APLIKASI MONITORING PENGAJUAN KLAIM ASURANSI JIWA PADA PT.JASARAHARJA PUTERA BANDUNG Drs.Maryono 1, Rizki Rifaldi 2

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK APLIKASI FORUM DISKUSI DI DISKOMINFO KAB.BANDUNG

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN ADMINISTRASI KEPEGAWAIAN DI SEKRETARIAT DPRD KOTA BANDUNG

Jl. Soekarno Hatta No.456 Bandung 40266, , Fax

PERANGKAT LUNAK DISTRIBUSI BARANG TATA USAHA DIPUSAT SUMBER DAYA MINERAL, BATUBARA DAN PANAS BUMI (PSDMBDPB)

PERANGKAT LUNAK PEMASARAN DAN PEMESANAN PRODUK KONVEKSI SECARA ONLINE DI CV ALIH DUTA SARANA

SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI PEDAGANG SIMPAN PINJAM DI PASAR BARU KOTA BANDUNG

ABSTRAK. Kata Kunci : Pengelolaan, Inventaris, Framework CI

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK KARYAWAN TETAP UNTUK CV. TIGA PUTRA UTAMA DI UJUNG BERUNG BANDUNG.

PERANGKAT LUNAK PENGGAJIAN INSTRUKTUR BERBASIS WEB Studi Kasus : PT. IFORBIT MADYAN BANDUNG Gunawan 1, Rohim Ramdani 2 1,2

PERANGKAT LUNAK PENJUALAN BERBASIS WEB (E-COMMERCE) DI PETERNAKAN AYAM HIAS PARENGNA

PERANGKAT LUNAK PENGELOLAAN SURAT DI TATA USAHA PUSAT SUMBER DAYA MINERAL BATUBARA PANAS BUMI BANDUNG

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM`

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK MONITORING PROCESSING DAN PERFORMANCE CALCULATING

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV HASIL RANCANGAN Hardware 1. Processor : Intel Dual Core CPU 2.0GHz 2. Memory (RAM) : 1 GB 3. Hardisk : 80 GB

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. utuh ke dalam bagian - bagian komponennya dengan maksud untuk

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PERANGKAT LUNAK PENGOLAHAN NILAI SISWA PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS (STUDI KASUS DI SMA YADIKA SUMEDANG)

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Jurusan Ilmu Komputer Fakultas Matematika dan Ilmu

3.2. Analisa Masalah 3-1.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN. collaborative filtering ini digambarkan pada gambar 3.1

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 3. Metode dan Perancangan Sistem

APLIKASI MANAJEMEN ADMINISTRASI ARSIP SURAT DI PT DUTA INDO OPTIMA BANDUNG

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Berikut langkah-langkah penelitian yang dilakukan: 1. Menentukan kebutuhan data yang akan digunakan.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

PERANGKAT LUNAK PERHITUNGAN PEMUTIHAN PULP PADA BALAI BESAR PULP DAN KERTAS BERBASIS DESTKOP

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB II ANALISIS PERANCANGAN SISTEM

IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

APLIKASI PEMASARAN PROPERTI BERBASIS WEBSITE DI CV. GUNA BANGUN CIPTA WAHANA BANDUNG

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ASET SERTIFIKAT TANAH BERBASIS WEB DI PT PLN PERSERO DISTRIBUSI JAWA BARAT

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 3 METODE PENELITIAN. dalam melakukan penelitian untuk memudahkan penyusun dalam

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB III METODE PENELITIAN

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Bab 3 Metoda dan Perancangan Sistem

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

JURNAL LPKIA Vol 1 No.1, September 2017

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB III METODE PENELITIAN. Pengetahuan Alam dan Jurusan Budidaya Perairan Fakultas Pertanian Universitas

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. menjadi informasi dan didistribusikan untuk pemakai. apapun seiring dengan perkembangan teknologi. Semakin tingginya wawasan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. telah dibuat pada tahap tiga. Adapun kebutuhan software (perangkat lunak) dan

PERANGKAT LUNAK MONITORING PROYEK STUDI KASUS PT. SMOOETS TEKNOLOGI OUTSOURCING BANDUNG

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

SISTEM INFORMASI PENGAJUAN MANFAAT PENSIUN BULANAN DI DANA PENSIUN TELKOM (DAPENTEL)

APLIKASI BURSA KERJA KHUSUS DI SMK NEGERI 12 BANDUNG BERBASIS WEB

Dosen Konsentrasi Teknik Informatika Prodi Manajemen Informatika PKN LPKIA 2

BAB I PENDAHULUAN. analisis terhadap sesuatu serta peristiwa-peristiwa yang terjadi dimuka bumi.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian rekayasa perangkat lunak yang

