Hadits Palsu Tentang Keutamaan Memakai Pakaian WOL

dokumen-dokumen yang mirip
Hadits Palsu Tentang Keutamaan Mencium Kening Ibu

Hadits Palsu Tentang Surga Di Bawah Telapak Kaki Ibu

Hadits Palsu Tentang Keutamaan Berdzikir Dengan BIJI TASBIH حفظه هللا Ustadz Abdullah Taslim al-buthoni, MA

Hadits yang Sangat Lemah Tentang Larangan Berpuasa Ketika Safar

Derajat Hadits Puasa TARWIYAH

Hadits Palsu Tentang Larangan Melihat Kemaluan SUAMI/ISTRI حفظه هللا Ustadz Abdullah Taslim al-buthoni, MA

Keutamaan Membaca dan Merenungkan AYAT AL-KURSI حفظه هللا Ustadz Abdullah Taslim al-buthoni, MA

Hadits Lemah Tentang Keutamaan Surat Az-Zalzalah

Menzhalimi Rakyat Termasuk DOSA BESAR

DOA dan DZIKIR. Publication in PDF : Sya'ban 1435 H_2015 M DOA DAN DZIKIR SEPUTAR PUASA

Kaidah Fiqh BERSUCI MENGGUNAKAN TAYAMMUM SEPERTI BERSUCI MENGGUNAKAN AIR. Publication in CHM: 1436 H_2015 M

KAIDAH FIQH. "Mengamalkan dua dalil sekaligus lebih utama daripada meninggalkan salah satunya selama masih memungkinkan" Publication: 1436 H_2015 M

MENANGGUNG AMANAT KETIKA ADA KERUSAKAN

Qawaid Fiqhiyyah. Niat Lebih Utama Daripada Amalan. Publication : 1436 H_2015 M

Hadits Lemah Tentang Tidurnya Orang yang Berpuasa adalah Ibadah

SUMPAH PALSU Sebab Masuk Neraka

MASUK SURGA Karena MEMBUANG DURI

Qasim bin Muhammad. Cucu Abu Bakar Ash-Shiddiq. Publication: 1435 H_2014 M. Oleh: Ustadz Abu Minhal, Lc

KAIDAH FIQH. Pengakuan Adalah Sebuah Hujjah yang Terbatas. Publication 1437 H_2016 M. Kaidah Fiqh Pengakuan adalah Sebuah Hujjah yang Terbatas

PANDUAN ISLAMI DALAM MENAFKAHI ISTRI

Kaidah Fiqh. Seorang anak dinasabkan kepada bapaknya karena hubungan syar'i, sedangkan dinasabkan kepada ibunya karena sebab melahirkan

PROSES AKAD NIKAH. Publication : 1437 H_2016 M. Disalin dar Majalah As-Sunnah_Baituna Ed.10 Thn.XIX_1437H/2016M

Bagi YANG BERHUTANG. Publication: 1434 H_2013 M. Download > 600 ebook Islam di PETUNJUK RASULULLAH

Kaidah Fiqh. Keadaan Darurat Tidak Menggugurkan Hak Orang Lain. Publication: 1435 H_2014 M DARURAT TIDAK MENGGUGURKAN HAK ORANG LAIN

GHARAR Dalam Transaksi KOMERSIAL

Ustadz Ahmas Faiz Asifuddin, MA. Publication: 1436 H_2014 M. Disalin dari Majalah al-sunnah, Edisi 08, Th.XVIII_1436/2014

Mengabulkan DO A Hamba-Nya

KAIDAH FIQH. Sama saja antara orang yang merusak milik orang lain baik dengan sengaja, tidak tahu, ataupun lupa

Ensiklopedi Amalan Bulan SHOFAR

Amalan-amalan Khusus KOTA MADINAH. خفظو هللا Ustadz Anas Burhanuddin,Lc,M.A. Publication: 1435 H_2014 M AMALAN-AMALAN KHUSUS KOTA MADINAH

