BAB I PENDAHULUAN. usaha berlomba-lomba untuk meningkatkan usahanya, salah satu faktor yang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. profitabilitas yang tinggi. Profitabilitas adalah kemampuan perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan berlomba-lomba untuk dapat menghasilkan keuntungan atau laba yang

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan dalam jangka panjang. Melalui penjualan barang dan jasa kepada

BAB 1 PENDAHULUAN. lembaga profesi yang berkaitan dengan efek. dividen atau Capital Gain. Dividen merupakan pembagian keuntungan yang

BAB I PENDAHULUAN. tumbuh dan berkembangnya perekonomian Indonesia. Pengerahan dana dari

BAB I PENDAHULUAN. dibeberapa perusahaan melalui pembelian surat-surat berharga yang. yang dibutuhkan dengan menawarkan surat-surat berharga tersebut.

BAB 1 PENDAHULUAN. kelangsungan tujuan perusahaan. Kegiatan pendanaan berhubungan penting

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. menjadi daya tarik bagi para investor, tidak hanya investor dalam negeri tetapi

BAB I PENDAHULUAN. dan ekuitas (saham preferen dan saham biasa) yang ditetapkan perusahaan (Mardiyanto,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan dan perluasan industri pada umumnya membutuhkan sumbersumber

BAB I PENDAHULUAN. masalah-masalah rumit dalam rangka mencapai tujuan yang optimal. Proses

BAB I PENDAHULUAN. Laporan keuangan perusahaan dapat dijadikan sebagai dasar dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. memaksimalkan hasil (return) yang diharapkan dalam batas risiko yang dapat

BAB I PENDAHULUAN. kompetitif. Persaingan usaha yang ketat terjadi ditengah kondisi ekonomi negara

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. Berdasarkan uraian-uraian teori, hasil penelitian, dan analisis baik secara

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Industri bidang pengolahan sektor makanan dan minuman (foods and

BAB I PENDAHULUAN. memperoleh laba. Laba merupakan hasil yang diperoleh atas usaha yang

BAB I PENDAHULUAN. untuk mengalami perbaikan. Hal tersebut dikarenakan perekonomian merupakan

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan usaha di Indonesia yang semakin ketat saat ini mendorong banyak

BAB 1 PENDAHULUAN. jumlah perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) guna menjual

BAB I PENDAHULUAN. untuk mendapatkan tambahan modal ialah dengan menawarankan kepemilikan

BAB I PENDAHULUAN. diharapkan (Darmadji dan Fakhruddin, 2006:111). investasi dalam bentuk saham. Saham (stock atau share) adalah tanda

BAB I PENDAHULUAN. Dalam perkembangan usaha dengan tingkat persaingan yang ada saat ini

BAB I PENDAHULUAN. penting bagi suatu negara. Hal ini dikarenakan pasar modal mempunyai fungsi

BAB I PENDAHULUAN. hotel, pusat pusat perbelanjaan dan fasilitas fasilitas lainnya semakin

UKDW BAB I PENDULUAN. 1.1 Latar Belakang. Naik turunnya nilai tukar mata uang mengakibatkan sulitnya para usahawan untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. investor dan perusahaan yang telah go public (emiten). Bagi emiten, pasar modal

BAB I PENDAHULUAN. sangat berperan di dalam meningkatkan perekonomian dimana dana-dana yang

BAB I PENDAHULUAN. memiliki banyak kebutuhan, terutama yang berkaitan dengan dana. Dana

BAB 2 TINJAUAN TEORITIS DAN PERUMUSAN HIPOTESIS

BAB 1 PENDAHULUAN. Indikator yang paling penting dalam menilai kemajuan perekonomian suatu

BAB I PENDAHULUAN. tetapi perusahaan juga memiliki tujuan utama yaitu meningkatkan. kekayaan pemegang saham. Melihat bahwa kekayaan pemegang saham

BAB I PENDAHULUAN. dihasilkannya maupun kinerja industri secara keseluruhan. Semua perusahaan

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Pasar modal merupakan suatu bidang usaha perdagangan surat-surat berharga

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Permasalahan. Pergerakan harga saham industri farmasi di Bursa Efek Indonesia mulai

BAB I PENDAHULUAN. tersebut melalui suatu analisis yang dapat dijadikan pedoman untuk menilai

BAB I PENDAHULUAN. dari dalam negeri maupun perusahaan-perusahaan asing yang memiliki modal

BAB I PENDAHULUAN. serta menjaga kelangsungan hidup perusahaan. adalah keputusan pendanaan atau keputusan struktur modal, yaitu keputusan

BAB I PENDAHULUAN. pertumbuhan ekonomi di Indonesia adalah pasar modal. Pasar modal efektif

BAB I PENDAHULUAN. diperdagangkan. Pasar modal dapat dikatakan pasar abstrak, karena yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. dimanfaatkan oleh perusahaan-perusahaan yang memerlukan dana dalam jumlah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. dengan berbagai jenis sekuritas yang menawarkan tingkat return dengan risiko

ABSTRAK. Keywords : Likuiditas, Operating Leverage, Profitabilitas, Struktur Aktiva, Pertumbuhan Penjualan dan Struktur Modal (DER).

