STUDI KUATLENTURBALOKKOMPOSIT PROFIL C GANDA MENGGUNAKANBETON RINGAN

dokumen-dokumen yang mirip
8. Sahabat-sahabat saya dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satupersatu yang telah membantu dalam menyelesaikan dan menyusun Tugas Akhir ini.

STUDI KUAT LENTUR BALOK PROFIL C GANDA DENGAN PERANGKAI TULANGAN DIAGONAL. Oleh : JONATHAN ALFARADO NPM :

KOLOM PENDEK KANAL C GANDA BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN EKSENTRIK

STUDI KUAT LENTUR BALOK PROFIL C GANDA DENGAN VARIASI JARAK SAMBUNGAN LAS

KOLOM KANAL C GANDA BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN KONSENTRIK

STUDI KEKUATAN KOLOM BAJA PROFIL C GABUNGAN DENGAN PELAT PENGAKU TRANSVERSAL

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

PENGUJIAN KUAT LENTUR PANEL PELAT BETON RINGAN PRACETAK BERONGGA DENGAN PENAMBAHAN SILICA FUME

PERBANDINGAN KEKUATAN KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN PENAMBAHAN VARIASI UKURAN PROFIL BAJA SIKU YANG DIKENAI BEBAN KONSENTRIK

PENGUJIAN KUAT LENTUR TERHADAP PELAT BETON PRACETAK BERONGGA

KOLOM LANGSING KANAL C GANDA BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN EKSENTRIK

KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN PENAMBAHAN PROFIL BAJA SIKU DIKENAI BEBAN KONSENTRIK

STUDI PERILAKU MEKANIK KEKUATAN BETON RINGAN TERHADAP KUAT LENTUR BALOK

STUDI KUAT LENTUR BALOK DENGAN PENAMBAHAN GLENIUM ACE 8590

PENGUJIAN KUAT LENTUR PANEL PELAT BETON RINGAN PRACETAK BERONGGA DENGAN PENAMBAHAN FLY ASH

STUDI KEKUATAN RANGKA ATAP MONOFRAME MENGGUNAKAN PROFIL C GANDA DENGAN SAMBUNGAN LAS

STUDI KEKUATAN KOLOM PROFIL C DENGAN COR BETON PENGISI DAN PERKUATAN TRANSVERSAL

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA YOGYAKARTA

STUDI KEKUATAN RANGKA ATAP TRUSS MENGGUNAKAN PIPA BAJA DENGAN SAMBUNGAN LAS DENGAN PELAT SAMBUNG

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

STUDI KUAT TEKAN KOLOM BAJA PROFIL C DENGAN PERKUATAN TULANGAN TRANSVERSAL DAN COVER PLATE

BALOK BETON DENGAN TULANGAN TARIK BAJA SIKU

PENGARUH PENGGUNAAN PASIR KUARSA SEBAGAI SUBSTITUSI SEMEN PADA SIFAT MEKANIK BETON RINGAN

STUDI KUAT TEKAN KOLOM BAJA PROFIL C GABUNGAN DENGAN VARIASI JARAK SAMBUNGAN LAS

PERBAIKAN KOLOM LANGSING BETON BERTULANG MENGGUNAKAN FIBER GLASS JACKET DENGAN VARIASI TINGKAT KERUSAKAN

KUAT LENTUR PROFIL LIPPED CHANNEL BERPENGAKU DENGAN PENGISI BETON RINGAN BERAGREGAT KASAR AUTOCLAVED AERATED CONCRETE HEBEL

BAB I PENDAHULUAN. Istimewa Yogyakarta pada khususnya semakin meningkat. Populasi penduduk

STUDI PENGARUH FAKTOR AIR SEMEN TERHADAP KUAT TEKAN, KUAT TARIK BELAH DAN KUAT LENTUR BETON RINGAN DENGAN SERAT KAWAT

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

PENGARUH PENGGUNAAN ZEOLIT SEBAGAI PENGGANTI SEMEN TERHADAP SIFAT MEKANIS BETON RINGAN DENGAN AGREGAT KASAR PECAHAN BATA CITICON

PERKUATAN KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN FIBER GLASS JACKET PADA KONDISI KERUNTUHAN TARIK. Oleh: LISA CAROLINE NPM.

