BAB I PENDAHULUAN. perizinan, tidak ada kepastian waktu, dan biaya yang terhitung tinggi.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. yang sangat pesat, dengan banyaknya aplikasi-aplikasi yang tersedia menjadi

BAB I PENDAHULUAN. digunakan pada aplikasi game atau permainan digabungkan dengan dunia

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi telah banyak menciptakan berbagai

BAB I PENDAHULUAN. mengalami peningkatan pesat sehingga dapat membantu peningkatan pelayanan

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan tepat untuk penyajian data sangat

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan diharapkan agar mampu menerapkan dan mengikuti. pelayanannya dimana petugas yang melayani pemesanan travel harus

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Tentunya untuk mengikuti perubahan perubahan yang terjadi

BAB I PENDAHULUAN. sistem operasi yang berjalan pada perangkatmobile Phone. Smartphone sebagai

BAB I PENDAHULUAN. ditandai dengan kemajuan teknologi informasi yang menghilangkan batas, waktu,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiring dengan perkembangan teknologi memberikan pengaruh yang besar pada

BAB 1 PENDAHULUAN. dibutuhkan, terlebih dengan teknologi informasi yang semakin modern semakin

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Tentunya untuk mengikuti perubahan perubahan yang terjadi

BAB 1 PENDAHULUAN. Keunggulan manusia dibanding makhluk lainnya terletak pada kecerdasannya.

BAB I PENDAHULUAN. manusia, salah satunya adalah komputer. Saat ini suatu sistem aplikasi komputer

ABSTRAK. Kata kunci : metode FAST, listrik, elektronik, transaksi, Sinar Makmur.

BAB I PENDAHULUAN. untuk berbuat lebih banyak dalam teknologi dan membuka diri terhadap

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Teknologi informasi sekarang ini sudah semakin berkembang, dan

BAB I PENDAHULUAN. dapat dengan mudah memperoleh data yang up to date dengan cepat. Pemanfaatan

BAB I PENDAHULUAN. dapat dirasakan pada dunia pendidikan dan perkantoran baik pemerintah maupun

BAB I PENDAHULUAN. tersebut adalah komputer, yang menjadi salah satu perkembangan ilmu

BAB I PENDAHULUAN. Game dapat diartikan sebagai tujuan yang ingin dicapai pemain atau sekumpulan

BAB 1 PENDAHULUAN. mencapai tujuan, antara lain input, proses, output, dan outcome (Depdiknas, 2007:5).

BAB I PENDAHULUAN. cara cepat dalam penuntasan masalah dalam kesehariannya. Tidak berbeda dengan

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan zaman, organisasi besar maupun kecil telah

BAB I PENDAHULUAN. yang berbeda dengan perusahaan lainnya dalam mencapai sasaran yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi pembayaran kredit saat ini terus berkembang pesat. Ini

BAB I PENDAHULUAN. informasi telah banyak membantu setiap orang dengan berbagai fitur dan jenis

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi sebagai pendukung hasil kerja yang lebih efektif dan efisien.

BAB I PENDAHULUAN. Pada letak persebaran peserta keluarga berencana ini, akan membantu

BAB I PENDAHULUAN. disusul pula dengan temuan baru yang lebih hebat dan canggih. Tidak dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. Siswa yang berprestasi merupakan salah satu bukti bagi pihak sekolah yang

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi semakin pesat,

BAB I PENDAHULUAN. pengolahan data bila dibandingkan dengan cara manual. Dimana hal-hal

BAB I PENDAHULUAN. Penulis melakukan penelitian di KPP Pratama Medan Timur yang

BAB I PENDAHULUAN. khususnya perkembangan pada dunia komputer. Perkembangan komputer kini

BAB I PENDAHULUAN. ditandai dengan kemajuan teknologi informasi yang menghilangkan batas, waktu,

BAB I PENDAHULUAN. Atika Fashion yang berlokasi di Jl. Letjend Sukowati Gupolo Kecamatan

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. pada seluruh lapisan bidang usaha, sehingga komputerisasi dalam berbagai bidang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. informasi yang terkini. Oleh karena itu, dibutuhkan tenaga-tenaga ahli dibidang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. Dalam perkembangan teknologi yang semakin pesat sekarang ini,

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. keras (hardware) maupun perangkat lunak (software) sudah semakin pesat dan

BAB 1 PENDAHULUAN. Baru (PSB) secara online. Dengan manfaat dan kemudahan yang ada, sudah

