ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, KEPUTUSAN PENDANAAN, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

PENGARUH FREE CASH FLOW, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, KEBIJAKAN DIVIDEN, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG

PENGARUH SIZE, BUSINESS RISK, GROWTH, ASSET STRUCTURE, DAN PROFITABILITY TERHADAP CAPITAL STRUCTURE

PENGARUH FINANCIAL DISTRESS, PERGANTIAN MANAJEMEN, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN DAN OPINI AUDIT TERHADAP PERGANTIAN AUDITOR

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : NISA ASMARINA PROGRAM STUDI AKUNTANSI S1

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN (Bukti Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia)

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : SITI MARWAH ( )

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

PENGARUH LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)

PENGARUH PROFITABILITAS, KESEMPATAN INVESTASI DAN PERUBAHAN NET OPERATING CASH FLOW TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN

ANALISIS PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN. (Studi Pada Perusahaan Real Estate dan Property Yang Terdaftar

PENGARUH CURRENT RATIO (CR), DEBT TO EQUITY RATIO (DER), DAN TOTAL ASSET TURNOVER (TATO) TERHADAP KINERJA KEUANGAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTEGRITAS LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, KEBIJAKAN HUTANG, DAN FREE CASH FLOW, TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, UKURAN PERUSAHAAN DAN PAJAK TANGGUHAN TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN SOLVABILITAS TERHADAP LAMANYA WAKTU PENYELESAIAN AUDIT (AUDIT DELAY)

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajad Sarjana S-1. Oleh : INDRI KURNIAWATI

PENGARUH ARUS KAS OPERASI, PERPUTARAN PIUTANG, PENGUMPULAN PIUTANG DAN PERPUTARAN PERSEDIAAN TERHADAP LIKUIDITAS

PENGARUH INVESTMENT OPPORTUNITY SET,

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh ANGGA YULIANTO NUGROHO

PENGARUH PEMBIAYAAN JUAL BELI, PEMBIAYAAN BAGI HASIL DAN CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR) TERHADAP PROFITABILITAS BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA

(Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Barang Konsumsi Yang Terdaftar di BEI Tahun ) SKRIPSI. Oleh : TIARA PRIHASTIAN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : DIAH SULISTIOWATI

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, LEVERAGE, KEBIJAKAN DEVIDEN, UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

PENGARUH KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KOMITE AUDIT, DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

LAPORAN AKHIR. Laporan Akhir ini Disusun Sebagai Salah Satu Syarat. Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi.

PENGARUH KINERJA LINGKUNGAN DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN

Diajukan Oleh: ERNI RAHMA HARTONO

PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTALDAN INDIKATOR EKONOMI MAKRO TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH BOOK TAX DIFFERENCES TERHADAP PERTUMBUHAAN LABA (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun )

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, SOLVABILITAS, OPINI AUDITOR DAN UKURAN KAP TERHADAP AUDIT DELAY

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : MUHAMMAD AGUNG KAHVI ( )

PENGARUH RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN SKRIPSI

THE INFLUENCE OF PRUDENCE, INSTITUTIONAL OWNERSHIP, CAPITAL INTENSITY, PROFITABILITY, LEVERAGE, PROFITABILITY AND SIZE AGAINST TAX AVOIDACNCE

PROGRAM STUDI AKUNTANSI S-1 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2016

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagaian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: IKA NUR AZIZ SODIKIN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana-S1. Oleh: APRILIYANI PUTRI SAWIJI

HALUL. Diajukan Oleh: SRI MULYATI NIM

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, KOMPLEKSITAS OPERASI PERUSAHAAN, DAN REPUTASI KAP TERHADAP AUDIT REPORT LAG

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi IRHAMSYAH TAUFIKUL ANWAR

Analisis Faktor Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode

PENGARUH PERPUTARAN KAS DAN PERPUTARAN TOTAL ASET TERHADAP RETURN ON INVESTMENT PADA PERUSAHAAN PERDAGANGAN ECERAN DI BURSA EFEK INDONESIA

Pengaruh Penghindaran Pajak (Tax Avoidance) terhadap Biaya Utang (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun )

PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata satu (SI) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Disusun oleh : FITRIANA NIM

PENGARUH KOMISARIS INDEPENDEN, KONSENTRASI KEPEMILIKAN, KOMITE AUDIT, DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN MODAL INTELEKTUAL

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : ANDAYANI DWI AMBAR SULISTIYANINGSIH

PENGARUH TINGKAT KESULITAN KEUANGAN PERUSAHAAN, RISIKO LITIGASI, DEBT COVENANT

PENGARUH PROFITABILITY

PENGARUH RASIO LEVERAGE DAN AKTIVITAS TERHADAP RETURN ON ASSETS PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

ANALISIS PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, LIKUIDITAS, DAN TINGKAT PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS

ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP BELANJA MODAL KABUPATEN/KOTA DI JAWA TENGAH PERIODE

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: FITRI NOFIAWATI

ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN ANTARA BANK SYARIAH DAN BANK KONVENSIONAL

SKRIPSI YUNI ASTUTI PROGRAM STUDI MANAJEMEN S1 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2017

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, UMUR PERUSAHAAN DAN LEVERAGE

LAPORAN AKHIR. Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat. Menyelesaikan pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi.

