ABSTRAK PENGARUH MAKAN KENYANG TERHADAP TEKANAN DARAH PRIA DEWASA NORMAL

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK. EFEK KAPSUL SERBUK AKAR ALANG-ALANG (Imperta cylindrica Beauv.) TERHADAP TEKANAN DARAH LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK PERASAN JERUK KEPROK (Citrus nobilis Lour.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN DAUN ALPUKAT (Persea americana Mill) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN TEH ROSELLA MERAH (Hibiscus sabdariffa L.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK PERBANDINGAN PENGARUH KAFEIN PADA KOPI DAN COKLAT TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH JUS BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK PENGARUH JUS BUAH SIRSAK

ABSTRAK. EFEK DAUN TEMPUYUNG (Sonchus arvensis L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK AIR REBUSAN TONGKOL DAN RAMBUT JAGUNG (Zea mays L) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEK KONSUMSI AKUADES DAN MINUMAN ISOTONIK TERHADAP FREKUENSI DENYUT NADI PADA PRIA DEWASA SETELAH TES LARI 12 MENIT

ABSTRAK. EFEK PISANG RAJA (Musa paradisiaca L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL SELEDRI (Apium graveolens L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH JUS LABU SIAM (Sechium edule) TERHADAP TEKANAN DARAH WANITA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH COKLAT (Theobroma cacao) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. EFEK REBUSAN AKAR ALANG- ALANG (Imperatacylindrica (L.) Beauv.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI-LAKI DEWASA

Kata kunci: Belimbing wuluh, tekanan darah, wanita dewasa.

ABSTRAK. EFEK TEH JIAOGULAN (Gynostemma pentaphyllum) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH WANITA DEWASA TAHUN 2014

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK DAUN KUMIS KUCING (Orthosiphon stamineus Benth) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH LABU SIAM (Sechium edule Swartz) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK EFEK EKSTRAK ETANOL BUAH MENGKUDU (Morinda citrifolia L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. Peter Wijaya Sugijanto, 2012; Pembimbing I : Pinandojo Djojosoewarno, dr., Drs., AIF Pembimbing II : Rosnaeni, Dra., Apt

ABSTRAK PENGARUH SEDUHAN DAUN KUMIS KUCING (Orthosiphon aristatus) TERHADAP TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH AIR KELAPA MUDA (Cocos nucifera Linn) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. EFEK ALANG-ALANG (Imperata cylindrica (L.) P. Beauv) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. EFEK MENTIMUN (Cucumis sativus) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PENGARUH JUS BEET (Beta vulgaris L.) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. EFEK KOMBINASI JUS STROBERI (Fragraria vesca) DAN JUS BELIMBING MANIS (Averrhoa carambola Linn.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL WANITA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH AIR KELAPA MUDA ( Cocos nucifera L. ) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. EFEK TERAPI AJUVAN EKSTRAK DAUN SELEDRI (Apium graveolens L.) TERHADAP PENDERITA HIPERTENSI

ABSTRAK PENGARUH SATE KAMBING TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL PEGAGAN (Centella asiatica (L.) Urban) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK ANTIHIPERTENSI JUS BUAH JERUK SUNKIST (Citrus sinensis (L.) Osbeck) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK PENGARUH BERMAIN FUTSAL TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA YANG RUTIN BEROLAHRAGA DAN YANG TIDAK RUTIN BEROLAHRAGA

ABSTRAK PENGARUH MENOPAUSE TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PENGARUH BUAH BLEWAH (Cucumis melo L. var. cantalupensis) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL DAN PREHIPERTENSI LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH BUAH PEPAYA (Carica papaya L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH NORMAL

ABSTRAK. Marcella Isyanto Putri, 2012, Pembimbing 1 : Dr. Diana Krisanti Jasaputra, dr,m.kes Pembimbing 2 : Budi Widyarto Lana, dr, MH

ABSTRAK. PENGARUH KONSUMSI PISANG AMBON (Musa acuminata Colla) TERHADAP TEKANAN DARAH WANITA DEWASA PADA COLD STRESS TEST

ABSTRAK PENGARUH KAFEIN TERHADAP TEKANAN DARAH SISTOL DAN DENYUT JANTUNG PADA LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK HUBUNGAN MANUVER VALSAVA TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL

ABSTRAK. PERBANDINGAN EFEK SEDUHAN KOPI ROBUSTA (Coffea canephora) DAN KOPI ARABICA (Coffea arabica) TERHADAP TEKANAN DARAH WANITA DEWASA

