Desain Trash Skimmer Amphibi-Boat di Sungai Ciliwung Jakarta

dokumen-dokumen yang mirip
Desain Kapal Amfibi Water School Bus sebagai Sarana Transportasi Pelajar untuk Rute Pelayaran Kepulauan Seribu - Jakarta Utara

Studi Perancangan Trash-Skimmer Boat di Perairan Teluk Jakarta

Desain Kapal 3-in-1 Penumpang-Barang- Container Rute Surabaya Lombok

DESAIN KAPAL PENUMPANG BARANG UNTUK PELAYARAN GRESIK-BAWEAN

Studi Perancangan Trash-Skimmer Boat di Perairan Teluk Jakarta

Oleh : Febriani Rohmadhana. Pembimbing : Ir. Hesty Anita Kurniawati, M.Sc. Selasa, 16 Februari

Desain Kapal Pembangkit Listrik Menggunakan Tenaga Gelombang Air Laut Untuk Daerah Papua

DESAIN ULANG KAPAL PERINTIS 200 DWT UNTUK MENINGKATKAN PERFORMA KAPAL

Desain Kapal Pembangkit Listrik Menggunakan Tenaga Gelombang Air Laut Untuk Daerah Papua

Desain Etnik Yacht sebagai Sarana Wisata di Pulau Lombok

JUDUL TUGAS AKHIR STUDI PERBANDINGAN PERENCANAAN KAPAL KATAMARAN DAN MONOHULL SEBAGAI KAPAL RISET DIPERAIRAN BENGKALIS RIAU

Desain Konsep Self-Propelled Backhoe Dredger untuk Operasi Wilayah Sungai Kalimas Surabaya

Desain Kapal Penumpang Katamaran untuk Rute Dermaga Boom Marina, Banyuwangi Pelabuhan Benoa

Analisa Penerapan Bulbous Bow pada Kapal Katamaran untuk Meningkatkan Efisiensi Pemakaian Bahan Bakar

ISTA RICKY SURYOPUTRANTO ( ) PEMBIMBING: PROF. DJAUHAR MANFAAT. Ph,D

ANALISA PENERAPAN BULBOUS BOW PADA KAPAL KATAMARAN UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI PEMAKAIAN BAHAN BAKAR

Desain Kapal Pembangkit Listrik 30 Megawatt untuk Perairan di Indonesia

Desain Kapal Pengangkut LPG dengan Memanfaatkan Teknologi ISO TANK Untuk Memenuhi Kebutuhan di Kepulauan Karimunjawa

Desain Kapal Khusus Pengangkut Daging Sapi Rute Nusa Tenggara Timur (NTT) Jakarta

Desain Self-Propelled Barge Pengangkut Limbah Minyak Di Kawasan Pelabuhan Indonesia III

Desain Kapal Pengangkut LPG dengan Memanfaatkan Teknologi ISO TANK Untuk Memenuhi Kebutuhan di Kepulauan Karimunjawa

Desain Water Bus Sebagai Sarana Penunjang Pariwisata Di Pulau Biawak Kabupaten Indramayu, Jawa Barat

Desain Water Bus Sebagai Alat Transportasi Dan Wisata Rute Probolinggo-Surabaya

Pengembangan Software Loading Manual Kapal Tanker Ukuran Sampai Dengan DWT

Pengembangan Software Loading Manual Tanker Ukuran Sampai Dengan DWT

Analisis Teknis dan Ekonomis Konversi Landing Craft Tank (LCT) Menjadi Self-Propelled Oil Barge (SPOB)

ALBACORE ISSN Volume I, No 1, Februari 2017 Hal

Desain Kapal Layanan Publik Di Kepulauan Kangean, Kabupaten Sumenep

Desain Reef Cruise untuk Wisata Bahari di Perairan Lagoi, Pulau Bintan

Desain High Speed Passenger Craft (Ferry Hydrofoil) untuk Daerah Pelayaran Batam - Singapura

Presentasi Ujian Tugas Akhir (MN )

PRESENTASI TUGAS AKHIR (MN091382)

