BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DELIVERY ORDER UNTUK USAHA MIKRO KECIL PADA AGUNG MULYA PETSHOP BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN. Teknologi terus berkembang dengan hadirnya perangkat-perangkat baru

ANALISIS APLIKASI DONGENG DAN GAMES ANAK-ANAK BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN METODE PIECES

BAB 1 PENDAHULUAN. yang berbeda-beda untuk mendapatkan makanan yang diinginkan. Pada saat ini

BAB I PENDAHULUAN. elektronik yang dibutuhkan untuk berkomunikasi seperti ponsel. Pada tahun 1990-an ponsel hanya dikenal sebagai alat komunikasi,

BAB III LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Cara mengakses internet bisa bermacam-macam, contohnya yaitu menggunakan komputer, notebook, dan juga ponsel. Namun banyak yang mengakses internet mel

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. untuk melakukan suatu tugas yang diinginkan pengguna. Biasanya dibandingkan

BAB I PENDAHULUAN. Sistem Informasi..., Abdul, Fakultas Teknik 2016

PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DAN GANGGUANNYA BERBASIS ANDROID NASKAH PUBLIKASI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN.

BAB 1 PENDAHULUAN. terutama dengan munculnya beberapa smartphone yang masuk ke Indonesia.

2 operasi ini lebih cepat diterima di kalangan para pengguna dan semakin banyak yang menggunakan sistem operasi ini. Kemajuan teknologi saat ini dapat

PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Saat ini perkembangan teknologi informasi bergerak dengan sangat cepat. Perkembangan teknologi informasi telah memb

Aplikasi Pembelajaran Pengenalan Huruf, Angka, Warna dan Bentuk Bangun Datar Pada Siswa Kelas 1 SDN 5 Parittiga Berbasis Android

1 BAB II LANDASAN TEORI. metode yang dipakai untuk kegiatan pengembangan terhadap sistem sendiri. kebutuhan akan beberapa aktivitas (Buyens, 2001).

BAB II DASAR TEORI DAN TINJAUAN PUSTAKA. Judul Platform Deskripsi

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KATALOG BERBASIS ANDROID DI PERPUSTAKAAN UMUM DAERAH SURABAYA SKRIPSI. Oleh :

BAB 1 PENDAHULUAN. Dengan perkembangan zaman telekomunikasi yang begitu. pesat ini, banyak mobile phone yang berjenis smart phone atau

BAB 1 PENDAHULUAN. praktis, itulah yang diinginkan oleh orang-orang saat ini. Penggunaan telepon

BAB I PENDAHULUAN. jaringan internet melalui teknologi wireless. menciptakan aplikasi/perangkat lunak mereka sendiri.

Bab 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

Kata Kunci : Sistem Informasi Akademik, Smartphone Android, SMK Negeri 1 Pangkalpinang, Aplikasi Sistem Informasi Akademik Berbasis Android

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. kenegaraan semakin memudar. Dengan semakin majunya semangat untuk lebih

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II KAJIAN PUSTAKA

CASH FLOW MANAGER PADA SISTEM OPERASI ANDROID 2.1 TUGAS AKHIR. Diajukan Oleh : NOVITA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. Travel Agent merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa yang memiliki tujuan

SISTEM PENYIMPANAN DIGITAL BERBASIS ANDROID PADA PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA, Tbk.

BAB I PENDAHULUAN. smartphone. Keberadaan smartphone atau ponsel pintar sangatlah membantu para

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang. Salah satu layanan yang mampu dilakukan oleh ponsel saat ini adalah

BAB I PENDAHULUAN. tersebut memungkinkan setiap orang mudah melakukan kegiatan jual-beli melalui


BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi yang terus berkembang sampai sekarang adalah teknologi informasi yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

APLIKASI EDUGAME THE CRAZY MONEY UNTUK PENGENALAN DAN PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID

REKAYASA PENGETAHUAN MENGENAI MESIN PERKAKAS BERBASIS ANDROID

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Tabel 2.1 Referensi Penelitian. Messaging (FCM)

Analisis dan Perancangan Aplikasi Smartphone untuk Penyebaran Informasi Akademik Kepada Mahasiswa

BAB 2 LANDASAN TEORI. Android adalah sistem operasi berbasisi java yang berjalan pada kernel 2.6 Linux.