ABSTRACT. Keyword : robusta coffee, arabica coffee, vigilance, meticulousness

ABSTRAK. EFEK JUS MENTIMUN (Cucumis sativus Linn.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL WANITA DEWASA

ABSTRAK. EFEK JUS KOMBINASI WORTEL (Daucus carota L.) DAN TOMAT (Lycopersicum esculentum Mill.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK LABU SIAM (Sechium edule Swartz) TERHADAP TEKANAN DARAH PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. EFEK AIR KELAPA (Cocos nucifera L.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK. EFEK MANISAN BUAH PALA (Myristica fragrans Houtt ) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA (WRS) PADA LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. Maizar Amatowa Iskandar, 2012 Pembimbing I : Pinandojo Djojosoewarno, dr., Drs., AIF. Pembimbing II : Sri Utami Sugeng, Dra., M.Kes.

ABSTRAK. Pembimbing II : Dr., Sugiarto Puradisastra, dr., M.Kes

ABSTRAK PENGARUH KONSUMSI PUTIH TELUR, IKAN NILA, DAN PROTEIN KEDELAI OLAHAN TERHADAP KADAR ASAM URAT DALAM DARAH

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN KELOPAK BUNGA ROSELA MERAH (Hisbiscus sabdariffa, L) TERHADAP TEKANAN DARAH PADA WANITA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH MENYUSUI TERHADAP TEKANAN DARAH IBU

ABSTRAK. PENGARUH JUS KOMBINASI BELIMBING MANIS (Averrhoa carambola Linn.) DAN STROBERI (Fragaria vesca) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK PENGARUH KEHAMILAN AWAL TRIMESTER KETIGA TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL

ABSTRAK PENGARUH HIGH INTENSITY CIRCUIT TRAINING (HICT) TERHADAP KEKUATAN OTOT LENGAN DAN TUNGKAI PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK EFEK WORTEL (DAUCUS CAROTA L.) TERHADAP TEKANAN DARAH PEREMPUAN DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK ETANOL BAWANG PUTIH (Allium sativum L.) TERHADAP TEKANAN DARAH LAKI- LAKI DEWASA MUDA YANG DIINDUKSI COLD PRESSOR TEST

ABSTRAK. PENGARUH PISANG KEPOK (Musa acuminata x balbisiana Colla) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH PERBEDAAN GENDER TERHADAP WAKTU REAKSI TERHADAP CAHAYA MERAH

ABSTRAK. EFEK JUS BUAH ALPUKAT (Persea americana Mill.) TERHADAP TEKANAN DARAH PADA PRIA DEWASA MUDA

ABSTRAK PERBANDINGAN PENGARUH FLAVONOID DALAM COKLAT HITAM DENGAN TEH HIJAU TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK. PENGARUH JUS KACANG HIJAU (Phaseolus radiatus L) DALAM MENURUNKAN TEKANAN DARAH TERHADAP PRIA DEWASA

ABSTRAK. EFEK BUAH MELON SKY ROCKET (Cucumis melo L.) TERHADAP TEKANAN DARAH

ABSTRAK PENGARUH ASUPAN CAIRAN TINGGI PROTEIN DAN TINGGI KARBOHIDRAT TERHADAP JUMLAH MAKANAN YANG DIKONSUMSI PADA MAKAN BERIKUTNYA

ABSTRAK. EFEK ASUPAN EMPING GORENG (PRODUK OLAHAN MELINJO Gnetum Gnemon ) TERHADAP KADAR ASAM URAT DARAH LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH SEDUHAN TEH HITAM (Camellia sinensis.l) TERHADAP KEWASPADAAN DAN KETELITIAN PADA LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK ETANOL HERBA SAMBILOTO (Andrographis paniculata Nees.) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH NORMAL PADA MANUSIA

ABSTRAK PENGARUH TES LORENTZ TERHADAP TEKANAN DARAH. Ivan Paulus Gunata, 200:>, Pembimbing: Pinandojo Djojosoewarno, dr, Drs, AIF.

ABSTRAK. PENGARUH SEDUHAN TEH PU-ERH (Camellia sinensis.l) TERHADAP KEWASPADAAN DAN KETELITIAN PADA LAKI-LAKI DEWASA

ABSTRAK. EFEK SAMBILOTO (Andrographis paniculata, Nees.) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK PENGARUH MAKANAN TINGGI PROTEIN DAN TINGGI KARBOHIDRAT TERHADAP RASA KENYANG. Pembimbing : Dr. Iwan Budiman,dr., MS., MM., MKes.

