruh Variasi Sudut Input Sudu Mangkok Terhadap Kinerja Turbin Kinetik

Fakultas Teknologi Kelautan, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Jl. Arief Rahman Hakim, Surabaya

BAB III METODE PERANCANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN. yang penulis rancang ditunjukkan pada gambar 3.1. Gambar 3.

PENGEMBANGAN METODE PARAMETER AWAL ROTOR TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL TIPE SAVONIUS

PENGARUH JUMLAH SUDU DAN VARIASI KEMIRINGAN PADA SUDUT SUDU TERHADAP DAYA YANG DIHASILKAN PADA TURBIN KINETIK POROS HORIZONTAL SKRIPSI

Pengujian Kincir Angin Horizontal Type di Kawasan Tambak sebagai Energi Listrik Alternatif untuk Penerangan

SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN SKALA KECIL PADA BANGUNAN BERTINGKAT

UNIVERSITAS DIPONEGORO PENGARUH BILANGAN REYNOLD TERHADAP KECEPATAN SUDUT TURBIN GORLOV HYDROFOIL NACA SUDUT KEMIRINGAN 45 TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN KINCIR ANGIN TIPE HORIZONTAL AXIS WIND TURBINE (HAWT) UNTUK DAERAH PANTAI SELATAN JAWA

STUDI EKSPERIMENTAL SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK PADA VERTICAL AXIS WIND TURBINE

RANCANG BANGUN KINCIR ANGIN SAVONIUS UNTUK MEMBANGKITKAN ENERGI LISTRIK SKALA KECIL

BAB I LANDASAN TEORI. 1.1 Fenomena angin

KINERJA YANG DIHASILKAN OLEH KINCIR AIR ARUS BAWAH DENGAN SUDU BERBENTUK MANGKOK. *Luther Sule

LAPORAN TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN PROTOTYPE TURBIN ANGIN VERTIKAL DARRIEUS TIPE H

Studi Eksprimental Perancangan Turbin Air Terapung Tipe Helical Blades

PENGARUH SUDUT PIPA PESAT TERHADAP EFISIENSI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO ( PLTMH )

Transkripsi:

Analisa Pengaruh Variasi Perbandingan Roda Gigi Transmisi Untuk Memaksimalkan Daya Listrik Pada Turbin Angin Savonius Bertingkat Rizky Firmansyah Yunianto Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Islam Malang Jln. MT Hariyono 193 Malang 65144 Phone (0341) 581734 ABSTRAK Sejalan dengan peningkatan pertumbungan ekonomi dunia. Maka, pemakaian energi juga akan mengalami peningkatan, terutamanya pada kebutuhan energi listrik. Dengan semakin banyaknya kebutuhan akan energi listrik ini akan berdampak buruk jika tidak adanya sumber energi baru yang bisa dipakai untuk mensuplai energi listrik tersebut. Dalam hal ini energi angin memiliki potensi untuk dijadikan pembangkit listrik. Angin adalah udara yang bergerak karena adanya perbedaan suhu udara. Tenaga angin bisa sangat besar dan keberadaannya angin terus ada dan bisa menjadi salah satu solusi untuk memenuhi kebutuhan energi listrik. Untuk mengkonversi energi angin menjadi energi listrik kita perlu sebuah alat yang dinamakan turbin angin. Turbin angin sendiri adalah suatu alat yang memanfaatkan daya dorong angin untuk bergerak sehingga menghasilkan energi listrik. Turbin angin sendiri dibagi menjadi yaitu: turbin angin poros horisontal dan turbin angin poros vertikal. Cara kerja dari turbin angin mengkonversi energi angin menjadi energi listrik adalah ketika angin berhembus turbin angin dipasang pada arah aliran angin sehingga angin menabrak sudu - sudu turbin angin sehingga turbin angin berputar, kemudian putaran tersebut dari turbin angin diteruskan ke generator dan dari generator untuk diubah menjadi energi listrik. Guna untuk memenuhi kebutuhan energi listrik maka dilakukannya penelitian tentang pengaruh variasi perbandingan roda gigi transmisi untuk memaksimalkan daya listrik pada turbin angin savonius bertingkat. Penelitian ini dilakukan dengan jalan eksperimental yaitu melihat secara langsung bagai mana pengaruh perbandingan roda gigi transmisi untuk memaksimalkan daya listriknya. Menggunakan 3 variasi dengan perbandingan kali 4 kali 6 kali. Dari hasil penelitian variasi kali variasi perbandingan roda gigi menghasilkan putaran poros sebesar:

