EFEK NEFROPROTEKTIF EKSTRAK TAUGE (Vigna radiata (L.)) TERHADAP PENINGKATAN KADAR UREA SERUM TIKUS WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL DOSIS TOKSIK

dokumen-dokumen yang mirip
EFEK NEFROPROTEKTIF EKSTRAK TAUGE (Vigna radiata (L.)) TERHADAP PENINGKATAN KADAR KREATININ SERUM TIKUS WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL DOSIS TOKSIK

EFEK PEMBERIAN EKSTRAK BUAH PARE

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK TAUGE (Vigna radiata (L)) TERHADAP KADAR KOLESTEROL HDL PADA TIKUS WISTAR JANTAN YANG DIINDUKSI KUNING TELUR

PERUBAHAN KADAR UREUM DAN KREATININ PASCA PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL DAUN KEMBANG BULAN (Tithonia diversifolia) (STUDI PADA TIKUS PUTIH GALUR WISTAR)

PERUBAHAN KADAR SGOT-SGPT PASCA PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL DAUN KEMBANG BULAN (Tithonia diversifolia) (STUDI PADA TIKUS PUTIH GALUR WISTAR)

GAMBARAN HISTOPATOLOGI HATI TIKUS WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL DOSIS TOKSIK

GAMBARAN HISTOPATOLOGI JANTUNG DAN OTAK PASCA PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL DAUN KEMBANG BULAN

PENGARUH EKSTRAK BUAH PARIA (Momordica charantia) TERHADAP KADAR GULA DARAH TIKUS WISTAR YANG DIBERI DIET ATEROGENIK

GAMBARAN HISTOPATOLOGI HEPAR DAN GINJAL PASCA PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL DAUN KEMBANG BULAN

I. PENDAHULUAN. Parasetamol merupakan obat antipiretik dan analgetik yang telah lama

PENGARUH INDUKSI TOKSIN UBUR-UBUR (Physalia physalis) TERHADAP GAMBARAN HISTOPATOLOGI OTOT JANTUNG TIKUS WISTAR

PENGARUH PROTEKTIF PEMBERIAN MADU PERSONDE TERHADAP GAMBARAN HISTOPATOLOGI GINJAL PADA TIKUS WISTAR JANTAN YANG DIINDUKSI METANOL

EFEKTIVITAS EKSTRAK TEPUNG KEDELAI (Glycine max L.) TERHADAP PENINGKATAN RESPON IMUN TIKUS WISTAR (Rattus norvegicus) MODEL KWASHIORKOR SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. kerusakan sel, dan menjadi penyebab dari berbagai keadaan patologik. Oksidan

EFEK EKSTRAK TEH HIJAU (Camellia sinensis) TERHADAP MEMORI KERJA SPASIAL TIKUS WISTAR (Rattus novergicus) REMAJA YANG DIINDUKSI ETANOL SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK GALAKTOMANAN DARI DAGING BUAH KELAPA

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK JARAK PAGAR (Jatropha curcas L.) TERHADAP HISTOPATOLOGI LAMBUNG PADA TIKUS WISTAR (Rattus norvegicus) JANTAN SKRIPSI

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Antibiotik adalah obat yang digunakan sebagai obat anti infeksi,

BAB I PENDAHULUAN. dibuktikan manfaatnya (Sudewo, 2004; Tjokronegoro, 1992). zingiberaceae, yaitu Curcuma mangga (Temu Mangga). Senyawa fenolik pada

ADLN Perpustakaan Universitas Airlangga BAB I PENDAHULUAN. Senyawa 2-Methoxyethanol (2-ME) tergolong senyawa ptalate ester (ester

EFEK PROTEKSI KOMBINASI EKSTRAK ETANOL BIJI KEDELAI

BAB V PEMBAHASAN. Penelitian ini menggunakan Ekstrak Bawang Putih (Allium sativum) sebagai

EFEKTIVITAS EKSTRAK ETANOL 80% DAUN KATUK

PENGARUH PEMBERIAN FASE NON POLAR TOMAT (Lycopersicum esculentum) TERHADAP KADAR BILIRUBIN DIRECT DAN INDIRECT TIKUS YANG DIINDUKSI PARASETAMOL