Kata kunci: Berjalan santai selama 30 menit, kewaspadaan, laki-laki dewasa muda

ABSTRAK. PENGARUH TEH HIJAU (Camellia sinensis L.) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA PADA WANITA DEWASA

ABSTRAK PENGARUH AKTIVITAS FISIK SEDANG TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK. PENGARUH SEDUHAN TEH HIJAU (Camellia sinensis L.) TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA PADA LAKI-LAKI DEWASA NORMAL

ABSTRAK. Pengaruh dan Hubungan Kebiasaan Merokok Terhadap Kapasitas Vital Paru pada Pria Dewasa

ABSTRAK PENGARUH COKLAT HITAM (Theobroma cacao) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL WANITA DEWASA

PENGARUH HERBA MENIRAN (Phyllanthus niruri L.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH MANISAN BUAH PALA (Myristica fragrans Houtt.) TERHADAP FUNGSI KOGNITIF PEREMPUAN DEWASA

ABSTRACT. THE EFFECT OF VALERIAN ROOT EXTRACT (Valeriana officinalis L.) ON SIMPLE REACTION TIME ON ADULT MALE

ABSTRAK. Yenny Saputra, 2010 Pembimbing : Dr. Iwan Budiman, dr., MS., MM., MKes., AIF

ABSTRAK. Pengaruh dan Hubungan Merokok Terhadap Kapasitas Vital Paru pada Pria Dewasa

ABSTRAK. Kata kunci: permen karet, sukrosa, xylitol, kapasitas bufer, ph saliva

ABSTRAK PENGARUH MINYAK LAVENDER (Lavandula angustifolia) TERHADAP FREKUENSI DENYUT JANTUNG

ABSTRAK. EFEK JUS NANAS (Ananas comosus (L) Merr.) TERHADAP PENINGKATAN MEMORI JANGKA PENDEK

ABSTRAK PENGARUH AKTIVITAS FISIK (MODIFIKASI HARVARD STEP UP TEST) TERHADAP DAYA KONSENTRASI WANITA DEWASA

ABSTRAK. EFEK JUS GEL LIDAH BUAYA (Aloe vera L.) DALAM MENGHAMBAT PENYERAPAN GLUKOSA DI SALURAN CERNA PADA MANUSIA

ABSTRAK. PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK KAYU MANIS (Cinnamomum burmanii) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH PADA LAKI-LAKI DEWASA NORMAL

PENGARUH PEMBERIAN BUBUR BUAH PISANG

ABSTRAK EFEK MOZART SONATA K 448 FOR TWO PIANOS IN D-MAJOR 2 ND MOVEMENT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK EFEK DARK CHOCOLATE TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK PENGARUH KOPI ROBUSTA TERHADAP MEMORI JANGKA PENDEK PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK. EFEK JUS GEL LIDAH BUAYA (Aloe vera L.) TERHADAP PENURUNAN BMI (BODY MASS INDEX) DAN OBESITAS SENTRAL PADA DEWASA MUDA

ABSTRAK. PENGARUH RIMPANG JAHE (Zingiber officinale Roscoe) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA

PERBANDINGAN EFEK KOPI ARABIKA

ABSTRAK EFEK BERENDAM AIR DINGIN TERHADAP PENINGKATAN KEWASPADAAN

ABSTRAK. PERBANDINGAN ANGGUR MERAH BERBIJI DAN ANGGUR MERAH TIDAK BERBIJI (Vitis vinifera) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH

ABSTRAK PENGARUH HIGH INTENSITY CIRCUIT TRAINING (HICT) TERHADAP INDEKS MASA TUBUH (IMT) DAN TEBAL LIPAT KULIT (TLK) PADA LAKI-LAKI DEWASA MUDA

ABSTRAK PENGARUH ALKOHOL TERHADAP WAKTU REAKSI SEDERHANA CAHAYA PADA PRIA DEWASA

Transkripsi:

