BAB IV HASIL DAN UJI COBA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB IV ANALISA DAN PENGUJIAN ALAT

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV PENERAPAN DAN ANALISA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV PERANCANGAN ALAT

PANDUAN PRAKTIKUM DASAR ARDUINO

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV ANALISA DAN PENGUJIAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA ALAT. perancangan alat. Tujuan pengujian adalah untuk mengetahui kebenaran

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

4.2 Persiapan Perangkat Keras dan Perangkat Lunak

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN ANALISA

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SISTEM

Display LCD. Menggunakan Arduino Uno MinSys

Komunikasi Serial. Menggunakan Arduino Uno MinSys

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. dibuat. Program pengujian disimulasikan di suatu sistem yang sesuai. Pengujian ini dilaksanakan

BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN PEMBAHASAN

PANDUAN PRAKTIKUM DASAR ARDUINO

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

PERCOBAAN 1 SEVEN SEGMEN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 5 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III PERANCANGAN. Microcontroller Arduino Uno. Power Supply. Gambar 3.1 Blok Rangkaian Lampu LED Otomatis

PANDUAN PRAKTIKUM DASAR ARDUINO

BAB IV ANALISA DAN PENGUJIAN

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA. Untuk mengetahui apakah tujuan-tujuan dari pembuatan alat ini telah

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA ALAT

BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN PEMBAHASAN

BAB V. IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PENDAHULUAN. kemudahan dan keefisienan penggunaan suatu alat. Pembuatan mekanik robot yang meniru

BAB IV. PERANCANGAN. Blok diagram menggambarkan cara kerja semua sistem E-dump secara keseluruhan yang terdiri dari beberapa komponen:

Output LED. Menggunakan Arduino Uno MinSys

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SISTEM

Analog to Digital Convertion Menggunakan Arduino Uno Minsys

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN PEMBAHASAN

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

BAB IV ANALISA DAN PENGUJIAN ALAT

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV PENERAPAN DAN ANALISA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV PENGUJIAN ALAT DAN ANALISA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB IV PERANCANGAN ALAT

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA SISTEM

BAB IV ANALISA DAN PENGUJIAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

Light Dependent Resistor LDR Menggunakan Arduino Uno Minsys

BAB II DASAR TEORI. Gambar 1.1 Board NodeMcu

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

RANCANG BANGUN HUMANOID ROBOTIC HAND BERBASIS ARDUINO

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA ALAT

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III PERANCANGAN ALAT DAN PROGRAM

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV HASIL DAN PENGUJIAN. perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software) diharapkan didapat

BAB IV ANALISA DAN HASIL PENGUJIAN ROBOT

Membuat kontrol display seven segment Membuat program Counter baik Up Counter maupun Down Counter dengan media tampilan 7-Segment.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III PROSES PERANCANGAN

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV HASIL PERANCANGAN DAN PENGUJIAN ALAT

BAB III PERANCANGAN ALAT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISA RANGKAIAN

BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISA DATA

MODUL PRAKTIKUM SISTEM SENSOR & AKTUATOR (TKF 3406)

PANDUAN PRAKTIKUM DASAR ARDUINO

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN UJI PROGRAM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III PERANCANGAN. AMR_Voice Smartphone Android. Module Bluetooth untuk komunikasi data. Microcontroller Arduino Uno. Motor Servo untuk Pintu

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 3 METODE PENELITIAN. Sikonek, rumah tinggal Sunggal, dan Perpustakaan Universitas Sumatera Utara.

