SISTEM PEMBAGIAN KEKUASAAN. 1. Identitas a. Nama Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan b. Kelas /Semester : X / Gasal

dokumen-dokumen yang mirip
ara urut ut UUD 1945 Hasil Amandemen

UU & Lembaga Pengurus Tipikor L/O/G/O

SILABUS MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

ANALISIS KETERKAITAN KI - KD DENGAN IPK DAN MATERI PEMBELAJARAN

Hubungan Antar Lembaga Negara IRFAN SETIAWAN, S.IP, M.SI

UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Ulangan Akhir Semester (UAS) Semester 1 Tahun Pelajaran

PERUBAHAN KETIGA UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN

PERUBAHAN KETIGA UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

POLITIK DAN STRATEGI (SISTEM KONSTITUSI)

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

Tugas dan Fungsi MPR Serta Hubungan Antar Lembaga Negara Dalam Sistem Ketatanegaraan

PERUBAHAN KETIGA UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

LEMBAGA LEMBAGA NEGARA. Republik Indonesia

UKBM PPKN-1.3/2.3/3.3/4.3/1/3

Tugas dan Wewenang serta Dasar Hukum Lembaga Negara

SISTEM POLITIK INDONESIA

Faridah T, S.Pd., M.Pd. NIP Widyaiswara LPMP Sulawesi Selatan

REFLEKSI DAN PROSPEK DEWAN PERWAKILAN DAERAH DALAM SISTEM ADMINISTRASI NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA

JANGAN DIBACA! MATERI BERBAHAYA!

b. bahwa Komisi Yudisial mempunyai peranan penting dalam usaha mewujudkan

RANGKUMAN KN KEDAULATAN ARTI : KEKUASAAN TERTINGGI

BAB I PENDAHULUAN. memerlukan perppu (peraturan pemerintah pengganti undang-undang). 1 Karena

BAB I PENDAHULUAN. Di zaman modern sekarang ini, hampir semua negara mengklaim menjadi

KISI KISI UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN

ANALISIS PENETAPAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 22 TAHUN 2004 TENTANG KOMISI YUDISIAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

SOAL VALIDITAS Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dengan memberikan tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d,!

Tugas Lembaga PKN. Disusun oleh: Rafi A. Naufal R. Raden M. Adrian Y.

PERATURAN PEMERINTAH PENGGANTI UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 1 TAHUN 2013 TENTANG

PENDAHULUAN. kendatipun disebut sebagai karya agung yang tidak dapat terhindar dari

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 19 TAHUN 2006 TENTANG DEWAN PERTIMBANGAN PRESIDEN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

2013, No Mengingat dan tata cara seleksi, pemilihan, dan pengajuan calon hakim konstitusi serta pembentukan majelis kehormatan hakim konstitusi;

2 Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2014 tentang Majelis Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, dan Dewan Perwakilan Rak

LEMBAGA NEGARA BERDASARKAN FILOSOFI NEGARA HUKUM PANCASILA. Oleh :

Soal Undang-Undang Yang Sering Keluar Di Tes Masuk Sekolah Kedinasan

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 22 TAHUN 2004 TENTANG KOMISI YUDISIAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 22 TAHUN 2004 TENTANG KOMISI YUDISIAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK PERATURAN DAERAH KABUPATEN GRESIK NOMOR 4 TAHUN 2010 TENTANG PENGANGKATAN DAN PEMBERHENTIAN PERANGKAT DESA

- 2 - II. PASAL DEMI PASAL. Pasal 1. Cukup jelas. Pasal 2. Cukup jelas. TAMBAHAN LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 5493

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 22 TAHUN 2004 TENTANG KOMISI YUDISIAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

TUGAS KEWARGANEGARAAN LATIHAN 4

Mengingat : 1. Pasal 5 ayat (1), Pasal 20, Pasal 22 ayat (2) Undang- Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; 2. Undang-Undang...

SILABUS PEMBELAJARAN

Lembar Pengamatan (Observasi) Siklus I Pertemuan I

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

29. Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk Sekolah Dasar Luar Biasa Tunadaksa (SDLB-D)

d. Mendeskripsikan perkembangan politik sejak proklamasi kemerdekaan.