ABSTRAK PENGARUH MAKAN KENYANG TERHADAP TEKANAN DARAH PRIA DEWASA NORMAL Nico Ignatius Sanjaya, 2011, Pembimbing 1 : Fentih, dr., M.Kes Pembimbing 2 : Pinandodjo Djojosoewarno, dr., Drs., AIF Latar belakang Hipotensi setelah makan / Post Prandial Hypotension (PPH) didefinisikan sebagai penurunan tekanan darah sistolik 20mmHg atau penurunan tekanan darah sistolik < 90 mmhg dari tekanan darah sebelum makan > 100 mmhg dalam waktu 2 jam setelah makan. Potensi gejala dari penurunan tekanan darah adalah pusing, pingsan, dan jatuh. Tujuan penelitian Untuk mengukur besar penurunan tekanan darah setelah makan kenyang. Metode penelitian Design penelitian prospektif eksperimental sungguhan dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL), bersifat komparatif. Dengan design pre test dan post test. Data yang diukur adalah tekanan darah sistolik dan diastolik (mmhg) sebelum dan sesudah makan kenyang dengan 24 subjek penelitian berumur 18-25 tahun. Pengukuran dilakukan dengan cara gabungan auskultasi dan palpasi, pada posisi duduk dengan tangan diletakkan diatas paha dan kaki menyentuh lantai pada saat sebelum makan dan setiap 15 menit setelah makan sampai 135 menit. Analisis data dengan uji t berpasangan dengan α = 0,05. Hasil penelitian Rata-rata tekanan darah sistolik subjek penelitian sebelum uji adalah sebesar 115,83 mmhg, setelah pemberian makan kenyang, tekanan darah sistolik mulai menurun pada menit ke-45 dengan rata-rata 113,92 mmhg. Tekanan darah sistolik terendah didapatkan pada pengukuran menit ke-75 dengan rata-rata 110,83 mmhg. Kemudian tekanan darah sistolik kembali meningkat setelah menit ke- 90 dengan rata-rata 111,58 mmhg. Rata-rata tekanan darah diastolik subjek penelitian sebelum uji adalah sebesar 76,17 mmhg, setelah pemberian makan kenyang, tekanan darah diastolik mulai menurun pada menit ke-15 dengan rata-rata 70,75 mmhg. Tekanan darah diastolik terendah didapatkan pada pengukuran menit ke-75 dengan rata-rata 67,25 mmhg. Kemudian tekanan darah diastolik kembali meningkat setelah menit ke- 90 dengan rata-rata 67,75 mmhg. Kesimpulan makan kenyang menurunkan tekanan darah sistolik dan diastolik. Kata kunci : makan kenyang, tekanan darah. iv

ABSTRACT THE EFFECT OF FULL MEAL ON BLOOD PRESSURE IN NORMAL MEN Nico Ignatius Sanjaya, 2011, First tutor : Fentih, dr., M.Kes Second tutor : Pinandodjo Djojosoewarno, dr., Drs., AIF Background Post prandial hypotension (PPH) is defined as a decrease in systolic blood pressure 20 mmhg or a decrease in systolic blood pressure < 90 mm Hg of blood pressure before eating >100 mm Hg within 2 hours after meals. Potential symptoms of decreased blood pressure are dizziness, fainting, and falling. Objective to measure blood pressure reduction after a meal. Method this study is real experimental prospective study with Completely Randomized Design (CRD), is comparative with the design of pre test and post test. Data were measured systolic and diastolic blood preasure before and after lunch with 24 subjects aged 18-25 years. Measurements performed by auscultation and palpation method, in a sitting position with hands placed over the thighs and feet touching the floor at the time each 15 minute before eating and after eating up to 135 minutes. The results were analyzed with "t" paired with α = 0.05. Results average systolic blood pressure of subjects before the test is equal to 115.83 mm Hg, after a full feeding, systolic blood pressure began to decrease in 45 minutes with an average 113.92 mmhg. The lowest systolic blood pressure measurements obtained in 75 minutes with an average 110.83 mmhg. Then the systolic blood pressure increased again after 90 minutes with an average of 111.58 mmhg. Average diastolic blood pressure before the test subjects amounted to 76.17 mmhg, after giving a full meal, diastolic blood pressure began to decrease in 15 minutes with an average of 70.75 mmhg. The lowest diastolic blood pressure measurements obtained in 75 minutes with an average of 67.25 mmhg. Diastolic blood pressure increased again after 90 minutes with an average of 67.75 mmhg. Conclusions full meal reduces systolic and diastolic blood pressure. Key words: full meal, blood pressure v