USULAN BIDANG MARINE MANUFACTURE AND DESIGN (MMD) Oleh: Hanifuddien Yusuf NRP

Desain Ulang Kapal Perintis 200 DWT untuk Meningkatkan Performa Kapal

Pembuatan Konsep Desain Unmanned Surface Vehicle (USV) untuk Monitoring Wilayah Perairan Indonesia

Perancangan Kapal LCT (Landing Craft Tank) Pengangkut CNG (Compressed Natural Gas) Berbahan Bakar Gas di Daerah Kalimantan Timur

Studi Eksperimental Tahanan dan Momen Melintang Kapal Trimaran Terhadap Variasi Posisi Dan Lebar Sidehull

Desain Landing Craft Utility (LCU) Guna Menunjang Program Pemerataan Pembangunan Di Daerah Tertinggal, Studi Kasus: Sungai Ketingan, Sidoarjo

Stabilitas Statis Kapal Bottom Gillnet di Pelabuhan Perikanan Nusantara Sungailiat Bangka Belitung

Stabilitas Statis Kapal Bottom Gillnet di Pelabuhan Perikanan Nusantara Sungailiat Bangka belitung

BAB V PENUTUP. dapat mengambil beberapa kesimpulan antara lain: 1. Kondisi rute pelayaran perintis di Kepulauan Riau merupakan salah satu

Perhitungan Wave Making Resistance pada Kapal Katamaran dengan Menggunakan CFD

PENENTUAN UKURAN UTAMA KAPAL OPTIMAL DENGAN METODE BASIS SHIP MENGGUNAKAN SISTEM KOMPUTER

Model Konseptual Perencanaan Transportasi Bahan Bakar Minyak (BBM) Untuk Wilayah Kepulauan (Studi Kasus: Kepulauan Kabupaten Sumenep)

FINAL KNKT KOMITE NASIONAL KESELAMATAN TRANSPORTASI REPUBLIK INDONESIA

DESAIN KAPAL TANKER 3500 DWT

Analisa Perhitungan Fixed Pitch Propeller (FPP) Tipe B4-55 Di PT. Dok & Perkapalan Kodja Bahari (Persero)

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 5, No. 2, (2016) ISSN: ( Print) G-243

PENGARUH BENTUK LAMBUNG KAPAL TERHADAP POLA ALIRAN DAN POWERING PADA KAPAL PERAIRAN SUNGAI DAN LAUT

PERANCANGAN KAPAL GENERAL CARGO 1500 DWT RUTE PELAYARAN JAKARTA-SURABAYA

Perancangan Kapal Trimaran Untuk Kapal Puskesmas Keliling Di Daerah Kepulauan : Studi Kasus Kepulauan Kangean, Madura

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISA PENERAPAN BULBOUS BOW PADA KAPAL KATAMARAN UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI PEMAKAIAN BAHAN BAKAR O LEH :

Pengaruh Pemasangan Vivace Terhadap Intact Stability Kapal Swath sebagai Fleksibel Struktur Hydropower Plan untuk Pembangkit Listrik Tenaga Arus Laut

Desain Kapal Ikan di Perairan Laut Selatan Malang

STUDI PERANCANGAN KAPAL PENGANGKUT IKAN DARI KEPULAUAN SERIBU KE JAKARTA

BAB IV PERHITUNGAN & ANALISA

MODIFIKASI BENTUK BURITAN PADA SHALLOW DRAFT BULK CARRIER UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI SISTEM PROPULSI

Analisa Pengaruh Trim terhadap Konsumsi Bahan Bakar

Analisis Kekuatan Konstruksi Sekat Melintang Kapal Tanker dengan Metode Elemen Hingga

ANALISA PERUBAHAN SISTEM PROPULSI DARI SCHOTTLE MENJADI TWIN SCREW PADA KAPAL PENUMPANG KMP NIAGA FERRY II

PERENCANAAN WATER JET SEBAGAI ALTERNATIF PROPULSI PADA KAPAL CEPAT TORPEDO 40 M UNTUK MENINGKATKAN KECEPATAN SAMPAI 40 KNOT

RANCANG BANGUN AIRBOAT SEBAGAI ALAT ANGKUT PENANGGULANGAN BENCANA TAHAP II

Analisis Perencanaan dan Pengembangan Jaringan Distribusi Air Bersih di PDAM Tulungagung