BAB I PENDAHULUAN. processing didukung oleh internal audit subsistem yang menyediakan data dan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. lembaga keuangan non bank yang khusus melayani kepentingan masyarakat kecil

BAB I PENDAHULUAN. suatu kegiatan pengolahan data dengan menggunakan suatu aplikasi komputer

BAB I PENDAHULUAN. Optik ANNISA yang berlokasi di Jl. Ahmad Yani 157 (Timur RS. Muslimat)

BAB I PENDAHULUAN. jenis bisnis dalam meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses bisnis,

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dibutuhkan oleh banyak instansi dan perusahaan-perusahaan milik negara maupun

BAB I PENDAHULUAN. yang besar terhadap kebutuhan skill tenaga kerja. Disamping hal itu,

BAB I PENDAHULUAN. telah menjadi komponen yang sangat penting bagi keberhasilan bisnis dan

BAB I PENDAHULUAN. Pajak Daerah ditetapkan dengan undang-undang yang. dengan perkembangan teknologi khususnya dibidang komputer.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam satu sekolah ada ratusan bahkan lebih siswa yang masing-masing mempunyai

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pengembangan perangkat keras maupun lunak. Oleh karena itu perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. disertai dengan perhitungan PPH 21 adalah karena sistem informasi sistem

BAB I PENDAHULUAN. di Indonesia adalah berumur 15 tahun 64 tahun. Menurut pengertian ini, setiap

MEMBANGUN WEBSITE PENYEWAAN GEDUNG BULUTANGKIS GOR BUMI KHATULISTIWA KOTA PONTIANAK MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN. Stasiun TV dan Radio di Kota Medan. Diharapkan dengan dibuatnya tugas akhir

BAB I PENDAHULUAN. maka tidak hanya Rumah Sakit -Rumah Sakit besar saja yang telah memanfaatkan

BAB I PENDAHULUAN. pula. Teknologi juga bisa diibaratkan suatu alat yang sangat penting untuk

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan pemakai jasa dalam mendapatkan informasi agar lebih mudah, cepat, tepat dan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Teknologi Komputer

BAB I PENDAHULUAN. manusia, salah satunya adalah komputer. Seperti halnya pada perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. Dengan semakin berkembangnya teknologi dan ilmu pengetahuan, semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan sistem informasi mengalami kemajuan yang sangat pesat, hal ini

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. merupakan perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software). Salah

BAB I PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya dunia teknologi seperti halnya mobile phone

BAB 1 PENDAHULUAN. Jakarta dan sebagai pusat pemerintahan, perdagangan dan pusat bisnis di Ibukota

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada masa era globalisasi ini komputer sangat penting dalam kebutuhan informasi

BAB I PENDAHULUAN. pesat khususnya kemajuan pada bidang teknologi komputer dan telekomunikasi.

BAB I PENDAHULUAN. komputer. Dalam hal ini komputer sangat berperan aktif dalam penyebaran

BAB 1 PENDAHULUAN. Saat ini suatu sistem aplikasi komputer sangatlah diperlukan untuk

BAB I PENDAHULUAN. asuransi khususnya untuk daerah Sumatera Utara. Adapun dalam pengolahan data

BAB I PENDAHULUAN. tetapi juga merambah instansi-instansi pusat pun teknologi sudah menjadi

BAB I PENDAHULUAN. menghasilkan produk-produk yang ditawarkan kepada para pelanggannya. Dengan

BAB I PENDAHULUAN. di tentukan. Selain Perbankan ada juga BUMN seperti Perum Pegadaian yang

BAB 1 PENDAHULUAN. guna mendukung keberhasilan suatu perusahaan dalam mencapai tujuannya.

BAB I PENDAHULUAN. penjualan maka semakin besar pula pendapatan yang diperoleh perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Tentunya untuk mengikuti perubahan perubahan yang terjadi

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. melakukan pemungutan suara menggunakan kertas suara. Sebagai contoh adalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Perangkat lunak (software) adalah suatu perangkat komputer yang cara

BAB I PENDAHULUAN. JKN (Jaminan Kesehatan Nasional) resmi diberlakukan demikian pula dengan

BAB I PENDAHULUAN. sudah merupakan tuntutan yang mendasar dewasa ini. Kebutuhan akan informasi

BAB I PENDAHULUAN. lama semakin pesat berkembangnya terutama mengenai sistem informasinya. Ini

BAB I PENDAHULUAN.