PENGARUH PROFITABILITAS, GROWTH, UKURAN PERUSAHAAN, DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNGJAWAB SOSIAL PERUSAHAAN

ANALISIS KOMPARATIF KEBIJAKAN HUTANG, KEBIJAKAN DIVIDEN, PROFITABILITAS DAN UKURAN PERUSAHAAN DENGAN KEPEMILIKAN DAN TANPA KEPEMILIKAN MANAJERIAL

ABSTRACT. Keywords : Profitability, Size of company, Public share, and Timeliness. Universitas Kristen Maranatha

SKRIPSI : ISTIKOMAH NIM : Program Studi Manajemen FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA 2017

(STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE ) Diajukan Oleh: NUNUNG KUMALASARI

PENGARUH PROFITABILITAS DAN KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN TUNAI DENGAN LIKUIDITAS SEBAGAI VARIABEL PENGUAT

ANALISIS PENGARUH WORKING CAPITAL MANAGEMENT

PENGARUH STRUKTUR AKTIVA, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN OPERATING

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata satu (SI) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH KONTINJENSI, JENIS INDUSTRI, UKURAN PERUSAHAAN, DAN PROFITABILITAS TERHADAP AUDIT DELAY

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, FINANCIAL LEVERAGE, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN JENIS INDUSTRI TERHADAP PRAKTIK PERATAAN LABA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI UNDERPRICING KETIKA INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA

: RENGGA SUKMA HARTONO B

PENGARUH PROFITABILITAS, INVESTMENT OPPORTUNITY SET, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEND

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Prediksi Peringkat Obligasi Ditinjau Dari Faktor Akuntansi Dan Non Akuntansi

PENGARUH RETURN ON SALE, EARNING PER SHARE, ECONOMIC VALUE ADDED,

PENGARUH TINGKAT PERPUTARAN PERSEDIAAN, PERTUMBUHAN PENJUALAN, PERPUTARAN KAS DAN PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP PROFITABILITAS

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan strata satu (S1) Disusun Oleh : WIDHY WIDAYAT NIM.

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL (Studi Empiris Pada Perusahaan Real Estate and Property yang Terdaftar di BEI Tahun )

PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, PROFITABILITAS, KEPUTUSAN INVESTASI TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

SKRIPSI. Ditujukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : EDI PRAYUGO

Indonesia Periode )

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PEMILIHAN METODE PENILAIAN PERSEDIAAN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat. Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : DWI INDAH SEPTIANI PROGRAM STUDI AKUNTANSI S1

PENGARUH CAR, NPL, NPM, ROA, BOPO, LDR TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH RETURN ON ASSET, RETURN ON EQUITY, RETURN ON INVESTMENT, NET PROFIT MARGIN, EARNING PER SHARE, DEVIDEN PER SHARE TERHADAP HARGA SAHAM

ANALISIS PENGARUH PERSAINGAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, DEBT TO EQUITY RATIO (DER)

PENGARUH LABA BERSIH DAN KOMPONEN-KOMPONEN AKRUAL DALAM MEMPREDIKSI ARUS KAS DI MASA MENDATANG (STUDI

PENGARUH RETURN ON INVESTMENT, FREE CASH FLOW,

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(Studi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia yang terdaftar di BEI periode ) SKRIPSI RIYAN ANDRIYANI

AN ANALYSIS OF FACTORS AFFECTING THE TIMELINESS OF FINANCIAL REPORT SUBMISSION OF MANUFACTURING COMPANIES LISTED IN IDX DURING SKRIPSI

PENGARUH INDEPENDENSI, CORPORATE GOVERNANCE

Disusun oleh : RISKA FAJAR SUNDARI B

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED, RASIO PROFITABILITAS, DAN ARUS KAS DARI OPERASI TERHADAP RETURN SAHAM

PENGARUH PAJAK PENGHASILAN, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS DAN KOMPENSASI BONUS TERHADAP EARNINGS MANAGEMENT