Keutamaan Membaca. Publication: 1434 H_2013 M KEUTAMAAN MEMBACA SHALAWAT. Oleh: Ustadz Abdullah Taslim al-buthoni, MA

KAIDAH FIQH. Disyariatkan Mengundi Jika Tidak Ketahuan Yang Berhak Serta Tidak Bisa Dibagi. حفظه هللا Ustadz Ahmad Sabiq bin Abdul Lathif Abu Yusuf

KAIDAH FIQH. Perubahan Sebab Kepemilikan Seperti Perubahan Sebuah Benda. حفظو هللا Ustadz Ahmad Sabiq bin Abdul Lathif Abu Yusuf

Shahih dan Dha'if Hadits PUASA Enam Hari Bulan Syawwal

Mengharap Perbaikan AGAMA & DUNIA. Publication: 1434 H_2013 M MENGHARAP PERBAIKAN AGAMA DAN DUNIA *

Peringatan Terhadap Sebagian Hadits Tentang Tetangga yang Dinisbatkan Kepada Nabi حفظه هللا Syaikh 'Ali Hasan 'Ali 'Abdul Hamid al-halabi al-atsari

Oleh: Ustadz Sanusin Muhammad Yusuf حفظه هللا

KAIDAH FIQH. Bagi Yang Menuntut Wajib Membawa Bukti Sedangkan Yang Mengingkari Cukup Bersumpah

Wa ba'du: penetapan awal bulan Ramadhan adalah dengan melihat hilal menurut semua ulama, berdasarkan sabda Nabi r:

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

Hadits-hadits Shohih Tentang

Prof. Dr. Syaikh Abdurrazzaq bin Abdil Muhsin

Dzikir Keluar Masuk RUMAH Serta Syarahnya

Publication: 1434 H_2013 M. Benang Tipis K E M U D A H A N. Download > 600 ebook Islam di

Kaidah Fiqh PADA DASARNYA IBADAH ITU TERLARANG, SEDANGKAN ADAT ITU DIBOLEHKAN. Publication: 1434 H_2013 M

YANG TIDAK PENYAYANG TIDAK DISAYANG

TETANGGA Makna dan Batasannya حفظه هللا Syaikh 'Ali Hasan 'Ali 'Abdul Hamid al-halabi al-atsari

OBAT PENAWAR HATI. Ingatlah bahwa dalam jasad ada segumpal daging; jika ia baik, maka baiklah seluruh jasadnya, dan jika ia rusak, - 1 -

KAIDAH FIQH. Yang Ikut Itu Hukumnya Sekedar Mengikuti. حفظو هللا Ustadz Ahmad Sabiq bin Abdul Lathif Abu Yusuf. Publication: 1437 H_2016 M

Syarah Istighfar dan Taubat

Barometer Akhlak Mulia

TAFSIR SURAT AL- ASHR

خفظه االله Ustadz Abu Ubaidah Yusuf bin Mukhtar as-sidawi

HOMOSEKS Dosa yang Lebih Besar Dari Zina

KEWAJIBAN PUASA. Publication: 1435 H_2014 M. Tafsir Surat al-baqarah ayat

KAIDAH FIQH. Sesuatu yang Diperbolehkan Oleh Syar'i Meniadakan Kewajiban Mengganti. Publication 1438 H_2016 M

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

Tatkala Menjenguk Orang Sakit

Kepada Siapa Puasa Diwajibkan?

Publication: 1435 H_2014 M. Beginilah Mencintai Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam Dengan Benar

Petunjuk Rasulullah. Ber-KOKOK

PUNCAK KEDUSTAAN. Publication: 1434 H_2013 M PUNCAK KEDUSTAAN. Disalin dari Majalah al-furqon No. 131, Ed.6 Th.ke-12_1434H/2012M

PETUNJUK NABI TENTANG MINUM

Sunnah menurut bahasa berarti: Sunnah menurut istilah: Ahli Hadis: Ahli Fiqh:

DZIKIR PAGI & PETANG dan PENJELASANNYA

HADITS TENTANG RASUL ALLAH

DOA-DOA YANG DINUKIL DARI

Fatwa Tentang Tata Cara Shalat Witir. Pertanyaan: Bagaimana tatacara mengerjakan shalat witir yang paling utama? Jawaban: Segala puji bagi Allah I.