Perancangan dan Pembuatan Aplikasi Permainan Petualangan Gatotkaca Dalam Perang Baratayuda

BAB I PENDAHULUAN. memang sangat pesat, teknologi perangkat lunak telah menambahkan fungsi

BAB 1 PENDAHULUAN LATAR BELAKANG

BAB 1 PENDAHULUAN. Di era globalisasi ini, perkembangan teknologi informasi berperan penting dalam

PEMBUATAN APLIKASI STUDENTS POINTS BERBASIS ANDROID (Studi Kasus: BK SMK N 1 Kebumen) NASKAH PUBLIKASI

cepat dan kian merambah ke setiap komponen teknologi informasi itu sendiri. Dari mulai dikenalnya komputer, hardware, software, hingga

PENERAPAN COMPUTER ASSISTED INSTRUCTION DALAM PEMBELAJARAN TATA CARA DAN BACAAN WUDHU BERBASIS ANDROID

ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI MOBILE KAMUS BAHASA INDONESIA BERBASIS ANDROID

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Peranan sebuah Teknologi Informasi sudah menjadi salah satu bagian

BAB I PENDAHULUAN. untuk menjadi produsen yang unggul dalam penyediaan kebutuhan informasi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang dan Permasalahan Era Globalisasi saat ini diwarnai oleh perkembangan teknologi yang semakin pesat.

BAB II KAJIAN PUSTAKA. bimbingan kepada dosen pembimbing tugas akhir, kartu konsultasi digunakan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Perkembangan jaman yang cepat, dan modern serta diiringi dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada masa sekarang ini, perkembangan dunia teknologi sudah sangat pesat.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. memungkinkan pengembangan sistem informasi berbasis komputer. Sistem informasi

PERANCANGAN APLIKASI PANDUAN PERTOLONGAN PERTAMA PADA CEDERA PEMAIN SEPAKBOLA BERBASIS ANDROID NASKAH PUBLIKASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi (JUSTIN) Vol. 1, No. 2, (2017) 1

BAB II. KAJIAN PUSTAKA

1. BAB I PENDAHULUAN

BAB III DASAR TEORI 3.1. Pakaian Adat Indonesia

APLIKASI DATA OBAT HERBAL INDONESIA BERBASIS ANDROID

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Konsep dan Perancangan Smart Ticket. Joni Maulindar STMIK Duta Bangsa Surakarta

APLIKASI PEMESANAN BUKU DI TOKO BUKU PELITA JAYA BERBASIS MOBILE ANDROID

MANAJEMEN BASIS DATA SARANA KAMPUS UNIVERSITAS BENGKULU MENGGUNAKAN ALGORITMA A* BERBASIS SPASIAL

1.1 Latar Belakang Masalah

APLIKASI MOBILE BROWSER UNTUK PENCARIAN DAN PEMESANAN OBAT

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Pada masa sekarang perkembangan teknologi mobile mengalami kemajuan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini kemajuan teknologi semakin pesat terutama pada kemajuan

BAB 1 PENDAHULUAN. smartphone. Aplikasi mobile dalam hal ini adalah Android yang menjadi salah satu

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. yang menjadi tolak ukur akan kebutuhan informasi yang mudah diakses oleh

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

APLIKASI MOBILE INFORMASI KERETA API LISTRIK (KRL) JABODETABEK BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II KAJIAN PUSTAKA. berbasis linux yang mencakup sistem operasi, middleware dan aplikasi.

PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Kendaraan merupakan angkutan atau alat transportasi yang digunakan masyarakat untuk bepergian. Terlebih lagi diliha

BAB I PENDAHULUAN. informasi dan komunikasi. Dengan perkembangan teknologi yang kian maju,

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Saat ini perkembangan suatu teknologi informasi sudah berkembang semakin pesat dan cepat, khususnya pada bidang mobile phone atau ponsel. Perkembangan mobile phone atau ponsel yang sudah berkembang pesat dan cepat dapat membawa perubahan besar dalam bidang bisnis, pencarian informasi, komunikasi dan dunia hiburan (game). Mobile phone atau ponsel merupakan suatu teknologi yang tidak bisa terlepas dalam kehidupan sehari-hari, mudah digunakan kapan saja, di mana saja dan hampir semua masyarakat pada saat ini sudah bisa mengoperasikannya. Pada awalnya, fungsi ponsel hanya sebagai alat komunikasi telepon dengan perkembangannya sangat pesat dan cepat. Sekarang ponsel bukan sekedar alat komunikasi saja. Akan tetapi saat ini sudah lebih dari fungsi dasarnya. Ponsel sudah didukung dengan Pocket PC, kamera dan perangkat lainnya sehingga ponsel saat ini semakin canggih dan disebut dengan smartphone. Berbagai macam telah ditanamkan, seperti game, video, penjelajah internet, pengolah gambar, pengolah dokumen dan lain sebagainya. Hal tersebut tak lepas dari penggunaan Sistem operasi pada smartphone. Layaknya pada sebuah komputer, smartphone pun dapat menginstal berbagai macam aplikasi yang diinginkan. Salah satu sistem operasi smartphone yang cukup banyak diminati pemakaianya adalah android. Android adalah telepon seluler seperti telepon pintar dan komputer tablet yang berbasis linux (Safaat, 2012). Bagi para pengembang android sudah menyediakan platform terbuka atau open source untuk menghasilkan sebuah aplikasi mereka sendiri. Awalnya, Google Inc. membeli Android Inc., pendatang baru yang membuat piranti lunak untuk ponsel. kemudian dalam pengembangan Android, dibuat Open Handset Alliance, konsorsium dari 34 perusahaan piranti keras, piranti lunak dan telekomunikasi, termasuk Google, HTC, Intel, Motorola, Qualcomm, T-Mobile dan Nvidia. Agung Mulya Petshop merupakan usaha ekonomi produktif yang berdiri sendiri atau usaha perorangan, yang tergolong dalam Usaha Mikro Kecil (UMK) dan merupakan usaha yang bergerak dibidang penjualan makanan hewan serta perlengkapan accesoris hewan peliharaan khusus kucing dan anjing. Data statistik transaksi penjualan dan jasa pada Agung Mulya Petshop pada tahun 2015 sebanyak 2500 penjualan yang berupa: makanan kering, makanan basah, vitamin, obat, susu, sampo, farhum, peralatan mandi, mainan dan kandang. 1

