PENGARUH ARUS KAS OPERASI, PERPUTARAN PIUTANG, PENGUMPULAN PIUTANG DAN PERPUTARAN PERSEDIAAN TERHADAP LIKUIDITAS

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : FIKA MAYASARI

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN SOLVABILITAS TERHADAP LAMANYA WAKTU PENYELESAIAN AUDIT (AUDIT DELAY)

PENGARUH CURRENT RATIO (CR), DEBT TO EQUITY RATIO (DER), DAN TOTAL ASSET TURNOVER (TATO) TERHADAP KINERJA KEUANGAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajad Sarjana S-1. Oleh : INDRI KURNIAWATI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : NISA ASMARINA PROGRAM STUDI AKUNTANSI S1

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : SITI MARWAH ( )

PENGARUH PROFITABILITAS, KESEMPATAN INVESTASI DAN PERUBAHAN NET OPERATING CASH FLOW TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : MUHAMMAD AGUNG KAHVI ( )

PENGARUH INVESTMENT OPPORTUNITY SET,

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, KEBIJAKAN HUTANG, DAN FREE CASH FLOW, TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTEGRITAS LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

PENGARUH FREE CASH FLOW, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, KEBIJAKAN DIVIDEN, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG

PENGARUH KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KOMITE AUDIT, DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

PENGARUH PROFITABILITY

PENGARUH CAR, NPL, NPM, ROA, BOPO, LDR TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Disusun oleh : FITRIANA NIM

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Prediksi Peringkat Obligasi Ditinjau Dari Faktor Akuntansi Dan Non Akuntansi

PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTALDAN INDIKATOR EKONOMI MAKRO TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagaian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: IKA NUR AZIZ SODIKIN

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN SKRIPSI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, LEVERAGE, KEBIJAKAN DEVIDEN, UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

HALAMAN PERSETUJUAN. Oleh : SETIYAWAN SKRIPSI. Disusun oleh : SETIYAWAN Diperiksa dan disetujui oleh : Pembimbing I

PENGARUH SIZE, BUSINESS RISK, GROWTH, ASSET STRUCTURE, DAN PROFITABILITY TERHADAP CAPITAL STRUCTURE

ANALISIS RESPON PASAR TERHADAP PENGUMUMAN SAHAM BONUS PADA BURSA EFEK INDONESIA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN (Bukti Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia)

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : ANDAYANI DWI AMBAR SULISTIYANINGSIH

PENGARUH KINERJA LINGKUNGAN DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN

LAPORAN AKHIR. Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat Menyelesaikan pendidikan Diploma III. Pada Jurusan Akuntansi.

PENGARUH RETURN ON INVESTMENT, FREE CASH FLOW,

PENGARUH RASIO PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: PAMUNGKAS SETYO ADI WIDAGDO

PENGARUH KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KESETIAAN MEREK PADA PENGGUNA KARTU SELULAR IM3 (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Purwokerto)

SKRIPSI. Ditujukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : EDI PRAYUGO

LAPORAN AKHIR. Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan pendidikan Diploma III pada Jurusan Akuntansi OLEH :

HALUL. Diajukan Oleh: SRI MULYATI NIM

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana-S1. Oleh: APRILIYANI PUTRI SAWIJI

PENGARUH NON PERFORMING FINANCING

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

PENGARUH LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)

PROGRAM STUDI STRATA 1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN LAPTOP ACER (Studi pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Purwokerto)

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, UMUR PERUSAHAAN DAN LEVERAGE

Disusun oleh : RISKA FAJAR SUNDARI B

PENGARUH RETURN ON SALE, EARNING PER SHARE, ECONOMIC VALUE ADDED,

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata satu (SI) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENGARUH FAKTOR INTERNAL BANK TERHADAP JUMLAH KREDIT PADA BANK KONVENSIONAL YANG GO PUBLIC DI INDONESIA