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Selama ini yang menjadi permasalahan dalam izin mendirikan warnet dan game online berasal dari kurangnya kesadaran dari pengusaha yang tidak mendapatkan persetujuan dari lingkungan sekitar untuk mengoperasikan usahanya. Padahal apabila tidak ada persetujuan dan kita tetap menerbitkan surat Izin Usaha maka nantinya kita sendiri yang kena sanksinya. Selain itu juga permasalahan yang terjadi di Kota Medan adalah terlalu berbelitnya pelayanan perizinan, tidak ada kepastian waktu, dan biaya yang terhitung tinggi. Perizinan merupakan salah satu aspek penting dalam pelayanan publik, demikian juga yang terkait dengan kegiatan usaha. Proses perizinan khusunya perizinan usaha, secara langsung berpengaruh terhadap keinginan dan kepuasan calon pengusaha maupun investor untuk menanamkan modalnya. Demikian pula sebaliknya, jika proses perizinan tidak efisien, berbelit, dan tidak transparan dalam hal waktu, biaya, maupun prosedur akan berdampak terhadap menurunnya keinginan orang untuk mengurus perizinan usaha dan mereka mencari tempat investasi lain yang prosesnya lebih jelas dan transparan. Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Medan merupakan suatu lembaga pemerintah yang bertugas untuk membantu gubernur dalam menyelenggarakan pemerintah propinsi dalam urusan perhubungan komunikasi dan informatika dan terwujudnya pelayanan jasa transportasi, transformasi

komunikasi dan informatika yang handal dan terpadu. Pada saat sekarang Dinas Komunikasi dan Informatika lembaga pemerintah yang selalu mengikuti perkembangan teknologi informasi yang sedang berkembang. Pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Medan untuk pembuatan laporan izin mendirikan warnet dan game online masih dilakukan dengan cara manual, dimana pengolahan seperti ini kurang efektif untuk penyimpanan data pengizinan, karena tersebut belum tersimpan di database tertentu. Masalah yang timbul yaitu sulitnya dalam mengolah data perizinan karena pengolahan data perizinan yang masih manual terkadang terjadi human error (kesalahan pada manusia), karena pencatatan terkadang dilakukan seadanya. Data tersebut tidak saling berintegrasi satu sama lainnya dengan baik yang mengakibatkan setiap kali membuat laporan atau informasi memerlukan waktu yang cukup lama untuk menyusunnya kembali agar menjadi sebuah informasi yang berguna. Berdasarkan latar belakang yang telah tertera diatas, dalam penulisan tugas akhir ini, penulis berinisiatif memberikan judul dengan Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Izin Mendirikan Warnet dan Game Online Pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Medan. Karena dengan adanya suatu aplikasi izin mendirikan warnet dan game online ini, maka pegawai di kantor Dinas Komunikasi Dan Informatika Kota Medan dapat dengan mudah dalam mengolah data perizinan dan melayani pemohonon izin yang ingin membuat surat izin usahanya.

I.2. Ruang Lingkup Permasalahan I.2.1. Identifikasi Masalah Pada latar belakang yang telah dijelaskan diatas yang menjadi identifikasi yang penulis temukan dalam penelitian ini ada memiliki masalah yang didapat yaitu sebagai berikut : 1. Masih manualnya pengolahan data izin mendirikan warnet dan game online pada dinas komunikasi dan informatika Kota Medan. 2. Belum adanya aplikasi sistem informasi izin mendirikan warnet dan game online pada dinas komunikasi dan informatika Kota Medan. 3. Kurang efisiennya penanganan dengan cara manual dalam menginputkan data izin mendirikan warnet dan game online pada dinas komunikasi dan informatika Kota Medan. I.2.2. Rumusan Masalah Rumusan masalah dalam pembahasan dan permasalahan yang akan dihadapi dalam perancangan aplikasi ini : 1. Bagaimana merancang aplikasi sistem informasi izin mendirikan warnet dan game online pada dinas komunikasi dan informatika Kota Medan? 2. Bagaimana membangun aplikasi izin mendirikan warnet dan game online yang dapat tersimpan pada database. 3. Bagaimana mengimplementasikan pemrograman VB.Net kedalam aplikasi sistem informasi izin mendirikan warnet dan game online menjadi aplikasi yang terkomputerisasi?