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN. Pembahasan hasil penelitian ini secara umum dibagi menjadi lima bagian yaitu

PENGARUH SUBSTITUSI SEBAGIAN AGREGAT HALUS DENGAN SERBUK KACA DAN BAHAN TAMBAH SILICA FUME SERTA VISCOCRETE-10 TERHADAP SIFAT MEKANIK BETON

PERILAKU LENTUR BALOK BETON BERTULANG DENGAN PENAMBAHAN SERAT POLYPROPYLENE (FIBER PLASTIC BENESER) Oleh : RIKAR PALEDUNG NPM :

KOLOM PROFIL LIPPED CHANNEL BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN KONSENTRIK

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

PERILAKU BALOK BETON BERTULANG DENGAN PERKUATAN PELAT BAJA DALAM MEMIKUL LENTUR (Penelitian) NOMI NOVITA SITEPU

BAB VI PENUTUP. beragregat kasar bata ringan sebesar 1635,017 kg/m 3 memenuhi syarat sebagai

PENGARUH PENGGUNAAN SILICA FUME PADA BETON RINGAN DENGAN AGREGAT KASAR GERABAH

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG PASCA SARJANA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG. Oleh : BAYU ARDHI PRIHANTORO NPM :

PERANCANGAN PELAT DASAR KOLOM PADA RANGKA BAJA DENGAN BRESING KONSENTRIK KHUSUS

2- ELEMEN STRUKTUR KOMPOSIT

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA MAHASIWA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. Oleh : CAN JULIANTO NPM. :

PENGARUH PENAMBAHAN GLENIUM ACE 8590 TERHADAP SIFAT MEKANIK BETON RINGAN DENGAN AGREGAT KASAR BATU APUNG

PENGARUH SERAT BENDRAT TERHADAP KUAT TEKAN, KUAT TARIK BELAH, DAN KUAT LENTUR BETON RINGAN

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS STUDENT PARK APARTMENT SETURAN YOGYAKARTA

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. gabungan dengan variasi jarak sambungan las sebesar 3h, 4h, dan 5h yang

BAB I PENDAHULUAN. ekonomis, lebih tahan akan cuaca, lebih tahan korosi dan lebih murah. karena gaya inersia yang terjadi menjadi lebih kecil.

PERBAIKAN KOLOM PENDEK BETON BERTULANG MENGGUNAKAN FIBER GLASS JACKET DENGAN VARIASI TINGKAT KERUSAKAN

PENGARUH SUHU PEMBAKARAN TERHADAP KUAT TEKAN DAN POROSITAS BETON MUTU TINGGI BERBASIS GLENIUM ACE 8590, FLY ASH DAN FILLER PASIR KUARSA

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. dituliskan beberapa kesimpulan dari penelitian kuat lentur balok komposit profil C

TUGAS AKHIR PENELITIAN KAPASITAS MOMEN LENTUR DAN LEKATAN GESEK DARI PELAT BETON DENGAN SISTEM FLOORDECK

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL BAHTERA SURABAYA JAWA TIMUR. Laporan Tugas Akhir

PENGGUNAAN BATU BAUKSIT SEBAGAI AGREGAT KASAR BETON

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA 5 LANTAI DI WILAYAH GEMPA 3

PERANCANGAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SUSUN DI SURAKARTA

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

PERANCANGAN ULANG STRUKTUR GEDUNG BANK MODERN SOLO

PENGARUH KOMPOSISI GLENIUM ACE 8590 DENGAN FLY ASH DAN FILLER PASIR KUARSA TERHADAP SIFAT MEKANIK BETON MUTU TINGGI

PERANCANGAN STRUKTUR KUBAH GEODESIK BAJA SEBAGAI HUNIAN SEMI PERMANEN KORBAN BENCANA ALAM. Oleh : CHRISTIANTO CHANDRA KUSUMA NPM :