ANALISIS PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN. (Studi Pada Perusahaan Real Estate dan Property Yang Terdaftar

PENGARUH ALIRAN KAS BEBAS DAN KEPUTUSAN PENDANAAN TERHADAP NILAI PEMEGANG SAHAM DENGAN SET KESEMPATAN INVESTASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI

PENGARUH RASIO LEVERAGE DAN AKTIVITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

(Studi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia yang terdaftar di BEI periode ) SKRIPSI RIYAN ANDRIYANI

Penggunaan Komponen Arus Kas dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN KONSUMEN DALAM MELAKUKAN PEMBELIAN MELALUI ONLINE SHOP

SKRIPSI OLEH PROGRAM STUDI AKUNTANSI DAPERTEMEN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013 PASKA MARIA NAIBAHO

Laporan Akhir ini Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi / Program Studi Akuntansi OLEH

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH TINGKAT PERTUMBUHAN PENJUALAN, PERPUTARAN PIUTANG, DAN MODAL KERJA TERHADAP LIKUIDITAS PERUSAHAAN

PENGARUH VARIABEL KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP UNDERPRICING PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN IPO

SKRIPSI PENGARUH TINGKAT PERTUMBUHAN PENJUALAN, TINGKAT PERPUTARAN PIUTANG, DEBT TO ASSET RATIO

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : DEWI YUNIATI

ANALISIS PENYALURAN KREDIT PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM DI WILAYAH KABUPATEN BANYUMAS SKRIPSI

PENGARUH TINGKAT PERPUTARAN PERSEDIAAN, PERTUMBUHAN PENJUALAN, PERPUTARAN KAS DAN PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP PROFITABILITAS

Oleh: RUNTUNG NIM

ABSTRAK. Keywords: ROI cash turnover, inventory turnover and working capital turnover. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESISA (BEI)

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: FITRI NOFIAWATI

ANALISIS HERDING TERHADAP KEPUTUSAN STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK, PENGETAHUAN PAJAK, PELAYANAN FISKUS, DAN SANKS

PENGARUH LEVERAGE, UKURAN PERUSAHAAN DAN PRAKTEK CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA INDEKS LQ-45

ANALISIS LIKUIDITAS DAN SOLVABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN TRANSPORTASI DI BEI TAHUN

PENGARUH BOOK TAX DIFFERENCES TERHADAP PERTUMBUHAAN LABA (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun )

PENGARUH PERPUTARAN KAS DAN PERPUTARAN TOTAL ASET TERHADAP RETURN ON INVESTMENT PADA PERUSAHAAN PERDAGANGAN ECERAN DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), RETURN ON ASSET (ROA), NET PROFIT MARGIN (NPM), LOAN TO DEPOSIT RATIO (LDR),

ANALISIS PEMBIAYAAN PERBANKAN SYARIAH TERHADAP TINGKAT MARGIN RATA-RATA PEMBIAYAAN SEKTOR EKONOMI

LAPORAN AKHIR. Laporan Akhir ini Disusun Sebagai Salah Satu Syarat. Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi.

Indonesia Periode )

ANALISIS PENGARUH INFLASI, SUKU BUNGA, NILAI TUKAR RUPIAH DAN LABA AKUNTANSI TERHADAP JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII)

PENGARUH KEWAJIBAN MORAL, KUALITAS PELAYANAN, DAN SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI

ANALISIS PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO, RETURN ON INVESTMENT,

SKRIPSI. Ditujukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: DANY PRASETYO

SKRIPSI. Diajukan Untuk memenuhi sebagian syarat mencapai Derajat Sajana S-1. Oleh : Rizky Fawzi Dwi Aryanto

SKRIPSI OLEH TANTI DINITA

ANALISIS PENGARUH KESEMPATAN INVESTASI, PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN

PENGARUH PROFITABILITAS DAN KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN TUNAI DENGAN LIKUIDITAS SEBAGAI VARIABEL PENGUAT