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT

Transkripsi:

BAB IV HASIL DAN UJI COBA IV.1. Tampilan Hasil Dalam bab ini akan dijelaskan dan ditampilkan bagaimana hasil dari pengujian rancangan alat yang dibuat beserta pembahasan tentang pergerakan dan cara kerja perangkat jari animatronik berbasis mikrokontroler. Adapun hasil dari pengujian yang dilakukan adalah perangkat elektronik yang dibuat atau dirancang dan diprogram dengan menggunakan aplikasi Arduino IDE. IV.2. Pelaksanaan Pengujian Rangkaian Sebelum melakukan pengujian, beberapa hal yang harus diperhatikan dan dipersiapkan adalah sebagai berikut : 1. Perangkat jari animatronik berbasis mikrokontroler dalam keadaan siap diuji, tidak ada trouble pada saat pengujian. 2. Sebelum pengujian perangkat, hubungkan power supply (adaptor) 12VDC 1A pada sumber listrik. 3. Hasil pengujian dianalisa dan dibandngkan dengan perangkat pembanding, seperti menghitung waktu pergerakan menggunakan stopwatch, menghitung jarak jangkau jari menggunakan penggaris dan lain sebagainya. 4. Hasil pengujian dipaparkan dalam bentuk tabel dan grafik, dianalisa dan dijelaskan secara terperinci.

IV.3. Tampilan Hasil Perangkat Berikut adalah tampilan hasil perancangan dan implementasi jari animatronik berbasis mikrokontroler, ditunjukan oleh gambar di bawah ini : A. Tampak Keseluruhan B. Mekanik Jari

C. Sarung Tangan Pengendali (Tampak Atas) D. Sarung Tangan Pengendali (Tampak Bawah) E. Posisi Peletakan Perangkat Elektronik Gambar IV.1. Perangkat Keseluruhan

IV.4. Pengujian Software Untuk mengetahui apakah rangkaian pada perangkat telah bekerja dengan baik, maka dilakukan pengujian dengan memberikan program perintah pada mikrokontroler dengan melakukan penginputan data dari komputer ke dalam mikrokontroler. Sebelum dilakukannya proses download program, hubungkan terlebih dahulu antara komputer melalui kabel USB dengan rangkaian mikrokontroler. Dalam proses instalasi ini menggunakan aplikasi Arduino 1.6.9. Untuk melakukan instalasi ini dapat dilakukan dengan beberapa langkah antara lain : a. Langkah pertama yang dilakukan adalah dengan mengklik icon. Setelah program melakukan load maka akan terlihat bentuk tampilan seperti gambar IV.2 di bawah ini. Gambar IV.2. Tampilan Arduino 1.6.9 b. Selanjutnya yang dilakukan sebelum menginstal program terhadap mikrokontroler adalah melakukan pengaturan (setting) pada perangkat yang diperlukan dan mengetikkan program

sesuai dengan yang dibutuhkan. Pengaturan pertama adalah pemilihan broad arduino yang digunakan pada software sesuai dengan perangkat yaitu Arduino UNO, seperti pada gambar IV.3. Pengaturan kedua adalah pemilihan port USB yang digunakan perangkat, seperti pada gambar IV.3. di bawah ini : Gambar IV.3. Pengaturan dan Pemilihan Board Arduino

Gambar IV.4. Pengaturan Port USB pada Software Arduino 1.6.9 c. Setelah pengaturan selesai, proses berikutnya adalah penulisan listing program. Berikut adalah listing program dari perancangan dan implementasi jari animatronik berbasis mikrokontroler : //***************************************************** // Program Jari Animatronik #include <Servo.h> Servo servo1; // create servo to control a servo Servo servo2; // create servo to control a servo Servo servo3; // create servo to control a servo Servo servo4; // create servo to control a servo

