ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan oleh penulis terhadap

ABSTRAK. vii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. biaya produksi. iii. Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR Latar Belakang Penelitian Identifikasi Masalah Tujuan Penelitian 5

ABSTRAK. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. PERANAN ANGGARAN SEBAGAI ALAT DALAM MENDUKUNG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN BAHAN BAKU (Studi Kasus Pada PT. X)

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK PERANAN ANGGARAN PENJUALAN DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN PENJUALAN

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan jaman membuat tingkat persaingan semakin ketat. Persaingan

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha


DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN.. HALAMAN PERSEMBAHAN KATA PENGANTAR.. DAFTAR TABEL. DAFTAR LAMPIRAN. 1.1.

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kata kunci: Pengumpulan Biaya Produksi Pesanan, Job Order Costing Method, Penetapan Harga Jual. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN MANAJEMEN TERHADAP PENILAIAN PRESTASI KERJA

ABSTRAK. PERANAN PENGENDALIAN PRODUKSI DALAM MENUNJANG TERPENUHINYA PESANAN (Studi kasus pada PT. Sari Keramik Indonesia)

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK PERANAN AUDIT OPERASIONAL TERHADAP FUNGSI PENJUALAN DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS DAN EFISIENSI PENJUALAN

ABSTRACT. Company that engaged in the industry requires a system that can be useful as a rawmaterial-usage-restrictions,

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Sejalan dengan perkembangan dunia saat ini, kehidupan manusia di

ABSTRACT. Keywords: Budgeting, Variance, Controlling, Performance. vii. Universitas Kristen Maranatha

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK PERANAN ANGGARAN BIAYA PROMOSI SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN DALAM MENUNJANG PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN

Kata kunci: anggaran biaya operasional, alat perencanaan dan pengendalian, efektifitas biaya

DAFTAR ISI. ABSTRAK...i. KATA PENGANTAR...ii. DAFTAR ISI.. iv. DAFTAR TABEL...viii. 1.1 Latar Belakang Penelitian Identifikasi Masalah.

DAFTAR PERTANYAAN. Sesuai dengan judul skripsi yaitu Peranan Pengendalian Produksi Dalam

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAKSI. Salah satu fungsi manajemen adalah planning atau perencanaan. Perencanaan ini merupakan salah satu faktor yang sangat penting dalam suatu

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL

iii UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

BAB I PENDAHULUAN. Semakin tajamnya tingkat persaingan antar perusahaan tidak hanya

Bab I Pendahuluan 1. Bab 1 PENDAHULUAN. Dalam upaya meningkatkan kesejahteraan di Indonesia, pemerintah berusaha

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... iii. KATA PENGANTAR... iv. ABSTRAK...

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i. ABSTRACT... ii. KATA PENGANTAR... iii. DAFTAR ISI... v. DAFTAR TABEL... xi. DAFTAR GAMBAR... xiii. DAFTAR LAMPIRAN...

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAKSI. Metode yang digunakan dalam melakukan penelitian ini adalah deskriptif analisis, yaitu dengan cara mengumpulkan dan menganalisa data.

ABSTRAK PERANAN PENGENDALIAN PRODUKSI DALAM MENUNJANG TERPENUHINYA PESANAN. Studi Kasus pada PT. X

ABSTRAK PERANAN ANGGARAN PENJUALAN SEBAGAI ALAT PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENJUALAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK PERANAN PENGENDALIAN BAHAN BAKU DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PRODUKSI

ABSTRAK. iii. Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PERANAN ANGGARAN DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI (STUDI KASUS PADA DIVISI MESIN INDUSTRI DAN JASA DI PT PINDAD, BANDUNG)

ABSTRAK PERANAN PENGENDALIAN KAS DALAM MENDUKUNG KETEPATAN PENERIMAAN KAS

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

D~4FTAR lsi HALAMAN JUDUL. HALAMAN MOTTO KATAPENGANTAR DAFT.AR TABEL Latar Belakang Masalah Pokok Masalah