DAFTAR ISI JUDUL... LEMBAR PERSETUJUAN... SURAT PERNYATAAN... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... halaman i ii iii iv v vi viii x xi xii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Identifikasi Masalah... 2 1.3 Maksud dan Tujuan penelitian... 2 1.4 Manfaat Karya Tulis ilmiah... 2 1.5 Kerangka Pemikiran dan Hipotesis... 3 1.5.1 Kerangka Pemikiran... 3 1.5.2 Hipotesis Penelitian... 3 1.6 Metodologi Penelitian... 3 1.7 Lokasi dan Waktu... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 5 2.1 Tekanan Darah... 5 2.1.1 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tekanan Darah... 6 2.1.1.1 Faktor Utama yang Mempengaruhi Tekanan Darah... 6 2.1.1.2 Faktor Tambahan... 8 2.1.2 Pemeriksaan Tekanan Darah... 12 2.2 Hipotensi... 14 2.2.1 Hipotensi Setelah Makan... 16 2.3 Jumlah Asupan Makanan yang Dimakan, Rasa Kenyang dan Nafsu Makan... 17 2.3.1 Definisi Rasa Lapar dan Kenyang... 17 2.3.2 Mekanisme Terjadinya Sensasi Lapar dan Kenyang... 18 2.4 Sistem Pencernaan... 18 2.4.1 Anatomi Sistem Pencernaan... 18 2.4.2 Fisiologi Saluran Pencernaan... 22 2.4.2.1 Proses Mengunyah... 24 viii

2.4.2.2 Proses Menelan... 24 2.4.2.3 Lambung... 24 2.4.2.4 Pergerakan Usus Halus... 25 2.4.2.5 Pergerakan Usus Besar... 25 2.4.2.6 Proses Defekasi... 26 2.4.2.7 Proses Pencernaan... 26 2.4.2.8 Fungsi Absorpsi... 27 2.4.3 Hubungan Setelah Makan dengan Tekanan Darah... 28 BAB III BAHAN DAN METODE PENELITIAN... 29 3.1 Bahan/ Subjek Penelitian... 29 3.1.1 Bahan dan Alat Penelitian... 29 3.1.2 Subjek Penelitian... 29 3.2 Metode Penelitian... 30 3.2.1 Desain Penelitian... 30 3.2.2 Variabel Penelitian... 30 3.2.2.1 Definisi Konsepsional Variabel... 30 3.2.2.2 Definisi Operasional Variabel... 30 3.2.3 Besar Sampel Penelitian... 30 3.3 Prosedur Penelitian... 31 3.3.1 Persiapan Subjek Penelitian... 31 3.3.2 Persiapan Bahan Uji... 31 3.3.3 Cara Pemeriksaan... 32 3.3.4 Data Analisis... 32 3.3.5 Aspek Etik Penelitian... 33 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 34 4.1 Hasil dan Pembahasan... 34 4.1.1 Hasil Penelitian... 34 4.1.2 Analisis Statistik... 35 4.2 Pembahasan... 36 4.3 Pengujian Hipotesis Penelitian... 37 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 40 5.1 Simpulan... 40 5.2 Saran... 40 DAFTAR PUSTAKA... 41 LAMPIRAN... 43 RIWAYAT HIDUP... 48 ix

DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Tekanan Darah Sistolik Sebelum dan Sesudah Makan Kenyang Selama 135 menit... 34 Tabel 4.2 Tekanan Darah Diastolik Sebelum dan Sesudah Makan Kenyang Selama 135 menit... 34 Tabel 4.3 Hasil Uji t Berpasangan Tekanan Darah Sistolik... 35 Tabel 4.4 Hasil Uji t Berpasangan Tekanan Darah Diastolik... 36 x

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Sistem Renin Angiotensin Aldosteron... 11 Gambar 2.2 Refleks Baroreseptor... 12 Gambar 2.3 Pengukuran Tekanan Darah... 13 Gambar 2.4 Anatomi Sistem Pencernaan... 22 xi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Besar Sampel... 43 Lampiran 2 Hasil Pengukuran Tekanan Darah Sistolik Sebelum dan Sesudah Makan Kenyang... 44 Lampiran 3 Hasil Pengukuran Tekanan Darah Diastolik Sebelum dan Sesudah Makan Kenyang... 45 Lampiran 4 Surat Pernyataan Persetujuan (Informed Consent)... 46 Lampiran 5 Surat Keputusan Komisi Etik Penelitian... 47 xii