BAB III : PT. ARAH DUNIA TELEVISI

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. merupakan amanah Muktamar Muhammadiyah ke-43 di Banda Aceh

PENAWARAN KERJASAMA PROGRAM. b. Duration : 60 menit (5 segmen dan 4 commercial break) e. Slot On Air : Terlampir di Pola Siar

BAB III PROFIL INSTITUSI MITRA. PT Arah Dunia Televisi (ADI TV) didirikan oleh Perserikatan

BAB III DISKRIPSI UMUM PERUSAHAAN. Muhammadiyah wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta. Yogyakarta sebagai

BAB III PROFIL INSTITUSI MITRA. penyiaran televisi lokal ADiTV. ADiTV sendiri merupakan televisi lokal di

BAB II OBJEK PENELITIAN

LAPORAN TUGAS AKHIR PERAN PROGRAM DIRECTOR (PD) DALAM PROGRAM DOKTER MENYAPA DI ADITV

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan sehari-hari. Di era globalisasi ini media televisi merupakan salah

BAB I PENDAHULUAN. semua masyarakat memiliki alat atau media massa elektronik ini. Program

BAB I PENDAHULUAN. jaman dan juga merupakan kurikulum yang ada pada jenjang Diploma III, khususnya

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. sangat dibutuhkan manusia, dan manusia tidak bisa hidup tanpa

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi komunikasi dan informasi telah mendukung

Karya Bidang Program Tayangan Gitaran Sore-Sore Pro TV sebagai Penulis Naskah (Script Writer)

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. seseorang. Komunikasi tidak saja dilakukan antar personal, tetapi dapat pula

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. : PT. Bama Berita Sarana Televisi (BBS TV) Surabaya. Alamat : Graha Bumi Surabaya Lantai 5

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Televisi adalah salah satu media masa yang tidak hanya menampilkan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Pamor Indonesia sebagai salah satu destinasi berlibur favorit wisatawan

BAB 1 PENDAHULUAN. mengakibatkan kebutuhan masyarakat akan informasi semakin besar. Dan informasi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. penontonnya apa yang disebut Simulated Experiece, yaitu pengalaman yang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. biasa disebut dengan media massa. Pesatnya perkembangan industri media

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan sosial manusia atau masyarakat. Aktifitas komunikasi dapat terlihat

BAB I PENDAHULUAN. kepada khalayak. Media adalah salah satu unsur terpenting dalam komunikasi. Pada

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. menjadi sumber inspirasi dan keuntungan bagi para penggunanya, hal ini

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Semakin berkembangnya stasiun TV di Indonesia, tidak dipungkiri

BAB I. Pendahuluan. baik itu lingkungan rumah, sekolah, kampus maupun lingkungan kerja 1.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. melalui kawat maupun secara elektromagnetik tanpa kawat.

BAB 1 PENDAHULUAN. jaman dan tekhnologi, maka berkembang pula program-program di dalam penyiaran.

BAB III OBJEK PENELITIAN. Bandung TV mulai mengudara pada 3 Januari 2005 selama 10 jam dengan

BAB I PENDAHULUAN. Semakin majunya perkembangan zaman, dunia teknologi pun ikut

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB V PENUTUP KESIMPULAN

BAB I PENDAHULUAN. menjawab pertanyaan berikut: Who Say What In Which Channel To Whom With

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. konten tayangan televisi inspiratif dan menghibur untuk keluarga Indonesia.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Teknologi dan media komunikasi saat ini berkembang sangat pesat. Hal ini

BAB 1 PENDAHULUAN. masyarakat. Kekuatan audio dan visual yang diberikan televisi mampu

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. GRAMEDIA MEDIA NUSANTARA pada tahun 2008 dengan brand name

BAB 1 PENDAHULUAN. munculnya berbagai media komunkasi yang semakin canggih sehingga mampu

BAB I PENDAHULUAN. Kick Andy merupakan salah satu progam acara di Metro TV yg sangat. informatif, inspiratif, dan edukatif. Sebuah acara talkshow yang