PENGAWASAN KOMPARATIF BIAYA PRODUKSI SESUNGGUHNYA DENGAN YANG DIANGGARKAN PADA PT DANLIRIS DI SUKOHARJO

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini perkembangan industri di Indonesia sangat pesat. Terutama sejak

SKRIPSI. pada Program Sarjana Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nahdlatul Ulama Jepara. Disusun Oleh : NOVI ATUN NIM : JURUSAN : AKUNTANSI

I. Teknik Keabsahan Data

ABSTRAK. Kata kunci : Differential Cost, Brochure, Customer

ABSTRAK. Kata kunci : Harga Pokok Produksi, Absorption Costing, Variable Costing. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK Peranan Sistem Akuntansi Pembelian Bahan Baku Dalam Menunjang Kelancaran Proses Produksi Pada PT. Gemilang Inti Perkasa

PENYUSUNAN ANGGARAN OPERASIONAL SEBAGAI ALAT PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PADA HOME INDUSTRY JOGJACART

ABSTRAK PERANAN CONTROLLER DALAM PENGENDALIAN PENJUALAN GUNA MENUNJANG EFEKTIVITAS PENJUALAN (STUDI KASUS PADA PT SAYAP MAS UTAMA BANDUNG)

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh penulis, dapat diketahui. satunya anggaran pembelian bahan baku.

BAB I PENDAHULUAN. Globalisasi telah membawa perubahan mendasar baik dalam hubungan

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: Standard cost, and cost production control. vii

DAFTAR ISI. ABSTRAK i. KATA PENGANTAR.. ii. DAFTAR ISI... v. DAFTAR GAMBAR... vii. DAFTAR TABEL... viii. DAFTAR LAMPIRAN. ix

BAB IV PENUTUP. 1. Setelah diberlakukannya penetapan pajak terhadap Pajak Katering

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords : Production Cost Budget, Management tool, Production Cost Control. vii Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Dalam hal ini, perusahaan sering dihadapkan pada masalah masalah yang

BAB I PENDAHULUAN. berdasarkan konsep kualitas, kerjasama tim, produktivitas serta kepuasan pelanggan

DAFTAR ISI PERNYATAAN... ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN...

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i. KATA PENGANTAR... ii. DAFTAR ISI... vi. DAFTAR TABEL... x BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian...

TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

ABSTRACT. Keywords: Budget Production, Production Costs, and Effectiveness of Production. vii. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI. Halaman Judul... Halaman Pengesahan... Halaman Persembahan... Halaman Motto... Kata Pengantar... Daftar Isi... Daftar Gambar...

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... ABSTRAK...

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS BIAYA STANDAR SEBAGAI PENGENDALI BIAYA PRODUKSI PADA PERUSAHAAN ROTI SHANIA

BAB 3 METODOLOGI. Mulai. Tahap Persiapan dengan melakukan observasi : pengenalan kondisi pada sistem

DAFTAR ISI. Hal i ii iii iv v vii

ABSTRAK. Kata-kata kunci: biaya standar, biaya produksi, biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung, dan biaya overhead

DAFTAR ISI... HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... PERNYATAAN... PERSEMBAHAN... PRAKATA...

ABSTRAK UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

ABSTRACT. Keywords: e-spt, tax payer s compliance. viii

DAFTAR ISI. 1.2 Rumusan Masalah Maksud dan Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian...

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI. Lembar judul... Lembar pengesahan... Lembar pernyataan... Kata pengantar... Daftar isi... Daftar tabel... Daftar gambar...

LEMBAR PERNYATAAN LEMBAR PERSEMBAHAN ABSTRAK...

