BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Pagi-pagi benar waktu hari masih gelap, Ia bangun dan pergi keluar, Ia pergi ketempat yang sunyi dan berdoa disana.

UKDW BAB I PENDAHULUAN 1.1 PERMASALAHAN Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN UMUM RUMAH RETRET

BAB IV ANALISA PEMAHAMAN MENGENAI BENTUK-BENTUK PELAYANAN KOMISI DOA DI JEMAAT GPIB BETHESDA SIDOARJO SESUAI DENGAN

BAB I PENDAHULUAN 1. Permasalahan 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. ada sebagian kecil orang yang memilih untuk hidup sendiri, seperti Rasul Paulus

BAB I PENDAHULUAN. 1 Majelis Agung GKJW, Tata dan Pranata GKJW, Pranata tentang jabatan-jabatan khusu, Bab II-V, Malang,

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

KELUARGA DAN PANGGILAN HIDUP BAKTI 1

BAB I PENDAHULUAN. Obor Indonesia, 1999, p Jane Cary Peck, Wanita dan Keluarga Kepenuhan Jati Diri dalam Perkawinan dan Keluarga, Yogyakarta:

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang Permasalahan

UKDW BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG PENULISAN. Berkatalah Petrus kepada Yesus: Kami ini telah meninggalkan segala sesuatu dan mengikut Engkau!.

UKDW BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Permasalahan

UKDW. Bab I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN UKDW. E.P. Ginting, Religi Karo: Membaca Religi Karo dengan Mata yang Baru (Kabanjahe: Abdi Karya, 1999), hlm.

BAB V PENUTUP. Pada bab ini dipaparkan tentang (1) kesimpulan dan (2) saran :

BAB I PENDAHULUAN. Hanna, 2004, p Prapti Nitin, Buku Lustrum ke-25 Panti Wreda Hanna dalam Pendampingan Para Lanjut Usia di Panti Wreda

BAB I PENDAHULUAN. (2000) p Budyanto, Dasar Teologis Kebersamaan dalam Masyarakat yang Beranekaragam Gema Duta Wacana, Vol.

UKDW BAB I PENDAHULUAN

Bab I PENDAHULUAN. Perubahan tersebut juga berimbas kepada Gereja. Menurut Tata Gereja GKJ, Gereja adalah

BAB I PENDAHULUAN UKDW

BAB I PENDAHULUAN. Katolik, Hindu, dan Budha. Negara menjamin kebebasan bagi setiap umat bergama untuk

BAB I PENDAHULUAN. bertemunya masyarakat yang beragama, yang disebut juga sebagai jemaat Allah. 1

BAB IV ANALISA FUNGSI KONSELING PASTORAL BAGI WARGA JEMAAT POLA TRIBUANA KALABAHI

BAB IV PENUTUP. Berdasarkan pembahasan pada bab-bab sebelumnya mengenai penyelengaraan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB V PENUTUP. Pada bagian ini akan di paparkan tentang kesimpulan dan saran dari hasil penelitian

BAB I PENDAHULUAN. 1 Dra.Ny.Singgih D.Gunarsa, Psikologi Untuk Keluarga, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 1988 hal. 82

BAB IV REFLEKSI TEOLOGIS

BAB IV MEWARISKAN IMAN DENGAN TELADAN SUATU REFLEKSI TEOLOGIS TERHADAP TRADISI PIRING NAZAR

UKDW BAB I PENDAHULUAN

PERINTAH YESUS DITURUTI (KISAH 2) contoh orang yang secara tepat menuruti pengaturan Yesus.

TATA GEREJA PEMBUKAAN

BAB I PENDAHULUAN UKDW

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH

BAB I PENDAHULUAN 1. LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. A. Permasalahan. A.1. Latar Belakang Masalah

BAB V PENUTUP. terhadap permasalahan kekerasan pasangan suami isteri, yakni: 1. Peran Pendeta sebagai Motivator terhadap Permasalahan Ekonomi

Pelayanan Konseling Pastoral Di GKP Jemaat Cimahi Tanpa Pendeta Jemaat

TANTANGAN RELIGIUS DALAM MEWARTAKAN KABAR GEMBIRA DI ZAMAN GADGET

BAB V KESIMPULAN. Di dalam Alkitab, setidaknya terdapat tiga peristiwa duka dimana Yesus

BAB IV REFLEKSI TEOLOGIS. perempuan atau pun jenis kelamin, semuanya pasti akan mengalaminya. Tidak hanya

SALING TIDAK PERCAYA DALAM HIDUP BERKOMUNITAS Rohani, Februari 2012, hal Paul Suparno, S.J.