BAB IV Penutup. sebuah kebutuhan yang penting untuk dipenuhi. Melalui media massa seperti

1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat dalam mendukung berbagai aktivitasnya. Teknologi pada era globalisasi

BAB I PENDAHULUAN. hidupnya. Sebagai makhluk sosial manusia tidak dapat hidup sendiri dan selalu

BAB I PENDAHULUAN. hidup tanpa adanya informasi dan komunikasi yang ia jalani di lingkungan

BAB 1. masyarakat. Maraknya ragam bentuk acara yang ditayangkan oleh stasiun televisi

BAB I PENDAHULUAN. dalam menyampaikan pesannya bersifat audio visual, yakni dapat dilihat dan

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat secara luas. Tidak dapat dipungkiri lagi, televisi saat ini telah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

1.1 Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang sangat pesat. Apalagi banyak masyarakat yang membutuhkan teknologi itu

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. siaran yang dapat dijadikan sebagai acuan bagi masyarakat dalam memberi

BAB I PENDAHULUAN. jenis kelamin, pendidikan, maupun status sosial seseorang. Untuk mendukung

PROPOSAL PENELITIAN RISET MEDIA DAN KHALAYAK TINGKAT KETERTARIKAN MASYARAKAT INDONESIA TERHADAP SUATU GENRE MUSIK (BEAT TV)

BAB I PENDAHULUAN. makhluk sosial sangatlah penting untuk bisa berkomunikasi secara global

BAB I PENDAHULUAN. I. 1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Penyiaran merupajan sebuah proses untuk menyampaikan siaran yang di

BAB I PENDAHULUAN. Suatu Pengantar, komunikasi berasal dari bahasa Latin yaitu communis yang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. untuk memperoleh informasi dan pengetahuan serta wadah untuk menyalurkan ide,

BAB I PENDAHULUAN. yang berarti setiap manusia tidak dapat hidup sendiri dan sangat dianjurkan untuk

BAB I PENDAHULUAN. communicatio yang diturunkan dari kata communis yang berarti membuat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Dunia Broadcasting (penyiaran) adalah dunia yang selalu menarik

BAB 1 PENDAHULUAN. Dunia pertelevisian di Indonesia merupakan dunia baru bagi masyarakat

BAB 1 PENDAHULUAN. banyaknya program acara variety show, reality show, infotainment menjadi

PERAN ASISTEN PRODUKSI DALAM PRODUKSI TALK SHOW TAMU ISTIMEWA DI ADiTV YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. dalam kehidupan masyarakat. Televisi sebagai media massa memiliki

BAB I PENDAHULUAN. dibutuhkan manusia untuk berinteraksi, komunikasi dalam kegiatan manusia

Produk yang Sudah Dihasilkan Program acara yang telah dihasilkan Kompas TV Jawa Barat, antara lain : a. Kompas Jabar

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. BCTV tepatnya diluncurkan pada tanggal 3 Juni Tetapi baru memulai

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. proses kehidupannya, manusia akan selalu terlihat dalam tindakan tindakan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. vindonesia ke-17 pada tanggal 17 Agustus Siaran langsung itu masih

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISIS ISI PROGRAM TELEVISI LOKAL BERJARINGAN DI BANDUNG (STUDI PADA PROGRAM KOMPAS TV, TVRI, DAN IMTV)

BAB 1 PENDAHULUAN. Banyak stasiun stasiun televisi swasta baru yang mulai bermunculan untuk merebut

BAB I PENDAHULUAN. ataupun muda, bahkan anak-anak pun hampir menghabiskan masa. tetapi dengan kehadiran televisi yang merupakan alat ini, maka impian

BAB I PENDAHULUAN. berkomunikasi antar umat manusia satu sama lain. Komunikasi begitu sangat penting

BAB I PENDAHULUAN. Televisi saat ini telah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan manusia.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Konteks Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Pesan bisa menjadi sebuah informasi yang sangat penting untuk