PENGARUH PERPUTARAN PERSEDIAAN, PERPUTARAN PIUTANG, DAN PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN ANTARA BANK SYARIAH DAN BANK KONVENSIONAL

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI UNDERPRICING SAHAM PADA PERUSAHAAN NON-KEUANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN PERIODE

Diajukan Oleh : AANG JOKO SANTOSO NIM

SKRIPSI OLEH : FAISAL ARSYAD

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana Setara S-1. Oleh : TUNJUNG WIJAYANTO

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi IRHAMSYAH TAUFIKUL ANWAR

ANALISIS PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, LIKUIDITAS, DAN TINGKAT PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS

Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat Menyelesaikan pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi Program Studi Akuntansi OLEH

ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP BELANJA MODAL KABUPATEN/KOTA DI JAWA TENGAH PERIODE

PENGARUH INFORMASI LABA DAN ARUS KAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN LQ-45 YANG TERDAFTAR DI BEI

PENGARUH KOMISARIS INDEPENDEN, KONSENTRASI KEPEMILIKAN, KOMITE AUDIT, DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN MODAL INTELEKTUAL

LAPORAN AKHIR. Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat Menyelesaikan pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi

PENGARUH KEPEMIMPINAN, KOMITMEN ORGANISASIONAL DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PDAM TIRTA WIJAYA CILACAP

Transkripsi:

PENGARUH ARUS KAS OPERASI, PERPUTARAN PIUTANG, PENGUMPULAN PIUTANG DAN PERPUTARAN PERSEDIAAN TERHADAP LIKUIDITAS (Studi Pada Perusahaan Food and Baverage yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011) SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1 Oleh : ARI WARYATI 0902030030 AKUNTANSI SI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2013

PERSEMBAHAN Skripsi ini saya persembahkan untuk ke dua orang tua saya, ayah (Muharto Riswo) dan ibu (Muryati) tercinta serta adik-adikku (Jefri Setiaji dan Febri Setiawan) yang tercinta. Kakek (Rusmadi Rukun, alm) dan nenek (Ralem) dan semua keluarga, Ku sayang kalian semua. Terima kasih atas semua doa dan dukungannya.

MOTTO Bila Anda berpikir Anda bisa, maka Anda benar. Bila Anda berpikir Anda tidak bisa, maka Anda pun benar. Karena itu ketika seseorang berpikir tidak bisa, maka sesungguhnya dia telah membuang kesempatan untuk menjadi bisa (Henry Ford) Hanya orang takut yang bisa berani, karena keberanian adalah melakukan sesuatu yang ditakutinya. Maka, bila merasa takut, kita akan mempunyai kesempatan untuk bersikap berani (Mario teguh) Sesungguhnya Allah tidak mengubah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka mengubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri. Dan apabila Allah menghendaki keburukan terhadap sesuatu kaum, maka tak ada yang dapat menolaknya; dan sekali-kali tak ada pelindung bagi mereka selain Dia (Q.S. Ar ra d: 11)

UCAPAN TERIMA KASIH Alhamdulillahirobbil alamiin segala puji dan syukur kami panjatkan kehadirat allah swt atas berkat, rakhmat, dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul PENGARUH ARUS KAS OPERASI, PERPUTARAN PIUTANG, PENGUMPULAN PIUTANG DAN PERPUTARAN PERSEDIAAN TERHADAP LIKUIDITAS. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang setulus-tulusnya. Ucapan terima kasih juga penulis sampaikan kepada yang terhormat bapak Iwan Fakhrudin, SE., M.Si, selaku penguji yang telah memberikan sumbangan pemikiran dan saran untuk kesempurnaan skripsi ini. Selain kepada para beliau tersebut, penulis juga ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang setulustulusnya kepada yang terhormat; 1. Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto, Bapak Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, SH., M.H. 2. Dekan Fakultas Ekonomi Universitas muhammadiyah Purwokerto, Bapak Iwan Fakhrudin, SE., M.Si. 3. Kepala Program Studi Akuntansi S1 Universitas Muhammadiyah Purwokerto, Bapak Hadi Pramono, SE., M.Si. 4. Ibu Erny Rachmawati, SE., M.M. selaku pembimbing I terima kasih atas bimbingan, motivasi dan arahannya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