Desain Kapal Ikan di Perairan Laut Selatan Malang

PERENCANAAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO DI BENDUNGAN SEMANTOK, NGANJUK, JAWA TIMUR

STUDI PERANCANGAN KAPAL GENERAL CARGO 2000 DWT UNTUK RUTE PELAYARAN JAKARTA - MAKASAR

Rendy Bagus Adhitya PRESENTASI TUGAS AKHIR ( ) Oleh:

Perencanaan Water Jet Sebagai Alternatif Propulsi Pada Kapal Cepat Torpedo 40 M Untuk Meningkatkan Kecepatan Sampai 40 Knot

Bentuk baku konstruksi kapal rawai tuna (tuna long liner) GT SNI Standar Nasional Indonesia. Badan Standardisasi Nasional

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 1, (Sept, 2012) ISSN: E-33

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 1, No. 1, (2012) 1-5 1

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 7, No. 1 (2015), ( Print)

PENDAHULUAN PRESENTASI TUGAS AKHIR 2

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISA PENGARUH LETAK LUNAS BILGA TERHADAP PERFORMA KAPAL IKAN TRADISIONAL (STUDI KASUS KAPAL TIPE KRAGAN)

PENGARUH FREE SURFACE TERHADAP STABILITAS KAPAL PENGANGKUT IKAN HIDUP. Oleh: Yopi Novita 1*

EVALUASI PERBANDINGAN DRAFT KAPAL IKAN FIBERGLASS DAN KAYU BERDASARKAN SKENARIO LOADCASE, STUDI KASUS KAPAL IKAN 3GT

PERANCANGAN KAPAL CONTAINER

PERUBAHAN RENCANA UMUM AKIBAT PENAMBAHAN ALAT TANGKAP DAN PENGARUHNYA PADA PERFORMANCE KAPAL

Desain Kapal Pengolah Ikan sebagai Bahan Baku Pembuatan Tepung di Perairan Lamongan

PERANCANGAN KAPAL BULK CARRIER 6200 DWT UNTUK RUTE PELAYARAN JAKARTA - PALNGKARAYA

Pemodelan 3D konstruksi kapal berbasis Solidworks

PERANCANGAN KAPAL WISATA KAPASITAS 30 PENUMPANG SEBAGAI PENUNJANG PARIWISATA DI KEPULAUAN SERIBU

ANALISIS TEKNIS DAN EKONOMIS PERANCANGAN KAPAL CRUISE WISATA DENGAN BENTUK HULL KATAMARAN PADA RUTE PELAYARAN PELABUHAN MANADO-TAMAN NASIONAL BUNAKEN

Kata kunci : Kepulauan Karimunjawa, Kapal Motor Cepat, Profitabilitas, Katamaran

PENGARUH ELEMEN BANGUNAN KAPAL TERHADAP KOREKSI LAMBUNG TIMBUL MINIMUM

PRA PERANCANGAN KAPAL PARIWISATA DI GREEN CANYON PANGANDARAN. Parlindungan Manik, Sarjito Jokosisworo, Biwa Abi Laksana 1) ABSTRAK

PROSES PEMBUATAN KAPAL FRP BERKAPASITAS 14 M BAGI NELAYAN DI KABUPATEN BENGKALIS

RANCANG BANGUN KAPAL HYBRID TRIMARAN YANG HANDAL DAN EFISIEN

Tahapan Perencanaan Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro

REVITALISASI ARMADA PELAYARAN RAKYAT DENGAN MENGGUNAKAN KAPAL BAJA LAMBUNG PELAT DATAR

STUDI PERANCANGAN FERRY HEMAT BAHAN BAKAR UNTUK WILAYAH MALUKU

STUDI PERANCANGAN SEMI-SUBMERSIBLE HEAVY LIFT VESSEL DENGAN CARRYING CAPACITY TON

Perencanaan Penanggulangan Banjir Akibat Luapan Sungai Petung, Kota Pasuruan, Jawa Timur

Pembuatan Detail Desain Unmanned Surface Vehicle (USV) untuk Monitoring Wilayah Perairan Indonesia

