ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN POST OPERASI LAPAROTOMI (PERFORASI ILEUS) DI RUANG INSTALASI RAWAT INTENSIVE (IRI)

dokumen-dokumen yang mirip
ASUHAN KEPERAWATAN CHRONIC KIDNEY DISEASE DI RUANG INTENSIVE CARE UNIT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SALATIGA

ASUHAN KEPERAWATAN GAWAT DARURAT PADA Ny. P DENGAN ASMA BRONCHIALE DI INSTALASI GAWAT DARURAT RSUD SRAGEN KARYA TULIS ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. K DENGAN DIAGNOSA MEDIS STROKE HEMORAGIK DI IRD RSUP DR. SURADJI TIRTONEGORO KLATEN KARYA TULIS ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. SH DENGAN CHRONIC KIDNEY DISEASE (CKD) YANG MENGALAMI HIPOGLIKEMIA DI RUANG HEMODIALISA RUMAH SAKIT Dr. MOEWARDI SURAKARTA

DENGAN CHRONIC KIDNEY DISEASE

ASUHAN KEPERAWATAN. PADA Ny. S DENGAN DIABETES MELLITUS DI INSTALASI GAWAT DARURAT RSUD KARANGANYAR KARYA TULIS ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN KEGAWATDARURATAN CONGESTIVE HEART FAILURE DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH. ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. K DENGAN GANGGUAN JIWA : PERILAKU KEKERASAN DI RUANG SRIKANDI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN CHF (CONGESTIVE HEART FAILURE) DI RUANG IRI RSUP Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. Y DENGAN CHRONIC KIDNEY DISEASE (CKD) DI INSTALASI KEGAWAT DARURATAN RSUD DR MOEWARDI SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

Di Susun Oleh : THOIFATUL BAROKAH J

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. S DENGAN GASTROENTRITIS DEHIDRASI BERAT DI INSTALASI GAWAT DARURAT RUMAH SAKIT UMUM KOTA SALATIGA KARYA TULIS ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. S DENGAN TINDAKAN LAPAROTOMI PADA OBSTRUKSI ILEUS DI RUANG BEDAH MAYOR IGD RUMAH SAKIT UMUM DAERAH MOEWARDI

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Nn. A DENGAN GANGGUAN DEFISIT PERAWATAN DIRI DI BANGSAL INTENSIVE RSJD SOEDJARWADI KLATEN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. K DENGAN DIAGNOSA STROKE NON HEMORAGIK DI INSTALASI GAWAT DARURAT RSUD KARANGANYAR KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN GANGGUAN ISOLASI SOSIAL: MENARIK DIRI DI RUANG SENA RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN GANGGUAN JIWA DENGAN MASALAH UTAMA INTERAKSI SOSIAL : MENARIK DIRI DI BANGSAL ARJUNA RSJD KLATEN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN ASMA BRONKIAL DI RUANG ANGGREK II RSUD MOEWARDI SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. S DENGAN STROKE HEMORAGIK DI RUANG INSTALASI GAWAT DARURAT (IGD) RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny S DENGAN GAGAL GINJAL KRONIK YANG MENGALAMI ANEMIA DI RUANG HEMODIALISA RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA Tn.W DENGAN INFEKSI SALURAN PERNAPASAN AKUT (ISPA) DI PUSKESMAS TAWANGSARI

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN. A DENGAN DENGUE HAEMORRHAGIC FEVER DI RUANG MINA RS PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat. untuk Meraih Gelar Sarjana Keperawatan. Disusun Oleh: SEPTINA RIYANSARI J

GAMBARAN STATUS KOGNITIF LANJUT USIA MENURUT JENIS PEKERJAAN DI WILAYAH PUSKESMAS MASARAN II SKRIPSI

KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan

EKA SRI SULASMINI J

KECEMASAN KELUARGA PASIEN DI RUANG INTENSIVE CARE UNIT RUMAH SAKIT UMUM PUSAT DOKTER SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN

KARYA TULIS ILMIAH Diajukan Guna Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Keperawatan

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN MASALAH GIZI KURANG KELUARGA TN.S TERUTAMA PADA AN.R DI DESA TRANGSAN KECAMATAN GATAK KABUPATEN SUKOHARJO

KARYA TULIS ILMIAH ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN NY.S DENGAN POST PARTUM SECTIO CEASAREA INDIKASI PRESENTASI BOKONG DI RUANG BOUGENVILE RSUD SUKOHARJO