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh : FIKA MAYASARI

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LUAS PENGUNGKAPAN LAPORAN TAHUNAN DAN IMPLIKASINYA TERHADAP ASIMETRI INFORMASI

ABSTRAK. Kata-kata kunci: beban pajak kini, aktiva pajak tangguhan, beban pajak tangguhan, manajemen laba. vii. Universitas Kristen Maranatha

LAPORAN AKHIR. Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat Menyelesaikan pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi

Transkripsi:

1 ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode Tahun 2011-2013) SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana S-1 Oleh: APIT SUSANTI 1102030151 PROGRAM STUDI AKUNTANSI S1 FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2016

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Keyakinan membuat segala sesuatu menjadi mungkin -anonim- ketika kita berusaha untuk menemukan yang terbaik dalam diri orang lain. Kita entah bagaimana mengeluarkan yang terbaik dalam diri kita sendiri -william a. ward- v

6 PERSEMBAHAN Kupersembahkan hasil karya sederhana ini kepada : Bapak, Ibu tercinta yang selalu membimbing, mendidik dan memberi doa dan semangat dalam hidupku. Adik-adikku dan Keluarga Besarku yang selalu memberikan doa dan semangat untukku. Teman-teman AKT yang tidak bisa disebutkan satu persatu, terimakasih untuk kebersamaan dan teman dalam meraih cita-cita. vi

7 ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan hutang pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2013.Profitabilitas diukur dengan menggunakan.ukuran perusahaan diukur dengan menggunakan LN.total asset.kebijakan hutang diukur dengan menggunakan. Sampel dalam penelitian in iadalah perusahaan manufaktur yang terdaftardi Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2013.Teknik sampel menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh sampel amatan 324 dari 148 perusahaan.metode analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa profitabilitas dan ukuran perusahaan berpengaruh secara simultan terhadap kebijakan hutang, profitabilitas berpengaruh negative terhadap kebijakan hutang.sedangkan ukuran perusahaan berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap kebijakan hutang. Kata Kunci : Kebijakan hutang, profitabilitas, ukuran perusahaan. vii

8 ABSTRACT This research aims to test the analysis of factors that affects the debt policy on manufacture firms listed in Indonesia Stock Exchange 2011-2013. Profitability is measured using LN. Total asset. Debt policy measured using. The firm size measured by using this The samples in this research are manufacture firms listed in Indonesia Stock Exchange during 2011-2013. The sampling technique using purposive sampling and observation sample is 324 from 148 firms. The analysis method used in this multiplied linear regression. Result of the hypothesis test shows that profitability and the firm size effects simultaneously toward the debt policy, profitability affects negatively toward debt policy. While firm size affects positively but not significant to the debt policy. Keywords: Debt policy, profitability, firm size in viii

9 KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr. Wb Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2013). Penulisan skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi sebagian dari persyaratan untuk menyelesaikan studi sarjana S-1 di Fakultas Ekonomi Prodi Akuntansi S-1 Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Dalam proses penyusunan skripsi ini penulis mengalami berbagai masalah yang dapat teratasi berkat bantuan bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak hingga pada akhirnya skripsi ini dapat terselesaikan. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Dr.H.Syamsuhadi Irsyad, S.H., M.H. selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 2. Akhmad Darmawan, SE.,M.Si.selakuDekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 3. Hadi Pramono, SE.,M.Si. Ak selaku Ketua Program Studi Akuntansi S1 Universitas Muhammadiyah Purwokerto. 4. Ani Kusbandiyah, SE.,M.Si. Ak selaku Dosen Pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktunya untuk membimbing, mengarahkan dan memberi saran sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini tepat pada waktunya. ix

10 5. Dr. Novi Dirgantari, SE., M.Si selaku Dosen Penguji I yang telah bersedia meluangkan waktunya dan memberikan masukan yang membangun kepada penulis sehingga skripsi ini dapat lebih sempurna. 6. Erny Rachmawati, SE.,M.,M selaku Dosen Penguji II yang telah bersedia meluangkan waktunya dan memberikan masukan yang membangun kepada penulis sehingga skripsi ini dapat lebih sempurna. 7. Bapak dan Ibu dosen Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah ikhlas memberikan ilmunya. 8. Seluruh staf Tata Usaha Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah membantu dalam kelancaran dan kelengkapan administrasi. 9. Bapak dan ibuku tercinta yang selalu ada untuk memberi semangat, nasihat dan semua apa yang kubutuhkan. 10. Teruntuk Cipta, Hilda, Sika, Intan, Hasan, Parkit, Wino, Nanda, Bayu, Candra, aan, kepin dan teman-teman seperjuanganku tanpa kalian I m nothing 11. Keluarga keduaku fiumi kost; Rifa, Ari, enggar, Agil, Nida, Sefi, Asih, Elisa, Anggun, Inggit, Mb dwi terimakasih untuk canda, tawa, dan haru yang telah kalian bagi. Sungguh menyenangkan menjadi bagian dari kalian terimakasih untuk kebersamaannya selama ini. 12. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang telah memberikan bantuan dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penulisan skripsi ini masih banyak kekurangan dan kekeliruan.oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan kritikan dari berbagai pihak demi kesempurnaan skripsi ini.semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua, Amin. Purwokerto, 24 Februari 2016 Penulis Apit Susanti x