PENGARUH EKSTRAK BUAH MERAH

PENGARUH PEMBERIAN BERBAGAI DOSIS EKSTRAK DAUN KEMBANG BULAN

PENGARUH EKSTRAK BUAH MERAH

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Ginjal adalah sepasang organ berbentuk kacang yang masing-masing

DiGregorio, 1990). Hal ini dapat terjadi ketika enzim hati yang mengkatalisis reaksi konjugasi normal mengalami kejenuhan dan menyebabkan senyawa

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental murni dengan post

EFEKTIVITAS EKSTRAK KEDELAI (Glycine max L.) PENINGKATAN RBP (Retinol binding protein) TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) MODEL KWASHIORKOR

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL KAKAO

PENGARUH KONSUMSI COKELAT DAN KEJU TERHADAP KONSENTRASI KALSIUM

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING... ii. HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI... iii. HALAMAN PERNYATAAN... iv

PENGARUH TABLET HISAP VITAMIN C TERHADAP PERTUMBUHAN Streptococcus mutans (Penelitian Eksperimental Laboratoris) SKRIPSI

EFEK CENDAWAN ULAT CINA

PENGARUH EKSTRAK BUAH MERAH

BAB I PENDAHULUAN. Aktivitas fisik adalah setiap pergerakan tubuh akibat otot-otot skelet yang

KEJADIAN KURANG PENDENGARAN AKIBAT KEBISINGAN MESIN KERETA API PADA PEMUKIM PINGGIR REL DI KELURAHAN GEBANG KABUPATEN JEMBER

BAB 1 PENDAHULUAN (Sari, 2007). Parasetamol digunakan secara luas di berbagai negara termasuk

PENGARUH SARI KEDELAI

EFEK PROTEKSI EKSTRAK AIR BUAH NAGA PUTIH

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan. Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran DELIA INTAN ISWARI G

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK HERBA PLETEKAN (Ruellia tuberosa L.) TERHADAP JUMLAH SEL OSTEOKLAS TULANG ALVEOLAR TIKUS DIABETES AKIBAT INDUKSI ALOKSAN

UJI AKTIVITAS ANTI DIABETES FRAKSI ETIL ASETAT DAUN KERSEN (Muntingia calabura L.) PADA MENCIT DIABETES AKIBAT INDUKSI ALOKSAN SKRIPSI

Sahat Manampin Siahaan NIM:

SARI KURMA (PHOENIX DACTYLIFERA) SEBAGAI SUPLEMEN NUTRISI UNTUK MENAMBAH KADAR HAEMOGLOBIN PADA TIKUS PUTIH BETINA (RATUS NORVEGICUS)

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian menggunakan rancangan eksperimental dengan Post Test Only

DAFTAR ISI. Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... HALAMAN DEKLARASI... KATA PENGANTAR...

BAB I PENDAHULUAN. Deksametason merupakan salah satu obat golongan glukokortikoid sintetik

5. Rancangan perlakuan hewan uji.. 6. Metode Analisa Kadar HDL dan LDL C. Analisis Hasil...

DAFTAR ISI. A. Latar Belakang Masalah 1 B. Perumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3

PENGARUH EKSTRAK DAUN KEPEL (Stelechocarpus burahol [Blume] Hook. f. & Thomson) TERHADAP KADAR KREATININ SERUM TIKUS PUTIH YANG DIINDUKSI PARASETAMOL

EFEK PROTEKSI EKSTRAK AIR BUAH NAGA PUTIH

PENGARUH PEMANASAN TERHADAP POTENSI TOKSIN UBUR-UBUR (Physalia physalis) PADA HEMOLISIS ERITROSIT MANUSIA SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. Masyarakat Indonesia tidak dapat lepas dari pengolahan makanan dengan

NASKAH PUBLIKASI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Mencapai Derajat Sarjana Kedokteran. Diajukan Oleh: Chika Klarissa J