BAB I PENDAHULUAN A. PERMASALAHAN

Pentingnya peran saksi dalam pernikahan (Suatu tinjauan terhadap pendampingan saksi nikah di jemaat GMIT Efata Benlutu)

SPIRITUALITAS MISTIK DAN KENABIAN DALAM PRAKSIS PENDIDIKAN SEKOLAH KATOLIK Pertemuan MABRI, Muntilan 22 Maret 2014 Paul Suparno, S.J.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Permasalahan

RUMAH RETRET KATHOLIK DI AMBARAWA DENGAN PENEKANAN DESAIN ARSITEKTUR KARYA YB. MANGUNWIJAYA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB V. Penutup. GKJW Magetan untuk mengungkapkan rasa syukur dan cinta kasih karena Yesus

BAB I PENDAHULUAN UKDW

BAB I PENDAHULUAN. 1 Lih. Kis 18:1-8 2 The Interpreter s Dictionary of the Bible. (Nashville : Abingdon Press, 1962). Hal. 682

BAB I PENDAHULUAN. 1 Chris Hartono, Mandiri dan Kemandirian, dalam Majalah Gema STT Duta Wacana, Maret 1983, p. 46.

BAB I PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang Permasalahan

RELIGIUS SEBAGAI MISTIK DAN NABI DI TENGAH MASYARAKAT Rohani, Juni 2012, hal Paul Suparno, S.J.

I.1. PERMASALAHAN I.1.1.

UKDW BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Permasalahan

UKDW BAB I PENDAHULUAN

PENGINJILAN I. PENTINGNYA VISI DAN MISI PENGINJILAN DALAM GEREJA LOKAL

Bergabunglah dengan Saudara yang Lain Bila Berdoa

SPIRITUALITAS STUDI: KESUNGGUHAN BELAJAR Rohani, September 2012, hal Paul Suparno, S.J.

UKDW BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Permasalahan.

UKDW BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latarbelakang

UKDW BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Dalam bab I ini, penulis menjelaskan latar belakang terjadinya penulisan Disiplin

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH

UKDW BAB I. PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Jurnal Teologi Gema Duta Wacana edisi Musik Gerejawi No. 48 Tahun 1994, hal. 119.

RUMAH RETRET KHATOLIK DI TUNTANG DENGAN PENEKANAN DESAIN ARSITEKTUR NEO-VERNACULAR

UKDW BAB I. PENDAHULUAN 1. LATAR BELAKANG

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Permasalahan

A. PERMASALAHAN DAN ALASAN PEMILIHAN JUDUL

BAB I

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang Permasalahan

KISI-KISI PENULISAN SOAL. kemampuan

BAB I PENDAHULUAN UKDW

Bab I PENDAHULUAN. : bangunan untuk tempat tinggal (KBBI) : mengundurkan diri dari kegiatan sehari hari dalam jangka. sendirian) - artikata.

BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang

MILIK UKDW BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Permasalahan

BAB I PENDAHULUAN. A. Permasalahan. A.1. Latar Belakang Masalah

Bab I Pendahuluan. Edisi 55, Fakultas Teologi UKDW, Yogyakarta, 1999, hal

BAB V PENUTUP. 5.1 Kesimpulan. Gereja merupakan sebuah wadah yang seharusnya aktif untuk dapat

Bab I Pendahuluan Bdk. Pranata Tentang Sakramen dalam Tata dan Pranata GKJW, (Malang: Majelis Agung GKJW, 1996), hlm.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1 Handoyomarno Sir, Benih Yang Tumbuh 7, Gereja Kristen Jawi Wetan, Malang, 1976, hal.25

BAB I PENDAHULUAN UKDW

1. LATAR BELAKANG MASALAH

RELASI GURU-MURID-BIDANG STUDI BAGI GURU SEJATI

BAB I PENDAHULUAN UKDW

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG PERMASALAHAN

BAB IV PANDANGAN WARGA JEMAAT GBI BANDUNGAN TERHADAP PSK BANDUNGAN. A. Pandangan Warga Jemaat GBI Bandungan Terhadap PSK Bandungan

Bab 1 PENDAHULUAN UKDW

UKDW BAB I PENDAHULUAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

KEPUTUSAN PIMPINAN PUSAT GKPS Nomor: 99/SK-1-PP/2013 tentang TATA GEREJA dan PERATURAN RUMAH TANGGA GEREJA KRISTEN PROTESTAN SIMALUNGUN (GKPS)

KELUARGA KATOLIK: SUKACITA INJIL

BAB I PENDAHULUAN. 1 Kategorial bisa digolongkan berbagai macam, misalnya kategorial usia (anak, remaja, pemuda, dewasa, lansia),

BAB IV REFLEKSI TEOLOGIS. dalam keluarga dengan orang tua beda agama dapat dipahami lebih baik.