3.2 Kapasitas lentar penampang persegi beton bertulang tunggal...8

KUAT LENTUR BALOK PROFIL LIPPED CHANNEL GANDA BERPENGAKU DENGAN PENGISI BETON RINGAN

PENGARUH SERBUK CANGKANG TELUR SUBSTITUSI SEMEN TERHADAP KARAKTERISTIK BETON

PENGARUH PENGGUNAAN SILICA FUME, FLY ASH DAN SUPERPLASTICIZER PADA BETON MUTU TINGGI MEMADAT MANDIRI

PENGARUH SIKA CARBODUR PADA KUAT GESER BALOK BETON TANPA TULANGAN GESER

BAB I PENDAHULUAN. bahan terpenting dalam pembuatan struktur bangunan modern, khususnya dalam

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KULIAH UMUM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

PERILAKU RUNTUH BALOK DENGAN TULANGAN TUNGGAL BAMBU TALI TUGAS AKHIR

STUDI PENGARUH VOLUME FRAKSI SERAT KAWAT TERHADAP KUAT TEKAN, KUAT TARIK BELAH, DAN KUAT LENTUR BETON RINGAN

PERANCANGAN STRUKTUR HOTEL DI JALAN LINGKAR UTARA YOGYAKARTA

PERANCANGAN JEMBATAN WOTGALEH BANTUL YOGYAKARTA. Laporan Tugas Akhir. Atma Jaya Yogyakarta. Oleh : HENDRIK TH N N F RODRIQUEZ NPM :

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG CONDOTEL MATARAM CITY YOGYAKARTA. Oleh : KEVIN IMMANUEL KUSUMA NPM. :

STUDI PERILAKU MEKANIK BETON RINGAN TERHADAP KUAT GESER BALOK

TESIS STUDI PERILAKU KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN KEKANGAN CARBON FIBER REINFORCED POLYMER (CFRP) YANG DIKENAI BEBAN KONSENTRIK

KOLOM KANAL C GANDA BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN EKSENTRIK (170S)

STUDI EKSPERIMENTAL KUAT LENTUR PADA BALOK BETON BERTULANG DENGAN PERKUATAN BAJA RINGAN PROFIL U DI DAERAH TARIK ANDREANUS MOOY TAMBUNAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. 3h, 4h, dan 5h masing-masing sebesar 8507,2383 kg f ; 7798,2002 kg f ; dan

PERKUATAN BALOK BETON BERTULANG DENGAN FIBER GLASS JACKET PADA KONDISI LENTUR

PERANCANGAN GEDUNG APARTEMEN DI JALAN LAKSAMANA ADISUCIPTO YOGYAKARTA

PERANCANGAN RUMAH SUSUN SEDERHANA SEWA (RUSUNAWA) DI JEPARA

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

DAFTAR ISI HALAMANJUDUL HALAMAN PENGESAHAN KATAPENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR NOTASI FAKTOR KONVERSI

DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN PERNYATAAN KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR LAMBANG, NOTASI, DAN SINGKATAN

3.4.2 Pemeriksaan Berat Jenis dan Penyerapan Air Agregat Halus Error! Bookmark not defined Kadar Lumpur dalam Agregat... Error!