Perancangan Awal Sightseeing-Catamaran Bertenaga Surya Untuk Perairan Paciran Lamongan

FINAL KNKT Laporan Investigasi Kecelakaan Laut

Perancangan Stadion Apung Dengan Kapasitas Penonton Untuk Wilayah Teluk Jakarta

Transkripsi:

G60 Desain Trash Skimmer Amphibi-Boat di Sungai Ciliwung Jakarta Nurin Farras Adiba dan Hesty Anita Kurniawati Jurusan Teknik Perkapalan, Fakultas Teknologi Kelautan, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Jl. Arief Rahman Hakim, Surabaya 60111 Indonesia email: tita@na.its.ac.id Abstrak Jakarta sebagai Ibu Kota Indonesia memiliki masalah yang cukup serius yaitu banjir setiap tahun yang disebabkan timbunan sampah khususnya di sungai-sungai. Penelitian ini mempunyai tujuan untuk melakukan analisis secara teknis mengenai desain kapal amfibi dengan jenis lambung katamaran yang digunakan untuk mengangkut sampah dengan conveyor di bagian haluan dan buritan kapal. Pemilihan kapal katamaran dikarenakan katamaran memliki geladak yang luas sehingga dapat mengangkut muatan lebih banyak. Selain itu kapal katamaran dapat digunakan di perairan yang cukup dangkal sehingga cocok untuk kondisi Sungai Ciliwung. Proses desain kapal dilakukan dengan menggunakan satu kapal sebagai kapal acuan dalam menentukan ukuran utama dengan data jumlah sampah yang ada di Sungai Ciliwung digunakan sebagai acuan dalam penentuan payload. Perhitungan teknis lainnya menggunakan rules untuk kapal katamaran dengan L<50 m. Hasil perhitungan teknis diperoleh ukuran utama sebesar Lpp = 10.6 m, B = 4 m, T = 1 m, H = 2 m, B1 = 1.2 m, CB = 0.579, dan Vs = 4 knots. Selanjutnya dari ukuran utama yang diperoleh dibuat Gambar Rencana Garis dan Gambar Rencana Umum. Terdapat roda yang terpasang pada sisi luar lambung kapal sehingga kapal amfibi dapat dioperasikan di sungai dan daratan. Pengoperasian di daratan sebatas untuk proses berpindahnya kapal amfibi ke sungai lain. Selain di Sungai Ciliwung, kapal ini dapat dioperasikan di Sungai Sunter dan Sungai Banjir Kanal Timur. Kata kunci amphibi vessel, conveyor, katamaran, Sungai Ciliwung, trash skimmer. sampah yang ada di aliran sungai di Jakarta, tak dapat dihindari jika hampir setiap musim hujan datang, kota metropolitan nomer satu di Indonesia tersebut dilanda banjir. Hingga tahun 2014 Pemerintah Jakarta belum dapat mengatasi malasah paling utama kota tersebut. Oleh karena itu pada Tugas Akhir ini dilakukan perencanaan desain kapal kerja pembersih sampah yang sesuai dengan karakteristik Sungai Ciliwung. Selain itu pada penelitian ini dilakukan analisis tentang penggunaan roda pada kapal sehingga kapal dapat pula beroperasi di darat. Hal tersebut bertujuan agar kapal dapat digunakan di sungai lain yang memiliki karakteristik dan jenis sampah yang sama dengan Sungai Ciliwung. A. Sungai Ciliwung Jakarta II. TINJAUAN PUSTAKA Sungai Ciliwung merupakan sungai di Tatar Pasundan yang melewati wilayah ibukota DKI Jakarta. Sungai ini memiliki panjang hampir 120 km dengan luas daerah aliran sungai 387 km 2. Sungai Ciliwung memasuki wilayah Jakarta melalui Jakarta Selatan tepatnya di sebelah timur Wilayah Jakarta Selatan. Berkenaan dengan hal tersebut Sungai Ciliwung juga memiliki peran sebagai batas alami antara Jakarta Selatan dan Jakarta Timur [1]. J I. PENDAHULUAN AKARTA memiliki luas sekitar 661,52 km 2 dengan jumlah penduduk 10.187.595 jiwa. Dengan data luas wilayah dan jumlah penduduk yang ada, tidak heran jika Jakarta menjadi kota terpadat di Indonesia. Jumlah penduduk yang tinggi otomatis menyebabkan tingkat produktifitas sampah yang tinggi setiap harinya. Pengelolaan dan penanganan sampah yang kurang benar menimbulkan munculnya timbunan sampah di beberapa lokasi salah satunya di perairan sungai. Timbunan sampah di sepanjang aliran sungai mengakibatkan dampak negatif bagi warga sekitar sungai salah satunya dapat menyebabkan badan sungai tertutupi oleh sampah yang pada akhirnya menyebabkan air sungai meluap jika terjadi hujan yang cukup deras. Banjir pun tidak dapat dihindari. Di Jakarta terdapat 14 sungai besar yang mengalir di tengah kota antara lain Sungai Cipinang, Sungai Ciliwung, dan Sungai Sunter. Hampir semua sungai tersebut tidak luput dari adanya sampah di aliran sungai, namun timbunan sampah yang paling banyak terjadi di Sungai Ciliwung. Berdasarkan data jumlah Gambar. 1. Aliran Sungai Ciliwung di Wilayah Jakarta Selatan Penulis memutuskan untuk mengambil aliran Sungai Ciliwung daerah Jakarta bagian Selatan sebagai daerah rute pelayaran dari kapal kerja yang akan di desain. Gambar 1