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH MENTORING PERAWAT BARU TERHADAP PERILAKU CARING DI RUANG VIP RSUD BANYUMAS

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. S DENGAN POST OPERASI SECTIO CAESARIA INDIKASI PRE EKLAMSIA DI RUANG MAWAR 1 RSUD dr. MOEWARDI SURAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny.T DENGAN DIABETES MELLITUS TIPE II DI RUANG AB RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA Nn. S DENGAN PERUBAHAN PERSEPSI SENSORI HALUSINASI PENDENGARAN DI RUANG SUMBODRO RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. W DENGAN OPEN FRAKTUR RADIUS ULNA 1/3 DISTAL SINISTRA DI RSO Prof. DR. R SOEHARSO SURAKARTA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. Y DENGAN GASTRITIS EROSIF DI RUANG BOUGENVILE RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BANYUMAS

ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY.W DENGAN PRE DAN POST MASTEKTOMI CA. MAMMAE SINISTRA DI RUANG MAWAR 3 RSUD.Dr. MOEWARDI SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN ANTARA STRES, POLA MAKAN DAN KEBIASAAN MEROKOK DENGAN TERJADINYA KEKAMBUHAN PADA PENDERITA HIPERTENSI DI PUSKESMAS BENDOSARI SUKOHARJO

J SKRIPSI S U H A R D I. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Meraih Derajad Sarjana S-1 KEPERAWATAN. Disusun Oleh :

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. K DENGAN DIABETES MELLITUS (DM) TIPE II DI RUANG ICU RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KARANGANYAR

LAPORAN KOMPREHENSIF. ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN POST HERNIORAPHY DI RUANG FLAMBOYAN RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. C DENGAN CIDERA KEPALA BERAT (CKB) DI INSTLASAI GAWAT DARURAT (IGD) RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh : ENDANG SETYAWATI J KARYA TULIS ILMIAH

FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP EVALUASI KONSUMEN PADA PRODUK LAPTOP. (Studi Kasus Mahasiswa di Kota Yogyakarta)

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA Sdr. A DENGAN RISIKO PERILAKU KEKERASAN DI RUANG NAKULA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BANYUMAS TUGAS AKHIR

PENGARUH LATIHAN SENAM KEGEL TERHADAP FREKUENSI BERKEMIH PADA LANSIA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. R DENGAN PARTUS NORMAL DI RUANG MAWAR II RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. K DENGAN GANGGUAN SISTEM SENSORI VISUAL: PRE DAN POST OPERASI KATARAK DI RUANG FLAMBOYAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BOYOLALI

MENDERITA KEHAMILAN RESIKO TINGGI DI DESA KARANGGEDANG RT 07 / RW 03 KECAMATAN BUKATEJA KABUPATEN PURBALINGGA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny.S DENGAN POST PARTUM NORMAL SPONTAN DI RUANG II RUMAH BERSALIN AN-NISSA SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA STIMULASI IBU DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS DAN KASAR PADA ANAK USIA TODDLER DI PAUD MEKARSARI DESA PUCANGOMBO TEGALOMBO PACITAN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN. W DENGAN GASTROENTRITIS DI INSTALASI GAWAT DARURAT RSUD KARANGANYAR

KEMAMPUAN GURU MATA PELAJARAN BIOLOGI DALAM PEMBUATAN SOAL HOT (HIGHER ORDER THINKING) DI SMA NEGERI 1 WONOSARI KLATEN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. A DENGAN DENGUE HAEMORHAGIC FEVER RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. R. GOETENG TARUNADIBRATA PURBALINGGA

LAPORAN KOMPREHENSIF

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun Oleh : ARIS SETYAWAN J

GAMBARAN KONDISI FISIK RUMAH PASIEN PENDERITA PENYAKIT TUBERKULOSIS PARU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TASIKMADU KARANGANYAR SKRIPSI

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN MASALAH TBC PADA KELUARGA Tn. S DI DESA SROWOT RT 01/ RW 03 KECAMATAN KALIBAGOR KABUPATEN BANYUMAS

RELEVANSI MATERI AJAR TEKS SASTRA PADA BUKU SISWA BAHASA INDONESIA EKSPRESI DIRI DAN AKADEMIK KELAS XI SMA DENGAN KOMPETENSI KURIKULUM 2013

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA Ny. A DENGAN RISIKO PERILAKU KEKERASAN DI RUANG BIMA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BANYUMAS

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA Ny. J DENGAN PERILAKU KEKERASAN DI RUANG SUMBADRA RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