PENGARUH PENGGUNAAN SERBUK KACA SEBAGAI SUBSTITUSI AGREGAT HALUS DENGAN BAHAN TAMBAH SUPERPLASTISIZER TERHADAP SIFAT MEKANIK BETON

PERANCANGAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SUSUN DI YOGYAKARTA

STUDI EKSPERIMENTAL PENGGUNAAN PORTLAND COMPOSITE CEMENT TERHADAP KUAT LENTUR BETON DENGAN f c = 40 MPa PADA BENDA UJI BALOK 600 X 150 X 150 mm 3

BAB III LANDASAN TEORI

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS GADJAH MADA YOGYAKARTA

PENGARUH KOMPOSISI BETON NON-PASIR DENGAN SUBSTITUSI FLY ASH DAN SUPERPLASTICIZER TERHADAP KUAT LENTUR DAN TARIK BELAH

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KUSUMA MULIA TOWER SOLO MENGGUNAKAN RANGKA BAJA

SUB JURUSAN STRUKTUR DEPARTEMEN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

PERANCANGAN ULANG STRUKTUR ATAS GEDUNG PERKULIAHAN FMIPA UNIVERSITAS GADJAH MADA

ANALISIS KAPASITAS BEBAN AKSIAL KOLOM BERTULANGAN KAYU LONTAR YANG DIKENAI BEBAN EKSENTRIK. Laporan Tugas Akhir. Universitas Atma Jaya Yogyakarta

PENGARUH UKURAN BUTIR MAKSIMUM AGREGAT PADA BETON HIGH VOLUME FLY ASH (HVFA)

PERBANDINGAN KAPASITAS BALOK BETON BERTULANG ANTARA YANG MENGGUNAKAN SEMEN PORTLAND POZZOLAN DENGAN SEMEN PORTLAND TIPE I TUGAS AKHIR.

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

LANDASAN TEORI. Katungau Kalimantan Barat, seorang perencana merasa yakin bahwa dengan

Transkripsi:

STUDI KUATLENTURBALOKKOMPOSIT PROFIL C GANDA MENGGUNAKANBETON RINGAN Laporan Tugas Akhir Sebagaisalahsatusyarat untuk memperoleh gelar Sarjana dari Universitas Atma JayaYogyakarta Oleh: Ibnu Rahman NPM: 10 0213630

ii

KATA HANTAR Puji dan syukur kepadatuhan Yang Maha Esa atas segala kuasa, bimbingan, rahmat, dan perlindungan-nya yang selalu menyertai sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini sebagai syarat menyelesaikan pendidikan tinggi Program Strata-1 di Fakultas Teknik Program Studi Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Penulis berharap tugas akhir ini dapat menambah dan memperdalam wawasan serta ilmu pengetahuan dalam bidang teknik sipil baik oleh penulis maupun pihak lain. Dalam menyusun tugas akhir ini penulis telah mendapat banyak bimbingan, bantuan, doa dan dorongan material maupunmoral dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Prof. Ir. YoyongArfiadi, M.Eng, Ph.D, selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 2. J. Januar Sudjati, S. T., M. T., selaku Ketua Program Studi Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 3. Ir. Haryanto Yoso Wigroho, M. T., selaku Dosen Pembimbing yang telah meluangkan banyak waktu dan sabar untuk memberikan pengarahan, petunjuk dan bimbingan kepada penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini. 4. Seluruh Dosen Fakultas Teknik Program Studi Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang telah bersedia mendidik, mengajar, dan memberikan ilmunya kepada penulis. 5. Dinar Gumilang Jati S.T., M.Eng, selaku kepala Labaratorium Struktur dan Bahan Bangunan yang telah memberikan ijin penggunaan laboratorium serta alat-alat yang dibutuhkan penulis guna menyelesaikan tugas akhir ini. 6. Fx. Sukaryantara, selaku Staff Laboratorium Struktur dan Bahan Bangunan yang telah membantu dan memberikan petunjuk dalam pelaksanaan tugas akhir ini. v