11 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii SURAT PERNYATAAN... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v MOTTO... vi ABSTRAK... vii ABSTRACT... viii KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR TABEL... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Perumusan Masalah... 6 1.3 Pembatasan masalah... 6 1.4 Tujuan Penelitian... 7 1.5 Manfaat Penelitian... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Landasan Teori... 8 2.1.2 Teori Keeagenan (agency theory)... 8 2.2. Kebijakan Hutang... 12 2.2.1. Teori Kebijakan Hutang... 13 2.3. Profitabilitas... 17 2.4. Ukuran Perusahaan... 18 2.5. Definisi Hutang... 19 2.6. Kerangka Pemikiran... 21 xi

12 2.7. Penelitian Terdahulu... 22 2.8. Perumusan Hipotesis... 24 2.8.1. Pegaruh Profitabilitas Terhadap Kebijakan Hutang... 24 2.8.2. Pengaruh Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan Hutang.. 25 BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian... 27 3.2. Objek Penelitian... 27 3.3. Data yang dibutuhkan... 27 3.4. Populasi dan Sampel... 28 3.5. Devinisi Operasional dan Pengukuran Variabel... 28 3.5.1. Variabel Dependen... 29 3.5.2. Variabel Independen... 29 3.6. Metode Analisis Data... 30 3.6.1. Uji Asumsi Klasik... 30 3.6.2. Analisis Regresi Berganda... 33 3.6.3. Uji Koefisien Determinasi... 34 3.6.4. Uji Statistik F... 35 3.6.5. Uji Statistik T... 35 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Deskripsi Objek Penelitian... 38 4.2. Analisis Data... 41 4.2.1. Statistik Deskriptif... 41 4.2.1.1. Kebijakan Hutang... 42 4.2.1.2. Profitabilitas... 42 4.2.1.3. Ukuran Perusahaan... 43 4.2.2. Uji Asumsi Klasik... 43 4.2.2.1. Normalitas... 43 4.2.2.2. Multikolinearitas... 45 4.2.2.3. Heteroskedastisitas... 46 4.2.2.4. Uji Autokorelasi... 47 4.2.3. Regresi Liniear Berganda... 48 xii

13 4.2.4. Koefisien Determinasi... 49 4.2.5. Uji Hipotesis... 49 4.2.5.1. Uji Statistik F... 49 4.2.5.2. Uji Statistik T... 50 4.2.5.3. Pembahasan... 51 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan... 55 5.2. Keterbatasan Penelitian... 55 5.3. Saran... 56 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

14 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran... 24 xiv

15 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Penelitian terdahulu... 22 Tabel 3.1 Daftar pengambilan keputusan ada atau tidaknya autokorelasi... 33 Tabel 4.1 Proses Pengambilan Sampel... 38 Tabel 4.2 Perusahaan Sampel Penelitian... 39 Tabel 4.3 Hasil StatistikDeskriptif... 42 Tabel 4.4 Hasil Uji Normalitas (Sebelum di Ln)... 44 Tabel 4.5 Hasil Uji Normalitas (Setelah di Ln)... 44 Tabel 4.6 Hasil Uji Multikoliniearitas... 45 Tabel 4.7 Hasil Uji Heteroskedastisitas (Uji glejser)... 46 Tabel. 4.8 Hasil Uji Autokolerasi... 47 Tabel 4.9 Hasil Analisis Regresi Berganda... 48 Tabel 4.10 Koefisien determinasi (Adjusted R 2 )... 49 Tabel 4.11 Hasil Uji F... 50 Tabel 4.12 Hasil Uji t... 50 xv

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Daftar perusahaan sampel... 60 Lampiran 2 Perhitungan Kebijakan Hutang... 63 Lampiran 3 Perhitungan profitabilitas... 72 Lampiran 4 Perhitungan ukuran perusahaan... 81 Lampiran 5 Uji asumsi klasik... 90 Lampiran 6 Hasil analisis... 92 xvi