53,66 rpm. Sedangkan putaran poros terendah terjadi pada variasi 6 kali perbandingan roda gigi sebesar 84,6 rpm. ABSTRAK In line with the increase in the world of economic development. Thus, energy consumption will also increase, particularly in the electrical energy needs. With the more demand for electrical energy will have a negative impact in the absence of new sources of energy that can be used to supply the electrical energy. In this case the wind energy has the potential to be used as a power plant. Wind is moving air because of differences in air temperature. Wind power can be very large and the wind continued presence there and could be one solution to meet the electricity needs. To convert wind energy into electrical energy we need a tool called a wind turbine. The wind turbine itself is a tool that utilizes the driving force for moving the wind to generate electricity. The wind turbine itself is divided into two, namely: horizontal axis wind turbines and vertical axis wind turbines. The workings of wind turbines convert wind energy into electrical energy is when the wind blows the wind turbines installed in the flow direction of the wind so that the wind hit the blades - wind turbine blades so that the wind turbine rotates, and the rotation of the wind turbine is passed to the generator and the generator to be converted into electrical energy. In order to meet the electricity needs then do research on the effect of variations in transmission gear ratio to maximize power at wind turbine Savonius-rise. This research was conducted with an experimental way that is viewed directly like where the influence of the transmission gear ratio to maximize its power. Using three variations with a ratio of times 4 times 6 times. From the research variation times the gear ratio variation produces shaft rotation at: 53.66 rpm. While the lowest occurred shaft speed variations of 6 times the gear ratio of 84.6 rpm. 1. PENDAHULUAN Dewasa ini pertumbuhan ekonomi di dunia berkembang

. semakin pesat. Maka, pemakaian energi juga akan mengalami peningkatan. Baik di lingkungan masyarakat dan industri. Berbanding terbalik dengan pertumbuhan ekonomi sumber energi fosil lama kelamaan akan habis, karena sumberdaya energi fosil adalah salah satu sumber daya energi tak terbarukan. Oleh karena itu bagaimana cara kita untuk memenuhi kebutuhan energi, terutamanya kebutuhan energi listrik.(andy,016) Tidak dapat dipungkiri lagi bahwasanya kita tidak bisa lepas dari energi listrik. dalam kehidupan sehari - hari manusia tak lepas dari energi listrik. Dalam dunia industri semua bagian yang ada di industri tersebut memerlukan energi listrik yang cukup besar. Selama ini energi listrik didapat dari pembangkit listrik tenaga uap, air, gas alam, angin. Saat ini pembangkit listrik tenaga uap, air, kepulauan yang memiliki sekitar 17.500 pulau dengan panjang garis pantai lebih dari 81.90 km. Indonesia memiliki potensi energy angin yang sangat besar yaitu sekitar 3. dan gas alam yang paling banyak. Sementara itu untuk pembangkit listrik tenaga uap memerlukan batubara sebagai bahan bakarnya, untuk pembangkit listrik tenaga gas alam memanfaatkan gas yang ada dalam perut bumi sebagai sumber energinya, kedua pembangkit tersebut menggunakan energi fosil. Jika kita tetap memakai energi tak terbarukan lama kelamaan kebutuhan energi tak akan terpenuhi. Dengan semakin banyaknya kebutuhan energi listrik, kita harus memutar otak untuk menemukan sumber energi baru untuk memenuhi kebutuhan listrik. Angin, dalam hal ini sangat berpotensi untuk dijadikan pembangkit listrik. Energi angin merupakan sumber daya yang dapat diperoleh secara cuma cuma yang jumlahnya melimpah dan tersedia terus menerus sepanjang tahun. Indonesia merupakan Negara 9,3 GW dan total kapasitas yang baru terpasang saat ini sekitar 0,5 MW (Daryanto, 007) 4. 3

