Kidung Sunda Pride, Sacrifice, Greed and Love

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

5.1 Visualisasi Gajah Mada. Gambar 5.1 Visualisasi Gajah Mada

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

B A B 5. tetap terkesan elegan, dan memperlihat cerita epic didalam film animasi ini.

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

2015 LANGIT SENJA PALAGAN BUBAT SAKSI BELA PATI CITRARESMI SEBAGAI IDE BERKARYA SENI LUKIS DENGAN TEKNIK LAYER PADA MEDIUM AKRILIK

SUMPAH PALAPA SUMPAH SANG MAHA PATIH BERDARAH SUNDA

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

abcdefghijklmno pqrstuvwxyz

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 KONSEP DESAIN. kata Dance yang di flip horizontal, dan kemudian menjadi salah satu karakter dalam film animasi yang penulis buat.

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Gambar 5.1 Desain judul

BAB 5 Hasil dan Pembahasan Desain

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL PEMBAHASAN DESAIN

VISUALISASI CERITA SEJARAH SUMPAH PALAPA MELALUI MEDIA KOMIK

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Kerajaan-Kerajaan Hindu - Buddha di indonesia. Disusun Oleh Kelompok 10

RESEPSI CERITA PERANG BUBAT DALAM NOVEL NISKALA KARYA HERMAWAN AKSAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III METODOLOGI DAN PERANCANGAN KARYA. pengolahan data serta proses perancangan dalam pembuatan film animasi 2D

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia kesastraan terdapat suatu bentuk karya sastra yang

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Hasil Dan Pembahasan Desain

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5. Hasil & Pembahasan Desain

BAB 5 HAS IL D AN PEMBAHAS AN DES AIN. food Enjoy! Fast Food bersifat vibrant dan loud, dan bergaya cartoonist. Out

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN DESIGN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

PERANCANGAN KOMIK PERANG BUBAT VERSI KIDUNG SUNDA UNTUK REMAJA DESIGNING BUBAT WAR COMIC FOR TEENAGERS IN KIDUNG SUNDA VERSION

JURNAL PERANCANGAN KOMIK DIGITAL WARAMERTA LANGKAH AWAL

DATA DAN ANALISA. - Muljana, Slamet Tafsir Sejarah Nagara Kretagama, Yogyakarta : LKiS

I.PENDAHULUAN. Majapahit adalah salah satu kerajaandi Indonesia yangberdiri pada tahun 1293-

BAB III METODOLOGI DAN PERANCANGAN KARYA. Karya Tugas Akhir dengan judul Pembuatan Film Animasi 2D Berjudul The

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

DAFTAR ISI Latar Belakang Masalah Rumusan Masalah Tujuan Perancangan Manfaat Perancangan...

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

SMA/MA IPS kelas 10 - SEJARAH IPS BAB 4. INDONESIA MASA HINDU BUDHALatihan Soal 4.4. Pasasti Yupa

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

5.2.1 Gin. Gambar 5.2 Concept Sketch Gin dan Visualisasi 3D Gin

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

SMA/MA IPS kelas 10 - SEJARAH IPS BAB 5. PERADABAN AWAL INDONESIA DAN DUNIALATIHAN SOAL BAB 5. 1, 2 dan 3. 1, 2 dan 4. 1, 2 dan 5.

GAME HYBRID VISUAL NOVEL SEJARAH DENGAN METODE SISTEM PAKAR "TWIST - MAJAPAHIT"

BAB II DATA DAN ANALISA

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Pepe juga yang membuat secret poison untuk membantu Avril memuaskan dendamnya pada lakilaki yang menorehkan luka dalam hidupnya.

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB V VISUALISASI KARYA

V ULASAN KARYA PERANCANGAN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN. Untuk desain Title, penulis menggunakan font Coffee and Curry Shop_G yang

PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL KOMIK ASAL-USUL API

Perancangan Komunikasi Visual Animasi Film Pendek GARUDA. Tugas Akhir. Disusun Oleh: Theliyono. Disetujui Oleh: Pembimbing. Ardiyansah, ST D3595

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN. Karakter Desain

SISTEM KETATANEGARAAN KERAJAAN MAJAPAHIT

CHARLES KUMAR. Fakir Sang Pencari

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 4 HASIL DAN BAHASAN. Untuk strategi komunikasi, penulis memberikan pembagian sebagai berikut :

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Bab 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN. seperti format teknis cover, grid system dan lainnya.

BAB III METODE PENCIPTAAN

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. Pada bab ini akan dijelaskan proses produksi dan pasca produksi. Berikut ini

PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL FILM PENDEK ANIMASI THE LETTER S JOURNEY

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB IV KONSEP PRANCANGAN

STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

BAB 4 METODE PERANCANGAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESIGN

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. Pada Bab IV ini membahas tentang bagaimana penerapan elemen-elemen. rancangan karya terhadap pengembangan film pendek ini.

PERJUANGAN GAJAH MADA DALAM PERLUASAN WILAYAH KEKUASAAN MAJAPAHIT DI NUSANTARA TAHUN ABSTRACT

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL ANIMASI FILM PENDEK CAPTAIN SUGENG

PEMBUATAN FILM PENDEK ASA

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

PANDANGAN DUNIA ORANG SUNDA DALAM TIGA NOVEL INDONESIA TENTANG PERANG BUBAT

BAB III STRATEGI PERANCANGAN & KONSEP VISUAL

BAB V HAS IL D AN PEMBAHAS AN DES AIN. Sitiha dan Sisiti sangat sayang kepada ibu mereka. mereka memberi makan seekor kucing dengan piring bagus.