BAB IV METODE PENELITIAN

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Teh mempunyai nama latin Camellia sinensis. Teh merupakan salah satu

PENGARUH SARI KEDELAI TERHADAP GAMBARAN HISTOPATOLOGI SEL ANAPLASI PADA KARSINOMA HEPATOSELULAR TIKUS WISTAR

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia dalam proses memasak. Hal ini dapat dilihat dari sebagian besar

Oleh : Tanti Azizah Sujono Hidayah Karuniawati Agustin Cahyaningrum

PENGARUH PERASAN BUAH LABU SIAM (Sechium edule (Jacq.) Swartz) TERHADAP PENURUNAN KADAR GULA DARAH MENCIT (Mus musculus L.) BALB-C

PENGARUH SARI UBI JALAR UNGU TERHADAP KADAR CEC (Circulating Endothelial Cell) PADA TIKUS MODEL DIABETES

EFEK EKSTRAK TANDUK RUSA SAMBAR (CERVUS UNICOLOR) TERHADAP KADAR UREUM DAN KREATININ TIKUS PUTIH (RATTUS NOVERGICUS)

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL DAUN MURBEI (Morus alba L.) TERHADAP AKTIVITAS SGPT DAN SGOT DARAH MENCIT AKIBAT KERACUNAN ARSENIK SKRIPSI

PERBANDINGAN JUMLAH BAKTERI Lactobacillus casei PADA MEDIA MRS BROTH DAN MEDIA MODIFIKASI MRS BROTH BERBAHAN CAMPURAN AIR KELAPA DAN LIMBAH CAIR TEMPE

EFEK PEMBERIAN PARASETAMOL DOSIS TERAPI TERHADAP PERUBAHAN KADAR ENZIM TRANSAMINASE

EFEK RENOPROTEKTIF PERASAN RIMPANG KUNYIT (CURCUMA DOMESTICA) TERHADAP KADAR UREUM PADA TIKUS PUTIH (RATTUS NORVEGICUS) YANG DIINDUKSI PARASETAMOL

1. Determinasi tanaman salam Pengumpulan dan pembuatan serbuk daun salam Proses penyarian daun salam secara infundasi

ABSTRAK. EFEK EKSTRAK KULIT BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus) TERHADAP PENURUNAN KADAR KOLESTEROL LDL PADA TIKUS JANTAN GALUR WISTAR

BAB III METODE PENELITIAN. perlakuan pada hewan uji (Taufiqurrahman, 2004). Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling, yaitu subyek

PENGARUH EKSTRAK CABAI RAWIT (CAPSICUM FRUSTECENS L) TERHADAP JUMLAH LEUKOSIT PADA TIKUS PUTIH JANTAN

PENGARUH EFEK NEFROPROTEKTOR EKSTRAK DAUN SALAM (SYZYGIUM POLYANTHUM) PADA SEL GINJAL MENCIT YANG DIINDUKSI DENGAN PARASETAMOL SKRIPSI

DAFTAR ISI. HALAMAN SAMPUL DEPAN... i. HALAMAN JUDUL...ii. HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING... iii. HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI... iv

PENGARUH EKSTRAK BUAH PARE (Momordica charantia) TERHADAP DENSITAS INSULIN RECEPTOR SUBSTRATE-1 (IRS-1) TIKUS WISTAR YANG DIBERI DIET ATEROGENIK

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan nyamuk. Dampak dari kondisi tersebut adalah tingginya prevalensi

UJI AKTIVITAS EKSTRAK ETANOL DAUN LIDAH BUAYA (Aloe vera) SEBAGAI ANTISKABIES SECARA IN VITRO

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL DAUN BINAHONG

BAB I PENDAHULUAN. berkhasiat obat ini adalah Kersen. Di beberapa daerah, seperti di Jakarta, buah ini

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI KOMBINASI EKSTRAK ETANOL BUAH MENGKUDU