Meskipun penelitian tentang turbin angin sudah banyak, diharapkan penelitian ini dapat menjadi variasi penelitian terdahulu dan acuan dalam penelitian berikutnya. Dalam hal ini penulis akan meneliti pengaruh variasi induksi gigi transmisi pada turbin savonius bertingkat untuk mencari daya listrik yang optimal pada generator. Dengan memvariasi perbedaan perbandingan roda gigi transmisi, transmisi langsung, kali, 4 kali, 6 kali perbandingan roda gigi.. Tijauan Pustaka.1 Angin Pada asanya angin bergerak karena adanya perbedaan suhu antara udara panas dengan udara dingin Gambar.1 skema terjadinya angin: Di daerah dingin udara jatuh, Di daerah panas udara naik. (Kadir,1987). Tenaga Angin Tenaga angin adalah sumber daya terpenting setelah tenaga uap dan tenaga air. Berdasarkan data dari WWEA (World Wind Energi Association), sampai dengan tahun 007 perkiraan energi listrik yang dihasilkan oleh turbin angin mencapai 93,85 giga watt.3 Turbin Turbin adalah mesin penggerak dimana energi fluida kerja dipergunakan langsung untuk memutar turbin, pada turbin yang berputar dinamakan rotor atau roda turbin, sedangkan bagian yang 4

tidak berputar dinamakan stator atau rumah turbin. Berdasarkan bentuk rotor, turbin angin dibagi menjadi dua tipr, yaitu turbin angin sumbu mendatar (horinzontal axis wind turbin) dan turbin angin sumbu tegak (vertical axis wind turbin). (Daryanto, 007) Horizontal Axis Wind Turbine (HAWT) merupakan turbin yang poros utamanya berputar menyesuaikan arah angin Vertical Axiz Wind Turbine (VAWT) merupakan turbin angin sumbu tegak yang gerakan poros dan rotor sejajar dengan arah angin, sehingga rotor dapat berputar pada semua arah angin..4 Mekanika fluida Mekanika fluida merupakan cabang dari mekanika terapan yang berkenaan dengan tingkah laku fluida dalam keadaan diam dan bergerak. Fluida merupakan zat - zat yang mampu mengalir dan menyesuaikan diri dengan bentuk wadahnya..5 Rotasi Benda Tegak Sebuah benda di katakana melakukan gerakkan rotasi jika semua titik pada benda bergerak mengitari poros pada benda tersebut, seperti gerakan kipas angin atau gerakan compact disc Kecepatan sudut ( ) merupakan limit dari kecepatan sudut rata-rata ( rt ) saat mendekati nol. Kecepatan sudut rata-rata didefinisikan sebagai rasio perpindahan sudut 1 terhadap t : 1 rt...(young,00) t t t lim 0 1 d.. (Young,00) t dt.6. Dasar Transmisi Roda Gigi Sistem transmisi roda gigi digunakan karena : Efisiensinya yang tinggi. Kehandalan operasional. Tidak mudah rusak. dalam 5

Dapat meneruskan daya putaran tinggi. Kemudahan dalam pengoprasian dan perawatan..6.1 Klasifikasi Roda Gigi (Agustinus, 009) Jenis roda gigi dapat diklasifikasikan menjadi beberapa kelompok sebagai berikut: a. Berdasarkan bentuk gigi dan sistem kerjanya adalah sebagai berikut : Roda gigi lurus (spur gear). Roda gigi lurus terjadi karena bentuk gigi dari roda gigi tersebut berbentuk lurus. Roda gigi miring (helical gear). Roda gigi miring mempunyai bentuk gigi miring dengan sudut kemiringan tertentu. Roda gigi kerucut (bevel gear). Roda gigi kerucut dihasilkan dari gabungan gigi-gigi yang mengikuti bentuk kerucut dengan sudut tertentu Roda gigi cacing (worm gear). Roda gigi cacing merupakan roda gigi gabungan antara roda gigi biasa dengan batang gigi atau batang berulir. Roda gigi planiter (planetary gear). Roda gigi planiter merupakan roda gigi yang terdiri dari beberapa roda gigi yang dirangkai menjadi satu kesatuan. b. Berdasarkan posisi sumbu dari poros. poros parallel, seperti pada roda gigi lurus dan miring. poros bersilangan, seperti pada roda gigi cacing. poros membentuk sudut tertentu, seperti pada roda gigi kerucut Roda gigi double helical dapat juga disebut sebagai roda gigi herringbone. Gambar.10 Ilustrasi roda gigi miring dan kerucut(agustinus,009) Roda gigi dengan poros saling bersilangan ditunjukkan seperti pada Gambar 3. Roda gigi tersebut dikenal dengan roda gigi cacing. 6