G61 merupakan peta Sungai Ciliwung yang melewati Jakarta bagian Selatan B. Trash Skimmer Boat Trash Skimmer Workboat merupakan kapal kerja jenis pontoon dengan double hull atau dapat biasa disebut catamaran. Gambar. 2. Ilustrasi Trash Skimmer Boat Kapal jenis ini dilengkapi conveyor belt yang dapat dinaikkan dan diturunkan sesuai kebutuhan. Conveyor belt tersebut mempunyai fungsi untuk mengumpulkan sampah yang mengapung di permukaan air sungai dan bak penampung yang berfungsi untuk menampung sampah yang telah dikumpulkan. Pengumpulan sampah dilakukan melalui sisi haluan kapal. Pada sisi haluan kapal yang berfungsi sebagai pintu masuknya sampah terdapat lengan yang dapat digerakkan sesuai keinginan (dibuka atau ditutup). Lengan tersebut digerakkan dengan sistem hidrolik [2]. C. Kendaraan Amfibi Kendaraan amfibi di sini adalah kendaraan yang dapat beroerasi di dua alam, khususnya darat dan perairan. Semakin berkembangnya teknologi memungkinkan bagi peneliti untuk menemukan inovasi, salah satunya adalah kendaraan amfibi. digunakan pada kendaraan komersial, khususnya di benua Eropa dan Amerika. D. Pendekatan Desain Dalam proses mendesain kapal, digunakan pula teknik berulang yang prosesnya terangkum dalam sebuah alur melingkar yang disebut Spiral Design. Proses berulang ini bertujuan untuk menghasilkan sebuah output desain yang maksimal dan sesuai keinginan. Didalam diagram spiral design terdapat 4 pembagian proses yaitu concept design,preliminary design, contract design, dan detail design [3]. E. Kapal Katamaran Katamaran merupakan kapal yang mempunyai dua lambung atau badan yang dihubungkan oleh geladak atau bridging platform ditengahnya. Keuntungan kapal katamaran dibandingkan dengan monohull adalah dengan tenaga dorong yang sama kecepatan yang dihasilkan lebih besar, geladak kapal lebih luas, memiliki stabilitas yang lebih baik, lebih nyaman karena sudut oleh lebih kecil. Namun terdapat beberapa kekurang antara lain teori tentang perhitungan masih kurang, pembuatan kapal lebih rumit, kemampuan manuver kurang baik [4]. III. METODOLOGI PENELITIAN Gambar. 3. Bus amfibi di Singapura Pada awalnya kendaraan amfibi digunakan untuk keperluan militer yaitu kapal perang, dan tank. Namun saat ini pengaplikasian kendaraan jenis ini sudah cukup banyak Gambar. 4. Diagram blok penelitian (bagian 1)