III. METODOLOGI PENELITIAN. Hewan penelitian adalah tikus jantan galur wistar (Rattus Norvegicus), umur

PENGARUH EKSTRAK BUAH PARE (Momordica charantia) TERHADAP KOLESTEROL LDL TIKUS JANTAN GALUR WISTAR YANG DIBERI DIET ATEROGENIK

UKDW BAB I PENDAHULUAN

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL DAUN BELIMBING WULUH

Endang Nur Utami 1 ; Anik Nuryati, S.Si, M.Sc. 2 ; M. Atik Martsiningsih, S.Si, M.Sc. 2 INTISARI

I. PENDAHULUAN. Akhir-akhir ini kehidupan mulai beranjak kembali kepada obat-obatan

EFEK ANTIDIARE EKSTRAK ETANOL DAUN PAPAYA ( Carica papaya L ) PADA MENCIT SWISS-WEBSTER JANTAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL BIJI KAKAO (Theobroma cacao) TERHADAP Staphylococcus aureus SECARA IN VIVO SKRIPSI

ABSTRAK PENGARUH KOPI ROBUSTA DAN KOPI ARABICA TERHADAP PENURUNAN KADAR ASAM URAT DARAH PADA TIKUS WISTAR YANG DIINDUKSI PAKAN TINGGI PURIN

PENGARUH PARASETAMOL DOSIS ANALGESIK TERHADAP KADAR SERUM GLUTAMAT OKSALOASETAT TRANSAMINASE TIKUS WISTAR JANTAN

HUBUNGAN FAKTOR STRES PSIKOSOSIAL DENGAN KELUHAN NYERI ULU HATI PADA PASIEN RAWAT JALAN DI POLI PENYAKIT DALAM RSD DR.

BAB I PENDAHULUAN. Allah SWT berfirman dalam Al-qur an yang berbunyi:

BAB IV METODE PENELITIAN

SKRIPSI. Oleh. Indah Kusuma Wardani

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian true experimental dengan

Tanaman Putri malu (Mimosa pudica L.) merupakan gulma yang sering dapat ditemukan di sekitar rumah, keberadaannya sebagai gulma 1

BAB III METODE PENELITIAN

Transkripsi:

EFEK NEFROPROTEKTIF EKSTRAK TAUGE (Vigna radiata (L.)) TERHADAP PENINGKATAN KADAR UREA SERUM TIKUS WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL DOSIS TOKSIK SKRIPSI Oleh Mochamad Bagus R. NIM 102010101090 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS JEMBER 2013

EFEK NEFROPROTEKTIF EKSTRAK TAUGE (Vigna radiata (L.)) TERHADAP PENINGKATAN KADAR UREA SERUM TIKUS WISTAR YANG DIINDUKSI PARASETAMOL DOSIS TOKSIK SKRIPSI diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan Studi Fakultas Kedokteran (S1) dan mencapai gelar Sarjana Kedokteran Oleh Mochamad Bagus R. NIM 102010101090 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS JEMBER 2013

PENGESAHAN Skripsi berjudul Efek Nefroprotektif Ekstrak Tauge (Vigna radiata (L.)) Terhadap Peningkatan Kadar Urea Serum Tikus Wistar Yang Diinduksi Parasetamol Dosis Toksik telah diuji dan disahkan pada: hari, tanggal : 17 Oktober 2013 tempat : Ruang Sidang Fakultas Kedokteran Universitas Jember Tim Penguji Penguji I, Penguji II, dr. Yudha Nurdian, M.Kes NIP. 19711019 199903 1 001 dr. Erfan Efendi Sp.An NIP. 19680328 199903 1 001 Penguji III, Penguji IV, dr. Azham Purwandhono, M.Si NIP. 19810518 200604 1 002 dr. Rosita Dewi NIP. 19840428 200912 2 003 Mengesahkan, Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Jember dr. Enny Suswati, M.Kes. NIP 19700214 199903 2 001 vii