Gambar.11 Roda gigi cacing (Agustinis,009) b. Berdasarkan kecepatan peripheral dari roda gigi. Kecepatan rendah 3 m/s Kecepatan sedang (3 15) m/s Kecepatan tinggi 15 m/s (Agustinus, 009) Istilah-istilah dari roda gigi dapat lebih dimengerti dengan melihat.7 Metode Perhitungan Data hasil Percobaan Perhitungan yang dipakai pada penelitian ini untuk pengolahan data meliputi: d. Berdasarkan jenis atau bentuk hubungan pasangan gigi. external gear = roda gigi luar. internal gear = roda gigi dalam. rack & pinion = roda gigi berbentuk batang = roda gigi dengan jari-jari tak terhingga..6. Tata Nama Dari Roda Gigi A. Daya Angin Daya yang dimiliki oleh angin dapat diperoleh dari persamaan (Himran Syukri, 006): 1 W Av Dimana : W= Daya angin (Watt) = Kerapatan udara 3 7

( kg 3 m ) A= Luas penampang blade ( m ) V= Kecepatan angin (m/s) Dari persamaan diatas merupakan sebuah persamaan untuk kecepatan angin pada turbin yang ideal, dimana daya angin dapat diekstrak seluruhnya menjadi energi listrik. P = Daya turbin angin (Watt) V = Tegangan listrik (Volt) I = Arus listrik (Ampere) Cosϴ = Faktor daya D. Koefisiensi Daya P C P = W Dimana: C P = Koefisiensi daya W = Daya angin B. Luas Penampang P = Daya Turbin A=P1.L.B Dimana: A= Luas penampang blade ( m ) P1 = panjang blade (m) L = lebar blade (m) B = jumlah sudu (blade) E. Efisiensi = C.100% Dimana: P = Efisiensi C P = Koefisiensi daya C. Daya Turbin Angin P=V.I.cosϴ Dimana: 3 Metode Penelitian Penelitian yang dilakukan oleh penulis menggunakan metode eksperimental dan pendekatan 8

kuantitatif yaitu melakukan pengamatan untuk mencari data penelitian yang bertujuan membuat gambaran secara sistematis. Faktual dan akurat mengenai turbin angin sumbu vertikal. Kemudian mengambil data daya yang dihasilkan oleh turbin angin dengan berbagai kecepatan angin yang berhembus. 3. Variabel terikat Besarnya daya listrik yang dihasilkanputaran (rpm) yang dihasilkan 3. Metode Penelitian Penelitian yang dilakukan oleh penulis menggunakan metode 3.3 Variabel pengendali eksperimental dan pendekatan kuantitatif yaitu melakukan pengamatan untuk mencari data penelitian yang bertujuan membuat N o Perb andi ngan roda gigi Perc obaa n Rpm Poros (n 1 ) Rpm Gene rator (n ) Kecepat an Angin (m/s) Tegan gan (Volt) Arus (Ampere ) Suh u (C ) gambaran secara sistematis. Faktual dan akurat mengenai turbin angin sumbu vertikal. Kemudian mengambil data daya yang 1 kali 1 489 978 1 8.5 0,48 3 544 1088 1 9.3 0,58 3 3 538 1076 1 9.1 0,517 3 dihasilkan oleh turbin angin dengan berbagai kecepatan angin yang berhembus. 4 kali 1 390 1.560 1 14,11 0,801 3 396 1.584 1 14,4 0,818 3 3 397 1,588 1 14,5 0,88 3 1 85 680 1 5,1 0,89 3 3.1 Variabel bebas 3 6 kali 89 71 1 5,5 0,31 3 3 80 640 1 5,3 0,301 3 Variasi perbandingan roda transmisi gigi 9