Kaidah Fiqh MENUTUP JALAN MENUJU KEMUNGKARAN. Publication: 1434 H_2013 M

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

HADITS TENTANG RASUL ALLAH

Qawa id Fiqhiyah. Pertengahan dalam ibadah termasuk sebesar-besar tujuan syariat. Publication: 1436 H_2014 M

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

خفظه االله Ustadz Abi Ubaidah Yusuf as-sidawi

Bai'at SUNNAH. Publication: 1435 H_2014 M BAI AT SUNNAH DAN BAI AT BID AH. Disalin dari Majalah al-furqon No. 148 Ed.12 Th.

AL-JAMIL Yang Maha Indah

KAIDAH FIQH. Jual Beli Itu Berdasarkan Atas Rasa Suka Sama Suka. Publication 1437 H_2016 M. Kaidah Fiqh Jual Beli Itu Berdasarkan Suka Sama Suka

AGAR KAMU LEBIH DICINTAI ALLAH

PETAKA BUNGA BANK. Publication: 1435 H_2014 M

HambaKu telah mengagungkan Aku, dan kemudian Ia berkata selanjutnya : HambaKu telah menyerahkan (urusannya) padaku. Jika seorang hamba mengatakan :

ADAB DAN DOA SAFAR YANG SHAHIH

KEWAJIBAN SHALAT JUMAT

KAIDAH FIQH PENGGABUNGAN HUKUMAN DAN KAFFAROH. Publication 1437 H_2016 M. Kaidah Fiqh Penggabungan HUKUMAN dan KAFFAROH

MENGGABUNGKAN IBADAH SEJENIS

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

MAKANAN ACARA KEMATIAN

Seputar Mandi Jum'at

KEDUDUKAN ADAB dan SEJARAH PENULISANNYA

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Orang Yang Meninggal Namun Berhutang Puasa

PUSAT DOWNLOAD E-BOOK ISLAM. Copyright 1439 H/ 2018 M Untuk Umat Muslim

Penguasa Yang Maha Sempurna Dan Bergantung Kepada-Nya Segala Sesuatu. Ustadz Abdullah bin Taslim al-buthoni, MA. Publication: 1435 H_2014 M

KEKELIRUAN DALAM MENYAMBUT AWAL TAHUN BARU HIJRIAH. Publication: 1434 H_2013 M. Kekeliruan dalam Menyambut Awal Tahun Baru Hijriyah

YANG HARAM UNTUK DINIKAHI

PAKET FIQIH RAMADHAN (ZAKAT FITRAH)

Adalah Sebagian Dari IMAN حفظو هللا Ustadz Abu Ubaidah Yusuf bin Mukhtar as-sidawi

BOLEHKAH MENGERASKAN BACAAN SHALAT SIRRIYAH ATAU SEBALIKNYA DAN BIMBINGAN MENGGUNAKAN PENGERAS SUARA DI MASJID

HUKUM-HUKUM SEPUTAR N I F A S حفظه هللا Ustadz Abu Aniisah Syahrul Fatwa bin Lukman

Hukum Bersumpah Atas Nama Nabi Muhammad shalallahu alihiwasallam

Kebahagiaan Mana yang Ingin Anda Raih?