Jumlah Sampah (ton) JURNAL TEKNIK ITS Vol. 5, No. 2, (2016) ISSN: 2337-3539 (2301-9271 Print) G62 Kemudian dilakukan analisis regresi linier untuk menentukan jumlah sampah pada tahun 2016, nilai rata-rata sampah pada tahun 2016 dijadikan sebagai jumlah sampah yang harus diangkut kapal setiap harinya yaitu sebesar 38.046 ton. Berdasarkan kapal acuan dan batasan kedalaman sungai diperoleh besarnya muatan kapal yaitu 5.442 ton dengan 4 kali beroperasi setiap harinya. Jumlah kapal yang dibutuhkan sebanyak 2 buah kapal yang beroperasi selama 1.5 jam setiap satu kali beroperasi. Grafik Jumlah Sampah per Hari di Sungai Ciliwung Wilayah Jakarta Selatan Tahun 2015 Jumlah Sampah (ton) Linear (Jumlah Sampah (ton)) Gambar. 5. Diagram blok penelitian (bagian 2) y = 0.0004x + 38.039 R² = 8E-06 A. Penentuan Payload IV. ANALISIS TEKNIS Saat ini Sungai Ciliwung mengalami kerusakan yang cukup parah jika dibandingkan sungai lainnya yang mengalir di Jakarta. Selain karena daya tampung di bagian hulu di wilayah Puncak dan Bogor yang rusak, badan sungai di wilayah Jakarta juga banyak mengalami penyempitan dan pendangkalan yang mengakibatkan daya tampung air sungai berkurang, dan mudah menimbulkan banjir. Penyempitan dan pendangkalan yang terjadi pada Sungai disebabkan oleh adanya sampah di badan sungai. Pada Tabel 1 dapat dilihat jumlah sampah yang terdapat pada badan Sungai Ciliwung di wilayah Jakarta Selatan pada tahun 2015. Tabel 1. Data Jumlah Sampah per Hari di Sungai Ciliwung Wilayah Jakarta Selatan Tahun 2015 No. Bulan Jumlah Sampah (Ton) 1 Januari 37.21 2 Februari 37.91 3 Maret 38.53 4 April 38.62 5 Mei 38.42 6 Juni 37.76 7 Juli 38.02 8 Agustus 38.41 9 September 37.93 10 Oktober 37.85 11 November 37.79 12 Desember 37.11 Gambar. 6. Grafik Jumlah Sampah per Hari di Sungai Ciliwung Wilayah Jakarta Selatan Tahun 2015 B. Penentuan Payload Bulan ke- Dalam menentukan ukuran utama awal, data kapal Marine Skimmer Model #MS16-12000B digunakan sebagai acuan. Penggunaan data acuan yang hanya berjumlah satu dikarenakan data kapal pembanding yang ditemukan sebanyak dua buah dan merupakan sister ship. Sehingga data kapal yang didapatkan digunakan sebagai acuan, tidak menggunakan analisa regresi linier dalam menentukan ukuran utama kapal. Ukuran utama yang diperoleh dapat dilihat pada Tabel 2. Tabel 2. Ukuran utama kapal Variabel Value Unit L 10.7 m B 4 m H 2 m T 1 m C. Pembuatan Layout Awal Pembuatan layout awal bertujuan untuk mengetahui apakah ukuran utama yang telah didapat dari proses sebelumnya dapat menampung jumlah payload. Layout awal kapal dapat dilihat seperti Gambar 4 di bawah ini.