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini kebutuhan akan informasi dan diiringi dengan kemajuan zaman yang sangat pesat,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. adalah belajar bagaimana proses editing pada sebuah program acara televisi (TV)

BAB I PENDAHULUAN. Stasiun televisi ini berkembang karena masyarakat luas haus akan hiburan

BAB I PENDAHULUAN. Perangkat televisi menjadi suatu kebiasaan yang popular dan hadir secara luas

BAB 1 PENDAHULUAN. komunikasi sosial, peran ideal komunikasi sebagai media penyiaran publik

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan di bidang teknologi, terutama teknologi elektronika yaitu televisi sudah

Transkripsi:

34 BAB III PROFIL PT.ARAH DUNIA TELEVISI A. Data Perusahaan Nama Lembaga Penyiaran : PT. ARAH DUNIA TELEVISI (ADI TV) Alamat Kantor : JL Raya Tajem Km.3 Wedomartani, Sleman, Yogyakarta Nomor Telepon : 0274-4531-777 Website Saluran : www.aditv.co.id : 44UHF B. Sejarah Singkat Stasiun ADITV didirikan oleh persyarikatan Muhammadaiyah yang merupakan amanah Muktamar Muhammadiyah ke-43 di Banda Aceh tahun 1995 dan hasil Musyawarah Muhammadiyah wilayah DIY. Yogyakarta sebagai kota kelahiran Muhammadiyah yang juga pernah menjadi ibu kota Negara Indonesia, Yogyakarta dikenal pula sebagai kota pendidikan, pusat kegiatan intelektual, kebudayaan, politik dan sosial. Dalam perkembangannya, situasi dan kondisi tersebut juga menyebar ke daerah lain dan sekitarnya. ADITV melihat hal itu sebagai kekayaan yang harus dipertahankan dan dikembangkan melalui mata acara yang bervariasi.

35 Sebagai televisi yang sebelumnya berkembang sebagai TV komunitas di Kampus UAD, ADITV terlahir dari beragam pemikiran dan masukan dari berbagai kalangan baik Internal Muhammadiyah, maupun tokoh masyarakat Yogyakarta. Dengan slogan Televisi pencerahan bagi semua, ADITV telah mampu mewarnai berbagai tayangan TV yang saat ini jauh dari nuansa pendidikan dan religiusitas. Dengan luas daerah jangkauan tidak hanya DIY, tapi juga sampai ke daerah Wonosobo, Purwokerto, Klaten, Solo, dan Boyolali, ADITV menjadi televisi lokal yang mampu menjadi wadah ekspresi masyarakat Yogyakarta dan sekitarnya dengan menekankan pada muatan hiburan, informasi, pendidikan, dan budaya. Di samping itu, dari aspek bisnis, ADITV juga telah mampu menyediakan ruang promosi dan komunikasi bagi para pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) di kawasan Daerah Istimewa Yogyakarta dan sekitarnya. Sedangkan dengan pengemban peran pencerahan, ADITV berkomitmen memberikan tontonan dan tuntunan yang berbeda dengan televisi swasta nasional dalam rangka meningkatkan kecerdasan dan membangun budaya bangsa yang berbasis budaya lokal. Secara kelembagaan, televisi yang sebelumnya bernama Ahmad Dahlan TV (ADITV) ini dijalankan secara profesional dengan diberi nama PT. Arah Dunia Televisi (ADITV). Hal ini dimaksudkan agar keberadaan televisi yang menjadi cita-cita bersama warga Muhammadiyah, sebagaimana yang diamndatkan dalam Muktamar Muhammadiyah di