TUGAS AKHIR. Oleh : MUHAMMAD ULFAN SALAFUDIN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. N DENGAN CA.COLON DI RUANG DAHLIA RSUD BANYUMAS

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun Oleh: ARI PRABOWO J KARYA TULIS ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. S DENGAN SECTIO CAESAREA INDIKASI LETAK LINTANG DI INSTALASI BEDAH SENTRAL RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun Oleh : FITRIANI J KARYA TULIS ILMIAH

PILIHAN BAHASA PEDAGANG ETNIS CINA DALAM INTERAKSI JUAL BELI DI PASAR KOTA WONOGIRI. Skripsi

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENYIMAK DENGAN PERMAINAN BISIK BERANTAI SISWA KELAS 2 SD NEGERI NGROMBO 1 KECAMATAN PLUPUH KABUPATEN SRAGEN

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. A DENGAN GANGGUAN SENSORI PERSEPSI : HALUSINASI PENGLIHATAN DI RUANG BIMA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BANYUMAS

PEMANFAATAN TEPUNG KULIT SINGKONG SEBAGAI BAHAN SUBSTITUSI PEMBUATAN MIE BASAH DITINJAU DARI ELASTISITAS DAN DAYA TERIMA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. K DENGAN HIPERGLIKEMIA DI INSTALASI GAWAT DARURAT RSUD Dr. MOEWARDI

HUBUNGAN STATUS EKONOMI ORANGTUA DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI USIA 0-6 BULAN DI BAKI SUKOHARJO SKRIPSI

KARAKTERISTIK IBU HAMIL YANG MENGALAMI PRE EKLAMPSIA DI RUMAH SAKIT UMUM UMI BAROKAH BOYOLALI

Disusun Oleh: FITRI KHOLIDA NUR J FAKULTAS

HUBUNGAN KEMAMPUAN KELUARGA DALAM PERAWATAN TERHADAP KEKAMBUHAN KLIEN GANGGUAN JIWA HALUSINASI DI DESA KARANGSARI CILACAP

HUBUNGAN PENGGUNAAN STAGEN TERHADAP DIASTASIS RECTUS ABDOMINIS DI RUMAH BERSALIN HASANAH GEMOLONG SRAGEN SKRIPSI

HUBUNGAN TINGKAT KECUKUPAN ENERGI, PROTEIN, LEMAK DAN KARBOHIDRAT DENGAN KADAR GULA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II RAWAT JALAN DI RSUD

HUBUNGAN FAKTOR PREDISPOSING (Tingkat Pengetahuan, Pendidikan, Sikap, Pekerjaan) KADER DENGAN KEAKTIFAN KADER PADA KEGIATAN POSYANDU DI DESA RAKIT

: PAMBUDI EKO PRASETYO

PENINGKATAN PEMAHAMAN MENGHITUNG PERKALIAN DENGAN MEDIA BENDA-BENDA TERDEKAT PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 KRANGGAN TAHUN AJARAN 2013/2014

HUBUNGAN ANTARA KETERAMPILAN KOMUNIKASI, KEPERCAYAAN DIRI DAN SELF EFFICACY

SKRIPSI Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. Disusun Oleh :

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA KOPERASI MURAKABI DPU KABUPATEN DATI II SRAGEN

ANALISIS KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATERI HIMPUNAN PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 BAKI

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN FRAKTUR DIGITI 3 MANUS DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BANYUMAS

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA TN. A KHUSUSNYA PADA Ny. S DENGAN MASALAH UTAMA : ANEMIA PADA IBU HAMIL DIWILAYAH KERJA PUSKESMAS SANGKRAH SURAKARTA

ANALISIS KOLOKASI DAN EKUIVALENSI PADA RUBRIK SUARA UMAT DI HARIAN UMUM SOLOPOS EDISI OKTOBER-DESEMBER 2010 SKRIPSI

ASUHAN KEPERAWATAN PADA BY NY. H DENGAN GANGGUAN SISTEM HEMATOLOGI : HIPERBILIRUBINEMIA DIBANGSAL AL-ATFAL RSUI KUSTATI

Pengelolaan Pelayanan Dan Asuhan Keperawatan Komunitas Kepada Lansia Dengan Hipertensi Di Lingkungan 8 Kelurahan Titi Kuning Kecamatan Medan Johor