Cita hukum Pancasila harus mencerminkan tujuan menegara dan seperangkat nilai dasar yang tercantum baik dalam Pembukaan maupun batang tubuh UUD 1945.

No kementeriannya diatur dalam undang-undang sebagaimana dimaksud dalam Pasal 17 Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun Pas

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 39 TAHUN 2008 TENTANG KEMENTERIAN NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

Pendidikan Kewarganegaraan

BAB I PENDAHULUAN. 1.4 Metode penelitian

DPR Sebagai Pembuat Undang Undang

2018, No Dewan Perwakilan Daerah, dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 42 Tahun 2014 tentang P

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Pembelajaran Terpadu

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 2011 TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 24 TAHUN 2003 TENTANG MAHKAMAH KONSTITUSI

RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR TAHUN TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 15 TAHUN 2006 TENTANG BADAN PEMERIKSA KEUANGAN

KETUA BADAN PEMERIKSA KEUANGAN HADIRI PERTEMUAN PIMPINAN LEMBAGA NEGARA

KEWEWENANGAN PRESIDEN DALAM BIDANG KEHAKIMAN SETELAH AMANDEMEN UUD 1945

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 18 TAHUN 2005 TENTANG KOMISI KEJAKSAAN REPUBLIK INDONESIA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

III. KEWENANGAN MAHKAMAH KONSTITUSI

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 2011 TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 24 TAHUN 2003 TENTANG MAHKAMAH KONSTITUSI

CONTOH SOAL DAN JAWABAN UKG PKN SMP Berikut ini contoh soal beserta jawaban Uji Kompetensi Guru PKn SMP

RINGKASAN PUTUSAN. 2. Materi pasal yang diuji:

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 8 TAHUN 2011 TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 24 TAHUN 2003 TENTANG MAHKAMAH KONSTITUSI

PENGISIAN DAN MASA JABATAN HAKIM KONSTITUSI 1 Oleh: Muchamad Ali Safa at 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Bab 1. Standar Kompetensi Menghargai nilai-nilai juang dalam proses perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara.

SILABUS Mata Pelajaran : PPKn Kelas : X MIA 1 dan MIA 2 Alokasi Waktu : 2 jp (jam pelajaran)

AMANDEMEN (amendment) artinya perubahan atau mengubah. to change the constitution Contitutional amendment To revise the constitution Constitutional

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 24 TAHUN 2003 TENTANG MAHKAMAH KONSTITUSI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

Urgensi Menata Ulang Kelembagaan Negara. Maryam Nur Hidayat i-p enelit i P usat St udi Fakult as Hukum UI I

RINGKASAN PERMOHONAN PERKARA

RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR...TAHUN... TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 24 TAHUN 2003 TENTANG MAHKAMAH KONSTITUSI

RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR TAHUN TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 7 TAHUN 1989 TENTANG PERADILAN AGAMA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 24 TAHUN 2003 TENTANG MAHKAMAH KONSTITUSI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR...TAHUN... TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 14 TAHUN 1985 TENTANG MAHKAMAH AGUNG

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 39 TAHUN 2008 TENTANG KEMENTERIAN NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 22 TAHUN 2004 TENTANG KOMISI YUDISIAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

GAGASAN PEMBENTUKAN LEMBAGA PENGKAJIAN DAN PEMASYARAKATAN KONSTITUSI. Oleh Prof. Dr. Jimly Asshiddiqie, SH.