Servo servo5; // create servo to control a servo // twelve servo objects can be created on most boards int pos = 0; // variable to store the servo position int pos1; int pos2; int pos3; int pos4; int pos5; // variable to store the servo position // variable to store the servo position // variable to store the servo position // variable to store the servo position // variable to store the servo position void setup() { servo1.attach(2); object servo2.attach(3); object servo3.attach(4); object servo4.attach(5); object servo5.attach(6); object } // attaches the servo on pin 2 to the servo // attaches the servo on pin 3 to the servo // attaches the servo on pin 4 to the servo // attaches the servo on pin 5 to the servo // attaches the servo on pin 6 to the servo void loop() { // Baca Data Analog Dari Flex Sensor pos1 = analogread(a0); //Jempol pos2 = analogread(a1); //Telunjuk pos3 = analogread(a2); //Tengah pos4 = analogread(a3); //Manis pos5 = analogread(a4); //Kelingking // Tulis Data Pada Servo Sesuai Dengan Nilai Sensor // Map (Data_Sensor, Nilai_Maks, Nilai_Min, Kondisi_Awal_Servo, Kondisi_Akhir_Servo) pos1=map(pos1,760,700,0,179); servo1.write(pos1); pos2=map(pos2,800,720,0,179); servo2.write(pos2); pos3=map(pos3,800,720,0,179); servo3.write(pos3); pos4=map(pos4,820,720,0,179); servo4.write(pos4); pos5=map(pos5,850,700,0,179); servo5.write(pos5); } //***************************************************** d. Proses berikutnya adalah melakukan Verify/Compile program dan Upload program, dengan memilih menu Sketch -> Upload pada software Arduino 1.6.9, seperti pada gambar di bawah berikut ini :

Gambar IV.5. Proses Upload Program Software Arduino 1.6.9 e. Setelah proses upload program selesai terhadap rangkaian mikrokontroler, maka dapat dilihat kinerja dari perangkat berjalan sesuai dengan program yang diperintahkan dengan melakukan pengujian perangkat secara hardware. IV.5. Pengujian Hardware Setelah semua rangkaian yang telah selesai dirancang pada perancangan dan implementasi jari animatronik, kemudian dilakukan penyatuan semua rangkaian yang telah

selesai. Berikut adalah gambar hasil dari perancangan sistem eletronik ditunjukan oleh gambar IV.6 dan IV. 7 di bawah ini : Gambar IV.6. Hardware Mekanik Tangan dan Sarung Tangan Pengendali Gambar IV.7. Keseluruhan Hardware Elektronik IV.6. Uji Coba Perangkat

Setelah semua komponen terpasang dan program selesai disusun, maka langkah berikutnya adalah melakukan pengujian alat. Pengujian ini dilakukan secara bertahap dari rangkaian ke rangkaian berikutnya. IV.6.1. Pengujian Rangkaian Mikrokontroler Arduino Uno Untuk mengetahui apakah rangkaian mikrokontroler Arduino Uno telah bekerja dengan baik, maka dilakukan pengujian. Pengujian bagian ini dilakukan dengan memberikan program pada mikrokontroler Arduino Uno. Program sederhana yang digunakan adalah blink led pada Pin 13 Arduino. Jika setelah upload program dilakukan dan led berkedip setiap 1000 milisekon (1 detik) maka arduino dalam keadaan baik. IV.6.2. Pengujian Rangkaian Regulator Tegangan Pengujian ini dilakukan untuk mengukur tegangan yang dihasilkan dari regulator tegangan. Regulator mengubah tegangan 12VDC dari Adaptor menjadi 5VDC untuk tegangan kerja perangkat keseluruhan. Pengukuran dilakukan menggunakan multimeter atau voltmeter. Berikut adalah hasil dari pengukuran tegangan, ditunjukan pada tabel IV.1 : Tabel IV.1. Hasil Pengujian Regulator Tegangan 5VDC No. Pengujian Hasil Pengukuran (dalam VDC) Error (dalam VDC) 1 5,0 0 2 5,1 0,1 3 5 0 4 4,95 0,05 5 5 0 6 5 0 7 5,1 0,1 8 5 0

9 5 0 10 4,9 0,1 Σ Error 0,35 Rata Rata Error 0,035 Berdasarkan data dari tabel di atas, dapat disimpulkan bahwa error dari tegangan normal dengan tegangan regulator 5VDC memiliki total selisih error sebesar ± 0.35 Volt pada 10 kali pengujian (n) atau rata rata error sebesar 0,035 Volt. Terlihat hasil kedua pengujian hampir sama dengan selisih nilai pengukuran yang kecil. Kesimpulan dari pengujian ini adalah regulator tegangan 5VDC dapat dinyatakan berkerja dengan baik dan sesuai jika dibandingkan dengan tegangan kerja normal yaitu 5VDC. Berdasarkan tabel diatas, dapat digambarkan pada grafik di bawah ini : Gambar IV.8. Grafik Hasil Perbandingan Tegangan Normal dengan Regulator 5VDC IV.6.3. Pengujian Rangkaian Servo Pengujian rangkaian servo dilakukan untuk mengetahui apakah motor servo dapat berkerja menggerakan mekanik jari dengan baik atau tidak. Pengujian ini dilakukan dengan mengakses setiap motor servo. Motor servo diberikan nilai minimum dan maksimun dari nilai