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. suatu negara termasuk Indonesia. Pemerintah dalam hal ini berupaya untuk

BAB I PENDAHULUAN. investasi (return) dari investasi yang dilakukan. Return yang diperoleh berupa

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Era globalisasi ini dunia usaha semakin berkembang pesat dengan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Semua perusahaan termasuk perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman pada dasarnya melaksanakan

BAB I PENDAHULUAN. disebut go public. Menurut Darmaji dan Fakhrudin (2012:1) menyatakan bahwa

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan perusahaan di Indonesia yang semakin lama semakin pesat

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan perekonomian tidak akan pernah lepas dari kegiatan investasi. Investasi

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Seiring dengan perkembangan zaman, perekonomian Indonesia mengalami

BAB I PENDAHULUAN. Pendanaan internal merupakan dana yang berasal dari internal perusahaan seperti

BAB I PENDAHULUAN. dipisahkan dari peran investor yang melakukan transaksi di Bursa Efek

BAB I PENDAHULUAN. masyarakatnya, tidak terkecuali Indonesia. Menurut Mumtaz (2010), di

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pasar modal mempunyai peranan penting dalam pembangunan ekonomi suatu

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Harga saham merupakan salah satu indikator keberhasilan pengelolaan

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Di era ekonomi modern seperti sekarang ini, perusahaan sangat membutuhkan

BAB I PENDAHULUAN. dalam kaitannya dengan kelangsungan operasi perusahaan adalah keputusan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar BelakangMasalah. Banyaknya perusahaan dan kondisi perekonomian saat ini telah

ANALIS PENGARUH VARIABEL-VARIABEL FUNDAMENTAL YANG MEMPENGARUHI HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI TAHUN

BAB 1 perusahaan sehingga menjadi faktor penentu dalam berinvestasi.

@UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam kegiatan usahanya pemilik perusahaan melimpahkan tanggung

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan dalam dunia bisnis dan ekonomi yang semakin keras telah

BAB I PENDAHULUAN. Miftahurrohman (2014), tujuan utama dari sebuah perusahaan adalah untuk

BAB I PENDAHULUAN. maksimal seperti yang telah ditargetkan, perusahaan dapat berbuat banyak bagi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal mengalami perkembangan yang cukup pesat dari waktu ke

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alam, baik sumber

BAB I PENDAHULUAN. yang kelebihan dana dengan masyarakat yang kekurangan dana untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi persaingan industri manufaktur food and beverages

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. pertemuan antara pihak yang kelebihan dana (lender) dengan pihak yang

BAB I PENDAHULUAN. Industri barang konsumsi atau consumer goods di Indonesia semakin tumbuh

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. untuk terus mengikuti perkembangan usahanya. Begitu juga dengan setiap

BAB I PENDAHULUAN. diukur dengan Current Ratio, Debt to Equity dan Return on Investment terhadap

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. penting dalam kegiatan ekonomi, terutama di negara yang menganut sistem

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Berdirinya suatu perusahaan harus memiliki suatu tujuan yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pada umumnya, perusahaan dalam menjalankan kegiatan bisnis

BAB I PENDAHULUAN. pemegang saham melalui peningkatan nilai perusahaan Salvatore dalam. Kusumajaya, Dewa Kadek Oka (2011:19). Nilai perusahaan sangat

BAB I PENDAHULUAN. Bursa Efek Indonesia (BEI) merupakan pasar modal untuk berbagai

BAB I PENDAHULUAN. luar negeri. Sementara itu bagi investor, pasar modal merupakan wahana untuk

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia karena pasar modal menjalankan dua fungsi, yaitu fungsi ekonomi dan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Jatuhnya perekonomian di Indonesia akibat krisis moneter yang sempat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. dari tantangan-tantangan yang harus di hadapi, para pelaku bisnis property di

BAB 1 PENDAHULUAN. saham dengan memaksimalkan nilai perusahaan. dividen) dalam rangka meningkatkan nilai perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. kesejahteraan secara financial. Tercapainya kesejahteraan financial dapat dilihat dari