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh: DEWI LESTARI

ANALISIS PENGARUH HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA PRODUK NATASHA SKIN CARE DI SOLO

GAMBARAN DOSEN DAN PEMBIMBING KLINIK YANG DIHARAPKAN MAHASISWA S1 KEPERAWATAN UMS SKRIPSI

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN VIDEO MATERI KEUNGGULAN TANAH DI INDONESIA MATA PELAJARAN IPS TERPADU KELAS VIII

ANALISIS PENANDA HUBUNGAN KONJUNGSI SUBORDINATIF PADA NOVEL NEGERI 5 MENARA KARYA A. FUADI

ANALISIS KALIMAT PERINTAH PADA ARTIKEL DALAM MAJALAH TARBAWI EDISI OKTOBER S.D. NOVEMBER 2012

IMPLEMENTASI PENILAIAN PORTOFOLIO (PORTOFOLIO ASSESSMENT) GURU MATA PELAJARAN IPA DI SMP NEGERI 2 BANYUDONO SKRIPSI

AJI GALIH NUR PRATOMO J

ANALISA INDIKASI DILAKUKAN PERSALINAN SECTIO CAESAREA DI RSUP Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN

Transkripsi:

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN POST OPERASI LAPAROTOMI (PERFORASI ILEUS) DI RUANG INSTALASI RAWAT INTENSIVE (IRI) RSUP Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN KARYA TULIS ILMIAH Disusun Oleh: INDY SETYANTO J. 230 103 068 FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2012 ii

LEMBAR PERSETUJUAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN POST OPERASI LAPAROTOMI (PERFORASI ILEUS) DI RUANG IRI RSUP Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN Karya Tulis Ilmiah Disusun oleh : INDY SETYANTO J 230 103 068 Telah diterima dan disetujui oleh pembimbing untuk diajukan dalam Ujian Sidang Pembimbing I Pembimbing II Irdawati, S.Kep.Ns, M.Si.Med NIK. Sri Suparti, S.Kep.Ns. NIP. Mengetahui, Ketua program studi keperawatan Winarsih Nur. A. S. Kep, Ns. ETN, M. Kep NIK. iii

iv

v

DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama : Indy Setyanto Tempat/ Tanggal Lahir : Rembang, 5 Mei 1988 Agama : Islam Alamat : Desa Sampung RT 04/RW 03, Kecamatan Sarang, Kabupaten rembang Pendidikan : 1. Tahun 1994 2000 : SD NEGERI SAMPUNG 2. Tahun 2000 2003 : SLTP NEGERI 1SARANG 3. Tahun 2003 2006 : SMA NEGERI 1 REMBANG 4. Tahun 2006 2010 : PROGRAM SARJANA PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN UMS 5. Tahun 2010 2012 : PROGRAM PROFESI NERS FAKULTAS ILMU KESEHATAN UMS vi

PERSEMBAHAN Sesederhana karya ini, penulis persembahkan rangkaian kata ini kepada: Ayah dan bunda tercinta, yang menjadikan aq seperti sekarang yang memberikan motivasi dalam pencapaian hidup ini, kalian adalah pemberi inspirasi terhebat di dunia, pemberi kasih sayang yang terkuat dan terkokoh yang tidak pernah bosan menyebutkan namaku dalam setiap sujud dan doa kalian Adek adek-adekku tersayang..., makasih atas spirit yang kalian berikan, meski qt slalu bertengkar saat drumah, itu merupakan salah satu ungkapan kasih sayang yang kelak qt akan merindukan saat seperti itu. Aq sayang kalian semua Teruntuk Cahyani fitri wulandari yang selalu memberikanq dukungan dan motivatornya, terimaksih adekq sayank. Untuk sahabat2q elki, heri, jiyek, tomas, nasiin, ian, terimaksih atas semuanya, kalian adalah teman suka dukaq selama di solo Untuk steman seperjuanganku, dayah, joko, tinah, ria, yeni, yanti dan tementemen profesiku yang aq sayangi trimakasih atas semangat dan kasih sayang kalian semua. Sukses untuk kalian semua temen-temenku... Almamaterku. vii