41!"#"0 1'234-)53/'() Materi pesan yang akan disampaikan berupa informasi tentang Jendral Soedirman. Topic tentang Jendral Soedirman dipilih dikarenak

Modul ke: 15Fakultas. 15Ilmu. Patricia Robin, S.I.Kom., M.I.Kom. Komunikasi. Program Studi Broadcasting

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA. tugas akhir ini akan membuat sebuah film animasi 2D dengan teknik motion

ANALISIS WACANA NOVEL CITRA RASHMI. Universitas Muhammadiyah Semarang 2)

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

Transkripsi:

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN 5.1. Desain Title Untuk desain title, penulis menggunakan font "Blackadder ITC" yang memiliki cita rasa klasik dan tradisional. Warna yang digunakan adalah Coklat tua. Pada bagian bawah title, penulis menambahkan konflik dari cerita ini, yaitu "Pride, sacrifice, Greed and love" yang artinya harga diri, pengorbanan, ketamakan dan cinta. Ukurannya disesuaikan dengan judul yang penulis pakai yaitu "Kidung Sunda". Penulis ingin memperlihatkan desain title yang sederhana, namun tetap terlihat elegan dan terkesan tradisional. Kidung Sunda Pride, Sacrifice, Greed and Love Gambar 5.1 Title Kidung Sunda 5.2. Visualisasi Karakter Pada visualisasi karakter, penulis pertama-tama membuat sketsa yang sesuai dengan karakteristik masing-masing karakter. Berikut penjelasan dan pembahasan desain karakter : 5.2.1. Hayam Wuruk Hayam Wuruk adalah raja keempat Kerajaan Majapahit yang memerintah tahun 1350-1389. Di bawah kekuasaan Hayam Wuruk, Majapahit menaklukkan Kerajaan Pasai dan Aru (kemudian bernama Deli, dekat Medan sekarang). Majapahit juga menghancurkan Palembang, sisa-sisa pertahanan Kerajaan Sriwijaya. 48

49 Penulis membuat figur Hayam Wuruk seorang Raja yang masih muda, berbadan tegap dan tampan. Gambar 5.2 Konsep hayam Wuruk Gambar5.3 Visualisasi 3D hayam Wuruk

50 5.2.2. Dyah Pitaloka Dyah Pitaloka adalah putri dari Raja Sunda Linggabuana. Ia mendapat lamaran dari Prabu Hayam Wuruk. Dyah Pitaloka adalah seorang putri yang sangat cantik, freminim, dan anggun. Namun sebelum Ia bertemu dengan Prabu hayam Wuruk, Ia tewas saat perang di Bubat. Gambar 5.4 Konsep Dyah pitaloka Gambar 5.5 Visualisasi 3D Dyah pitaloka

51 5.2.3. Gajah Mada Gajah Mada adalah seorang Mahapatih di kerjaaan Majapahit. Ia membawa Majapahit hingga pada Puncak Kejayaannya dengan berhasil menaklukan banyak kerajaan-kerajaan lain. Ia sangat dihormati oleh Hayam Wuruk. Penulis membuat visual gajah mada sebagai sosok yang cerdik, tangkas, dan Pemberani. Gambar 5.6 Konsep Gajah mada Gambar 5.7 Visualisasi 3D Gajah mada

52 5.2.4. Linggabuana Linggabuana adalah Raja Sunda dan ayah dari Dyah Pitaloka, walau paras mukanya terlihat seram, Linggabuana adalah Raja yang sangat baik, Ia setia terhadap rakyatnya dan merupakan sosok ayah yang dipuja oleh Dyah Pitaloka. Gambar 5.8 Konsep Linggabuana Gambar 5.9 Visualisasi 3D Linggabuana

53 5.2.5. Madhu Madhu adalah perwira Majapahit yang diutus oleh Hayam Wuruk untuk menyampaikan pinangannya kepada Dyah Pitaloka sang putri Sunda. Gambar 5.10 Konsep Madhu Gambar 5.11 Visualisasi 3D Madhu

54 5.3. Visualisasi Environment Pada film pendek ini, terdapat tiga scene environment yang penulis buat. Ketiga environment tersebut untuk membedakan lokasi sang tokok berada. 5.3.1. Kediaman Hayam Wuruk Pada scene ini, enviroment menunjukkan kemegahan singgasana raja majapahit. Visualnya berupa bebatuan kubis bertingkat tingkat. Gambar 5.12 Visualisasi singgasana raja majapahit 5.3.2. Sungai Pada scene ini, sungai merupakan jalur transportasi yang dilalui Madhu dan orang Sunda untuk berpergian dari Majapahit ke Sunda maupun sebaliknya. Gambar 5.13 Visualisasi Sungai

55 5.3.3. Singgasana Kerajaan Sunda Pada scene ini tampak singgasana Raja Sunda tidak semegah majapahit, namun dibentuk sehingga lebih dari 1 orang untuk duduk, yaitu untuk keluarga Linggabuana. Gambar 5.14 Visualisasi Singgasana kerajaan Sunda 5.4. Poster Untuk Poster ini, penulis menggunakan gaya siluet. Poster menunjukkan keadaan sehabis perang dimana banyak prajurit-prajurit yang terbunuh. Sementara candi itu merupakan candi Majapahit yang menunjukkan bahwa peperangan terjadi di kawasan majapahit Gambar 5.15 Poster

56 5.5. Cover DVD Gambar 5.16 Cover DVD Untuk Cover DVD ini, penulis menggunakan desain yang sebagian besar sama dengan poster, yaitu dimana keadaan yang menunjukkan keadaan sehabis perang dimana banyak prajurit-prajurit yang terbunuh. 5.6. Banner Untuk banner, penulis mengambil elemen dari poster, yaitu Gambar candi dan seorang perwira yang menaiki kuda tengah berjaya di medan perang. Gambar 5.17 Banner