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. menanamkan modalnya, tanpa melihat return perusahaan maupun

BAB 1 PENDAHULUAN. masyarakat bisnis. Tujuan semua investasi dalam berbagai bidang dan jenis

BAB I PENDAHULUAN. memperoleh laba dari operasi perusahaan. Dari laba yang diperoleh maka

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Semakin berkembangnya dunia usaha saat ini mengakibatkan para pelaku usaha berlomba-lomba untuk meningkatkan usahanya, salah satu faktor yang dapat meningkatkan usaha tersebut adalah dengan meningkatkan modal perusahaan. Peningkatan modal dalam perusahaan akan melancarkan kegiatan usaha perusahaan sesuai dengan tujuan yang diharapkan perusahaan. Modal merupakan faktor utama yang mendukung dalam perusahaan. Dengan modal yang besar perusahaan dapat memaksimalkan hasil produksinya sehingga para konsumen akan mendapatkan nilai lebih dari produk yang dihasilkan tersebut serta dapat meningkatkan daya saing produk tersebut dengan produk-produk lain yang sejenis. Tidak terkecuali bagi perusahaan makan dan minuman, mereka pun akan menghadapi tingginya persaingan dari perusahaan lain yang sejenis. Hal ini berhubungan dengan semakin banyaknya produk makanan dan minuman yang berdatangan dari dalam ataupun luar, sehingga semakin banyaknya jenis produk makanan dan minuman yang akan ditawarkan di masyarakat. Perusahaan sektor makanan dan minuman di Indonesia sangat menarik untuk dijadikan objek oleh peneliti untuk dicermati karena perusahaan makanan dan minuman merupakan salah satu sektor yang diminati oleh para investor dalam perkembangan perekonomian saat ini. Alasannya pemilihan sektor makanan dan minuman adalah sektor ini merupakan salah satu sektor yang dapat bertahan di 1

tengah kondisi perekonomian Indonesia dan merupakan salah satu prospek yang sangat baik dimana semua masyarakat dalam kehidupannya membutuhkan makanan dan minuman. Keputusan penting yang dihadapi perusahaan yang berkaitan dengan kelangsungan operasional perusahaan adalah keputusan dalam modal atau struktur modal, yaitu suatu keputusan yang berkaitan dengan komposisi hutang, saham preferen, dan saham biasa yang digunakan oleh perusahaan. Dalam hal ini manajer keuangan memiliki tugas yang penting dalam mengambil keputusan pendanaan perusahaan untuk membiayai semua kegiatan-kegiatan usahanya dalam memproduksi barang, serta dalam pemilihan investasi yang tepat dengan menggunakan modal yang dimiliki oleh perusahaan. Pemilihan modal yang tepat akan mampu menghasilkan struktur modal optimal yang mampu membiayai proses aktivitas dalam produksi barang yang dihasilkan perusahaan sehingga dapat menghasilkan laba yang optimal bagi perusahaan dan pemegang saham perusahaan. Struktur modal yang optimal adalah struktur modal yang dapat mengoptimalkan keseimbangan antara risiko dan pengembalian sehingga dapat memaksimumkan harga saham. Dalam hal ini perusahaan dalam penetapan struktur modal perusahaan perlu mempertimbangkan berbagai variabel yang mempengaruhi struktur modal. Struktur modal merupakan masalah yang penting bagi perusahaan, karena baik buruknya struktur modal akan mempunyai efek langsung terhadap posisi finansial perusahaan. Apabila sebuah perusahaan meningkatkan proporsi pada pinjaman atau hutang berarti perusahaan akan meningkatkan risiko perusahaan karena memiliki 2