7. Ibunda Parsini, bapak, papa, mama, rudi, ade, tito, dan seluruh keluarga terkasih yang telah memberikan doa, dukungan, motivasi dan semangat yang sangat luar biasa selama ini. 8. Rekan-rekan seperjuanganku di Prodi TeknikSipil UAJY, Aristya, Yakob, Hermanto, Dodot, Frima, Ipang, Prass, Boni, Andre, Chyntia, Dicky, Brian, Paul, Aldo, Bagas, Tius dan sahabat Asisten Prodi Teknik Sipil. Terima kasih atas semua bantuan dan dukungannya selama ini, khususnya dalam penyelesaian tugas akhir ini. 9. Seluruh teman-teman di Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Terima kasih atas kebersamaannya. 10. Sahabat-sahabat saya Isna, Epan, Ganda, Janu dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu-persatu yang telah membantu dalam menyelesaikan dan menyusun Tugas Akhir ini. Penulis menyadari penyusunantugas akhir ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis mengharapkan masukan berupa kritik dan saran yang membangun. Yogyakarta, 28 Mei 2015 Penulis Ibnu Rahman NPM: 10 02 13630 vi

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... KATA HANTAR... DAFTAR ISI... DAFAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... ARTI LAMBANG DAN SINGKATAN... INTISARI... i ii iv vi ix x xi xii xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang... 1 1.2. Rumusan Masalah... 3 1.3. Batasan Masalah... 4 1.4. Keaslian Tugas Akhir... 4 1.5. Tujuan Tugas Akhir... 4 1.6. Manfaat Tugas Akhir... 5 1.7. Lokasi Pelaksanaan Tugas Akhir... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 5 BAB III LANDASAN TEORI... 10 3.1. Baja... 10 3.2. Balok Komposit... 12 3.2.1. Perencanaan Lentur... 13 3.2.2. Lebar Efektif... 14 3.2.3. Penghubung Geser (shear connector)... 15 3.3. Las... 17 3.4. Beton Ringan... 18 BAB IV PELAKSANAAN PENELITIAN... 20 4.1. Bahan... 20 4.2. Alat Penelitian... 21 4.3. Persiapan... 26 4.4. Pemeriksaan bahan... 26 4.4.1. Pemeriksaan pasir... 26 4.4.2. Pemeriksaan gradasi bata ringan citicon... 27 4.4.3. Pengujian kuat tarik profil kanal C... 27 4.5. Pembuatan Benda Uji... 28 4.5. Pengujian di Laboratorium... 32 4.3.1. Pengujian kuat tekan beton... 32 4.3.2. Pengujian kuat lentur balok komposit dengan alat Pembebanan... 33 vi

4.6. Hambatan Saat Pelaksanaan Penelitian... 35 BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 36 5.1. Hasil Pemeriksaan Bahan Adukan Beton Ringan... 36 5.1.1. Pasir... 36 5.1.2. Citicon... 38 5.2. Hasil Pengujian Beton Ringan... 39 5.2.1. Berat volume beton... 39 5.2.2. Kuat tekan beton... 40 5.3. Hasil Pengujian Kuat Tarik Baja... 42 5.4. Hasil Pengujian Kuat Lentur Balok Komposit Menggunakan Beton Ringan... 42 5.4.1. Pengujian dengan menggunakan beban merata... 43 5.4.2. Pengujian dengan menggunakan beban terpusat... 45 5.4.3. Hubungan antara beban dengan defleksi... 46 5.4.4. Hubungan antara momen dengan defleksi... 47 5.4.5. Kelengkungan... 49 5.5. Perilaku Lentur Balok Komposit Profil C Ganda... 52 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN... 56 6.1. Kesimpulan... 56 6.2. Saran... 58 DAFTAR PUSTAKA... 59 LAMPIRAN... 61 vii