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

EVALUASI PENERAPAN AUDIT OPERASIONAL FUNGSI PEMASARAN PADA PT ARISU SURABAYA

BAB II KERANGKA TEORI DAN HIPOTESIS

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keywords: Budgeting, Responsibility Accounting, Cost Efficiency, Marketing, Quality of Decision Making. vii. Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI. 1.1 Latar Belakang Penelitian Identifikasi Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Kerangka Pemikiran 6

Transkripsi:

ABSTRAK Di dalam kondisi pasaran tekstil yang lesu sekarang ini, menyebabkan persaingan diantara perusahaan-perusahaan tekstil menjadi semakin rentan. Dengan semakin banyaknya persaingan, setiap perusahaan dituntut untuk mengembangkan strategi dan membangun kompetensi yang terbaik untuk memenangkan persaingan Perencanaan dan pengendalian atas kegiatan operasi perusahaan dapat dilakukan untuk mengantisipasi kendala diatas dan merespon setiap perubahan di dalam industri agar dapat mempertahankan eksistensinya dalam dunia bisnis. Perencanaan bahan baku dilakukan agar bahan baku tersedia dengan jumlah yang mencukupi untuk proses produksi, sehingga proses produksi perusahaan tidak terhambat karena kekurangan bahan baku. Pengendalian bahan baku dilakukan dengan membuat laporan kinerja yang membandingkan antara anggaran dan realisasinya, jika selisih yang terjadi melebihi batas toleransi, maka perlu dianalisis untuk dicari penyebabnya dan dilakukan tindak lanjut. Tindak lanjut tersebut kemudian dievaluasi untuk melihat keefektifannya. Dengan dasar pemikiran tersebut, maka penulis tertarik untuk membahas topik Peranan Anggaran Bahan Baku terhadap Perencanaan dan Pengendalian Pembelian Bahan Baku. Dalam penelitian ini, penulis memilih perusahaan CM yang berlokasi di Majalaya dan memproduksi beberapa jenis produk dengan bahan baku benang sebagai objek penelitian. Anggaran penjualan perusahaan CM disusun berdasarkan perkiraan pesanan yang diterima. Karena produksinya bersifat pesanan maka kuantitas pada anggaran penjualan sama dengan anggaran produksi. Dengan dasar anggaran produksi dan standar kebutuhan bahan baku, perusahaan secara bertahap menyusun anggaran kebutuhan bahan baku, anggaran persediaan bahan baku, dan anggaran pembelian bahan baku. Anggaran kebutuhan bahan baku memberikan informasi tentang perkiraan besarnya bahan baku yang akan digunakan dalam proses produksi. Anggaran persediaan bahan baku memberikan informasi tentang ketersediaan bahan baku yang tetap menjamin kelancaran proses produksi namun kuantitasnya tidak terlalu berlebihan. Anggaran pembelian bahan baku memberikan informasi tentang besarnya bahan baku yang perlu dibeli untuk memenuhi kebutuhan dan persediaan bahan baku. Dari hasil pembahasan dapat ditarik kesimpulan bahwa anggaran bahan baku telah berperan dalam proses perencanaan bahan baku karena perusahaan CM telah menyusun tiga jenis anggaran bahan baku dengan prosedur dan asumsi yang sesuai dengan kondisi perusahaan. Namun anggaran bahan baku perusahaan CM ternyata belum secara efektif berperan dalam proses pengendalian bahan baku. Hal ini disebabkan karena perusahaan belum menyusun laporan kinerja dan belum melakukan analisis atas selisih yang terjadi. iii

DAFTAR ISI Hal. HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN. ii ABSTRAK... iii KATA PENGANTAR... iv DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR.. xii BAB 1 PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang Penelitian... 1 1.2 Identifikasi Masalah 4 1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian 5 1.4 Kegunaan Hasil Penelitian.. 5 1.5 Rerangka Pemikiran 6 1.6 Lokasi dan Waktu Penelitian.. 10 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. 11 2.1 Definisi Peranan.. 11 2.2 Anggaran. 11 2.2.1 Definisi Anggaran.. 12 2.2.2 Karakteristik Anggaran.. 13 iv