Tabel 1.1 Daftar Produk No Nama Produk Nama Kategori Harga 1 Eureka Makanan Kering Rp.80.000 2 Bronco Lamb Olio Recipe Dog Makanan Kering Rp.35.000 3 Demodis Cream Obat-obatan Rp.55.000 4 Veterinary Cat Vitamin Rp.50.000 5 Golden Puppy Susu RP.65.000 6 Raid All Cat Shampo Sampo Rp.28.000 7 Armani Pet Fresh Farhum Rp.45.000 8 Sisir Luve M Peralatan mandi Rp.65.000 9 Food Ball Mainan Rp.30.000 10 Box Travel Voyageur Kandang Rp.200.000 Sumber : Agung Mulya Petshop Untuk bidang jasa berupa grooming (salon hewan) dan Brooding (penitipan hewan) peliharaan seperti kucing, anjing, hamster. Untuk Delivery Order dari penjualan jasa berupa: grooming (salon hewan) dan Brooding (penitipan hewan) sebanyak 35 % dengan total 875 dari semua transaksi pada tahun 2015. (Sumber: Agung Mulya Petshop). Data statistik pengguna smartphone di Indonesia semakin berkembang, Menurut Alexander (2012), 80% orang mempunyai telepon genggam. Dari 80% orang tersebut yang berjumlah kurang lebih 5 milyar orang, 1,08 milyar orang diantaranya merupakan smartphones. Semua gadget tersebut dilengkapi dengan fitur internet atau yang memungkinkan user untuk melakukan web-browsing, dan menggunakan aplikasi yang berbasis internet. Koneksi internet menjadi sebuah hal yang sudah biasa pada semua gadget seperti smartphone dan juga dilengkapi dengan penangkap sinyal koneksi WIFI. Koneksi internet pun semakin hari semakin cepat sehingga semakin banyak orang yang lebih memilih smartphone karena mobilitas yang tinggi. Dengan internet, fungsi gadget seperti smartphone menjadi lebih bervariasi. Sistem Delivery Order pada Agung Mulya Petshop masih menggunakan via telepon, sms, bbm dan whatsapp. Tetapi penggunaannya belum maksimal karena belum ada koordinasi cara Delivery Order untuk Usaha Mikro Kecil yang benar dan pelanggan juga tidak bisa mengetahui penjualan apa saja yang ada pada Agung Mulya Petshop. Oleh karena itu harus mengubah sistem Delivery Order untuk Usaha Mikro Kecil manual menjadi sistem terkomputerisasi berbasis Android. 2