servo setiap 1000 milisekon (1 detik). Berikut adalah gambar code untuk melakukan pengujian servo : Gambar IV.9. Pengujian Motor Servo IV.6.4. Pengujian Rangkaian Sarung Tangan Pengendali Sarung tangan pengendali sebagai media pengiriman data sensor untuk pergerakan jari pengguna terhadap jari animatronik. Pengujian ini dilakukan dengan mencoba mengirimkan data ke mikrokontroler. Berikut adalah gambar pengujian dari flex sensor pada sarung tangan pengendali :

Gambar IV.10. Pengujian Flex Sensor Pada pengujian di atas, terlihat bahwa data flex sensor pada masing masing jari pada sarung tangan diterima dengan baik. Data flex sensor berubah ubah sesuai dengan pergerakan jari. IV.6.5. Pengujian Analisa Perangkat Keseluruhan Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui apakah perancangan dan implementasi jari animatronik bekerja sesuai dengan logika program. Sebelum pengujian dilakukan, pengguna harus menggunakan sarung tangan pengendali, seperti gambar di berikut ini :

Gambar IV.11. Pemakaian Sarung Tangan Pengendali Sebelum pengguna menggerakan jari, keadaan jari animatronik dalam keadaan normal. Berikut adalah gambar dari kondisi awal jari animatronik : Gambar IV.12. Kondisi Awal Jari Animatronik Tanpa Gerakan

Pengujian berikutnya adalah menggerakan jari. Jari animatronik akan mengikuti pergerakan sesuai keinginan pengguna. Berikut adalah gambar hasil pengujian bahwa jari animatronik mengikuti gerakan pengguna.

Gambar IV.13. Beberapa Gerakan dan Kondisi Jari Animatronik IV.7. Kelebihan dan Kekurangan Pada perancangan dan implementasi jari animatronik ini masih kurang sempurna. Perakitan dan pembuatan perangkat ini masih memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan, diantaranya: a. Kelebihan Adapun beberapa kelebihan yang dimiliki perancangan dan implementasi jari animatronik ini, antara lain : 1. Dengan adanya perangkat ini, maka kita dapat mengendalikan gerakan mekanik jari sesuai dengan gerakan jari pengguna.

2. Perangkat mudah digunakan dikendalikan, cukup menggunakan sarung tangan pengendali dan menggerakan jari sesuai keinginan. 3. Kecepatan respon jari pengguna dengan perangkat mekanik jari animatronik sangat baik. 4. Sensor yang digunakan adalah flex sensor yang cukup fleksibel dan motor servo untuk pergerakan jari animatronik. 5. Perangkat jari animatronik bekerja menggunakan power supply 12 VDC 1A dan regulator tegangan 5VDC. b. Kekurangan Adapun beberapa kekurangan yang dimiliki perangkat jari animatronik, antara lain: 1. Perancangan mekanik jari menggunakan satu buah servo pada masing masing jari, sehingga pergerakan mekanik jari kurang fleksibel. 2. Sarung tangan pengendali dirancang hanya bisa digunakan pada telapak tangan orang dewasa. 3. Komunikasi sarung tangan masih menggunakan kabel sebagai sarana pengiriman data. 4. Pergerakan hanya sebatas jari dan telapak tangan, tidak adanya pergerakan memutar tangan ataupun gerakan siku. 5. Mekanik tangan belum bisa menahan beban terlalu berat. 6. Sumber daya yang dibutuhkan untuk mengendalikan banyak servo cukup besar.