Dengan menggunakan prototype turbin angin sumbu vertikal Pengambilan data dilakukan 3 kali percobaan pengambilan data. Data pengujian dan analisa perhitungan tersebut antara lain. Tabel 4.4 Rekapitulasi data perhitungan pada turbin angin sumbu vertikal. 3.4 Sampel Sampel yang digunakan adalah prototype turbin angin sumbu vertikal. Pengujian tersebut dilakukan 3 kali percobaan disetiap variasinya, adapun sampel pengujian yang akan dilakukan sebagai berikut: A. Pengujian dengan variasi kali perbedaan perbandingan roda gigi No 1 3 Perbandingan roda gigi Rpm poros (n 1 ) Rpm generator (n ) Daya angin (Watt) Daya listrik (Watt) kali 4 kali 6 kali 53,66 394,33 84,6 1047,33 1577,33 508 311,6 311,6 311,6 3,95 10,51 1,43 Koefisien 0,01 0,033 0,004 Efisiensi 1,% 3,3% 0,4% B. Pengujian dengan variasi 4 kali perbedaan perbandingan roda gigi C. Pengujian dengan variasi 6 kali perbedaan perbandingan roda gigi 4. Perhitungan data pengujian Dari tabel rekapitulasi perhitungan data setiap variasi transmisi, untuk selanjutnya bisa digambarkan pada grafik guna untuk mengetahui pengaruh transmisi terhadap daya listrik pada turbin angin poros vertical 10

4.1 Grafik pengaruh variasi terhadap putaran poros 4. Grafik pengaruh variasi perbedaan perbandingan roda gigi terhadap daya listrik 600 1 500 53.66 10 Putaran Poros 400 300 00 100 394.33 84.6 rpm Daya Listrik 8 6 4 Watt 0 kali 4 kali 6 kali Perbedaan Perbandingan Roda Gigi 0 kali 4 kali 6 kali Perbedaan Perbandingan Roda Gigi Gambar 4.1 Grafik pengaruh variasi terhadap putaran poros yang dihasilkan pada turbin angin sumbu vertikal. Gambar 4. Grafik pengaruh variasi terhadap daya listrik yang dihasilkan pada turbin angin sumbu vertikal. Dari grafik hubungan diatas, diperoleh putaran yang bervariasi perbedaan perbandingan roda gigi, gesekan pada torsi akan naik sehingga tangkapan angin terhadap turbin savonius bertingkat untuk memutar poros akan terbebani. Sehingga putaran poros semakin renda akan tetapi dalam putaran generator semakin tinggi. Dari grafik hubungan diatas, diperoleh daya listrik yang bervariasi dari ketiga variasi, semakin besar pula gesekannya sehingga semakin berat putarannya. Sehingga percobaan 4 kali menghasilkan listrik yang tinggi akan tetapi dalam percobaan 6 kali listrik semakin renda karena beban perbandingin semakin berat.. 11

dalam percobaan 6 kali efisiensinya menjadi lebih renda. 4.3 Grafik pengaruh variasi perbedaan perbandingan terhadap efisiensi turbin Efisiensi 3.5 3.5 1.5 1 0.5 0 kali 4 kali 6 kali Perbedaan Perbandingan Roda Gigi Gambar 4.3 Grafik pengaruh variasi terhadap efisiensi turbin angin sumbu vertikal. Dari grafik hubungan diatas, diperoleh efifiensi yang bervariasi dari 3 variasi perbedaan perbandingan roda gigi, semakin besar pula gesekan pada torsi sehingga efisiensi yang dihasilkan dari gesekan pada perbandingan roda gigi akan terlalu berat dan terbebani. Sehingga percobaan 4 kali efisiensi yang di hasilkan akan menjadi lebih tinggi akan tetapi % 5.1 Kesimpulan Dapat diperoleh kesimpulan sebagai berikut: 1. Putaran poros tertinggi terdapat pada penggunaan variasi perbedaan perbandingan: kali perbedaan perbandingan roda gigi yang menghasilkan putaran poros sebesar: 53,66 rpm. Sedangkan putaran poros terendah terjadi peda variasi 6 kali perbedaan perbandingan roda gigi sebesar 84,6 rpm.. Daya angin yang ditangkap turbin angin sumbu vertikal sama, karena dimensi dari trubin angin sama dan kecepatan angin sama. 3. Daya listrik tertinggi terdapat pada penggunaan variasi 4 kali yang menghasilkan daya listrik sebesar: 10,51 Watt. Sedangkan daya listrik terendah terjadi peda variasi 6 kali perbedaan perbandingan roda gigi sebesar 1,43 Watt. 4. Efisiensi tertinggi terdapat pada penggunaan variasi 4 kali 1