SOAL ULANGAN HARIAN. Hari / Tanggal : Rabu, Kelas / semester

PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGO

PEMERINTAH KOTA SEMARANG DINAS PENDIDIKAN SMP NEGERI 37 SEMARANG

Pendidikan Kewarganegaraan

BAB III DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH (DPRD) DAN OTORITASNYA DALAM PEMAKZULAN KEPALA DAERAH DAN WAKIL KEPALA DAERAH

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH/ SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN (SMA/MA/SMK/MAK)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN. : SMP NEGERI 1 Prambanan, Sleman. Alokasi Waktu : 6 X 40 Menit ( 3 x pertemuan )

KISI KISI UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2015/2016

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR... TAHUN... TENTANG KEMENTERIAN NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Konstitusi dan Rule of Law

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 12 TAHUN 2005 TENTANG LEMBAGA PENYIARAN PUBLIK RADIO REPUBLIK INDONESIA

Dasar Pemikiran Perubahan. Sebelum Perubahan. Tuntutan Reformasi. Tujuan Perubahan. Kesepakatan Dasar. Dasar Yuridis. Hasil Perubahan.

DR. R. HERLAMBANG P. WIRATRAMAN MAHKAMAH KONSTITUSI FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS AIRLANGGA, 2015

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 18 TAHUN 2005 TENTANG KOMISI KEJAKSAAN REPUBLIK INDONESIA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian

Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Transkripsi:

PPKn-1.1/2.1/3.1/4.1/1/1 1. Identitas a. Nama Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan b. Kelas /Semester : X / Gasal SISTEM PEMBAGIAN KEKUASAAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA c. Kompetensi Dasar : 4.1. Praktik penyelenggaraan pemerintahan Negara 1.3 Mensyukuri nilai Pancasila dalam praktek penyelenggaraan pemerintahan Negara sebagai salah satu bentuk pengabdian kepada Tuhan Yang Maha Esa. 2.3 Menunjukkan sikap gotong royong sebagai bentuk penerapan nilai nilai Pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. 3.3 Menganalisis nilai nilai Pancasila dalam kerangka praktik penyelenggaraan pemerintahan Negara. 4.3 Menyajikan hasil analisis nilai nilai Pancasila dalam kerangka praktik penyelenggaraan pemerintahan negara. d. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.3.1 Melaksanakan nilai nilai Pancasila dalam praktik penyelenggaraan negara sebagai salah satu bentuk pengabdian kepada Tuhan YangMaha Esa. 2.3.1 Melaksanakan nilai nilai Pancasila dengan penuh tanggungjawab, jujur, disiplin, peduli, santun dalam praktik penyelenggaraan pemerintahan negara. 3.1.1 Menyebutkan kembali macam macam pembagian kekuasaan ( C1 ) 3.1.2 Menjelaskan konsep pembagian kekuasaan di Indonesia dalam UUD Tahun 1945. ( C2 ). 3.1.3 Menunjukkan konsep pembagian kekuasaan dalam penyelenggaraan Pemerintahan Negara. 3.1.4 Membedakan pelaksanaan pembagian kekuaasaan dalam praktek penyelenggaraan pemerinahan Negara Republik Indonesia. UKB-sman1pare PPKN-1.01.01 Page 1

e. Materi Pokok : Penerapan nilai-nilai Pancasila dalam kerangka praktek penyelenggaraan pemerintah Negara f. Alokasi Waktu : 90 menit g. Tujuan Pembelajaran : Melalui diskusi, tanya jawab, penugasan yang dipresentasikan kemudian menganalisisis, peserta didik dapat menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan sistem pembagian kekuasaan NKRI, sehingga peserta didik dapat menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya, dan mengembangkan sikap jujur dan disiplin, tanggung jawab, serta dapat mengembangkan berpikir kritis, komunikatif, kolaborasi, kreatifitas ( 4C ) e. Materi Pembelajaran Faktual : Para Anggota Kabinet ( Menteri ) UKB-sman1pare PPKN-1.01.01 Page 2