risiko ketidakmampuan pembayaran hutang perusahaan. Oleh karena itu perusahaan harus tepat dalam pemilihan struktur modal sehingga tidak terjadi biaya modal yang tinggi. Disisi lain, peningkatan pinjaman akan menyebabkan adanya ekspektasi return atas ekuitas lebih tinggi yang akan meningkatkan harga saham. struktur modal yang optimal harus tercapai melalui suatu keseimbangan antara risiko dan return sehingga dapat memaksimalkan harga saham perusahaan. Penilaian struktur modal dapat dilakukan dengan Debt to Equity Ratio (DER) yang menunjukan perbandingan antara hutang dengan modal sendiri. Rasio yang sering digunakan para analis dan para investor untuk melihat seberapa besar hutang perusahaan jika dibandingkan ekuitas yang dimiliki oleh perusahaan atau para pemegang saham. Semakin tinggi rasio DER perusahaan maka semakin tinggi risiko yang dihadapi oleh perusahaan. Faktor yang mempengaruhi struktur modal, yaitu likuiditas, profitabilitas dan pertumbuhan aset yang akan menjadi fokus perhatian dalam peningkatan struktur modal. Likuiditas perusahaan merupakan kemampuan perusahaan dalam memenuhi kewajiban jangka pendeknya. Dalam penelitian ini alat yang digunakan untuk mengukur likuiditas adalah dengan menggunakan current ratio, yaitu dengan membandingkan total aktiva lancar dengan kewajiban lancar. Perusahaan yang memiliki likuiditas rendah akan memperbesar risiko perusahaan dalam membayarkan kewajiban jangka pendeknya kepada kreditur, Oleh karena itu perusahaan harus meminimalkan risiko likuditasnya, dimana para investor lebih memilih berinvestasi dengan perusahaan yang memiliki tingkat likuiditas yang baik. 3

Profitabilitas dapat menggambarkan sejauh mana kemampuan perusahaan dalam menghasilkan laba bagi para investor. Dalam penelitian ini alat yang digunakan untuk menilai profitabilitas adalah dengan menggunakan Return On Equity (ROE), dimana jika ROE yang dihasilkan perusahaan tinggi maka risiko investasi yang dihadapi perusahaan semakin rendah. Pertumbuhan aset berhubungan dengan persentase peningkatan jumlah aset yang dimiliki oleh perusahaan dari tahun sebelumnya. Pertumbuhan aset dapat diukur dengan perbandingan antara pertumbuhan aset tahun sekarang dengan pertumbuhan aset tahun sebelumnya. Pertumbuhan aset yang semakin tinggi maka akan mengakibatkan semakin tingginya jumlah hutang perusahaan yang akan berakibat struktur modal perusahaan berupa pinjaman akan lebih besar dari ekuitas yang dimiliki perusahaan. Data empiris mengenai likuiditas, profitabilitas, pertumbuhan aset dan struktur modal pada perusahaan di sektor industri food and beverage periode tahun 2009-2013 dapat disajikan sebagai berikut : 4

Tabel 1.1 Rata-rata Likuiditas, Profitabilitas, Pertumbuhan Aset dan Struktur Modal pada Perusahaan di Sektor Industri Food and Beverage yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2009-2013 Variabel Tahun (%) 2009 2010 2011 2012 2013 Likuiditas (CR) 1.151,28 653,09 496,86 261,07 8.511,65 Profitabilitas (ROE) 53,09 29,07 23,73 39,99 26,36 Pertumbuhan Aset 2,89 24,21 16,17 20,06 17,31 Struktur Modal (DER) 2,09 1,31 1,22 0,71 0,83 Sumber: ICMD 2011-2014 dan website BEI (www.idx.co.id) (data diolah, 2014) Pada tabel 1.1 menunjukkan adanya fluktuasi nilai rata-rata likuiditas, profitabilitas, pertumbuhan aset dan struktur modal pada perusahaan di sektor industri food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode Tahun 2009-2013. Nilai rata-rata likuiditas mengalami penurunan berturut-turut dari tahun 2009 hingga 2012 yaitu 1.151,28; 653,09; 496,86 dan 261,07, Mengalami kenaikan kembali pada tahun 2013 sebesar 8.511,65. Pada nilai rata-rata profitabilitas mengalami penurunan dari tahun 2009 hingga 2011 berturut-turut yaitu 53,09; 29,07 dan 23,73. Kemudian pada tahun 2012 mengalami kenaikan sebesar 39,99 dan mengalami penurunan kembali di tahun 2013 menjadi 26,36. Pada pertumbuhan aset terjadi fluktuasi pada nilai rata-ratanya setiap tahun yaitu 2,89; 24,21; 16,17; 20,06 dan 17,31. Nilai rata-rata Struktur modal yang di proksi dengan Debt to equity ratio (DER) mengalami penurunan dari tahun 2009 hingga 5