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH Perkembangan teknologi dan komunikasi yang semakin pesat, memacu orang untuk semakin meningkatkan intensitas aktifitas dan kegiatannya. Tingginya intensitas aktifitas dan kegiatan orang, terkadang membuat orang semakin jenuh dan lelah, karena tenaga yang terkuras untuk melakukan aktifitas dan kegiatannya. Tidak hanya jenuh dan lelah jasmani yang dirasakan, namun juga jenuh dan lelah rohani, sehingga orang membutuhkan waktu-waktu yang tenang di mana orang dapat dengan mudah merefleksikan kehidupannya sambil berdoa. Cara ini dapat dipakai untuk menghayati hidup kristiani yang lebih mendalam dengan membina hidup rohani, bahkan berusaha menumbuhkembangkan suatu kehidupan spiritualitas di dalam dirinya. 1 Sudah barang tentu bahwa gereja perlu berperan dalam menjaga dan mengelola kehidupan rohani seseorang, dalam rangka melepaskan diri dari kejenuhan dan kelelahan rohani yang dirasakannya. Undur sejenak dari rutinitas yang menjenuhkan dan melelahkan tersebut, merupakan solusi yang diberikan oleh beberapa gereja, sejak awal tahun 70an. 2 Kejenuhan dan kelelahan akan rutinitas kehidupan, juga dirasakan oleh Tuhan Yesus. Dalam kejenuhan dan kelelahan rohaninya, Tuhan Yesus mengambil waktu sejenak untuk undur dari rutinitasnya. Hal tersebut dapat dilihat di dalam Injil Markus 6:31. 3 Dalam kisah ini Tuhan Yesus dan murid-muridnya undur sejenak dengan mengasingkan diri dari kesibukan pelayanan mereka. Kisah tentang Tuhan Yesus ini kemudian dipakai oleh orang Kristen sebagai dasar dalam 1 Institut Karmel Indonesia & Keuskupan Malang, Pedoman Retret Dan Rekoleksi, Dioma Malang, 1998, p.1 2 D.R.Maitimoe, Retret Penuntun Untuk Peserta, Pemimpin Retret dan Majelis Jemaat, Persekutuan Pembaca Alkitab, Jakarta, 1988, p.i 3 Ibid, p.1 dan bdk. Lukas Eko Sukoco, Bertemu Tuhan dalam Keheningan, Yayasan Andi, Yogyakarta, 2002, p.26