KABINET PRESIDENSIIL 1 2 3 PARA MENTERI DPR UKB-sman1pare PPKN-1.01.01 Page 3

Konseptual: Sistem Pembagian Kekuasaan Pemerintah Negara NKRI Kedudukan dan Fungsi Kementerian Negara Republik Indonesia dan Lembaga Pemerintah Non Kementerian Kedudukan dan fungsi pemerintahan Daerah dalam lingkup NKRI Nilai-nilai Pancasila dalam Penyelenggaraan pemerintahan Prosedural: Pancasila UUD 1945 UU 23 Tahun 2004 2. PETA KONSEP Sistem Pembagian Kekuasaan Pemerintah Negara, Kementrian Negara, Dan Pemerintah Daerah Bentuk-bentuk Kekuasaan Negara Pembagian Kekuasaan Negara Indonesia menurut UUD 1945 Perangkat Negara dalam Menyelenggarakan Pemerintahan Legislatif Eksekutif Yudikatif BPK Pemerintah Pusat Pemerintah Daerah MPR Presiden MA Presiden Wapres DPR MK DPD KY Mentri Lembaga-lembaga Pemerintah Pusat Kementrian UKB-sman1pare PPKN-1.01.01 Page 4

3. Stimulus terkait materi yang dibahas Kekuasaan adalah kemampuan seseorang mempengaruhi orang lain supaya melakukan tindakan-tindakan yang di kehendaki atau diperintahkannya. Sebagai contoh, guru menugasi peserta didik mengerjakan soal-soal ujian sekolah secara sekolah secara mandiri. Selain itu ketua kelas menugasi petugas piket membersihkan kelas. Lantas, semua petugas piket mematuhi perintah ketua kelas tersebut secara suka rela. Dua kasus diatas merupakan contoh seseorang sedang menggunakan kekuasaan untuk memerintah orang lain. Orang yang diperntah patuh karena mereka menyadari bahwa orang yang memerintah mempunyai legitimasi secara sah untuk memberikan perintah. Sehubungan dengan kekuasaan, apakah Negara mempunyai kekuasaan? 4. Kegiatan Pembelajaran Kegiatan belajar 1 A. Sistem Pembagian Kekuasaan Pemerintahan Negara TUGAS 1 SETELAH MEMAHAMI HUBUNGAN DALAM SKEMA SKEMA SISTEM KEKUASAAN, KERJAKAN SOAL-SOAL DIBAWAH INI SECARA SISTEMATIS!! 1. Tuliskan dan jelaskan tugas dan fungsi badan Negara dalam prinsip Trias Politika. 2. Jelaskan sistem pembagian kekuasaan dalam UUD 1945. 3. Mengapa DPR perlu melakukan pengawasan terhadap jalannya pemerintahan? 4. Berikan contoh menurut UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 kewenangan presiden di bidang legislative. 5. Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia atau sering disebut dengan dewan Perwakilan rakyat ( disingkat DPR-RI atau DPR ) adalah salah satu lembaga tinggi negara dalam sistem ketatanegaraan Indonesia yang merupakan lembaga perwakilan rakyat. DPR terdiri atas anggota partai politik peserta pemilihan umum yang dipilih melalui pemilihan umum. Menurut Anda apakah DPR sudah melaksanakan fungsinya dengan baik? Jelaskan! UKB-sman1pare PPKN-1.01.01 Page 5

TUGAS 2 NO NAMA LEMBAGA NEGARA DASAR HUKUM TUGAS WEWENANG 1 Majelis Permusyawarat Rakyat 2 Dewan Perwakilan Rakyat 3 Dewan Perwakilan Daerah 4 Presiden 5 Mahkamah Agung 6 Mahkamah Konstitusi 7 Komisi Yudisial 8 Badan Pemeriksa Keuanganl Kegiatan Pembelajaran 2 Kedudukan dan Fungsi Kementerian Negara Republik Indonesia dan Lembaga Pemerintah Non- Kementerian Pada kegiatan pembelajaran ini Anda dapat mempelajari dan menjelaskan Kedudukan dan Fungsi Kementerian Negara Republik Indonesia dan Lembaga Pemerintah Non Kementerian serta dapat Mendemonstrasikan Kedudukan dan Fungsi Kementerian Negara Republik Indonesia dan Lembaga Pemerintah Non Kementerian A. MATERI Tugas Kementerian Negara Republik Indonesia, Kewenangan Presiden Republik Indonesia Menurut UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Kewenangan Presiden Republik Indonesia sebagai Kepala Negara, Kewenangan Presiden Republik Indonesia sebagai Kepala Pemerintahan 1. Kewenangan Presiden Republik Indonesia sebagai Kepala Negara 2. Kewenangan Presiden Republik Indonesia sebagai Kepala Pemerintahan UKB-sman1pare PPKN-1.01.01 Page 6