DAFTAR TABEL Tabel 3.1. Ukuran Minimum Las Sudut... 17 Tabel 3.2. Jenis-jenis Beton Ringan Menurut Dobrowolski(1998) dan Neville and Brooks(1987)... 18 Tabel 3.3. Jenis Agregat Ringan yang Dipilih Berdasarkan Tujuan Konstruksi... 19 Tabel 4.1. Spesifikasi Kuat Tarik Baja Profil berdasarkan ASTM 1983... 38 Tabel 4.2. Jarak penghubung geser... 41 Tabel 5.1. Pemeriksaan gradasi pasir... 37 Tabel 5.2. Pemeriksaan gradasi citicon... 38 Tabel 5.3. Berat volume beton... 40 Tabel 5.4. Kuat tekan silinder... 41 Tabel 5.5. Hasil pengujian kuat tarik baja profil C... 42 Tabel 5.6. Nilai perubahan tinggi air dan defleksi... 43 Tabel 5.7. Hasil pengujian menggunakan beban terpusat... 45 Tabel 5.8. Hubungan beban dengan defleksi... 46 Tabel 5.9. Hubungan momen dengan defleksi... 48 Tabel 5.10. Hubungan momen dengan kelengkungan pada balok BK DV... 51 Tabel 5.11. Hubungan momen dengan kelengkungan pada balok BK SV... 51 Tabel 5.12. Kesimpulan hasil pengujian balok komposit... 55 ix

DAFTAR GAMBAR Gambar 3.1. Pengaruh Cold Forming Profil C dan Nilai DPN... 10 Gambar 3.2. Koefisien k Untuk Tekanan Pada Pelat Segi-Empat... 12 Gambar 3.3. Lebar efektif slab beton pada balok komposit... 15 Gambar 4.1. Profil C yang digunakan... 20 Gambar 4.2. Hydroulic Jack... 22 Gambar 4.3. UTM merk Shimadzu... 22 Gambar 4.4. CTM merk ELE... 23 Gambar 4.5. Data Logger Dewetron... 23 Gambar 4.6. Loading Frame... 24 Gambar 4.7. Extensometer... 24 Gambar 4.8. Tumpuan... 25 Gambar 4.9. Bak air... 26 Gambar 4.10. Ukuran benda uji kuat tarik baja profil... 27 Gambar 4.11. Sampel benda uji profil C di laboratorium... 28 Gambar 4.12. Profil C ganda... 29 Gambar 4.13. Profil C ganda dengan penghubung geser... 30 Gambar 4.14. Benda uji siap dilakukan pengecoran... 30 Gambar 4.15. Benda uji setelah dilakukan pengecoran... 31 Gambar 4.16. Benda uji... 32 Gambar 4.17. Pelaksanaan pengujian... 35 Gambar 5.1. Grafik distribusi ukuran butir pasir... 38 Gambar 5.2. Grafik distribusi ukuran butir citicon... 39 Gambar 5.3. Grafik hubungan umur beton dengan kuat tekan... 41 Gambar 5.4. Grafik hubungan antara defleksi dengan ketinggian air... 44 Gambar 5.5. Grafik hubungan beban dengan defleksi... 47 Gambar 5.6. Beban dan momen pada balok... 48 Gambar 5.7. Grafik Hubungan Momen dan Defleksi... 49 Gambar 5.8. Perkiraan garis kelengkungan Bambang Triadmodjo... 50 Gambar 5.9. Grafik hubungan momen dengan kelengkungan... 52 x

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Hasil pemeriksaan kandungan lumpur dalam pasir... 61 Lampiran 2 Hasil pemeriksaan zat organik dalam pasir... 62 Lampiran 3 Hasil pemeriksaan berat jenis dan penyerapan pasir... 63 Lampiran 4 Hasil pemeriksaan Gradasi pasir... 64 Lampiran 5 Hasil pemeriksaan Gradasi citicon... 65 Lampiran 6 Hitungan Mix Design... 66 Lampiran 7 Inersia penampang benda uji... 67 Lampiran 8 Hasil pengujian kuat tarik profil kanal C... 68 Lampiran 9 Hasil pengujian kuat tekan beton... 70 Lampiran 10 Hasil pengujian lentur balok komposit... 71 Lampiran 11 Dokumentasi Penelitian... 86 xi