yang menghasilkan efisiensi sebesar 3,3,%. Sedangkan efisiensi terendah terjadi pada variasi 6 kali sebesar 0,4%. 5. Saran 1. Untuk pemakaian roda gigi diperhitungkan terlebih dahulu berapa besarnya gesekan pada roda gigi tersebut.. Disarankan untuk memakai jenis roda gigi selain roda gigi lurus. 3. Perbandingan roda gigi tidak terlalu besar agar gaya gesek yang terjadi tidak terlalu besar. DAFTAR PUSTAKA Agustinus Purnama Irawan, 009. Elemen Mesin.Universitas Tarumanegara. Jakarta Ahmad Farid. 014. Optimasi Daya Turbin Angin Savonius Dengan Variasi Celah Dan perubahan Jumlah Sudu. Tegal: Universitas Pancasakti Tegal. Anwar, M.S., 008. Rancang Bangun Pembangkit Listrik Tenaga Angin Pada Stasiun Pengisan Accu Mobil Listrik. Tugas Sarjana. Surabaya: ITS Daryanto, Y., 007. Kajian Potensi Angin Untuk Pembangkit Listrik Tenaga Bayu. Balai PPTAGG - UPT- LAGG Giles, Ranald V., 1990. Mekanika Fluida dan Hidraulika (SI-Metrik) Edisi Kedua (Terjemahan). Jakarta: Erlangga. M. Haydarul Haqqqi, Dr. Gunawan Nugroho, ST. MT. dan Dr. Ir. Ali Musyafa M.Sc, 013. Rancang Bangun Turbin Angin Vertikal Jenis Savonius dengan Variasi Jumlah Blade Terintegrasi Circular Shield untuk Memperoleh Daya Maksimum. Surbaya: Institut Teknologi Sepuluh November. Marizka Lustia Dewi, 010. Analisa Kinerja Turbin Angin Poros Vertikal Dengan Modifikasi Rotor Savonius L untuk Optimasi Kinerja Turbin. Surakarta : Universitas Sebelas Maret. 13

Mittal, Neeraj. 001. Investigation of Performance Characteristics of a Novel VAWT. Thesis. UK: Departement of Mechanical Engineering University of Strathclyde Prof. Abdul Kadir, 1987. Energi. Universitas Indonesia (UI-Press). Jakarta Syukri H,006. energi Angin. CV Bintang Lamumpatue, Makasar. Satriya Rizkiyanto, Dominicus Danardono Dwi Prija Tjahjana, Eko Prasetya Budiana, 015. Perancangan Turbin Angin Tipe Savonius Dua Tingkat Dengan Kapasitas 100 Watt utuk Gedung Syariah Hotel Solo. Surakarta: Universitas Sebelas Maret. Sunarwo dan Bambang Sumiyarso,011. Desain Model Turbin Angin Empat Sudu Berbasis Silinder Sebagai Penggerak Pompa Air. Semarang: Politeknik Negri Semarang. Tipler, P.A., 1998, Fisika untuk Sains dan Teknik Jilid I (terjemahan), Jakarta: Erlangga Young, Hugh D, dan Freedman, R.A., 00. Fisika Universita. Jilid 1. Edisi ke- 10. Jakarta: Erlangga. Terjemahan: University Physics. Edisi ke-8. 000. Addison Wesley Longman, Inc 14