2 membina dan menjalin hubungannya bersama Allah. Dengan demikian, gereja pun meyakini bahwa undur dari rutinitas ini berakar dari apa yang ada dalam kesaksian Alkitab. 4 Undur dari rutinitas, dijadikan sebagai salah satu upaya pembinaan hidup rohani bagi warga gereja, di mana orang akan menyediakan waktu untuk pergi ke sebuah tempat yang sepi, hening dan jauh dari keramaian. Di tempat itu, mereka berdoa, merenungkan diri, berefleksi, membaca Kitab Suci, dan hal-hal rohani lainnya. Kegiatan undur dari rutinitas kehidupan seseorang, sering dikenal dengan istilah Retret. Dalam kegiatan ini, calon peserta akan mengalami situasi, keadaan, persoalan, harapan dan kebutuhan yang berbeda setiap waktu. Hal ini karena dipengaruhi oleh latar belakang usia, gereja, budaya dan agama. 5 Banyaknya macam atau cara orang mengundurkan diri atas rutinitas hidup ini, tentu memiliki pengaruh positif karena merupakan kegiatan pembinaan rohani sebagai upaya gereja untuk menumbuhkan semangat kerohanian warga gerejanya. Namun, ada juga kesulitan dari banyaknya kegiatan mengundurkan diri ini, misalnya beberapa rumah-rumah retret dengan fasilitas yang cukup dengan acara retret, namun tidak mempunyai tim pembimbing yang jelas. Akan sangat bermanfaat apabila kegiatan mengundurkan diri atau yang banyak dikenal dengan retret yang dilakukan gereja Protestan, digunakan juga sebagai sarana pendampingan pastoral bagi keluarga Kristiani yang membutuhkan pendampingan khusus di dalam kegiatan mengundurkan diri tersebut. Saat ini seringkali orang mendengar berita-berita di media masa yang memberitakan seluk beluk keadaan kehidupan rumah tangga terutama yang terjadi di perkotaan. Tidak sedikit rumah tangga kristen yang tidak lagi berbahagia dan harmonis, bahkan berada di ambang kehancuran. 9 Hal lain yang terjadi antara lain, hubungan suami-istri menjadi agak renggang karena frekuensi pertemuan mereka yang semakin kurang 10, kasus perceraian melanda pasangan suami-istri, isu kekerasan dalam rumah tangga juga merebak dan menjadi isu yang hangat diperbincangkan dan masih banyak persoalan lainnya yang terjadi dalam keluarga. Hubungan suami-istri yang demikian itu menyebabkan adanya ketidak harmonisan dan jauh dari gambaran yang membahagiakan. Konflik dan persoalan lain dalam keluarga merupakan tantangan yang 4 Lukas Eko Sukoco, Bertemu Tuhan dalam Keheningan, Yayasan Andi, Yogyakarta, 2002, p.24 dan bdk. D.R. Maitimoe, Retret Penuntun Untuk Peserta, Pemimpin Retret dan Majelis Jemaat, Persekutuan Pembaca Alkitab, Jakarta, 1988, p.1 5 Lukas Eko Sukoco, Bertemu Tuhan dalam Keheningan, Yayasan Andi, Yogyakarta, 2002, p.37-38 9 K.A.M. Jusuf Roni, Membina Keluarga Kristen Bahagia, Yayasan Andi, 1996, p.vi 10 Bernard Raho, SVD, Keluarga Berziarah Lintas Zaman, Nusa Indah, NTT, 2003, p.37

3 mendorong suami-istri untuk semakin berusaha mencari metode-metode baru untuk mempertahankan hidup berkeluarga. 11 Lantas akibat dari kondisi ini akan muncul dampak yang kurang baik bahkan bisa dikatakan negatif karena akan berimbas pada keluarga itu sendiri, yang didalamnya terdapat anak yang akan terpengaruh secara mental dan psikologis. Untuk itu, gereja perlu mengambil sikap dalam menanggapi persoalan yang melanda keluarga kristiani saat ini. Apakah gereja sudah memikirkan cara terbaik untuk mengatasi pergumulan yang dihadapi oleh keluarga-keluarga kristiani saat ini? Sejauh mana peran gereja dalam memasuki pergumulan atau persoalan yang dihadapi oleh mereka? Adakah usaha pastoral yang dilakukan oleh gereja untuk turut menyumbangkan sesuatu dalam rangka mempertahankan keutuhan hidup berkeluarga, terutama dalam keluarga kristiani? Gereja harus dapat memberikan perhatian utamanya dalam melihat kesejahteraan keluarga pada umumnya dan keluarga kristiani pada khususnya. 12 Ada beberapa gerakan dan metode yang telah dikembangkan untuk membina hidup keluarga menjadi lebih baik, seperti: persekutuan bapak-bapak dan ibu-ibu, persekutuan pasutri, Marriage Encounter dan retret suami-istri. Untuk program retret suami-istri sendiri, sudah banyak dilakukan di kalangan Katolik, kemudian juga dikembangkan oleh gereja Protestan. Dalam skripsi ini pula penyusun menuliskan retret Katolik, karena selain retret ini sudah lama dilakukan secara terorganisir dalam gereja Katolik, penyusun juga ingin agar retret Katolik ini dapat dipahami secara baik dan benar akan makna dan tujuan dari retret itu sendiri agar selanjutnya retret ini dapat dilakukan oleh gereja Protestan secara khusus dengan tujuan yang sesuai dengan kebutuhan warga gereja. Oleh karena itu gereja Protestan pun mengadakan retret suami-istri, di mana hal ini berawal dari pergumulan yang dihadapi oleh pasangan suami-istri dan retret ini dipakai sebagai sarana untuk menolong pasutri, dalam hal membimbing mereka untuk mampu mengatasi pergumulannya sendiri. Dalam retret suami-istri ini, pasangan suami-istri diajak untuk merenungkan kembali kehidupan keluarga yang sedang dijalani, tujuan hidup berkeluarga dan juga panggilan mereka dalam berkeluarga. Mereka diajak untuk semakin memahami kehendak Tuhan dalam kehidupan mereka berdua. 13 11 Bernard Raho, SVD, Keluarga Berziarah Lintas Zaman, Nusa Indah, NTT, 2003, p.163 12 Maurice Eminyan SJ, Teologi Keluarga, Kanisius, Yogyakarta, 2001, p.11 13 Paul Suparno SJ, Retret Untuk Pasutri, Kanisius, Yogyakarta, 1990, p.5