5. Ibu Rina Mudjiyanti, SE., M.Si. selaku pembimbing II terima kasih atas bimbingan, motivasi dan arahannya dalam penyelesaian skripsi ini. 6. Bapak Iwan Fakhrudin, SE., M.Si. selaku pembimbing III (outsider), terima kasih atas segala kritikan dan saran yang membangun agar skripsi ini lebih bermanfaat. 7. Pembimbing Akademik, Ibu Erny Rachmawati, SE., M.M. terima kasih atas bimbingan dan arahan dalam pengisian KRS. 8. Ayah dan ibu, terima kasih atas motivasi, do a dan semangatnya. Kalian adalah malaikat ku di bumi ini. 9. Adik-adik ku dan semua keluarga, terima kasih atas dukungannya. Aku sayang kalian. 10. Untuk teman-teman seperjuangan ku akuntansi angkatan 09, Ully, Ana, Maya, Vita, Yuna, Yanuar, Wahyu, Yuniar, Arif, Adi serta semua temanteman, terima kasih untuk semangat dan kebersamaannya selama ini. Semoga pertemanan kita selalu terjaga. Purwokerto, Maret 2013 Ari Waryati

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... SURAT PERNYATAAN... HALAMAN PERSEMBAHAN... MOTTO... UCAPAN TERIMA KASIH... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... xiv ABSTRAK... xv ABSTRACT... xvi BAB I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang... 1.2. Perumusan Masalah... 1.3. Pembatasan Masalah... 1.4. Tujuan penelitian... 1.5. Manfaat Penelitian... BAB II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Landasan Teori... 2.1.1. Laporan Keuangan...

2.1.2. Analisis Laporan Keuangan... 2.1.3. Likuiditas... 2.1.4. Arus Kas operasi... 2.1.5. Perputaran Piutang... 2.1.6. Pengumpulan Piutang... 2.1.7. Perputaran Persediaan... 2.2. Kerangka Pemikiran... 2.3. Perumusan Hipotesis... BAB III. METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian... 3.2. Objek Penelitian... 3.3. Data Penelitian... 3.3.1. Jenis Data... 3.3.2. Data yang Diperlukan... 3.3.3. Metode Pengumpulan Data... 3.4. Populasi dan Sampel... 3.5. Definisi Operasional... 3.5.1. Variabel Dependen... 3.5.2. Variabel Independen... 3.5.2.1. Arus Kas Operasi... 3.5.2.2. Perputaran Piutang... 3.5.2.3. Pengumpulan Piutang... 3.5.2.4. Perputaran Persediaan... 3.6. Metode Analisis Data... 3.6.1. Statistik Deskriptif... 3.6.2. Pengujian Asumsi Klasik... 3.6.2.1. Uji Normalitas... 3.6.2.2. Uji Autokorelasi... 3.6.2.3. Uji Heterokedastisitas... 3.6.2.4. Uji Multikolinearitas... 3.6.3. Analisis Regresi Linier Berganda...