36 Nangro Aceh Darussalam pada Muktamar ke-43 tahun 1995, lebih dapat diterima di kalangan masyarakat secara umum. ADITV awalnya beralamat Jalan Kapas Komplek Kampus UAD dan sekarang pindah ke lokasi yang baru yaitu di Jalan Raya Tajem Km 3 Wedomartani Sleman Yogyakarta. C. Visi dan Misi 1. Visi a. Visi dari ADITV adalah Menjadi TV Lokal Utama dan Unggulan di yogyakarta yang menayangkan program-program mendidik dan menarik bagi keluarga, khususnya Anak dan Ibu (A-D-I) b. Menjadi penyedia konten islami terbaik di tanah air (Best Islamic Content Provider) pada tahun 2017 2. Misi a. Pencerahan Bagi Semua. ADITV ada untuk menjadi Rahmatan lil alamin. Menyajikan tayangan televisi yang tidak hanya sekedar tontonan tetapi juga menjadi tuntunan b. Mensiarkan program TV dengan jiwa, nafas, dan nuansa Islam dan kemuhammadiyahan c. Menjadi alternatif utama tayangan televisi bagi masyarakat d. Menjalankan Unit Usaha Mandiri yang berorientasi manfaat dengan profesionalisme. e. Semangat Perjuangan Dakwah Modern untuk mencerahkan seluruh masyarakat

37 D. Jangkauan Siaran Gambar 3.1 Jangkauan siaran ADI TV ADITV berada pada channel 44UHF berdasarkan keputusan Menteri Komunikasi dan Informatika nomor 96/ KEP/ M.KOMINFO/ 3/ 2009 tertanggal 9 Maret 2010 dan keputusan Komisi Penyiaran Indonesia nomor 151/ IPP-UCS/ LPS.DIY/ KPI/ 04/ 2009 tertanggal 6 April 2009. Dengan jangkauan di wilayah DIY dan Jawa Tengah. E. Deskripsi Singkat Perusahaan Gambar 3.2 Piramida budaya kerja di ADI TV

38 ADITV adalah sebuah stasiun televisi di Yogyakarta yang mengusung misi Pencerahan Bagi Semua dan mempunyai visi untuk menjadi penyedia konten islami terbaik di tanah air (best islamic content provider) pada 2017 yang berlandaskan pada dua pedoman yaitu kunci sukses dan budaya kerja dengan mengusung semangat MUSLIM, MUDA, MODERN. Tujuan ADITV adalah mencapai ridha Allah SWT dengan bekerja keras untuk mencapai visi dan misi. Filosofi ADITV adalah berlomba-lomba dalam kebaikan Fastabiqul Qoirot dengan semangat muslim muda modern. ADITV mempunyai segmentasi SES C, D, E (dengan kualitas tayang A, B) dan mempunyai target sebagai TV keluarga khususnya Anak dan Ibu (A-D-I). Bekerja dengan prinsip tentunya menjadi pedoman bagi ADITV. Prinsip-prinsip ADITV adalah sebagai berikut : a. Bekerja dengan ikhlas dan amanah untuk mencapai ridha Allah SWT b. Saling menghormati, menghargai dan berdedikasi c. Menginspirasi, berwawasan luas dan mempunyai visi kedepan d. Bekerja dengan gembira, selalu optimis dan positive thinking e. Selalu mengedepankan kreatifitas, inovasi dan menjadi prionir dalam setiap perubahan menuju kebaikan f. Selalu berusaha menyajikan tayangan dengan kualitas terbaik g. Melaksanakan pekerjaan dengan penuh tanggung jawab dan selalu berupaya keras untuk mempersembahkan hasil terbaik

39 h. Mengedepankan kerjasama, kebersamaan dan kemitraan ADITV memiliki budaya kerja yang dibagi menjadi 3 aspek dasar yaitu: 1. Integritas a. Pernyataan Nilai (Value statement) Membangun kepercayaan dengan menjaga kejujuran, tanggung jawab dan moral b. Panduan perilaku Bersedia bekerja dengan tanggung jawab Mencintai pekerjaan dan menjaga citra perusahaan Mengutamakan kedisiplinan dan etos kerja untuk memberikan yang terbaik c. Perilaku yang harus dihindari Menerima dan atau memberi suap dan memberi hal ilegal lainnya Membuat ranah, isu-isu negatif yang merusak suasana kerja d. Panduan perilaku pemimpin Memberi teladan dalam menjaga kejujuran, moral dan amanah Ikhlas menerima kritik, bersikap adil dan bijaksana 2. Kreativitas a. Pernyataan Nilai (Value Statement)