I.2.3. Batasan Masalah Dalam penulisan tugas akhir ini penulis membatasi permasalah agar pembahasan tidak telalu luas cakupannya, yaitu sebagai berikut : 1. Perancangan aplikasi sistem informasi izin mendirikan warnet dan game online pada dinas komunikasi dan informatika Kota Medan. 2. Pengembangan menggunakan pemrograman VB.Net serta MySql sebagai database. I.3. Tujuan dan Manfaat I.3.1. Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian penulis ini adalah : 1. Untuk mengetahui bagaimana merancang aplikasi sistem informasi izin mendirikan warnet dan game online pada dinas komunikasi dan informatika Kota Medan. 2. Untuk mengetahui bagaimana membangun aplikasi izin mendirikan warnet dan game online yang tersimpan pada database. 3. Untuk mengetahui bagaimana mengimplementasikan pemrograman Visual Basic kedalam aplikasi sistem informasi izin mendirikan warnet dan game online menjadi aplikasi yang terkomputerisasi. I.3.2. Manfaat Penelitian Adapun manfaat dari penulisan tugas akhir ini adalah sebagai berikut: 1. Memberikan kemudahan dalam proses pembuatan izin serta mengatasi penginputan data yang dilakukan dengan cara manual.

2. Menyediakan aplikasi yang terkomputerisasi yang dapat melakukan kemudahan mencari data yang lama ataupun dalam penginputannya. I.4. Metodologi Penyelesaian Masalah Adapun teknik-teknik pengumpulan data yang dilakukan penulisan adalah sebagai berikut : 1. Penelitian yang dilakukan ini bersifat penelitian langsung yang dilakukan pada kantor Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Medan, yaitu mengumpulkan data dan pengambilan data. Serta bersifat teoritis dengan memperoleh informasi melalui buku bacaan, jurnal, artikel yang berhubungan dengan masalah yang akan dibahas yang berasal dari internet ataupun dari perpustakaan, mencari informasi buku bahasa pemrograman Visual Basic serta MySql. 2. Analisa Permasalahan. Pada tahapan ini berupa proses pembelajaran lebih lanjut mengenai permasalahan yang ada menggunakan analisa sebab akibat sebagai dasar penentuan analisa kebutuhan. 3. Analisa Kebutuhan Tahap ini dilakukan dalam menganalisa sehingga dapat didefinisikan kebutuhan-kebutuhan sistem meliputi input, output, operasi, dan resources sehingga dapat terbentuk suatu sistem baru yang lebih handal. 4. Analisa Keputusan Tahapan ini bertujuan untuk menentukan solusi yang paling layak di dalam memecahkan permasalahan yang ada. Dalam hal ini berkaitan dengan

perangkat keras dan perangkat lunak yang akan digunakan. 5. Desain Sistem Tahapan ini meliputi desain model, desain basis data, desain masukan dan keluaran, dan desain dialog antarmuka pengguna. 6. Pembuatan Sistem Berdasarkan desain yang telah dibuat pada tahap sebelumnya dilakukan proses pembuatan sistem menggunakan perangkat yang telah ditentukan pada tahapan analisa keputusan. 7. Implementasi Sistem Tahapan ini tidak akan dikerjakan seluruhnya, hanya tahap pengujian program. Hal ini disebabkan oleh keterbatasan waktu. 1.5. Lokasi Penelitian Lokasi penelitian untuk penulisan Tugas Akhir ini dilakukan pada Dinas Komunikasi Dan Informatika Jl. Sidorukun No.35, Pulo Brayan Darat II, Medan Tim, Kota Medan Sumatera Utara. 1.6. Sistematika Penulisan Dalam penyusunan maupun sistematika penulisan pada tugas akhir ini terdiri dari beberapa sub bab yang dapat dilihat sebagai berikut : BAB I : PENDAHULUAN Pada bab ini secara ringkas diterangkan mengenai latar belakang, identifikasi masalah, batasan masalah, tujuan penelitian dan manfaat

penelitian, metodologi penyelesaian masalah, serta sistematika penulisan. BAB II : TINJAUAN PUSTAKA Sub bab ini tentang teori yang berkaitan dengan pembuatan, desain dan tampilan rancangan aplikasi sistem informasi izin mendirikan warnet dan game online serta teori-teori yang mendukung analisa penelitian. BAB III : ANALISA DAN PERANCANGAN PROGRAM Berisi tentang analisa dan perancangan aplikasi, yang meliputi analisa masalah, perancangan interface, perangkat yang digunakan, metode serta ketentuan penggunaan. BAB IV: HASIL DAN PEMBAHASAN Berisi tentang tampilan hasil impelentasi program, beserta pembahasannya, serta kelebihan dan kekurangan sistem yang dirancang. BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN Dalam bab ini diuraikan kesimpulan dan saran yang dapat diberikan untuk pengembangan aplikasi yang dirancang.