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Syukur Alhamdulillahirobil alamin, selalu penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, inayah serta barokah-nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Karya Tulis Ilmiah dengan judul ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN Tn. S DENGAN POST OPERASI LAPARATOMY (PERFORASI ILEUS) DI RUANG INSTALASI RAWAT INTENSIVE (IRI) RSUP Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN Penyusun Laporan Komprehensif ini merupakan syarat untuk menyelesaikan pendidikan program profesi Ners Jurusan Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta Tahun Akademik 2011/2012. Dalam proses penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini tak lepas dari bantuan berbagai pihak, baik yang berupa materiil maupun spirituil. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Prof. Drs. Bambang Setiaji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Arif Widodo, A.Kep., M.Kes., selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan. 3. Winarsih Nur A, S.Kep., Ns., ETN., M.Kep., selaku Ketua Program Studi Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan. 4. Agus Sudaryanto, S.Kep.,Ns., M.Kes., selaku Ketua Program Profesi Ners Fakultas Ilmu Kesehatan. 5. Irdawati, S.Kep.Ns, selaku Pembimbing 1 Karya Tulis Ilmiah ini. 6. Sri Suparti, S.Kep., Ns, selaku Pembimbing 2 Karya Tulis Ilmiah ini. 7. Sukirno, S.Kep.,., selaku kepala Ruang IRI Klaten dan selaku pembimbing klinik. viii

8. Segenap Dosen keperawatan dan pegawai yang telah memberikan waktunya untuk penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. 9. Orang tua dan keluarga saya yang telah memberikan bantuan dukungan material, doa dan moral; dan 10. Teman-teman Profesi angkatan VI tanpa terkecuali. Penulis menyadari, dalam penulisan laporan ini masih terdapat banyak kekurangan. Untuk itu penulis sangat mengharapkan saran serta kritik yang membangun dari pembaca. Harapan penulis, semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi pembaca umumnya dan bagi penulis khusunya. Surakarta, Februari 2012 Indy Setyanto ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv DAFTAR RIWAYAT HIDUP... v PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix ABSTRAK... x BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penulisan... 3 D. Manfaat Penulisan... 4 BAB II LANDASAN TEORI... 5 BAB III METODE... 11 A. Pendekatan... 11 B. Tempat dan Waktu... 11 C. Langkah - langkah... 11 D. Tehnik Pengambilan Data... 12 E. Analisis Data... 12 F. Keabsahan Data... 12 BAB IV TINJAUAN KASUS... 13 BAB V PEMBAHASAN... 19 BAB VI SIMPULAN DAN SARAN... 23 A. Simpulan... 23 B. Saran... 24 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

PROGRAM PROFESI NERS FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH, 2012 Indy Setyanto ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn. S DENGAN POST OPERASI LAPAROTOMI (PERFORASI ILEUS) DI RUANG IRI RSUP Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN ABSTRAK Perforasi ileus merupakan berlubangnya (bocornya) ileum yang menyebabkan terlepasnya isi gastrointestinal, penyakit ini sering terjadi pada penderita yang mengkonsumsi rendah serat. Angka kematian yang ditimbulkan dari perforasi ileus meningkat dari kasus yang ada. Salah satu penananganannya adalah dengan pembedahan (laparatomy). Tujuan umum dari penysusunan karya tulis ilmiah ini adalah untuk mengetahui gambaran asuhan keperawatan yang tepat bagi pesien dengan post operasi laparatomi (perforasi ileus). Metode yang diambil adalah wawancara, pengkajian fisik dan studi dokumen. Kesimpulan dari karya tulis ilmiah ini adalah pada Tn. S mempunyai permasalahan yaitu nyeri, resiko infeksi, syndrome slf care, kerusakan integritas jaringan dan resiko ketidakseimbangan cairan. Begitu banyak masalah yang muncul pada Tn. S sehingga memerlukan perhatian khusus perawat dalam penanganannya Kata kunci : Asuhan keperawatan, obstruksi, laparatomi xi

FACULTY OF HEALTH SCIENCE Muhammadiyah University of Surakarta RESEACH, 2012 Indy Setyanto NURSING CARE IN Mr. S POST OPERATION WITH LAPARATOMY (ILEUS PERFORATION) IN THE IRI RSUP Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN ABSTRACT Perforation ileus is leaking ileum which cause the release ofgastrointestinal contents, the disease often occurs in people who ate low-fiber. The mortality rate resulting from increased ileus perforation of the cases. Medical of perforasi ileus is with surgery (laparotomy). General purpose oversee the production ofscientific writing is to know the description of nursing care that is right for pesien with post operative laparotomy (perforation ileus). The method taken is interviewing, physicalassessment and study of documents. The conclusion of this scientific paper is on Mr. S has problems including pain, risk of infection, defisite self care syndrome, damage to issue integrity and the risk of fluid imbalance. So many problems that arise on Mr. S so thatnurses require special attention in handling Key words: Nursing care, obstruction, laparotomy xii