40 Melaksanakan tugas dengan segala daya untuk mencapai kinerja terbaik, inovatif, dan menginspirasi b. Panduan perilaku Menyelesaikan pekerjaan dengan senang dan gembira Selalu bersemangat dan pantang menyerah untuk memberikan hasil yang terbaik Tidak cepat puasa tas hasil yang dicapai c. Perilaku yang harus dihindari Mudah menyerah dan malas Puas dengan hasil apa adanya d. Panduan Pemimpin Berfikir strategis sehingga bisa mengambil keputusan dengan cepat, tepat dan akurat Mampu berfungsi sebagai perencana, pengelola, sekaligus sebagai pengawas yang handal 3. Kerjasama a. Pernyataan Nilai (Value Statement) Terbuka untuk kerjasama dengan semangat saling menghargai dan menghormati untuk mencapai hasil terbaik b. Panduan perilaku Bersedia mendengar dan menghargai pendapat orang lain Terbuka untuk mengungkap ide dan gagasan Berfikir Positif

41 c. Perilaku yang harus dihindari Egois dan arogan Masa bodoh dan tidak peduli d. Panduan Perilaku Pemimpin Menjadi koordinator dan komunikator yang baik Memotivasi dan mengarahkan anggota tim Menciptakan suasana kerja yang kondusif F. Program-Program ADITV 1. Cahaya Rabbani Format : Tafsir Al-Qur an Duration : 60 menit 5 segmen) Location : Indor (PP Muhammadiyah, Yogyakarta) Format On Air : Taping(rekaman) Target Audiens : Semua Umur Bimbingan Orangtua Program ini membahas mater itafsir surat-surat dalam Al-Quran, yang diulas secara mendalam, lugas dan jelas. Dipandu oleh tokoh Islam yang sangat dikenal masyarakat, Prof. Dr Yunahar Ilyas. Seorang ulama panutan yang ahli dalam bidang fikih, kini aktif sebagai salah seorang pengurus MUI Jawa Tengah, Ketua PP Muhammadiyah. 2. Jendela Hati Format : Dialog Religi Duration : 60 menit 5 segmen

42 Location : Indoor/Outdoor Format On Air : Taiping(rekaman) Target audience : Semua Umur Bimbingan Orangtua Jendela Hati (JH) dikemas dalam pertemuan-pertemuan sosial berisi pemahaman atas nilai-nilai, pendidikan, cara berpikir, serta pengupayaan solusi-solusi masalah masyarakat yang dikupas tuntas dengan pemikiran Islam. Hostnya dipandu oleh Ibu Eni Harjati (Pengasuh Aisiyah Yogyakarta). Tema yang diusung bervariasi dan inovatif. Program ini rata-rata menghadirkan ratusan jamaah yang berbeda di setiap kali tayang. 3. Mocopat Syafaat Format : Syiar Agama Islam Duration : 2 jam 30 menit 6-7 segmen Location : Roadshow Format On Air : Taping(rekaman) Target Audience : Semua Umur Bimbingan Orangtua Mocopat Syafaat (MS) merupakan salah satu program unggulan di ADiTV. Program ini dikemas dalam pertemuan-pertemuan sosial berisi dekonstruksi pemahaman atas nilai-nilai, pola-pola komunikasi, metoda perhubungan kultural, pendidikan, cara berpikir, serta pengupayaan solusi-solusi masalah masyarakat. 4. Bintang Cilik (Bincil) Format : Variety Show Duration : 60 menit 5 segmen)