4 B. RUMUSAN MASALAH Dengan adanya kesibukan serta aktifitas yang dilakukan oleh manusia, baik itu akibat pekerjaan ataupun kegiatan-kegiatan sosial, tentu membuat manusia semakin jenuh dan lelah. Mereka semakin jarang memiliki waktu untuk berkumpul dan menjalin komunikasi yang mendalam dengan pasangan. Oleh karena kesibukan itu, relasi manusia dengan sesama dan juga manusia dengan pasangannya dapat menjadi renggang dan terganggu. Mereka tentu membutuhkan waktu yang tenang agar dapat mengatasi persoalan ini. Untuk itu, retret macam apakah yang dapat ditawarkan bagi pasangan suami-istri saat ini? C. JUDUL Dari permasalahan di atas, maka penyusun menetapkan judul skripsi ini sebagai berikut: Retret Suami-Istri Sebagai Sarana Dalam Menjawab Pergumulan-Pergumulan Keluarga Kristen D. TUJUAN PENULISAN Adapun tujuan dari penulisan skripsi ini adalah: 1. Menggali makna, tujuan dan manfaat dari retret itu sendiri. 2. Menguraikan retret yang akan dilakukan bagi suami-istri Kristen. 3. Memberikan usulan retret suami istri yang kontekstual

5 E. METODE PENGUMPULAN DATA Dalam mendukung penulisan skripsi ini, penyusun menggunakan metode literatur sebagai metode pengumpulan data. Kajian literatur dilakukan dengan cara membaca buku-buku Teologis, buku-buku tentang keluarga, artikel dan majalah. Dari kajian literatur ini, penyusun akan melakukan analisis terhadap permasalahan dalam skripsi ini. F. SISTEMATIKA PENULISAN BAB I PENDAHULUAN Bab yang pertama ini merupakan pendahuluan dari penyusun skripsi ini. Didalamnya, akan dibahas mengenai latar belakang masalah, rumusan masalah, pemilihan judul, tujuan penulisan, metode pengumpulan data, dan sistematika penulisan skripsi. BAB II SEJARAH DAN MAKNA RETRET DALAM GEREJA KATOLIK SERTA PERTIMBANGAN TEOLOGIS PROTESTAN TERHADAP RETRET KATOLIK Dalam bab kedua ini, dijelaskan mengenai apa itu retret. Kemudian, akan dideskripsikan mengenai pemahaman-pemahaman retret, yang di dalamnya memuat pemahaman retret menurut beberapa tokoh, penggunaan istilah retret, ragam-ragam retret, dan fungsi pemahaman para tokoh. Setelah itu, akan dijelaskan mengenai sejarah retret, tujuan dan manfaat retret, pertimbangan teologis Protestan terhadap retret Katolik, dan ditutup dengan kesimpulan. BAB III PERGUMULAN YANG DIHADAPI SUAMI-ISTRI KRISTEN DEWASA INI Pada bab ini, secara khusus disoroti pergumulan yang dihadapi suami-istri Kristen pada masa sekarang ini. Ada tiga hal yang disoroti, yaitu kesenjangan komunikasi antara suami istri, persoalan sosial antara suami istri, dan persoalan ekonomi. Pada bab ini akan ditutup dengan kesimpulan. BAB IV RETRET SUAMI-ISTRI DALAM RANGKA MEMBINA KELUARGA KRISTEN Bab ini merupakan analisis penyusun atas bab-bab sebelumnya. Didalamnya, dibahas mengenai dasar teologis kehidupan suami istri Kristen, dimensi pastoral dalam retret suami istri, retret

6 suami istri sebagai sarana membina keluarga Kristen, dan usulan kegiatan retret bagi suami istri Kristen. Bab ini ditutup dengan kesimpulan. BAB V KESIMPULAN Bab ini merupakan kesimpulan atas bab-bab sebelumnya, dan sebagai penutup dalam penyusunan skripsi ini.