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN NILAI RAPOT BERBASIS WEB DI SEKOLAH DASAR NEGERI MELONG MANDIRI 5 KOTA CIMAHI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

APLIKASI REKAM MEDIS KLINIK KECANTIKAN DI KLINIK AMALIA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. Pendekatan metode pengembangan sistem yang digunakan peneliti merupakan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PENDAHULUAN. Sebagaimana diketahui, Sistem Informasi Geografis merupakan Sistem. yang dapat menjelaskan situasi dan keadaan tempat tersebut.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN. (Software Development Life Cycle). System Development Life Cycle (SDLC) adalah

BAB I PENDAHULUAN. saatnya pengelola dapat memberikan data pensiun. tahun 2004 hingga 2010 terjadi penurunan jumlah dana pensiun.

BAB III PERANCANGAN PENELITIAN

Transkripsi:

APLIKASI MONITORING PENGAJUAN KLAIM ASURANSI JIWA PADA PT.JASARAHARJA PUTERA BANDUNG Drs.Maryono 1, Rizki Rifaldi 2 1 Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Komputer Bisnis LPKIA 2 Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Komputer Bisnis LPKIA Jl. Soekarno Hatta No.456 Bandung 40266, +6222-75642823, Fax. +6222-75642822 1 myonosis@gmail.com, 2 rizkirifaldi1995@gmail.com Abstrak Website merupakan sebuah sistem yang saling terkait dalam sebuah dokumen yang berformat hypertext yang berisi beragam informasi, baik tulisan, gambar, suara, video, dan informasi multimedia lainnya serta dapat diakses melalui sebuah perangkat yang disebut web browser. Website dapat digunakan sebagai media dalam penyampaian informasi bisnis, perusahaan, pemerintahan atau insitusi yang lainnya. Dengan menggunakan metodelogi prototype sebagai penggambaran perancangan awal, CI sebagai platform pembuatan aplikasi pengajuan berbasis website dan MySql sebagai manangement database Pembuatan website ini bertujuan untuk mempermudah memonitoring pengajuan serta memberikan informas i terhadap tertanggung. Kata kunci: Monitoring, Prototype, Pengajuan. 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Salah satu cara yang dilakukan perusahaan asuransi untuk menjaga dan meningkatkan kualitasnya serta tetap mempertahankan nasabah yang sudah ada adalah dengan memberikan pelayanan yang baik, pelayanan diberikan kepada pelanggan, atau organisasi luar lainnya, tetapi apapun pelayananya pekerjaan dan harapan kita tergantung pada pemberian pelayanan dengan efisien, cakap dan dapat diterima. Pelayanan yang diberikan perusahaan asuransi kepada peserta asuransi yang mengajukan klaim sangat berpengaruh terhadap keberlangsungan perusahaan tersebut dan akan memberikan citra yang melekat di hati para peserta. 1.2 Identifikasi Permasalahan 1. Proses pengajuan klaim tidak mendapat respon yang cepat dan kepastian jawaban 2. Tertanggung kesulitan mengetahui informasi klaim yang sedang proses 1.3 Ruang Lingkup Permasalah Penerimaan pengajuan klaim,menginformasikan tentang syarat-syarat pengajuan klaim yang belum terpenuhi kepada klien. 1.4 Tujuan Perancangan 1. Mempercepat proses pengajuan klaim 2. Membuat aplikasi monitoring untuk mempermudah para tertanggung dalam mendapatkan informasi proses pengajuan klaim asuransi. 2. DASAR TEORI 2.1 Monitoring Monitoring merupakan suatu kegiatan mengamati secara seksama suatu keadaan atau kondisi, termasuk juga perilaku atau kegiatan tertentu, dengan tujuan agar semua data masukan atau informasi yang diperoleh dari hasil pengamatan tersebut dapat menjadi landasan dalam mengambil keputusan. Menurut buku (Merriam-Webster, 2016) 2.2 Asuransi Asuransi atau pertanggungan adalah suatu perjanjian, dengan mana seorang Penanggung mengikatkan diri pada tertanggung dengan menerima suatu premi, untuk memberikan penggantian kepadanya karena suatu kerugian, kerusakan atau kehilangan keuntungan yang diharapkan, yang mungkin akan dideritanya karena suatu peristiwa yang tak tertentu.