Info Kewarganegaraan??????? Berdasarkan Pasal 22 ayat (2) UURepublik Indonesia Nomor 39 Tahun2008 tentang Kementerian Negara,untuk dapat diangkat menjadi Menteri, seseorang harus memenuhi persyaratan: 1. Warga Negara Indonesia; 2. Bertakwa kepada Tuhan YangMaha Esa; 3. Setia kepada Pancasila sebagai dasar negara, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, dan cita-cita proklamasi kemerdekaan; 4. Sehat jasmani dan rohani; 5. Memiliki integritas dan kepribadian yang baik; 6. Tidak pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana yang diancamdengan pidana penjara 5 (lima) tahun atau lebih. 3. Klasifikasi Kementerian Negara Republik Indonesia Info Kewarganegaraan Seorang Menteri dilarang merangkap jabatan sebagai: 1. Pejabat negara lainnya sesuaidengan peraturan perundang undangan; 2. Komisaris atau direksi padaperusahaan negara atauperusahaan swasta; atau 3. Pimpinan organisasi yangdibiayai dari Anggaran Pendapatan Belanja Negaradan/atau Anggaran Pendapatan Belanja Daerah. 4. Lembaga Pemerintah Non-Kementerian TUGAS Setelah membaca Kedudukan dan fungsi Kementrian negara Negara Republik Indonesia dan lembaga Pemerintah Non Kementrian. 1. Lakukan identifikasi Kewenangan Presiden Republik Indonesia 2. KerjakanTugas mandiri 1.2 pada buku paked Pendidikkan Pancasila dan Kewarganegaraan kelas X hal 14 (revisi) 3. KerjakanTugas mandiri 1.3 pada buku paked Pendidikkan Pancasila dan Kewarganegaraan kelas X hal 18 (Revisi) 4. Identifikasikan Tugas dan fungsi dari lembaga lembaga Pemerintah Non Kementrian. 5. Identifikasikan Tugas dan Fungsi dari Lembaga lembaga Pemerintah Non Kementrian. UKB-sman1pare PPKN-1.01.01 Page 7

Kegiatan Pembelajaran 3 NILAI NILAI PANCASILA DALAM PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN. Nilai-Nilai Pancasila dijabarkan dalam setiap peraturan perundang-undangan yang telah ada, baik itu ketetapan, keputusan, kebijakan pemerintah, program-program pembangunan dan peraturan-peraturan lain yang pada hakikatnya merupakan penjabaran nilai-nilai dasar Pancasila. Bagaimana dengan aktualisasinya? A. MATERI 1. Sistem nilai dalam Pancasila 2. Implementasi Pancasila 3. Nilai nilai Pancasila dalam penyelenggaraan PemerintahanNegara TUGAS 1. Carilah daerah otonom di Indonesia. Analisislah daerah yang anda pilih berkaitan dengan sistem pembagian kekuasaannya, hubungan dengan pemerintah Pusat dan Kementrian. Anda bisa mencarinya di media cetak maupun elektronik. Kumpulkan hasilnya kepada guru. 2. Bedakan Tugas dan wewenang antara otonomi daerah dengan daerah otonom 3. Hubungan antara pusat dan daerah bukanlah sekedar hubungan elit pusat dan elit daerah. Melainkan hubungan untuk mentransformasikan perlindungan hak-hak konstitusional dan kesejahteraan rakyat dalam penyelenggaraan pemerintahan. Apakah menurut anda hal tersebut sudah tercapai? Jelaskan analisa anda! Kelompok PPKn : 1. Sriwanti, S.Pd 2. Eny Sugiarti, S.Pd 3. Drs. Sugeng Widadi UKB-sman1pare PPKN-1.01.01 Page 8

UKB-sman1pare PPKN-1.01.01 Page 9