Kaidah Fiqh. Nafkah wajib ditentukan dengan kecukupan dan sesuai standar. Publication: 1434 H_2013 M

Transkripsi:

Hadits Palsu Tentang Keutamaan Memakai Pakaian WOL حفظه هللا Ustadz Abdullah Taslim al-buthoni, MA Publication: 1435 H_2014 M Hadits Palsu Tentang Keutamaan Memakai Pakaian Wol حفظه هللا Oleh: Ustadz Abdullah Taslim al-buthoni, MA Disalin dari Majalah as-sunnah Ed. 06 Th. XVII_1434H/2013M Download > 700 ebook Islam di www.ibnumajjah.com

TEKS HADITS ي هللا ع نه ق ال : ق ال ر س و ل هللا ع ن أ ب أ م ام ة ال ب اه ل ي رض ص ل ى ا لل ع ل ي ه و س ل م: عل ي ك م ب ل ب اس الص و ف ت ج د وا ح ل و ة ا ل ي م ان ف ق ل و ب ك م و ع ل ي ك م ب ل ب اس الص و ف ف ت ع ر ف و اب ه ف ت ج د وا ق ل ة ا ل ك ل و ع ل ي ك م ب ل ب ا س الص و اآلخ ر ة Dari Abu Umamah al-bahili رضي هللا عنه bahwa Rasulullah صلى هللا عليه وسلم bersabda, "Hendaknya kalian memakai pakaian dari wol (bulu domba), maka kalian akan merasakan manisnya iman dalam hati. Hendaknya kalian kalian memakai pakaian dari wol, maka kalian akan merasakan keinginan untuk sedikit makan. Dan Handaknya kalian memakai pakaian dari wol, maka kalian akan dikenal dengannya di Akhirat."

TAKHRIJ DAN HUKUM HADITS Hadits ini dikeluarkan oleh Imam al-hakim 1, al-baihaqi 2, ad-dailami 3 dan Ibnul Jauzi 4. Semuanya dari jalur Muhammad bin Yunus al- Kudaimi, dari 'Abdullah bin Dawud at-tammar, dari Isma'il bin Ayyasi, dari Tsaur bin Yazid, dari Khalid bin Ma'dan, dari Abu Umamah, dari.صلى هللا عليه وسلم Rasulullah Hadits ini adalah hadits palsu, dalam sanadnya ada rawi yang bernama Muhammad bin Yunus al-kudaimi. Dia tertuduh memalsukan hadits. Imam Abu Bakr bin Wahb at-tammar berkata, "Abu Dawud tidak menampakkan (tuduhan) dusta 1 2 3 4 Dalam kitab al-mustadrak (1/81). Dalam kitab Syu'abul Iman (5/151). Dalam kitab Musnadul Firdaus (2/281). Dalam kitab al-maudhuat (3/48).

terhadap seseorang kecuali terhadap al-kudaimi dan Gulam khalil." 5 Imam Ibnu Adi رمحه هللا berkata, "Dia tertuduh memalsukan dan mencuri hadits, mengaku bertemu orang-orang (para rawi hadits) padahal dia tidak pernah bertemu mereka, serta mengaku meriwayatkan (hadits) dari mereka padahal mereka tidak mengenalnya. Mayoritas guru-guru kami meninggalkan riwayat (hadits) darinya." 6 Imam Ibnu Hibban رمحه هللا berkata, "Dia memalsukan hadits atas (nama) rawi-rawi hadits yang terpercaya secara jelas, dan barangkali dia telah memalsukan lebih dari seribu hadits." 7 5 6 7 Dinukil oleh Imam Ibnu Hajar dalam Tahdzibut Tahdzib (9/476). Kitab al-kamil fi Dhu'afa-ir Rijal (6/292-293). Kitab al-majruhin (2/313).