2.3 Pengertian Aplikasi Aplikasi berasal dari kata application yang artinya penerapan, lamaran, penggunaan. Secara istilah aplikasi adalah: program siap pakai yang direka untuk melaksanakan suatu fungsi bagi pengguna atau aplikasi yang lain dan dapat digunakan oleh sasaran yang dituju. Aplikasi adalah penggunaan atau penerapan suatu konsep yang menjadi pokok pembahasan. Aplikasi dapat diartikan juga sebagai program komputer yang dibuat untuk menolong manusia dalam melaksanakan tugas tertentu 2.4 Metodelogi Penelitian Adapun metodologi penelitian yang digunakan, terdiri dari: menggunakan studi pustaka penulis dapat memperoleh informasi tentang teknik - teknik penelitian yang diharapkan, sehingga pekerjaan peneliti tidak merupakan duplikasi. 2.5 Metodologi Prototype Menurut (Roger, 2002) metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu dengan metode prototyping. Serangkaian sasaran umum bagi perangkat lunak tidak mengidentifikasi kebutuhan input, pemrosesan, ataupun output detail. Pada kasus yang lain, pengembang mungkin tidak memiliki kepastian terhadap efisiensi algoritma, kemapuan penyesuaian dari sistem operasi, atau bentuk-bentuk yang harus dilakukan oleh interaksi manusia dan mesin. pada skripsi minor ini akan dilakukan tahapan sebagai berikut: 1. Penelitian Lapangan Yaitu penelitian yang dilakukan dengan cara meninjau langsung objek yang diteliti agar tercapainya tujuan dan hasil yang maksimal. Adapun sistematikanya adalah sebagai berikut : a) Observasi, yaitu mengumpulkan data dengan melakukan pengamatan langsung terhadap objek dan disampaikan sebagai dasar dalam merancang aplikasi yang nantinya akan menunjang dalam pembuatan aplikasi tersebut. b) Wawancara, yaitu mengumpulkan data dengan cara komunikasi langsung dengan pihak yang bersangkutan (sumber penelitian) dan didapatkan suatu hasil rancangan dan data-data atau informas i yang nantinya akan menjadi penunjang dalam perancangan suatu aplikasi. Gambar II.2 Metode Prototyping Sumber: (Roger S. Pressman, Ph.D., 2002) 3.1 Aliran Proses Aliran Proses yang digunakan meliputi Diagram Use Case yang di dalamnya terdapat aktor-aktor dan use case use case yang saling terhubung serta scenario use case yang mendeskripsikan setiap use case yang ada 3.1.1 Usecase 2. Penelitian Literatur / Kepustakaan Yaitu penelitian yang dilakukan dengan mempelajari buku-buku, literatur - literatur dan sumber bacaan lainnya yang erat hubungannya dengan penelitian yang dilakukan. Disamping itu dengan (Gambar 3.1 Usecase Monitoring pengajuan klaim asuransi jiwa)

3.2 Aliran Kerja (Gambar 3.4 Activity monitoring pengajuan klaim asuransi jiwa) 3.4 Struktur Organisasi Obyek dan Pesan (Gambar 3 1 Activity Diagram Login) : Aktor 1: klik menu klaim asuransi klaim 2: findp() klaim_mod 3: menampilkan form pengajuan 4: ajaxp() 5: input no polis dan klik go 6: show_polis() 7: showajaxp() 8: cpolis() 9: menampilkan data no polis 10: klik tombol input klaim 11: nopolis() 12: form_daftar() 13: menampilkan form informasi pelapor 14: input informasi data ahli waris lalu klik tombol kejadian 15: nopolis() 16: form_kejadian() 17: menampilkan form informasi kejadian 18: input kejadian lalu klik tombol ajukan (Gambar 3.3 Activity Diagram Pengajuan klaim) (Gambar 3.5 Sequence Diagram pengajuan klaim asuransi jiwa) 3.3 Pemodelan Data 3.3.1 Class Diagram

3.5 Perancangan antarmuka Nama Dialog Screen : Form Login Fungsi : Untuk masuk ke dalam program (Gambar 3.10 Mockup Monitoring) (Gambar 3.7 Mockup Login) Nama Dialog Screen : laporan Fungsi : untuk mengetahui jumlah pengajuan yang masuk, diterima dan di tolak Nama Dialog Screen : Form detail data pemegang polis Fungsi : menampilkan data pemegang polis (Gambar 3.11 Mockup Profil) 4. IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN (Gambar 3.8 Mockup detai Data Polis) Nama Dialog Screen : Form Informasi pelapor Fungsi : Membuat data informasi pelapor 4.1 Kebutuhan Sumberdaya Dalam sub-bab ini menjelaskan tentang kebutuhan dalam pengcodingan, implementasi dan pengujian secara spesifik. 4.1.1 Kebutuhan Perangkat Keras (Hardware) Adapun kebutuhan Perangkat Keras yang dibutuhkan untuk menjalankan sistem agar dapat berjalan dengan baik, maka dibutuhkan spesifikasi sebagai berikut : 1. Processor: Intel Dual Core 2. Ram 2gb (Gambar 3.9 Mockup Informasi pelapor) Nama Dialog Screen : Form Monitoring Fungsi : untuk memberikan informasi pengajuan klaim asuransi 3. Hardisk 160gb 4. Mouse 5. Monitor 6. Keyboard