Semakin berkembangnya data traksaksi penjualan maka semakin tingginya permintaan transaksi yang cepat sehingga dibutuhkan aplikasi Delivery Order. Untuk itu di perlukan metode penyajian informasi berbasis android kepada pelanggan agar memudahkan pelanggan dalam memilih pemesenan yang berupa: makanan kering dan basah, vitamin, obat, acessoris, sampo, minyak wangi, tempat makanan dan kandang. Pelanggan yang ingin memesan dapat mengakses sistem ini menggunakan smartphone berbasis android sebagai mobile device-nya. Proses pengirimannya produk dilakukan secara manual oleh kurir yang bertugas. Dengan demikian pelanggan yang menggunakan aplikasi ini dapat lebih mudah dalam melakukan pemesanan dan juga dapat menghemat biaya. Kerena pada saat ini sudah banyak orang yang menggunakan perangkat Android sebagai media informasi. Berdasarkan penjelasan di atas, maka penulis tertarik untuk membuat skripsi ini dengan judul: Perancangan Sistem Informasi Delivery Order Untuk Usaha Mikro Kecil Pada Agung Mulya Petshop Berbasis Android. 1.2 Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan diatas, maka penulis mengidentifikasikan masalah sebagai berikut : 1. Belum adanya koordinasi cara Delivery Order untuk Usaha Mikro Kecil. 2. Mengubah sistem Delivery Order untuk Usaha Mikro Kecil manual menjadi sistem terkomputerisasi berbasis Android. 3. Semakin berkembangnya data traksaksi penjualan dan semakin tingginya permintaan transaksi yang cepat sehingga dibutuhkan aplikasi Delivery Order. 1.3 Rumusan Masalah Berdasarkan Identifikasi masalah di atas maka rumusan masalah dari penelitian ini adalah : Bagaimana merancang Sistem informasi Delivery Order Untuk Usaha Mikro Kecil pada Agung Mulya Petshop Berbasis Android? 1.4 Batasan Masalah Dalam perancangan sistem informasi ini penulis membatasi masalah sebagai berikut: 1. Sistem ini hanya untuk pemesanan produk petshop dan untuk proses pembayaran secara transfer atau tunai. 2. Sistem ini hanya dikelola untuk Usaha Mikro Kecil. 3. Sistem Delivery Order ini hanya mencangkup wilayah Kabupaten Bekasi. 4. Dalam pembuatan sistem ini penulis menggunakan software eclipse dan database MySQL. 3

1.5 Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Merancang Sistem Informasi Delivery Order untuk Usaha Mikro Kecil pada Agung Mulya Petshop Berbasis Android menggunakan smartphone android. 2. Memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam pemesanan produk di Agung Mulya Petshop. 1.6 Manfaat Penelitian Manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Agar pelanggan yang menggunakan aplikasi ini dapat menghemat biaya dan waktu. 2. Memberikan kemudahan dalam bertransaksi. 3. Menawarkan dan memberikan informasi yang cepat dan mudah. 1.7 Tempat dan Waktu Penelitian 1.7.1 Tempat Tempat penelitian dilaksanan di Agung Mulya Petshop yang berada di Jl. Raya Teuku Umar No.22 Cibitung Wilayah Kabupaten Bekasi. Telp.(021) 99523304. 1.7.2 Waktu Waktu penelitian dilaksanakan pada tahun 2016, yaitu dimulai dari 15 Mei 2016 sampai 15 juni 2016.. 4

1.8 Metode Penelitian Dalam melakukan analisis dan perancangan penulis menggunakan beberapa motede penelitian yang dimiliki korelosi dengan apa yang diteliti dan rancang sebagai berikut : 1. Metode Kepustakaan. Pada metode kepustakaan dilakukan pencarian dan pengumpulan data berdasarkan sumber internet, buku-buku referensi ataupun sumber lain yang di gunakan untuk merancang dan mengimplementasikan aplikasi yang akan di buat. 2 Metode observasi Pengumpulan data dalam penulisan ini dilakukan melalui observasi dan penelitian di Agung Mulya Petshop. Dalam observasi yang dilakukan penulis melakukan pengamatan secara langsung pada proses sistem penjualan yang sedang berjalan di Agung Mulya Petshop pada saat ini. 3 Metode Kuisioner Kuisioner merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi sebuah pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada responden untuk dijawabnya. 4 Metode Pengembangan sistem Pada metode pengembangan sistem penulis menggunakan metode Rapid Application Development (RAD). 1.9 Sistematika Penulisan Sistematika pembahasan penyusahan skripsi ini dibagi menjadi 5 (lima) bab. Berikut ini penjelasam tentang masing-masing bab : BAB I PENDAHULUAN Berisi tentang gambaran umum latar belakang penulisan tugas akhir, identifikasi masalah, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, waktu dan tempat penelitian, metode penelitian,,metode pengembangan sistem dan sistematika penulisan. 5

BAB II LANDASAN TEORI Bab ini berisi tentang landasan teori yang berhubungan dengan topik penelitian, meliputi hal-hal yang berhubungan dengan Definisi sistem, Sistem Informasi, Penjualan, Petshop, Delivery Order, UMK, Java, Uml, Eclipse, Android dan MySQL. BAB III METODOLOGI PENELITIAN Pada bab ini berisi tentang umum, sistem yang sudah ada, permasalahan dan alternatif pemecahan masalah yang diberikan penulis pada Agung Mulya Petshop. BAB IV PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI Pada bab ini menjelaskan tentang proses rancangan sistem ulasan yang meliputi hasil implementasi dari sistem yang telah dirancang, spesifikasi program dan evaluasi terhadap implementasi tersebut. BAB V PENUTUP Pada bab penutup ini menjelaskan tentang kesimpulan dan penulisan saran yang diusulkan untuk pengembangan lebih lanjut agar tercapai sebuah hasil yang lebih baik. 6