RINGKASAN Efek Nefroprotektif Ekstrak Tauge (Vigna radiata (L.)) Terhadap Peningkatan Kadar Urea Serum Tikus Wistar Yang Diinduksi Parasetamol Dosis Toksik; Mochamad Bagus Rifnaputra; 102010101090; 2013; 53 halaman; Fakultas Kedokteran Universitas Jember. Indonesia adalah negara agroindustri yang memanfaatkan hasil pertanian, mengolah bahan pertanian termasuk polong-polongan (Fabaceae) dan merupakan penghasil kacang hijau terbesar ke empat di dunia. Kecambah dari tanaman ini dikenal sebagai tauge (Vigna radiata (L.)) merupakan sumber pangan yang memiliki kandungan antioksidan berupa fitosterol, vitamin E (α-tokoferol), fenol, dan beberapa mineral (selenium, mangan, tembaga, zinc, dan besi). Kandungan antioksidan dalam tauge bermanfaat untuk meningkatkan daya tahan tubuh termasuk melindungi organ ginjal dari radikal bebas yang salah satunya disebabkan oleh konsumsi obat-obatan. Salah satu obat-obatan terapeutik yang memiliki efek toksik pada ginjal adalah parasetamol. Parasetamol dalam dosis berlebih akan membentuk N-hidroksilasi membentuk senyawa antara, N-acetylpara-benzoquinoneimine (NAPQI), yang sangat elektrofilik dan reaktif. Senyawa ini dapat menginduksi kerusakan sel epitel tubulus proksimal ginjal serta bereaksi dengan gugus nukleofilik pada protein, DNA, dan mitokondria, serta menimbulkan stres oksidatif sehingga dapat menyebabkan kematian sel. Salah satu indikator yang dapat menunjukkan tingkat kerusakan ginjal adalah peningkatan kadar urea serum. Pada kondisi kegagalan fungsi ginjal, kadar urea plasma akan meningkat (uremia) akibat dari ekskresi ureum yang terhambat. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui apakah pemberian ekstrak tauge (Vigna radiata (L.)) dapat mencegah peningkatan kadar urea serum pada tikus wistar yang diinduksi parasetamol dosis toksik dan mengetahui apakah peningkatan dosis ekstrak tauge (Vigna radiata (L.)) dapat meningkatkan efek viii

proteksi ginjal dengan menurunkan kadar urea serum tikus wistar yang diinduksi parasetamol dosis toksik. Jenis penelitian yang digunakan adalah eksperimental murni (true experimental), dengan rancangan penelitian yang digunakan adalah Postest Only Control Group Design. Populasi yang digunakan pada penelitian adalah tikus wistar (Rattus norvegicus) jantan, usia 2-3 bulan (dewasa) dengan berat badan 100-200 gram. Sampel dipilih dengan menggunakan teknik simple random sampling yang kemudian dibagi menjadi 5 kelompok. Kelompok K(-), yaitu tikus diberi CMC Na 1% selama 9 hari, Kelompok K(+), yaitu tikus diberi CMC Na 1% selama 9 hari dan diberi parasetamol dengan dosis 2.500 mg/kg BB per oral pada hari ke-7, Kelompok P1, yaitu tikus diberi ekstrak etanol tauge dengan dosis 50 mg/200 gram BB tikus selama 9 hari dan diberi parasetamol dengan dosis 2.500 mg/kg BB per oral pada hari ke-7, Kelompok P2, yaitu tikus diberi ekstrak etanol tauge dengan dosis 100 mg/200 gram BB tikus selama 9 hari dan diberi parasetamol dengan dosis 2.500 mg/kg BB per oral pada hari ke-7, Kelompok P3, yaitu tikus diberi ekstrak etanol tauge dengan dosis 200 mg/200 gram BB tikus selama 9 hari dan diberi parasetamol dengan dosis 2.500 mg/kg BB per oral pada hari ke-7. Sampel darah diambil pada hari ke-9 kemudian diukur kadar urea serum. Data dianalisis dengan One Way ANOVA dilanjutkan dengan uji LSD. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak tauge (Vigna radiata(l.)) memiliki efek nefroprotektor pada tikus wistar yang diinduksi parasetamol dosis toksik, dengan dosis optimal 50 mg/200 gr BB tikus dan peningkatan dosis ekstrak tauge (Vigna radiata(l.)) terbukti turut meningkatkan kadar urea serum. ix