ARTI LAMBANG DAN SINGKATAN A sc = luas penampang penghubung geser jenis paku b = lebar bahan b Eff = lebar efektif = gaya tekan pada pelat beton untuk kondisi komposit penuh d s = diameter stud E = modulus elastisitas baja E c = modulus elastisitas beton f c = Kuat Rencana Beton f b = tegangan lentur ijin f c =tegangan lentur beton f cr = kuat desak kritis f u = tegangan putus penghubung geser jenis paku f y = tegangan leleh h = tinggi bahan H s = tinggi stud I = momen inersia I s = momen inersia penampang baja I tr = momen inersia penampang balok komposit penuh yang belum retak k = koefisien tekuk L = panjang benda uji M = momen N =jumlah stud yang digunakan n = nilai rasio penampang slab terhadap baja P = beban terpusat Q n = kekuatan nominal salah satu stud t s = tebal plat v = angka poisson W c = berat volum beton ӯ =jarak geris netral penampang dari atas permukaan y s = jarak dari batas bawah baja ke garis netral δ = lendutan π = phi (3,1429) =kelengkungan = jumlah kekuatan penghubung-penghubung geser xii

INTISARI STUDI KUAT LENTUR BALOK KOMPOSIT PROFIL C GANDA MENGGUNAKAN BETON RINGAN Ibnu Rahman 1), Haryanto Yoso Wigroho 2) Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta Penggunaan material baja sebagai elemen structural biasa menggunakan baja profil WF (wide flange) yang berasal dari proses pembentukan panas. Konstruksi baja dipilih karena baja memiliki kemampuan tekan dan tarik yang hamper sama besar. Beton ringan sekarang ini telah marak diperbincangkan lantaran kuat tekan yang dapat disesuaikan dengan fungsi namun memiliki berat volum yang berada di bawah beton normal. Kedua material ini dapat dimanfaatkan secara bersamaan yang dikenal dengan system komposit. System komposit merupakan interaksi antara dua material atau lebih dengan sifat bahan yang berbeda dan membentuk satu kesatuan sehingga menghasilkan sifat gabungan yang lebih baik. Dalam penelitian kali ini penulis ingin menggunakan baja profil C yang dibentuk secara dingin dan biasa digunakan pada konstruksi ringan dengan beton ringan yang akan dibentuk menjadi balok komposit. Balok komposit ini menggunakan profil C ganda menggunakan beton ringan dengan variasi jarak penghubung geser berupa tulangan tekuk. Tugas akhir ini dilaksanakan dengan metode eksperimental dan bertujuan untuk mengetahui beban maksimum yang dapat diterima balok komposit. Pengamatan dilakukan pada balok komposit dengan lebar efektif flange 300 mm dan ketebalan 50 mm. Terdapat dua variasi jarak penghubung geser yang digunakan penulis yaitu jarak penghubung geser yang sama besar di sepanjang bentang balok sebesar 160 mm dan jarak penghubung geser yang berbeda pada daerah tumpuan dan lapangan. Balok komposit diuji dengan menggunakan loading frame dan diberi beban menggunakan hydraulic jack untuk beban terpusat dan bak air untuk beban merata. Pada beban terpusat pembebanan dilakukan hingga benda uji rusak dan pada beban merata pembebanan hanya dilakukan hingga batas ketinggian air mencapai 100 cm. Pengamatan defleksi balok menggunakan dial gauge yang dipasang ditengah bentang balok. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah balok komposit profil C ganda dengan variasi jarak penghubung geser sama besar mampu menahan beban terpusat maksimum sebesar 7185,8228 kg dan untuk jarak penghubung geser yang berbeda pada daerah tumpuan dan lapangan mampu menahan beban terpusat maksimum sebesar 7915,5874 kg. Tegangan lentur yang terjadi pada balok komposit dengan variasi jarak penghubung geser berbeda adalah yang terbesar yaitu 156,5565MPa. Kata Kunci: balok komposit, penghubung geser, beton ringan, beban maksimum, lebar efektif, tegangan lentur. 1 ) Mahasiswa NPM 10 02 13630 2 ) Dosen NPP 06 86 206 xiii