2012 secara berturut-turut yaitu 2,09; 1,31; 1,22; 0,71 dan mengalami kenaikan kembali pada tahun 2013 menjadi 0,83. Nilai rata-rata likuiditas selama periode penelitian cenderung mengalami penurunan berbanding terbalik dengan profitabiltas dan pertumbuhan aset yang berfluktuasi. Pada periode 2009 sampai periode 2011 nilai rata-rata DER pada perusahaan food and beverage lebih dari satu, yang artinya proporsi hutang lebih besar daripada modal sendirinya. Dengan adanya proporsi hutang yang lebih besar, maka perusahaan yang mempunyai DER lebih dari satu akan memiliki resiko bisnis yang lebih tinggi dibandingkan dengan perusahaan yg memiliki DER kurang dari satu. Dengan nilai DER lebih dari satu berarti perusahaan memiliki jumlah hutang yang lebih besar daripada jumlah modal sendiri dan hal ini tidak sesuai dengan teori struktur modal yang optimal dimana seharusnya jumlah hutang perusahaan tidak boleh lebih besar dari pada modal sendiri, tetapi pada periode 2012 sampai dengan 2013 nilai rata-rata DER pada perusahaan food and beverage kurang dari satu yang artinya perusahaan mengalami peningkatan pendapatan dimana perusahaan tidak mengandalkan hutang untuk modal perusahaanya. Pada penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Devi Verena Sari (2010) mengatakan bahwa likuiditas, profitabilitas, berpengaruh negatif terhadap struktur modal dan pertumbuhan aset berpengaruh positif terhadap struktur modal. Penelitian yang dilakukan oleh Chette Srinivas Yadav (2014) mengatakan bahwa likuiditas dan profitabilitas berpengaruh negatif terhadap struktur modal, serta penelitian yang dilakukan oleh Amarjit Gill (2011) mengatakan bahwa pertumbuhan aset berpengaruh positif terhadap struktur modal. 6

Berdasarkan pernyataan yang dikemukakan pada latar belakang maka akan dilakukan penelitian dengan judul: Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas,dan Pertumbuhan Aset terhadap Struktur Modal pada Sektor Industri Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2009-2013. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan Pada latar belakang pemilihan judul, maka identifikasi masalah yang akan dibahas adalah sebagai berikut: 1. Bagaimana pengaruh likuiditas, profitabilitas, pertumbuhan aset secara parsial terhadap struktur modal pada perusahaan sektor industri food and beverage yang terdaftar di BEI periode tahun 2009-2013? 2. Bagaimana pengaruh likuiditas, profitabilitas, pertumbuhan aset secara simultan terhadap struktur modal pada perusahaan sektor industri food and beverage yang terdaftar di BEI periode tahun 2009-2013? 1.3 Maksud dan Tujuan Sesuai dengan permasalahan yang diajukan dalam penelitian ini, maka tujuan penelitian dapat dijabarkan sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh likuiditas, profitabilitas, pertumbuhan aset secara parsial terhadap struktur modal pada perusahaan sektor industri food and beverage yang terdaftar di BEI periode tahun 2009-2013? 7

2. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh likuiditas, profitabilitas, pertumbuhan aset secara simultan terhadap struktur modal pada perusahaan sektor industri food and beverage yang terdaftar di BEI periode tahun 2009-2013? 1.4 Kegunaan Penelitian Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut : 1. Kegunaan Teoritis (ilmiah) hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan pemikiran dalam mengembangkan ilmu dibidang ilmu manajemen keuangan untuk yang akan mengadakan penelitian lebih lanjut mengenai profitabilitas, likuiditas, pertumbuhan aset dan struktur modal, serta untuk bahan bacaan yang diharapkan dapat memberikan wawasan pengetahuan kepada pembacanya, terutama mengenai pengaruh profitabilitas, likuiditas dan pertumbuhan aset terhadap struktur modal. 2. KegunaanPraktis A. Penulis Penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan pengetahuan penulis pada bidang ilmu manajemen keuangan, khususnya mengenai pengaruh pengaruh likuiditas, profitabilitas dan pertumbuhan aset terhadap struktur modal. B. Perusahaan 8

Sebagai bahan pertimbangan bagi perusahaan dalam mengaplikasikan variabel penelitian ini untuk membantu meningkatkan nilai Perusahaan serta sebagai bahan pertimbangan emiten untuk mengevaluasi, memperbaiki, dan meningkatkan kinerja manajemen dimasa yang akan datang. C. Investor Dengan adanya kajian ini diharapkan dapat dijadikan bahan Pertimbangan pada saat melakukan investasi. 1.5 Lokasi dan Waktu Penelitian Perusahaan yang menjadi objek penelitian adalah sejumlah perusahaan di sektor industri food and beverage yang telah go public di Bursa Efek Indonesia (BEI), dimana data-datanya diambil melalui website BEI (www.idx.co.id), Indonesian Capital Market Directory tahun 2011-2013. Waktu penelitian dimulai sejak Surat Keputusan (SK) Ketua Sekolah TinggiI lmu Ekonomi Ekuitas keluar pada tanggal 25 September 2014. 9