4.1.2 Kebutuhan Perangkat Lunak (Software) Perangkat Lunak yang dibutuhkan untuk membangun dan menjalankan perangkat lunak, maka dibutuhkan spesifikasi sebagai berikut : 1. Sistem Operasi : Windows 7 Professional 32-bit UP 2. Database : MySQL 3. Web Browser : Google Chrome, Mozilla Firefox 4. Xampp Versi 3.2.1 (Gambar 4.2.3 Form informasi pelapor) 4.1.3 Kebutuhan Sumber Daya Manusia (Brainware) Kebutuhan SDM (Sumber Daya Manusia) untuk implementasi atau membangun sistem adalah sebagai berikut : 1. Analisis 1 orang 2. Desain 1 orang 3. Programmer 1 orang 4.2 Implementasi Antarmuka (Gambar 4.2.4 Form Monitoring) (Gambar 4.2.1 Form Home) (Gambar 4.2.5 Data laporan) 5 Kesimpulan dan Saran 5.1 Kesimpulan Berdasarkan uraian pembahasan pada bab-bab sebelumnya, disini penulis mencoba untuk menarik beberapa kesimpulan diantaranya : (Gambar 4.2.2 Form detail data pemegang polis) 1. Perangkat ini mempermudah dalam proses pengajuan klaim asuransi bagi tertanggung 2. Memberikan alasan proses pengajuan kepada pengguna klaim yang di tolak secara transfaran 3. Menjamin kepastian proses klaim bagi pemohon 5.2 Saran 5.2.1 Saran Untuk Pengembangan Aplikasi

1. Untuk mengimplementasikan program hasil rancangan sebaiknya dilaksanakan secara bertahap. Hal ini disebabkan agar pengguna program dapat mengetahui cara kerja program yang sudah dibuat. 2. Untuk sumber daya manusia yang ada dibagian informasi terutama yang terlibat langsung dengan program baru, sebaiknya diberikan pengetahuan tentang pengunaan program tersebut. 3. Melakukan back-up data secara berkala untuk meminimalisir kemungkinan hilangnya data dari kejadian-kejadian yang tidak di inginkan, melakukan perawatan dan pemeliharaan perangkat keras dan lunak secara berkala untuk menghindari terjadi kerusakan Technology, B. C. (2014-2017). www.codeigniter.com. Retrieved from userguide3: www.codeigniter.com/userguide3 www.pendidikanmu.com. (2016, july 28). Retrieved from pendidikanmu: http://www.pendidikanmu.com/2016/07/pe ngenalan-rational-rose-2000.html Daftar Pustaka A.S, R. (2010). Modul Pembelajaran Pemrograman Berorientasi Objek dengan Bahasa Pemrograman C++, PHP dan Java. INFORMATIKA. aditya, A. n. (2011). Jago PHP &MySQL. Alan. Anhar. (2010). Panduan Menguasai php &mysql. anhar. Astuti. (2011). Aspek hukum perjanjian asuransu. yogyakarta: pustaka yustisia. Eddy Prasetyo Nugroho, K. R. (2012). Rekayasa Perangkat Lunak. bandung: TELKOM POLYTECHNIC BANDUNG. Hidayat. (2010). Definisi Sistem. IT, J. (2017, April 13). Pengertian Rekayasa Perangkat Lunak. Retrieved from www.itjurnal.com: https://www.itjurnal.com/pengertian-rekayasa-perangkatlunak/ joomla. (2007). www.soetrasoft.com. Retrieved from www.soetrasoft.com kadir, A. (2010). Pengenalan Sistem Informasi. Andy. Kustiyahningsih. (2010). Pemrograman basis databasis web menggunakan PHP & MySql. Gava media. Merriam-Webster. (2016). Webstern's New World Dictionary. Amerika: Merriam- Webster.Inc. nugroho, A. (2009). Uml. Prayitno, D. K. (2009). Pengantar Sistem Informasi. yogyakarta: Mahameru Press.