3.6.4. Uji Determinasi (RR 22 )... 3.6.5. Uji Hipotesis... 3.6.5.1. Pengujian Hipotesis Pertama... 32 3.6.2.2. Pengujian Hipotesis Kedua... 33 3.6.2.3. Pengujian Hipotesis Ketiga... 34 3.6.2.4. Pengujian Hipotesis Keempat... 35 3.6.2.5. Pengujian Hipotesis Kelima... 37 BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Data Penelitian... 4.2. Analisis Hasil Penelitian... 4.2.1. Analisis Statistik Deskriptif... 4.2.2. Uji Asumsi klasik... 4.2.2.1. Uji Normalitas... 4.2.2.2. Uji Autokorelasi... 4.2.2.3. Uji Heterokedastisitas... 4.2.2.4. Uji Multikolinearitas... 4.2.3. Analisis Regresi Berganda... 4.2.4. Uji Determinasi (RR 22 )... 4.2.5. Uji Hipotesis... 4.2.5.1. Pengujian Hipotesis Pertama (Uji F)... 4.2.5.2. Pengujian Hipotesis Kedua... 4.2.5.3. Pengujian hipotesis Ketiga... 4.2.5.4. Pengujian Hipotesis Keempat... 4.2.5.5. Pengujian Hipotesis Kelima... BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan... 5.2. Saran... DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN

DAFTAR TABEL NO JUDUL TABEL HALAMAN 4.1 Sampel Penelitian... 39 4.2 Statistik Deskriptif... 40 4.3 Hasil Uji Normalitas... 43 4.4 Hasil Uji Autokorelasi... 44 4.5 Hasil Uji Heteroskedastisitas... 45 4.6 Hasil Uji Multikolinearitas... 46 4.7 Regresi Linier Berganda... 47 4.8 Hasil Uji Determinasi (RR 2 )... 49 4.9 Hasil Uji F... 50 4.10 Hasil Uji t... 51

DAFTAR GAMBAR No Keterangan Gambar Halaman 2.1 Model Penelitian... 21

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Lampiran 2. Lampiran 3. Lampiran 4. Lampiran 5. Lampiran 6. Lampiran 7. Lampiran 8. Sampel Penelitian Data Penelitian Statistik Deskriptif Uji Normalitas Uji Autokorelasi Uji Heteroskedastisitas Uji Multikoliniearitas Regresi Linier Berganda Lampiran 9. Uji Determinasi (RR 2 ) Lampiran 10. Uji F (Silmutan) Lampiran 11. Uji t (Parsial)

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh arus kas operasi, perputaran piutang, pengumpulan piutang dan perputaran persediaan perusahaan secara parsial maupun simultan terhadap likuiditas pada food and baverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2009-2011. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling serta analisis regresi berganda dengan tingkat signifikansi (α) 5%. Pengujian hipotesis menggunakan uji F untuk menguji pengaruh simultan dan uji t untuk menguji pengaruh parsial. Hasil dari penelitian ini menunjukkan arus kas operasi, perputaran piutang, pengumpulan piutang dan perputaran persediaan secara simultan berpengaruh terhadap likuiditas dengan tingkat signifikansi (α = 0,014), sedangkan secara parsial pengumpulan piutang (α = 0,007) berpengaruh secara signifikan terhadap likuiditas, sedangkan arus kas operasi, perputaran piutang dan perputaran persediaan menunjukkan tidak berpengaruh signifikan terhadap likuiditas. Kata kunci: Arus kas operasi, perputaran piutang, pengumpulan piutang, perputaran persediaan dan likuiditas

ABSTRACT The research aimed to provide empirical that operation cash flow, receivable turn over, gathering of receivable and inventory turn over partially or simultaneously on likuidity at food and baverage company which registered Indonesia stock exchange (ISX) period 2009-2011. Sampling method used was purposive sampling as well as multiple regression analysis with significant level (α) 5%. Hypothesis testing using the F test to test the effect of simultaneous and t tests to examine the effect of partially. The result of this research showed operation cash flow, receivable turn over, gathering of receivable and inventory turn over simultaneously effected significantly toward liquidity with a significance level (α=0,014). whereas partially gathering of receivable (α=0,007) effected significantly toward liquidity, while operation cash flow, receivable turn over andinventory turn over showed did not effected significantly toward liquidity. Key word : Operation cash flow, receivable turn over, gathering of receivable, inventory turn over and liquidity.