Imam ad-daraquthni رمحه هللا berkata, "Dia tertuduh memalsukan hadits." 8 Hadits ini dihukumi sebagai hadits palsu oleh 9,رمحه هللا Imam Ibnul Jauzi رمحه Imam asy-syaukani 10,هللا dan Syaikh al-albani رمحه هللا dalam kitab Silsilatul Ahaditsidh Dha'ifah wal Maudhu'ah (1/206, no. 90). Hadits ini juga diriwayatkan dari jalur lain dari Abu Umamah هللا عنه,رضي dikeluarkan oleh Imam ad- Dailami dalam kitab Musnadul Firdaus (2/281). Riwayat ini juga palsu, karena dalam sanadnya ada rawi yang bernama Ahmad bin 'Abdillah al- Jaubari, dia seorang pendusta yang terkenal. 11 8 Kitab Suatatu Hamzah as-sahmi (hlm. 111, no. 74). 9 Dalam kitab al-maudhu'at (3/48). 10 Dalam kitab al-fawa-idul Majmu'ah (hlm. 192). 11 Lihat kitab Silsilatul Ahadiitsidh Dha'ifah wal Maudhu'ah (1/208).

Hadits yang semakna juga diriwayatkan dari صلى هللا عليه وسلم bahwa Rasulullah,رضي هللا عنه Abu Hurairah bersabda, "Barangsiapa ingin merasakan manisnya iman maka hendaknya dia memakai (pakaian dari) wol." رمحه هللا Hadits ini dikeluarkan oleh Imam Ibnu dalam kitab al-kamil (3/252), dan dihukumi oleh Imam Ibnul Jauzi dan Imam asy-syaukani sebagai hadits yang palsu, karena dalam sanadnya ada rawi yang bernama Sulaiman bin Arqam. Para Ulama ahli hadits meninggalkan riwayat haditsnya (karena kelemahannya yang fatal). 12 Imam asy-syaukani رمحه هللا berkata, "Hadits ini palsu serta memiliki beberapa jalur periwayatan dan lafazh (yang berbeda-beda), (tapi semuanya) tidak shahih." 13 12 Lihat kitab al-maudhu'at (3/48). 13 Kitab al-fawa-idul Majmu'ah (hlm. 192).

Juga dari jalur lain dari Abu Hurairah dikeluarkan oleh Imam Ibnul Jauzi,رمحه هللا 14 dan jalur inipun dihukumi palsu oleh Imam Ibnul Jauzi, karena dalam sanadnya ada rawi yang bernama Ahmad bin 'Abdillah al-jaubari, dia seorang pendusta dan pemalsu hadits. KESIMPULAN Kesimpulannya, hadits ini adalah hadits palsu dari semua jalur periwayatannya dengan semua lafazhnya yang berbeda-beda. Oleh karena itu, hadits ini tidak boleh dijadikan sandaran untuk menetapkan keutamaan memakai pakaian dari wol, sebagaimana yang diyakini oleh sebagian ahli Tasawuf. Bahkan memakai pakaian dengan ciri tertentu dan meyakini ada keutamaannya tanpa ada landasan dari al-qur-an dan hadits yang shahih 14 Dalam kitab al-maudhu'at (3/49).

dari Rasulullah هللا عليه وسلم,صلى maka ini bisa termasuk perbuatan bld'ah dalam agama Islam. Bahkan, pakaian seperti itu sangat dikhawatirkan termasuk dalam ancaman yang,صلى هللا عليه وسلم disebutkan dalam hadits Rasulullah yang artinya, "Barangsiapa memakai pakaian (untuk) dikenal (karena berbeda dengan yang lain) maka Allah akan memakaikan padanya pakaian kehinaan kemudian dibakar dengan api Neraka". 15 Yang dimaksud 'pakaian untuk dikenal' dalam hadits ini mencakup pakaian indah atau mewah yang dipakai dengan tujuan untuk menarik perhatian dan membanggakan diri atau pakaian buruk atau rendah yang dipakai dengan tujuan untuk membuat orang menilainya memiliki sifat zuhud dan tidak cinta dunia.[] 16 15 HR Abu Dawud (2/441) dan Ibnu Majah (2/1192), dinyatakan hasan oleh Syaikh al-albani. 16 Lihat kitab Jilbabul Mar-atil Muslimah (hlm. 214-215).