43 Location : Indoor/Outdoor Format On Air : Taping(rekaman) Target audience : Anak-anak (A) Bintang Cilik merupakan program yang diharapkan dapat menjadi wadah bagi adik-adik sebagai bintang cilik untuk untuk menampilkan keterampilan di bidang pertunjukan, kreasi, minat, dan bakat di depan layar kaca ADiTV. 5. Expresi Musik Format : Musik Show Duration : 60 menit 5 segmen Location : Indoor/Outdoor Format On Air : Taping(rekaman) Target audience : Semua Umur Bimbingan Orangtua Program ini menyajikan konser musik yang menampilkan musisi Internasional, Nasional, dan lokal. Program ini bertujuan untuk menyajikan hiburan kepada masyarakat dan memberikan wadah kepada musisi lokal dan musisi yang ingin menunjukkan eksistensinya. 6. Jogja Event Format : Feature Event Duration : 30-60 menit 2-5 segmen Location : Roadshow Format On Air : Taping(rekaman) Target audience : Semua Umur Bimbingan Orangtua Menampilkan event-event di Daerah Istimewa Yogyakarta dan sekitarnya dengan format tayangan berupa liputan feature yang dikemas menarik dan informatif.

44 7. Mirip Sulap Format : Reality Show Duration : 30 menit 3 segmen Location : Indoor/Outdoor Format On Air : Taping(rekaman) Target audience : Semua Umur Bimbingan Orangtua Mirip Sulap adalah program sulap yang akan mengajak pemirsa berinteraksi bermain sulap, mendatangi tempat wisata atau bersejarah di Yogyakarta serta memberitahukan rahasia sulapnya diakhir acara. Lokasi yang dituju oleh Jack Sparrow s (Pesulap) akan menyamar dengan berbagai karakter yang kemudian membuat kejutan dengan trik-trik sulap secara langsung di tempat tersebut. Tentunya dengan gaya yang khas dan modifikasi/penyesuaian cara bermain sulap dan memberikan rahasia sulapnya di akhir acara sehingga membuat pemirsa di rumah bisa mencobanya. 8. SinemA Format : News & Movie Preview Duration : 30 menit 3 segmen Location : Indoor Format On Air : Taping Target audience : Bimbingan Orang Tua (BO) Sinema adalah program movie preview yang akan memberikan informasi kepada pemirsa seputar film dan berita mengenai artis-artis kesayangan pemirsa. SinemA memberikan dua info film yang sedang tayang di bioskop dan dua film yang akan segera tayang di bioskop (coming soon) ditambah dengan tiga berita mengenai artis-artis kesayangan pemirsa. Program ini dibawakan oleh satu orang Host tetap pada minggu pertama sampai dengan minggu ketiga, kemudian

45 satu orang host yang berganti-ganti pada minggu keempat. Hal ini bertujuan agar memberikan penyegaran pada acara itu sendiri. Host disini adalah orang yang sangat concern dengan segala hal yang berkaitan dengan film dan artis kesayangan pemirsa. 9. Tamu Istimewa Format : Talk Show Duration : 60 menit 5 segmen Location : Indoor/Outdoor Format On Air : Live/Taping(rekaman) Target audience : Bimbingan Orangtua-Semua Umur Tamu istimewa menampilkan orang-orang berpengaruh dan ahli di bidangnya untuk membahas topik-topik hangat dan sedang ramai dibicarakan. Kriteria tamu yang kami hadirkan adalah populer, inspiratif dan prestasi, tentunya menjadi tontonan yang tidak hanya hiburan tetapi memberikan inspirasi bagi para penonton. Acara ini berbentuk talk show yang dipandu dengan host. 10. Dokter Menyapa Format : Talk Show Duration : 60 menit 5 segmen Location : Studio (vt insert + kombinasi) Format On Air : Live Target audience : Semua Umur (SU) Dokter Menyapa (DM) merupakan salah satu program unggulan di ADiTV. Program ini berupa talk show interaktif yang menghadirkan dokter-dokter spesialis dari Yogyakarta dan sekitarnya yang membahas seputar kesehatan serta informasi