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN PERSEMBAHAN... iii HALAMAN MOTO... iv HALAMAN PERNYATAAN... v HALAMAN PEMBIMBINGAN... vi HALAMAN PENGESAHAN... vii RINGKASAN... viii PRAKATA... x DAFTAR ISI... xii DAFTAR TABEL... xv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB 1. PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 4 1.3 Tujuan Penelitian... 4 1.4 Manfaat Penelitian... 4 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA... 6 2.1 Kacang Hijau (Vigna radiata (L.)... 6 2.1.1 Deskripsi Tanaman... 6 2.1.2 Kandungan Gizi Kacang Hijau dan Kecambah... 8 2.1.3 Manfaat Kacang Hijau dan Kecambah... 10 2.2 Radikal Bebas... 12 2.3 Antioksidan... 13 2.4 Ginjal... 14 2.4.1 Anatomi Ginjal... 14 xii

2.4.2 Fisiologi Ginjal... 14 2.4.3 Kerusakan Ginjal... 14 2.4.4 Ureum... 17 2.5 Parasetamol... 19 2.5.1 Struktur Kimia Parasetamol... 19 2.5.2 Farmakodinamik dan Farmakokinetik Parasetamol... 19 2.5.3 Efek Nefrotoksik Parasetamol... 20 2.6 Kerangka Konsep Penelitian... 22 2.7 Hipotesis Penelitian... 23 BAB 3. METODE PENELITIAN... 24 3.1 Jenis Penelitian... 24 3.2 Rancangan Penelitian... 24 3.3 Besar Sampel... 25 3.4 Tempat dan Waktu Penelitian... 26 3.5 Alat dan Bahan... 26 3.5.1 Alat... 26 3.5.2 Bahan... 26 3.6 Variabel Penelitian... 26 3.6.1 Variabel Bebas... 26 3.6.2 Variabel Terikat... 26 3.6.3 Variabel Kendali... 27 3.7 Definisi Operasional... 27 3.8 Prosedur Kerja... 27 3.8.1 Pembuatan Dosis dan Ektrak Etanol Tauge... 27 3.8.2 Pembuatan Suspensi Parasetamol... 28 3.8.3 Perlakuan Pada Hewan Coba... 29 3.8.4 Pemeriksaan Kadar BUN... 29 3.9 Analisis Data... 30 3.10 Skema Pelaksanaan Penelitian... 31 3.10.1 Skema Pembuatan Ekstrak Etanol Tauge... 31 xiii

3.10.2 Skema Perlakuan Hewan Coba... 32 BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN... 33 4.1 Hasil Penelitian... 33 4.2 Pembahasan... 37 BAB 5. PENUTUP... 40 DAFTAR PUSTAKA... 41 LAMPIRAN... 44 xiv

DAFTAR TABEL Halaman 2.1 Kandungan Gizi Kacang Hijau dan Kecambah Kacang Hijau... 10 2.2 Nefrotoksin Eksogen yang Sering Menyebabkan NTA... 17 4.1 Hasil pemeriksaan rata-rata kadar urea serum... 33 4.2 Persentase pencegahan kenaikan kadar rata-rata urea serum... 34 xv

DAFTAR GAMBAR Halaman 2.1 Kacang Hijau... 6 2.2 Tahapan Pembentukan Ureum... 18 2.3 Struktur Kimia Parasetamol... 19 2.4 Kerangka Konsep Penelitian... 22 3.1 Rancangan Penelitian... 25 3.2 Skema Pembuatan Ekstrak Etanol Tauge (Vigna radiata (L.))... 31 3.3 Skema Perlakuan Hewan Coba... 32 4.1 Grafik nilai rata-rata kadar urea serum... 34 xvi

DAFTAR LAMPIRAN Halaman A. Hasil Pemeriksaan Laboratorium Kadar Urea Serum... 44 B. Hasil Uji Analisis Data... 47 C. Dokumentasi... 51 D. Surat Keterangan Identifikasi... 53 xvii