G63 Gambar. 7. Layout awal Trash Skimmer Amphibi-Boat D. Perhitungan Teknis Komponen perhitungan teknis yang dihitung adalah sebagai berikut: 1) Hambatan Kapal yang didesain merupakan kapal katamaran multihull dengan demihull terisolasi sehingga untuk perhitungan hambatan menggunakan paper M. Insel dan A.f. Molland sebagai referensi. Setelah diperoleh harga setiap variable maka nilai hambatan total diperoleh sebesar 702.754 N. 2) Daya Kapal Perhitungan daya kapal dilakukan untuk mengetahui besarnya daya yang dibutuhkan agar kapal dapat beroperasi sesuai dengan kecepatan yang diinginkan. Berdasarkan perhitungan diperoleh nilai daya kapal (BHP) sebesar 3.775 kw. 3) Pemilihan Mesin Induk Pada dasarnya pemilihan mesin induk mengacu pada perhitungan BHP mesin. Namun karena kapal amfibi, dalam pemilihan mesin perlu dipertimbangkan adanya roda sebagai sistem gerak kapal. Oleh karena itu digunakan kendaraan darat dengan berat mendekati berat kapal dalam menentukan mesin dan roda yang dipakai. Kendaraan yang dijadikan sebagai acuan adalah Truk ISUZU Model FRR 90 Q - 190 PS dengan daya mesin sebesar 190 PS atau 140.6 kw. Karena jumlah daya untuk mesin truk lebih besar dibandingkan daya hasil perhitungan, maka daya yang digunakan untuk pemilihan mesin adalah daya mesin truk. Berdasarkan daya yang dibutuhkan maka dipilih mesin Yanmar dengan daya 169 kw atau 227 HP dan berat 900 kg. 4) Perhitungan Berat Berat kapal terdiri dari dua komponen yaitu Lightweight (LWT) dan Deadweight (DWT). LWT merupaka berat kapal kosong yang terdiri dari berat baja, berat perlengkapan, dan berat permesinan kapal. Sedangkan DWT merupakan total dari berat muatan, kru dan barang bawaan, berat consumable dan berat roda. Berat LWT yang diperoleh dari perhitungan sebesar 11.706 ton. Sedangkan berat DWT yang diperoleh sebesar 6.158 ton. 5) Perhitungan Trim Perhitungan trim mengacu pada SOLAS Chapter II-1, Part B-1, Regulasi 5-1. Berdasarkan regulasi ini, nilai trim maksimum kapal adalah ± 0.5% Lwl. Dengan kata lain, nilai trim maksimum kapal yang didesain adalah 0.051 m. Dalam hal ini, hasil perhitungansebesar 0.011 m dan termasuk trim haluan. 6) Perhitungan Trim Hasil analisis perhitungan sebagai berikut: Tabel 3. Hasil analisis stabilitas Kriteria Batasan Satuan Kondisi Tangki 100% 75% 50% 10% Luas gambar di bawah kurva a. GZ θ max = 30 > 4.87 m.deg 11.07 11.10 11.13 11.16 b. GZ θ max = 30-40 > 1.72 m.deg 5.917 5.873 5.829 5.722 Lengan pengembali GZ > 0.20 m 0.664 0.662 0.660 0.656 = 30 Lengan pengembali > 15.0 deg 30 30 30 30 Ketinggian metasenter > 3.50 m 1.418 1.428 1.439 1.454 (GM) Kondisi A A A A Keterangan: A = Accepted

G64 7) Perhitungan Freeboard Perhitungan freeboard standar mengacu pada Peraturan Standar Kapal Non Konvensi Berbendera Indonesia. Dalam menghitung freeboard terdapat beberapa koreksi yang perlu dilakukan antara lain koreksi terhadap Cb, koreksi terhadap tinggi kapal, dan koreksi terhadap bangunan atas. Harga freeboard kapal sebesar 1 m sedangkan harga freeboard minimum sebesar 0.35. sehingga freeboard desain telah memenuhi peraturan. E. Gambar Rencana Garis dan Rencana Umum Rencana garis merupakan gambaran bentuk lambung kapal yang diproyeksikan menjadi tiga sudut pandang yaitu sudut pandang depan, samping, dan atas. Hasil desain rencana garis menggunakan bantuan AutoCad dapat dilihat pada Gambar 6 Setelah memperoleh desain rencana garis, dapat dibuat desain rencana umum sesuai fungsi dan peralatan kapal seperti pada Gambar 8. Gambar. 8. General Arrangement Trash Skimmer Amphibi-Boat Gambar. 9. Lines Plan Trash Skimmer Amphibi-Boat