46 teknologi terbaru di dunia kedokteran.masyarakat dapat berkonsultasi secara live melalui line telefon. 11. Dialog Khusus/Klinik Hebal/Solusi Sehat Format : Talk Show Duration :60 menit 5 segmen Location : Studio Format On Air : Live & Taping Target audience : Semua Umur (SU) Dialog Khusus/Klinik Heral/Solusi Sehat menampilkan perorangan atau organisasi untuk mempromosikan kegiatan/perusahaannya agar seluruh masyarakat mengetahui informasinya secara komperhensive. 12. Lensa 44 Format : Berita Duration : 30 menit 3 segmen Location : Studio & Outdoor Format On Air : Live & Taping Target audience : Semua Umur (SU) Berisi berita aktual daerah Yogyakarta dan sekitarnya, Lensa 44 mengupas berita-berita penting dari berbagai sudut pandang dan aspek; ekonomi, budaya, hukum, keamanan, dan lain-lain. secara lebih jelas dan rinci untuk pemirsa. 13. Galeri Halal Format : Variety Show Duration : 30 menit 3 segmen Location : Roadshow

47 Format On Air : Taping Target audience : Semua Umur (SU) Yogyakarta adalah surga bagi para pecinta kuliner. Setiap tahun, tempat-tempat makan semakin bertambah banyak. Mereka bersaing memperebutkan pengunjung dari dalam maupun luar daerah dengan beraneka ragam tawaran makanan dan minuman specialnya. Galeri Halal berisi tayangan jajanan makanan/minuman khas Yogya yang dijamin halal dan pas dengan kantong Anda, liputan menarik mengenai lokasi sekitar tempat makan,menampilkan wawancara dengan owner tempat makan dan cara memasak makanan/minuman khas tersebut. 14. Wedang Ronde Format : Variety Show Group lawak : Wedang Rondhe Duration : 60 menit 5 segmen Location : Studio ADiTV/Roadshow Format On Air : Taping Target audience : Semua Umur (SU) Wedang Ronde merupakan lawakan satu babak (fragmen) kesenian tradisional yang mencerminkan nilai-nilai kearifan lokal (local wisdom). Acara ini dipandu oleh grup lawak Wedang Rondhe yang beranggotakan Wisben Antoro, Joned Duda Ceria, Gareng Rakasiwi, dan Nonot Sebastio) Wizband ini memadukan lawakan panggung dengan teknologi televisi. Wizband ini juga menghadirkan berbagai tokoh tamu atau bintang tamu, yang diundang berdasar tema cerita atau topik permasalahan yang hendak diangkat.

48 G. Komposisi Acara ADITV 1. Penggolongan mata acara Gambar 3.3 Penggolongan mata acara di ADI TV 2. Sumber Materi Siaran Gambar 3.4 sumber materi siaran di ADI TV 3. Khalayak Sasaran berdasarkan SES Gambar 3.5 khalayak sasaran berdasarkan SES di ADI TV

49 H. Logo Gambar 3.6 Logo ADI TV ADi-TV Perjuangan : Kami hadir untuk menjawab tantangan jaman, menjadikan TV kami sebagai wahana perjuangan dakwah modern. Di era informasi dan teknologi ini kami ingin meneruskan perjuangan Ahmad Dahlan bagi Indonesia (A-D-I) di abad millenium untuk mencerahkan masyarakat. ADi-TV Harapan : Ditengah maraknya berbagai tayangan televisi yang tidak mendidik dan merusak masyarakat, kami bertekad untuk terus mensiarkan program TV dengan jiwa dan nafas Islami. Kami akan menjadi alternatif utama TV keluarga, yang terus menyajikan tayangan bermutu khususnya bagi Anak dan Ibu (A-D-I). ADi-TV Masa Depan : Kami adalah anak-anak muda terbaik Yogyakarta yang siap mengantar ADi TV menjadi TV masa depan. Dengan memperkuat strategi branding 3M : Muslim-Muda-Modern kami yakin selalu punya tempat di hati masyarakat, menjadikan kami berbeda dengan stasiun TV lainnya.

50 I. Struktur Organisasi Perusahaan Gambar 3.7 struktur organiasi ADI TV