2.2.3 Jenis - Jenis Anggaran... 14 2.2.4 Manfaat Anggaran. 15 2.2.5 Keterbatasan Anggaran.. 16 2.2.6 Prosedur Penyusunan Anggaran 17 2.2.7 Pendekatan Dalam Proses Penyusunan Anggaran... 18 2.2.8 Prinsip-Prinsip Penyusunan dan Implementasi Anggaran... 19 2.2.8.1 Prinsip-Prinsip Penyusunan Anggaran.. 19 2.2.9 Penggunaan Standar Dalam Penyusunan Anggaran.. 22 2.2.10 Peranan Anggaran Bagi Manajemen... 22 2.3 Perencanaan dan Pengendalian... 23 2.3.1 Perencanaan... 23 2.3.1.1 Definisi Perencanaan. 24 2.3.1.2 Proses Perencanaan 25 2.3.1.3 Jenis-Jenis Perencanaan... 28 2.3.1.4 Anggaran Sebagai Alat Perencanaan. 29 2.3.2 Pengendalian.. 30 2.3.2.1 Definisi Pengendalian... 30 2.3.2.2 Proses Pengendalian.. 32 2.3.2.3 Jenis-Jenis Pengendalian... 33 2.3.2.4 Anggaran Sebagai Alat Pengendalian 34 2.4.2.5 Laporan Kinerja... 34 2.4 Anggaran Penjualan dan Anggaran Produksi... 35 2.4.1 Anggaran Penjualan... 35 2.4.2 Anggaran Produksi... 37 2.5 Bahan Baku dan Anggaran Bahan Baku... 39 2.5.1 Anggaran Bahan Baku... 40 2.5.1.1 Tujuan Penyusunan Anggaran Bahan Baku.. 41 2.5.1.2 Jenis-Jenis Anggaran Bahan Baku. 42 2.5.2 Anggaran Kebutuhan Bahan Baku 44 v

2.5.3 Anggaran Pembelian Bahan Baku. 46 2.5.3.1 Penetapan Jumlah Bahan Baku Yang Dibeli. 48 2.5.4 Anggaran Persediaan Bahan Baku. 49 2.5.5 Anggaran Biaya Bahan Baku Yang Digunakan.51 2.6 Analisis Selisih Biaya Bahan Baku.52 2.6.1 Selisih Harga.. 53 2.6.2 Selisih Kuantitas 55 BAB 3 OBJEK DAN METODE PENELITIAN.. 58 3.1 Objek Penelitian.. 58 3.1.1 Sejarah Singkat Perusahaan... 58 3.1.2 Struktur Organisasi 58 3.1.3 Uraian Tugas. 61 3.2 Metode Penelitian... 63 3.2.1 Teknik Pengumpulan Data 64 3.2.2 Variabel Pengukuran. 65 3.2.3 Teknik Pengolahan Data 65 BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 67 4.1 Hasil Penelitian... 67 4.1.1 Kegiatan Produksi.. 68 4.1.2 Prosedur Penyusunan Anggaran 70 4.1.3 Anggaran Kebutuhan Bahan Baku.71 4.1.4 Anggaran Persediaan Bahan Baku. 81 4.1.5 Anggaran Pembelian Bahan Baku... 82 4.1.6 Laporan Kinerja. 86 4.2 Pembahasan... 104 vi

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN...107 5.1 Kesimpulan 107 5.2 Saran.. 108 DAFTAR PUSTAKA... 110 RIWAYAT HIDUP 112 vii

DAFTAR TABEL Tabel 4.1 : Harga Benang Setelah Proses Pencelupan.. 68 Tabel 4.2 : Anggaran Penjualan Sarung Al Dabab & Al Door. 72 Tabel 4.3 : Anggaran Kebutuhan Bahan Baku. 74 Tabel 4.4 : Ikhtisar Total Anggaran Kebutuhan Bahan Baku... 80 Tabel 4.5 : Anggaran Persediaan Awal Bahan Baku 82 Tabel 4.6 : Anggaran Pembelian Bahan Baku.. 84 Tabel 4.7 : Laporan Kinerja Pemakaian Bahan Baku... 89 Tabel 4.8 : Selisih Kuantitas Pemakaian Bahan Baku.. 95 Tabel 4.9 : Laporan Kinerja Pembelian Bahan Baku... 99 viii

DAFTAR GAMBAR Gambar 3.1 : Struktur Organisasi Perusahaan CM... 61 Gambar 4.1 : Alur Proses Produksi Perusahaan "CM". 70 ix