G65 F. Sistem Amfibi Konsep amfibi yang diterapkan pada kapal memiliki pengaruh cukup penting pada elemen kapal sehingga pada proses desin perlu diperhatikan beberapa hal antara lain pemilihan mesin induk, pemasangan roda, dan sitem kerja Trash Skimmer Amphibi-Boat. Secara garis besar sistem propulsi pada kendaraan ini menyerupai dengan sistem propulsi kendaraan darat (kendaraan yang dijadikan acuan adalah truk). Perbedaannya adalah adanya shaft (poros) tambahan yang dipasang di bagian belakang mesin yang berfungsi untuk menghubungkan mesin induk dengan propeller seperti pada Gambar 10. 1. Mesin induk 2. Shaft utama 3. Shaft propeller 4. Propeller 5. Drive belt Gambar. 10. Sistem Transmisi Kapal Keterangan: 6. Shaft roda 7. Bevel gear 8. Roda depan 9. Roda belakang Daya yang dikerluarkan mesin mengakibatkan shaft utama berputar. Shaft utama menghubungkan antara mesin induk dengan CTV input dan output. Pada ujung shaft utama terdapat bevel gear yang terhubung dengan drive belt dan shaft propeller. Drive belt sendiri bergungsi untuk menyalurkan daya yang berasal dari shaft utama ke shaft roda sehingga shaft roda dapat bergerak. Shaft utama yang terhubung langsung dengan shaft propeller mengakibatkan dapat bergeraknya shaft propeller. Saat berada di sungai, daya yang berasal dari mesin induk mengakibatkan shaft utama berputar. Ketika shaft utama berputar, secara otomatis shaft propeller juga ikut berputar karena kedua shaft tersebut berhubungan langsung sehingga propeller dapat berputar. Di saat yang bersamaan drive belt tidak diaktifkan sehingga shaft roda tidak ikut berputar saat shaft utama berputar. Begitu pula sebaliknya saat kendaraan berada di darat. 2) Berdasarkan analisis teknis menggunakan metode kapal acuan diperoleh ukuran utama sebagai berikut: a. Length Overall (LOA) : 10.7 meter b. Length of Peendicular (LPP) : 10.6 meter c. Length of Waterline (LWL) : 10.263 meter d. Breadth Moulded (BM) : 4 meter e. Breadth of Demihull (B1) : 1.2 meter f. Draught (T) : 1 meter g. Depth (D) : 2 meter h. Block Coefficient (CB) : 0.579 3) Kapal ini dapat dioperasikan di sungai lain yaitu Sungai Sunter dan Sungai Banjir Kanal Timur. B. Saran Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan pada Tugas Akhir ini terdapat beberapa saran yang mungkin dapat dilakukan sebagai analisis lanjutan antara lain sebagai berikut: 1) Perlu adanya perhitungan struktur lambung beserta kontruksinya. 2) Perlu adanya analisis yang lebih detail mengenai sistem amfibi kapal khususnya dalam sistem gerak kapal. 3) Perlu adanya perhitungan biaya produksi kapal DAFTAR PUSTAKA [1] Wikipedia, 1 Desember 2015. [Online]. Available: https://id.wikipedia.org/wiki/ci_liwung. [Diakses 5 Januari 2016]. [2] A. G. Pramoko, Studi Perancangan Trash-Skimmer Boat di Perairan Teluk Jakarta, Jurnal Tugas Akhir Jurusan Teknik Perkapalan FTK ITS, 2013. [3] D. Watson, Practical Ship Design, vol. 1, R. Bhattacharyya, Penyunt., Oxford: Elsevier, 1998. [4] W. Arianto, Desain Kapal Wisata Katamaran Untuk Kepulauan Karimunjawa, Jurnal Tugas Akhir Jurusan Teknik Perkapalan FTK ITS, 2016. A. Kesimpulan V. KESIMPULAN DAN SARAN Berdasarkan pembahasan yang telah diuraikan pada beberapa bab sebelumnya, dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1) Berdasarkan data jumlah sampah yang diperoleh dari Dinas Kebersihan Provinsi DKI Jakarta dapat ditentukan voleme sampah yang diangkut oleh kapal setiap beroperasi sebesar 5.5 ton.